BAB II TINJAUAN PUSTAKA. lokal seperti Domba Ekor Gemuk (DEG) maupun Domba Ekor Tipis (DET) dan

dokumen-dokumen yang mirip
II KAJIAN KEPUSTAKAAN. betina dengan kambing Etawah jantan. Berdasarkan tipe kambing PE digolongkan

HASIL DAN PEMBAHASAN. Tabel 2. Hasil Evaluasi Karakteristik Semen Ayam Arab pada Frekuensi Penampungan yang Berbeda

PENGARUH BODY CONDITION SCORE (BCS) TERHADAP KUALITAS SEMEN DOMBA WONOSOBO DI KABUPATEN WONOSOBO

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. tepatnya yang berada di daerah Batur, Banjarnegara (Noviani et al., 2013). Domba

II KAJIAN KEPUSTAKAAN. dan sekresi kelenjar pelengkap saluran reproduksi jantan. Bagian cairan dari

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kelamin sehingga tidak menimbulkan kematian pada anak atau induk saat

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. kualitas semen yang selanjutnya dapat dijadikan indikator layak atau tidak semen

HASIL DAN PEMBAHASAN. Pemeriksaan semen segar secara makroskopis meliputi volume, warna,

HASIL DAN PEMBAHASAN. Volume Semen Domba

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang ada (Mulyono dan Sarwono, 2004). K isaran volume semen per ejakulat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Semen beku merupakan semen cair yang telah ditambah pengencer sesuai

Kualitas semen sapi Madura setelah pengenceran dengan tris aminomethane kuning telur yang disuplementasi α-tocopherol pada penyimpanan suhu ruang

HASIL DAN PEMBAHASAN. Evaluasi Semen Segar

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Ciri khas burung puyuh ( Coturnix-Coturnix Japonica ) adalah bentuk badannya relatif

HASIL DAN PEMBAHASAN Keadaan Umum

BAB VI TEKNOLOGI REPRODUKSI

HASIL DAN PEMBAHASAN. domba lokal yang digunakan dalam penelitian inibaik secara makroskopis

I. PENDAHULUAN. Kebutuhan protein hewani di Indonesia semakin meningkat seiring dengan

I. PENDAHULUAN. jika ditinjau dari program swasembada daging sapi dengan target tahun 2009 dan

HASIL DAN PEMBAHASAN

I PENDAHULUAN. dikembangkan di Indonesia. Sistem pemeliharannya masih dilakukan secara

IV HASIL DAN PEMBAHASAN. menggunakan metode artificial vagaina (AV). Semen yang didapatkan kemudian

BAB III MATERI DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 7 Maret 19 April 2016, bertempat

HORMON REPRODUKSI JANTAN

PERBANDINGAN KUALITAS SEMEN KAMBING KEJOBONG DAN KAMBING KACANG DI JAWA TENGAH ABSTRACT

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kambing Etawah dengan kambing lokal (Kacang). Kambing Etawah sendiri

BAB II TIJAUAN PUSTAKA. penis sewaktu kopulasi. Semen terdiri dari sel-sel kelamin jantan yang dihasilkan

KAJIAN KEPUSTAKAAN. 2.1 Deskripsi dan Klasifikasi Kambing Peranakan Etawah (PE) Kambing PE adalah hasil persilangan antara Etawah dan kambing kacang.

