ANALISIS UNSUR INTERNAL WACANA DALAM ARTIKEL ILMIAH POPULER PADA SURAT KABAR SUARA MERDEKA EDISI NOVEMBER-DESEMBER 2013

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS WACANA ASPEK GRAMATIKAL DAN LEKSIKAL PADA CERPEN LINTAH DALAM BUKU KUMPULAN CERPEN MEREKA BILANG SAYA MONYET KARYA DJENAR MAESA AYU

KOHESI LEKSIKAL DAN GRAMATIKAL LIRIK LAGU WALI DALAM ALBUM CARI JODOH SKRIPSI

ANALISIS KESINAMBUNGAN TOPIK ANTAR PARAGRAF DALAM WACANA TAJUK RENCANA DI HARIAN KOMPAS PADA BULAN PEBRUARI 2011 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan bahasa lisan dan bahasa tulisan. Bahasa lisan merupakan ragam bahasa

ANALISIS KOLOKASI DAN EKUIVALENSI PADA RUBRIK SUARA UMAT DI HARIAN UMUM SOLOPOS EDISI OKTOBER-DESEMBER 2010 SKRIPSI

ANALISIS BENTUK KALIMAT TANYA PADA NOVEL DALAM MIHRAB CINTA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY

MAKNA VERBAL PERISTILAHAN BAHASA PADA IKLAN KENDARAAN BERMOTOR DI SURAT KABAR SOLOPOS

ANALISIS PENANDA KOHESI DAN KOHERENSI PADA RUBRIK SERAMBI TABLOID CEMPAKA EDISI JANUARI-FEBRUARI Skripsi

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN KATA SAMBUNG PADA KARANGAN SISWA SMP N 2 GATAK SUKOHARJO

BENTUK SINONIMI KATA DALAM NOVEL KOLEKSI KASUS SHERLOCK HOLMES KARYA SIR ARTHUR CONAN DOYLE

IMPLIKATUR PERCAKAPAN DALAM WACANA STIKER ANGKUTAN UMUM ANGKOT DI WILAYAH KUDUS SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu(S-I) Oleh : IKA MUSAROFAH

ANALISIS WACANA IKLAN PRODUK KECANTIKAN PADA TABLOID WANITA NOVA

ANALISIS KOHESI LEKSIKAL SINONIMI PADA TEKS TERJEMAHAN ALQURAN SURAH AN-NAHL

ANALISIS CAMPUR KODE PADA JUDUL BERITA DI HARIAN SOLOPOS EDISI JANUARI-FEBRUARI 2013

ANALISIS RAGAM KALIMAT DAN HUBUNGAN MAKNA ANTARKLAUSA DALAM KALIMAT MAJEMUK PADA TERJEMAHAN ALQURAN SURAT AR-RUM SKRIPSI

ANALISIS HASIL PRAKTIKUM FISIOLOGI HEWAN MAHASISWA PENDIDIKAN BIOLOGI FKIP UMS BERDASARKAN MEDIA DAN STRATEGI YANG DIGUNAKAN SKRIPSI

GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 SKRIPSI

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATERI AJAR BAHASA INDONESIA UNTUK SMP KELAS VIII TERBITAN ERLANGGA SKRIPSI

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika.

PEMEROLEHAN BAHASA ANAK USIA 3-4 TAHUN DI DESA GOMBONG KECAMATAN BELIK KABUPATEN PEMALANG: KAJIAN PSIKOLINGUISTIK SKRIPSI

PENGACUAN BERDASARKAN JENISNYA SEBAGAI PENANDA KOHESI PADA TERJEMAHAN AL-QUR AN SURAT AL-FATH

RELASI MAKNA KLAUSA DALAM KALIMAT MAJEMUK PADA TERJEMAHAN SURAT AS-SAJDAH

PENYIMPANGAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESOPANAN PADA WACANA KARTUN DALAM KARTUN TOM AND JERRY KARYA OSCAR MARTIN (KAJIAN PRAGMATIK) SKRIPSI

ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA PADA MADING SISWA SMP DI KECAMATAN KARTASURA SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat

TINDAK TUTUR DIREKTIF PADA IKLAN SEPEDA MOTOR DI BOYOLALI SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi. Oleh: FAJAR PRIYANTO A

Upaya Peningkatan Kreativitas Memecahkan Masalah Melalui Model. Pembelajaran Discovery Learning pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

SATRIYA ADI ANDRIYANI K

ANALISIS FUNGSI DAN NOSI PREFIKS PADA KARANGAN SISWA KELAS Vlll E SMP NEGERI 1 PLAOSAN, MAGETAN, JAWA TIMUR

ANALISIS MAKNA BAHASA SAPAAN DALAM WACANA BERITA OLAHRAGA DI SURAT KABAR SOLOPOS EDISI OKTOBER-DESEMBER 2014

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG PERUBAHAN WUJUD BENDA MELALUI METODE INKUIRI BAGI SISWA KELAS IV SDN I NGEMPLAK TAHUN 2013/2014

