TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PENERIMAAN KELUARGA PENDERITA HIV/AIDS TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN.

dokumen-dokumen yang mirip
TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN

PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS

PERSEPSI MAHASISWA MENGENAI KEBERSIHAN MAKANAN DI WARUNG TEPI JALAN DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA, MEDAN.

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT AWAM TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI KELURAHAN PETISAH TENGAH TAHUN 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

PENGARUH CARA DAN KEBIASAAN MEMBERSIHKAN WAJAH TERHADAP PERTUMBUHAN JERAWAT DI KALANGAN SISWA SISWI SMA HARAPAN 1 MEDAN.

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DI RSUP. HAJI ADAM MALIK, MEDAN PERIODE JANUARI 2009-DESEMBER 2009

TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN HEPATITIS B TERHADAP PENYAKIT HEPATITIS B DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN. Oleh :

Oleh: KHAIRUN NISA BINTI SALEH FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN Universitas Sumatera Utara

PERILAKU SISWA/SISWI SMA NEGERI 2 MEDAN KELAS XI DAN XII TERHADAP PENYAKIT HIV/AIDS TAHUN Oleh : LASTRI DIYANI S

TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT UMUM DAN MAHASISWA TERHADAP BAHAYA MEROKOK DAN KANKER PARU DI KOTA MEDAN OLEH: PRISHA JAGADISH UDANI

Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Merokok di SMA Negeri 1 Medan

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU-IBU HAMIL TENTANG IMUNISASI TETANUS TOXOID (TT) DAN TINDAKAN PENGAMBILAN IMUNISASI TT DI POLIKLINIK IBU HAMIL RSUP

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : LORA INVESTISIA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS KOLAM RENANG TENTANG BANTUAN HIDUP DASAR PADA KORBAN HAMPIR TENGGELAM DI KOLAM RENANG DI KOTA MEDAN OLEH :

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) PADA PASIEN ANAK DI RSUP H ADAM MALIK MEDAN DARI JANUARI HINGGA DESEMBER 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

PROFIL PENDERITA DIARE PADA ANAK BALITA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN Oleh : AHMAD SYAFIQ AKMAL BIN ISHAK

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP WANITA UMUR TAHUN YANG BERADA DI KELURAHAN SEI RENGAS I MEDAN MENGENAI SADARI KELVIN YUWANDA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Efek Asap Bakaran Sate terhadap Kesehatan Pernapasan Penjual Sate yang Diukur dengan Peak Flow Meter di Kota Medan tahun 2012

INSIDENSI HEPATITIS B PADA PASIEN HIV- AIDS DI KLINIK VCT PUSYANSUS RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN DARI JANUARI TAHUN DESEMBER TAHUN 2012

Karakteristik Pengetahuan Sikap dan Tindakan Ibu terhadap Penyajian Makanan yang Aman di Kompleks Johor Indah Permai pada Tahun 2011.

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA-SISWI SMA TENTANG PENYAKIT MENULAR SEKSUAL DI SMA HARAPAN 1 MEDAN. Oleh: DONNY G PICAULY

GAMBARAN FAKTOR RISIKO PADA PENDERITA STROKE ISKEMIK. Oleh : YULI MARLINA

PERBANDINGAN TINGKAT PENGETAHUAN MENGENAI KANKER ANTARA PASIEN KANKER DI RSUP HAJI ADAM MALIK DENGAN ORANG AWAM DI KECAMATAN MEDAN SELAYANG II

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KALANGAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS PADANG BULAN TAHUN 2012

Prevalensi dan Gambaran Faktor-Faktor Resiko Terjadinya Skabies di Panti Asuhan Yayasan Amal Sosial Al-Washliyah Medan Tahun 2015

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN TAHUN 2013

PREVALENSI NEFROPATI PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II YANG DIRAWAT INAP DAN RAWAT JALAN DI SUB BAGIAN ENDOKRINOLOGI PENYAKIT DALAM, RSUP H

PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG BAHAYA MEROKOK TERHADAP KEBIASAAN MEROKOK DIKALANGAN MAHASISWA LAKI-LAKI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROFIL PENDERITA INFEKSI SISTEM SARAF PUSAT PADA ANAK DI RSUP. H. ADAM MALIK TAHUN 2012

