Panduan Penggunaan Aplikasi Fastflight. Versi 2.6c

dokumen-dokumen yang mirip
Tutorial Penggunaan CEPAT, MUDAH DAN MURAH

PANDUAN PENGGUNAAN SYSTEM ANTACITRA

Syarat & Ketentuan. Ketentuan Umum

3. Silahkan isi nama hotel / nama kota, tanggal check-in, jumlah malam dan jumlah kamar yang di pesan lalu klik CARI HOTEL

Totalitas Dalam Pelayanan Menjadi Kebanggaan. Rabu, 28 Januari 2015

Panduan Refund dan Reschedule Tiket Pesawat. Panduan Refund Tiket Pesawat

Panduan Reservasi Lion Air Group etiketing.com

Panduan Booking Tiket PELNI

Sistem Booking Tiket di MMBC ada 2 cara, yaitu booking melalui menu Cari Tiket Promo & melalui menu Booking Tiket

Panduan Setting SA PLN Bukopin. PT Bimasakti Multi Sinergi

F.1 Kereta Api F.1.1 Pembelian F Pilih Tanggal, Jumlah Penumpang dan Rute Perjalanan

[PANDUAN PENGGUNAAN WEB REPORT]

[PANDUAN PENGGUNAAN WEB REPORT]

Panduan Penggunaan. AndaraLink Web Portal (AWP) Version 2.2. Bank Andara 2016

PANDUAN TRANSAKSI MULTIBILLER

PANDUAN SMART ONLINE

Panduan Booking Tiket Kereta

PETUNJUK PEMESANAN TIKET KERETA API DENGAN LAYANAN CALL CENTER DAN PERBANKAN

Panduan Transaksi Multibiller Dan BPJS

TRAVEL DIGITAL ASSISTANT

PANDUAN BOOKING.

Petunjuk Penggunaan Akses Web B2E Corporate

Panduan Penggunaan. AndaraLink Web Portal (AWP) Version 2.0. Bank Andara 2015

MANUAL BOOK MUP CLIENT PT JATELINDO PERKASA ABADI JL. CIPAKU 4 NO. 15 KEBAYORAN BARU, JAKARTA SELATAN JAKARTA INDONESIA

Menu Utama. Inputkan User dan PIN: Contoh : User : bs0006 PIN : Jika data yang di inputkan sudah benar maka Tekan Tombol : Login

APLIKASI LAYANAN PERTANAHAN ONLINE

Manual Book. Aplikasi Garuda Online Sales Web

Memulai Program MANUAL SOFTWARE MYTRAVEL. Persiapan Data Master. MyTravel Software Manual Book.

TUTORIAL BOOKING MASKAPAI

Halaman Login Web Topup Chip Sakti

User Guide. System Sertifikasi LSP TIK Indonesia LSP TIK INDONESIA

Panduan Integrasi SpeedCash Via Plugin

TUTORIAL SINGKAT AGENTTIKET.ID

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... 1 BAB I Halaman Awal Proses Registrasi Login Pendaftar... 5 BAB II... 8 PROSES PERIJINAN...

SIPP Online. User Manual SIPP Online

Panduan Transaksi Fastpay & FastKAI V PT. Bimasakti Multiwealth

idoctor - Software untuk membantu Dokter Praktek berbasis Cloud USER MANUAL idoctor / Software Dokter Praktek

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Panduan Reservasi Kereta Api ATA-GRASS

PANDUAN AGEN MENJADI. Edisi 2.0/2/2016/II. Kudoplex Jl. Yado 1 No. 7, Radio Dalam Jakarta Selatan

Prosedur Menjalankan Aplikasi

Menu Admin Fastpay Perbarui Menu Fastpay

INSTALASI APLIKASI : LANGKAH 2 : Install aplikasi dengan cara klik file kiosbank.apk yang sudah di download sebelumnya.

Isikan alamat website

subagent.arenatiket.com Powered by Arenasistem

FASTPAY KOLEKTIF. PT BIMASAKTI MULTIWEALTH Rev

ONLINE PAYMENT SYSTEM 2016

PANDUAN INSTALASI DAN PENGGUNAAN

MANUAL BOOK. Speedtravel Gang Besen No 8 Semarang, Jawatengah Telp : (024) , (024) Fax : (024)

Aplikasi permohonan paspor online adalah aplikasi yang dibuat untuk menghindari penumpukan calon pemohon paspor di unit layanan paspor / kantor

Menu User List digunakan Cabang atau Distributor Keagenan MMBC untuk mendaftarkan User Baru Tanpa Batas.

