DASAR-DASAR MATEMATIKA EKONOMI

dokumen-dokumen yang mirip
KALKULUS TINGKAT LANJUT, oleh A.B. Panggabean Hak Cipta 2014 pada penulis

ii MATEMATIKA EKONOMI: Fungsi dan Aplikasi

PENGANTAR DASAR MATEMATIKA REKAYASA, oleh Markoni Hak Cipta 2014 pada penulis

TEORI EKONOMI. Penulis : Dr. Nur Laily, M.Si. Drs. Ec. Budiyono Pristyadi, M.M. Edisi Pertama Cetakan Pertama, 2013

" " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " " "

ii Ekonomi Mikro: Teori dan Soal Latihan


Rencana Pembelajaran Semester (RPS) REVISI Mata Kuliah: Matematika Ekonomi/Keuangan/Bisnis

METODOLOGI PENELITIAN PETERNAKAN

PENGANTAR AKUNTANSI BERBASIS IFRS

APLIKASI MATRIKS DAN RUANG VEKTOR, oleh Dr. Adiwijaya Hak Cipta 2014 pada penulis GRAHA ILMU Ruko Jambusari 7A Yogyakarta Telp: ;

Komunikasi Keperawatan

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

SERI PERPAJAKAN INDONESIA-6 PPnBM, Revaluasi Aktiva Tetap dan Fasilitas PPh

Mekanika Robot Berkaki

ii Kalkulus

TEORI DAN PANDUAN KONSELING GIZI

Edisi Pertama Cetakan Pertama, 2013

Dengan mengucap puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa,

MANAJEMEN PROYEK TEKNOLOGI INFORMASI

TEKNOLOGI BROADCASTING TV

Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

Perencanaan dan Pengendalian Produksi

PENELITIAN OPERASIONAL

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NO. 5 TAHUN 2011 TENTANG AKUNTAN PUBLIK

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

Teori, Kuesioner dan Analisis Data Pemasaran dan Perilaku Konsumen

Media dan Model-model Pembelajaran Inovatifa

REENGINEERING SISTEM INFORMASI

APLIKASI EXCEL DALAM VALUASI PERUSAHAAN BERBASIS IFRS : David Wijaya

TEORI EKONOMI MIKRO. Penulis: : Tati Suhartati Joesron M. Fathorrazi. Edisi Pertama Cetakan Pertama, 2012

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

PRAKTIKUM PAJAK PERTAMBAHAN NILAI LANJUTAN

PERSAMAAN DIFERENSIAL BIASA Model Matematika Fenomena Perubahan

Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

ISBN: Cetakan Pertama, tahun Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

PENGUKURAN DAN PENILAIAN PENDIDIKAN

ORGANISASI DAN KEPEMIMPINAN MODERN

Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

Pengenalan PowerWorld Simulator

PEMASARAN STRATEGIK Bagaimana Meraih Keunggulan Kompetitif

Penjadwalan. Mesin. Rosnani Ginting

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENDIDIKAN, oleh Yakub; Vico Hisbanarto Hak Cipta 2014 pada penulis

Candi Gebang Permai Blok R/6 Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

PENGANTAR MANAJEMEN INDUSTRI oleh Amin Syukron Hak Cipta 2014 pada penulis

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

TRANSPORTASI DAN PENGEMBANGAN WILAYAH

PENGANTAR KOMBINATORIKA DAN TEORI GRAF

STATISTIKA MATEMATIKA Probabilitas, Distribusi, dan Asimtosis dalam Statistika

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Strategi Pemodelan Pada Pemecahan Masalah Matematika, oleh Fadjar Shadiq, M.App.Sc. Hak Cipta 2014 pada penulis GRAHA ILMU Ruko Jambusari 7A

Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

PERPAJAKAN DI INDONESIA

APLIKASI MATEMATIKA UNTUK FISIKA DAN TEKNIK

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PRINSIP DASAR MEKANIKA STRUKTUR

Intisari Konsep Kimia Dasar Jilid-1

Buku ini memuat kumpulan tulisan penulis dalam rangka

Aljabar Linier, Vektor, dan Eksplorasinya dengan Maple

Sistem Kendali dengan Format Vektor - Matriks

PENGANTAR ILMU POLITIK Kerangka Berpikir dalam Dimensi Arts, Praxis & Policy

TEKNOLOGI PENANGANAN PASCAPANEN BUAH-BUAHAN DAN SAYURAN

DEWAN PERWAKILAN DAERAH (DPD)

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

SEISMIC HAZARD UNTUK INDONESIA

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN PROSES

PENGELOLAAN STATISTIK YANG MENYENANGKAN, oleh Muhammad Rusli Hak Cipta 2014 pada penulis