MATERI DAN METODE. Materi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Tatap mukake 6 KUANTITAS DAN KUALITAS SPERMA

PENGARUH LAMA SIMPAN SEMEN DENGAN PENGENCER TRIS AMINOMETHAN KUNING TELUR PADA SUHU RUANG TERHADAP KUALITAS SPERMATOZOA KAMBING BOER

PROFIL HORMON TESTOSTERON DAN ESTROGEN WALET LINCHI SELAMA PERIODE 12 BULAN

MATERI DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2015 di Unit Pelaksana

III BAHAN DAN METODE PENELITIAN. breeding station Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran. Domba jantan yang

PENGANTAR. Latar Belakang. Itik lokal di Indonesia merupakan plasma nutfah yang perlu dilestarikan dan

PENGARUH JENIS PENGENCER TERHADAP KUALITAS SEMEN BEKU DOMBOS TEXEL DI KABUPATEN WONOSOBO

HASIL DAN PEMBAHASAN. Konsumsi Bahan Kering (BK) 300, ,94 Total (g/e/hr) ± 115,13 Konsumsi BK Ransum (% BB) 450,29 ± 100,76 3,20

DAYA HIDUP SPERMATOZOA EPIDIDIMIS KAMBING DIPRESERVASI PADA SUHU 5 C

BAB I PENDAHULUAN. Alkohol jika dikonsumsi mempunyai efek toksik pada tubuh baik secara langsung

HASIL DAN PEMBAHASAN. Tabel 3. Karakteristik Semen Segar Domba Lokal Karakteristik. Volume (ml) 1,54 ± 0,16. ph 7,04±0,8


BAB III MATERI DAN METODE. Flock Mating dan Pen Mating secara Mikroskopis ini dilaksanakan pada tanggal

I. PENDAHULUAN. Perkembangan peternakan mempunyai tujuan utama untuk meningkatkan

BAB III MATERI DAN METODE. Penelitian mengenai pengaruh kadar ekstrak daun Binahong (Anredera

KAJIAN KEPUSTAKAAN. dalam saluran kelamin betina sewaktu kopulasi. Evaluasi semen segar yang telah

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Unit Pelayanan Tekhnis Daerah Balai

Pengaruh Bobot Badan Terhadap Kualitas dan Kuantitas Semen Sapi Simmental

KUALITAS SEMEN DOMBA LOKAL PADA BERBAGAI KELOMPOK UMUR SEMEN QUALITY OF RAM AT DIFFERENT AGE-GROUP

PENDAHULUAN. masyarakat Pesisir Selatan. Namun, populasi sapi pesisir mengalami penurunan,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. jantan) yang terjadi hanya di tubuli seminiferi yang terletak di testes (Susilawati,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Sapi Peranakan Ongole (PO) merupakan salah satu sapi yang banyak

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Flemish giant dan belgian hare dan berasal dari Amerika. Kelinci ini mempunyai

PENDAHULUAN. Domba merupakan salah satu ternak penghasil daging yang banyak diminati

Pengaruh Penambahan Streptomycin dalam Skim Kuning Telur Sebagai Pengencer terhadap Kualitas Semen Ikan Mas (Cyprinus Carpio L.)

HASIL DAN PEMBAHASAN

MATERI DAN METODE. Metode Penelitian

HASIL DAN PEMBAHASAN

TINJAUAN PUSTAKA. Sapi Bali (Bos sondaicus) merupakan salah satu jenis bangsa sapi asli Indonesia

I. PENDAHULUAN. Infertilitas adalah ketidak mampuan untuk hamil setelah sekurang-kurangnya

HASIL DAN PEMBAHASAN. Karakteristik semen

HASIL DAN PEMBAHASAN. Inseminasi Buatan pada Ayam Arab

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. ketenangan dan akan menurunkan produksinya. Sapi Friesien Holstein pertama kali

BAB III MATERI DAN METODE. Persentase Hidup dan Abnormalitas Spermatozoa Entok (Cairina moschata), telah

TINJAUAN PUSTAKA. dan merupakan hasil domestifikasi dari Banteng liar (Bibos banteng) (Ngadiyono,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Sapi Persilangan Simmental Peranakan Ongole (SimPO)

Tujuan Penelitian. Manfaat Penelitian

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 2. Sistem Reproduksi ManusiaLatihan Soal 2.1

