PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA KONSTRUKSI PADA UPT PSDA KUALUH BARUMUN DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR PROVINSI SUMATERA UTARA T.A.

dokumen-dokumen yang mirip
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA KONSTRUKSI PADA UPT PSDA KUALUH BARUMUN DINAS PSDA PROVINSI SUMATERA UTARA TA 2012

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA KONSTRUKSI PADA UPT PSDA KUALUH BARUMUN DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR PROVINSI SUMATERA UTARA T.A.

BERITA ACARA RISALAH PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 04/PAN-PPBJ/BKBPP/VII/2012 Tanggal 23 Juli 2012

TBERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 64.LLASDP/ULP-Pokja Konstruksi I/2011

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (BAPP) Nomor : 04.1/PAN/DP/2012

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 365/ULP-POKJA KONSTRUKSI.II/2011

Kegiatan Pembangunan Pasar Doloksanggul

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (BAPP) Nomor : 04.2/PAN/DP/2012

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA

PELELANGAN UMUM PASCAKUALIFIKASI

ULP KABUPATEN PESISIR SELATAN

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN NO.8444/UN9.4.2/LK.ULP/2014

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (AANWIJZING) Nomor : 027 / 60 - BAPP / LS / ULP - POKJA V / IX / 2012

RISALAH DAN BERITA ACARA PENJELASAN PEMILIHAN PENYEDIA JASA KONSULTANSI DINAS BINA MARGA DAN SUMBER DAYA AIR KOTA TANGERANG SELATAN

BERITA - ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING) Nomor : 027/ 14 - BAPP/LU/ULP-POKJA III/ III /2013

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (BAPP)

Berita Acara Hasil Pelelangan ( BAHP ) PEKERJAAN : Pengadaan Bus Mahasiswa UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI (UMRAH) Tanggal 31 Agustus 2012

KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN / PANITIA PENGADAAN PEMELIHARAAN GEDUNG DAN BANGUNAN KANTOR POLDA JAMBI T.A.

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA SELATAN. UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA Sekretariat : Jl Karet Putih (Gedung Radio Halsel) Kode Pos LABUHA

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN UTANG PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA

Berita Acara Hasil Pelelangan ( BAHP ) PEKERJAAN : Pengadaan Mesin Fotocopy UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI (UMRAH) Tanggal 31 Agustus 2012

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (BAPP) Nomor : 03.4/POKJA.KT2-ULP/APBD/III/2012

BERITA ACARA PENJELASAN / AANWIJZING ( ADDENDUM) Nomor : 003.3/BA-PA/POKJA-PU/2011

Berita Acara Hasil Pelelangan. PEKERJAAN : Pembangunan Kapal Penangkap Ikan 1 GT Untuk Nelayan Kabupaten Bintan ( BAHP )

R I S A L A H A A N W I J Z I N G

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (BAPP) Nomor : 03/ULP-POKJA I/DPKPP/PB/WKTB/VI/2012

DINAS TATA KOTA, BANGUNAN DAN PERMUKIMAN

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN Nomor : BA / 07B / II / 2017 / PAN Tanggal : 14 Februari 2017

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA ] PADA UPT PSDA ASAHAN DANAU TOBA DINAS PSDA PROV.S.UTARA TAHUN ANGGARAN 2011

RISALAH AANWIJZING PROGRAM : PENGADAAN PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA RUMAH SAKIT/RUMAH SAKIT JIWA/RUMAH SAKIT PARU-PARU/ RUMAH SAKIT MATA

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 04 /PAN/SDA-06/APBD/IV/2011

PANITIA PELELANGAN UMUM PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PERTANIAN, PERIKANAN DAN PETERNAKAN KAB. SAMOSIR TAHUN ANGGARAN 2012

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (BAPP) Nomor : 03/ULP-POKJA I/DKP/WKTB/VI/2012

A D E N D U M D O KUMEN KUA L IFIKASI. Pengadaan Jasa Konsultan Perencana untuk Rehabilitasi Rumah Dinas Bea dan Cukai di Juwangen

PANITIA PENGADAAN BARANG/ JASA POKJA 1 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KAB. PESISIR SELATAN TAHUN ANGGARAN 2011

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (BAPP) Nomor : 03/POKJA.KTI-ULP/PU/APBD/VI/2011

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN ( AANWIJZING )

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (AANWIJZING) Nomor : 4445/UN9.4.2/LK.01/2011

Berita Acara Hasil Pelelangan (BAHP)

PANITIA PELELANGAN UMUM DINAS KEHUTANAN DAN PERKEBUNAN KABUPATEN SAMOSIR T.A. 2011

BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN, KUALIFIKASI DAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI. Nomor : 027/003/BA/PB-II/LS-MD/2014

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN UTANG PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA

Jalan Sutan Syahrir Nomor 02 Telp. (0532) Pangkalan Bun 74112

Berita Acara Hasil Pelelangan

PANITIA PELELANGAN UMUM DAN SEDERHANA PENGADAAN BARANG/JASA BADAN LINGKUNGAN HIDUP, PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KABUPATEN SAMOSIR TA.

