Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

dokumen-dokumen yang mirip
Dokumen ini diperuntukkan bagi LPMP di Tingkat Provinsi

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

PANDUAN PENGGUNA. Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia PADAMU NEGERI

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan. Negara Kesatuan Republik Indonesia. Panduan Fitur Baru PADAMU NEGERI

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Panduan Pengisian Data EDS Siswa PADAMU NEGERI

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Panduan Pengisian Data EDS Siswa PADAMU NEGERI

PENGATURAN AWAL APLIKASI SIAP ONLINE

Kitab SIAP Padamu Negeri

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia

PANDUAN OPERATOR LAYANAN PPDB ONLINE DKI JAKARTA

PANDUAN SINGKAT TATA KELOLA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

PANDUAN SINGKAT TATA KELOLA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

PANDUAN SINGKAT TATA KELOLA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

PANDUAN ADMIN DAN OPERATOR PPDB ONLINE

PANDUAN SIM GURU PEMBELAJAR (SIGELAR) v1.5

REKAP PERMASALAHAN DAN SOLUSI PADAMU NEGERI

PANDUAN PENGELOLAAN DATA PUSAT DATA DAN STATISTIK PENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

PANDUAN SINGKAT TATA KELOLA KOMUNITAS GTK

NUPTK. Admin SUDAH. Institusi. diharuskan. tersebut. Sekolah. bukan institusi. Sekolah. April 2, 2014

AKREDITASI MELALUI SISTEM PENILAIAN AKREDITASI (SISPENA) PAUD DAN PNF TAHUN 2018

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SIPP-IMTA (SISTEM PELAYANAN PERPANJANGAN IJIN MEMPEKERJAKAN TENAGA KERJA ASING) imta.jeparakab.go.id

PANDUAN ADMIN DAN OPERATOR PROVINSI DKI JAKARTA

Panduan Aktivasi Akun Sekolah Jawa Timur

PROSEDUR VERIFIKASI DAN VALIDASI (VERVAL) NOMOR REGISTRASI GURU (NRG) BAGI GURU DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN AGAMA RI

Verivikasi Validasi DATA KESETARAAN

KEMENTERIAN AGAMAA KANTOR WILAYAH PROVINSI JAWA BARAT

A. PENAMBAHAN ANGGOTA KOMUNITAS GTK Ketua komunitas dapat menambahkan anggota komunitasnya, berikut langkah-langkah penambahan anggota komunitas :

PANDUAN PELAKSANAAN PEMETAAN MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2013

PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK DINAS PENDIDIKAN Jl. Arif Rahman Hakim No. 2 Telp. (031) G R E S I K

Dokumen ini menerangkan cara penggunaan dan fitur-fitur yang terdapat pada system registrasi koperasi online ini.

DOKUMEN MANUAL PESERTA FKPS ONLINE Fasilitator Keamanan Pangan Sekolah 2016

PANDUAN V E R V A L P D

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

PEDOMAN PELAKSANAAN PEMETAAN MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2014

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK PENYEDIA BADAN DAN PERORANGAN

REFORMASI BIROKRASI. 1. Pendahuluan

Profil Pendidik dan Tenaga Kependidikan Provinsi Bali Tahun 2014

Kitab Panduan SIMPATIKA

Manual Daftar NIU dan Pembelian Formulir UPCM. Manual Pendaftaran NIU

DAPODIKDASMEN. Oleh: Wibawa Andry DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA SURAKARTA AGUSTUS 2016

Petunjuk Pengoperasian Admin Agency

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK ADMIN AGENCY

PEMUTAKHIRAN DATA PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

USER MANUAL UKM PANGAN AWARD Kementerian Perdagangan TIM PENYUSUN SUBDIT PENGEMBANGAN PRODUK LOKAL DIREKTORAT PERDAGANGAN DALAM NEGERI

EFEKTIFITAS PENGGUNAAN APLIKASI PADAMU NEGERI DALAM PENCARIAN DATA GURU DENGAN MENGGUNAKAN NOMOR UNIK PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN (NUPTK)

