BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISA DAN PERANCANGAN BASIS DATA SENTRA CPD PADA PT. LN AMANAH INDONESIA

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI BERJALAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada saat sekarang ini

BAB 1 PENDAHULUAN. Sistem basis data merupakan sistem yang membantu organisasi untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan, dimana untuk menjalankan suatu proses bisnis pada era

BAB 1 PENDAHULUAN. pengguna dalam menggunakan data-data tersebut serta dapat menghasilkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 Pendahuluan 1.1. Latar belakang

PERANCANGAN BASIS DATA BERBASIS WEBSITE UNTUK PROGRAM PENDIDIKAN PERSIAPAN UJIAN CFP PADA PT. IFPI EDUKASI INDONESIA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi pada era globalisasi sekarang ini

BAB 1 PENDAHULUAN. periodikal serta dapat mengambil keputusan. yang datang dan yang telah terselesaikan.

BAB 1 PENDAHULUAN. - Informasi mengenai tamu dan perusahaan(pelanggan) dapat diakses oleh sejumlah pengguna yang berpotensi atas penyalahgunaan data.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Era informasi yang telah mengelilingi kehidupan kita, semakin meningkatkan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Bab 1 Pendahuluan 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar belakang. Dewasa ini konstruksi bangunan merupakan salah satu langkah yang diperlukan

PERANCANGAN BASIS DATA RESERVASI, PERSEDIAAN, DAN PEMBELIAN PERLENGKAPAN KAMAR PADA HOTEL KING STONE.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. terbatas pada masalah teknis yang melibatkan aplikasi database, support, aplikasi. pengelolaan sumber daya di perusahaan tersebut.

BAB 1 PENDAHULUAN. penerbitan. Perusahaan ini menerbitkan majalah Griya Asri, Smart Living, Skala+,

BAB 1 PENDAHULUAN. digantikan dengan sistem yang terkomputerisasi. pengelolaan materi, soal, data pengguna sekolah dan forum diskusi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. adanya kemajuan pendidikan pada negara tersebut. Kemajuan dalam bidang

MERANCANG WEB DATA BASE UNTUK CONTENT SERVER

BAB 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan berlomba - lomba untuk memajukan perusahaan yang dikelolanya.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan era globalisasi dewasa ini, teknologi informasi juga ikut

PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA OPERASIONAL PADA SMP STRADA SANTO FRANSISKUS XAVERIUS 2

BAB 1 PENDAHULUAN. manusia mengalami evolusi. Berbagai aktivitas mengalami perubahan dari cara

BINUS UNIVERSITY. Jurusan Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil 2007/2008

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang tumbuh atau lembaga pendidikan yang telah berkembang, semua seakan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. dapat memudahkan setiap pengguna dalam menjalankan kegiatan yang. internet dapat mengakses serta mengolah data dimana saja.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA INTERNAL MANAJEMEN PROYEK BERBASIS WEB PADA PT. XYZ

BAB 1 PENDAHULUAN. kegiatan belajar mengajar yang efektif.

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA TENAGA KERJA PADA PT. VERA DIANA FOKUS

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi yang sedemikian cepatnya telah membawa dunia

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Binus University adalah sebuah institusi pendidikan yang menyediakan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan zaman yang paling terlihat adalah perkembangan teknologi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. pesat. Hampir semua perusahaan baik yang berskala kecil hingga besar telah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM MANAJEMEN KLAIM BERBASIS WEB DAN APLIKASI BLACKBERRY PADA PT. HOPPECKE INDONESIA SKRIPSI. Oleh

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2007/2008

BINUS University ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA BERUPA BUKU ALAMAT ONLINE PADA PT. FINROLL. Lanny Moniaga ( )

BAB 1 PENDAHULUAN. diintegrasikan dan dapat tersedia pada saat dibutuhkan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada era globalisasi sekarang ini, perkembangan teknologi semakin maju

BAB 1 PENDAHULUAN. dimilikinya. Binus International merupakan salah satu universitas yang dikelola

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era teknologi informasi yang semakin maju saat ini, kebutuhan akan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Saat ini peran dan pemanfaatan teknologi informasi semakin meningkat dalam kehidupan sehari-hari.