PENGETAHUAN IBU RUMAH TANGGA TERHADAP KANKER LEHER RAHIM (CERVICAL CANCER) DI KELURAHAN BAGAN DELI KECAMATAN MEDAN BELAWAN KOTA MEDAN

KARYA TULIS ILMIAH PROFIL PASIEN HIV DENGAN TUBERKULOSIS YANG BEROBAT KE BALAI PENGOBATAN PARU PROVINSI (BP4), MEDAN DARI JULI 2011 HINGGA JUNI 2013

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FK USU STAMBUK 2007 TENTANG REKAM MEDIS OLEH : JONATHAN ANGKASA

Oleh : Shamesh Baskaran

TINGKAT PENGETAHUAN IBU-IBU TENTANG PAP SMEAR SEBAGAI SALAH SATU LANGKAH DETEKSI AWAL KANKER SERVIKS DI KELURAHAN PADANG BULAN.

PENGARUH GAME ONLINE TERHADAP PRESTASI AKADEMIK PADA SISWA SMA DI KOTA MEDAN. Oleh : GOPINATH NAIKEN SUVERANIAM

KUALITAS HIDUP PENDERITA MELASMA PADA IBU-IBU PENGUNJUNG POS PELAYANAN TERPADU (POSYANDU) DI KELURAHAN TANJUNG REJO KARYA TULIS ILMIAH

Oleh : ROCKY J. SIMATUPANG

GAMBARAN PERUBAHAN BERAT BADAN PADA PASIEN TUBERKULOSIS SELAMA PENGOBATAN DOTS DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU MEDAN TAHUN 2009

PROPORSI BERAT BADAN LAHIR RENDAH PADA BAYI KEMBAR YANG LAHIR DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ANDRIO GULTOM

PERILAKU SISWA SMP DHARMA PANCASILA, MEDAN TENTANG MEROKOK. Oleh : AHMAD SYAFIQ BIN THANTHAWI JAUHARI

HUBUNGAN FREKUENSI OLAHRAGA DENGAN TINGKAT STRES PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN 2011, 2012, DAN 2013.

TINGKAT PENGETAHUAN PELAJAR SEKOLAH MENENGAH ATAS ( SMA ) TERHADAP KESEHATAN MATA DI KOTA MEDAN. Oleh KUHAPRIYA SELVARAJAH NIM :

KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER KETIGA DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN Oleh : SUJITHA MUNAIDY

PENGARUH PENGETAHUAN DAN TINDAKAN HIGIENE PRIBADI TERHADAP KEJADIAN PENYAKIT SKABIES DI PESANTREN AR-RAUDHATUL HASANAH MEDAN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN IBU MENGENAI KEJANG DEMAM PADA ANAK DI KELURAHAN TEMBUNG TAHUN Oleh: INDAH TRIANA SARI POHAN

GAMBARAN HISTOPATOLOGI PENYAKIT BENIGN PROSTATIC HYPERPLASIA

HASIL KOLONOSKOPI PADA PASIEN DENGAN PERDARAHAN SALURAN CERNA BAGIAN BAWAH DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN 2012

KARYA TULIS ILMIAH POLA ASUPAN KALSIUM PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Oleh: GAHYAATRI DEVWI A/P SABAPATHY

KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI RUANG KEBIDANAN DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN.

KARTHIKEYAN A/L KALIMUTU

HALAMAN PERSETUJUAN. Proposal Penelitian dengan Judul: Tingkat Pengetahuan Tentang Penyebab dan Pencegahan Keputihan

DAN KELUARGA PENDERITA TENTANG KANKER PAYUDARA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2013 KARYA TULIS ILMIAH.

HUBUNGAN PAPARAN ASAP ROKOK ORANG TUA DAN LINGKUNGAN RUMAH TERHADAP KEJADIAN LEUKEMIA PADA ANAK DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN KARYA TULIS ILMIAH.

PERBEDAAN TAJAM PENGLIHATAN ANTARA PENGGUNA TELEPON PINTAR DENGAN YANG TIDAK MENGGUNAKAN TELEPON PINTAR PADA SISWA SMA ST.

