PENGARUH KONSELING GIZI PADA IBU BALITA TERHADAP POLA ASUH DAN STATUS GIZI BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMPLAS TESIS OLEH ASNITA /IKM

dokumen-dokumen yang mirip
TESIS. Oleh MARIA POSMA HAYATI /IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH PRAKTIK HIDUP BERSIH DAN SEHAT TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI KECAMATAN MEUREUBO KABUPATEN ACEH BARAT PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM

TESIS. Oleh MARLINA /IKM

PENGARUH POLA ASUH TERHADAP STATUS GIZI ANAK BALITA DI KECAMATAN SUKAMAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR T E S I S. Oleh Z U L F A D L I /IKM

TESIS. Oleh MUNAWAR MUCHTAR /IKM

HUBUNGAN KINERJA KADER POSYANDU, KARAKTERISTIK DAN PARTISIPASI IBU DENGAN STATUS GIZI BALITA DI KECAMATAN BANDAR KABUPATEN BENER MERIAH TESIS.

DINA KAMARINA /IKM

PENGARUH DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP PARTISIPASI IBU BALITA DALAM KEGIATAN POSYANDU KELURAHAN TAMPAN WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAYUNG SEKAKI PEKANBARU

T E S I S. Oleh FERRA YUSTISIA BR PURBA /IKM

TESIS. Oleh : CUT YUNIWATI /IKM

PENGARUH POLA ASUH ORANGTUA DAN PEER GROUP TERHADAP KONSEP DIRI REMAJA TENTANG PERILAKU SEKSUAL DI SMA NEGERI 2 DAN MAN 2 MEDAN TAHUN 2012 TESIS.

TESIS OLEH MARTHA HUTAPEA /IKM

HUBUNGAN PERILAKU PETUGAS KESEHATAN DI BAGIAN PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RSUD IDI KABUPATEN ACEH TIMUR TESIS

PENGARUH KONSELING MENYUSUI TERHADAP MOTIVASI DAN SIKAP IBU TENTANG PEMBERIAN ASI PADA BAYI 0-6 BULAN DI KECAMATAN LANGSA BARO KOTA LANGSA TAHUN 2015

TESIS. Oleh HIKMAH NURMARALITA /IKM

ENDANG JUNITA SINAGA /IKM

PENGARUH UNMET NEED KB TERHADAP KEHAMILAN DI PUSKESMAS HELVETIA MEDAN TAHUN 2014 TESIS. Oleh ELSARIKA DAMANIK /IKM

ANALISIS KUNJUNGAN BALITA KE POSYANDU DI KECAMATAN SEI BALAI KABUPATEN BATU BARA TAHUN 2012 TESIS. Oleh EVA MAHAYANI NASUTION /IKM

PENGARUH DESAIN RUANG ICU DAN PERALATAN ICU TERHADAP KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUMAH SAKIT VITA INSANI PEMATANGSIANTAR TAHUN 2010 TESIS.

IRNA SARTIKA / IKM

TESIS. Oleh LISBET HERAWATY SIHOMBING /IKM

TESIS. Oleh ESRAIDA SIMANJUNTAK /IKM

NOPITA YANTI BORU SITORUS /IKM

GAMBARAN PENYEDIAAN PANGAN DAN STATUS GIZI BALITA PADA KELUARGA PETANI DI DESA HUTAPUNGKUT KECAMATAN KOTANOPAN KABUPATEN MANDAILING NATAL TAHUN 2011

PENGARUH IKLAN ROKOK DI TELEVISI TERHADAP PERILAKU MEROKOK SISWA SMP DI SMP SWASTA DHARMA BAKTI MEDAN TAHUN 2011 TESIS OLEH :

TESIS. Oleh KATHERINE EMILY PANGGABEAN /IKM

TESIS. Oleh ERLINA HAYATI / IKM

PENGARUH PERSEPSI DAN SIKAP PETUGAS SEARCH AND RESCUE TERHADAP PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA KEGIATAN SAR DI KANTOR SAR MEDAN TESIS

NURDEWI /IKM

EFEKTIFITAS PROMOSI KESEHATAN DALAM PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI DENGAN MEDIA LEAFLET

PENGARUH POLA MAKAN DAN AKTIVITAS FISIK TERHADAP ANEMIA PADA SISWI ATLET DI SMA 9 BANDA ACEH TESIS. Oleh : YUSNIWATI /IKM