PANDUAN SMART ONLINE

PANDUAN TEKNIS INSTALASI DAN PENGGUNAAN APLIKASI KOIN MOBILE

ELIRA - PTLR USER MANUAL V1.0. Badan Tenaga Nuklir Nasional. layanan.batan.go.id/ptlr/elira PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL

BANK DANAMON. Panduan Penggunaan D-OPS ANDROID D-OPS

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI PAYMENT POINT ONLINE BANK (PPOB)

Bab IV HASIL DAN ANALISIS

TATA CARA PENDAFTARAN USER ONLINE

MANUAL LOKET PPOB BUKOPIN

Panduan Penggunaan AndaraLink Web Portal (AWP) Version 1.0. Bank Andara 27 Februari 2012

TIKET PESAWAT - UMROH - TOUR - RENTAL MOBIL & BUS PARIWISATA - OUTBOUND - PPOB TUTORIAL UMUM

Website : Mobile : Twitter

LANGKAH MUDAH MELAKUKAN RESERVASI TIKET KERETA API BATAS WAKTU RESERVASI

PAYMENT POINT ONLINE BANK BRI PANDUAN TEKNIS INSTALASI DAN PENGGUNAAN APLIKASI PPOB BRI MOBILE

Cara Bertransaksi Di Mandiri internet

I. PENDAHULUAN. *Fasilitas KS212Mobile melalui fitur SMS mobile dan Internet dalam tahap pengembangan

FAQ AKSES ADIRA FINANCE (Khusus Wilayah Jabodetabekser dan Jabar)

Web DDS QA. Situs Jasa Layanan Pelanggan (Customer) Lab PENGUJIAN. Panduan Pengguna (User Manual) Versi 1.0

Cara Pendaftaran dan Upgrade ke Premium Member Bebas Bayar

BUKU PANDUAN BOOKING TIKET, HOTEL DAN KAI

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.0

Panduan Form Issued Lion Air ATA-GRASS

Mengacu kepada PIN Nr.: 019/2011 tentang "PROCEDURE CORPORATE ONLINE BOOKING GARUDA"

KERETA API VIA INDONESIA

PANDUAN PENDAFTARAN SPAN-PTKIN 2015

1. Halaman Pendaftaran & Login

Kepada Yth. Calon Mitra Agen Paradiso Tour Di Tempat

TUTORIAL LANGKAH LANGKAH

Guide untuk Sistem Informasi Manajemen Keuangan Akademik Univeristas Mercu Buana

itrimegah Internet Trading Frequently asked questions

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam merancang dan membangun sistem penjualan online ini ada

Cara Bertransaksi Di Internet Banking Mandiri

5 Cara Mudah Membayar Premi

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENGANGKUT) VERSI 1.0

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI CAFÉ VERSI 1.0

AGENBNI46 USER GUIDE

DISKON ISTIMEWA UNTUK TIKET PESAWAT ATAU HOTEL

PANDUAN PENGISIAN FORMULIR PENDAFTARAN BEASISWA ONLINE UNIVERSITAS HASANUDDIN

WEB To SMS Broadcast BMA

Panduan Deposit Topup 24 Jam (Mandiri) PT. Bimasakti Multiwealth

TUTORIAL LANGKAH LANGKAH

Tiket Promo merupakan system pencarian tiket pesawat terbang dengan harga AGENT termasuk harga-harga promosi dari maskapai,

SAHARA (Sahabat Usaha Rakyat) www. sahara-aerotravel.com

e-p3kgb MANUAL APLIKASI REGISTRASI KEGIATAN P3KGB edisi revisi 1

M A N U A L B O O K WEBUSER V1.0

Manual Penggunaan Sistem Pengeloalaan TBO. Untuk Pokjar, Karunika dan LPBAUSI

Buku Petunjuk Operasional SISTEM PROPOSAL ELEKTRONIK Dana Alokasi Khusus (DAK) Sentra IKM

Bab III PERANCANGAN SISTEM

FORMULIR PENGIRIMAN (CASH IN)

Transkripsi:

Panduan Penggunaan Aplikasi Fastflight Versi 2.6c PT Bimasakti Multiwealth

Aplikasi Fastflight Versi 2.6c Silakan masukkan user id FA anda dan password yang anda terima via sms Kemudian klik login untuk login aplikasi

Aplikasi Fastflight Versi 2.6C Menu berguna untuk melihat hasil pencarian yang anda lakukan Menu untuk mencari booking yang telah dilakukan Menu terdapat 3 pilihan menu yaitu : - Cek status tiket untuk memastikan issued telah berhasil atau on progress - Cetak ulang tiket yang telah berhasil terissued - Setting fee pesawat untuk setting manual admin yang diberikan ke pelanggan