PENGARUH BOBOT BADAN TERHADAP KUALITAS DAN KUANTITAS SEMEN SAPI SIMMENTAL THE EFFECT OF WEIGHT ON SIMMENTAL CATTLE SEMEN QUALITY AND QUANTITY

KAJIAN KEPUSTAKAAN. dengan kambing Kacang (Devendra dan Burns, 1983). Menurut tipenya, rumpun

BAB III MATERI DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan bulan Februari Maret 2016 di Desa Bocor,

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Penelitian yang berjudul Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Jati Belanda

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. subfilum vertebrata atau hewan bertulang belakang. Merak hijau adalah burung

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Salah satu faktor yang mempengaruhi keberhasilan Inseminasi Buatan (IB)

BAB I PENDAHULUAN. akan pangan hewani berkualitas juga semakin meningkat. Salah satu pangan hewani

PENDAHULUAN Latar Belakang

II. TINJAUAN PUSTAKA. Sapi Limousin merupakan keturunan sapi Eropa yang berkembang di Perancis.

PEMBAHASAN. Pengaruh Perlakuan Borax Terhadap Performa Fisik

HUBUNGAN HORMON REPRODUKSI DENGAN PROSES GAMETOGENESIS MAKALAH

III. HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGARUH UMUR PEJANTAN DAN FREKUENSI PENAMPUNGAN TERHADAP VOLUME DAN MOTILITAS SEMEN SEGAR SAPI SIMMENTAL DI BALAI INSEMINASI BUATAN LEMBANG

L.N. Varasofiari, E.T. Setiatin, dan Sutopo Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro, Semarang ABSTRACT ABSTRAK

PENDAHULUAN. kambing Peranakan Etawah (PE). Kambing PE merupakan hasil persilangan dari

TIU : Mahasiswa diharapkan. proses fisiologi organ. berkaitan dengan fungsi ternak jantan sebagai pemacek. TIK :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. persilangan antara kambing Kacang dengan kambing etawah. Spesifikasi dari

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada 7 13 April 2014, di BIBD Lampung,

I. PENDAHULUAN. Indonesia. Laju pertambahan penduduk yang terus meningkat menuntut

I. PENDAHULUAN. Berdasarkan Data Statistik 2013 jumlah penduduk Indonesia mencapai jiwa yang akan bertambah sebesar 1,49% setiap tahunnya

CENDEKIA Edisi: Maret 2008 ISSN: HUBUNGAN ANTARA JUMLAH FALSE MOUNTING DENGAN PRODUKSI SEMEN PEJANTAN SAPI MADURA

F.K. Mentari, Y. Soepri Ondho dan Sutiyono* Program Studi S-1 Peternakan Fakultas Peternakan dan Pertanian, Universitas Diponegoro

III. BAHAN DAN METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal April 2014 di Laboratoium Unit

PENDAHULUAN. meningkat dari tahun ke tahun diperlihatkan dengan data Badan Pusat Statistik. menjadi ekor domba pada tahun 2010.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. persilangan antara kambing Kacang (lokal) dengan kambing Etawah (kambing

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. terjadi perkawinan silang dengan kambing kacang. Masyarakat menyebut

MATERI DAN METODE. Penelitian ini telah di laksanakan pada bulan Desember 2014 sampai

LAPORAN PRAKTIKUM ANATOMI FISIOLOGI MANUSIA EVALUASI SEMEN Hari dan tanggal : Senin, 21 Desember 2015

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Domba Ekor Gemuk yang secara turun-temurun dikembangkan masyarakat di

PENDAHULUAN. sehingga dapat memudahkan dalam pemeliharaannya. Kurangnya minat terhadap

HUBUNGAN HIPOTALAMUS-HIPOFISE- GONAD. Oleh: Ir. Diah Tri Widayati, MP, Ph.D Ir. Kustono, M.Sc., Ph.D.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Klasifikasi Sapi Friesian Holstein. Sapi Friesian Holstein (FH) berasal dari Belanda yaitu dari Provinsi North

