Perancangan Sistem Informasi Persediaan Barang Dengan Metode First In First Out (FIFO) Andriani Kusumaningrum 1)

dokumen-dokumen yang mirip
Aplikasi Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagangan dengan Menggunakan Metode Rata-Rata Bergerak pada PT. Distribusi Indonesia Jaya

LAPORAN TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA TOKO PELANGI

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN OBAT SECARA MULTIUSER PADA APOTIK SARWO SEHAT KARANGANYAR

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH

PENERAPAN PENILAIAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG DENGAN METODE FIRST IN FIRST OUT (FIFO)

Perancangan Sistem Akuntansi Keuangan Sri Siswanti 6)

IMPLEMENTASI VISUAL BASIC NET PADA PROGRAM RETAIL PRODUK HASIL LAUT PADA TOKO KBS SECARA TUNAI

BAB IV ANALISA DAN PEMECAHAN MASALAH

Perancangan Sistem Informasi Persediaan pada PT. Djasa Autotrans

JSIKA Vol. 5, No ISSN X

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

Vol. 7 No. 1 April

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORITIS. Istilah akuntansi untuk persediaan yang digunakan untuk menunjukkan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN ANALISIS. satu dari metode strategi pengembangan yaitu Rapid Application Development

Sistem Informasi Inventory pada UD. Sinar Bintang Cemerlang

Guide Book untuk menggunakan System Aplikasi Expedisi. Panduan mengoperasikan system aplikasi expedisi.

Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Persediaan Pada PT. Putra Kencana Jaya Medan

LAPORAN TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN ALAT-ALAT LISTRIK PADA PT. LANDEL ELEKTRIK SEMARANG

PERSEDIAAN. Berdasarkan kriteria di atas, persediaan akan mencakup unsure-unsur sebagai berikut:

Sistem Akuntansi Penjualan pada Namex Cell Delanggu

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Setelah user menambah data transaksi penjualan dan menyimpannya dengan menekan

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

Gambar 4.38 Struktur Menu 2. Form Login Layar ini berfungsi pertama saat user membuka layar untuk masuk ke dalam sistem.

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

No Output Informasi. 1 Neraca Aktiva dan Pasiva. 2 Laporan Laba-Rugi Laba/Rugi Kotor, Total HPP, Total

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TOKO BESI LANCAR BERORIENTASI OBJEK

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM. aplikasi Sistem Informasi Akuntansi Pada Perusahaan Taksi PT. PARA

BAB III PEMBAHASAN HASIL PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK. Dalam pelaksanaan Kerja Praktek di PT Industri Telekomunikasi

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

SISTEM INFORMASI PENGAGENDAAN SURAT KELUAR MASUK PADA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH KECAMATAN POLANHARJO DENGAN APLIKASI MULTI USER

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

MANUAL BADAK POINT OF SALE (POS)

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... xii BAB I PENDAHULUAN...

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM. Berikut ini merupakan tampilan user interface beserta keterangan dari user interface bersangkutan

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

SETUP AWAL DATABASE ACCURATE

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENJUALAN APOTEK

KOMPUTERISASI PENILAIAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG DENGAN METODE FIFO PADA DISTRO WALLNUT INVANSION BOYOLALI

BAB IV PERANCANGAN. dengan proses yang ditentukan, berikut ini adalah tahapan tahapan dari proses. 1. Rancangan Bagan Alir Document ( Flow Map )

Design The User-Interface 1. Rancangan Form Login

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN

BAB IV ANALISIS KERJA PRAKTEK. sehingga menghambat kegiatan operasional dalam perusahaan.

KOMPUTERISASI SISTEM STOK KERTAS BERBASIS MULTIUSER (STUDY KASUS : CV ARAYA MEDIA GRAFIKA SURAKARTA)

SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG SECARA MULTIUSER PADA APOTIK KINASIH BULU SUKOHARJO DENGAN METODE RATA RATA BERGERAK

AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH I

PERANCANGAN APLIKASI KOMPARASI PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN ANTARA METODE FIFO, LIFO DAN AVERAGE

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 4 Persediaan (inventory)

Manajemen Persediaan. Penilaian & Pengendalian Persediaan. Dinar Nur Affini, SE., MM. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Manajemen

customer. Disini tersedia fasilitas tambah, ubah dan hapus data customer.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PENGGUNAAN METODE FIFO SEBAGAI ALUR KELUAR MASUK BARANG PADA PT.EXPRAVET NASUBA BERBASIS VISUAL STUDIO 2008