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : Nuruljannah Nazurah Gomes FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN. Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TENTANG STERILISASI PERALATAN BEDAH MINOR. Oleh : RAFIKA RAHMAN

LAPORAN PENELITIAN Gambaran Penggunaan Obat Pencahar Sebagai Obat Pelangsing di Kalangan Ibu-ibu di Kota Medan OLEH : NURDIYANA BT.

Gambaran Pengetahuan Wanita pada Usia Produktif tentang Air Susu Ibu (ASI) Eksklusif. Oleh : Daniel

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh: APRILIA PRAFITA SARI ROITONA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN PERILAKU MEROKOK SISWA LAKI- LAKI SMA DHARMA PANCASILA MEDAN TAHUN

PERILAKU PENGGUNA INSULIN PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI POLIKLINIK ENDOKRINOLOGI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN KARYA TULIS ILMIAH

GAMBARAN KANKER PAYUDARA BERDASARKAN STADIUM DAN KLASIFIKASI HISTOPATOLOGI DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN

SEBAGAI PEROKOK. Oleh: ARSWINI PERIYASAMY

PREVALENSI GEJALA RINITIS ALERGI DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN

PREVALENSI KELAINAN REFRAKSI DI POLIKLINIK MATA RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ZAMILAH ASRUL

ABSTRAK PERBEDAAN PENGETAHUAN, SIKAP, PERILAKU SISWA-SISWI SMA NEGERI X DENGAN SMA SWASTA X KOTA BANDUNG TERHADAP INFFEKSI MENULAR SEKSUAL

PERUBAHAN KADAR UREUM DAN KREATININ SEBELUM DAN SESUDAH HEMODIALISIS PADA PENDERITA GAGAL GINJAL DI RSUD. DR. PIRNGADI. Oleh: PREVISHA KALIAHPAN

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA STAMBUK 2007 TERHADAP POSISI DUDUK YANG BENAR

PREVALENSI DAN KARAKTERISTIK PENDERITA TUBERKULOSIS PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU MEDAN TAHUN Oleh : ANGGIE IMANIAH SITOMPUL

HUBUNGAN JENIS OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIS DENGAN GANGGUAN PENDENGARAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2012.

TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG HEPATITIS B DAN IMUNISASI HEPATITIS B SERTA JADWAL PEMBERIAN VAKSINASINYA PADA BAYI DI PUSKESMAS PADANG BULAN, MEDAN

HUBUNGAN CRP (C-REACTIVE PROTEIN) DENGAN KULTUR URIN PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH PADA ANAK DI RSUP. HAJI ADAM MALIK TAHUN 2014.

PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN MAHASISWI USU TERHADAP PEMENUHAN KECUKUPAN KALSIUM HARIAN. Oleh: ESTER SIBUEA

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN TENTANG MANFAAT KONSUMSI TEH HIJAU

AZIMA AMINA BINTI AYOB

ANGKA KEJADIAN SINDROMA KORONER AKUT DAN HUBUNGANNYA DENGAN HIPERTENSI DI RSUP H. ADAM MALIK, MEDAN PADA TAHUN 2011 KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN TINDAKAN MENJAGA KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA MURID SD SHAFIYYATUL AMALIYYAH PADA TAHUN

GAMBARAN KASUS ABSES LEHER DALAM DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh : VERA ANGRAINI

KARAKTERISTIK PENDERITA PENYAKIT JANTUNG REMATIK PADA ANAK DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN TAHUN

TINGKAT KEPUASAN ATAS PELAYANAN KESEHATAN DI RUMAH SAKIT DI KOTA MEDAN Oleh: RAMAYANTI

: NOR AFIFAH BINTI MOHD FADZIL

ABSTRAK PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA ANGKATAN 2010 TENTANG HIV/AIDS

Gambaran Penggunaan Uji Serologis Ig M dan Ig G Serta Antigen NS1 Untuk Diagnosis Pasien Demam Berdarah Dengue di RSUP Haji Adam Malik Tahun 2012

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN IBU HAMIL DENGAN BERAT BADAN BAYI BARU LAHIR DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN. Oleh: HILDA DESTUTY

SITI HAJAR BINTI SHAMSUDIN

Oleh : MILISA MESIANA S. Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN PENGETAHUAN SISWA BERKACAMATA TENTANG KELAINAN REFRAKSI DI SMA NEGERI 3 MEDAN TAHUN Oleh : RAHILA

