Pedoman Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE

dokumen-dokumen yang mirip
PEDOMAN KREDIT POIN KEAKTIFAN MAHASISWA UNIVERSITAS HANG TUAH SURABAYA SURABAYA

PEDOMAN KREDIT POIN KEAKTIFAN MAHASISWA

PEDOMAN PENILAIAN KEGIATAN EKSTRA KURIKULER MAHASISWA SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT

PEDOMAN PENILAIAN KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM KEGIATAN EKSTRA KULIKULER

SATUAN KREDIT KEGIATAN KEMAHASISWAAN (SKKK)

PEDOMAN PENILAIAN KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM KEGIATAN EKSTRA KULIKULER

Pedoman Sistem Kredit Prestasi (SKP) KATA PENGANTAR

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS BUNG HATTA NOMOR 1 TAHUN Tentang PEDOMAN PENILAIAN KEGIATAN EKSTRA KURIKULER MAHASISWA

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS BUNG HATTA NOMOR 1 TAHUN 2009 TENTANG PEDOMAN PENILAIAN KEGIATAN EKSTRA KURIKULER MAHASISWA

KEPUTUSAN DEKAN FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG NOMOR : 25-A /H7.1.18/SK/2010 TENTANG

PEDOMAN PELAKSANAAN SATUAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER MAHASISWA (SKEM) Arek

BAB II SISTEM PENYELENGGARAAN KEGIATAN KEMAHASISWAAN

Lampiran Keputusan Rektor Nomor : 219 Tahun 2017 PEDOMAN PELAKSANAAN SATUAN KEGIATAN PRESTASI MAHASISWA (SKPM)

PEDOMAN PELAKSANAAN SISTEM KREDIT PARTISIPASI (SKP)

MEMUTUSKAN. Ditetapkan : di Sidoarjo Pada tanggal, 1 Agustus 2015 Rektor. Drs. Hidayatullah, M.Si

PANDUAN SATUAN KREDIT KEGIATAN MAHASISWA (SKKM)

BUKU PEDOMAN SATUAN KREDIT PARTISIPASI (SKP) FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS UDAYANA Nama Mahasiswa : N I M : Tempat/Tgl.

BAB I PENGERTIAN UMUM

STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL UNIVERSITAS DIPONEGORO SPMI-UNDIP SM

Nomor: 10071/STKIP-AK/PGRI/SB/2012 TENTANG PEDOMAN MANAJEMEN ORGANISASI KEMAHASISWAAN DI STKIP PGRI SUMATERA BARAT KETUA STKIP PGRI SUMATERA BARAT

: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA NOMOR 280/UN46/2016

STANDAR KEMAHASISWAAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

BUKU PEDOMAN SELEKSI MAHASISWA BERPRESTASI ASRAMA TPB IPB TAHUN 2015

KEPUTUSAN SIDANG PARIPURNA BPM 2014 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA Nomor : 06/ SIDANG PARIPURNA BPM/FK UNUD/V/2014 Tentang :

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS UDAYANA NOMOR 9 TAHUN 2017

ORGANISASI KEMAHASISWAAN

BAB IV REGISTRASI MAHASISWA

KELENGKAPAN BERKAS BERI TANDA

PENGUATAN KARAKTER DAN PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN MAHASISWA UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA

SOP TUGAS AKHIR DAN KELULUSAN

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) AKADEMI KEBIDANAN BINA SEHAT NUSANTARA KABUPATEN BONE ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA PEMBUKAAN

SISTEM KREDIT PRESTASI (SKP)

POLITEKNIK INDRAMAYU

BUKU PEDOMAN SATUAN KREDIT PARTISIPASI S K P

PEDOMAN ORGANISASI KEMAHASISWAAN UNIVERSITAS NAROTAMA SURABAYA

PEDOMAN SKEK (SATUAN KREDIT EKSTRA KURIKULER)

KURIKULUM PRODI DIII KEPERAWATAN STIKES MUHAMMADIYAH GOMBONG. A. Kompetensi

FORMULIR PENDAFTARAN WISUDA dan DAPS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