Buku Petunjuk Pengguna

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK ADMIN AGENCY

ANALISIS PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PROSES PEMUTAKHIRAN DATA PEGAWAI TEKNIS KEPENDIDIKAN (PTK) (Studi Kasus: SMP N 1 Grabag)

PANDUAN OPERATOR SEKOLAH

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Jl. Jenderal Sudirman, Senayan JAKARTA Telepon Laman : kemdikbud.go.id

Petunjuk Pengoperasian SPSE Admin Agency

Selanjutnya mengisi FORMULIR 1 dengan DATA SEKOLAH seperti berikut. Isi seperti contoh berikut: atau atau 60231

TAHAP 3 Proses Pemutakhiran Data NUPTK

Solusi SIMPATIKA. Sistem Informasi Pendidik dan Tenaga Kependidikan Kemenag

VERIFIKASI DAN VALIDASI DATA PESERTA DIDIK PUSAT DATA DAN STATISTIK PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2016

BAB I P E N D A H U L U A N

PERATURAN KEPALA BADAN INFORMASI GEOSPASIAL NOMOR 1 TAHUN 2015 TENTANG MEKANISME PERAN SERTA SETIAP ORANG DALAM JARINGAN INFORMASI GEOSPASIAL NASIONAL

APLIKASI LAYANAN PERTANAHAN ONLINE

MANUAL BOOK Sistem Informasi Pengadaan non SPSE (Untuk Penunjukan Langsung dan Pengadaan Langsung)

PANDUAN PENDAFTARAN SPAN-PTKIN 2015

PANDUAN APLIKASI VERVAL GTK KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKRETARIAT JENDERAL PUSAT DATA DAN STATISTIK PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2017

Kitab SIAP Padamu Negeri

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK ADMIN SATKER

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI VERIFIKASI DAN VALIDASI PESERTA DIDIK

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

Petunjuk Penggunaan Sistem Reservasi Online Kebun Raya Cibodas LIPI


User Guide Sebaran Satuan Pendidikan

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

User Guide (Pendaftar) Sistem Pendaftaran Online PMB. Universitas Prisma Manado BUKU PETUNJUK SISTEM PENDAFTARAN ONLINE UNIVERSITAS PRISMA MANADO

Untuk menghapus data riwayat diklat struktural, klik tombol

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK PENYEDIA

Buku Petunjuk Admin Instansi

Cetak Biodata dan Transkrip Nilai PANDUAN REGISTRASI. Mahasiswa. fisipupr.com

PROGRAM PPL DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KLATEN

PANDUAN APLIKASI MITRA KERJA PENILAI TANAH

Panduan Aplikasi. System Registrasi Online (SRO) Non Pendas. Pusat Komputer - Universitas Terbuka Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan

Buku Saku Guru PROGRAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN PPPPTK TK DAN PLB 2017 BANDUNG

Buku Panduan User SISTEM INFORMASI WAJIB LAPOR KETENAGAKERJAAN DI PERUSAHAAN PROPINSI JAWA TIMUR

PANDUAN LAYANAN SIMPATIKA VERSI 1.2

Pusat Data dan Statistik Pendidikan dan Kebudayaan

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK PENYEDIA

Universitas Islam Negeri Surabaya USER GUIDE SISTEM PENDAFTARAN ONLINE PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE (UINSA) PENDAFTAR

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

2018.b APLIKASI PENDATAAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH. aplikasi dapodikdasmen

Isikan alamat website

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

PANDUAN OPERASIONAL PANDUAN OPERASIONAL SOFTWARE SMARCHLINK SIPPADU ~ PELAYANAN PERIZINAN TERPADU UNTUK SMA ~

PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NON PNS BADAN LAYANAN UMUM (BLU) PUSAT PENGELOLAAN KOMPLEK KEMAYORAN TAHUN 2017

=== DOKUMENTASI WEBSITE SIDIKLAT ===

PANDUAN V E R V A L P D

Panduan Penggunaan. Aplikasi Sistem Informasi Pemanfaatan Ruang Milik Jalan (SI-Rumija) Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V - Surabaya

