KONTRAK PEMBELAJARAN MANAJEMEN PUBLIK

dokumen-dokumen yang mirip
KONTRAK PEMBELAJARAN

KONTRAK PEMBELAJARAN. I. Identitas Mata Kuliah. : Dra. Sri Yuliani, M.Si Dra. Retno Suryawati, M.Si

Persamaan Manajemen Publik dan Privat

Identifikasi Isu-Isu Administrasi Publik. Sri Yuliani Ilmu Administrasi Negara FISIP UNS

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

BUKU PEDOMAN KERJA MAHASISWA

SATUAN ACARA PERKUALIAHAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RPKPS ORGANISASI DAN MAJAMEN PEMERINTAHAN. Dra. Sri Djoharwinarlien, SU.

FORMULIR Berlaku sejak : 11 Juli 2009

Silabus MATA KULIAH KEBIJAKAN PEMERINTAH Program Studi Ilmu Pemerintahan Fisipol Universitas Warmadewa Dosen Pengampu: I Wayan Gede Suacana

DAFTAR PUSTAKA. Blakely, E.J., Planning local Economic Development Theory and Practices. London-New Delhi: Sage Publication.

SILABUS AP 416 KEWIRAUSAHAAN DAN PEMASARAN JASA PENDIDIKAN

A. Nama Mata Kuliah. : KEBIJAKAN PEMBANGUNAN Kode SKS : SPE 445 Status Mata Kuliah : Mata Kuliah Wajib Jurusan

BUKU PEDOMAN KERJA MAHASISWA

Manajemen Strategis. Novia Kencana, S.IP., MPA

SILABUS MATA KULIAH. Pertemuan Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Pokok Bahasan

PENGUATAN KAPASITAS ORGANISASI PUBLIK

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

GARIS-GARIS BESAR POKOK PERKULIAHAN/SILLABUS

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS) Satuan Kredit Semester : 2 SKS Tgl revisi : 18 Agustus 2015

STRATEGI MEMBANGUN DAYA SAING DAERAH TERTINGGAL Penulis: Yeremias T. Keban 1

DAFTAR PUSTAKA. Black.H.C.,Black s Law Dictionary, West Publishing Co.,St Paul Minn, 1979.

DAFTAR PUSTAKA. Lewis, D. (2009). Nongovernmental Organizations, Definition and History. London School of Economics and Political Science, London.

MULTI-SECTOR PARTNERSHIP FOR DEVELOPMENT

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

KONTRAK PEMBELAJARAN (KP) MATA KULIAH TEKNIK DAN SURVEI DATA TATA RUANG

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (GBPP/SAP)

PERANAN KOMUNIKASI ORGANISASI DALAM PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN DI KECAMATAN MAPANGET KOTA MANADO. Oleh: Marvin Goni

MATA KULIAH EKONOMIKA PEMBANGUNAN II

SILABUS ( MANAJEMEN PEMERINTAHAN DAN PELAYANAN PUBLIK) Semester GENAP Tahun Akademik 2014/2015. Dosen Pengampu : Usisa Rohmah S.IP, M.

Analisis Kualitatif Jurusan Ilmu Pemerintahan, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Last updated: 8/9/2013

Ceramah Diskusi. Ceramah Diskusi

OTORISASI KOORDINATOR MK KOORDINATOR RMK KA PRODI

Sejarah Perkembangan Ilmu Administrasi Publik (Negara)

SILABUS PERKULIAHAN MATA KULIAH TEORI KOMUNIKASI TP 312. Oleh : Drs. H. Dinn Wahyudin, M.A. Dra. Hj. Permasih, M.Pd Riche Cynthia Johan, S.Pd., M.Si.