A D E N D U M K E. I D O K U M E N P E N G A D A A N

Berita Acara Hasil Pelelangan

DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR JALAN BRAGA NO. 137 TELP. (022) BANDUNG 40111

UNIT LAYANAN PENGADAAN PEKERJAAN KONSTRUKSI Jl. Cilaki No. 51 (Eks. Kantor Badan Narkotika Provinsi Jawa Barat Bandung

R I S A L A H A A N W I J Z I N G

Jln. Gurami No. 18 Lampriet Telp. (0651) , , Fax. (0651) , Banda Aceh

POKJA UNIT LAYANAN PENGADAAN PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT Jalan Cilaki No.51 Bandung

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA BERITA ACARA HASIL LELANG

TP - APBN TA Pengadaan Hand Traktor Sebanyak 7 Unit

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 23 /ULP-POKJA KONSTRUKSI.II/2011

KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN / PANITIA PENGADAAN ALKES INVESTASI ICU RUMKIT BHAYANGKARA III POLDA JAMBI

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN PEMILIHAN LANGSUNG PASCAKUALIFIKASI PENGADAAN JASA KONSTRUKSITAHUN ANGGARAN 2013

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (BAPP) Nomor : 03/POKJA.K3/ULP-PROV/ APBD/IV/2012

6. PELELANGAN UMUM SECARA PRAKUALIFIKASI METODE DUA TAHAP DENGAN EVALUASI SISTEM GUGUR DENGAN AMBANG BATAS

PEMERINTAH KABUPATEN DELI SERDANG PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA TAHUN 2011 DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA

UNIT LAYANAN PENGADAAN KABUPATEN INDRAMAYU POKJA PENGADAAN BARANG/JASA KANTOR SATUAN POLISI PAMONG PRAJA. Jl. D.I. Panjaitan No.

DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN

Panitia Pengadaan Barang/Jasa melakukan evaluasi penawaran yang meliputi :

Nomor: 03.2/PPBJ/DP/BAWASLU/I/2015. Tanggal: 5 Januari untuk PENGADAAN TENAGA KEBERSIHAN BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM TAHUN 2015

BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN, KUALIFIKASI DAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI. Nomor : 027/003/BA/PB-II/LS-BL/2014

KEMENTERIAN KEHUTANAN

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (BAPP) Nomor : 03.3/POKJA.KT2-ULP/APBD/III/2012

D O K U M E N P E N G A D A A N

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 04/POKJA-ULP/APBD/IX/2011

Berupa Perbaikan Tata Ruang Kantor pada Kantor Imigrasi Kelas I Malang Tahun Anggaran 2012

PEMERINTAH KABUPATEN TABALONG UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)

A D E N D U M D O K U M E N P E N G A D A A N. Nomor: ADD. II-2/DOK-DPU/ULP-KONSTRUKSI/2013. Tanggal: 24 Mei untuk Pengadaan

PEMERINTAH KABUPATEN TABALONG UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA

DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : 15/DP PANPBJ-UPI/IX/2011 Tanggal : 16 September 2011

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA SARANA PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN MELALUI DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) BIDANG PENDIDIKAN KOTA SEMARANG TAHUN 2011,

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : 21/PAN/SDA-09/APBD/V/2011

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP) Nomor : 2410/J25.1/LL/2014

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA

UNIT LAYANAN PENGADAAN KABUPATEN INDRAMAYU POKJA PENGADAAN BARANG/JASA DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL Jl. D.I. Panjaitan No.

DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : 05/DP PANPBJ-UPI/SG/VII/2011 Tanggal : 29 Juli 2011

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH DINAS KEBERSIHAN, PERTAMANAN DAN PEMAKAMAN TAHUN ANGGARAN 2011

UNIT LAYANAN PENGADAAN KABUPATEN INDRAMAYU POKJA PENGADAAN BARANG/JASA BAGIAN AGAMA DAN KESRA SETDA. Jl. D.I. Panjaitan No.

PANITIA PELELANGAN UMUM DINAS KEBUDAYAAN PARIWISATA PEMUDA DAN OLAH RAGA KABUPATEN TANJUNG JABUNG TIMUR TAHUN ANGGARAN 2012

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA RI

Berita Acara Hasil Pelelangan

(GOLONGAN USAHA KECIL)

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP)

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KOTA MADIUN Jl. Salak III No. 7A, Madiun (63131) Tlp. (0351)

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN. Nomor : 42/ULP Pokja II/PL/2011

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA DILINGKUNGAN KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KAB. KAUR TAHUN ANGGARAN 2012 JL.