3. Setiap Orang yang dengan tanpa hak dan/atau tanpa izin Pencipta atau

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT. SURYA TOTO INDONESIA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2005/2006

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. membuat resah masyarakat yang tinggal di kawasan tersebut. Kobaran api

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Rumusan masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN DATABASE UNTUK MENGELOLA DATA PENJUALAN, PENGGAJIAN DAN MENGHITUNG KOMISI KARYAWAN PADA PT.BERLIAN KOMPUTER UTAMA

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Universitas Bina Nusantara. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006 / 2007

BAB 1 PENDAHULUAN. dunia menyebabkan meningkatnya kebutuhan masyarakat untuk mempelajari bahasa

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Seorang Database Designer sering kali diharuskan untuk membuat model schema

BAB 1 PENDAHULUAN. yang sangat cepat menjadikan jarak bukan lagi suatu hambatan untuk berkomunikasi dan

BAB 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembang dengan sangat pesat, khususnya perkembangan internet. Melalui

BAB 1 PENDAHULUAN. pertukaran informasi di dunia maya ini dapat juga diterapkan pada proses belajar

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ABSTRAK. Kata kunci: Perpustakaan, Trigger, Web Service, Mobile, Basis Data Terdistribusi, Load Testing

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA Jurusan Teknik Informatika Program Studi Strata-1 Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2006 / 2007

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada era globalisasi ini, banyak organisasi yang bergerak di bidang gelar profesi, baik itu di dunia pendidikan, keuangan, dll. Dan salah satunya adalah FPSB (Financial Planning Standing Board) Indonesia yang bergerak di bagian gelar profesi keuangan yang telah terdaftar dalam BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi). Terdapat dua kelas pendidikan keuangan, yaitu AEPP (Association Estate Planning Practitioners) dan QWP (Qualified Wealth Planner). Bagi para client yang mengikuti program tersebut serta telah lulus, maka mereka akan mendapatkan gelar tersebut, yaitu AEPP dan QWP. Namun gelar itu hanya berlaku dua tahun saja. Jika ingin di perpanjang, maka client harus melakukan sertifikasi ulang ke PT. LN Amanah Indonesia. Dalam melakukan sertifikasi ulang, ada beberapa persyaratan yang harus dilakukan, terutama CPD Point harus memenuhi syarat agar bisa melakukan sertifikasi ulang. Untuk mendapatkan CPD Point, client harus mengikuti seminar yang diadakan oleh PT. LN Amanah Indonesia. Namun banyak client yang aktif bekerja yang tersita waktunya karena mengerjakan tugas-tugas dari kantor mereka, apalagi yang memiliki jabatan manager tentunya memiliki tugas dan tanggung jawab yang sangat besar, tetapi mempunyai keinginan untuk melanjutkan ke jenjang yang tinggi, dan tidak memiliki banyak waktu untuk datang langsung ke kelas dan menerima materi pembelajaran dari dosen atau mengikuti seminar yang diadakan oleh PT. LN Amanah Indonesia. Sehingga client yang tidak dapat mengikuti seminar tersebut dapat menghambat bertambahnya CPD Point mereka dalam melakukan sertifikasi ulang. Dengan adanya E-Learning, jumlah client yang bisa ikut berpartisipasi tidak dibatasi dengan kapasitas kelas. Materi pelajaran dapat difasilitasi dengan kualitas yang lebih baik dan sesuai dibandingkan kelas konvensional yang tergantung pada kondisi dari pengajar. Client juga dapat belajar kapanpun dan dimanapun selama komputer dapat melakukan browsing ke internet. Aplikasi berbasis web E-Learning dapat diakses selama dua puluh empat jam, aplikasi berbasis web juga tidak memiliki batasan perangkat elektronik seperti komputer 1

2 desktop, laptop, dan tablet komputer. Dan dalam situasi internet di lingkungan client sedang tidak stabil, client dapat mengunduh content yang diinginkan. Untuk itulah, penulis melakukan penelitian di PT. LN Amanah Indonesia dengan judul Analisa dan Perancangan Basis Data Sentra CPD pada PT.LN Amanah Indonesia. Dimana Sentra CPD memiliki kegunaan, salah satunya untuk memudahkan client dalam mendapatkan CPD point, yang nantinya dapat digunakan untuk malakukan sertifikasi ulang gelar profesi QWP dan AEPP. 1.2 Ruang Lingkup Berikut ruang lingkup penelitiannya : a. Proses penjualan tiket seminar on-line b. Proses penjualan e-book mencakup mengunduh materi pembelajaran e- book dan mengikuti kuis secara on-line. c. Proses penambahan CPD point setelah client menyelesaikan kuis on-line, menghadiri seminar dan mengklaim kegiatan di luar perusahaan yang berhubungan dengan kegiatan ekonomi atau keuangan. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan-tujuan dari penulisan skripsi ini antara lain: Membangun sistem penjualan tiket seminar yang mengharuskan client datang langsung ke PT. LN Amanah Indonesia menjadi penjualan tiket seminar secara on-line. Membuat sistem penjualan e-book pada fitur e-learning sehingga mempermudah client dalam memperoleh materi pembelajaran yang diinginkan dengan cara membeli e-book yang telah tersedia. Membuat kuis on-line dalam fitur e-learning sehingga client tidak perlu datang langsung ke kelas untuk melakukan kuis. Membuat program recognition sehingga client dapat mengklaim kegiatan mereka di luar perusahaan yang berhubungan dengan bidang keuangan atau ekonomi untuk mendapatkan tambahan CPD point.