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh:

PENANDA HUBUNGAN KONJUNGSI DAN MAKNA DENOTATIF KATA KERJA PADA TEKS TERJEMAHAN ALQURAN SURAH ALFAJR

WACANA LISAN DALAM TRADISI SELAMATAN KIRIM DOA MASYARAKAT JAWA SONGGON-BANYUWANGI

REALISASI TINDAK KESANTUNAN KOMISIF PADA PENGGUNAAN BAHASA PROMOSI TRANSAKSI PENJUAL PASAR TRADISIONAL NGLANGON SRAGEN SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh:

BUKU PANDUAN PENULISAN DAN UJIAN SKRIPSI

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA (Studi Pada Dealer Panorama Motor Cabang Kebakkramat)

KEMAMPUAN KETERAMPILAN BERTANYA GURU BIOLOGI SMA MUHAMMADIYAH BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI KABUPATEN KLATEN TAHUN AJARAN 2014/2015

PENINGKATAN KREATIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI THINK PAIR SHARE

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Diajukan oleh: HANIFAH

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBERIAN PERTANYAAN INOVATIF

MENGATASI KENAKALAN SISWA KELAS IV MELALUI LAYANAN KONSELING PERORANGAN DI SD NEGERI 2 GLINTANG KECAMATAN SAMBI KABUPATEN BOYOLALI TAHUN 2011 / 2012

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT. TYFOUNTEX INDONESIA GUMPANG - KARTASURA SKRIPSI. Derajat Sarjana S-1

ANALISIS SOAL-SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER MATEMATIKA KELAS IX SMP NEGERI 2 WONOSARI DITINJAU DARI ASPEK KOGNITIF TAHUN AJARAN 2010/2011 DAN 2011/2012

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KONEKSI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBING PROMPTING

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI MASTERY LEARNING WITH QUIZ TEAM ( PTK

PENGARUH NILAI RATA-RATA UJIAN NASIONAL DAN UJIAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FKIP UMS ANGKATAN 2010

SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I Program Studi Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN STRATEGI PEER LESSONS

Diajukan Oleh: JEVI ALISTINA A

PENGEMBANGAN MODUL PADA MATERI SEGI EMPAT DENGAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY UNTUK SISWA KELAS VII SMP

GAYA BAHASA SINDIRAN DALAM ACARA SENTILAN SENTILUN DI METRO TV EPISODE SEPTEMBER 2015

ANALISIS MAKNA PADA SLOGAN STASIUN TELEVISI NASIONAL DI INDONESIA

HUBUNGAN KLASIFIKASI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA ( SLB-C Bagaskara Sragen ) SKRIPSI

Oleh : YULIANA ARDIYANTI A

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh SRIYANI A 54B

: MAKMUR HIDAYANTO A.

MUHAMAD WAHID FAUZI A

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

TAHUN AJARAN 2011 / 2012 SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S- 1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

ANALISIS PENGGUNAAN DISFEMIA PADA RUBRIK GAGASAN SURAT KABAR SOLOPOS EDISI NOVEMBER 2014

PROSES PERUBAHAN BENTUK KATA DALAM TUTURAN SISWA PAUD AR-ROCHMAH KARANG BANJAR, PURBALINGGA PADA SEMESTER SATU TAHUN PELAJARN

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi.

ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA BIDANG MORFOLOGI PADA MADING DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

ANALISIS KESULITAN MELUKIS DAN MEMAHAMI MATA KULIAH GEOMETRI BIDANG PADA KOMPETENSI LINGKARAN DALAM DAN LUAR SEBUAH SEGITIGA PADA MAHASISWA SEMESTER 1

REFERENSI DAN INFERENSI PADA WACANA SLOGAN IKLAN PRODUK KEBUTUHAN BAYI DAN ANAK DI TELEVISI PERIODE MARET 2016

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN

ANALISIS KELAS KATA DAN POLA KALIMAT PADA TULISAN CERITA PENDEK SISWA KELAS VIII C SMP NEGERI 2 SAWIT BOYOLALI SKRIPSI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh Genda Widayati A54B111032

MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI PERMAINAN MENANGKAP BOLA MEMANTUL PADA ANAK KELOMPOK B TK ABA SAJEN I TAHUN AJARAN 2011/2012

ANALISIS PENGENDALIAN INTERN ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA PERUSAHAAN FARMASI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan. Guna Mencapai Drajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP LINGKARAN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Matematika

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan. Memperoleh Gelar Sarjana. Diajukan Oleh : SRI FIKI NUR TRI SEJATI A

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS KOMUNIKASI ORANG TUA ANAK DENGAN PENGENDALIAN DORONGAN SEKSUAL SEBELUM MENIKAH PADA REMAJA SKRIPSI

PERBEDAAN KREATIVITAS DITINJAU DARI POLA ASUH ORANG TUA PADA ANAK TK DI DESA KEMASAN, POLOKARTO, SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016

STIGMATISASI NAMA SAPAAN ANAK KOS DI DAERAH MENDUNGAN. SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S1 Program Studi Pendidikan Biologi.