PENGARUH SOSIAL EKONOMI DAN BUDAYA TERHADAP KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA PUTRI YANG MENIKAH DINI DI DESA SILIGASON KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2015

RANI SURAYA NIM

KARMILA /IKM

TESIS. Oleh CAHAYA PURNAMA SARI / AKK

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

TESIS. Oleh NONI NUR ISLAMIE /IKM

PENGARUH SISTEM PEMBAGIAN JASA MEDIK TERHADAP KEPUASAN KERJA PERAWAT PELAKSANA DI RSUD DR. H. YULIDDIN AWAY TAPAKTUAN TESIS. Oleh

TESIS. Oleh ANI ARIATI /IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN TERHADAP PRESTASI KERJA PETUGAS CMHN (COMMUNITY MENTAL HEALTH NURSING) DI KABUPATEN ACEH BARAT T E S I S.

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH PEMBERIAN KONSELING MENYUSUI TERHADAP PERILAKU IBU HAMIL TRIMESTER III DALAM INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

TESIS OLEH NURHAYATI KAMAL /IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP PESERTA ASKES SOSIAL DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr.PIRNGADI MEDAN T E S I S.

PENGARUH PEMBERIAN COOKIES SUBSTITUSI TEPUNG TEMPE TERHADAP PERTUMBUHAN ANAK BATITA GIZI KURANG DI KELURAHAN PAKUAN BARU KOTA JAMBI TAHUN 2013 TESIS

CUT ZULIATI MULI /IKM

STUDI KUALITATIF PEMENUHAN GIZI IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MENCIRIM KECAMATAN SUNGGAL KABUPATEN DELISERDANG TAHUN 2013 TESIS.

T E S I S. Oleh INDRA FAISAL / IKM

TESIS OLEH : RITA DEWI BANGUN NIM / IKM

PENGARUH PENGETAHUAN, PENGALAMAN, DAN MINAT TERHADAP PERSEPSI PENDERITA TENTANG PENYAKIT MALARIA DI KECAMATAN PANTAI LABU KABUPATEN DELI SERDANG

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, MASA BEKERJA DAN BEBAN KERJA TERHADAP TINGKAT STRES KERJA PERAWAT DI RUMAH SAKIT JIWA PEMERINTAH ACEH T E S I S.

: KAMALIAH /IKM

TESIS. Oleh NURHAIDA NIM /IKM

TESIS. Oleh NORMA KARO-KARO /IKM

TESIS. Oleh YUSTIA HAYATI /IKM

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA DOKTER DI RUMAH SAKIT ADVENT MEDAN TAHUN 2012 T E S I S. Oleh HENGKI ARDIAN /IKM

HUBUNGAN KADAR KADMIUM (Cd) PADA AIR SUMUR DENGAN TEKANAN DARAH MASYARAKAT DI DESA NAMO BINTANG KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2016 TESIS.

ANALISIS FAKTOR RISIKO KEJADIAN STUNTING PADA ANAK BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MUARA TIGA KABUPATEN PIDIE TESIS. Oleh

HUBUNGAN TINGKAT SADAR GIZI KELUARGA DAN STATUS GIZI BALITA DI PUSKESMAS PADANG BULAN MEDAN. Oleh : DEA FADLIANA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KINERJA BIDAN DESA TENTANG PELAYANAN ANTENATAL DI KABUPATEN PIDIE TAHUN 2014 TESIS. Oleh HASRATI.

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah D III Gizi. Disusun Oleh :

TESIS. Oleh SERLY MONIKA BR SEMBIRING /IKM

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG RAWAT INAP PASIEN HIV/AIDS RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN T E S I S

PENGARUH PERILAKU IBU TERHADAP KEJADIAN BAWAH GARIS MERAH (BGM) PADA ANAK BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SAYUR MATINGGI KABUPATEN TAPANULI SELATAN

T E S I S. Oleh LINDAWATI SIMORANGKIR /IKM

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE

ANALISIS PERENCANAAN KEBUTUHAN OBAT PUBLIK UNTUK PELAYANAN KESEHATAN DASAR PUSKESMAS DI WILAYAH KERJA DINAS KESEHATAN KOTA PADANGSIDIMPUAN TESIS.