5. PELELANGAN UMUM SECARA PRAKUALIFIKASI METODE DUA TAHAP DENGAN EVALUASI SISTEM NILAI DAN SISTEM PENILAIAN BIAYA SELAMA UMUR EKONOMIS

Berita Acara Hasil Pelelangan ( BAHP ) PEKERJAAN : Pengadaan Peralatan Selam UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI (UMRAH)

Berita Acara Hasil Pelelangan

Pekerjaan : Pembangunan Kapal Pengawas Perikanan (Speed Boad)

BERITA ACARA HASIL PEMILIHAN LANGSUNG (BAHPL) PEMBANGUNAN PERINTISAN GEDUNG USB SMKN 1 JATIROTO

INSTANSI : Dinas Kehutanan dan Perkebunan Provinsi DIY BERITA ACARA PENJELASAN DOKUMEN PENGADAAN Tahun Anggaran : 2012 NOMOR : 027/ 1747

PEMERINTAH KABUPATEN DELI SERDANG PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA TAHUN 2012 DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA

Standar Dokumen Pengadaan

Transkripsi:

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA KONSTRUKSI PADA UPT PSDA KUALUH BARUMUN DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR PROVINSI SUMATERA UTARA T.A. 2011 Sekretariat : Jln. Padang Matinggi No. 40 Telp. (0624) 21672 Rantauprapat BERITA ACARA RAPAT PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING) Nomor : 602.1 / 37 / PAN - KB / 2011 Pekerjaan : 1. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Kalundang, Kec. Bilah Hilir Kab. Labuhanbatu 2. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Tanjung Sarang Elang, Kec. Pane Hulu Kab. Labuhanbatu - Pintu skat 2 bh. 3. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Cinta Makmur Desa Cinta Makmur, Kec. Pane Hulu Kab. Labuhanbatu - Pintu skat 1 bh. - Normalisasi saluran pembuang sepj. 1.000 m. 4. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Panai (Pkt.1), Kec. Panai Hilir Kab. Labuhanbatu - Normalisasi saluran pembuang Sei Tawar sepj. 3.000 m. 5. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Negeri Lama Seberang (Pkt.1), Desa Sidomulyo Kec. Bilah Hilir Kab. Labuhanbatu - Normalisasi saluran pembuang sepj. 2.500 m. 6. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Sei Tarolat, Desa Sei Kasih Kec. Bilah Hilir Kab. Labuhanbatu 7. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Nahodaris, Desa Nahodaris Kec. Pane Tengah Kab. Labuhanbatu - Pintu skat 2 bh. 8. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Selat Beting, Desa Selat Beting Kec. Pane Tengah Kab. Labuhanbatu - Normalisasi saluran pembuang sepj. 1.500 m. - Pintu skat 2 bh. 9. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Panai (Pkt.2), Kec. Pane Hilir Kab. Labuhanbatu - Normalisasi saluran pembuang sepj. 3.000 m. 10. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Negeri Lama Seberang (Pkt.2), Desa Negeri Lama Seberang Kec. Bilah Hilir Kab. Labuhanbatu - Normalisasi saluran pembuang sepj. 2.250 m. 11. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Suka Rame, Desa Suka Rame Kec. Kualuh Hulu Kab. 12. Rehabilitasi / Perbaikan dan Peningkatan Infrastruktur Rawa pada DR. Kuala Tani, Desa Ujung Padang Kec. Aek Natas Kab. - Normalisasi saluran pembuang sepj. 3.000 m. 13. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Bilah, Lingk. Sioldengan Kec. Rantau Selatan Kab. Labuhanbatu - Perkuatan tebing sungai dgn konstruksi beronjong sepj. 300 m. 14. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Bilah, Kec. Rantau Utara Kab. Labuhanbatu - Perkuatan tebing sungai dari beronjong sepj. 200 m. 15. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Kalundang, Desa Bilah Kec. Bilah Hilir Kab. Labuhanbatu - Normalisasi sungai sepj. 3.500 m. 16. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Parduaan (Lanjutan), Kec. Pangkatan Kab. Labuhanbatu - Normalisasi sungai sepj. 2.500 m. 17. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Merbau, Desa Belongkut Kec. Merbau Kab. - Penutupan tanggul putus sepj. 55 m. - Perbaikan tanggul kiri sepj. 1.500 m.