BAB IV HASIL PRAKTEK KERJA DAN ANALISIS

PERANCANGAN SISTEM PERSEDIAAN BARANG MENGGUNAKAN METODE FIFO PADA PT. PANJUNAN SUKARAJA SUKABUMI

DAFTAR ISI RINGKAS SALING BERBAGI & SITUS DOWNLOAD SILABUS SPEKTRUM 2008 KATA PENGANTAR DAFTAR ISI RINCI BAB 1 PENDAHULUAN 1

pada tabel 2. Untuk mengurangi resistance to change serta agar tidak mempersulit

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap tahun 2003/2004

Tampilan layar menu login

BAB II LANDASAN TEORI. mengenai definisi akuntansi terlebih dahulu. Penjelasan mengenai definisi

Gambar 1: Tampilan Login. Untuk menjalankan Sistem Aplikasi pada PT Brahmana, pertama kali user harus memasukkan user dan password yang terdapat pada

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Stok Obat Pada Apotek Arjowinangun Hanik Mujiati

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

PERSEDIAAN A. HARGA PEROLEHAN/HARGA POKOK PERSEDIAAN

SISTEM INFORMASI PEMBUKUAN BERBASIS WEB PADA PERUSAHAAN DAGANG LA BRUNDORE COOKIES SEMARANG

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Apotik Sinar Jaya yang bertempat di ruko Oktoiskandar No.2 Samarinda

BAB IV HASIL DAN ANALISIS. slip khususnya pada unit Simpan Pinjam.

KASUS : SISTEM INFORMASI TRANSAKSI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI

Prosedur Menjalankan Aplikasi

Nama : Totok Suprawoto NIM : Program : Sistem Informasi

DAFTAR ISI ABSTRAK... DAFTAR ISI...

DAFTAR ISI. LEMBAR PENGESAHAN... ii. PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... iii. ABSTRAK... ix

Analisis Sistem Persediaan dalam Akuntansi Mina Sari dan Muhammad Dahria

BAB 4 PENILAIAN PERSEDIAAN DAN PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN

BAB II LANDASAN TEORI

Sistem Informasi Persediaan Keluar Masuk Barang Pada Inside Distro Jakarta Rocky Aji Wibowo Universitas Surakarta

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. yang telah diperoleh dari hasil studi lapangan. Analisis sistem dilakukan dengan

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

Perancangan Sistem Informasi Persediaan Pada Toko Besi Sinar Jaya

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

SKRIPSI APLIKASI PENGELOLAAN PERSEDIAAN BUAH NAGA DENGAN METODE FIFO DRAGON FRUIT INVENTORY MANAGEMENT APPLICATION WITH THE FIFO METHOD

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. PERSETUJUAN SKRIPSI... ii. PERNYATAAN ORISINALITAS... iii. ABSTRACT... iv. ABSTRAK... v. MOTTO...

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA CV. PUTRA MAS PRATAMA. Oleh. Jati Putra, S.Kom, S.E., MM Dosen Tetap STMIK IBBI Medan ABSTRAK

BAB IV HASIL DAN ANALISIS. digunakan adalah metode Rapid Application Development (RAD). Pengembangan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Sistem Informasi Pengendalian Ketersediaan Bahan Baku Produksi Pada PT. Kurnia Aneka Gemilang

Transkripsi:

ISSN: 1693 17 173 Perancangan Sistem Informasi Persediaan Dengan Metode First In First Out (FIFO) Andriani Kusumaningrum 1) Abstract Inventories of goods by using First In First Out (FIFO) can be in more control and can know the total cost of existing inventory at any time without having to conduct physical count first. The results of this research is a design information system of merchandise inventory using the First In First Out (FIFO). The design of the system in this research is the context diagram, Design Database comprising eight tables (tables of goods, suppliers of goods into the header, details incoming goods, outgoing goods header, detail stuff out exit, returns the header entry of goods, details incoming goods returns), the scheme menu and input-output design. Keywords : Inventory, First In First Out (FIFO) I Pendahuluan Metode FIFO (First In First Out) merupakan metode penentuan persediaan yang didasarkan pada asumsi (anggapan) bahwa barang yang pertama kali diperoleh / dibeli (masuk) adalah yang paling dulu dijual atau dikeluarkan. Dengan demikian barang-barang yang ada dalam persediaan dianggap berasal dari pembelian-pembelian yang terakhir, karena barang-barang yang berasal dari pembelian sebelumnya dianggap telah dijual atau dikeluarkan. Metode ini dalam praktek seringkali dipandang lebih praktis, karena ketika perusahaan melakukan penjualan barang seringkali sukar untuk diketahui dari pembelian yang manakah asalnya dari barang yang dijual itu karena barang yang lama dan baru bercampur menjadi satu. Pada harga yang cenderung stabil, maka metode FIFO ini lebih tepat untuk dipergunakan. Dengan metode FIFO akan di dapat pengawasan yang lebih dan bisa mengetahui jumlah harga pokok persediaan yang ada pada setiap waktu tanpa harus mengadakan perhitungan fisik terlebih dahulu. Dalam hal ini disebabkan karena dengan metode perpetual 1) Staf Pengajar STMIK Sinar Nusantara Surakarta Jurnal Ilmiah SINUS.1