Oleh : Alviera Yuliandra A

HUBUNGAN TINGKAT SADAR GIZI KELUARGA DAN STATUS GIZI BALITA DI PUSKESMAS PADANG BULAN MEDAN. Oleh : DEA FADLIANA

KARYA TULIS ILMIAH. Gambaran Merokok sebagai Faktor Risiko Pada Penderita Karsinoma Laring di RSUP. H. Adam Malik Medan

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU PENDERITA TUBERKULOSIS TERHADAP KETIDAKPATUHAN DALAM PENGOBATAN MENURUT SISTEM DOTS DI RSU

PROFIL PASIEN BENIGN PROSTATE HYPERPLASIA YANG DILAKUKAN ULTRASONOGRAFI DI RUMAH SAKIT UMUM DR.PIRNGADI PERIODE BULAN JULI 2012 HINGGA DESEMBER 2012

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRESTASI AKADEMIK SISWA-SISWI SD. NEGERI NO SUKA MAKMUR KECAMATAN SIBOLANGIT KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2011

: FELICIA GAYLE ASIDAZ

Oleh : AZMEILIA SYAFITRI LUBIS. Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN PERILAKU PENGHUNI PANTI ASUHAN BAIT ALLAH MEDAN TERHADAP PENCEGAHAN SKABIES. Oleh : TRINYANASUNTARI MUNUSAMY

Pengetahuan dan Sikap Siswa SMA Negeri dan Swasta Tentang. Pengunaaan MSG (Monosodium Glutamat) pada Makanan

Transkripsi:

TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PENERIMAAN KELUARGA PENDERITA HIV/AIDS TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN. Oleh : MOHD LATIFF IQRAMIE 070100247 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PENERIMAAN KELUARGA PENDERITA HIV/AIDS TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN. KARYA TULIS ILMIAH Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh kelulusan Sarjana Kedokteran Oleh : MOHD LATIFF IQRAMIE 070100247 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

LEMBAR PENGESAHAN TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PENERIMAAN KELUARGA PENDERITA HIV/AIDS TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN. Nama : Mohd Latiff Iqramie NIM : 070100247 Pembimbing Penguji I (dr. Nuraiza Meutia, M.Biomed) (dr. Juliandi Harahap, MA) Penguji II (Prof. Dr. dr. Rozaimah Z. Hamid, MS, Sp.FK) Medan, Nopember 2010 Dekan Fakultas Kedokteran (Prof. dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH) NIP : 19540220 198011 1001

ABSTRAK Latar Belakang: Penyakit Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS) merupakan satu penyakit yang semakin menular dikalangan masyarakat di dunia. Di Indonesia, kasus penduduk yang menghidapi HIV/AIDS ini sangat tinggi yaitu sejak 1Januari 1987 hingga 31 Disember 2009, kasus yang dilaporkan menyerang penduduk Indonesia adalah seramai 19973 dan di Sumatera Utara adalah sebanyak 694. Sehingga kini, kasus HIV/AIDS ini semakin meningkat dan dapat dilihat, tahap pengetahuan, sikap dan penerimaan masyarakat terhadap HIV dan AIDS ini masih rendah. Metode: Penelitian ini dilakukan untuk menilai tingkat pengetahuan, sikap serta tahap penerimaan keluarga penderita HIV/AIDS terhadap penderita di Rumah Sakit Haji Adam Malik, Medan. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang menggunakan desain cross-sectional study dimana dilakukan pengumpulan data berdasarkan kuesioner dan pengambilan sampel secara Total Sampling. Kuesioner dibahagikan menurut tiga bahagian yaitu bahagian pengetahuan, bahagian sikap dan bahagian penerimaan di mana masing-masing bahagian mempunyai pertanyaan sebanyak lapan pertanyaan kecuali di bahagian penerimaan hanya dipertanyakan sebanyak lima pertanyaan. Sampel yang diambil adalah sebanyak 55 orang yang terdiri dari ahli keluarga, family serta teman rapat yang mewakili satu penderita HIV/AIDS di Pusat Pelayanan Khusus (Pusyansus) dan Ruang Rindu A1 di Rumah Sakit Haji Adam Malik, Medan. Hasil: Dari hasil penelitian, dapat dilihat pada bahagian tingkat pengetahuan, sebahagian besar dari responden yang menjawab kuesioner mempunyai tingkat pengetahuan yang baik yaitu seramai 42 orang (76,3%), pengetahuan yang sedang seramai 10 orang (18,2%) dan tingkat pengetahuan yang rendah seramai 3 orang (5,5%). Untuk hasil dari tahapan sikap dari responden, sebanyak 44 orang (80%) yang mempunyai sikap yang baik terhadap penderita dan penyakit tersebut manakala seramai 7 orang (12,8%) mempunyai sikap yang sedang dan 4 orang (7,3%) mempunyai sikap yang rendah. Untuk hasil dari tahap penerimaan responden terhadap penderita, dapat dilihat bahwa penerimaan yang baik adalah seramai 37 orang (67.3%) dan tahap penerimaan yang kurang yaitu seramai 18 orang (32,7%). Kesimpulan: Tingkat pengetahuan, sikap dan penerimaan keluarga penderita HIV/AIDS terhadap penderita dikategorikan dalam keadaan yang baik dimana rata-rata responden mempunyai pengetahuan yang baik tentang HIV/AIDS, sikap yang terbuka terhadap HIV/AIDS dan tahap penerimaan yang baik terhadap penderita HIV/AIDS. Kata kunci : Penderita HIV/AIDS, tingkat pengetahuan, sikap, tahap penerimaan