Standard Operating Procedure PEMBUATAN TRANSKRIP AKADEMIK

PEDOMAN PENGEMBANGAN KURIKULUM SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI CURUP TAHUN 2014

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PENYETARAAN NILAI KEAKTIFAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Pengambilan di bagian akademik

SURAT KEPUTUSAN DEKAN FAKULTAS HUMANIORA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG Nomor : Un.03.3/OT.01.3/262/2015

UNIVERSITAS INDONESIA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM BADAN PERWAKILAN MAHASISWA

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS BRAWIJAYA NOMOR 141/PER/2013 TENTANG

UNDANG-UNDANG KADERISASI MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS AIRLANGGA. Nomor 01 Tahun 2013 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PANDUAN PORTOFOLIO MAHASISWA. Jl. Soekarno-hatta No. 354 Bandung 40266

PERATURAN AKADEMIK STIKOM DINAMIKA BANGSA

Pedoman Organisasi Mahasiswa FOR/SPMI-UIB/PED

TIM PENYUSUN. EDITOR Dr. H. M. Lutfi Mustofa, M. Ag

FORMULIR PENDAFTARAN WISUDA dan DAPS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

PERATURAN AKADEMIK 2017

Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 (Standar Mutu PT) Pedoman Akademik. Panduan- Panduan SOP

PERATURAN DIREKTUR POLITEKNIK INDRAMAYU NOMOR : 001/DIR/PER/III/2013 TENTANG ORGANISASI KEMAHASISWAAN DI LINGKUNGAN POLITEKNIK INDRAMAYU

KETETAPAN BADAN PERWAKILAN MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN UNIVERSITAS PADJADJARAN

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA NOMOR: 263/SK/R/UI/2004. Tentang PENYELENGGARAAN PROGRAM DOKTOR DI UNIVERSITAS INDONESIA

PENGEMBANGAN KEMAHASISWAAN UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS GADJAH MADA NOMOR. TAHUN 2016 TENTANG TATA LAKSANA ORGANISASI KEMAHASISWAAN UNIVERSITAS GADJAH MADA

PENYELENGGARAAN PROGRAM PENDIDIKAN KELAS KHUSUS INTERNASIONAL DI UNIVERSITAS INDONESIA REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA,

Menimbang: Mengingat:

STANDARD OPERATING PROCEDURE PERPINDAHAN ANTAR PROGRAM STUDI

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS MATARAM NOMOR 01 TAHUN 2015 TENTANG PEDOMAN ORGANISASI KEMAHASISWAAN UNIVERSITAS MATARAM

PELAYANAN ADMINISTRASI AKADEMIK

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN STTR CEPU

MANUAL PROSEDUR Persiapan Wisuda Dan Penggalangan Alumni

Memperhatikan : Rapat Senat Fakultas PertanianUniversitas Muria Kudus tanggal 20 Juni 2010 MEMUTUSKAN:

BAB III EVALUASI KEBERHASILAN

PERATURAN PELAKSANAAN SISTEM POIN KEGIATAN KEMAHASISWAAN. (Portofolio Mahasiswa)

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA NOMOR: 838A/SK/R/UI/2007 REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA,

PEDOMAN SATUAN KREDIT KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

BUKU PANDUAN KEGIATAN KEMAHASISWAAN

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

PERATURAN AKADEMIK STIKOM DINAMIKA BANGSA TAHUN

handbook Satuan Kredit Kegiatan Mahasiswa Fakultas Psikologi

Pedoman. Ekuivalensi Kegiatan Mahasiswa

PENYUSUNAN PANDUAN KEGIATAN ORGANISASI KEMAHASISWAAN BERBASIS SOFT SKILL (Materi IV)

PERATURAN SEKOLAH TINGGI INFORMATIKA & KOMPUTER INDONESIA No. 283/ BAAK.31/ STIKI/ P/ VI/ tentang PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN

PETUNJUK TEKNIS BEASISWA PENINGKATAN PRESTASI AKADEMIK DAN NON-AKADEMIK TAHUN 2018

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS PELITA HARAPAN SURABAYA Nomor : 08/SKR/UPHS/VIII/2008. t e n t a n g

BAB I MAJELIS PERWAKILAN KELAS (MPK)

