MANUAL BOOK WEBGIS BAPPEDA KABUPATEN MAHULU JL. JUANDA 2, RT 16 NO 6H SAMARINDA (0541) WEBSITE DEKA.CO.ID WEB & IT SOLUTION.

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN PENGGUNAAN WEBSITE

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

Achyar Munandar PANDUAN SINGKAT E-LEARNING BAGI MAHASISWA

DAFTAR ISI... 2 PENJELASAN UMUM... 3 PENJELASAN MENU PADA APLIKASI Menu Login Halaman Awal Menu Diklat Memilih Diklat...

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

Panduan Aplikasi Sistem Informasi Perencanaan dan Evaluasi Program. Modul Website

- Administrator Website - Sumbarprov.go.id

KKN TEMATIK. Manual Book Website

PANDUAN PENGGUNAAN WEBSITE

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

Manual Book Penggunaan CMS Website SMA Negeri 3 Cibinong (Untuk Administrator)

User Manual Pengoperasian Website Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten

CARA PENGGUNAAN WEBSITE

MANUAL WEBSITE PROFILE Institut Agama Islam Negeri Walisongo

PANDUAN SITU [ MANAJEMEN WEBSITE ] MANAJEMEN BERITA MANAJEMEN AGENDA MANAJEMEN GALERY MANAJEMEN HALAMAN COSTUMIZE MENU PENGATURAN PRODI / JURUSAN

USER MANUAL SUB PORTAL PUBLIK BUMN

Menambahkan Image Slider di Homepage

DOKUMENTASI PENGGUNA LPPM ADMINISTRATION CENTRE

MANUAL BOOK WEBSITE [BUAT HALAMAN BARU + EDIT HALAMAN]

PETUNJUK PENGGUNAAN. Web eproc (Frontend)

PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL SISTEM INFORMASI TATA PERSURATAN SITP

Manual Book Penggunaan CMS. Website Portal Berita Antara Bogor (Untuk Administrator)

PANDUAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI KEARSIPAN STATIS (SiKS) ARSIP UNIVERSITAS GADJAH MADA

APLIKASI e-hosting STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) REV.1 PT PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR

Manual esakip v Pengantar. Hal. 2 / 36

Buku Panduan Website instansi Pemerintah Kabupaten Banyumas

PANDUAN SIAT RPM. (Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat) Direktorat Teknologi dan Sistem Informasi UNIVERSITAS PADJADJARAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BUKU PETUNJUK ADMINISTRATOR WEBSITE PKVHI

PENGEMBANGAN WEBSITE bpmpt.karawangkab.go.id pada BPMPT KABUPATEN KARAWANG Tahun Anggaran 2016

TRAINING. Jul Post, Pages & Media

PANDUAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGADUAN Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Universitas Terbuka

CARA MEMBUAT BLOG MENGGUNAKAN WORDPRESS SECARA ONLINE

Buku Panduan Website instansi Pemerintah Kabupaten Banyumas

Tampilan Perangkat PC, Laptop, Netbook, Tablet

Manual Book Mengisi Konten Website OPD Kota Bogor

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PANDUAN PENGGUNAAN WEBSITE

Panduan WartaHijau. Login

Isikan alamat website

Manual SIPM. (Sistem Informasi Pembangunan Masyarakat)

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User SKPD)

Aplikasi SI Kemiskinan Daerah V.1. USER MANUAL APLIKASI SI Kemiskinan Daerah V.1 BAPPEDA JAKARTA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Perangkat lunak yang digunakan untuk pembuatan website sekolah ini yaitu

KKN SISDAMAS Panduan Penggunaan Blog KKN ( UIN SGD BANDUNG) UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Pusat Teknologi Informasi dan Pangkalan Data

Manual Penggunaan Sistem Pengeloalaan TBO. Untuk Pokjar, Karunika dan LPBAUSI

MANUAL BOOK MADANI CMS KOTA SERANG

Bu k u Ma n u a l Web Si t e SK PD Pem er i n t a h K a b u pa t en Ma l a n g

Panduan WartaHijau. Login

TUTORIAL ADMIN WEBSITE SKPD

User Manual. Website i-come.petra.ac.id

Laporan Operasional. pengelolaan. WebsiteSKPD. KabupatenBlitar DISHUBKOMINFO KAB.BLITAR

