Manual Prosedur. Pendaftaran Ulang Mahasiswa JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur. Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Tugas Akhir JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Bimbingan Tugas Akhir

MANUAL PROSEDUR DAFTAR ULANG MAHASISWA

CONTOH MANUAL PROSEDUR PUBLIKASI PENELITIAN JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur PEMBIMBINGAN AKADEMIK PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENYUSUNAN KRS

Manual Prosedur MAHASISWA PINDAHAN ALIH JENJANG PRODI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM MALANG

Manual Prosedur Konsultasi dan Pengisian KRS Mahasiswa

Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya. Revisi Tanggal Perpajakan Agustus 2013 MP-UJM-P-FIA-UB. Tanggal : 19 Agustus 2013

Instruksi Kerja PEMBIMBINGAN AKADEMIK PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR Penyusunan KRS

Manual Prosedur PRE DIETARY INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT JURUSAN GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PEMBIMBINGAN RENCANA STUDI JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA MP-UJM-AB-FIA-UB 06.

Manual Prosedur Pemrogaman KRS dan Bimbingan Akademik

MANUAL PROSEDUR PEMBIMBINGAN AKADEMIK

EVALUASI KINERJA DOSEN

MANUAL PROSEDUR REGISTRASI MAHASISWA LAMA

Registrasi Mahasiswa Lama

MANUAL PROSEDUR PEMBIMBINGAN RENCANA STUDI JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA MP-UJM-AB-FIA-UB 06.

Manual Prosedur MATRIKULASI PROGRAM ALIH JENJANG D III GIZI JURUSAN GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENGISIAN KRS PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENETAPAN PENASEHAT AKADEMIK

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAANBIMBINGAN SKRIPSI

EVALUASI KINERJA KARYAWAN

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI (KRS)

MANUAL PROSEDUR REKAPITULASI KEHADIRAN MAHASISWA

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI

Manual Prosedur. Pelaksanaan Kuliah PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU BIOMEDIK

Revisi ke : - Tanggal : 13 Februari Dibuat oleh : Penjaminan Mutu Fakultas Peternakan dan Perikanan UNTAD. Dikaji ulang oleh : Wakil Dekan 1

MANUAL PROSEDUR PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) MAHASISWA UNIVERSITAS MA ARIF NAHDLATUL ULAMA KEBUMEN

MANUAL PROSEDUR KARTU RENCANA STUDI PROGRAM DOKTOR ILMU TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN SEMESTER PENDEK

Manual Prosedur TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA. Universitas Brawijaya, 2013 All Rights Reserved

Standard Operating Procedure PENASIHAT AKADEMIK (PA)

MANUAL PROSEDUR PEMBIMBINGAN AKADEMIK

Manual Prosedur. Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Tesis PROGRAM STUDI STUDI MAGISTER ILMU BIOMEDIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Standard Operating Procedure REGISTRASI MAHASISWA LAMA

Standard Operating Procedure Registrasi Mahasiswa Lama

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN, PELAKSANAANUJIAN SKRIPSI DAN PENYERAHAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR DAFTAR ULANG MAHASISWA LAMA

MANUAL PROSEDUR EVALUASI KINERJA DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

Manual Prosedur Pembimbingan Akademik

MANUAL PROSEDUR MANAJEMEN AKADEMIK

MANUAL PROSEDUR PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN KKN-P

Manual Prosedur Registrasi Mahasiswa

Manual Prosedur Konsultasi Akademik & Bimbingan Konseling

Manual Prosedur Registrasi Mahasiswa

MANUAL PROSEDUR PENCETAKAN KARTU HASIL STUDI (KHS) PROGRAM PASCA SARJANA

Manual Prosedur MONITORING DAN EVALUASI PENULISAN TUGAS AKHIR. Program Studi Ilmu Gizi FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN KKN-P

Manual Prosedur. Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-Tematik)

Manual Prosedur Pengisian KRS Jurusan Fisika Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI

MANUAL PROSEDUR. Pengisian KRS

Manual Prosedur Registrasi Mahasiswa

Manual Prosedur MONITORING DAN EVALUASI PENULISAN TUGAS AKHIR. Program Studi Ilmu Gizi FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR SEMINAR PROPOSAL SKRIPSI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