mutasi (pertambahan/pengurangan) persediaan dicatat dalam rekening kartu pembantu persediaan. Dalam kolom penjualan atau pengeluaran harus dicantumkan asal pembelian barang yang dijual yaitu diambil dari mpembelian barang yang paling awal, apabila masih kurang diambil dari pembelian berikutnya dan seterusnya sampai jumlahnya mencukupi. Demikian pula pada kolom sisa atau saldo harus dicantumkan asal sisa barang yang ada berdasarkan urutan tanggal pembelian dari sisa yang bersangkutan. II. Metode Penelitian Metode penelitian yang dilakukan terdiri dari studi pustaka dan perancangan sistem. III. Landasan Teori 3.1. Sistem Informasi Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial, dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan kepada pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan. (Hartono, Jogiyanto, 2005) 3.2. Persediaan Persediaan adalah aktiva yang dimliki oleh sebuah perusahaan yang tersedia untuk dijual dalam kegiatan normal, dalam proses produksi / dalam perjalanan dan dalam bentuk bahan baku / keperluan untuk dipakai dalam proses produksi. (Henry Simamora, 2000) Sedangkan pengertian persediaan barang dagangan sendiri adalah barang barang yang dimiliki dengan tujuan akan dijual kembali dimasa yang akan datang. (Harnanto, 1992) Didalam akuntansi untuk persediaan, manajemen perlu menentukan jumlah persediaan barang dagangan yang ada digudang pada akhir periode akuntansi, yang akan dilaporkan sebagai aktiva lancar pada neraca dan biaya pokok persediaan yang dijual selama periode akuntansi yang akan dilaporkan sebagai pengurang dari penjualan pada laporan Rugi laba. Kuantitas jenis jenis persediaan pada akhir periode fiscal haruslah ditentukan guna mengkalkulasi biaya pokok persediaan barang dagangan yang dijual. Terdapat dua macam metode dalam perhitungan persediaan barang dagangan yaitu metode fisik dan metode perpetual. 1. Metode fisik Yaitu suatu metode pencatatan persediaan yang ditentukan dengan menghitung nilai persediaan pada akhir periode dalam 2.Jurnal Ilmiah SINUS

gudang. Didalam metode ini jumlah persediaan ditentukan dengan cara mengadakan perhitungan fisik persediaan yang ada digudang yang dilakukan secara periodic. Dengan metode ini maka jumlah persediaan yang ada digudang tidak dapat diketahui melalui catatan, karena penambahan / pengurangan persediaan tidak dicatat langsung kerekening persediaan. 2. Metode perpetual Yaitu metode yang digunakan untuk mengetahui setiap mutasi persediaan yang dicatat dalam perkiraan persediaan barang dagangan. Pencatatan persediaan barang dagangan dalam hal ini biasanya dibuat dengan menggunakan kartu persediaan barang dagangan. Metode FIFO (First In First Out), metode ini mengalokasikan harga pokok persediaan yang dijual ( digunakan ) dan persediaan barang yang masih ada digudang berdasarkan asumsi bahwa persediaan barang dijual sesuai dengan urutan pembelian barang tersebut. Pada metode FIFO fisik, nilai persediaan ditentukan atas dasar harga terbaru dari persediaan yang ada digudang dan persediaan barang dengan harga pokok yang lebih lama dianggap sudah terjual. IV. Perancangan Sistem 4.1. Diagram Konteks SUPPLIER data supplier faktur pembelian data barang 0 Persediaan dengan Metode FIFO lap. data barang lap. data supplier lap. data barang masuk lap. barang keluar lap. retur barang masuk lap. rugi laba kartu persediaan PIMPINAN PEMBELIAN bukti retur order barang PENJUALAN Gambar 1. Digram konteks Jurnal Ilmiah SINUS.3