T E S I S. Oleh PETTI SITI FATIMAH /IKM

TESIS. Oleh SRI WIRYA NINGSIH /IKM

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN PENERAPAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELAYANAN KEPERAWATAN TERHADAP KINERJA PERAWAT DI RSU MITRA SEJATI MEDAN TAHUN

DINATIA BINTARIA S NIM.

TESIS. Oleh ELVIPSON SINAGA /IKM

STATUS GIZI BALITA BERDASARKAN INDIKATOR KELUARGA SADAR GIZI (KADARZI) DI KELURAHAN LABUHAN DELI MEDAN MARELAN TAHUN 2009 TESIS.

PENGARUH KOMPETENSI TERHADAP KINERJA PETUGAS PROMOSI KESEHATAN PUSKESMAS DI WILAYAH KERJA DINAS KESEHATAN KOTA PEMATANGSIANTAR TAHUN 2009 TESIS

PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TINGKAT II MEDAN T E S I S.

T E S I S. Oleh EVA ROTUA SIMANJUNTAK /IKM

PENGARUH PENGETAHUAN DAN MOTIVASI TERHADAP PARTISIPASI TOKOH MASYARAKAT DALAM PROGRAM PENANGGULANGAN GIZI DI KABUPATEN DAIRI TAHUN 2013.

TESIS. Oleh MARTINA PERANGIN-ANGIN /IKM

NURAIDA /IKM

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PELAYANAN PEMANTAUAN ANAK BALITA DI POSYANDU DI KECAMATAN RANTAU KABUPATEN ACEH TAMIANG TAHUN 2015 TESIS.

SISKA DEVI BANGUN NIM.

PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK DAN EKSTRINSIK TERHADAP KINERJA DOKTER DALAM PENGISIAN REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM KABANJAHE KABUPATEN KARO T E S I S

DEVI YUNANI NASUTION /IKM

HUBUNGAN TERPAAN INFORMASI YANG DILAKUKAN RUMAH SAKIT SWASTA DI MEDAN DENGAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PASIEN BEROBAT KE LUAR NEGERI TESIS.

T E S I S. Oleh HERITA AMALIA SARI ASIH NIM /IKM

DETERMINAN PENGGUNAAN KONDOM OLEH PEKERJA SEKS KOMERSIAL (PSK) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BANDAR BARU TESIS. Oleh ELVERINA BR. MUNTHE /IKM

TRI NIRWANA /IKM

T E S I S. Oleh RAJAIPAN O. SINURAT /IKM

TESIS. Oleh GRISELLI SARAGIH /IKM

PENGARUH SARANA DAN PRASARANA SERTA KONTAK PERSONAL TERHADAP KEPERCAYAAN PASIEN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. H. YULIDDIN AWAY TAPAKTUAN T E S I S

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) KOTAPINANG LABUHANBATU SELATAN TESIS

TESIS. Oleh DAMERIA TARIGAN /IKM

KECUKUPAN ENERGI DAN PROTEIN SERTA SUMBANGAN ENERGI DAN PROTEIN MAKANAN JAJANAN PADA ANAK SD NEGERI NO KECAMATAN MEDAN AREA TAHUN 2010 SKRIPSI

TESIS. Oleh : DEWI MELIASARI /IKM

TESIS. Oleh FRIDAWATI RASLIN BANGUN /IKM

PENGARUH KARAKTERISTIK, KEBIASAAN DAN KONSUMSI PANGAN TERHADAP KEBUGARAN ATLET SEPAKBOLA PSBL LANGSA T E S I S. Oleh SUPRIYANTI /IKM

PENGARUH PENERAPAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (BLUD) TERHADAP KINERJA PEGAWAI ADMINISTRASI DI RSUD BLANGPIDIE ACEH BARAT DAYA TESIS.

PENGARUH MUTU PELAYANAN KIA TERHADAP KEPUASAN IBU BERSALIN SECARA NORMAL DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN ACEH TAMIANG TAHUN 2016 TESIS.

