SAWIT PADA PT. HINDOLI, CTP HOLDINGS (A CARGILL COMPANY)

dokumen-dokumen yang mirip
PENGOLAHAN DATA ADMINISTRASI BERKAS KLAIM KORBAN PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PRODUKSI DAN DISTRIBUSI AIR MINUM KEMASAN PADA PT. MARS LESTARI MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI HANDPHONE PADA PT. AGUNG JAYA PONSELINDO PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

PELAPORAN KEUANGAN PADA YAYASAN KAMPOENG TAUHID SRIWIJAYA PALEMBANG

SISTEM INFORMASI PELAYANAN PERIZINAN DAN PENANAMAN MODAL PADA BP3MD PROVINSI SUMATERA SELATAN

SISTEM INFORMASI PRODUKSI DAN DISTRIBUSI PADA PT TIRTA BAHAGIA PALEMBANG MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PENGADAAN DAN PENGELUARAN BBM PADA PT. KHARISMA KARYA SAMUDRA MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI JASA ANGKUTAN BATUBARA PADA PT DUTA LEMATANG JAYA MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PELAYANAN PERGURUAN TINGGI SWASTA PADA KOPERTIS WILAYAH II PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PELAYANAN KESEHATAN PADA PUSKESMAS INDERALAYA DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM ADMINISTRASI KESISWAAN PADA SMKN 6 PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PEMBIAYAAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR PADA PT. SURYA ABADI MORINDO PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENGAJUAN REKOMENDASI UKL-UPL PADA BADAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN LAHAT MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI

SISTEM INFORMASI PEMBELIAN DAN PENGENDALIAN PRODUK PT. HEVEA MUARA KELINGI I PALEMBANG MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PERSEDIAAN BARANG PADA PT. RINDU PALEMBANG MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

Pandu Wijaya Jurusan Manajemen informatika Politeknik PalComTech Palembang. Abstrak

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA KECELAKAAN LALU LINTAS PADA POLRESTA JAKABARING PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

Agus Satriawan Sistem Informasi STMIK PalComTech Palembang. Abstrak

SISTEM INFORMASI PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA (SDM) DI BADAN ARSIP DAERAH SUMATERA SELATAN DI PALEMBANG MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PEREDARAN HASIL HUTAN PADA DINAS KEHUTANAN KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PENUNTUTAN PADA BIDANG TINDAK PIDANA UMUM PADA KANTOR KEJAKSAAN TINGGI SUMATERA SELATAN

SISTEM INFORMASI PELAYANAN ARSIP PADA BADAN ARSIP DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM ADMINISTRASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN PADA CV. MITRA PERKASA MOTOR PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7.0 DAN SQL SERVER 2008

Alwin Ari Wijaya Yulius Firmansyah Jurusan Sistem Informasi STMIK Palcomtech Palembang. Abstrak

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PELAYANAN PERBAIKAN MOBIL DAN PENJUALAN SPAREPART PADA PT NUSA SARANA CITRA BAKTI DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI

SISTEM INFORMASI PT THAMRIN BROTHERS CABANG SPAREPART YAMAHA KAMBOJA PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI DAN SQL SERVER

SISTEM INFORMASI PELAYANAN KESEHATAN PEKERJA PADA PT. HOK TONG PALEMBANG MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI UNIT PELAYANAN DAN PENGADUAN POLISI MILITER (UP3M) PADA POMDAM II/SRIWIJAYA PALEMBANG MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PRODUKSI dan PEMASARAN GARAM PADA PT. SUKSES CITRA PANGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7.0 DAN SQL Abstrak

SISTEM INFORMASI HASIL PERKEBUNAN SAWIT DAN PENJUALAN MINYAK MENTAH PADA PT PERSADA SAWIT MAS PALEMBANG

SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN GUDANG BENGKEL PADA AREMA MOTOR BENGKEL RESMI HONDA DENGAN DELPHI 2007 DAN SQL Server 2008

SISTEM INFORMASI BANTUAN DAN PENANGGULANGAN BENCANA PADA DINAS SOSIAL PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL.