PANDUAN PESERTA SELEKSI PROGRAM PROFESI DAN PASCASARJANA

SOSIALISASI AKADEMIK PRODI MANAJEMEN FE-UST

Standard Operating Procedure (SOP) Pendaftaran Wisuda. No. 014/I1.B01.5/SOP/2014

BUKU PANDUAN PERWALIAN FAKULTAS ILMU KOMPUTER

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA NOMOR: 013/SK/R/UI/2006 TENTANG PENATAAN PENYELENGGARAAN PROGRAM EKSTENSI DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS INDONESIA

TATA CARA/ INFORMASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS HANG TUAH TAHUN AKADEMIK 2018/2019 PROGRAM DIPLOMA DAN SARJANA

PANDUAN SATUAN KREDIT KEGIATAN (SKK) Dan SIKAPE

PERATURAN AKADEMIK BIDANG PENDIDIKAN FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

UNIVERSITAS UDAYANA TAHUN 2016

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG NOMOR 9 Tahun 2007 TENTANG PEDOMAN PENILAIAN HASIL BELAJAR MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

PERATURAN GUBERNUR ACEH NOMOR 70 TAHUN 2016 TENTANG

Kalender Akademik Universitas Pendidikan Ganesha Tahun 2017/2018 Halaman 0

1. TUJUAN Menjelaskan alur atau mekanisme proses pengajuan judul, pembimbingan, pendaftaran ujian, dan pelaksanaan ujian skripsi

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR AKADEMI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER (AMIK) TRI DHARMA PALU. Tentang PERATURAN PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA Nomor : 478/SK/R/UI/2004 TENTANG EVALUASI KEBERHASILAN STUDI MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA

PROSEDUR PEMBINAAN & PENDANAAN ORGANISASI KEMAHASISWAAN SPMI - UBD

SISTEM APRESIASI KEGIATAN MAHASISWA

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR BIRO ADMINISTRASI AKADEMIK DAN KEMAHASISWAAN

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PRAKTEK KERJA LAPANG (PKL) FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN UNIVERSITAS TADULAKO PALU SOP-FAPETKAN-UTD

BUKU PANDUAN PELAKSANAAN MATA KULIAH (TIN 405) PENGEMBANGAN DIRI

Transkripsi:

2016 Pedoman Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE Program Studi Pendidikan Biologi STKIP SoE 5/29/2016

Surat Keputusan Nomor : SKEP/ / IX/2009 Tentang : Buku Pedoman Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE Menimbang 1. Bahwa dalam upaya meningkatkan kegiatan kemahasiswaan sebagai salah satu upaya dalam peningkatan soft skill mahasiswa diharapkan dapat menjadi bagian tak terpisahkan dalam menghasilkan alumni berketrampilan dan berwawasan luas 2. Bahwa untuk mencapai tingkat kemampuan softskill mahasiswa yang baik diperlukan suatu pedoman penilaian baku dan seragam yang berupa buku pedoman kredit poin keaktifan mahasiswa. Dilingkungan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE. Mengingat 1. Undang-Undang nomor 20 tahun 2003 tentang sistem Pendidikan Nasional 2. SK Mendikbud No. 155/U/1998 tgl. 30 Juni 1998 tentang Pedoman Umum Organisasi kemahasiswaan di Perguruan Tinggi. 3. Surat Keputusan Ketua STKIP SOE Nomor 001/STKIP-SOE/VII/2013 tanggal 01 Juli 2013 tentang Peraturan Akademik STKIP SOE. 4 Surat Keputusan Ketua STKIP SOE Nomor 004/STKIP-SOE/VII/2013 tanggal 04 Juli 2013 tentang Ketentuan Umum Keluarga Mahasiswa (KUKM) STKIP SOE. M E M U T U S K A N Menetapkan 1. Memberlakukan Buku Pedoman Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa sebagaimana terlampir dalam Surat Keputusan ini. 2. Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Dengan catatan : Bahwa apabila pada kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di : SoE Pada tanggal : Ketua, Ared J. Billik, M. Si