Transkripsi:

3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Domba Wonosobo Domba Texel di Indonesia telah mengalami perkawinan silang dengan domba lokal seperti Domba Ekor Gemuk (DEG) maupun Domba Ekor Tipis (DET) dan kemudian menghasilkan keturunan yang biasa disebut dengan Domba Wonosobo atau Dombos (Trisnawanto et al., 2012). Dombos merupakan salah satu ternak potong alternatif yang dapat digunakan dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi terutama protein hewani (Ondho et al., 2008). Dombos mempunyai ciri khas yang berbeda dengan rumpun domba asli atau domba lokal lainnya dan merupakan kekayaan sumber daya genetik ternak lokal Indonesia yang perlu dilindungi dan dilestarikan. Salah satu keunikan yang dimiliki oleh Dombos ialah bulu wol yang menutupi hampir seluruh bagian tubuh kecuali muka, perut bagian bawah dan kaki. Bobot badan Dombos jantan dewasa dapat mencapai 108 kg, sedangkan untuk Dombos betina sebesar 82 kg (Kementerian Pertanian, 2011). Populasi Dombos di Provinsi Jawa Tengah semakin meningkat terhitung pada tahun 2006 sebesar 8.000 ekor dan 9.907 ekor di tahun 2010 (Dinas Peternakan dan Perikanan Kab. Wonosobo, 2011). 2.2. Pengaruh Body Condition Score (BCS) terhadap Kualitas Semen Penilaian kondisi tubuh ternak atau biasa disebut dengan body condition score (BCS) merupakan penilaian secara subjektif yang mewakili kondisi

4 produksi dan reproduksi dari ternak tersebut (Russel et al., 1969). Body Condition Score (BCS) merupakan suatu metode penilaian kondisi tubuh ternak secara visual maupun perabaan terhadap perlemakan yang terdapat pada beberapa bagian tertentu tubuh ternak (Purwanto et al., 2013). Penilaian BCS pada domba umumnya cenderung lebih sulit dibandingkan dengan ternak lain, hal tersebut dikarenakan adanya bulu wol yang cukup tebal menutupi tubuh domba. Ternak dengan kadar perlemakan ideal akan memiliki kualitas semen lebih baik dibandingkan ternak dengan perlemakan kurang maupun berlebih. Kurangnya lemak dapat mengganggu biosintesis hormon steroid, sedangkan lemak dalam jumlah berlebih menyebabkan kenaikan estrogen sehingga menurunkan kualitas semen (Anwar, 2005). Hasil cerna lemak berupa asam lemak akan mengalami oksidasi menjadi asetil Koenzim-A, kemudian disintesis menjadi lipid non-gliserida. Tahap selanjutnya ialah biosintesis kolesterol (Saryono, 2009). Kolesterol tersebut akan dibutuhkan untuk biosintesis steroid (hormon androgen) sebagai prekusor hormon (Muryanti, 2005). Hormon steroid tersebut dihasilkan oleh adrenal, ovarium, testis, plasenta dan jaringan perifer pada tingkat tertentu (Anwar, 2005). Berdasarkan uraian tersebut, diketahui bahwa dibutuhkan ketersediaan kolesterol dan asam lemak terutama pada organ-organ reproduksi untuk menjamin ketersediaan testosteron untuk meningkatkan kualitas semen. Proses pembuatan spermatozoa (spermatogenesis) terjadi di dalam testis dimana hormon testosteron yang dihasilkan oleh sel-sel leydig memegang peranan terpenting (Maryunani, 2010). Selain menghasilkan hormon testosteron, testis