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

Analisis Kualitas Layanan Bank BRI Cabang Wonogiri. Skripsi. Universitas Islam Indonesia. Ditulis oleh: Nama : Yovano Nanda Eryanto

DITA PUTRI HARDANI A

PILIHAN BAHASA PEDAGANG ETNIS CINA DALAM INTERAKSI JUAL BELI DI PASAR KOTA WONOGIRI. Skripsi

SKRIPSI. Disusun oleh : SRI PURWANTI A53B090184

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh : YUNI NIM.

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh :

ANALISIS LINGKUNGAN PERGAULAN DAN GAYA BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 TERAS BOYOLALI TAHUN AJARAN

PENERAPAN METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA

Disusun oleh : ANISA ANGGO MARTANI A

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA

DEIKSIS DALAM TEKS ANEKDOT PADA MEDIA MASSA KORAN SOLOPOS EDISI SEPTEMBER SAMPAI NOVEMBER TAHUN 2014

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

PENINGKATAN TANGGUNG JAWAB ANAK MELALUI BERMAIN KOOPERATIF DI BA AISYIYAH KARANG DELANGGU KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

Transkripsi:

1 ANALISIS UNSUR INTERNAL WACANA DALAM ARTIKEL ILMIAH POPULER PADA SURAT KABAR SUARA MERDEKA EDISI NOVEMBER-DESEMBER 2013 SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagai syarat mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) oleh: ARSITA FEBRIANI 1001040085 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2014

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Hidup memerlukan pengorbanan, perjuangan, ketabahan, dan keyakinan agar mencapai kejayaan sertameraih kebahagiaan. Berusahalah jangan sampai terlengah walau sedetik saja, karena atas kelengahan kita tak akan bisa dikembalikan seperti semula. Kebahagiaan itu tidaklah bermuluk-muluk tetapi kebahagiaan itu berasal dari sebuah kesederhanaan. v

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan untuk : 1. Bapak Maniso dan Ibu Sri Budiningsih tercinta yang selalu mencurahkan segala perhatian dan telah banyak member dukungan secara material dan spiritual, sehingga penulis dapat menyelesaikan studi dengan lancer. Semoga Allah senantiasa memberikan limpahan rahmat dan kebahagiaan di dunia dan akhirat. 2. Kakak tersayang Mas Ardi yang sellau memberikan semangatdan doanya. 3. Mas Yuri yang selalu memberikan dukungan motivasi, semangat, keceriaan, kasih sayang dan doanya. 4. Teman-teman Vierra Kos (Mirna, Rina, Gesti dan Elsi) yang selalu menemani, memberi keceriaan dikala senang maupun susah, memberi semangat dan doanya. 5. Teman-teman PBSI angkatan 2010 atas dukungan dan doanya. 6. Keluarga Besar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah memberikan banyak bekal ilmu dan bimbingannya sejak awal sampai sekarang. 7. Semua pihak yang telah membantu dan memberikan motivasi kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Alhamdulilah puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang selalu memberikan rahmat dan hidayah serta inayah-nya kepada kita semua, sehingga pada kesempatan yang berbahagia ini penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul Analisis Unsur Internal Wacana Dalam Artikel Ilmiah Populer Pada Surat Kabar Suara Merdeka Edisi November-Desember 2013 ini. Shalawat dan salam senantiasa tetap tercurahkan pada junjungan kita Nabi Muhammad Saw. Skripsi ini tersusun berkat bantuan sejumlah pihak. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis sampaikan terima kasih kepada: 1. Drs. Eko Suroso, M. Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang telah memberi ijin penulisan skripsi ini. 2. Drs. H. Kuntoro, M. Hum, Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 3. Dra. Noorliana, M. Pd, Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan motivasi dalam penyusunan skripsi ini. 4. Seluruh dosen PBSI dengan penuh kesabaran dalam mendidik, mendampingi, serta memberikan ilmu yang bermanfaat kepada penulis selama menimba ilmu di FKIP- PBSI. 5. Semua pihak yang telah membantu penyelesaian penyusunan skripsi ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan imbalan atas jasa baik mereka. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Peneliti vii