KREDIT POIN KEAKTIFAN MAHASISWA Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE Bab I Pendahuluan Dalam rangka penghargaan kepada mahasiswa yang aktif mengikuti berbagai kegiatan ekstrakurikuler kemahasiswaan, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE menyusun Pedoman Penilaian Keaktifan Mahasiswa. Pedoman ini digunakan untuk mencatat kumpulan poin keaktifan mahasiswa dalam kegiatan ekstrakurikuler yang diselenggarakan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE maupun lembaga lain terkait, baik tingkat lokal sampai dengan internasional. Kumpulan poin keaftifan mahasiswa ini diberi nama Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa (KPKM). Pedoman ini diharapkan dapat memberikan motivasi kepada mahasiswa untuk menjadi aktivis-aktivis kampus yang handal baik dari segi ilmu maupun ketrampilan. Tujuan 1. Meningkatkan peran mahasiswa sebagai bagian dari pencapaian visi, misi 2. STKIP SoE berpola ilmiah pokok IPTEKS 3. Meningkatkan motivasi mahasiswa untuk aktif dalam berbagai kegiatan kemahasiswaan 4. Meningkatkan motivasi mahasiswa untuk mau terlibat menjadi pengurus 5. lembaga-lembaga kemahasiswaan 6. Meningkatkan jiwa kepemimpinan dan kepribadian serta rasa cinta pada almamater 7. Meningkatkan kecerdasan dan keterampilan 8. Mempertinggi budi pekerti 9. Membangun jiwa solidaritas dan kepedulian terhadap teman dan sesama 10. Membangun kesadaran terhadap lingkungan baik alam maupun manusia 11. Mempertebal semangat kebangsaan dan cinta tanah air Sasaran 1. Menghidupkan dan meningkatkan Tri Dharma Perguruan Tinggi melalui 2. kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa. 3. Membentuk suasana kejiwaan mahasiswa untuk menyadari esensi suatu 4. kegiatan baik bagi dirinya maupun sesama mahasiswa lainnya 5. Pemerataan kegiatan bagi seluruh mahasiswa STKIP Bab II Sifat dan Syarat Kegiatan Sifat kegiatan Kegiatan kemahasiswaan pada intinya dibagi menjadi dua, yaitu kegiatan wajib dan kegiatan sukarela. 1. Kegiatan Wajib, adalah kegiatan mahasiswa yang diselenggarakan secara terstruktur dan terpola baik dalam lingkup universitas maupun fakultas/prodi dan ditetapkan wajib diikuti oleh para mahasiswa tanpa terkecuali. Kegiatan yang dikategorikan wajib adalah sebagai berikut :

a. Program Pendampingan Mahasiswa Baru b. Program Pelatihan Kepemimpinan atau sejenisnya yang diselenggarakan Progdi. c. Kegiatan upacara peringatan Hari Besar Nasional d. Kegiatan tertentu yang diperlukan dan akan ditetapkan kemudian 2. Kegiatan Sukarela, adalah kegiatan yang dipilih dan diikuti oleh mahasiswa secara sukarela dan tidak dengan terpaksa. Untuk memudahkan membedakan mana kegiatan yang bersifat sukarela cirinya adalah kegiatan yang tidak termasuk dalam butir (1). Syarat kegiatan Untuk menjaga dan menjamin penilaian kredit poin keaktifan mahasiswa berjalan dengan baik, disyaratkan : 1. Penilaian kredit poin keaktifan mahasiswa untuk ketua dan pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) bila telah memenuhi atau menyelenggarakan lima kali kegiatan dalam satu periode kepengurusan BEM dan UKM. Hal ini untuk menghindari pemberian kredit poin bagi pengurus BEM dan UKM yang pasip dalam berkegiatan. 2. Persyaratan minimal poin yang wajib diperoleh mahasiswa S1 selama belajar di UHT, adalah 50 poin. Sedangkan persentase sifat kegiatan mahasiswa meliputi 50% wajib dan 50% sukarela. Bab III Dasar Penghitungan dan Penilaian Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa didasarkan pada 5 kategori yaitu: 1. Tingkatan organisasi: Universitas atau Fakultas/program studi 2. Periode Jabatan: 1(satu) periode atau setiap satu kegitan 3. Jabatan Struktural: Ketua, Wakil ketua, Sekertaris/Bendahara, Koordinator 4. seksi, Anggota, Pembicara, Moderator, /pendengar 5. Lingkup Kegiatan: Intern UHT ataukah Ekstern (NTT, Nasional, Internasional) 6. Jenjang Prestasi Mahasiswa (dalam bidang Olah Raga /Seni/IPTEK): Juara I, II, III, dst. Penilaian KPKM ditentukan dengan mempertimbangkan dasar penghitungan seperti yang sudah ditetapkan diatas. Bobot nilai yang ditetapkan dapat dilihat pada tabel besaran bobot KPKM seperti yang disajikan berikut. Total nilai KPKM mahasiswa diperoleh dengan cara mengakumulasikan semua nilai yang pernah diperoleh pada formulir daftar kredit poin keaktifan mahasiswa. Sedangkan tata cara penilaian poin keaktifan mahasiswa disajikan pada baga alir.