Aplikasi Fastflight Versi 2.6C Menu Untuk pembelian asuransi perjalanan jika anda menginginkan. Asuransi Perjalanan Equity : - Harga Premi Rp 10.000 - Masa Perlindungan 7 hari - Berlaku Untuk Peserta dengan usia 1 s/d 69 tahun - Manfaat Asuransi - Santunan Meninggal dunia Karena kecelakaan Rp 100 juta - Santunan Meninggal dunia Karena sakit / sebab alami Rp 1 juta Menu Merupakan syarat dan ketentuan reservasi tiket pesawat online (Fastflight) Menu Menu Untuk kembali ke halaman awal untuk keluar dari aplikasi fastflight

Aplikasi Fastflight Versi 2.6C Menu menampilkan berita-berita terbaru dari fastflight, update informasi mencakup dari maskapai maupun dari Fastflight termasuk info tiket promo dan info update lainnya Menu merupakan kumpulan dari pertanyaan mendasar mengenai aplikasi fastflight dan maskapai Menu menampilkan informasi yang diberikan dari maskapai masing masing dari program promo dan informasi lainnya

Proses Booking Aplikasi Fastflight Versi 2.6C Masukkan kota asal, tujuan dan tanggal keberangkatan Masukkan jumlah penumpang yang akan berangkat Kemudian klik Akan tertampil tiket termurah untuk setiap maskapai Untuk mencari jadwal yang lebih lengkap bisa klik Untuk mencari ualng klik

Proses Booking Aplikasi Fastflight Versi 2.6C hasilnya seperti gambar di samping, yang merupakan harga termurah dari jam penerbangan yang tersedia untuk setiap maskapai. Untuk Maskapai Garuda dan Lion air untuk menampilkan harga jual silahkan klik Untuk Maskapai Citilink, AirAsia, dan Mandala Air harga yang tertampil merupakan harga basic.untuk mengetahui harga jual klik

Proses Booking Aplikasi Fastflight Versi 2.6C Untuk cek harga hanya bisa maksimal 3 pengecekan. Jika ingin cek harga lainnya tunggu proses hingga proses pengecekan harga selesai. Jika sudah ditentukan maskapai, jadwal penerbangan dan harga yang demaksud kemudian klik untuk melanjutkan proses booking

Booking Detail Apliksi Fastflight Langkah awal silakan klik untuk memunculkan semua maskapai yang bisa dipilih sebagai filter pencarian maskapai kemudian klik Masukkan Kota keberangkatan, Kota Tujuan, dan Tanggal keberangkatan yang diinginkan Pilih jumlah penumpang yang akan berangkat (Jumlah Max penumpang tergantung dari maskapai) Klik untuk penampilkan jadwal penerbangan yang tersedia

Booking Detail Sriwijaya, Merpati, Sky Aviation, Xpressair, Trigana Air, Transnusa Pilih Maskapai Sriwijaya, merpati, Sky Aviation, XpressAir, Trigana Air, atau Transnusa yang di kehendaki kemudian pilih penerbangan yang diinginkan Untuk Harga yang tertampil merupakan harga jual yang sebenarnya Pilih untuk melanjutkan proses Booking Klik reset untuk mencari kembali/pencarian ulang jadwal penerbangan

Booking Detail Maskapai Garuda & Lion Air Pilih Maskapai Garuda Indonesia atau Lion Air maka akan tertampil pilihan penerbangan Pilih jam penerbangan yang diinginkan oleh calon penumpang Untuk cek harga klik tombol untuk HARGA TERMURAH berada di PALING ATAS Pilih untuk melanjutkan proses Booking Klik untuk mencari kembali/pencarian ulang jadwal penerbangan

Booking Detail Cilitink, Mandala, Kalstar, Air Asia Pilih Maskapai Citilink, Mandala, Kalstar, Air Asia, maka akan tertampil pilihan penerbangan Pilih jam penerbangan yang diinginkan oleh calon penumpang Untuk Harga yang tertampil belum merupakan harga jual Klik tombol untuk mengetahui harga jual Pilih untuk melanjutkan proses reservasi Klik untuk mencari kembali/pencarian ulang jadwal penerbangan

Proses Booking Aplikasi Fastflight Masukkan Nomor HP/telp Calon penumpang (pastikan semua nomer handphone yang ada di form terisi semua dan boleh diisi no yang sama) Masukkan data anda yang sesuai dengan identitas anda. Pastikan semua data sesuai identitas (KTP, SIM, PASPORT) baik penumpang dewasa, anak maupun infant/bayi. Untuk isian Nomer identitas anak, bisa menggunakan identitas orangtua Isi semua form yang tersedia dengan data calon penumpang yang sebenarnya Klik untuk untuk proses booking selanjutnya Klik menu untuk mencari ulang rute dan menu untuk mengosongkan kembali form yang telah diisi