PENGANTAR MANAJEMEN RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) Disusun Oleh: Dr. H. MOCHAMAD EDRIS, Drs. MM

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2016/2017

SILABUS MEDIA DAN SUMBER BELAJAR PENGALAMAN BELAJAR ALOKASI WAKTU PENILAIAN MATERI POKOK

ISU-ISU ADMINISTRASI PUBLIK

DAMPAK PEMEKARAN WILAYAH TERHADAP PELAYANAN PUBLIK

SILABUS MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA SEMESTER IV TAHUN AKADEMIK 2014/2015 Dosen Pengampu : Hendra Wijayanto, S.Sos, M.Si

SILABUS BIROKRASI PEMERINTAHAN INDONESIA

REFORMASI ADMINISTRASI

RUMUSAN CAPAIAN PEMBELAJARAN-BAHAN KAJIAN-MATA KULIAH PRODI ILMU AN FISIP UNS (DRAFT KURIKULUM BERBASIS KKNI)

Satuan Acara Perkuliahan Manajemen Pelayanan Publik

SILABUS MATA KULIAH. Revisi : 1 Tanggal Berlaku : 1 Februari Kompetensi dasar Indikator Materi Pokok Strategi Pembelajaran pengertian dan

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN GBPP) Mata Kuliah : Manajemen Bobot SKS : 2 Jumlah Jam: Semester:

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI PSIKOLOGI. Issue/Revisi : A0 Tanggal : 27 November 2017

Benchmarking & Performance Management

RENCANA PEMBELAJARAN KBK

SILABUS MEDIA DAN SUMBER BELAJAR ALOKASI WAKTU PENGALAMAN BELAJAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR PENILAIAN. Mahasiswa mengenal perusahan yang

MATA AJARAN BISNIS INTERNASIONAL EKM3501

PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI DAN KEUANGAN ISLAM No. Dok : FPEB-SIL SILABUS Ekonomi Kreatif Dan Kewirausahaan Islam

Manajemen Pendikan Tinggi

Akuntabilitas keuangan..., Winner Jihad Akbar, FE UI, 2008

SILABUS. A. IDENTITAS MATA KULIAH Mata Kuliah : Manajemen Pendidikan Jumlah Sks : 3 Program Studi : Pendidikan Ekonomi

PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI DAN KEUANGAN ISLAM No. Dok : FPEB-SIL SILABUS Pengantar Manajemen. Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh : Disetujui Oleh :

Herjanto Eddy, 2008 Manajemen Operasi. Penerbit PT Grasindo, Jakarta

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi Magister Akuntasi Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama. Tgl. Berlaku : Mei 2012 Versi/Revisi : 01/00

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

PRAKTIK BELAJAR LAPANGAN TERINTEGRASI

RENCANA PEMBELAJARAN. Identitas Matakuliah

Satuan Acara Perkuliahan (SAP) Mahasiswa dapat menjelaskan Konsep Dasar, istilah dan PENCAPAIAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PSIKOLOGI GURU (SP 702) UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA SEKOLAH PASCASARJANA PROGRAM STUDI PSIKOLOGI PENDIDIKAN

BAB V KESIMPULAN. internasional, sebagai aktor dalam hubungan internasional, dalam hal pembentukan

S I L A B U S. Jurusan/Program Studi : Ilmu Administrasi Negara : Organisasi dan Administrasi Internasional Kode : SAN 224 SKS : Teori: 2 Praktek: -

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN PENDALAMAN MATERI MATEMATIKA SD (GD 552 / 3 SKS)

ANALISIS PENGARUH FAKTOR-FAKTOR GOOD GOVERNANCE TERHADAP KUALITAS PELAYANAN BAGI WAJIB PAJAK (STUDI KASUS DI KPP PRATAMA JAKARTA PENJARINGAN) Oleh

Transformasi Pendidikan Menghadapi Abad 21 Melalui Penguatan Peran Budaya Sekolah Paparan Staf Ahli Mendikbud Bidang Inovasi dan Daya Saing

Jurusan Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung SILABUS. : Pengantar Ilmu Politik