- 2-18. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Kualuh, Desa Tanjung Pasir Kec. Kualuh Selatan Kab. - Penutupan tanggul putus sepj. 25 m. - Perbaikan tanggul kanan sepj. 1.500 m. 19. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Merbau, Kec. Merbau Kab. - Perkuatan tebing sungai dari beronjong sepj. 150 m. 20. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Aek Natas, Desa Ujung Padang Kec. Aek Natas Kab. - Penutupan tanggul putus sepj. 20 m. - Perbaikan tanggul kanan sepj. 2.000 m. 21. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Aek Kuo, Desa Aek Korsik Kec. Aek Kuo Kab. - Normalisasi sungai sepj. 3.500 m. 22. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Kanopan, Desa Pulo Dogom Kec. Kualuh Hulu Kab. - Perkuatan tebing sungai dari beronjong sepj. 120 m. 23. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Merbau, Desa Sipare-pare Hilir Kec. Merbau Kab. - Pembuatan tanggul kanan Sei Merbau sepj. 1.250 m. 24. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Kualuh, Desa Sialang Taji Kec. Kualuh Selatan Kab. - Perbaikan tanggul kiri sepj. 2.000 m. 25. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Mahuam (Pkt.1), Desa Hadungdung, Pasir Tuntung Kec. Kota Pinang Kab. Labuhanbatu Selatan - Normalisasi sungai sepj. 2.500 m. 26. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Mahuam (Pkt.2), Desa Parsorean, Mampang Kec. Kota Pinang Kab. Labuhanbatu Selatan - Normalisasi sungai Mahuam sepj. 3.500 m. 27. Rehabilitasi / Perbaikan dan Pembangunan Infrastruktur Pengendalian Banjir dan Pengamanan Sungai pada Sungai Barumun, Desa Air Merah Kec. Kampung Rakyat Kab. Labuhanbatu Selatan - Rehabilitasi tanggul kiri sepj. 2.250 m. Sumber Dana : APBD Provinsi Sumatera Utara T.A. 2011. Pada hari ini Senin, tanggal Sebelas bulan April Tahun Dua ribu sebelas (11 April 2011), Pukul : 10.00 Wib, Panitia Pengadaan Barang/Jasa Konstruksi pada UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Provinsi Sumatera Utara, telah mengadakan Rapat Penjelasan Pekerjaan dengan para peserta Pengadaan Jasa Konstruksi untuk paket paket pekerjaan seperti tersebut diatas. Pokok pokok penjelasan penambahan serta perubahan yang telah dilaksanakan dan disepakati pada rapat penjelasan adalah sebagai berikut : A. PENJELASAN UMUM. 1. Peraturan yang digunakan pada Pelelangan Umum ini : - Peraturan Presiden RI Nomor : 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang Jasa Pemerintah. - Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah. - Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, jo. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007 tentang perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah. - Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah No. 6 Tahun 2010 tentang Standar Dokumen Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Standard Bidding Document ). 2. Pada dasarnya tujuan rapat Penjelasan Kantor adalah menjelaskan isi Dokumen Pengadaan Pekerjaan Konstruksi yang telah diambil oleh Penyedia Jasa. - Aanweijing dalam proses pengadaan barang/jasa tidak wajib diikuti, namun penting guna membuat dokumen penawaran yang sesuai dan benar dengan dokumen/addendum dokumen pengadaan.

- 3 - - Aanweijing adalah hak penyedia jasa dalam mencari informasi sejelas-jelasnya tentang prosedur pengadaan barang/jasa dan hal lainnya yang terkait dengan pekerjaan mana yang diminati. - Panitia Pengadaan menyediakan waktu yang seluas-luasnya dalam memberi penjelasan baik secara administrasi dan teknis di sekretariat ataupun di lapangan bila perlu kepada Penyedia Jasa. 3. Pelaksanaan Pelelangan Umum dilaksanakan dengan Metode Pascakualifikasi, artinya proses penilaian kompetensi dan kemampuan usaha serta pemenuhan persyaratan tertera lainnya dari Penyedia Jasa setelah pemasukan penawaran. 4. Peserta yang berhak menyampaikan Dokumen Penawaran dan Kualifikasi adalah Penyedia Jasa yang telah mendaftar dan mengambil Dokumen Pengadaan Pekerjaan Konstruksi. 5. Dokumen Penawaran dan Kualifikasi disampaikan bersama sama pada saat pemasukan Penawaran. Penilaian Kualifikasi dilakukan terhadap 3 (tiga) penawaran terendah yang memenuhi syarat setelah Evaluasi Penawaran. Apabila salah satu dari 3 penawaran terendah tersebut tidak memenuhi syarat (gugur) evaluasi dilanjutkan pada penawaran terendah berikutnya. 6. Cara penyampaian Dokumen adalah metode satu sampul artinya penyampaian Dokumen Penawaran dan Kualifikasi yang terdiri dari persyaratan Administrasi, Teknis dan Penawaran harga dimasukkan kedalam 1 (satu) sampul tertutup. 7. Dokumen Penawaran disampaikan sebanyak 2 (dua) rangkap, yang terdiri dari dokumen asli 1 (satu) rangkap dan salinannya 1 (satu) rangkap serta ditandai Asli dan Rekaman. Jika terdapat ketidaksesuaian antara dokumen asli dan rekaman maka dokumen asli yang berlaku. 8. Peserta memasukkan Dokumen Penawaran asli dan salinannya kedalam 2 (dua) sampul yang masingmasing ditandai ASLI dan REKAMAN, kemudian kedua sampul tersebut dimasukkan kedalam 1 (satu) sampul untuk menjaga kerahasiaannya. Dokumen Penawaran dimasukkan dalam sampul penutup dan ditulis Dokumen Penawaran, nama paket pekerjaan, nama dan alamat peserta serta ditujukan kepada Panitia Pengadaan dengan alamat sebagaimana tercantum dalam LDP. 9. Bila sampul Dokumen Penawaran tidak direkat, Panitia Pengadaan tidak bertanggung jawab atas resiko yang mungkin timbul terhadap Dokumen Penawaran. 10. Penyampaian Dokumen Penawaran dan Kualifikasi dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut : a. Langsung : Atas kesepakatan bersama antara Pihak Panitia dengan Pihak penyedia Jasa penyampaian Dokumen Penawaran dan Kualifikasi kedalam kotak yang telah disediakan oleh panitia Pengadaan pada : Hari / Tanggal : Rabu, 20 April 2011. Pukul : 10.00 Wib s/d 12.00 Wib. Tempat : Aula Kantor UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas PSDA Prov. S. Utara Alamat : Jln. Padang Matinggi No. 40 Rantauprapat. b. Melalui pos atau layanan hantaran / ekspedisi : - Peserta dapat menyampaikan Dokumen Penawaran melalui pos/jasa pengiriman dengan ketentuan sudah diterima Panitia Pengadaan sebelum batas akhir pemasukan penawaran serta segala resiko keterlambatan dan kerusakan dokumen menjadi resiko peserta. - Dalam hal Dokumen Penawaran disampaikan melalui pos/jasa pengiriman, maka sampul penutup dimasukkan kedalam sampul luar yang mencantumkan nama paket pekerjaan dan alamat Panitia Pengadaan. 11. Batas akhir waktu pemasukan dokumen penawaran paling lambat pada : Hari / Tanggal : Rabu, 20 April 2011. Pukul : 12.00 Wib. Tempat : Aula Kantor UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas PSDA Prov. S. Utara Alamat : Jln. Padang Matinggi No. 40 Rantauprapat. 12. Pembukaan dokumen penawaran pada : Hari / Tanggal : Rabu, 20 April 2011. Pukul : 12.05 Wib. Tempat : Aula Kantor UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas PSDA Prov. S. Utara Alamat : Jln. Padang Matinggi No. 40 Rantauprapat. 13. Setiap penawaran yang diterima oleh Panitia Pengadaan setelah batas akhir waktu pemasukan penawaran akan ditolak dan dikembalikan kepada peserta yang bersangkutan dalam keadaan tertutup (sampul tidak dibuka) disertai dengan bukti serah terima. 14. Terhadap penawaran terlambat yang disampaikan melalui pos/jasa pengiriman, Panitia Pengadaan membuka sampul luar untuk mengetahui nama dan alamat peserta, serta memberitahukan kepada peserta yang bersangkutan untuk mengambil kembali penawaran tersebut disertai dengan bukti serah terima. 15. Dokumen yang harus dilampirkan dalam Dokumen Penawaran sebagai Syarat Administrasi adalah : 1). Surat penawaran yang didalamnya mencantumkan : a. tanggal; b. masa berlaku penawaran; c. harga penawaran; d. jangka waktu pelaksanaan pekerjaan; dan