MODUL ADMINISTRATOR WEBSITE SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (SKPD) PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG

1. Pendahuluan. 2. Cara Akses, Start Page, dan Beranda

Manual Book : SiJabFung

MANUAL UPDATE WEBSITE DEMO 1.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil rancangan dari

Pengelolaan Website SILHD (Sistem Informasi Lingkungan Hidup Daerah)

Cara Upload Web Repositori Persampahan Indonesia. Setelah berhasil login, akan muncul halaman DASHBOARD, seperti berikut ini:

BUKU PANDUAN (MANUAL BOOK) APLIKASI SKP ONLINE

[CMS Website Organisasi Kemahasiswaan FEB Unpad] Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran

Panduan Penggunaan Blog KKNM Unpad

Manual Pengunaan Perijinan Online (Calon Pemohon Ijin)

PT. DIAN NUSWANTORO TEKNOLOGI DAN INFORMASI MANUAL LAPORGUB

Untuk dapat memasuki aplikasi KUTAHU e-learning system anda Pertama-tama memasuki login. Login ini dimaksudkan untuk memasuki sistem aplikasi.

TUTORIAL ADMINISTRATOR WORDPRESS WP-ADMIN Contents Management Wordpress Selfhosting

Panduan Upload Thesis Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran

BISNIS PROSES APLIKASI PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI (PPID)

ADMIN MANUAL AL-QUR AN WEB

Aplikasi Tata Persuratan Berbasis Web Perum Jasa Tirta II. bertujuan untuk memenuhi kebutuhan di setiap Unit Kerja, sebuah

Website Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (FPEB) Universitas Pendidikan Indonesia (

Buku Panduan Penggunaan Website Corporate Dengan Themes Bridge Karya

Website PP Statistik

BAHAN PELATIHAN WEB FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

Daftar Isi. 2 P a g e

Bab I. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

CMS Content Management System

MANUAL USER Website KLA

PANDUAN PENGGUNAAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN MANDIRI MATA PELAJARAN FISIKA

Teknis Pengelolaan Website Fakultas Universitas Tanjungpura

DAFTAR ISI DAFTAR ISI 1. PENJELASAN UMUM

LOGIN ADMINISTRATOR 1. subdomaindesa.malangkab.go.id/log/user/ username enter Username Login

TUTORIAL PENGEMBANGAN WEBSITE JDIH PROVINSI JAWA TIMUR. Malang, 7 Juli 2017

Bab I. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

1 Project Manager. Pastikan anda telah terhubung dengan internet kemudian buka browser anda (Mozilla firefox atau google chrome).

UNIVERSITAS DHARMA ANDALAS

DAFTAR ISI... 0 KATA PENGANTAR... 3 BAB I PENDAHULUAN...

KKN SISDAMAS PANDUAN PENGGUNAAN BLOG KKN UIN SGD BANDUNG PUSAT TEKNOLOGI INFORMASI DAN PANGKALAN DATA

User Manual SiKAP SISTEM INFORMASI KANTOR APLIKASI PUBLIK. Tim Pengembang Aplikasi SiKAP BPK RI JL. GATOT SUBROTO 31 JAKARTA

PANDUAN PENGGUNA APLIKASI KOMPILASI DATA TIK PROVINSI JAWA BARAT

3.1. CARA MENGAKSES WEBSITE PEMETAAN ASET SPAM KHUSUS DAN REGIONAL

TUTORIAL APLIKASI COLONIMO

Keterangan: Data yang mengalir dari atau ke user : 1. Memposting cerita dongeng. 2. Info konfirmasi berhasil.

BAPPEDA KOTA BANDUNG. e-litbang. Sistem Informasi Kelitbangan

Panduan Mengelola Website Pribadi Mengelola WordPress

Petunjuk Pemakaian Sistem

PANDUAN APLIKASI E-SURAT UNTUK AGENDARIS. 1. Surat Masuk Manual adalah surat fisik yang dikonversikan menjadi elektronik.