POKOK BAHASAN X REFORMASI BIROKRASI PUBLIK DI INDONESIA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Jurusan Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung SILABUS. : Pengantar Ilmu Politik

KINERJA PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN KEPULAUAN SANGIHE DALAM PELAYANAN PUBLIK. Oleh : TEDDY CHRISTIAN ZAKHARIA GANAP

SILABUS MATA KULIAH. : Desain dan Teori Pembelajaran Kode : SKS / JS : 2/2

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS PANJI SAKTI

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN (GBPP)

(MANAJEMEN MEDIA TV) Semester VI Tahun Akademik 2014/2015 Dosen Pengampu: Danang Trijayanto, MA

MAKALAH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MATAKULIAH METODOLOGI PENELITIAN KODE...

CALL FOR PAPER Seminar Internasional Rekonstruksi Reformasi Administrasi Negara Untuk Membangun World Class Government

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

REFORMASI PERENCANAAN KEPEGAWAIAN

PEMBANGUNAN SOSIAL:TANTANGAN DI INDONESIA

DAFTAR PUSTAKA. Badan Kerjasama Pembangunan Jabodetabekjur dan MIPI Naskah. Akademik dan Draft Peraturan Presiden tentang Revitalisasi BKSP

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 20 karyawan divisi HC (Human Capital) yang mempersepsi budaya perusahaan di

BAB I PENDAHULUAN. Oleh karena itu SDM harus dibina dengan baik agar terjadi peningkatan efesiensi,

3.3. JURUSAN AKUNTANSI VISI

KONTRAK PERKULIAHAN (KEWIRAUSAHAAN)

SILABUS : PROF DR. H. DJAM AN SATORI, MA DR. HJ. AAN KOMARIAH, M.PD

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

BAB I PENDAHULUAN. mendapat perhatian yang serius. Orientasi pembangunan lebih banyak diarahkan

Magister Studi Kebijakan Pusat Studi Kependudukan Dan Kebijakan Universitas Gadjah Mada

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI YOGYARTA

Manajemen Olahraga. Dr. Wawan S. Suherman, M.Ed. Sulistyono, M.Pd. Faculty of Sport Science Yogyakarta State University

BUKU PEDOMAN KERJA MAHASISWA. Manajemen SDM

Transkripsi:

KONTRAK PEMBELAJARAN MANAJEMEN PUBLIK I. Identitas Mata Kuliah Program Studi : Administrasi Negara Mata Kuliah : Semester/SKS /Klas : / 3 SKS/ Dosen : Dra. Sri Yuliani, M.Si II. Manfaat Mata Kuliah Mahasiswa mampu memahami pengertian, ruang lingkup, karakteristik, dan fungsi-fungsi umum manajemen, serta reformasi manajemen. Sehingga diharapkan kelak mahasiswa mampu menjalankan peran sebagai manajer sektor yang profesional dan kredibel. III. Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini mengenalkan kepada mahasiswa batasan, ruang lingkup dan karakteristik manajemen. Selain itu, untuk membekali mahasiswa program studi administrasi yang diharapkan kelak menjadi manajer atau administrator yang profesional dan credibel maka diberikan materi tentang profil manajer berikut etika profesionalismenya. Kepada mahasiswa juga dibekali dengan pengetahuan dasar tentang fungsi umum manajemen seperti fungsi perencanaan, khususnya perencanaan strategis, fungsi manajemen kualitas pelayanan, dan fungsi kontrol kinerja pegawai maupun organisasi, serta model reformasi manajemen sesuai dengan tantangan dan problem yang dihadapi administrasi saat ini dan masa datang.