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG (SIMPeL) VERSI UNTUK PENYEDIA

Daftar Isi. Login Sekolah... 2 Informasi Sekolah... 6 Data Siswa... 9 Data Prestasi Siswa Informasi Hasil Seleksi

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN LANGSUNG. (SIMPeL) Versi UNTUK PEJABAT PENGADAAN & PPHP

A. CONTOH FORMULIR PERMOHONAN NOTARIS UNTUK DITUNJUK DALAM PENDAFTARAN WAJIB PAJAK BADAN SECARA ELEKTRONIK

Transkripsi:

Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia Dokumen ini diperuntukkan bagi Admin Dinas Pendidikan Kota/Kabupaten KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN Jl. Pintu 1 gd.d lt.17 Senayan, Jakarta 10270, Telepon 021-57974168 email : padamu@kemdikbud.go.id 2013 Kemdikbud, hak cipta dilindungi undang-undang

DAFTAR ISI I PENDAHULUAN 2 I.1 Tentang 2 I.2 Tentang NUPTK 2 I.3 Mengapa Harus Verval Ulang NUPTK 2013? 3 I.4 Apa Manfaat Bagi PTK? 4 II PROSES LOGIN 5 II.1 PENAMBAHAN OPERATOR BARU 6 III VERIFIKASI DAN VALIDASI PTK TINGKAT DINAS 8 III.1 Penjelasan Jenis Formulir A02, A03, dan A04 8 III.2 Alur Verifikasi PTK Formulir A02, A03, dan A04 9 III.3 Langkah Verifikasi dan Validasi Formulir A02, A03, dan A04 9 IV PENAMBAHAN AKUN ADMIN SEKOLAH 12 V DIREKTORI SEKOLAH 14 VI Lampiran-Lampiran 15 1

I PENDAHULUAN I.1 Tentang (singkatan dari Pangkalan Data Penjaminan Mutu Pendidikan Negara Kesatuan Republik Indonesia) merupakan Layanan Sistem Informasi Terpadu Online yang dibangun oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan - Penjaminan Mutu Pendidikan (BPSDMPK-PMP). dibangun sebagai pusat layanan data terpadu yang bersumber dari/ ke sistem transaksional BPSMPK-PMP Kemdikbud lainnya, meliputi: Evaluasi Diri Sekolah (EDS), NUPTK (Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan), Sertifikasi PTK, dan Diklat PTK. juga terbuka untuk menjadi salah satu layanan pusat sumber data bagi program-program terkait lainnya baik di lingkungan internal atau eksternal Kemdikbud. Melalui ini, BPSDMPK-PMP berupaya mendorong terwujudnya program - program pembangunan untuk peningkatan Mutu Pendidikan Nasional baik di tingkat pusat dan daerah dengan terpadu yang berbasis pada data-data yang faktual, transparan, obyektif, akurat, akuntabel dan berkesinambungan. Mari bersama kita tingkatkan Mutu Pendidikan Nasional yang berkesinambungan demi mencerdaskan generasi bangsa saat ini dan masa depan dengan semangat membangun bersama INDONESIA-ku. I.2 Tentang NUPTK NUPTK (Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan) merupakan kode identitas unik yang diberikan kepada seluruh Pendidik (Guru) dan Tenaga Kependidikan (Staf) di seluruh satuan pendidikan (Sekolah) di Indonesia. NUPTK dibangun oleh Direktorat Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan (PMPTK) Depdiknas tahun 2006. Seiring dengan program Reformasi Birokrasi, NUPTK sejak tahun 2011 dikelola oleh Sekretariat Badan Pengembangan SDM Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu 2

