APLIKASI PENGOLAHAN DATA JASA TRANSPORTASI PADA PT. MANDIRA ERAJASA WAHANA CABANG TANJUNG ENIM DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "APLIKASI PENGOLAHAN DATA JASA TRANSPORTASI PADA PT. MANDIRA ERAJASA WAHANA CABANG TANJUNG ENIM DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008"

Transkripsi

1 APLIKASI PENGOLAHAN DATA JASA TRANSPORTASI PADA PT. MANDIRA ERAJASA WAHANA CABANG TANJUNG ENIM DENGAN MENGGUNAKAN DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008 Destiana Jurusan Manajemen Informatika POLTEK PalComTech Palembang Abstrak PT. Mandira Erajasa Wahana adalah suatu perusahaan yang bergerak di bidang penyedia jasa transportasi yang berada dibawah kendali Aoertrans (Garuda Indonesia Group). PT. Mandira Erajasa Wahana sebagai salah satu perusahaan penyedia jasa transportasi yang sedang berkembang tentunya terus melakukan berbagai macam perbaikan salah satunya adalah di bidang teknologi agar pekerjaan yang dilakukan bisa dilakukan dengan cepat dan akurat, yaitu dengan menggembangkan sebuah sistem dan aplikasi yang membantu dalam melaksanakan tugas seharihari. Guna meningkatkan kinerja dalam proses pelayanan dan pengolahan data maka diperlukan sistem komputer yang dirancang dengan teknik pemograman yang baik. Dengan demikian dapat memberikan pemecahan-pemecahan masalah bagi pihak-pihak yang menggunakan sistem komputerisasi dalam pengolahan data sekaligus sebagai alat bantu penyajian informasi yang baik dan tepat, sehingga tingkat kesalahan dan ketidak efisienan dalam pengolahan data dapat diminimalisasi dan bukan hanya kinerja pelayanan saja yang baik tetapi kinerja dalam pengolahan dan penyajian data kepada pihak-pihak yang berkepentingan juga menjadi lebih baik. Kata Kunci : Aplikasi, Pengolahan Data, Jasa Transportasi PENDAHULUAN Kemajuan teknologi informasi pada masa ini sudah sangat berkembang dengan pesat, menyebabkan hampir tidak ada batas ruang dan waktu untuk informasi ini berkembang cepat sehingga menciptakan suatu sistem informasi yang tangguh dan mampu membantu manusia dalam melakukan kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan teknologi dan informasi. PT. Mandira Erajasa Wahana adalah suatu perusahaan yang bergerak di bidang penyedia jasa transportasi yang berada dibawah kendali Aoertrans (Garuda Indonesia Group). PT. Mandira Erajasa Wahana sebagai salah satu perusahaan penyedia jasa transportasi yang sedang berkembang tentunya terus melakukan berbagai macam perbaikan salah satunya adalah di bidang teknologi agar pekerjaan yang dilakukan bisa dilakukan dengan cepat dan akurat, yaitu dengan menggembangkan sebuah sistem dan aplikasi yang membantu dalam melaksanakan tugas sehari-hari. PT. Mandira Erajasa Wahana menyediakan 159 armada transportasi dan 142 supir yang siap melayani dalam jasa transportasi bagi karyawan perusahaan, dari dan tempat tujuan karyawan tersebut, transportasi untuk pertambangan, dan kendaraan yang dibutuhkan perusahaan. Adapun jenis kendaraan yang disediakan oleh PT. Mandira Erajasa Wahana yaitu : 1