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

TIPOLOGI ARSITEKTUR RUMAH ADAT NIAS SELATAN & RUMAH ADAT NIAS UTARA

PERENCANAAN INFRASTRUKTUR TRANSPORTASI WILAYAH Oleh : Sakti Adji Adisasmita

TEKNIK TENAGA LISTRIK DASAR


Buku ini diterbitkan atas kerjasama dengan Untirta Press

MANAJEMEN JARINGAN BERBASIS CISCO SYSTEM

KATA PENGANTAR. Penulis

PENGANTAR TEKNIK INDUSTRI oleh Amin Syukron; Muhammad Kholil Hak Cipta 2014 pada penulis

BERWIRAUSAHA CERDAS Inspirasi bagi Kaum Muda

STATISTIKA MATEMATIKA

HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

HUKUM KETENAGANUKLIRAN; Tinjauan dari Aspek Keselamatan dan Kesehatan Kerja, oleh Eri Hiswara Hak Cipta 2014 pada penulis

Analisis Pembentukan Harga Pasar

PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK Suatu Alternatif Pendekatan Pembelajaran Matematika Oleh : Ariyadi Wijaya

Pelaporan dan Laporan Keuangan, oleh Drs. Pirmatua Sirait, S.E., M.Si. Hak Cipta 2014 pada penulis GRAHA ILMU Ruko Jambusari 7A Yogyakarta 55283

ii Pengendalian Hayati

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

Pendahuluan

ALIRAN DEBRIS & LAHAR

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

PENGANTAR SISTEM INFORMASI

Perum Candi Gebang Permai Blok R No. 6 Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

AKUNTANSI DAN PELAPORAN KEUANGAN IMBALAN KERJA. Panduan Penerapan PSAK 24 (Revisi 2010) Tentang Imbalan Kerja

EKONOMI TEKNIK, oleh Hasan Basri Siregar Hak Cipta 2015 pada penulis

JARINGAN TRANSPORTASI

Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta Telp. : ; Fax. :

Drs. JUSMER SIHOTANG, M.Si

GEOMETRI BIDANG, oleh I Putu Wisna Ariawan Hak Cipta 2014 pada penulis GRAHA ILMU Ruko Jambusari 7A Yogyakarta Telp: ; Fax:

Transkripsi:

DASAR-DASAR MATEMATIKA EKONOMI Oleh : Drs. A.B Panggabean Edisi Pertama Cetakan Pertama, 2013 Hak Cipta 2013 pada penulis, Hak Cipta dilindungi undang-undang. Dilarang memperbanyak atau memindahkan sebagian atau seluruh isi buku ini dalam bentuk apa pun, secara elektronis maupun mekanis, termasuk memfotokopi, merekam, atau dengan teknik perekaman lainnya, tanpa izin tertulis dari penerbit. Ruko Jambusari No. 7A Yogyakarta 55283 Telp. : 0274-889836; 0274-889398 Fax. : 0274-889057 E-mail : info@grahailmu.co.id Panggabean, A.B, Drs. DASAR-DASAR MATEMATIKA EKONOMI/Drs. A.B Panggabean - Edisi Pertama Yogyakarta; Graha Ilmu, 2013 viii + 168, 1 Jil. : 23 cm. ISBN: 978-602-262-101-0 1. Matematika 2. Ekonomi I. Judul

Kata Pengantar Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman mengajar Matematika Ekonomi selama kurang lebih 20 tahun pada Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti dan Unika Atamajaya di Jakarta. Apa yang ditulis di sini baru merupakan dasar-dasar Matematika Ekonomi yang cukup mendalam terutama mengenai fungsi linier dan fungsi non linier dan grafiknya. Sasaran, yang diharapkan adalah mereka yang belajar pada Fakultas Ekonomi atau sejenisnya setelah membaca buku ini dengan baik dapat mengerti permasalahan yang timbul dan dapat diselesaikan secara matematis. Penulis mengakui bahwa buku ini jauh dari sempurna, tetapi yang pasti dapat membantu mahasiswa atau siapa saja yang belajar Matematika Ekonomi. Ucapan terima kasih saya sampaikan kepada Penerbit Graha Ilmu di Yogyakarta, karena hanya dengan bantuan merekalah buku ini dapat terbit. Yogyakarta, September 2012 Penulis,