ABSTRACT Background: It is commonly aware that Human Immunodeficiency Virus (HIV) and Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS) diseases are spreading worldwide. In Indonesia itself, case reports for local patients having HIV/AIDS are high-numbered since 1 st January 1987 until 31 st December 2009. Overall cases in Indonesia is 19 973, with Sumatera has 694 patients. Until today, the number of HIV/AIDS case is still increasing and somehow indicates the general knowledge, attitudes and acceptance of people are still below average. Methods: This study was carried out to observe and analyze the level of general knowledge, attitudes and acceptance of the family members of HIV/AIDS patients in Hospital Haji Adam Malik, Medan. This is a descriptive study using crosssectional study design where data is collected using questionnaire method. Samples were chosen using Total Sampling method. The questions in the questionnaire were divided into three sections, which are general knowledge, attitudes and acceptance. Both general knowledge and attitudes section contains 8 questions, where the acceptance section contains only five. Fifty-five people came from the family or close friends were used as sample and each one of them represents one HIV/AIDS patient from Pusat Pelayanan Khusus (PUSYANSUS) and Ruang Rindu A1 in Hospital Haji Adam Malik, Medan. Result: Most of the respondents were in good level of general knowledge, which is 42 people (76,3%) followed by 10 people as intermediate (18,2%) and 3 as low (5,5%). As in the attitude level of respondents, 44 people (80%) were having good attitudes towards patient and disease, 7 people as intermediate (12,8%) and 4 people (7,3%) were low. While in the acceptance level, 37 people (67,3%) are accepting it good, while 18 people (32,7%) are less-accepting. Conclusion: The level of general knowledge, attitude, and acceptance of the family of HIV/AIDS patients is positively categorized as the average number of respondents were having good general knowledge about HIV/AIDS, being open and supportive to the HIV/AIDS patients and accepting well the patients. Keywords: HIV/AIDS patients, general knowledge, attitude, acceptance level.

KATA PENGANTAR Alhamdulillah dengan izin dan inayahnya dapat saya siapkan Karya Tulis Ilmiah (KTI) ini dengan jayanya. KTI ini bertajuk, Tingkat Pengetahuan, Sikap, dan Penerimaan Keluarga Penderita HIV/AIDS terhadap Penderita di Rumah Sakit Haji Adam Malik, Medan. Saya secara langsung akan meneliti sejauh manakah tingkat pengetahuan, sikap dan tahap penerimaan bagi keluarga kepada penderita HIV/AIDS terhadap penderita. Dengan ini, saya ingin mengucapkan jutaan terima kasih yang tidak terhingga terhadap dosen pembimbing saya, dr. Nuraiza Meutia, M.Biomed yang telah banyak membantu saya dalam merangka dan menyiapkan hasil penelitian ini dengan sempurna. Terima kasih juga saya ucapkan buat teman-teman yang sentiasa bersama saya dari awal persiapan proposal penelitian ini sehingga selesai. Akhirnya, saya berharap penelitian yang akan saya jalankan ini dapat diterima dengan baik dan sempurna serta mendapat kerjasama dari semua pihak yang terlibat. Akhir kata, jutaan terima kasih. Wassalam. Medan, 20 Nopember 2010. Disediakan oleh,... ( Mohd Latiff Iqramie B. Muhamad Zaki ) NIM: 070100247 Fakultas Kedokteran,.