Transkripsi:

PENGARUH KONSELING GIZI PADA IBU BALITA TERHADAP POLA ASUH DAN STATUS GIZI BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMPLAS TESIS OLEH ASNITA 097032003/IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

THE INFLUENCE OF NUTRITION COUNSELING TO THE MOTHERS WITH CHILDREN UNDER FIVE YEARS OLD ON THE PATTERN OF NURSING CARE AND NUTRITIONAL STATUS OF CHILDREN UNDER FIVE YEARS OLD IN THE WORKING AREA OF AMPLAS HEALTH CENTER THESIS By ASNITA 097032003/IKM MAGISTER OF PUBLIC HEALTH SCIENCE PROGRAM STUDY FACULTY OF PUBLIC HEALTH UNIVERSITY OF SUMATERA UTARA MEDAN 2011

PENGARUH KONSELING GIZI PADA IBU BALITATERHADAP POLA ASUH DAN STATUS GIZI BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMPLAS T E S I S Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes) dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi Administrasi dan Kebijakan Gizi Masyarakat Pada Fakultas Kesehatan Masyarakat OLEH ASNITA 097032003/IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

Judul Proposal : PENGARUH KONSELING GIZI PADA IBU BALITA TERHADAP POLA ASUH DAN STATUS GIZI BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMPLAS Nama Mahasiswa : Asnita Nomor Induk Mahasiswa : 097032003 Program Studi : S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi : Administrasi dan Kebijakan Gizi Masyarakat Menyetujui Komisi Pembimbing (Dr. Ir. Zulhaida Lubis, M.Kes) Ketua (Dra. Jumirah,Apt, M.Kes) Anggota Ketua Program Studi Dekan (Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si) (Dr. Drs. Surya Utama, M.S) Tanggal Lulus : 18 Agustus 2011

Telah diuji Pada Tanggal : 18 Agustus 2011 PANITIA PENGUJI Ketua Anggota : Dr. Ir. Zulhaida Lubis, M.Kes : 1. Dra. Jumirah Apt, M.Kes 2. Dr. Ir. Evawany Aritonang, M.Si 3. Dr. Namora Lumongga Lubis, M.Sc

PERYATAAN PENGARUH KONSELING GIZI PADA IBU BALITA TERHADAP POLA ASUH DAN STATUS GIZI BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMPLAS TESIS Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang tertulis diacu dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka. Medan, September 2011 ( Asnita ) 097032003

ABSTRAK Pada tahun 2003 di Indonesia terdapat sekitar 27,5% balita menderita gizi kurang. Sejumlah 110 kabupaten/kota di Indonesia tercatat mempunyai prevalensi gizi kurang (termasuk gizi buruk) di atas 30%, yang menurut WHO dikelompokkan sangat tinggi. Kondisi ini berkaitan dengan pola asuh balita yang kurang memadai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konseling gizi pada ibu balita terhadap pola asuh dan status gizi balita. Jenis penelitian ini adalah eksperimen quasi dengan rancangan pre and post test. Penelitian ini dilaksanakan di wilayah kerja Puskesmas Amplas, dan populasi adalah ibu yang mempunyai balita dengan status gizi kurang. Jumlah sampel dalam penelitian adalah 36 ibu yang mempunyai balita gizi kurang. Data yang dikumpulkan meliputi pola asuh pemberian makan dan pola asuh perawatan kesehatan yang diambil melalui kuesioner pre dan post test, berat badan balita diambil pada awal dan akhir penelitian menggunakan dacin. Data di uji dengan menggunakan uji paired t-test dependent. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh signifikan konseling gizi pada ibu balita terhadap pola asuh dengan nilai p < 0,05 (p=0,000), dan ada pengaruh signifikan konseling gizi pada ibu balita terhadap status gizi balita dengan nilai p<0,05 (p=0,000). Disarankan kepada pihak Puskesmas sebaiknya menerapkan konseling gizi sebagai salah satu upaya untuk memperbaiki status gizi kurang pada balita. Pelaksanaan Konseling gizi bagi ibu balita gizi kurang sebaiknya dilaksanakan secara berkesinambungan. Kata Kunci : Konseling, Pola Asuh, Status Gizi

ABSTRACT In 2003, there were about 27.5% of the children under five years old in Indonesia suffered from malnutrition. A number of 110 districts/cities in Indonesia had prevalence of malnutrition (poor nutrition) for greater than 30%, which is categorized by WHO into very high category. This condition is related to the inadequate pattern of nursing care of children under five years old. The purpose of this quasi-experimental study with pre and post test design was to analyze the influence of nutrition counseling to the mothers with children under five years old and the nutritional status of the children. This study was conducted in the working area of Amplas Health Center and the population of study were 36 mothers with children under five years old suffering from malnutrition. The data for this study included the patterns of food provision and health care which were obtained from questionnaire distribution, pre and post tests, the body weight of the children under five years old taken in the beginning and at the end of research by using portable scale. The data obtained were tested through paired t-test dependent test. The result of this study showed that there was significant influence of nutrition counseling to the mothers of children under five years old on the pattern of nursing care with p < 0.05 (p = 0.000) and the nutritional status of the children under five years old with p < 0.05 (p = 0.000). The Health Center is suggested to apply nutrition counseling as one of the attempts to improve the nutritional status of children under five years old. The implementation of nutrition counseling to the mothers of children under five years old should be done continuously. Keywords: Counseling, Pattern of Nursing Care, Nutritional Status