Tabel Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Soe No Kegiatan dan Idikator Penilaian Kedudukan 1 2 3 4 5 6 7 8 Organisasi: Badan Eksekutif Mahasiswa Setiap Periode Organisasi: Unit Kegiatana Mahasiswa (UKM) setiap periode Organisasi Kemahasiswaan profesi setiap periode Penelitian Non TA/Skripsi setiap kegiatan Mengikuti lomba karya tulis: Hasil penelitian atau hasil pemikiran setiap kegiatan Setiap publikasi karya tulis mahasiswa di koran/majalah, pemakalah dalam seminar dll. Seminar/ceramah/diskusi setiap kegiatan Prodamba 9 Pendamping Mahasiswa (Tutorial) setiap semester LDKM: 10 Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa Setiap Kegiatan Ketua Pengurus Anggota Ketua Pengurus Anggota Ketua Pengurus Anggota Ketua peneliti Anggota peneliti Juara 1 Juara 2 Juara 3 Non juara Penulis utama Penulis Pendamping Panitia inti Anggota seksi Ketua panitia Anggota Tutor Ketua panitia Anggota Tingkat Progdi Universitas/Kab./Kota Propinsi Nasional Internasional

11 12 13 14 15 16 Lombaa/ Pementasan setiap kegiatan Panitia inti Anggota seksi /Petugas Menjaga Stand Promosi/Campus Expo setiap kegiatan Kegiatan kepanitiaan: Bakti Sosial, Donor Darah, Pemilihan pengurus BEM, OR dll. Olahraga setiap kegiatan Juara 1 Juara 2 Juara 3 Mengikuti kegiatan/tugas UHT<14 hari, seperti: Upacara besar Nasional, donor darah. Mengikuti kegiatan UHT> 14 hari seperti : lasirtada, Baskara jaya. Panitia Inti Anggota seksi Petugas Keterangan : Panitia Inti Meliputi : Ketua Panitia, Wakil Ketua,Sekretaris, Bendahara, Koordinator/Ketua Seksi

Form. Daftar Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Sekolah Tingi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SoE Nama Mahasiswa: Nim: Progdi: No Tanggal Nama Kegiatan Tingkat Kegiatan Kedudukan/Jabatan KPKM Pejabat Berwenang Validasi BAAK

Bagan Alir Tata Cara Penilaian Poin Keaktifan Mahasiswa Sekolah Tinggi Keguruan dan ilmu Pendidikan SoE BERORGANISASI DAN KEGIATAN LAINNYA MENGISI FORM. KAKTIFAN VALIADASI Ka. BAAK MAHASISWA TANDA TANGAN PEJABAT BERWENANG MEMBAWA REKOMENDASI KETUA KEGIATAN DAN SURAT BAAK MENERBITKAN KARTU HASIL KEAKTIFAN MAHASISWA SURAT TUGAS ATAU SURAT IJIN DARI PEJABAT YANG BERWENANG: WR. 3. KAPROGDI. BAAK MENGAKUMULASI NILAI KREDIT OIN KEAKTIFAN MAHASISWA