SISTEM INFORMASI INVESTASI PADA PT.SATRIA INVESTMENT GLOBAL MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA MATERIAL KENDARAAN PADA PT BANIAH RAHMAT UTAMA DENGAN MENGGUNAKAN PEMOGRAMAN BORLAND DELPHI 7.0 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA JASA KONTRAK OPERATION AND MAINTENANCE PADA PT. SURYA ABADI SRIWIJAYA MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PERSEDIAAN SUKU CADANG PADA PT. ASTRA MOTOR BATURAJA DENGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI DEBET NOTA ADMINISTRASI LOGISTIK PADA PT. BHANDA GHARA REKSA (PERSERO) PALEMBANG

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PELAKSANAAN KONSTRUKSI PADA PT. KHALIFAH NUSANTARA GROUP PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7.0 DAN SQL SERVER 2008

R.A.Rani Lestari Jurusan Manajemen Informatika POLITEKNIK PalComTech Palembang. Abstrak PENDAHULUAN

APLIKASI PENGOLAHAN DATA KERJA TEKNISI PADA PT. GENTRACO BUANA UTAMA MENGGUNAKAN PEMOGRAMAN BORLAND DELPHI 7.0 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM DAN PEMBAGIAN SHU PADA KOPERASI PEGAWAI NEGERI SADAR MENGGUNAKAN PEMOGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA INSTALASI PEMASANGAN TV SATELIT PADA PT KARYA MEGAH ADIJAYA (AORA TV) MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2007

APLIKASI RENCANA DAN REALISASI PROYEK KONSTRUKSI PADA PT REKA KONSTRUKSI PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL 2008

SISTEM INFORMASI PROYEK PERUMAHAN PADA PT TERANG JAYA ABADI PALEMBANG MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA ABSENSI KARYAWAN PADA PTPN II PATUMBAK

SISTEM PELAYANAN BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH DAN DIKLAT KOTA PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAHAN DATA DEMOGRAFI PADA KECAMATAN PAJAR BULAN KABUPATEN LAHAT SUMATERA SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM BORLAND DELPHI 7.

SISTEM PELAYANAN TERPADU PADA PT. SRIKANDI PALEMBANG

SISTEM INFORMASI TRANSAKSI BARANG PADA CV. KARYA WIJAYA MENGGUNAKAN DELPHI 7.0 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI SENTRA PELAYANAN KEPOLISIAN SEKTOR TALANG KELAPA KABUPATEN BANYUASIN MENGGUNAKAN PROGRAM DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA BANTUAN TERNAK DAN PERIKANAN PADA UPTD PETERNAKAN DAN PERIKANAN KEC.INDRALAYA UTARA MENGGUNAKAN DELPHI

Ria Apriyani Devina Jurusan Sistem Informasi STMIK PalComTech Palembang. Abstrak

APLIKASI PENGOLAHAN DATA JASA TRANSPORTASI PADA PT. MANDIRA ERAJASA WAHANA CABANG TANJUNG ENIM DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI HRD BENGKEL PADA AREMA MOTOR BENGKEL RESMI SEPEDA MOTOR HONDA DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT MYRIA PALEMBANG MENGGUNAKAN PHP dan MYSQL

SISTEM ADMINISTRASI PENGELOLAAN GUDANG PADA PT.BHANDA GHARA REKSA PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

APLIKASI PENGOLAH DATA GUDANG PADA PT ALAM JAYA WIRASENTOSA PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

Armila Ropita Jurusan Sistem Informasi STMIK PalComTech Palembang. Abstrak PENDAHULUAN

SISTEM INFORMASI JASA PELAYARAN PADA PT.MUSI PRIMA KARSA PALEMBANG MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM PENGOLAHAN DATA OPERASIONAL GARDU INDUK PADA PT PLN (PERSERO) UNIT PELAYANAN TRANSMISI SEDUDUK PUTIH

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Kekhususan Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2010/2011

APLIKASI PENGOLAHAN DATA ADMINISTRASI PADA PT SINAR SURYA GRAHA PERSADA PRABUMULIH DENGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PEMASANGAN SPEEDY PADA KOPERASI PEGAWAI TELKOM (KOPEGTEL) DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL.