- 4 - e. tanda tangan : direktur utama/pimpinan perusahaan; penerima kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan yang nama penerima kuasanya tercantum dalam akta pendirian atau perubahannya; kepala cabang perusahaan yang diangkat oleh kantor pusat yang dibuktikan dengan dokumen otentik; 2). jaminan penawaran asli ; 3). rekapitulasi daftar kuantitas dan harga; 4). daftar kuantitas dan harga; 5). surat kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan kepada penerima kuasa yang namanya tercantum dalam akta pendirian atau perubahannya (apabila dikuasakan); 9). dokumen penawaran teknis : metode pelaksanaan; jadwal waktu pelaksanaan; daftar peralatan utama; daftar personil inti; spesifikasi tehnik. 10). dokumen isian kualifikasi; dan 11). dokumen lain yang dipersyaratkan; 16. Masa berlaku Penawaran 75 (tujuh puluh lima) hari sejak pembukaan Penawaran; 17. Metode Evaluasi Dokumen Penawaran dan Dokumen Kualifikasi dilakukan dengan sistem gugur; 18. Peserta berkewajiban untuk mengisi dan melengkapi Pakta Integritas dan Formulir Isian Data Kualifikasi; 19. Pakta Integritas dan Formulir Isian Kualifikasi ditandatangani oleh : a). direktur utama/pimpinan perusahaan; b). penerima kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan yang nama penerima kuasanya tercantum dalam akta pendirian atau perubahannya; c). kepala cabang perusahaan yang diangkat oleh kantor pusat yang dibuktikan dengan dokumen otentik; 20. Besar Nilai Jaminan Penawaran, Masa berlaku Jaminan dan Jaminan Sanggah Banding untuk masing masing paket adalah sebagai berikut : No Nama Pekerjaan Jangka Waktu Penyelesaian Pekerjaan (Hari) Masa Berlaku Jaminan Penawaran (Hari) 1 2 3 1 D.R. Kalundang 90 103 2 D.R. Tanjung Sarang Elang 90 103 3 D.R. Cinta Makmur 90 103 4 D.R. Panai (Pkt.1) 90 103 5 D.R. Negeri Lama Seberang (Pkt.1) 90 103 6 D.R. Sei Tarolat 90 103 7 D.R. Nahodaris 120 103 8 D.R. Selat Beting 120 103 9 D.R. Panai (Pkt.2) 90 103 10 D.R. Negeri Lama Seberang (Pkt.2) 90 103 11 D.R. Suka Rame 90 103 12 D.R. Kuala Tani 90 103 13 Sungai Bilah 120 103 14 Sungai Bilah 120 103 15 Sungai Kalundang 90 103 16 Sungai Parduaan (Lanjutan) 90 103 17 Sungai Merbau 90 103 18 Sungai Kualuh 90 103 19 Sungai Merbau 90 103 20 Sungai Aek Natas 90 103 21 Sungai Aek Kuo 90 103 22 Sungai Kanopan 90 103 23 Sungai Merbau 90 103 24 Sungai Kualuh 90 103 25 Sungai Mahuam (Pkt.1) 120 103 26 Sungai Mahuam (Pkt.2) 120 103 27 Sungai Barumun 120 103 Besar Jaminan Penawaran Besar Jaminan Sanggah Banding ( Rp ) ( Rp ) 4 5 10,000,000.00 691,840.00 16,000,000.00 1,086,800.00 6,000,000.00 441,840.00 11,000,000.00 791,640.00 11,000,000.00 791,640.00 11,000,000.00 741,640.00 15,000,000.00 1,031,640.00 13,000,000.00 871,640.00 13,000,000.00 921,640.00 14,000,000.00 941,840.00 9,000,000.00 643,760.00 11,000,000.00 743,760.00 37,000,000.00 2,492,960.00 21,000,000.00 1,442,950.00 14,000,000.00 942,550.00 14,000,000.00 942,370.00 20,000,000.00 1,349,370.00 19,000,000.00 1,299,370.00 14,000,000.00 949,370.00 17,000,000.00 1,149,370.00 13,000,000.00 919,370.00 12,000,000.00 839,370.00 13,000,000.00 879,370.00 14,000,000.00 949,370.00 14,000,000.00 949,370.00 13,000,000.00 929,370.00 17,000,000.00 1,189,370.00 21. 22. Jaminan Penawaran dan Jaminan Sanggah Banding ditujukan kepada Panitia Pengadaan Barang/Jasa Konstruksi pada UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Provinsi Sumatera Utara Tahun Anggaran 2011. Jaminan Penawaran dan Jaminan Sanggah Banding diterbitkan oleh Bank Umum, perusahaan penjaminan atau perusahaan asuransi yang mempunyai program asuransi kerugian (suretyship ) sebagaimana ditetapkan oleh Menteri Keuangan.