IV. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar A. Standar Kompetensi : Setelah menyelesaikan perkuliahan ini diharapkan mahasiswa dapat menjelaskan pengertian, ruang lingkup, karakteristik dan fungsi-fungsi umum manajemen serta strategi reformasi manajemen. B. Kompetensi Dasar : Setelah menyelesaikan perkuliahan ini mahasiswa diharapkan menguasai : Kompetensi Dasar 1 : Menjelaskan pengertian,ruang lingkup,karakteristik dan fungsi umum manajemen : - dapat menjelaskan pengertian manajemen - dapat menjelaskan ruang lingkup manajemen - Menjelaskan pengertian dan karakteristik barang dan sektor - Menjelaskan karakteristik manajemen : i. dapat menjelaskan persamaan manajemen dan manajemen privat ii. dapat menjelaskan perbedaan manajemen dan manajemen privat - Menjelaskan fungsi umum manajemen Kompetensi Dasar 2: Menjelaskan pengertian dan karakteristik organisasi : - dapat menjelaskan pengertian dan ciri organisasi, BUMN dan organisasi non profit - dapat menjelaskan budaya organisasi - dapat menjelaskan peran, etika dan profesionalisme manajer sektor

Kompetensi Dasar 3 : Menjelaskan perencanaan dan manajemen strategis sektor dan penilaian kualitas pelayanan : - dapat menjelaskan pengertian perencanaan dan tipe-tipe perencanaan - dapat menjelaskan pengertian perencanaan dan manajemen strategis - dapat menjelaskan proses atau alur mekanisme perencanaan dan manajemen strategis - dapat menjelaskan pengertian dan karakteristik kualitas pelayanan - dapat menjelaskan indikator kualitas pelayanan - dapat mengevaluasi kualitas pelayanan Kompetensi Dasar 4 : Menjelaskan kinerja manajemen dan strategi reformasi manajemen : V. Substansi Kajian - dapat menjelaskan pengertian kinerja sektor - dapat menjelaskan paradigma kinerja dalam manajemen - dapat menjelaskan indikator kinerja sektor - dapat mengevaluasi kinerja sektor - dapat menjelaskan pengertian reformasi manajemen - dapat menjelaskan model reformasi New Public Management dan Public Governance - dapat menjelaskan privatisasi dan Public-Private Partnership - Tema atau pokok bahasan dalam mata kuliah tersaji dalam: tabel berikut 1 Pengertian dan Ruang Lingkup - Administrasi dan - Ruang lingkup Eliassen Part 3. (Hal 155-185) Farnharm & Horton Part 1 (Hal.27-52) Hughes Bab 1 (Hal 1-22) dan Bab 4 (Hal. 88-119) Keban - Bab.4 (Hal.83 114) McKevitt Part 1 (Hal.54-84)

2 Pengertian Barang Publik dan Sektor Publik 3 Karakteristik dan Fungsi Umum 4 Pengertian dan karakteristik organisasi 5 Perencanaan dan Manajemen Strategis 6 Manajemen Pelayanan Publik - Pengertian dan ciri-ciri barang - Pengertian dan pentingnya sektor - Keunikan manajemen - Persamaan manajemen dan manajemen privat - Perbedaan manajemen dan manajemen privat/bisnis - Fungsi-fungsi umum manajemen public - Pengertian dan ciri organisasi /birokrasi,bumn dan organisasi non-profit - Budaya Organisasi Publik - Kepemimpinan dan Peran manajer organisasi - Tipe perencanaan - Pengertian dan arti penting perencanaan dan manajemen strategis - Proses perencanaan strategis - Pengertian pelayanan dan kualitas pelayanan - Ciri-ciri pelayanan public - Pengukuran kualitas pelayanan Hughes - Bab IV (Hal 88-119) Kaul Hal.2-16 Andersen Farnharm & Horton - Part 1 (Hal 27-52) Hughes Bab 11 Hal. 273-277) Keban Bab 1 (Hal.19-21); Bab IV (Hal. 83114) Lane Part 3 (Hal.183-200) McKevitt Part I (Hal. 54-70) Rainey Chapter 3 (Hal.54-76) Caiden - Bab 6 (Hal.128-154) Farnharm & Horton Hughes Bab 1 (Hal 1-22) dan Bab 4 (Hal 88-119) Lewis - Part One (Hal. 19-51) Rainey Chapter 11 (Hal. 259-293) Bryson - Bab I (Hal.3-12); Bab V : (Hal.109-135) Farnharm & Horton Part I (Hal.27-52) ; Part II. (Hal.55-77) Lane Part 3 (hal 183 200) Scribner - (Hal.1-20) Andersen ( Hal.1-14) Cottle Chapter 2. (Hal.20 65) Dwiyanto (2002)- Bab 3 Hal.45-84 ;Bab 6 (Hal. 141-216) Dwiyanto (2003) Bab 3.(Hal.81-103) Keban. Bab 8. (Hal.189 218) Rainey Part 3.(Hal. 349 377) World Public Sector Report 2005. Bab1 (Hal 7-20); Bab IV (Hal 53-66)