5 juga menghasilkan androgen binding protein (ABP) di sel sertoli yang berperan mengikat testosteron untuk spermatogenesis (Wodzicka-Tomaszewska et al., 1991). Sekresi hormon testosteron pada sel leydig dipengaruhi oleh Interstitial Cell Stimulating Hormone (ICSH), sedangkan sekresi ABP dipengaruhi oleh Follicle Stimulating Hormone (FSH) (Hafez, 1993). Selain mempengaruhi spermatogenesis, hormon testosteron juga mempengaruhi fungsi dari kelenjarkelenjar aksesoris seperti epididimis, vesikula seminalis dan prostat yang menentukan kualitas semen (Garner dan Hafez, 2000). Epididimis merupakan saluran penyambung vesikula seminalis dengan testis yang berperan memekatkan spermatozoa sehingga warna menjadi keruh (Sutrisno, 2010). Transportasi dari epididimis tersebut dapat menyebabkan terjadinya abnormalitas sekunder seperti lepasnya kepala, leher maupun ekor spermatozoa (Solihati et al., 2008). Vesikula seminalis mensekresikan plasma semen yang mempengaruhi volume semen karena 80% dari volume semen tersebut merupakan cairan plasma semen (Perry, 1968). Plasma semen tersebut mengandung nutrisi-nutrisi yang dibutuhkan oleh spermatozoa untuk bertahan hidup sehingga mempengaruhi nilai persentase hidup sperma (Pramono dan Tagama, 2008). Nutrisi tersebut juga dibutuhkan oleh spermatozoa untuk bergerak sehingga mempengaruhi nilai motilitas semen (Herdis et al., 2005). Kelenjar terakhir yakni kelenjar prostat mensekresikan cairan encer berwarna putih susu (Junqueira dan Carneiro, 2007). Kelenjar prostat juga mensekresikan alkalin yang menyebabkan semen memiliki bau khas spermin (Salisbury dan

6 VanDemark, 1985). Alkalin tersebut juga berperan melindungi spermatozoa dari perubahan ph mendadak yang disebabkan oleh metabolisme spermatozoa (Evan dan Maxwell dalam Sujoko et al., 2009). Kelenjar prostat juga berperan dalam merangsang gerak aktif spermatozoa sehingga mempengaruhi nilai gerak massa semen (Garner dan Hafez, 2000). 2.3. Teknik Penampungan Semen Metode vagina buatan merupakan metode paling populer karena semen yang ditampung memiliki kualitas lebih baik dan lebih bersih dibandingkan semen yang ditampung menggunakan metode elektroejakulator maupun metode pengurutan (massage) (Rizal dan Herdis, 2008). Faktor lain yang menyebabkan lebih seringnya penggunaan metode vagina buatan dibandingkan dua metode lainnya ialah faktor kemudahan (Toelihere, 1985). Penampungan semen menggunakan metode vagina buatan diawali dengan menjepit domba teaser (pemancing) menggunakan kandang penjepit atau cukup dijepit bagian lehernya menggunakan kaki (Sudarmono dan Sugeng, 2011). Penampung bersiap di sebelah kanan pejantan dengan memegang vagina buatan di tangan kanan yang diarahkan 45 o ke arah penis. Pejantan yang akan diambil semennya dibiarkan menaiki domba teaser. Penampungan dilakukan bila ereksi pejantan sudah sempurna dan pejantan menaiki domba pemancing. Preputium dipegang dan diarahkan ke vagina buatan agar ejakulasi terjadi di dalam vagina buatan. Ejakulasi ditandai dengan kedua kaki belakang pejantan melompat ke depan (Toelihere, 1985).