PETUNJUK PENGGUNAAN WEBSITE SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS ASET SPAM KHUSUS DAN SPAM REGIONAL

KATA PENGANTAR USER MANUAL

Transkripsi:

MANUAL BOOK WEBGIS BAPPEDA KABUPATEN MAHULU WEB & IT SOLUTION JL. JUANDA 2, RT 16 NO 6H SAMARINDA (0541) 4115101 WEBSITE DEKA.CO.ID User Bappeda 0

HALAMAN LOGIN WEBGIS BAPPEDA MAHULU Langkah awal masuk aplikasi adalah dengan membuka browser google chrome atau mozilla firefox, kemudian ketik alamat url: http://bappeda-mahulu.deka.co.id/ Setelah masuk ke halaman login WebGis Bappeda Mahulu, silahkan masukan Username dan Password sesuai dengan bidang masing masing, kemudian Klik Login. User Bappeda Page 1

I. MENU Menu merupakan daftar perintah-perintah suatu perangkat lunak (program) yang apabila dieksekusi akan menjalankan suatu perintah tertentu dari aplikasi. Menu digunakan sebagai alternatif dari antarmuka baris perintah. Menu pada tampilan website bisa diubah sesuai kebutuhan. Untuk pengaturan menu admin bisa mengubah dengan mengklik pilihan Menu pada halaman administrator. Setelah mengklik pilihan Menu, akan muncul halaman editor seperti diatas 1. Isikan Nama Menu yang akan dibuat pada kolom Nama Menu 2. Isikan / Pilih Alamat Tautan/halaman yang akan ditampilkan pada saat menu diklik pada kolom Alamat Tautan 3. Isikan urutan untuk mengatur letak menu pada halaman website ( 0 = letak menu paling ujung sebelah kiri, dst ) 4. Klik simpan i.membuat Sub Menu Selain menu, admin bisa menambahkan submenu pada menu utama dengan cara : 1. Klik sub menu pada kolom action di menu utama User Bappeda Page 2

2. Akan muncul gambar dibawah ini 3. Isikan nama submenu, alamat tautan dan urutan. Kemudian klik simpan. User Bappeda Page 3

II. SLIDER Slider merupakan rangkaian gambar utama yang terdapat pada halaman website. Slider biasanya berisikan gambar ikon dari website atau informasi yang bisa diklik yang mengarah pada halaman informasi detail. Untuk mengubah gambar pada slider, admin bisa masuk pada halaman administrator lalu klik Slider pada pilihan menu. Setelah muncul halaman editor, klik tambah slider untuk menambahkan gambar atau bisa juga dngan mengklik edit pada salah satu gambar yang akan diubah. User Bappeda Page 4

Langkah Untuk menambahkan slider baru : 1. Isikan judul slider pada kolom judul (jika ada) 2. Isikan alamat tautan dengan alamat halaman yang akan ditampilkan (jika ada) 3. Isikan deskripsi gambar slide (jika ada) 4. Upload gambar slide dengan klik Chose File 5. Klik simpan User Bappeda Page 5

III. Page dan Post Halaman Statis Halaman statis merupakan halaman yang memuat tulisan yang akan ditampilkan sesuai menu yang diakses. Untuk membuat halaman statis, admin bisa mengklik pilihan halaman statis pada menu Page & Post Untuk menambahkan halaman, klik tambah page. User Bappeda Page 6

1. Isikan judul halaman pada kolom judul 2. Isikan tulisan pada kolom editor konten 3. Klik simpan. Daftar Tulisan Daftar tulisan merupakan tulisan dengan kategori seperti Berita, Artikel, dan Informasi yang akan ditampilkan pada halaman depan website. Untuk dapat memuat daftar tulisan, admin bisa mengklik pilihan daftar tulisan pada menu page & post pada halaman administrator. User Bappeda Page 7

Untuk membuat tulisan baru, klik tambah post. 1. Isikan Judul tulisan pada kolom judul 2. Pilih kategori tulisan pada kolom kategori 3. Isikan tanggal publikasi dan waktu 4. Iskan tags (jika ada) 5. Isi tulisan pada kolom editor konten User Bappeda Page 8

6. Klik Simpan. Sekilas Info Sekilas info merupakan deretan judul informasi yang muncul secara bergantian pada halaman depan website Untuk dapat mengubah isi sekilas info, klik pilihan sekilas info pada menu Page & Post. Langkah Untuk menambahkan sekilas info : 1. Klik tambah sekilas info 2. Isikan uraian sekilas info 3. Klik Simpan Kutipan Kutipan merupakan sebuah informasi khusus pendek yang muncul bergantian pada halaman website User Bappeda Page 9