Daftar Isi KATA PENGANTAR v DAFTAR ISI vii BAB 1 FUNGSI 1 1.1 Fungsi Linier, Grafiknya Garis Lurus 3 1.2 Fungsi Kuadratis 7 1.3 Fungsi Pecah 12 1.4 Fungsi Logaritma 16 BAB 2 PENGGUNAAN DALAM EKONOMI 19 2.1 Fungsi Permintaan (Demand) (D) dan kurvanya 19 2.2 Fungsi Penawaran (Supply S) dan kurvanya 25 2.3 Keseimbangan Pasar (Market Equilibrium) 30 2.4 Pajak Per Unit 35 2.5 Pajak Persentase 41 2.6 Subsidi (s) 47 2.7 Peta Impas (Break Even Chart) 54 2.8 Fungsi Konsumsi 57 BAB 3 BANJAR DAN DERET 63 3.1 Pemakaian dalam Ekonomi 65 3.2 Bunga Majemuk dan Sejenisnya 67

viii Dasar-dasar Matematika Ekonomi BAB 4 LIMIT FUNGSI 75 4.1 Turunan (derivatif) sutu fungsi 79 4.2 Maksimum, Minimum, Titik Belok (titik Infleksi) 88 4.3 Fungsi rata-rata, fungsi hasil kali, fungsi marginal, elastisitas 93 BAB 5 INTEGRAL 101 5.1 Sifat Dasar Integral 102 5.2 Pemakaian dalam Ekonomi 103 5.3 Integral Tertentu (Definitie Integral) 107 5.4 Pemakaian dalam Ekonomi 109 BAB 6 MONOPOLI, OLIGOPOLI, PERSAINGAN TIDAK SEMPURNA, PERSAINGAN SEMPURNA 119 6.1 Laba maksimum dalam Pasar Persaingan sempurna 120 6.2 Pengaruh Pajak pada Monopoli 126 BAB 7 MATRIK DAN DETERMINAN 133 7.1 Sifat Determinan 136 7.2 Kofaktor dan Minor Suatu Determinan 139 7.3 Operasi Matriks: 141 7.4 Matriks Transpose 143 7.5 Matriks Orthogonal 146 BAB 8 FUNGSI LEBIH DARI 2 VARIABEL (PEUBAH) 149 8.1 Maximum dan Minimum 151 8.2 Maksimum/minimum dengan kendala (Constraints) 153 8.3 Elastisitas Parsial 154 BAB 9 ANALISIS MASUKAN DAN KELUARAN (INPUT-OUTPUT) 157 DAFTAR PUSTAKA 165 -oo0oo-

Bab 1 Fungsi Andaikan p harga suatu barang A, ditentukan oleh x ialah quantitas barang A, maka dikatakan harga barang A adalah fungsi dari banyaknya barang A dan ditulis p = f (x); x disebut variabel bebas dan p variabel tidak bebas. P = f (x) disebut juga fungsi dari dua variabel. Lazim ditulis: y = p = f(x) Dalam bentuk diagram dapat ditulis: X 1 X 2 X 3 X 4 X 5 X 6 Y 1 Y 2 Y 3 Y 4 X Elemen x X dibawa ke elemen-elemen y Y ditulis f Y. Himpunan X disebut domain (wilayah) dan himpunan Y

2 Dasar-dasar Matematika Ekonomi disebut range (jangkau). Dua elemen x boleh dibawa ke satu elemen y, sebaliknya tidak berlaku. Elemen X boleh tidak habis, sedang elemen Y habis. Elemen X dibawa ke elemen Y dan ditulis Y = f(x). Andaikan ditulis Y = f(x) = 2x 6, untuk tiap nilai X memberi satu nilai y dan disebut nilai dari fungsi itu, misalnya untuk X = 0 Y = f (0) = 2.0 6 = 6 ialah nilai fungsinya itu untuk X = 0, f(3) = 2.3 6 = 0 ialah nilai fungsi itu untuk X =3, f(-1) = 2(-1) 6 = -8 ialah nilai fungsi itu untuk X = -1 dan seterusnya. Tempat kedudukan titik yang memenuhi fungsi di atas adalah sebuah garis lurus atau garis lengkung seperti tergambar dan disebut grafik. Y = f(x) 4 Y = 2 x -6 Y = f(x) = 2x 6 Y = f(5) = 2.5 6 = 4 Y = f(3) = 2.3 6 = 0 0 3 5 X Y = f(x) = 2x 6 disebut fungsi eksplisit, ialah fungsi yang variabel bebasnya terpisah dari variabel tidak bebas (x di luar y). Fungsi di atas dapat juga ditulis dalam bentuk y 2x + 6 = 0 = f(x,y) disebut implisit, karena variabel bebasnya tidak secara jelas terpisah dari variabel tidak bebas (x bergabung dengan y).