DAFTAR ISI ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR SIMBOL... DAFTAR LAMPIRAN...

SISTEM DISTRIBUSI ALAT KESEHATAN PADA PT USAHA ENAM SAUDARA. Suparjo Riski Novalian Jurusan Sistem Informasi STMIK Palcomtech Palembang.

Rafika Jurusan Sistem Informasi STMIK PalComTech Palembang. Abstrak

SISTEM INFORMASI WISMA GRAND KEMALA PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN MICROSOFT SQL SERVER 2008

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

APLIKASI PENGOLAHAN DATA DIVISI PELAYANAN KLAIM PT. JASA RAHARJA (PERSERO) CABANG PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

BAB I 1.1 Latar Belakang Masalah

SISTEM INFORMASI IURAN WAJIB ASURANSI KENDARAAN UMUM PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

pada tabel 2. Untuk mengurangi resistance to change serta agar tidak mempersulit

SISTEM INFORMASI PELAYANAN JAMINAN KESEHATAN (JKSS) PADA DINAS KESEHATAN KAB.BANGKA MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM DISTRIBUSI PRODUK PADA PT. PRABU ABDIWIJAYA SRIWIJAYA PALEMBANG MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

SISTEM PROGRAM KERJA DAN KINERJA PELAYANAN PADA UPTD DIKPORA KECAMATAN PLAJU MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan adanya kebutuhan pengolahan data untuk memenuhi kebutuhan

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SIMPAN PINJAM KOPERASI BANK SUMSEL BABEL

Abstrak BAB I PENDAHULUAN

STMIK-MURA Lubuklinggau 1

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA JASA EKSPEDISI PADA PT. CATUR RANGGA TUNGGAL PERKASA PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

Ikhwanul Muslimin Program Studi Sistem Informasi STMIK PalComTech Palembang. Abstrak PENDAHULUAN

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGADAAN BARANG DI LEMBAGA KURSUS DAN PELATIHAN (LKP) PALCOMTECH PALEMBANG

SISTEM INFORMASI PENGIRIMAN PUPUK PADA CV JAYA PERKASA UTAMA PALEMBANG PENDAHULUAN

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 3 BAYAT

SISTEM INFORMASI POPULASI DAN HISTORIKAL UNIT ALAT-ALAT BERAT PADA PT. DAYA KOBELCO CONSTRUCTION MACHINERYINDONESIA

APLIKASI JASA PENGURUSAN DOKUMEN DAN PENGELUARAN BARANG PADA PT.BHANDA GHARA REKSA PALEMBANG MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH BERBASIS WEB PADA SMPN 2 GROGOL SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. bidang usaha agroindustri. PTPN IV (Persero) Medan mengusahakan perkebunan

MAKALAH SEMINAR TUGAS AKHIR. SISTEM INFORMASI AKUNTANSI UNTUK UKM Berlia Setiawan 1, Kodrat Imam Satoto 2, Adian Fatchurrohim 2

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG ELEKTRONIK POLYTRON PADA PT. SARANA KENCANA MULYA PALEMBANG MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL 2008

JURNAL MANAJEMEN INFORMATIKA

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJADWALAN MENGAJAR SMK MUHAMMADIYAH 1 PALEMBANG MENGGUNAKAN PROGRAM BORLAND DELPHI 7.0

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA KUKI MIE RESTO DI PURWOREJO DENGAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 NASKAH PUBLIKASI

SISTEM INFORMASI DATA GURU SE-KABUPATEN KARO PADA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KARO. Dibuat Oleh: David Super Natanail Ginting 1A112034

SISTEM PELAYANAN KAPAL DAN BARANG PADA PT. PELINDO II CABANG PALEMBANG

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Tahap implementasi sistem adalah tahap penerapan dari hasil analisis dan