Pendidikan (BPSDMPK-PMP) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Dalam perkembangannya, NUPTK menjadi syarat utama yang harus dimiliki oleh seluruh PTK se-indonesia untuk dapat mengikuti program-program Kementerian lainnya, antara lain: Sertifikasi PTK Uji Kompetensi PTK Diklat PTK, dan Aneka Tunjangan PTK I.3 Mengapa Harus Verval Ulang NUPTK 2013? NUPTK yang dikelola oleh PMPTK sejak tahun 2006-2010 kemudian dikelola oleh BPSDMPK-PMP sejak 2011 menjadi kode referensi utama untuk dapat mengikuti berbagai program pengembangan PTK yang dilaksanakan oleh Kemdikbud, antara lain: Sertifikasi, Uji Kompetensi, Diklat, dan Aneka Tunjangan PTK lainnya. BPSDMPK-PMP yang bertanggungjawab sepenuhnya terhadap pengelolaan NUPTK sangat berkepentingan melakukan VerVal Ulang NUPTK 2013 dalam rangka meningkatkan penjaminan mutu pendidikan nasional khususnya para PTK. Dengan peran aktif PTK dalam melaksanakan program VerVal Ulang NUPTK periode 2013 ini. BPSDMPK-PMP dapat membantu progress penjaminan peningkatan mutu para PTK dengan lebih obyektif, transparan, akurat dan berkesinambungan. Data PTK hasil VerVal Ulang NUPTK yang dikelola oleh BPSDMPK-PMP akan menjadi sumber referensi utama untuk pelaksanaan program-program peningkatan mutu PTK yang dilaksanakan oleh Direktorat Kemdikbud terkait pada tahapan selanjutnya. 3

I.4 Apa Manfaat Bagi PTK? Setiap PTK diberi akun login untuk dapat memutakhirkan data personal masingmasing setiap saat setiap waktu darimana saja secara online 24 jam. Setiap PTK akan diberi fasilitas media jejaring sosial untuk saling berbagi, berkomunikasi dan berkolaborasi antar PTK se-indonesia. Setiap PTK akan memiliki Kartu Digital NUPTK yang uptodate di /kode_nuptk (dalam proses pengembangan) Setiap PTK akan diberi fasilitas ruang penyimpanan (storage) online untuk menyimpan beragam arsip dokumen secara digital seperti: Ijazah, Sertifikat, Piagam-Piagam, Surat Tugas, dan lain sebagainya (dalam proses pengembangan) 4

II PROSES LOGIN Untuk login di layanan PADAMU silakan kunjungi website pilih menu LOGIN, kemudian klik LOGIN DISDIK. Gambar 1. Login PADAMU Setelah itu masukkan user dan password anda dengan benar, kemudian klik LOGIN. Gambar 2. Isikan user dan password PADAMU 5

II.1 PENAMBAHAN OPERATOR BARU Admin Disdik bisa menambahkan operator Disdik baru untuk menggunakan layanan PADAMU, ikuti langkah-langkah berikut : 1. Operator baru yang akan ditambahkan harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu ke SIAP Komunitas di http://siapku.com (Tips : bisa juga langsung ke alamat berikut https://paspor.siap-online.com/registrasi ) 2. Admin Dinas login ke layanan PADAMU kemudian pilih menu Kelola Dinas > Kelola Akun > Daftar Akun Administrator. Setelah itu klik ikon tombol TANDA (+) Gambar 3. Tampilan Layanan Kelola Akun 3. Isikan email operator baru yang telah didaftarkan di SIAPKu, kemudian klik CEK EMAIL Gambar 4. Proses input email pada pedaftaran Akun 6

4. Ditampilkan DATA AKUN operator baru tersebut, jika sudah benar klik SIMPAN Gambar 5. Tampilan verifikasi akun yang ditambahkan 5. Ditampilkan tambah operator baru telah berhasil, klik CETAK untuk mencetak surat akun. Gambar 6. Tampilan Cetak Tanda Bukti 6. Operator baru harus melakukan aktivasi akun untuk bisa menggunakan layanan PADAMU, lihat panduan yang ada pada cetak surat akun. 7

