BAB 3 METODE PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. dalam dua dekade terakhir, terutama dalam bidang kenyamanan dan keamanan

PENERAPAN FAKTOR ERGONOMIS DAN PENGUKURAN ANTRPOMETRI DALAM PERANCANGAN HANDGRIP PENUMPANG (STUDI KASUS : TRANSJAKARTA KORIDOR VIII)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pekerja merupakan salah satu komponen yang perlu mendapatkan

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UKUR SUDUT TANGAN DAN KAKI MANUSIA. (Studi Kasus Laboratorium Teknik Industri-UMS)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah


ASPEK ERGONOMI DALAM PERBAIKAN RANCANGAN FASILITAS PEMBUAT CETAKAN PASIR DI PT X.

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1 BAB 1 PENDAHULUAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Jurnal Ilmiah Widya Teknik Volume 16 Nomor ISSN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 1 Universitas Kristen Maranatha

HUBUNGAN TINGKAT ERGONOMI KURSI DENGAN TINGKAT KONSENTRASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 LENDAH KABUPATEN KULON PROGO YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. Bab 1 Pendahuluan 1-1

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Pembahasan dan Analisis

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Model System Antrian di halte bus transjakarta koridor 1 Blok M - Kota

PERANCANGAN ALSIN YANG ERGONOMIS

BAB III. DESKRIPSI WILAYAH PENELITIAN Kondisi Provinsi DKI Jakarta Kondisi Geografis Jakarta Kondisi Demografis

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilakukan di Kampus Fakultas Kedokteran Undip pada

JURNAL SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Industri

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. daerah jawa tengah keberadaan bus sudah banyak digunakan para masyarakat

Bab IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut adalah data kedatangan yang didapat dari pihak manajemen (Tabel yang lebih

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

B A B III METODOLOGI PENELITIAN

Lampiran 1. Daftar pertanyaan wawancara (kuesioner) KUESIONER PENGGUNAAN KNAPSACK SPRAYER

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Desain Troli Ergonomis sebagai Alat Angkut Gas LPG

BAB 2 TINJAUAN PUSATAKA

METODE PENGUKURAN DATA ANTROPOMETRI

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV DATA DAN ANALISA. Jumlah Penumpang di Terminal Awal Akhir. Dalam mengatur headway atau selang waktu keberangkatan dari suatu

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU PROSES PENGGANTIAN RODA TRUK

Ketidaknyamanan sikap duduk berperan terhadap timbulnya keluhan rasa sakit yang dirasakan. Untuk itu diperlukan pengembangan produk yang dapat berfung

Pengertian dan Ruang Lingkup Ergonomi : bahasa Yunani Ergon : kerja Nomos : peraturan/hukum - Arbeitswissenschaft di Jerman - Biotechnology di Skandin

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM Spesifikasi Perangkat Keras dan Piranti Lunak

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

USULAN PERBAIKAN RANCANGAN GEROBAK BAKSO

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ERGONOMI DESAIN MEJA DAN KURSI SISWA SEKOLAH DASAR

BAB III METODOLOGI BAB III METODOLOGI

Universitas Kristen Maranatha

BAB 5 KESIMPULAN, DISKUSI DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1Latar Belakang Masalah

BAB V HASIL DAN ANALISA

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. repository.unisba.ac.id

BAB I PENDAHULUAN. dapat dikatakan pembuatannya lebih mudah. Sedangkan kain ini tenun motif

BAB 1 PENDAHULUAN. Laporan Tugas Akhir 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. dituntut untuk bekerja untuk memenuhi kebutuhan. hidupnya, dan hampir sebagian besar dari waktunya dihabiskan di tempat

ANTROPOMETRI. Analisis Perancangan Kerja dan Ergonomi

Bab 3. Metodologi Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Proses belajar mengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

SEGMENTASI PASAR. Hasil dan Pembahasan 1. Buatlah peta segmentasi pasar dari meja yang kalian gunakan sesuai dengan langkah-langkah...

BAB I PENDAHULUAN. dapat memenuhi kebutuhan siswa karena jika digunakan perabot kelas yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

RANCANG ULANG WHEELBARROW YANG ERGONOMIS DAN EKONOMIS

Planning of the Ergonomic Seat for Four Wheel Tractor Based on Anthropometry

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan salah satu bidang

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM ANALISIS PERANCANGAN KERJA DAN ERGONOMI 2

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS TINGKAT PELAYANAN DAN TINGKAT KEPUASAN 8 KORIDOR TRANSJAKARTA

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 6 HASIL PENELITIAN

BAB 4 PENGUMPULAN, PENGOLAHAN, DAN ANALISIS DATA

BAB I PENDAHULUAN. akibat nyeri punggung. Nyeri punggung bagian bawah merupakan penyebab

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 4 PENGUMPULAN, PENGOLAHAN, DAN ANALISIS DATA

BAB VI PEMBAHASAN. Subjek pada penelitian ini semua berjenis kelamin wanita dengan