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBINAAN PANTI ASUHAN PADA PANTI ASUHAN MUHAMMADIYAH TEMBILAHAN. Abdur Rahim

SISTEM INFORMASI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PADA BADAN DIKLAT PROVINSI SUMATERA SELATAN MENGGUNAKAN DELPI 2007 DAN SQL SERVER 2008

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN TBS (Tandan Buah Segar) KELAPA SAWIT PADA PT. HINDOLI, CTP HOLDINGS (A CARGILL COMPANY) SUNGAI LILIN MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN BORLAND DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008 Rofiatun Ulfa Jurusan Sistem Informatika STMIK PalComTech Palembang Abstrak PT. Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) adalah salah satu Perusahaan yang bergabung atau melakukan join venture dengan Tamasek Holding Pte Ltd yaitu sebuah badan Usaha Milik Negara Singapura yang bergerak di sektor perkebunan kelapa sawit dan pengolahan kelapa sawit (CPO Mill). Perusahaan saat ini sangat membtutuhkan suatu sistem informasi yang dapat membantu memudahkan pekerjaan mereka. Sistem informasi yang ada pada PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin saat ini kurang efektif dan efisien sehingga informasi yang diperlukan oleh perusahaan itu sendiri harus didapatkan dengan lambat. Perancangan sistem ini telah sesuai dengan DFD (Data Flow Diagram) serta ERD (Entity Relationship Diagram) yang ada serta rancangan tabel database. Sistem yang dibangun nantinya akan dapat memudahkan pegawai untuk menjalankan aktivitas pekerjaan sehari-hari meliputi memasukkan data, menghapus data dan mencetak laporan. Dengan dibangunnya Sistem Informasi Pengolahan TBS (Tandan Buah Segar) Kelapa Sawit pada PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin diharapkan dapat mengatasi masalah yang sering dihadapi pegawai dalam menyelesaikan pekerjaan secara cepat dan tepat. Kata Kunci : Sistem Informasi, Pengolahan TBS, Borland Delphi, SQL Server PENDAHULUAN Proses pengolahan kelapa sawit adalah proses ekstraksi CPO (Crude palm Oil) secara mekanis dari tandan buah segar (TBS) kelapa sawit yang diikuti dengan proses pemurnian. Hasil utama yang dapat diperoleh ialah minyak sawit, inti sawit, sabut, cangkang dan tandan kosong. yang kemudian akan diproses lebih lanjut menjadi minyak masak, minyak industri, maupun bahan bakar (biodiesel) dan berbagai jenis turunannya seperti minyak alkohol, margarin, lilin, sabun, industri kosmetika, industri baja, kawat, radio, kulit, dan industri farmasi. Pengolahan TBS (Tandan Buah Segar) Kelapa Sawit itu sendiri di awali dengan proses pemanenan buah kelapa sawit, pengiriman buah ke PKS (Pabrik Kelapa Sawit) untuk di olah menjadi CPO (Palm Crude Oil) pada intinya melalui 4 Proses utama yaitu pemisahan brondol dengan janjang, Pencacahan dan pelumatan daging, pengepresan, dan pemurnian minyak. Sedangkan PK (Palm Kernel) melalui proses pemisahan brondol dengan janjang, Pencacahan dan pelumatan daging, pengepresan, pemisahan serabut dengan inti dan pemisahan cangkang dengan inti. Perusahaan Perseroan (Persero) PT. Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) adalah salah satu Perusahaan yang bergabung atau melakukan join venture dengan Tamasek Holding Pte Ltd yaitu sebuah badan Usaha Milik Negara Singapura yang bergerak di sektor perkebunan kelapa sawit dan pengolahan kelapa sawit (CPO Mill). 1