7 Manajemen Kinerja Sektor Publik 8 Strategi Reformasi - Pengertian kinerja - Problem kinerja sektor - Paradigma evaluasi kinerja - Penilaian dan indikator kinerja sektor - Pengertian reformasi manajemen - model reformasi New Public Management dan Public Governance - Privatisasi dan Public-Private Partnership Cottle Chapter 2. (Hal.20 65) Dwiyanto (2002)- Bab 3 (Hal.45-84) ;Bab 6 (Hal. 141-216) Dwiyanto (2003) Bab 3.(Hal.81-103) Keban. Bab 8. (Hal.189 218) Rainey Part 3.(Hal. 349 377) World Public Sector Report 2005. Bab1 (Hal 7-20); Bab IV (Hal 53-66) Dwiyanto (2002) Bab 3. (Hal.45-84) Dwiyanto (2003) Bab 3 (Hal.81 103) Kettl Hal.9-71 Osborne & Gaebler (1997). Semua Bab Osborne (2007) Hal 1-21 Pongsapich Hal 63-83 VI. Strategi Pembelajaran Untuk membantu mahasiswa menguasai standar kompetensi dan kompetensi dasarnya, strategi pembelajaran diatur sebagai berikut : 1. Pembelajaran dilaksanakan dalam 16 kali tatap muka dengan pendekatan berpusat pada mahasiswa dengan metode ceramah, diskusi atau tanya jawab 2. Penugasan mandiri dan kelompok untuk penguasaan tiap-tiap pokok bahasan. Tugas bisa berupa makalah atau presentasi secara lisan. 3. Ujian Kompetensi Dasar untuk mengukur atau menilai penguasaan tiap-tiap kompetensi dasar setiap mahasiswa. Bentuk ujian bisa berupa ujian tulis, penyusunan makalah/paper, diskusi, atau ujian secara lisan.

VII. Penilaian A. Metode Penilaian Komponen penilaian : Presensi Keaktifan di kelas Soft skills (Sikap) : kejujuran, disiplin, kesopanan, kerjasama, percaya diri, komunikasi efektif, berpikir kritis, dsb. Tugas mandiri dan kelompok B. Instrumen Penilaian 1. Instrumen tes berupa soal-soal dalam ujian tulis atau penugasan take home tiaptiap kompetensi dasar 2. Instrumen penilaian tugas mandiri dan kelompoks serta kehadiran dan keaktifan. * Penilaian makalah atau tugas tertulis mencakup : a. Substansi tulisan - rumusan masalah - tujuan - pembahasan - simpulan b. Metode Penulisan - Format penulisan - Tata tulis - Kutipan * Penilaian Presentasi mencakup : a. isi presentasi b. kreativitas c. komunikasi d. kesediaan dan kemampuan menanggapi berbagai pertanyaan atau pandangan C. Bobot Penilaian : Semua komponen penilaian mempunyai bobot penilaian sama. Evaluasi ketuntasan akan dilakukan untuk setiap penguasaan Kompetensi Dasar. Kriteria penilaian untuk penguasaan Kompetensi Dasar adalah sbb : Kompetensi Dasar 1 : 25 % Kompetensi Dasar 2 : 25 % Kompetensi Dasar 3 : 25 % Kompetensi Dasar 4 : 25 %