III VERIFIKASI DAN VALIDASI PTK TINGKAT DINAS III.1 Penjelasan Jenis Formulir A02, A03, dan A04 PTK yang harus melakukan verifikasi terlebih dahulu ke Dinas Pendidikan Kota/Kabupaten adalah PTK yang berkriteria membawa formulir A02, A03, dan A04. Adapun penjelasan formulir tersebut adalah sebagai berikut Formulir A02 : bagi PTK yang datanya masih terdaftar pada sekolah sebelumnya, sehingga harus dikoreksi sekolah tersebut menjadi sekolah tempat bertugas saat ini Formulir A03 : bagi PTK yang keberadaannya pada sekolah belum diverifikasi, sehingga harus ditempatkan pada sekolah tempat bertugas saat ini Formulir A04 : bagi PTK yang menjadi Pengawas Sekolah Untuk PTK yang berkriteria membawa formulir A02 dan A03, setelah dilakukan verval di Dinas Pendidikan Kota/Kabupaten maka akan mendapatkan cetak formulir A01 dari PADAMU yang harus dibawa ke Admin Sekolah untuk dilakukan verval. 8

III.2 Alur Verifikasi PTK Formulir A02, A03, dan A04 Gambar 7. Alur Verifikasi & Validasi Formulir A02/A03/A04 III.3 Langkah Verifikasi dan Validasi Formulir A02, A03, dan A04 9

1. Login ke kemudian pilih menu Pendidik & Tenaga Kependidikan > Verifikasi & Validasi 2. Klik salah satu tombol ENTRI FORMULIR A02, A03 atau A04 Gambar 8. Entri Verval Formulir A02/A03/A04 3. Isikan Kode Formulir kemudian klik CEK FORMULIR Gambar 9. Pengisian kode formulir untuk di Verval 10

4. Lakukan pencarian Sekolah, kemudian centang sekolah yang benar. Klik LANJUT Gambar 10. Pilih sekolah induk 5. Dimunculkan halaman konfirmasi dan jika sudah benar klik SIMPAN Gambar 11. Konfirmasi isian data verval 11

6. Berhasil menyimpan verval dan lakukan CETAK untuk mencetak Formulir A01 Gambar 12. Verval berhasil dan melakukan cetak Formulir A01 7. Selanjutnya Formulir A01 ini diberikan ke PTK untuk dilakukan verval ke Admin Sekolah IV PENAMBAHAN AKUN ADMIN SEKOLAH Proses ini adalah merupakan penambahan NPSN sementara (SIAP ID) yang digunakan untuk sekolah-sekolah yang belum memperoleh akun karena NPSN tidak ada (tidak ada cetakan di CD ROM karena tidak ada NPSN di DAPODIK). Langkahnya adalah sebagai berikut : 1. Login ke kemudian pilih menu Satuan Pendidikan > Pengajuan NPSN Sementara. Klik tombol PENGAJUAN SEKOLAH BARU Gambar 13. Pengajuan Sekolah Baru 12

2. Isikan data sekolah dengan lengkap, kemudian klik SIMPAN Gambar 14. Pegisian data sekolah baru 3. Proses pengajuan telah berhasil dan klik tombol CETAK untuk melakukan cetak surat akun Padamu bagi Sekolah Gambar 15. Cetak surat akun PADAMU bagi sekolah yang ditambahkan 4. Selanjutnya admin sekolah harus melakukan aktivasi sesuai cetak surat akun tersebut 13

V DIREKTORI SEKOLAH Direktori Sekolah digunakan untuk melihat data sekolah yang sudah mengaktivasi layanan PADAMU. Cara menggunakan fitur ini adalah lakukan login ke kemudian pilih menu Satuan Pendidikan > Direktori Sekolah > Daftar Sekolah. Gambar 16. Direktori sekolah 14

VI LAMPIRAN-LAMPIRAN Lampiran 1 : Formulir A01 15

Lampiran 2 : Formulir A02 16

Lampiran 3 : Formulir A03 17

Lampiran 4 : Formulir A04 18

Lampiran 5 : Cetak Akun Sekolah 19

Lampiran 6 : Cetak Akun LPMP 20

Lampiran 6 : Cetak Akun Dinas 21