3 Adapun manfaat-manfaat yang dapat diperoleh dari penelitian ini antara lain : Efisien dan praktis, client yang ingin membeli tiket seminar tidak perlu datang langsung ke PT. LN Amanah. Client cukup melakukan pembelian tiket seminar secara on-line. Dapat mempermudah client dalam proses pembelajaran materi karena client dapat membaca atau mengunduh materi-materi secara on-line. Client dapat mengikuti kuis secara on-line kapan saja dan di mana saja. Client bisa mendapatkan CPD point tambahan dengan mengklaim kegiatan mereka di luar PT. LN Amanah Indonesia yang berhubungan dengan kegiatan ekonomi atau keuangan melalui program recognition. 1.4 Metodologi Pada bab ini menjelaskan mengenai metode yang digunakan dalam proses penyusunan skripsi ini. 1. Metode Pengumpulan Data a) Studi pustaka Pengumpulan data dengan cara mengambil dari buku - buku yang berhubungan dengan objek penelitian sebagai landasan teori dan landasan analisis. b) Wawancara Metode ini menggunakan pertanyaan-pertanyaan secara lisan untuk menambah pengetahuan dalam pembuatan aplikasi. c) Observasi Metode observasi yaitu dengan datang ke perusahaan tersebut. Metode ini memerlukan adanya kontak atau hubungan komunikasi, untuk memperoleh data dalam pembuatan perancangan sistem berbasis web ini. 2. Metode Analisis Data a) Identifikasi Masalah Mengumpulan data-data yang telah diperoleh, setelah itu diidentifikasi terlebih dahulu dan menentukan masalah yang akan

4 ditemukan untuk kedepannya agar dapat memberikan solusi atas masalah yang ada. b) Analisis terhadap kebutuhan user Melakuan wawancara untuk mengetahui kebutuhan dari PT. LN Amanah Indonesia secara lengkap, detail dan benar. Lengkap berarti semua yang diharapkan oleh PT. LN Amanah Indonesia telah didapatkan, sedangkan detail dimaksudkan adalah berhasil mengumpulkan informasi secara rinci dan semua data dari analisa kebutuhan ini harus benar, sesuai apa yang dimaksud oleh perusahaan, bukan benar menurut apa yang dipikirkan oleh pihak analisa. 3. Metodologi Perancangan Metodologi yang digunakan untuk perancangan sistem basis data pada penilitian ini adalah database lifecycle menurut Thomas Connolly. 1. Database Planning 2. System definition 3. Requirement collection and analysis 4. Database design 5. DBMS selection 6. Application design 7. Prototyping 8. Implementation 9. Data convertion and loading 10. Testing 11. Operational maintenance 1.5 Sistematika Penulisan Berikut adalah uraian mengenai sistematika penulisan pada skripsi ini: Bab 1 Pendahuluan Bab ini membahas tentang uraian latar belakang, ruang lingkup masalah, tujuan dan manfaat penelitian, metodologi serta sistematika penulisan. Bab 2 Landasan Teori Bab ini membahas tentang teori-teori mengenai sistem, data, sistem informasi dan keterangan-keterangan yang menunjang dalam pembuatan skripsi ini.

5 Bab 3 Analisis Sistem Berjalan Bab ini membahas tentang gambaran perusahaan secara garis besar di mana terdiri dari sejarah berdirinya perusahaan, visi dan misi, struktur organisasi, proses bisnis, permasalahan yang dihadapi perusahaan serta solusi alternatif bagi perusahaan. Bab 4. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Bab ini membahas tentang perencanaan sistem penjualan e-book dan tiket seminar, memperoleh CPD Point dan E-Learning beserta sistem berbasis web yang telah di rancang. Bab 5. Simpulan dan saran Bab ini membahas tentang pokok-pokok simpulan dari permasalahan yang ada serta beberapa saran yang akan diajukan kepada pihak-pihak yang terlibat, dalam hal ini PT. LN Amanah Indonesia, untuk menunjang perkembangan perusahaan.

6