2 Tabel 1. Kendaraan Pada PT. Mandira Erajasa Wahana ( ) No Jenis Kendaraan Jumlah 1 Double Cabin 92 2 Single Cabin 10 3 Kijang Innova 12 4 DC-SUV 2 5 Dump Truck 6 Ton 1 6 Truk Peledak 1 7 Truk Bak Kayu 2 8 Mitsubisi L Kia Pergio 1 10 Ambulan 1 11 Tangki Air 4000L 1 12 Mitsubisi Colt Diesel 7 13 Hyunday Mighty 1 14 Mitsubisi PS Truk Crane 2 16 Tangki Tinja 1 Sumber : PT. Mandira Erajasa Wahana Perusahaan yang memakai jasa PT. Mandira Erajasa Wahana cabang Tanjung Enim antara lain adalah PT. Bukit Asam (Persero) dan PT. Pama Persada Nusantara (Persero). Jenis kontrak yang disepakati oleh PT. Mandira Erajasa Wahana dengan perusahaan pengguna jasanya yaitu dengan menyepakati kontrak per paket yang diajukan oleh PT Mandira Erajasa Wahana. PT. Mandira Erajasa Wahana belum sepenuhnya menggunakan proses komputerisasi, terutama pada kegiatan proses pengolahan data rekanan, data karyawan, data kendaraan, data satuan kerja, data kontrak, data pelaksanaan kontrak, data pemeliharaan kendaraan, data perbaikan kendaraan dan sebagainya dalam pembuatan laporan. Sistem yang digunakan yaitu masih menggunakan MS. Excel dan MS. Word dan buku besar. Penyimpanan data ada juga masih disimpan dalam bentuk arsip yang disimpan ke dalam map dan buku besar sehingga ada beberapa kekurangan seperti kesulitan dalam proses rekapitulasi data data-data yang yang di terima setiap harinya sehinnga pagawai merasa kesulitan dalam proses pencatatan, informasi yang kurang akurat dikarenakan terkadang data yang diperlukan mengalami kerusakan dan mengakibatkan kesalahan dalam proses pembuatan laporan, terjadi penumpukan data sehingga memperlambat dalam proses pencarian data dan pembuatan laporan. Data yang di arsip menggalami kerusakan serta sulit dalam pencarian data yang sudah lama. Ini membuktikan kelemahan yang sangat menghambat dalam proses kegiatan informasi, sehingga terlihat sangat lambat dalam memberikan laporan dan terhambatnya proses pengambilan keputusan. TINJAUAN PUSTAKA Aplikasi Menurut Dhanta (2009:32), aplikasi adalah software yang dibuat oelh suatu perusahaan komputer untuk mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Microsoft Word dan Microsoft Excell. 2

3 Menurut Hendrayudi (2008:194), aplikasi adalah pemograman komputer yang dipakai untuk melakukan pekerjaan tertentu guna untuk membantu pekerjaan dalam proses komputerisasi. Pengolahan Data Menurut Hasan (2008:18), Pengolahan data adalah yang dimaksudkan sebagai suatu proses untuk memperoleh data ringkasan dari data mentah dengan menggunakan cara atau rumusan tertentu. Kristianto (2008:8), Pengolahan data adalah waktu yang digunakan untuk menggambarkan perubahan bentuk data menjadi informasi yang memiliki kegunaan. Jasa Menurut Zeithaml dan Bitner yang dikutip oleh Daryanto (2011:237), Jasa pada dasarnya adalah seluruh aktivitas ekonomi dengan output selain produk dalam pengertian fisik, dikonsumsi dan diproduksi pada saat bersamaan, memberikan nilai tambah dan secara prinsip tidak berwujud (intangible) bagi pembeli pertamanya. Menurut Kotler yang dikutip oleh Daryanto (2011:237), Jasa ialah setiap tindakan atau unjuk kerja yang ditawarkan oleh salah satu pihak ke pihak lain yang secara prinsip tidak berwujud dan menyebabkan perpindahan kepemilikan apapun. Produksi jasa bisa juga tidak terikat pada suatu produk. Transportasi Menurut Kodir (2008:10), Transportasi berasal dari bahasa latin yaitu transportare, trans yang berarti seberang dan portare berarti mengankut atau membawa, sehingga dapat disimpulkan pengertian trasportasi adalah suatu kegiatan yang mengangkut barang atau penumpang dari suatu tempat ke tempat lain. Menurut Setiawan (2007:57), Transportasi atau perangkutan adalah perpindahan dari suatu tempat ke tempat lain dengan menggunakan alat pengangkutan, baik yang digerakkan oleh tenaga manusia, hewan (kuda, sapi, kerbau), atau mesin. HASIL DAN PEMBAHASAN Desain Data Flow Diagram (DFD) Pendekatan analisis secara terstruktur menggunakan Data Flow Diagram (DFD) menggambarkan aliran arus data didalam sistem. Berdasarkan hasil analisa, Peneliti memberikan gambaran arus data terhadap sistem yang akan direncanakan sebagai berikut: 1. Diagram Konteks Diagram konteks adalah diagram yang menggambarkan bagian besar dari aliran arus data aplikasi pengolahan data jasa transportasi pada PT Mandira Erajasa Wahana, dapat dilihat pada gambar dibawah ini : 3

