MODUL IV FUNGSI AGREGAT

dokumen-dokumen yang mirip
Praktikum Basis Data 2017 TE UM

Modul Praktikum II Matakuliah Basis Data 2

Oracle Academic Initiative

MODUL V DATA MANIPULATION LANGUAGE (DML) 1

PERTEMUAN 5 PENGGUNAAN FUNGSI GROUP

PRAKTIKUM 4 PENGAMBILAN DATA LANJUT

MODUL 9 VIEW A. TUJUAN B. PETUNJUK C. DASAR TEORI. Praktikum Basis Data 2017 TE UM

MODUL V SUB QUERY & VIEW

1. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami Bahasa Pemrograman MySQL 2. Mahasiswa mampu mengimplementasikan DDL dan DML.

MODUL II SQL A. TUJUAN

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI INDONESIA TANJUNG PINANG

MODUL SISTEM BASIS DATA FUNGSI AGREGAT

DATA MANIPULATION LANGUAGE

Gambar Desain Form Program Aplikasi. Tabel Mengganti Properti Objek

S Q L. Sejarah SQL. Penulisan Perintah SQL. SQL (Structure Query Language)

MODUL 8 PENGENALAN MySQL FRONT DAN AGREGGATE FUNCTION

Latihan : Sebutkan record berapa saja yang akan ditampilkan berdasarkan perintah berikut :

Kontrak Kuliah. Perintah Manipulasi Data Lanjutan. Edi Sugiarto, S.Kom, M.Kom

PRAKTIKUM BASIS DATA

Tujuan : Praktikan mampu untuk memanipulasi data dan mampu mencari data (Retrieval)

B a s i s D a t a - 1 C H A P T E R SQL. Function & Agregat. Copyright 2005 PENS-ITS

PRAKTIKUM 4 MENGURUTKAN DAN MENYARING DATA 24 Hasilnya akan sama dengan : SELECT KodeBuku, Judul FROM Buku ORDER BY Judul; Karena secara default data

MODUL PRAKTIKUM 06. Database Implementation dengan Aggregate. - Mengetahui dan membuat perintah dasar Aggregate Count, Sum, AVG, Min, Max.

LAPORAN PRAKTIKUM BASIS DATA LANJUT I

MODUL 3 PENGELOMPOKAN, PENGURUTAN, KRITERIA DATA, AGREGASI

B a s i s D a t a. Tatap MUka. SQL Query & Agregate Function. Arif Basofi PENS

Pertemuan 11: Fungsi Agregat

PRAKTIKUM 8 SINGLE ROW & GROUP FUNCTION

LAPORAN TUGAS BASIS DATA I

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) PROGRAM STUDI : DIII MANAJEMEN INFORMATIKA Semester : 4

RENCANA PEMBELAJARAN

3 rd DML : Selection(3)

Basis Data. Bagian IV SQL (2) Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan

Belajar Fungsi Aggregate di MySql

Untuk menampilkan data-data yang telah tersimpan dalam database diperlukan perintah SELECT, yang dapat dirumuskan sebagai berikut:

Structured Query Language

Riyanto

Apakah SQL? Membuat basis data dan struktur tabel Input, update, dan delete data dari tabel Membuat query sederhana dan kompleks SQL

Apa yang akan dibahas? Pengertian SQL Penggolongan Statement SQL Aturan Gramatika SQL Struktur Dasar SQL Query Satu (1) Tabel

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Contoh-contoh query SQL

B. PETUNJUK. 2. Join. Praktikum Basis Data 2017 TE UM

SQL LANJUT BASIS DATA. Rajif Agung Yunmar, S.Kom., M.Cs.

Basis Data Terapan. Yoannita, S.Kom

BAHASA QUERY KOMERSIAL

IKG2I4 / Software Project I

Basis Data I. Pertemuan Ke-11 (SQL Part 2) Noor Ifada.

1. Laporan Ringkasan Persediaan Barang (Metode Average)

Strctured Query Language BASIS DATA

Microsoft Excel Teori dan fungsi yang digunakan dalam MS. Excel Rahma Farah. N, M.Kom. Sistem Informasi

1. Laporan Nilai Persediaan Barang (Metode Average)

JobsheetTEUM MODUL VI TRIGGER

Tugas Basis Data Dosen : Khabib Mustofa

TUGAS BASIS DATA DOSEN : KHABIB MUSTOFA

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Melaporkan Data Agreget Menggunakan Group Functions

Data Manipulation Language (DML)

STRUCTURE QUERY LANGUAGE (SQL)

Praktikum Basis Data. By. Rita Wiryasaputra, ST., M. Cs.