Kuesioner Pendahuluan Kuesioner Penelitian Awal Kuesioner Penelitian Akhir

TUGAS AKHIR. Oleh : Erick Rinaldi ( ) : Prof. Dr. Ing. I Made Londen Batan, M.Eng

ABSTRAK. vii Universitas Kristen Maranatha

Lampiran 1 L1-1. Lampiran 1.1 Kuesioner Morningness Eveningness Scale (Home Ostberg)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PERANCANGAN HELM ANAK YANG ERGONOMIS (STUDI KASUS DI TK AN-NAMIROH PEKANBARU)

PERANCANGAN ULANG RUANG KULIAH FAKULTAS TEKNIK UNRIKA UNTUK MEMPERBAIKI PANDANGAN MAHASISWA KE MATERI PERKULIAHAN

Shift Pagi Shift Sore Shift Malam

Kata Kunci : Perancangan, Pembuat es Puter, Metode QFD, Aspek Ergonomi

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

DAFTAR ISI. COVER... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR PERNYATAAN HASIL KARYA PRIBADI... iii. LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN... iv

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia mengalami keterpurukan. Namun, sekarang ini perlahan-lahan

METHOD ENGINEERING & ANTROPOMETRI PERTEMUAN #10 TKT TAUFIQUR RACHMAN ERGONOMI DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA

BAB 2 LANDASAN TEORI. tersebut digunakan sebagai dasar dan penunjang pemecahan masalah.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Industri manufaktur di Indonesia, sekarang ini mengalami. pangsa pasar tidak hanya lokal tetapi internasional. Industri seperti ini

Concept Scoring Tempat Gantungan Baju Jadi dan Baju Siap Fitting Perancangan Tata Letak Fasilitas Fisik

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

BAB 3 METODE PENELITIAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

48 BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1. Diagram Alir Penelitian Diagram alir penelitian ini seperti yang digambarkan dalam gambar 3.1, gambar 3.2 dan gambar 3.3. Gambar 3.1 Flowchart Diagram Penelitian (1)

49 2 Pengumpulan Data Tingkat Kenyamanan Antropometri Uji Kecukupan Data Cukup? Tidak Ya Identifikasi Customer Need Penetapan Metrik Pengolahan Data Antropometri Matrik Metrik - Kebutuhan Penetapan Spesifikasi 3 Gambar 3.2 Flowchart Diagram Penelitian (2)

50 Gambar 3.3 Flowchart Diagram Penelitian (3)

51 3.2. Metode dan Unit Analisis Penelitian Penelitian ini merupakan studi kasus tentang handgrip di bus Transjakarta koridor VIII (Harmoni Lebak Bulus) yang dipesan dari vendor diluar Indonesia serta pengaruhnya terhadap kenyamanan dan kelelahan penumpang melalui penyebaran kuesioner pada halte di sepanjang koridor VIII Transjakarta (kuesioner terlampir di halaman lampiran) yang mencakup analisa faktor ergonomi dalam hal ini pandangan penumpang mengenai kenyamanan relatif handgrip, pengukuran antropometri penumpang serta perbaikan rancangan, melalui analisa kebutuhan penumpang dan pemilihan konsep melalui metode Pugh. Unit analisis penelitian ini adalah pegangan bus dan pengguna bus Transjakarta koridor VIII (Harmoni Lebak Bulus). Adapun populasi penelitian merupakan penumpang Transjakarta Koridor VIII pada umumnya, dan khususnya penumpang Transjakarta Koridor VIII yang bepergian pada jam-jam sibuk kerja di pagi hari (07.00 sampai 10.00). 3.3. Variabel dan Indikator Penelitian Variabel penelitian ini adalah desain ergonomis, kenyamanan, dan kelelahan dengan penjabaran indikator penelitian dan item tes sebagai berikut :

52 Tabel 3.1 Variabel dan Indikator Variabel Perancangan Ergonomis a b c Indikator Interaksi antara pengguna alat dan alat yang digunakan, dimana pengguna menerima input taktil dan visual Frekuensi penggunaan produk dan kebiasaan dalam menggunakan produk Tinjauan anatomi, fisiologi, psikologi, engineering, manajemen dan desain/perancangan untuk mendapatkan suasana kerja yang sesuai dengan manusianya. Kenyamanan d Pengertian subyektif (subjective defined), faktor fisik, fisiologis, dan psikologis, reaksi terhadap lingkungan Kelelahan e Kesemutan f g h i j k l m Bengkak pada sendi di jari tangan Tangan dan jari terasa kaku Sulit mencengkram Nyeri Pegal-pegal Ngilu pada tangan Mati rasa (kebas) Perubahan warna kulit tangan atau ujung jari