7 2.4. Semen Semen terdiri atas dua komponen penyusun yaitu spermatozoa yang terbentuk dalam testis dan plasma semen yang dihasilkan oleh vesikula seminalis atau kelenjar vesikularis (Perry, 1968). Spermatozoa adalah sel pembawa genetik dari pejantan yang diproduksi oleh testis dan sepenuhnya dipengaruhi oleh hormonhormon gonadotropin dan androgen (Rizal dan Herdis, 2008), sedangkan plasma semen merupakan beberapa nutrisi yang dibutuhkan oleh spermatozoa untuk hidup (Taylor dan Bogart, 1988). Faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas dan kuantitas semen yaitu nutrisi dalam pakan ternak, temperatur lingkungan, umur ternak, frekuensi penggunaan ternak jantan, exercise dan genetik (Perry, 1968). 2.5. Evaluasi Semen Pemeriksaan kualitas semen terbagi menjadi dua kelompok yaitu pemeriksaan secara makroskopis dan mikroskopis (Partodihardjo, 1980). Pemeriksaan makroskopis terdiri dari volume, warna, bau dan ph. Pemeriksaan mikroskopis terdiri dari gerak massa, gerak individu (motilitas), persentase sperma hidup, kelainan fisik (abnormalitas) dan konsentrasi (Rizal dan Hedis, 2008). 2.5.1. Volume Volume semen dapat dilihat langsung pada skala yang terdapat di tabung penampung setelah seluruh proses penampungan semen telah selesai dilakukan. Setiap ternak memiliki volume semen yang berbeda dipengaruhi oleh bangsa, umur dan ukuran badan. Ternak berumur muda dan berukuran tubuh kecil dalam

8 satu spesies akan menghasilkan volume semen yang rendah. Tingkatan pakan serta frekuensi penampungan yang dilakukan berturut-turut juga dapat menyebabkan penurunan pada kualitas semen (Toelihere, 1985). Semen Domba Wonosobo sebaiknya memiliki volume minimal 1 ml bila ingin diproses hingga menjadi semen beku (Ondho et al., 2008). 2.5.2. Warna Warna semen domba normal adalah krem atau putih susu yang menunjukkan konsentrasi spermatozoa yang tinggi dalam volume semen yang rendah (Rizal dan Herdis, 2008). Warna semen selain warna krem menunjukkan adanya kontaminasi dari bahan lain. Semen yang bergumpal menunjukkan adanya nanah berasal dari kelenjar-kelenjar pelengkap; semen berwarna merah muda hingga merah gelap menunjukkan adanya kontaminasi darah yang berasal dari saluran kelamin urethra; warna kecoklatan menunjukkan bahwa kontaminasi darah telah mengalami dekomposisi; serta warna coklat muda atau kehijauan menunjukkan bahwa adanya kemungkinan terjadi kontaminasi feses (Toelihere, 1985). 2.5.3. Bau Semen memiliki bau khas yang menunjukkan semen tidak terkontaminasi, sedangkan semen yang berbau busuk menunjukkan bahwa semen bercampur nanah (Kartasudjana, 2001). Pemeriksaan bau semen jarang dilakukan dalam penelitian dikarenakan bau semen tidak berhubungan dengan kualitas spermatozoa dan umumnya dikategorikan sebagai bau khas (Rizal dan Herdis, 2008). Bau khas pada semen (spermin) berasal dari alkalin yang diproduksi oleh

9 kelenjar prostat (Salisbury dan VanDemark, 1985). Testosteron berperan terhadap bau pada semen karena testosteron mempengaruhi kelenjar prostat (Junqueira dan Carneiro, 2007). 2.5.4. Derajat keasaman (ph) Pengukuran ph dilakukan menggunakan ph meter dengan cara meneteskan semen ke atas ph meter. Derajat keasaman (ph) Domba Garut berkisar antara 6,9-7,1 (Solihati et al., 2008), sedangkan pada Domba Wonosobo yang ideal adalah 7,4±0,15 (Ondho et al., 2008). Tinggi rendahnya derajat keasaman dipengaruhi oleh konsentrasi spermatozoa yang terkandung di dalamnya. Konsentrasi semen yang tinggi menyebabkan produksi asam laktat meningkat sehingga derajat keasaman menurun (Rizal dan Herdis, 2008). Perubahan ph disebabkan oleh aktivitas metabolisme spermatozoa yang menghasilkan asam laktat sehingga meningkatkan derajat keasaman (Feradis, 2007). 2.5.5. Gerak massa Gerak massa merupakan pergerakan dari sekumpulan spermatozoa pada semen yang belum melalui tahap pengenceran (Rizal dan Herdis, 2008). Spermatozoa cenderung bergerak bersama-sama ke satu arah sehingga dapat terlihat menyerupai gelombang bahkan pusaran air, cepat atau lambat gerakan tersebut tergantung pada konsentrasi spermatozoa dalam semen (Toelihere, 1985). Cepat lambatnya gerakan spermatozoa dipengaruhi oleh kadar testosteron, sedangkan kelenjar prostat akan merangsang gerak aktif dari spermatozoa (Garner dan Hafez (2000).