Manual Prosedur PRE DIETETIC INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Registrasi Mahasiswa

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAANPENENTUAN DOSEN PEMBIMBING PENYUSUNAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR PERANCANGAN & PENGEMBANGAN KURIKULUM JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

MANUAL PROSEDUR MONITORING DAN EVALUASI KURIKULUM

MANUAL PROSEDUR SEMESTER PENDEK

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELAYANAN ADMINISTRASI MAHASISWA UNIVERSITAS TADULAKO (SOP-PPM-UTD )

Manual Prosedur EVALUASI PROSES BELAJAR MENGAJAR JURUSAN GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN USULAN SEMINAR SKRIPSI

STANDAR OPERATION PROCEDURE (SOP)

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN KRS MAHASISWA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Registrasi Mahasiswa

FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI

Manual Prosedur Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Skripsi

FAKULTAS SAINS DAN TEKNIK UNDANA. Judul : Manual Prosedur Pengisian KRS dan KHS Tanggal dikeluarkan : 1 April Area : Gugus Jaminan Mutu Revisi :

MANUAL PROSEDUR PENGUBAHAN KARTU RENCANA STUDI MAHASISWA PROGRAM PASCA SARJANA

MANUAL PROSEDUR EVALUASI PROSES BELAJAR MENGAJAR JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS ANDALAS

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENGAJUAN CUTI AKADEMIK

MANUAL PROSEDUR PENYELENGGARAAN SEMESTER PENDEK

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU BIOMEDIK

MANUAL PROSEDUR. Pelaksanaan Perubahan Rencana Studi (KPRS)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FKIP UNSYIAH Darussalam, Banda Aceh

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN UJIAN TESIS

Manual Prosedur Administrasi KKL Jurusan Fisika Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

PENDAFTARAN SEMINAR PROPOSAL

INSTRUKSI KERJA PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA KODE DOKUMEN IK. UJM-JM.FMIPA-UB.03

Manual Prosedur Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS)

MANUAL PROSEDUR REGISTRASI MAHASISWA BARU

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PERUBAHAN NILAI JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR Daftar Ulang

Manual Prosedur. Penyusunan Jadwal Kuliah PROGRAM PASCASARJANA FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur MATRIKULASI MAHASISWA ALIH PROGRAM D III GIZI PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur. Pelaksanaan Praktek Kerja Lapang (PKL)

Transkripsi:

Manual Prosedur Pendaftaran Ulang Mahasiswa JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA Universitas Brawijaya, 2008 All Rights Reserved

Manual Prosedur Pendaftaran Ulang Mahasiswa JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA MP.UJM-JK-FK-UB.01 Revisi : 1 Tanggal : 1 Agustus 2008 Dikaji ulang oleh : Sekretaris Jurusan Keperawatan Dikendalikan oleh : Unit Jaminan Mutu Disetujui oleh : Ketua Jurusan Keperawatan Jurusan Keperawatan Fakultas Kedokteran Manual prosedur Jurusan Keperawatan Disetujui Oleh Revisi ke- 1 Tanggal : 1 agustus 2008 MP.UJM-JK-FK- UB.01 Ketua Jurusan 1

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Illahi Robbi hanya dengan kebesarannyalah manual prosedur Pendaftaran Ulang Mahasiswa Jurusan Keperawatan dapat terselesaikan. Manual prosedur ini adalah salah satu produk dari Unit Jaminan Mutu Jurusan Keperawatan. Tujuan dibuatnya manual prosedur ini adalah agar Jurusan Keperawatan tertib administrasi dan kearsipan sehingga terwujud tata kelola yang baik (good governanace). Manual prosedur ini berisi penjelasan menyeluruh menyangkut prosedur administrasi kegiatan Pendaftaran Ulang Mahasiswa di Jurusan Keperawatan. Dokumen ini dibuat untuk pertama kali dan dengan waktu yang terbatas, oleh karena itu saran dan kritik dari semua pihak sangat diharapkan demi kesempurnaan isi dokumen manual prosedur ini. Semoga dokumen ini dapat dimanfaatkan semua pihak. Malang, 1 Agustus 2008 Ketua Jurusan Dr. Subandi, DAHK.,MKes. 1