4 Gambar 1. Diagram konteks 2. Diagram Level 0 Diagram level 0 adalah diagram yang menunjukkan semua proses utama yang menyusun keseluruhan sistem, diagram ini dapat dilihat pada gambar di bawah ini : 4

5 Gambar 2. Diagram Level 0 3. Diagram Level 1 Diagram Level 1 adalah merupakan perincian dari proses yang terdapat pada diagram konteks. Diagram ini diciptakan dari proses Level 0. Level ini menunjukan proses-proses yang menyusun setiap proses utama dalam level, untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar di bawah ini: 5

6 D1 Rekanan 10.1P Data Rekanan - Lap. Data Rekanan D2 Pembayaran 10.2P Data Pembayaran - Lap. Data Pembayaran D3 Keluhan 10.3P Data Keluhan - Lap. Data Keluhan D4 - Data Rekanan Penawaran 10.4P Data Penawaran - Lap. Data Penawaran D5 - Data Penawaran - Data Pembayaran - Data Rekanan Kontrak 10.5P Data Surat Kontrak - Lap. Data Kontrak Project Manager D6 Kendaraan 10.6P Data Kendaraan - Lap. Data Kendaraan D7 - Data Kendaraan Pemeliharaan 10.7P Data Pemeliharaan Kendaraan - Lap. Data Pemeliharaan Kendaraan D8 - Data Kendaraan Perbaikan 10.8P Data Perbaikan Kendaraan - Lap. Data Perbaikan Kendaraan D9 D10 Karyawan - Data Perbaikan Kendaraan - Data Pemeliharaan Kendaraan - Data Kendaraan - Data Kontrak - Data Keluhan Pelaksanaan 10.9P Data Karyawan 10.10P Data Pelaksanaan Kontrak - Lap. Data Karyawan - Lap. Data Pelaksanaan Kontrak Gambar 3. Diagram Level 1 Entity Relationship Diagram (ERD) Entity Relationship Diagram (ERD) adalah diagram yang menggambarkan hubungan antara entitas dengan attribute penghubungnya. Berikut ini adalah gambar Entity Relationship Diagram (ERD) yang berisis komponen-komponen himpunan entitas dan himpunan relasi yang masing-masing dilengkapi dengan atribut-atribut. 6

7 Gambar 4. Diagram ERD Implementasi a. Tampilan Login Tampilan form login digunakan oleh user untuk masuk kedalam aplikasi pengolahan data jasa transportasi. Hasil tampilan seperti pada gambar 5. Gambar 5. Tampilan Login b. Tampilan form menu utama Tampilan form menu utama digunakan untuk mengontrol seluruh jalannya program. Adapun tampilan menu utama terdiri dari beberapa menu utama file data kontrak, laporan, help dan close. Hasil taampilan menu utama seperti pada gambar 6. 7

8 Gambar 6. Tampilan form menu utama c. Tampilan Form Data Rekanan Tampilan form data rekanan digunakan untuk menginput data rekanan ke dalam program. Adapun tampilan form data rekanan seperti ada pada gambar 7. Gambar 7. Tampilan Form Data Rekanan d. Tampilan Form Data Penawaran Tampilan form data penawaran digunakan untuk menginput data penawaran ke dalam program. Adapun tampilan form data penawaran seperti ada pada gambar 8. 8