53 Tabel 3.2 Indikator dan Item Tes No Item Tes Indikator 0 1 2 3 4 5 6 7 8 Umur, jenis kelamin, pekerjaan Frekuensi penggunaan Transjakarta Apakah pengguna berpegangan pada pegangan Transjakarta ketika berdiri Lama pengguna harus berdiri di dalam Transjakarta sampai duduk atau turun di tempat tujuan Kenyamanan pengguna dengan pegangan Transjakarta yang ada saat ini Hal-hal yang dirasa paling mengganggu kenyamanan pada pengangan Transjakarta bagi pengguna : Bahan handgrip yang terasa kasar Tonjolan pada handgrip yang tidak nyaman Posisi handgrip yang tinggi (sulit dijangkau) Tali handgrip yang mudah berayun/bergeser Ketebalan handgrip yang tidak pas saat digenggam Bentuk handgrip yang tidak pas di tangan Keluhan fisik yang dirasakan pengguna saat berpegangan di Transjakarta : Kesemutan Bengkak pada sendi di jari tangan Tangan dan jari terasa kaku Sulit mencengkram Nyeri Pegal-pegal Ngilu pada tangan Mati rasa (kebas) Perubahan warna kulit tangan atau ujung jari Bentuk handgrip yang nyaman Pengukuran Antropometri c a,b d d e-m e f g h i j k l m a,b,d d

54 3.4. Prosedur Penarikan Sampel (Sampling) Responden merupakan pengguna bus Transjakarta koridor VIII (Harmoni Lebak Bulus) pada pukul 07.00 10.00 WIB, dimana responden yang berpartisipasi dalam pengambilan sampel ini berprofesi sebagai pekerja dan berada dalam rentang umur 17-55 tahun. Dimana frekuensi responden yang bepergian menggunakan Transjakarta dalam seminggu dalam rentang 1 hari sampai 7 hari dalam seminggu dan lama berdiri responden dalam setiap perjalanan sampai duduk dalam rentang waktu 5 menit sampai dengan lebih dari 45 menit. Ukuran sampel yang harus ditetapkan, berdasarkan penentuan sampel menurut Krejcie-Morgan (1970) n = ukuran sampel N = ukuran populasi χ2 = nilai Chi kuadrat P = proporsi populasi d = galat pendugaan

55 Apabila diketahui, jumlah pengguna Transjakarta selama 10 hari sebesar (N) 2.500.000 (BLUD Transjakarta, 2011), χ2 =4,0776(tingkat kepercayaan 95,5 %), P=0,5, d=0,045, maka jumlah sampel yang harus diteliti sebesar 503 orang agar penelitian ini mampu menggambarkan populasi. 3.5. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan kuesioner (terlampir dalam lampiran), yang berupa kumpulan pertanyaan dan pengukuran antropometri. Penumpang yang berada dalam halte Transjakarta sepanjang koridor VIII akan diberikan kuesioner dan penjelasan singkat mengenai pertanyaan dalam kuesioner, lalu dilakukan pengukuran ukuran tangan dan tinggi badan penumpang yang bersangkutan, juga dalam halte Transjakarta sepanjang koridor VIII. 3.6. Metode Analisis Data Pada penelitian ini, data kuesioner dan antropometri mula - mula dilakukan uji kecukupan data. Setelah itu data kuesioner akan diolah secara deskriptif dengan menggunakan uji tabel dan uji grafik. Selain itu, data hasil kuesioner dapat diidentifikasikan sebagai data kebutuhan dari penumpang Transjakarta, yang dapat dijadikan data masukan bagi perancangan daftar metrik, serta hubungan dari daftar metrik terhadap kebutuhan tersebut dengan menggunakan matrik kebutuhan vs. metrik.

56 Untuk data antropometri, dilakukan perhitungan persentil untuk kemudian bersama-sama dengan daftar metrik dan kebutuhan menjadi data masukan untuk menentukan spesifikasi dari desain usulan yang akan dibuat. Setelah menentukan spesifikasi, kemudian melakukan perancangan konsep desain usulan dan desain yang sudah ada dengan menggunakan program CATIA. Setelah melakukan perancangan dilakukan analisa ergonomi berupa perhitungan tekanan maksimum yang diterima oleh tangan, dilakukan pemilihan konsep dengan konsep Pugh. Kriteria penilaian yang digunakan dalam concept scoring diambil berdasarkan daftar dari kebutuhan pengguna yang telah diidentifikasi pada tahap sebelumnya, serta daftar dari metrik yang juga sebelumnya telah ditetapkan. Setelah diketahui konsep mana yang akan digunakan, langkah selanjutnya adalah melakukan arsitektur dari produk tersebut.kemudian dilakukan penyusunan laporan dan analisa terhadap hasil pengolahan data yang telah dibuat. Sehingga dapat diputuskan suatu kesimpulan dari penelitian ini, bersama dengan usulan-usulan yang dibutuhkan.hasil akhir dari penelitian ini terbatas pada saran atau usulan perancangan handgrip dalam bentuk visual, bukan kepada produk fisik ataupun prototipe fisik. Penelitian ini juga hanya membahas masalah perancangan dan perbaikan rancangan, namun tidak membahas teknik produksi maupun estimasi ekonomi dari rancangan yang akan diterapkan.