DAFTAR ISI Kata Pengantar... Daftar Isi... Manual prosedur pendaftaran ulang mahasiswa... Tim Penyusun... 2

Pendaftaran Ulang Mahasiswa Pengertian : Prosedur ini adalah prosedur yang mengatur aktivitas pendaftaran ulang mahasiswa lama untuk mengawali semester baru yang meliputi registrasi administrasi dan akademik. Tujuan: Memastikan bahwa persiapan dan pelaksanaan registrasi mahasiswa dapat berjalan sesuai prosedur. Definisi: Kartu Hasil Studi (KHS) adalah sebuah kartu atau borang (form) yang berisi tentang nilai mahasiswa untuk mata kuliah semester sebelumnya. Kartu Rencana Studi (KRS) adalah sebuah kartu atau borang (form) yang berisi tentang jumlah dan jenis mata kuliah yang harus diambil atau diprogram, sesuai dengan hasil prestasi mahasiswa pada semester sebelumnya dan prasyarat tiap mata kuliah. Khusus semester 1 dan 2, mata kuliah yang diprogram adalah paket wajib. Dosen Penasehat Akademik (dosen wali) adalah dosen yang ditugaskan oleh Jurusan untuk memberikan nasehat akademik kepada beberapa mahasiswa, baik menyangkut strategi pemrograman mata kuliah per semester maupun memberikan bimbingan konseling dan monitoring. Staf Rekording Jurusan adalah tenaga administrasi di jurusan yang memberikan pelayanan akademik kepada mahasiswa. Pihak-pihak yang Terkait: 1. Mahasiswa 2. Pembimbing Akademik 3. Staf Administrasi Jurusan(Rekording dan Pengajaran) 4. Ketua Jurusan 3

Dokumen/formulir: 1. Kartu Rencana Studi (KRS). 2. Kartu Hasil Studi (KHS) 3. Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) yang masih berlaku. Mekanisme dan Prosedur: Mahasiswa : 1. Mahasiswa menerima KHS 2. Mahasiswa memprogram mata kuliah pada KRS. 3. Mahasiswa meminta persetujuan pada dosen penasehat akademik dalam pengambilan mata kuliah semester berjalan sesuai dengan Indeks Prestasi (IP) yang diperoleh mahasiswa. 4. Mahasiswa mengisi mata kuliah yang di program pada program komputer SIAKAD (Sistem Informasi Akademik) yang diketahui oleh staf rekording jurusan. Pembimbing Akademik : 1. Dosen penasehat akademik memberikan konsultasi akademik kepada mahasiswa. 2. Dosen penasehat akademik menyetujui mata kuliah yang diprogram mahasiswa dengan menandatangani KRS. Staf Rekording Jurusan 1. Mencetak KRS mahasiswa yang telah diprogram melalui komputer. 2. Membagikan hasil cetak KRS ke mahasiswa. 3. Staf rekording jurusan memantau kegiatan pengisian KRS di komputer dengan program SIAKAD. 4. Mengarsip KRS mahasiswa. Ketua Jurusan : 1. Menandatangani KHS mahasiswa 4

Flowchard: Kegiatan Akademik untuk Mahasiswa di Jurusan Keperawatan MAHASISWA Ke SUB BAG. AKADEMIK: Mengambil KHS Menerima KRS (rangkap 3) diisi Ke DOSEN PENASEHAT AKADEMIK: - Konsultasi - Minta tanda tangan KRS - 1 lembar KHS dan KRS diarsip dosen PA Ke SUB BAG. AKADEMIK - Menyerahkan KRS - Mengisi rencana studi di komputer (online) 5

Tim Penyusun Ketua Sekretaris Anggota : dr. Sri Andarini, M.Kes : Dian Susmarini, MN : Ns. Tina Handayani Nasution, Skep Ns. Rinik Eko Kapti, Skep Helmy Kurniawan Rahmawati Maulidia 6