9 Gambar 8. Tampilan Form Data Penawaran e. Tampilan Form Data Kontrak Tampilan form data kontrak digunakan untuk menginput data kontrak ke dalam program. Adapun tampilan form data kontrak seperti ada pada gambar 9. Gambar 9. Tampilan Form Data Kontrak f. Tampilan Form Data Pembayaran Tampilan form data pembayaran digunakan untuk menginput data pembayaran ke dalam program. Adapun tampilan form data pembayaran seperti ada pada gambar 10. 9

10 Gambar 10. Tampilan Form Data Pembayaran g. Tampilan Form Data Pelaksanaan Tampilan form data pelaksanaan digunakan untuk menginput data pelaksanaan ke dalam program. Adapun tampilan form data pelaksanaan seperti ada pada gambar 11. Gambar 11. Tampilan Form Data Pelaksanaan h. Tampilan Form Data Keluhan Tampilan form data keluhan digunakan untuk menginput data keluhan ke dalam program. Adapun tampilan form data keluhan seperti ada pada gambar

11 Gambar 12. Tampilan Form Data Keluhan i. Tampilan Form Data Kendaraan Tampilan form data kendaraan digunakan untuk menginput data kendaraan ke dalam program. Adapun tampilan form data kendaraan seperti ada pada gambar 13. Gambar 13. Tampilan Form Data Kendaraan j. Tampilan Form Data Pemeliharaan Tampilan form data pemeliharaan digunakan untuk menginput data pemeliharaan ke dalam program. Adapun tampilan form data pemeliharaan seperti ada pada gambar

12 Gambar 14. Tampilan Form Data Pemeliharaan k. Tampilan Form Data Perbaikan Tampilan form data perbaikan digunakan untuk menginput data perbaikan ke dalam program. Adapun tampilan form data perbaikan seperti ada pada gambar 15 Gambar 15. Tampilan Form Data Perbaikan l. Tampilan Form Data Karyawan Tampilan form data pelaksanaan digunakan untuk menginput data pelaksanaan ke dalam program. Adapun tampilan form data pelaksanaan seperti ada pada gambar

13 Gambar 16. Tampilan Form Data Karyawan PENUTUP Berdasarkan hasil pembahasan, dapat diambil simpulan dari hasil permasalahan yang ada pada PT. Mandira Erajasa Wahana cabang Tanjung Enim yaitu Pengolahan data pada PT. Mandira Erajasa Wahana masih menggunakan Microsoft Word dan Microsoft Excell, dan buku besar buku besar rekapitulasi dengan mencatat semua data sehingga mengakibatkan keterlambatan dalam pengolahan data, kesalahan dalam proses pengolahan data dikarenakan diolah secara manual, terjadi penumpukan data di pengarsipan sehingga akan memerlukan waktu dan ketelitian dalam pengolahan data. Aplikasi pengolahan data jasa transportasi dapat membantu menyelesaikan masalah yang terjadi pada saat proses pengolahan data yakni dengan menggunakan aplikasi yang telah dibuat dan dalam menampilkan dan mencetak laporan yang diperlukan dengan baik, cepat dan lebih efisien. DAFTAR PUSTAKA Daryanto Sari Kuliah Management Pemasaran. Bandung : PT. Sarana Tutorial Nurani Sejahtera. Dhanta Sistem Informasi Modern, Terjemahan, Edisi I. Jakarta : PT. Era jaya. Hasan, Iqbal Pokok-pokok Materi Statistik 1. Jakarta : PT. Bumi Aksara. Hendrayudi Pemrograman Delphi 8.0. Bandung : CV. Yrana Widya. Kodir, Moh Paduan Penulisan Skripsi Teori dan Aplikasi. Bandung : CV. Pustaka Setia. Kristanto, Andri Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta : Gava Media. 13

PENGOLAHAN DATA ADMINISTRASI BERKAS KLAIM KORBAN PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008

PENGOLAHAN DATA ADMINISTRASI BERKAS KLAIM KORBAN PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008 PENGOLAHAN DATA ADMINISTRASI BERKAS KLAIM KORBAN PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM DELPHI 2007 DAN SQL SERVER 2008 Supanto Anderson Jurusan Manajemen Informatika POLITEKNIK PalComTech