4.2. Perancangan Database Tabel 1. Desain Struktur Tabel Pengisian Data Di Sistem Di Program 1 Tanggal Tanggal D 8 Tanggal 2 Kd_brg C 6 3 Nama Nm_brg C 25 Nama 4 Satuan Satuan C 10 Satuan 5 Harga Harga N 6 Harga Beli 6 Stok Awal Stok_awal N 3 Stok Awal 7 Brg_msk N 3 8 Keluar Brg_klr N 3 Keluar 9 Stok Akhir Stok_akhir N 3 Stok Akhir 10 Limit Stok Limit N 3 Limit Stok Tabel 2. Desain Struktur Tabel Pengisian Data Supplier Di Sistem Di Program 1 Supplier Kd_sup C 7 Supplier 2 Nama Supplier Nm_sup C 25 Nama Supplier 3 Alamat Alm C 25 Alamat 4 Telepon Telp C 12 Telepon Tabel 3. Desain Struktur Tabel Header Data Di Sistem Di Program 1. Transaksi _msk C 10. Transaksi 2 Tgl. Transaksi Tgl_msk D 8 Tgl. Transaksi 3 Supplier Kd_sup C 7 Supplier 4.Jurnal Ilmiah SINUS

Tabel 4. Desain Struktur Tabel Detail Data Di Sistem Di Program 1. Transaksi _msk C 10. Transaksi 2 Kd_brg C 6 3 Jumlah Jml N 3 Jumlah 4 Harga Beli Harga2 N 6 Harga Beli Tabel 5. Desain Struktur Tabel Header Data Keluar Di Sistem Di Program 1. Transaksi _klr C 10. Transaksi 2 Tgl. Transaksi Tgl_kl D 8 Tgl. Transaksi r Tabel 6. Desain Struktur Tabel Detail Data Keluar Di Sistem Di Program 1. Transaksi _klr C 10. Transaksi 2 Kd_brg C 6 3 Jumlah Jml N 3 Jumlah 4 Harga Jual Harga1 N 6 Harga Jual Tabel 7. Desain Struktur Tabel Header Data Retur Di Sistem Di Program 1. Retur _rtr C 10. Retur 2 Tgl. Retur Tgl_rtr D 8 Tgl. Retur 3 Tgl. Transaksi _tran C 10. Transaksi Jurnal Ilmiah SINUS.5

Tabel 8. Desain Struktur Tabel Detail Data Retur Di Sistem Di Program 1. Transaksi _klr C 10. Transaksi 2 Kd_brg C 6 3 Jumlah Jml N 3 Jumlah 4 Harga Harga3 N 6 Harga 4.3. Perancangan Sketsa User Interface Setup Master Transaksi Laporan Utility Konfigurasi Input Data Data Re- Index Ubah Password Input Data Supplier Keluar Supplier Tutup Buku Exit Retur Backup Keluar Retur Restore Persediaan Rugi Laba Gambar 2. Sketsa user interface 6.Jurnal Ilmiah SINUS

4.4. Perancangan Desain Input-Output ::. PENGOLAHAN DATA BARANG >>>>> PENGOLAHAN DATA BARANG Nama 000999 00000000000000000000000000000 Harga Satuan Stok Awal 0000000000 999,999.99 99999 Tambah Koreksi Simpan Hapus Keluar Gambar 4. Desain Input Data ::. PENGOLAHAN DATA SUPPLIER >>>>> PENGOLAHAN DATA SUPPLIER Supplier 000-999 Nama Supplier 00000000000000000000000000000 Alamat 00000000000000000000000000000. Telepon 00000000000 Tambah Koreksi Simpan Hapus Keluar Gambar 5. Desain Input Data Supplier ::. PENGOLAHAN DATA BARANG MASUK>>>>> P E N C A T A T A N D A T A B A R A N G M A S U K. Transaksi 99.99.9999 Tanggal Transaksi dd-mm-yyyy Supplier 000-999 Nama Supplier 0000000000000000000 Nama Jumlah Harga Sub Total TOTAL PEMASUKAN BARANG : 999,999,999 Tambah Simpan Batal Keluar Gambar 6. Desain Input Transaksi Jurnal Ilmiah SINUS.7