- 5 - B. EVALUASI DOKUMEN PENAWARAN Metode Evaluasi Penawaran dilakukan dengan sistem gugur. Urutan evaluasi penawaran adalah sebagai berikut : 1. KOREKSI ARITMATIK - Koreksi Aritmatik dilakukan pada penawaran harga sesuai dokumen pengadaan. - Harga Penawaran yang dipakai untuk penilaian penawaran harga adalah Harga Penawaran Hasil Koreksi Aritmatik. - Hasil Koreksi Aritmatik akan diumumkan di Papan Pengumuman UPT Balai PSDA, Papan Pengumuman Dinas dan website LPSE Provinsi Sumatera Utara www.lpse.sumutprov.go.id - Berdasarkan Hasil Koreksi Aritmatik disusun ranking penawaran dari penawaran yang terendah dan selanjutnya dilakukan evaluasi administrasi. 2. EVALUASI ADMINISTRASI. Evaluasi Penawaran dilakukan terhadap sekuarang kurangnya 3 (tiga) penawar terendah hasil koreksi aritmatik dengan mengevaluasi kelengkapan, keabsahan dan pemenuhan administrasi : a. Kelengkapan dokumen penawaran yang disyaratkan dalam dokumen Lelang b. Surat Penawaran - Ditandatangani oleh Pemimpin/Direktur Utama atau Penerima Kuasa dari Direktur Utama yang mana Penerima Kuasanya Tercantum dalam Akte Pendirian atau perubahannya, atau / Kepala Cabang perusahaan yang diangkat oleh Kantor Pusat yang dibuktikan oleh Dokumen otentik, atau pejabat yang menurut perjanjian kerjasama adalah yang berhak mewakili perusahaan yang bekerjasama - Jangka waktu berlakunya surat penawaran tidak kurang dari waktu yang ditetapkan dalam dokumen lelang. - Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melebihi jangka waktu yang ditetapkan dalam dokumen lelang. - Bertanggal - Isi surat Penawaran sesuai yang disyaratkan c. Jaminan Penawaran - Diterbitkan oleh Bank Umum, perusahaan penjaminan atau perusahaan asuransi yang mempunyai program asuransi kerugian (suretyship) sebagaimana ditetapkan oleh Menteri Keuangan - Masa berlakunya Jaminan Penawaran tidak kurang dari jangka waktu yang ditetapkan dalam dokumen - Nama penawar yang tercantum dalam Surat Jaminan Penawaran sama dengan nama yang tercantum dalam surat Penawaran - Besaran nilai Jaminan Penawaran dicantumkan dalam angka dan huruf - Nama Panitia Pengadaan yang menerima Jaminan Penawaran sama dengan nama Panitia Pengadaan yang mengadakan pelelangan - Paket pekerjaan yang dijamin harus sesuai dengan ketentuan dalam Dokumen lelang - Jaminan Penawaran harus dapat dicairkan tanpa syarat (unconditional ) sebesar nilai Jaminan dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari kerja, setelah surat pernyataan wanprestasi dari Panitia Pengadaan diterima oleh Penerbit Jaminan d. apabila dalam evaluasi administrasi terdapat hal-hal yang kurang jelas atau meragukan, Panitia Pengadaan melakukan klarifikasi dengan peserta. Hasil evaluasi adalah memenuhi persyaratan administrasi atau tidak memenuhi persyaratan administrasi yang tidak memenuhi persyaratan administrasi dinyatakan gugur administrasi dan tidak dilanjutkan dengan evaluasi teknis 3. EVALUASI TEKNIS. Evaluasi teknis dilakukan terhadap penawaran yang memenuhi persyaratan administrasi. a. Evaluasi teknis dilakukan dengan sistem gugur. b. Panitia Pengadaan menilai persyaratan teknis minimal yang harus dipenuhi dengan membandingkan pemenuhan persyaratan teknis sebagaimana yang tercantum dalam dokumen pengadaan. c. penilaian persyaratan teknis minimal dilakukan terhadap : - metode pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan - jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melampaui batas waktu sebagaimana tercantum dalam dokumen pengadaan. - jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melampaui batas waktu sebagaimana tercantum dalam dokumen pengadaan. - spesifikasi teknis memenuhi persyaratan yang ditetapkan dalam dokumen pengadaan. - personil inti yang akan ditempatkan secara penuh sesuai dengan persyaratan sebagaimana tercantum dalam dokumen pengadaan serta posisinya dalam manajemen pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan organisasi pelaksanaan yang diajukan d. apabila dalam evaluasi teknis terdapat hal-hal yang kurang jelas atau meragukan, Panitia Pengadaan melakukan klarifikasi dengan peserta. Peserta yang dinyatakan lulus evaluasi teknis dilanjutkan ke tahap evaluasi harga : - 6 -