LANDASAN TEORI Sistem Informasi Menurut Kristanto (2008:12), Sistem informasi merupakan dari perangkat keras dan perangkat perangkat lunak komputer serta perangkat manusia yang akan mengolah data menggunakan perangkat keras dan perangkat lunak tersebut. Pengolahan TBS ( Tandan Buah Segar) Kelapa Sawit Menurut Setyamidjaja (2006:113) pengolahan kelapa sawit bertujuan untuk memperoleh minyak kelapa sawit mentah (CPO, crude palm oil) dan inti (kernel). Proses pengolahan dilakukan melalui 7 tahap yaitu pengangkutan dan penerimaan TBS, perebusan buah, pelepasan buah, pelumatan, pengeluaran minyak, pemurnian minyak, dan pengolahan inti sawit. Borland Delphi 2007 Menurut Tim Wahana Komputer (2006:20), program Borland Delphi adalah sebuah bahasa pemrograman yang dirilis dan dipopulerkan oleh perusahaan software besar bernama Borland Software Corporation, yang berdiri sejak tahun 1983 SQL Server 2008 Menurut Kusrini dan Koniyo (2007:145), SQL Server adalah perangkat lunak Relational Database Management System (RDBMS) yang di desain untuk melakukan proses manipulasi database berukuran besar dengan berbagai fasilitas. SQL Server digunakan untuk melakukan berbagai tugas seperti update data pada database ataupun untuk menampilkan data dari database. Kemampuannya dalam manajemen data dan kemudahan dalam pengoperasiannya membuat RDBMS ini menjadi pilihan para database administrator. HASIL DAN PEMBAHASAN DFD (Data Flow Diagram) Pendekatan analisis secara terstruktur menggunakan Data Flow Diagram (DFD) menggambarkan aliran arus data didalam sistem. Berdasarkan hasil analisa, peneliti memberikan gambaran arus data terhadap sistem yang akan direncanakan sebagai berikut : 1. Diagram Konteks Diagram konteks adalah diagram yang menggambarkan bagian besar dari aliran arus data sistem informasi pengolahan TBS (Tandan Buah Segar) kelapa sawit pada PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin. Diagram konteks ini juga menjelaskan sumber dan bagaimana informasi data-data tersebut diproses. Diagram Konteks dapat dilihat pada gambar 1: 2

Gambar 1. Diagram Konteks 2. Diagram Level 0 Diagram level 0 adalah diagram yang menunjukkan semua proses utama yang menyusun keseluruhan sistem, diagram ini dapat dilihat pada gambar 2 : 3

Gambar 2. Diagram Level 0 4

3. Diagram Level 1 Diagram Level 1 adalah merupakan perincian dari proses yang terdapat pada diagram konteks. Diagram ini diciptakan dari proses Level 0. Level ini menunjukan proses-proses yang menyusun setiap proses utama dalam level, untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 3. Gambar 3. Diagram Level 1 4. ERD (Entity Relationship Diagram) Berikut ini adalah gambar Entity Relationship Diagram (ERD) merupakan komponen-komponen himpunan entitas dan himpunan relasi yang masing-masing dilengkapi dengan atribut-atribut diagram yang menggambarkan hubungan antara entitas dengan attribute penghubungnya.berikut ERD pada gambar 4. 5

Gambar 4. ERD (Entity Relationship Diagram) Implementasi 1. Tampilan Form Sistem a. Menu Login Form login merupakan tampilan password, dan hak akses yang berfungsi untuk menjaga kerahasiaan data PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin. Form login dihasilkan berdasarkan desain rancangan menu login Adapun tampilan menu login pada gambar 5 : Gambar 5. Menu Login b. Menu Pilihan Form menu adalah tampilan untuk menampilkan list-list menu yang akan digunakan oleh admin dan user.. Form menu dihasilkan berdasarkan desain rancangan menu login Adapun tampilan form menu seperti pada gambar 6 6

Gambar 6. Menu Pilihan c. Form Input Bahan Baku Form masukan data bahan baku adalah tampilan untuk mamasukkan data bahan baku. Form masukan data bahan baku dirancang berdasarkan desain sistem Adapum tampilan form data bahan baku ini dapat dilihat gambar 7. Gambar 7. Form Input Bahan Baku d. Form Input Produksi Form masukan data produksi adalah tampilan untuk mamasukkan data produksi. Form masukan data produksi dirancang berdasarkan desain sistem Adapum tampilan form data produksi ini dapat dilihat gambar 8. 7