KATA PENGANTAR Puji dan syukur ke hadirat Allah SWT atas berkat dan limpahan rahmatnya sehingga saya dapat menyelesaikan tesis dengan judul Pengaruh Konseling Gizi Pada Ibu Balita terhadap Pola Asuh dan Status Gizi Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Amplas, ini. Selama proses penyusunan tesis ini, saya telah banyak menerima bantuan, nasehat dan bimbingan demi kelancaran proses pendidikan di Fakultas Kesehatan Masyarakat. Dengan segala kerendahan hati, saya ingin menyampaikan rasa terimakasih yang tulus kepada : 1. Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM & H, M.Sc(CTM), Sp.A(K) selaku Rektor. 2. Dr. Drs. Surya Utama, M.S. selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. 3. Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si selaku Ketua Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 4. Dr. Ir. Evawany Aritonang, M.Si selaku Sekretaris Program Studi Universitas Sumatera Utara dan selaku Penguji I yang telah banyak memberikan kritikan dan saran demi perbaikan tesis ini.

5. Dr. Ir. Zulhaida Lubis, M.Kes selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktu, memberikan sumbangan pikiran, petunjuk, saran dan bimbingan kepada saya sehingga tesis ini dapat diselesaikan. 6. Dra. Jumirah, Apt, M.Kes selaku Dosen Pembimbing II yang dengan penuh kesabaran memberikan bimbingan dan petunjuk dalam menyelesaikan tesis ini. 7. Dr. Namora Lumongga Lubis, M.Sc selaku penguji II yang telah banyak memberikan kritikan dan saran demi perbaikan tesis ini. 8. Sahabatku Yani, Iar, Fenti, Titin, Mariani, Yusniwati, Irwan, terutama Diana, atas kebersamaan selama ini. 9. Kepada kedua orang tua saya yang sangat saya sayangi dan hormati, kakak dan adik-adikku serta mertua saya yang selalu mendoakan saya. 10. Suamiku tercinta, Indra Kurniawan, Ir, terima kasih atas kesabaran, dukungan, dan doa untuk saya. 11. Anak-anakku tersayang dan tercinta Arya Prasetya dan Muhammad Aditya motivator terhebat bagi saya. Semoga tesis ini bermanfaat bagi para pembaca dan dapat menjadi referensi untuk penelitian selanjutnya. Medan, September 2011 Penulis Asnita

RIWAYAT HIDUP Penulis bernama Asnita yang dilahirkan di Medan pada tanggal dua puluh enam bulan enam tahun sembilan belas tujuh puluh, beragama Islam dan sudah menikah yang beralamat di jalan Turi No. 21 A Medan. Penulis menamatkan pendidikan, SD di SD Negeri 060823 Medan tahun 1983. Tahun 1986 menamatkan SLTP di SMP Negeri 13 Medan, dan Tahun 1989 menamatkan SLTA di SMA Negeri 2 Medan, kemudian tahun 1990 menamatkan pendidikan D-I di SPAG Lubuk Pakam, tahun 2003 menamatkan pendidikan D-III Gizi di Poltekkes Lubuk Pakam, dan tahun 2005 menamatkan S-1 di STIKES Mutiara Indonesia. Penulis memulai karir sebagai Pegawai staf administrasi keuangan di RSU Permata Bunda Medan sejak tahun 1990-2001 dan menjadi Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Kesehatan Kota Medan sejak tahun 1998 sekarang.