::. PENGOLAHAN DATA BARANG KELUAR >>>>> P E N C A T A T A N D A T A B A R A N G K E L U A R. Transaksi 99.99.9999 Tanggal Transaksi dd-mm-yyyy Nama Jumlah Harga Sub Total TOTAL PENGELUARAN BARANG : 999,999,999 Tambah Simpan Batal Keluar Gambar 7. Desain Input Transaksi Keluar ::. PENGOLAHAN DATA BARANG KELUAR >>>>> P E N C A T A T A N D A T A B A R A N G K E L U A R. Transaksi 99.99.9999 Tanggal Transaksi dd-mm-yyyy Nama Jumlah Harga Sub Total TOTAL PENGELUARAN BARANG : 999,999,999 Tambah Simpan Batal Keluar Gambar 8. Desain Input Transaksi Keluar Nama LAPORAN DATA BARANG Saldo Awal Kelua Saldo Akhir 99 X(6) X(25) 9(3) 9(3) 9(3) 9(3) 99 X(6) X(25) 9(3) 9(3) 9(3) 9(3) 99 X(6) X(25) 9(3) 9(3) 9(3) 9(3) Gambar 9. Desain Output Laporan Data 8.Jurnal Ilmiah SINUS

LAPORAN DATA SUPPLIER Nama Supplier Alamat. Telepon 99 X(7) X(25) X(25) X(12) 99 X(7) X(25) X(25) X(12)............... Gambar 10. Desain Output Laporan Data Supplier LAPORAN DATA BARANG MASUK. Transaksi Tanggal Transaksi Supplier Nama Jumlah Harga Satua Jumlah Harga 99 X(10) dd-mm-yy X(6) X(6) X(25) 9(3) 9(6) 9(8) 99 X(10) dd-mm-yy X(6) X(6) X(25) 9(3) 9(6) 9(8)........................... TOTAL BARANG MASUK : 9(8) Gambar 11. Desain Output Laporan Data LAPORAN DATA BARANG KELUAR Tanggal : dd-mm-yyyy Halaman : 99 Tanggal Nama. Jumlah Harga Jumlah 99 X(10) dd-mm-yy X(6) X(25) 9(3) 9(6) 9(8) 99 X(10) dd-mm-yy X(6) X(25) 9(3) 9(6) 9(8)........................ TOTAL BARANG KELUAR : 9(10) Gambar 12. Desain Output Laporan Data Keluar. Retur LAPORAN DATA RETUR BARANG MASUK Tanggal Retur. Transaksi Tang gl Transak Baran g Nama Baran g Jumlah Harga Satua 99 X(10) dd-mm-yy X(10) dd-mm-yy X(6) X(25) 9(3) 9(6) 9(8) 99 X(10) dd-mm-yy X(10) dd-mm-yy X(6) X(25) 9(3) 9(6) 9(8).............................. TOTAL RETUR BARANG MASUK : 9(8) Gambar 13. Desain Output Laporan Data Retur Jumlah Harga Jurnal Ilmiah SINUS.9

Nama 99 99 Tanggal dd-mm-yy dd-mm-yy LAPORAN KARTU PERSEDIAAN BARANG : 00000000000000000000000 Keluar Saldo Qty Harga Total Qty Harga Total Qty Harga Total 9(3) 9(6) 9(8) 9(3) 9(6) 9(8) 9(3) 9(6) 9(8) 9(3) 9(6) 9(8) 9(3) 9(6) 9(8) 9(3) 9(6) 9(8)................................. Gambar 14. Desain Output Laporan Kartu Persediaan V. Kesimpulan Perancangan sistem informasi persediaan barang dagangan dengan metode first In first out (FIFO ) antara lain : berupa diagram konteks, perancangan database, perancangan input-output dan Perancangan Sketsa User Interface. Metode ini mempunyai kelebihan antara lain: dagangan yang pertama kali masuk atau dibeli bisa pertama kali keluar atau dijual; kita bisa megetahui harga barang yang lama tidak sama dengan harga barang yang baru, dapat mengetahui harga pokok persediaan tanpa harus mengadakan perhitungan fisik terlebih dahulu karena menggunakan metote perpetual. Daftar Pustaka Harnanto, Dasar akuntansi keuangan intermediate, liberty, yogyakarta, 1992 Hartono, Jogiyanto. (2005). Analisis & Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Andi Yogyakarta. Henry simamora, Akutansi basic pengambilan keputusan bisnis jilid 2, Erlangga, Jakarta, 2000 10.Jurnal Ilmiah SINUS