10 Nilai gerak massa spermatozoa digolongkan menjadi lima yaitu: 0 = tidak ada pergerakan; 1 (+) = terlihat pergerakan lemah; 2 (++) = terlihat beberapa pergerakan namun tidak menunjukkan gelombang; 3 (+++) = gelombang lemah; 4 (++++) = bergelombang namun pusaran air belum terlihat; 5 (+++++) = gelombang disertai pusaran air (Soltanpour dan Moghaddam, 2014). Semen berkualitas baik adalah semen dengan nilai gerakan massa di atas +3 (Sudarmono dan Sugeng, 2011). 2.5.6. Gerak individu (Motilitas) Gerak individu merupakan faktor paling utama penentu kualitas semen. Spermatozoa motil adalah spermatozoa yang bergerak progresif bukan spermatozoa yang hanya bergerak di tempat, berputar-putar dan maju mundur (Rizal dan Herdis, 2008). Motilitas progresif spermatozoa merupakan penentu kesanggupan semen dalam menembus sel-sel pelindung serta membuahi sel telur (Herdis et al., 2005). Semen domba jantan memiliki 60-70% sperma motil (Toelihere, 1985). Faktor-faktor yang mempengaruhi motilitas spermatozoa ialah umur sperma, maturasi sperma, penyimpanan energi (ATP), agen aktif, biofisik dan fisiologi, cairan suspensi serta rangsangan hambatan (Hafez, 1993). 2.5.7. Persentase sperma hidup Nilai persentase hidup didapatkan dengan cara mencampurkan eosin dan semen di atas gelas objek yang selanjutnya dikeringkan dekat api (Pervage et al., 2009). Kepala spermatozoa mati berubah menjadi merah sedangkan kepala spermatozoa hidup tetap putih setelah dilakukan pewarnaan (Toelihere, 1985).

11 Perubahan warna kepala spermatozoa mati menjadi merah disebabkan karena membran plasma sel spermatozoa sudah tidak bersifat semipermiabel sehingga dapat dilewati oleh zat pewarna (Rizal dan Herdis, 2008). Kualitas semen domba yang baik belum tentu diimbangi oleh persentase hidup yang baik pula karena terbatasnya plasma semen sebagai sumber nutrisi sedangkan motilitas spermatozoa paska ejakulasi sangat aktif (Hafez dalam Pramono dan Tagama, 2008). Ondho et al. (2008) menyatakan bahwa rata-rata semen Dombos di Kabupaten Wonosobo memiliki nilai persentase hidup 60-65%. 2.5.8. Kelainan fisik (Abnormalitas) Abnormalitas spermatozoa terbagi menjadi dua golongan yaitu abnormalitas primer dan sekunder. Abnormalitas primer terjadi pada saat spermatogenesis yang menyebabkan kelainan spermatozoa seperti kepala terlalu besar, kepala terlalu kecil, kepala pipih, kepala memanjang, badan/ekor ganda, dan pembesaran bagian tengah tubuh spermatozoa (Toelihere, 1985). Abnormalitas sekunder terjadi ketika spermatozoa berada di epididimis dan menyebabkan spermatozoa tanpa kepala atau tanpa ekor serta ekor melingkar (Solihati et al., 2008).