Proses Booking Aplikasi Fastflight Pastikan Data Reservasi Yang anda masukkan sesuai dengan identitas penumpang. Kesalahan dikarenakan pengisian identitas yang mengakibatkan penumpang tidak bisa berangkat bukan merupakan tanggungjawab kami Jika sudah sesuai klik untuk ke tahap proses selanjutnya Jika data belum sesuai dengan data penumpang atau data penerbangan silahkan klik untuk mengulangi kembali proses booking

Proses Booking Aplikasi Fastflight Menu pada pengisian data penumpang berguna untuk mencari data penumpang yang pernah melakukan booking tiket melalui anda. Klik tanda pilih untuk memasukkan data penumpang secara otomatis dan klik hapus untuk menghapus data penumpang

Seach Booking Aplikasi Fastlight Klik untuk mencari hasil booking yang telah dilakukan Cek kembali data booking tersebut dan pastikan sesuai dengan keinginan calon penumpang Jika data telah sesuai klik untuk melanjutkan proses pembayaran Dan akan tertampil juga jumlah komisi yang anda terima Untuk cek booking bisa juga dilakukan melalui menu data booking saya di pojok kiri bawah aplikasi Masukkan tanggal booking atau nama maskapai dan kode booking ( pilih salah satu)

Menu Payment Aplikasi Fastflight Menu digunakan untuk pembayaran booking yang sudah sesuai dengan permintaan penumpang. Pastikan data sudah benar. Menu untuk print booking dan struk berupa struk booking tiket pesawat terbang Menu Untuk mengirimkan sms jadwal perjalanan dan kode booking ke no hp pelanggan yang telah dimasukkan Menu Untuk kembali ke menu utama Penumpang dapat membeli asuransi perjalanan dengan mencentang

Proses Pembayaran Reservasi Jika Payment berhasil akan muncul keterangan Klik untuk melanjutkan proses issued

Cek Status Tiket Tampilan setelah bayar secara otomatis akan masuk ke menu administrasi Pastikan status CONFIRMED/TICKETED Jika status on progres mohon tunggu prosesnya dan jika issued berhasil otomatis ketika klik kembali status berubah menjadi CONFIRMED/TICKETED Untuk mencetak tiket silahkan klik

Cetak Ulang Struk & Setting Fee pesawat Seteleh klik akan keluar halaman yang memuat cetak struk, e-tiket dan sertifikat asuransi Atau dapat juga ke menu dan pilih menu yang berfungsi untuk mencetak struk pembayaran tiket pesawat terbang. Masukkan nama maskapai dan kode booking kemudian klik dan akan muncul struk pembayaran Tiket Pesawat Terbang, E-TIKET (Electronic Ticket), dan sertifikan asuransi bagi penumpang yang membeli asuransi perjalanan Klik untuk mencetak struk pembayaran tiket pesawat terbang

Cetak Sertifikat Asuransi & Setting Fee pesawat Pada menu terdapat menu pilih Sertifikat Asuransi. Pilih No.polis di sebelah kiri dan pastikan data di sertifikat tersebut sudah benar. Klik untuk mencetak sertifikat asuransi perjalanan equity. Pada menu anda dapat menset besaran admin yang anda kehendaki. Pilih maskapai yang anda kehendaki kemudian masukkan pin anda dan klik Untuk mereset data ulang silahkan klik

Pembelian Asuransi pembayaran Pilih Pembelian Asuransi Pembayaran pada menu utama Isikan Nomor Identitas, Nama terganggung, Tanggal lahir, No HP Ahli Waris, dan tanggal keberangkatan Pastikan data diisi dengan benar, kemudian klik untuk melanjutkan proses pembelian asuransi

Pembelian Asuransi pembayaran Jika transaksi sukses akan muncul struk pembayaran dan bisa cetak struk pembelian atau bisa klik untuk menuju ke www.fastpay.co.id/enduser untuk mendapatkan sertifikat dari pembelian asuransi perjalanan Transaksi yang berhasil akan otomatis memotong saldo anda

Cetak Ulang Struk & E-Ticket Silakan buka Web report dengan klik https://www.fpkita.net:9191/ Masukkan user id dan password anda beserta captcha yang muncul Pilih menu laporan kemudidan klik menu transaksi

Cetak Ulang Struk Klik logo untuk menampilkan e-ticket Klik logo untuk Cetak ulang struk

Hubungi Support Support Fastravel Email : marketing@fastravel.co.id Call : 031-8535799 / Fax : 031-8540311 Office : Jl Delta Raya Utara kav 49 51 Deltasari Baru Sidoarjo 61256 Jawa Timur