Praktikum Basis Data 2017 TE UM MODUL 6 SUB QUERY

Database Systems: Lab. Actvity 3: Fungsi-Fungsi MySql Advance. Pendahuluan. Pendahuluan

BAHASA QUERY KOMPLEKS

Berikut ini akan diberikan contoh-contoh penggunaan fungsi agregasi dalam klausa SQL: Contoh 1 Menampilkan banyaknya record dosen select count ( * )

Mahasiswa mengetahui & memahami mengenai DML, DCL di SQL. (Isi_Field_1, Isi_Field_2,, Isi_Field_N) ;

MODUL 8. Sub Query Pada baris dan Kolom PRAKTIKUM BASIS DATA LANJUT TEKNIK PERANGKAT LUNAK UNIVERSITAS PGRI RONGGOLAWE

Universitas Komputer Indonesia. Pemrograman dengan C++ Builder

MENGOPERASIKANPERANGKAT LUNAK BASIS DATA

Pertemuan 11. Bahasa Query Terapan Lanjutan

TUTORIAL. Mencari nilai Max dan Min

PERTEMUAN 10. SQL : Data Manipulation (Chap. 6 Conoly)

Strctured Query Language BASIS DATA

Pengertian Query. Query adalah perintah-perintah untuk mengakses data pada sistem basis data

Achmad Solichin

PRAKTIKUM 5 QUERY Datasheet view Hasil tampilan data dari perintah query sesuai definisi dari Design view atau SQL view B.3. Query dengan Perint

Praktikum Basis Data 13 Structure Query Language 1

BAHASA QUERY KOMERSIAL

Modul 3 : Query Penggabungan Tabel

PENGANTAR TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI MANAGEMENT 2

Mahasiswa memahami fungsi-fungsi lain di dalam SQL Mahasiswa memahami tentang operasi agregasi Mahasiswa mampu mengaplikasikan operasi agregasi

Praktikum Basis Data 2017 TE UM MODUL 8 TRIGGER A. TUJUAN

PRAKTIKUM 5 SISTEM BASIS DATA JOIN

BAB 1 PEMBUATAN REPORT

Pertemuan 10. Bahasa Query Terapan

PERTEMUAN 11 SQL(lanjutan): Queries, Constraints & Triggers. (Chap. 5 Ramakrishnan)

Oracle Academic Initiative

Untuk mencoba contoh-contoh perintah join, silahkan eksekusi query create+insert dibawah ini:

PENGANTAR KOMPUTER DAN INTERNET

Macam - Macam Perintah Pada SQL

BAB 11 FUNGSI-FUNGSI SQL SERVER

BAHASA QUERY KOMERSIAL

PERTEMUAN 6 SUBQUERY

Stored Procedure. M. Saefudin SKom, MMSI

MENAMPILKAN DATA MENGGUNAKAN SQL SELECT

BAB-4 MENGOLAH QUERY

Modul 3 Pengelolaan Tabel

MODUL 3 JOIN TABLE. Gambar Model Relasi Basis Data db_mutiara SMK NEGERI 1 CIMAHI REKAYASA PERANGKAT LUNAK

Syntax Syntax SQL. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat sebagai berikut : 1. DDL (Definition Data Language) a. CREATE

BAB III STRUCTURED QUERY LANGUAGE (SQL)

M O D U L K U L I A H

Transkripsi:

MODUL IV FUNGSI AGREGAT A. TUJUAN Memahami fungsi-fungsi agregat dan penggunaannya. Memahami operasi pengelompokan data. Mampu menyelesaikan kasus-kasus yang melibatkan penggunaan fungsifungsi agregat. Mampu menyelesaikan kasus-kasus yang melibatkan penggunaan fungsifungsi agregat dan pengelompokan. B. PETUNJUK C. DASAR TEORI 1. Fungsi Agregat Fungsi Agregat (aggregate) adalah fungsi yang menerima koleksi nilai dan mengembalikan nilai tunggal sebagai hasilnya. Standar ISO mendefinisikan lima jenis fungsi agregat. Fungsi Deskripsi COUNT Mengembalikan jumlah (banyaknya atau kemunculannya) nilai di suatu kolom SUM Mengembalikan jumlah (total atau sum) nilai di suatu kolom AVG Mengembalikan rata-rata (average) nilai di suatu kolom MIN Mengembalikan nilai terkecil (minimal) di suatu kolom MAX Mengembalikan nilai terbesar (maximal) di suatu kolom 2. Keyword DISTINCT Keyword DISTINCT dapat dimanfaatkan untuk mengeliminasi duplikasi kemunculan data yang sama. Sintaks keyword DISTINCT diperlihatkan sebagai berikut:

SELECT DISTINCT A1, A2,..., An FROM r1, r2, r3,..., rm WHERE P 3. Pengelompokan Operasi non-trivial lainnya di dalam pengambilan data adalah pengelompokan. Operasi ini direpresentasikan melalui klausa GROUP BY dan diikuti nama field. Sintaks klausa GROUP BY diperlihatkan sebagai berikut: SELECT A1, A2,..., An FROM r1, r2, r3,..., rm GROUP BY A1, A2,..., An 4. Having Pada saat bekerja dengan fungsi agregat, terkadang diperlukan klausa WHERE untuk menspesifikasikan hasil. Sayangnya, klausa WHERE tidak boleh mengandung fungsi agregat. Sebagai solusi, kita bisa memanfaatkan klausa HAVING. Penggunaan klausa ini mirip WHERE. Sintaks klausa HAVING diperlihatkan sebagai berikut: SELECT A1, COUNT(A1) FROM r GROUP BY A1 HAVING P; D. LATIHAN Dalam latihan ini, Buatlah database Modul3_NamaKelompok. Kemudian buatlah tabel matakuliah dengan record seperti dibawah ini. kode_mk nama_mk sks semester PTI447 Praktikum Basis Data 1 3 TIK342 Praktikum Basis Data 1 3 PTI333 Basis Data Terdistribusi 3 5 TIK123 Jaringan Komputer 2 5 TIK333 Sistem Operasi 3 5 PTI123 Grafika Komputer 3 5 PTI777 Sistem Informasi 2 3

1. Mengeliminasi Duplikasi Data 1) Setelah database dan tabel sudah selesai dibuat, Masuk ke menu SQL Editor pada PhpMyAdmin. 2) Tuliskan pernyataan SQL berikut: 3) Eksekusi pernyataan SQL dengan klik tombol GO. 4) Perhatikan adanya data dengan nama sama pada hasil query. Untuk mengeliminasi, tambahkan keyword DISTINCT. 2. Mendapatkan Jumlah Data 3. Mendapatkan Jumlah Total 4. Mendapatkan Nilai rata-rata

5. Mendapatkan Nilai Minimum 6. Mendapatkan Nilai Maximum 7. Pengelompokan Data 8. Menyaring Hasil Fungsi Agregat E. TUGAS PRAKTIKUM TABEL 1 : Tabel Penjualan Barang Kode_buku Jenis_Buku Nama_buku Harga Stok NVL447 Novel Bumi Manusia 53500 10 NVL777 Novel Laskar Pelangi 62200 15 TKS342 Teks Matematika Diskrit 80500 9 KMK123 Komik Naruto vol. 60 25500 1 KMK333 Komik HxH vol. 12 24250 5 TKS778 Teks Java Mobile 150000 1 KMS333 Kamus Kamus Bhs Inggris 35000 18

TABEL 2 : Tabel Matakuliah kode_mk nama_mk Sks semester PTI447 Praktikum Basis Data 1 3 TIK342 Praktikum Basis Data 1 3 PTI333 Basis Data Terdistribusi 3 5 TIK123 Jaringan Komputer 2 5 TIK333 Sistem Operasi 3 5 PTI123 Grafika Komputer 3 5 PTI777 Sistem Informasi 2 3 1. Berdasarkan tabel 1, dapatkan data buku dengan harga termurah, kelompokkan berdasarkan jenis bukunya! 2. Berdasarkan tabel 1, dapatkan total stok buku berdasarkan jenis bukunya. Dapatkan hanya jenis buku yang stoknya kurang dari 10! 3. Berdasarkan tabel 1, Dapatkan jumlah matakuliah tanpa duplikasi field nama_mk! 4. Bedasarkan tabel 2, dapatkan jumlah total sks pada matakuliah dengan kode_mk selain PTI! F. TUGAS RUMAH 1. Berdasarkan Tabel 1, dapatkan rata-rata penghasilan kotor yang didapat dari penjualan buku dengan stok diatas 10! 2. Berdasarkan Tabel 1, dapatkan harga buku terbesar yang bukan komik dengan harga dibawah 2000 dan stok diatas 16! 3. Berdasarkan Tabel 2, dapatkan jumlah matakuliah yang mengandung kata Sistem hanya jika jumlahnya lebih dari 3! (jika jumlah kurang dari 3 maka akan menghasilkan empty set )