8 mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca. Akhirnya, peneliti berharap penelitian ini bisa memberikan sumbangan bagi dunia pendidikan, khususnya bagi pembelajaran bahasa Indonesia. Amin Wassalamu alaikum Wr. Wb Purwokerto, 18 Juni 2014 Penulis viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii ABSTRAK... xiii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 BAB II LANDASAN TEORI A. Penelitian Relevan... 9 B. Landasan Teori... 11 1. Wacana... 11 a. Pengertian Wacana... 11 b. Jenis Wacana... 12 c. Unsur Internal Wacana... 17 a) Kohesi... 17 b) Koherensi... 24 c) Cara Menciptakan kesinambungan Topik... 28 d. Unsur eksternal wacana... 33 a) Implikatur... 34 b) Presuposisi... 34 c) Referensi... 35 d) Inferensi... 35 e) Konteks... 36 ix

10 2. Artikel... 36 a. Pengertian Artikel... 36 b. Jenis Artikel... 37 c. Ciri Artikel... 39 3. Peta Konsep... 43 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis Penelitian... 44 B. Data... 45 C. Sumber Data... 45 D. Metode Penelitian... 45 1. Tahap Penyediaan Data... 46 2. Tahap Analisis Data... 47 3. Tahap Penyajian Data... 50 BAB IV HASIL DAN ANALISIS DATA PENELITIAN A. Deskripsi jenis kohesi antar paragraf yang terdapat dalam wacana artikel ilmiah populer pada Suara Merdeka... 51 1. Kohesi Gramatikal... 51 2. Kohesi Leksikal... 62 B. Deskripsi jenis koherensi antar paragraf yang terdapat dalam wacana artikel ilmiah populer pada Suara Merdeka... 73 C. Deskripsi cara menciptakan kesinambungan topik antar paragraf yang terdapat dalam wacana artikel ilmiah populer pada Suara Merdeka... 86 BAB V PENUTUP A. Simpulan... 96 B. Saran... 98 DAFTAR PUSTAKA... 100 LAMPIRAN... 102 viii

11 DAFTAR TABEL 1. Tabel Data Penelitian... 102 2. Tabel Unsur Kohesi, Koherensi, dan Cara Menciptakan Kesinambungan Topik pada Wacana Artikel Ilmiah Populer... 105 ix

12 DAFTAR LAMPIRAN 1. Lampiran 1. Tabel Data Penelitian... 102 2. Lampiran II. Tabel Unsur Kohesi, Koherensi, dan Cara Menciptakan Kesinambungan Topik pada Wacana Artikel Ilmiah Populer... 105 3. Lampiran III. Sumber Wacana Utuh... 250 x

13 ABSTRAK Penelitian yang berjudul Analisis Unsur Internal Wacana dalam Artikel Ilmiah Populer pada Surat Kabar Suara Merdeka edisi November-Desember 2013. Penelitian ini, bertujuan untuk menganalisis pada bidang unsur internal wacana. Meliputi: (1) mendeskripsikan jenis kohesi antar wacana (paragraf) yang terdapat dalam artikel ilmiah populer padasurat kabar Suara Merdeka. (2) mendeskrispsikan jenis koherensi antar wacana (paragraf) yang terdapat dalam artikel ilmiah populer pada surat kabar Suara Merdeka. (3) mendeskripsikan cara menciptakan kesinambungan topik antar wacana (paragraf) yang terdapat dalam artikel ilmiah populer pada surat kabar Suara Merdeka. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Data penelitian ini berupa artikel ilmiah populer pada surat kabar suara merdeka edisi November-Desember 2013. Jumlah data yang dianalisis sebanyak 61 wacana artikel ilmiah populer. Tahap analisis data dalam penelitian ini digunakan metode agih. Analisis data unsur internal wacana digunakan teknik lesap, teknik sisip dan teknik ganti. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut. Pertama, kohesi yang ditemukan pada wacana meliputi kohesi gramatikal dan leksikal. Kohesi gramatikal meliputi (1) referensi, (2) substitusi, (3) elipsis, (4) konjungsi. Kohesi leksikal meliputi (1) repetisi, (2) sinonimi, (3) antonimi, (4) hiponimi, (5) kolokasi, (6) ekuivalensi. Kedua, koherensi yang ditemukan pada wacana meliputi (1) kausalitas, (2) kontras, (3) aditif, (4) rincian, (5) temporal, (6) perian, (7) posesif, (8) kronologis. Ketiga, cara menciptakan kesinambungan topik yang ditemukan pada wacana meliputi (1) pempronominalan, (2) pengulangan, (3) pelesapan, dan (4) ekuivalensi. Kata kunci: Artikel Ilmiah Populer, Unsur Internal Wacana (Kohesi, Kohorensi, dan Cara Menciptakan Kesinambungan Topik) xi

14 xii