Gambar 8. Form Input Produksi e. Form Input Hasil Produksi Form masukan data hasil produksi adalah tampilan untuk mamasukkan data hasil produksi. Form masukan data hasil produksi dirancang berdasarkan desain sistem. Adapum tampilan form data hasil produksi ini dapat dilihat gambar 9. Gambar 9. Form Input Hasil Produksi f. Form Input Stok Form masukan data stok adalah tampilan untuk mamasukkan data stok. Form masukan data stok dirancang berdasarkan desain system, Adapum tampilan form data stok ini dapat dilihat gambar 10 8

Gambar 10. Form Input Stok g. Form Input Surat DI (Delivery Instruction) Form masukan data surat DI adalah tampilan untuk mamasukkan data surat DI. Form masukan data surat DI dirancang berdasarkan desain sistem. Adapum tampilan form data surat DI ini dapat dilihat gambar 11 Gambar 11. Form Input Surat DI (Delivery Instruction) h. Form Input Keluar Form masukan data keluar adalah tampilan untuk mamasukkan data keluar. Form input data keluar dirancang berdasarkan desain sistem Adapum tampilan form data keluar ini dapat dilihat gambar 12. 9

Gambar 12. Form Input Keluar i. Form Input Sample Form masukan data sample uji adalah tampilan untuk mamasukkan data sample uji. Form masukan data sample uji dirancang berdasarkan desain sistem. Adapum tampilan form data sample uji ini dapat dilihat gambar 13. Gambar 13. Form Input Sample j. Form Input Hasil Uji Sample Form masukan data hasil uji sample adalah tampilan untuk mamasukkan data hasil uji sample. Form masukan data hasil uji sample dirancang berdasarkan desain sistem. Adapum tampilan form data hasil uji sample ini dapat dilihat gambar 14. 10

Gambar 14. Form Input Hasil Uji Sample k. Form Arsip Form masukan data arsip adalah tampilan untuk mamasukkan data arsip. Form masukan data arsip dirancang berdasarkan desain sistem. Adapum tampilan form data arsip ini dapat dilihat gambar 15. Gambar 15. Form Arsip PENUTUP Berdasarkan pembahasan yang telah diuraikan tentang Sistem Informasi Pengolahan TBS (Tandan Buah Segar) Kelapa Sawit pada PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin. Maka penulis dapat menarik simpulan bahwa Proses pengolahan data TBS (tandan buah segar) kelapa sawit belum optimal dimana pencatatan data masih menggunakan lembaran form, penggunaan Microsoft Word dan Microsoft Excel dalam pengolahan data serta pembuatan laporan. Sistem Informasi pada PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin yang dikembangkan untuk mempermudah proses pengolahan data TBS (tandan buah segar) kelapa sawit dari awal penginputan data sampai pembuatan laporan. Sistem Informasi pada 11

PT Hindoli, CTP Holdings (A Cargill Company) Sungai Lilin dapat memperkecil kemungkinan kerangkapan data, dan proses pembuatan laporan dapat lebih mudah dan tepat waktu. DAFTAR PUSTAKA Kristanto, Andri. 2008. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Jogjakarta : gava Media. Kusrini dan Koniyo, Andri. 2007. Tuntunan Praktis Membangun Sistem Informasi Akuntansi dengan Visual Basic dan Microsoft SQL Server, Edisi 10. Yogyakarta : Andi Offset. Setyamidjaja, Djoehana. 2006. Kelapa Sawit, Budidaya, Panen, Pengolahan. Yogyakarta : Kanisuis. Wahana Komputer. 2006. Teknik Antarmuka Mikrokontroler dengan Komputer Berbasis Delphi. Jakarta : Salemba Infotek. 12