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK. ABSTRACT.... KATA PENGANTAR... RIWAYAT HIDUP... DAFTAR ISI.. DAFTAR GAMBAR. DAFTAR TABEL. DAFTAR LAMPIRAN. i ii iii v vi viii ix x BAB 1. PENDAHULUAN. 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Permasalahan. 5 1.3. Tujuan Penelitian... 6 1.4. Hipotesis... 6 1.5. Manfaat Penelitian. 6 BAB 2.TINJAUAN PUSTAKA.. 7 2.1. Status Gizi Anak Balita.. 7 2.1.1. Pengertian status gizi 7 2.1.2. Faktor-faktor yang mempengaruhi status gizi.. 8 2.1.3. Penilaian Status Gizi.... 9 2.2. Pola Asuh.. 2.2.1. Pengertian Pola Asuh 2.2.2. Jenis Pola Asuh. 2.2.3. Ruang Lingkup Pola Asuh 2.3. Konseling Gizi... 2.3.1. Pengertian konseling gizi... 2.3.2. Tujuan Konseling Gizi.... 2.3.3. Tehnik Konseling Gizi.... 2.3.4. Media Konseling. 2.4. Landasan Teori.. 2.5. Kerangka konsep BAB 3. METODE PENELITIAN 34 3.1. Jenis Penelitian... 34 3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian.. 35 3.3. Populasi dan Sampel... 35 3.4. Metode Pengumpulan Data. 37 3.5. Variabel dan Definisi Operasional.. 41 14 14 16 17 25 25 26 27 30 31 33

3.6. Metode Pengukuran..... 3.7. Metode Analisis Data.. 42 45 BAB 4. HASIL PENELITIAN.. 46 4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian... 46 4.2. Karakteristik Responden.. 49 4.3. Gambaran Pola Asuh Sebelum dan Sesudah Konseling..... 51 4.4. Gambaran Status Gizi Balita Sebelum dan Sesudah Konseling.. 52 4.5. Pengaruh Konseling Gizi terhadap Pola Asuh.... 53 4.6. Pengaruh Konseling Gizi terhadap Status Gizi Balita.... 54 BAB 5. PEMBAHASAN... 55 5.1. Pengaruh Konseling Gizi Terhadap Pola Asuh. 55 5.2. Pengaruh Konseling Gizi terhadap Status Gizi Balita.... 59 BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN 61 6.1. Kesimpulan. 61 6.2. Saran.... 61 DAFTAR PUSTAKA. 63 LAMPIRAN 67

DAFTAR GAMBAR No Judul Halaman 1 Penyebab kurang gizi pada anak balita. 31 2 Kerangka Konsep.. 32 3 Rancangan Penelitian 34

DAFTAR TABEL No Judul Halaman 1 Penilaian Status Gizi Berdasarkan BB/U, TB/U, BB/TB... 12 2 Angka Kecukupan gizi balita yang dianjurkan.. 22 3 Makanan Pendamping ASI menurut umur, jenis kelamin dan frekuensi makanan...... 24 4 Distribusi Penduduk berdasarkan Jenis Kelamin... 47 5 Distribusi Penduduk berdasarkan Jenis Pekerjaan.. 47 6 Distribusi Sarana Kesehatan... 48 7 Distribusi Tenaga Kerja Puskesmas dan Pustu Amplas. 49 8 Distribusi Responden berdasarkan Karakteristik 50 9 Distribusi Pola Asuh Sebelum dan Sesudah Konseling gizi. 51 10 Distribusi Status Gizi Balita Sebelum dan Sesudah Konseling gizi. 11 Distribusi rata-rata skor pola asuh pemberian makan sebelum dan sesudah konseling gizi... 12 Distribusi rata-rata skor pola asuh perawatan kesehatan sebelum dan sesudah konseling gizi...... 13 Distribusi z-score rata-rata kategori status gizi sebelum dan sesudah konseling gizi 52 53 53 54

DAFTAR LAMPIRAN No Judul Halaman 1 Identitas Responden. 67 2 Pre Test Kuesioner Pola Asuh. 69 3 Post Test Kuesioner Pola Asuh... 72 4 Modul Konseling Pada Ibu Balita terhadap Pola Asuh dan Status Gizi Balita.. 75 5 Materi Konseling Gizi.. 76 6 Master Data uji kuesioner. 77 7 Master Tabel Pemberian Makan dan Status Gizi Sebelum Konseling Gizi.. 8 Master Tabel Pemberian Makan dan Status Gizi Sesudah Konseling Gizi.. 9 Master Tabel Perawatan Kesehatan dan Status Gizi Sebelum Konseling Gizi. 10 Master Tabel Perawatan Kesehatan dan Status Gizi Sesudah Konseling Gizi.. 78 79 80 81 11 Hasil Uji Statistik.. 82