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PERSETUJUAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xi BAB I PENDAHULUAN... 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 3 1.3 Tujuan Penelitian... 3 1.4 Manfaat Penelitian... 3 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA... 2.1 Human Immunodeficiency Virus dan Acquired Immunodeficiency Sindrome... 4 2.1.1. HIV dan AIDS 4 2.1.2. Patogenesis... 5 2.1.3. Gejala klinis dan Diagnosa.... 6 2.1.4. Kunci dalam penanganan infeksi... 8 2.1.4.1 Langkah 1..... 8 2.1.4.2 Langkah 2. 8 2.1.4.3 Langkah 3... 8 2.1.4.4 Langkah 4... 9 2.2 Perilaku. 10 2.2.1. Pengetahuan... 11 2.2.2. Sikap... 12

BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFENISI OPERASIONAL... 3.1 Kerangka Konsep Penelitian... 15 3.2 Variabel dan Definisi Operasional... 15 3.3 Cara Ukur... 16 3.3.1. Pengetahuan... 16 3.3.2. Sikap... 16 3.3.3. Penerimaan... 17 BAB 4 METODE PENELITIAN... 4.1 Jenis Penelitian... 14 4.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 14 4.3 Populasi dan Sampel Penelitian... 14 4.4 Teknik Pengumpulan Data... 17 4.5 Pengolahan dan Analisa Data... 17 BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 5.1 Hasil Penelitian... 22 5.1.1. Deskripsi Lokasi Penelitian... 22 5.1.2. Deskripsi Karakteristik Responden... 23 5.1.3. Pengetahuan Responden... 24 5.1.4. Sikap Responden... 28 5.1.5. Tindakan Responden... 30 5.2 Pembahasan 5.2.1. Pengetahuan... 32 5.2.2. Sikap... 35 5.2.3. Penerimaan... 36 BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN... 6.1 Kesimpulan... 38 6.2 Saran... 38

DAFTAR PUSTAKA... 39 LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 3.1 Tabel Definisi Operasional 15 4.1 Tabel hasil uji validitas kuesioner 20 5.1 Tabel Distribusi, persentasi dan karakteristik 23 responden menurut pendidikan dan pekerjaan 5.2 Tabel distribusi frekuensi dan persentasi tingkat 24 pengetahuan responden mengenai HIV dan AIDS di Pusat Pelayanan Khusus (Pusyansus) dan Ruangan Rindu A1, RS Haji Adam Malik, Medan 5.3 Tabel distribusi frekuensi dan persentasi pengetahuan 25 responden tiap pertanyaan pengetahuan mengenai HIV dan AIDS 5.4 Tabel distribusi frekuensi dan persentasi jawaban 26 responden berdasarkan pertanyaan 1, 2, 3 dan 4 pengetahuan mengenai HIV dan AIDS 5.5 Tabel distribusi frekuensi dan persentasi kategori sikap 28 responden mengenai HIV dan AIDS 5.6 Tabel distribusi dan persentasi sikap responden tiap 29 pertanyaan mengenai HIV dan AIDS 5.7 Tabel distribusi frekuensi dan persentasi tahap 30 penerimaan responden mengenai HIV dan AIDS 5.8 Tabel distribusi frekuensi dan persentasi tahapan 31 penerimaan responden tiap soal mengenai HIV dan AIDS

DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman Gambar 3.1 Kerangka konsep tentang tingkat pengetahuan 15 mahasiswa, sikap dan penerimaan DAFTAR LAMPIRAN 1. Riwayat Hidup Peneliti 2. Kuesioner Penelitian 3. Informed Consent