4. EVALUASI HARGA Evaluasi harga dilakukan terhadap penawaran yang telah memenuhi persyaratan evaluasi teknis. a. Unsur-unsur yang perlu dievaluasi adalah hal-hal yang pokok atau penting, dengan ketentuan: - total harga penawaran atau penawaran terkoreksi dibandingkan terhadap nilai total HPS, jika total harga penawaran atau penawaran terkoreksi melebihi nilai total HPS, dinyatakan gugur. - harga satuan penawaran yang nilainya lebih besar dari 110% (seratus sepuluh perseratus) dari harga satuan yang tercantum dalam HPS, dilakukan klarifikasi. Harga satuan penawaran tersebut dinyatakan timpang dan hanya berlaku untuk volume sesuai dengan Daftar Kuantitas dan Harga - mata pembayaran yang harga satuannya nol atau tidak ditulis dilakukan klarifikasi dan kegiatan tersebut harus tetap dilaksanakan. Harganya dianggap termasuk dalam harga satuan pekerjaan lainnya. - dilakukan klarifikasi kewajaran harga apabila harga penawaran dibawah 80% (delapan puluh perseratus) HPS. b. Panitia Pengadaan menyusun urutan 3 (tiga) penawaran sebagai calon pemenang dan calon pemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada) 5. EVALUASI KUALIFIKASI Evaluasi kualifikasi dilakukan terhadap calon pemenang lelang serta calon pemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada). a. Evaluasi kualifikasi dilakukan dengan menggunakan metode penilaian sistem gugur. b. Pakta Integritas telah diisi dan ditandatangani oleh peserta disampaikan pada saat pemasukan penawaran. c. Tata cara evaluasi kualifikasi dilakukan sesuai dengan ketentuan dalam Dokumen Kualifikasi. d. Apabila calon pemenang lelang serta pemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada) tidak lulus evaluasi kualifikasi, maka dilakukan evaluasi kualifikasi terhadap penawar ranking berikutnya 6. PEMBUKTIAN KUALIFIKASI a. Pembuktian kualifikasi terhadap peserta yang memenuhi persyaratan kualifikasi dilakukan setelah evaluasi kualifikasi. b. Pembuktian kualifikasi dilakukan dengan cara melihat keaslian dokumen dan meminta salinannya. c. Panitia Pengadaan melakukan klarifikasi dan/atau verifikasi kepada penerbit dokumen, bila diperlukan. d. Apabila hasil pembuktian kualifikasi ditemukan pemalsuan data, maka peserta digugurkan, badan usaha dan/atau pengurusnya dimasukkan dalam Daftar Hitam. e. Apabila dalam pembuktian kualifikasi peserta tidak hadir pada waktu dan tempat yang ditentukan, maka peserta digugurkan. 7. KRITERIA PEMENANG LELANG a. Peserta Lelang yang lulus evaluasi administerasi dan teknis. b. Peserta Lelang yang lulus evaluasi kewajaran harga dengan harga penawaran terendah dan rensponsif. c. Lulus penilaian kualifikasi dan dapat membuktikan kebenaran dari dokumen kualifikasi yang disampaikan pada pembuktian kualikasi. d. Apabila tidak ada calon pemenang yang lulus pembuktian kualifikasi, maka lelang dinyatakan gagal. 8. HAL YANG MENGGUGURKAN PENAWARAN a. Apabila dalam pembuktian kualifikasi peserta tidak hadir pada waktu dan tempat yang ditentukan, maka peserta digugurkan. b. Peserta tidak dapat menunjukkan hal-hal substansi yang diklarifikasi oleh Panitia Pengadaan. 9. JENIS KONTRAK YANG DIGUNAKAN Jenis Kontrak yang digunakan dalam semua paket kegiatan ini adalah Kontrak Harga Satuan. C. PENJELASAN-PENJELASAN LAINNYA. 1. Kebutuhan personil seperti yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan dan harus memiliki SKA/SKT sesuai data lelang. 2. Kebutuhan peralatan seperti yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan dan mempunyai bukti kepemilikan peralatan (milik dan sewa ) 3. Masing-masing paket pekerjaan harus mengajukan peralatan sesuai dengan kebutuhan pada setiap paket dan tidak digunakan untuk paket yang lain (tidak boleh rangkap). 4. Bagi perusahaan yang mengikuti lebih dari 1 (satu) paket pekerjaan : - Masing-masing paket pekerjaan harus mengajukan tenaga ahli/trampil sesuai dengan kebutuhan pada setiap Paket dan tidak digunakan untuk paket yang lain (tidak boleh rangkap); - Masing-masing paket pekerjaan harus mengajukan peralatan sesuai dengan kebutuhan pada setiap Paket dan tidak digunakan untuk paket yang lain (tidak boleh rangkap); - Jika personil dan/atau peralatan yang diajukan ternyata sama untuk beberapa Paket pada Pelelangan maka penilaian hanya akan diberikan pada salah satu Paket yang memberikan Harga Penawaran yang menguntungkan Negara 5. Khusus untuk paket pekerjaan pembuatan bronjong (yang menggunakan bronjong pabrikasi) harus melampirkan Surat Dukungan dari Distributor/Agen penjual dan bukti Sertifikat SNI (Standard Nasional Indonesia), Surat Dukungan ditujukan kepada Panitia Pengadaan Barang/Jasa Konstruksi pada UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Provsu T.A. 2011, dan mencantumkan nama paket pekerjaan yang diminati. 6. Bukti Pelunasan Pajak PPh adalah tanda terima penyampaian SPT PPh Tahun 2009/2010, dan SPT dapat diganti oleh peserta dengan penyampaian Surat Keterangan Fiskal (SKF) yang dikeluarkan oleh Kantor Pelayanan Pajak. 7. Bukti Pelunasan pajak PPn adalah untuk masa periode 3 (tiga) bulan terakhir (Desember 2010, Januari 2011 dan Pebruari 2011).