Untuk menambahkan kutipan baru, klik kutipan pada menu Page & Post 1. Klik tambah kutipan apakah anda tahu 2. Isikan uraian kutipan pada kolom editor 3. Klik simpan User Bappeda Page 10

IV. GALLERY Gallery merupakan kumpulan data berupa gambar dan video yang memuat informasi tertentu. Langkah Untuk menambahkan item gallery : 1. Klik Add image pada gallery 2. Isikan Judul pada kolom judul dan deskripsi (jika ada) 3. Pilih gambar dari direktori penyimpanan komputer. 4. Klik simpan. User Bappeda Page 11

V. LINK Link pada halaman website Untuk mengubah atau menambahkan link yang ada, klik menu link pada halaman administrator. 1. Pilih kategori link pada kolom kategori 2. Isikan nama Link yang akan dibuat 3. Isikan alamat webiste link yang terkait 4. Isikan urutan letak link 5. Klik simpan. User Bappeda Page 12

VI. AGENDA Website memiliki fitur agenda dimana user dapat menginputkan agenda khusus yang berkaitan dengan kegiatan SKPD. Untuk menambahkan agenda : 1. Klik Agenda pada Halaman Administrator 2. Isikan tanggal kegiatan 3. Isikan waktu kegiatan 4. Isikan judul agenda pada kolom caption 5. Isikan deskripsi agenda 6. Isikan lokasi agenda yang akan dilaksanakan 7. Klik simpan. User Bappeda Page 13

VII. PENGGUNA Pada menu Pengaturan pengguna menampilkan daftar pengguna website dengan berbagai Level dengan hak akses berbeda. Untuk menambahkan pengguna : 1. Isikan nama pengguna pada kolom nama 2. Isikan username pengguna 3. Isikan email pengguna 4. Masukan pasword pengguna dan konfirmasi ulang. 5. Klik simpan User Bappeda Page 14

VIII. PENGATURAN Dalam Pengaturan ini, admin bisa merubah informasi data adminitrasi wilayah yang tampil di halaman depan website Untuk mengubah informasi : 1. Klik Menu Pengaturan pada halaman administrasi 2. Ubah informasi yang diinginkan 3. Klik simpan. User Bappeda Page 15

IX. UPLOAD DATA DOKUMEN Pada website ini ada beberapa data yang harus di input oleh user bappeda yaitu, Data Arsip dan Data Wilayah. Cover Data Arsip akan ditampilkan pada deret cover halaman depan website dan pengguna langsung bisa mendownload data dengan mengklik cover data tersebut. Sebelum menginputkan Data dokumen, admin terlebih dahulu menginputkan kategori dokumen (jika masih kosong / belum ada) dengan cara : 1. Klik kategori pada menu Data di halaman administrator 2. Setelah itu masukan Nama Kategori Dokumen 3. Klik simpan Data Dokumen Untuk menambahkan data baru : User Bappeda Page 16

1. Klik Menu Data > Document 2. Pada halaman data, inputkan nama dokumen pada kolom nama dokumen 3. Inputkan deskripsi data dokumen 4. pilih file Dokumen yang akan diupload dari direktori komputer 5. input cover dalam bentuk gambar (jika ada) 6. klik simpan. Data Wilayah Untuk menambahkan data baru : 1. Klik Menu Data > Document 2. Pada halaman data, inputkan nama dokumen pada kolom nama dokumen 3. Inputkan deskripsi data dokumen 4. pilih file Dokumen yang akan diupload dari direktori komputer 5. input cover dalam bentuk gambar (jika ada) 6. klik simpan. User Bappeda Page 17

X. UPLOAD PETA Pada Webiste ini terdapat 2 informasi Peta yang diinputkan oleh admin, yaitu Peta Tematik dan Peta Wilayah Untuk Menginputkan Informasi Peta Tematik : 1. klik tematik pada menu Peta 2. Klik tambah peta tematik lalu akan muncul halaman input peta 3. Inputkan Nama peta pada kolom judul serta deskripsi peta (jika ada) 4. Pilih Gambar peta pada direktori penyimpanan dengan klik chose file 5. Klik Simpan. User Bappeda Page 18