Bab IV Manfaat dan Ketentuan Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa Kredit poin keaktifan mahasiswa bernafaat bagi lembaga dan mahasiswa Manfaatnya : 1. Sebagai syarat mengikuti yudisium. 2. Setiap tahun akan dipilih seorang mahasiswa dengan jumlah perolehan poin tertinggi untuk mendapatkan Penghargaan. Penghargaan ini hanya diberikan satu kali pada orang yang sama atau dengan kata lain seorang mahasiswa hanya diperkenankan memperoleh penghargaan ini satu kali selama dia berstatus mahasiswa UHT. 3. Pada setiap periode wisuda, tim evaluasi yang dipimpin oleh Pembantu III bidang Kemahasiswaan dengan anggota bidang Kemahasiswaan akan menentukan seorang wisudawan untuk diberikan predikat Wisudawan Terbaik Non Akademik dalam bentuk Piagam Penghargaan. Penghargaan ditetapkan dengan SK Ketua dan akan disampaikan langsung oleh Ketua pada saat wisuda. Syarat untuk mendapatkan piagam penghargaan sebagai Wisudawan terbaik Nonakademik adalah sebagai berikut : a. Mendapatkan jumlah poin Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa minimal 100 b. Indeks Prestasi Kumulatif > 2.75 c. Masa studi maksimal untuk FK = 5,5 th ; FKG = 5 th ; FTIK, FPsi, FIA, FH = 4, 5 th dan d. PDKK = 4 th. e. Aktivitas kegiatan menyebar ditinjau dari jenis kegiatan dan lingkup kegiatan (intern, Jatim, nasional) dalam satu periode wisuda. Sedangkan untuk penilaian hasil akhir keaktifan mahasiswa diberikan ketentuan : 1. Surat Keterangan yang menyatakan bahwa mahasiswa telah memenuhi persyaratan minimal 2. KPKM diterbitkan oleh Pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan melalui Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan. Surat Keterangan ini hanya diterbitkan berdasarkan permintaan mahasiswa untuk keperluan wisuda. 3. Mahasiswa yang tidak memenuhi persyaratan jumlah poin minimal Kredit Poin KeaktifanMahasiswa tidak berhak untuk mengikuti Yudisium. 4. Kartu Hasil Keaktifan Mahasiswa (KHKM) adalah transkrip yang menunjukkan catatan hasil prestasi keaktifan mahasiswa dalam periode tertentu. KHKM dalam bentuk tercetak dapat diterbitkan bilamana : a. Atas permintaan mahasiswa yang bersangkutan (tidak otomatis) b. Telah memperoleh minimal 50 poin c. Dapat diminta paling banyak satu kali dalam satu tahun ajaran d. Mengganti biaya administrasi (besarnya akan ditentukan kemudian) 5. Kredit Poin Keaktifan Mahasiswa diberlakukan secara wajib bagi seluruh mahasiswa mulai angkatan 2013. 6. Mahasiswa Angkatan 2013 dan sebelumnya tidak diwajibkan dan apabila bermaksud memiliki KHKM dapat mengajukan kepada Pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan dengan mengumpulkan fotocopy berbagai bukti pendukung keaktifannya (mis: sertifikat, surat tugas, Surat Keputusan Kepanitiaan dll) yang sudah disahkan oleh pejabat yang berwenang (pembantu Ketua I, Kaprodi dsb) 7. Mahasiswa pindahan dari Perguruan Tinggi lain wajib memiiki poin keaktifan yang sifatnya wajib untuk mengisi KHKM. 8. Mahasiswa pindahan yang kedudukannya sedang bekerja, syarat dan ketentuan untuk mendapatkan KHKM ditentukan kemudian.

9. Kegiatan kemahasiswaan diluar UHT hanya akan diakui sebagai perolehan poin keaktifan jika mahasiswa yang bersangkutan sebagai utusan UHT dan dinyatakan dalam bentuk surat tugas dari Pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan. Bab V Penutup Pedoman penilaian keaktifan mahasiswa ini disusun untuk memberikan arah dalam memberikan nilai poin kredit keaktifan mahasiswa di lingkungan kampus STKIP SoE. Dengan demikian diharapkan kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa akan semakin meningkat, baik jumlah maupun mutunya. Disamping itu dapat pula memberikan motivasi kepada mahasiswa untuk menjadi aktivis-aktivis kampus yang handal baik dari segi ilmu pengetahuan maupun ketrampilan. STKIP SoE Pedoman Kredit