Referensi : Andersen, Henrik. Dan Gavin Lawrie. Examining Opportunities for Improving Public Sector Governance through better Strategic Management < http://2gc.co.uk/ pdf /2gc-WP-IP5G-09031.pdf > Bryson,John. 2003. Perencanaan Strategis Bagi Organisasi Sosial. Pustaka Pelajar. Yogyakarta Caiden, Gerald. 1982. Public Administration. Palisades Publishers. California Cottle, David W. 1990. Client-centered Service : How to Keep The Coming Back for More. John Wiley and Son. New York Dwiyanto, Agus. 2002. Reformasi Birokrasi Publik di Indonesia. Pusat Studi Kependudukan dan Kebijakan UGM. Yogyakarta Dwiyanto, Agus. 2003. Reformasi dan Tata Pemerintahan dan Otonomi Daerah. Pusat Studi Kependudukan dan Kebijakan UGM. Yogyakarta Eliassen, Kjell A. dan Jan Kooiman. 1993. Managing Public Organizations. Sage Publications. London Farnham, David dan Sylvia Horton. 1992. Managing the New Public Service. MacMillan. New York Hughes, Owen E. 1994. Public Management and Administration : An Introduction. ST. Martin s Press.Inc. New York Kaul, Inge.1999. Global Public Goods :International Cooperation in the 21st Century. UNDP.New York Keban, Jeremias T. 2004. Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik : Konsep, Teori, dan Isu. Penerbit Gaya Media. Yogyakarta Kettl, Donald F. 1998. Reinventing Government A Fifth-Year Report Card.The Brookings Institution 1775 Massachusetts Avenue, NW Washington, Lane, Frederick S 1986. Current Issues in Public Administration. St. Martin s Press. New York Lewis, Carol. W & Stuart C. Gilman. 2005. The Ethics Challenge in Public Service : A Problem Solving Guide. Jossey-Bass. San Fransisco McKevitt, David dan Alan Lawton. 1994. Public Sector Management : Theory, Critique & Practice. Sage Publication. London

Osborne, David dan Ted Gaebler. 1992. Mewirausahakan Birokrasi : Mentransformasikan Semangat Wirausaha ke dalam Sektor Publik. PT.Pustaka Binaman Pressindo. Jakarta. Osborne, David. 2007. Reinventing Government : What A Difference A Strategy. Makalah dalam 7h Global Forum on Reinventing Government, Building Trust in Government 26-29 June 2007, Vienna, Austria. United Nations Pongsapich, Amara. 2003. Globalization and Social Development: Capacity Building for Public-Private Collaboration for Public Service Delivery. Dalam Economic and Social Affairs- United Nations 2003. Public Administration and Globalization :Enhancing Public-Private Collaboration in Public Service Delivery. In cooperation with the Eastern Regional Organization for Public Administration. New Delhi India <http://unpan1.un.org/intradoc/groups/public/ documents/un/unpan022445.pdf> Rainey, Hal G. 1997. Understanding and Managing Public Organizations. Jossey- Bass Publishers. San Fransisco Scribner, Susan. Introduction to Strategic Management. < http://www.lachsr.org/ documents/introductiontostrategicmanagement-en.pdf > World Public Sector Report 2005. Unlocking The Human Potential For Public Sector Performance. Department of Economic and Social Affairs, United Nations. New York Economic and Social Affairs- United Nations 2003. Public Administration and Globalization :Enhancing Public-Private Collaboration in Public Service Delivery. In cooperation with the Eastern Regional Organization for Public Administration. New Delhi - India Buku Pegangan Kuliah - Dosen Pengampu : Dra. Sri Yuliani, M.Si