- 7-8. Tanya Jawab. No. Nama Perserta/Perusahaan Pertanyaan Peserta / Jawaban Panitia 1. Amrin Siregar. Pertanyaan : CV. Sorik Merapi. Didalam dokumen pengadaan tertera dukungan keuangan dari Bank adalah sebesar 10% dari HPS, apakah boleh dukungan keuangan dari bank lebih 10 % dari nilai HPS? Dukungan keuangan dari Bank minimal 10 % dari nilai HPS, kalau lebih dari 10 % juga diperbolehkan. 2. H. Faisal Nur Daulay, SE Pertanyaan : CV. Prima Fandinanta. Pada dokumen pengadaan, masa berlaku surat penawaran selama 90 (sembilan puluh) hari kalender, bagaimana kalau masa berlaku surat penawaran 60 (enam puluh) hari kalender? Setelah dimusyawarahkan kepada seluruh peserta yang hadir dan diambil kesimpulan bahwa masa berlaku surat penawaran selama 75 (tujuh puluh lima) hari kalender. Pertanyaan : Kepada siapa Jaminan Penawaran ditujukan? Jaminan Penawaran ditujukan kepada Panitia Pengadaan Barang/Jasa Konstruksi pada UPT PSDA Kualuh Barumun Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Provinsi Sumatera Utara Tahun Anggaran 2011. Pertanyaan : Bukti Pelunasan Pajak SPT Tahunan 2010 belum keluar dan terakhir pengurusan tanggal 30 April 2011, bagaimana kalau Pajak SPT Tahun yang dilampirkan Tahun 2009? Sesuai dengan kesepakatan bersama Bukti Pelunasan Pajak SPT Tahunan yang dilampirkan Tahun 2009/2010. 3. Fikri Abdillah. Pertanyaan : CV. Wangi. Mengapa panitia merubah/meralat Sub Bidang Badan Usaha menjadi Bidang Sipil pada Pengumuman? Sesuai dengan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010, (Pasal 19 ayat 1 huruf g), bahwa perusahaan kecil menggunakan SBU Bidang Sipil, sedangkan Bidang dan Sub Bidang diberlakukan untuk Badan Usaha Non Kecil. 4. Parlaungan Lumbangaol. Pertanyaan : CV. Marlumba Karya Mandiri. Mengenai Pakta Integritas, apakah diserahkan sebelum pemasukan penawaran? Pakta Integritas disampaikan bersamaan dengan Pemasukan Penawaran. Pertanyaan : Mengenai personil inti, mana yang dipakai apakah Penanggung Jawab/Pelaksana Lapangan, dan Juru Ukur/Juru Gambar? Personil inti boleh memakai Penanggung Jawab dan boleh Pelaksana Lapangan serta boleh Juru Ukur atau Juru Gambar. 5. Lamtoho. Pertanyaan : CV. Silua. pada BAB IV, mengenai jaminan penawaran, apabila terjadi wanprestasi, setelah dicairkan kemana jaminan penawaran disetorkan? Apabila terjadi wanprestasi jaminan penawaran dicairkan dan disetor ke Kas Daerah.