P U T U S A N Nomor : 28/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

dokumen-dokumen yang mirip
Nomo: 38/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 81/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

P U T U S A N Nomor : 61/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

Nomor : 198/Pdt.G/2011/PTA. Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor: 143/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

P U T U S A N Nomor : 111/Pdt.G/2011/PTA. Bdg

P U T U S A N Nomor : 20 /Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. M e l a w a n

SALINAN P U T U S A N Nomor : 191/Pdt.G/2011/PTA. Bdg.

P U T U S A N. Nomor : 121/Pdt.G/2014/PTA. Bdg. BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA MELAWAN

salinan P U T U S A N Nomor : 10/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

P U T U S A N. Nomor : 53/Pdt.G/2012/PTA. Bdg. BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Nomor : 169/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

P U T U S A N Nomor : 05/Pdt.G/2011/PTA.Bn

P U T U S A N Nomor 6/Pdt.G/2013/PTA. Plk. Bismillahir Rahmanir Rahim DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

SALINAN P U T U S A N Nomor : 72/Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

P U T U S A N Nomor : 65/Pdt.G/2012/PTA.Bdg.

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2012/PTA.Btn. BISMILLAHIRRAHMAANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

P U T U S A N Nomor 0009 / Pdt.G / 2016 / PTA Plk

BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA MELAWAN TENTANG DUDUK PERKARANYA

P U T U S A N Nomor : 60/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

P U T U S A N Nomor : 05/Pdt.G/2012/PTA Bdg. BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA TENTANG DUDUK PERKARA

P U T U S A N Nomor: 36/Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

P U T U S A N. Nomor 16/Pdt.G/2009/PTA. Btn BISMILLAHIRRAHMANNIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 21/Pdt.G/2013/PTA.Pdg

PUTUSAN Nomor 07/Pdt.G/2016/PTA.Plg

PUTUSAN. NOMOR <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA.Bdg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. NOMOR 04/Pdt.G/2013/PTA Plk. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 58 /Pdt.G /2011/ PTA. Bdg.

Nomor : 40/Pdt.G/2012/PTA.Pdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2012/PTA. Btn BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Salinan P U T U S A N Nomor : 196/Pdt.G/2011/PTA Bdg.

P U T U S A N. Nomor 00/Pdt.G/2015/PTA. Btn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor xxx/pdt.g/2017/pta.bdg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 192/Pdt.G/2010/PTA.Bdg.

L A W A N TENTANG DUDUK PERKARANYA

P U T U S A N. Nomor : 83/Pdt.G/2011 /PTA.Bdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L AW A N

P U T U S A N. Nomor 46/Pdt.G/2010/PTA. Btn BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 260/Pdt.G/2010/PTA.Bdg.

P U T U S A N Nomor : 98/Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

P U T U S A N Nomor 23/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA.

Nomor : 35/Pdt.G/2012/PTA Bdg.

PUTUSAN. NOMOR 0105/Pdt.G/2017/PTA.Bdg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

SALINAN P U T U S A N. Nomor : 004/Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

SALINAn P U T U S A N Nomor : 142/Pdt.G/2011/PTA.Bdg

PUTUSAN. Nomor xxx/pdt.g/2012/ms-aceh DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. putusan sebagai berikut dalam perkara antara : Terbanding;

P U T U S A N Nomor : 0012/Pdt.G/2014/PTA Pdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

بسم االله الرحمن الرحیم

PUTUSAN. NOMOR <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA.Bdg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 20/Pdt.G/2011/PTA.Pdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 94/Pdt.G/2012/PTA.Bdg. BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PUTUSAN Nomor xxxx/pdt.g/2017/pta Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI AGAMA BANDUNG

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2014/PTA. Btn.

PUTUSAN Nomor <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA. Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI AGAMA BANDUNG

SALINAN P U T U S A N Nomor : 137/Pdt.G/2011/PTA.Bdg M E L A W A N TENTANG DUDUK PERKARANYA

P U T U S A N Nomor xxx/pdt.g/2017/pta Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : xxxx/pdt.g/2011/ms-aceh BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 09/Pdt.G/2012/PTA.Bdg بسم ا الرحمن الرحيم DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

P U T U S A N Nomor 190/Pdt.G/2010/PTA Bdg BISMILLAHIRRAHMANNIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 50/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 000/Pdt.G/2015/PTA.Btn

PUTUSAN. Nomor 34/Pdt.G/2016/PTA Plg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 16/Pdt.G/2010/PTA Btn

P U T U S A N Nomor : 26/Pdt.G/2013/PTA.Pdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 141/Pdt.G/2011/PTA Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIEM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

PUTUSAN Nomor : 48/Pdt.G/2014/Ms-Aceh DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PUTUSAN. NOMOR xxx/pdt. G/2017/PTA. Bdg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PUTUSAN Nomor <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI AGAMA BANDUNG.

P U T U S A N. Nomor : 38/Pdt.G/2009/PTA.Pdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

PUTUSAN. Nomor <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA. Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI AGAMA BANDUNG

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2012/PTA.Btn. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor 14/Pdt.G/2012/PTA. Smd. BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM DEMI KEADILAN BERASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2012/PTA Btn BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 37/Pdt.G/2007/PTA Btn. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor 8/Pdt.G/2009/PTA Btn BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2012/PTA Btn BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

TENTANG DUDUK PERKARANYA

SALINAN. P U T U S A N Nomor : 71/Pdt.G/2012/PTA.Bdg. TENTANG DUDUK PERKARANYA BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM

SALINAN P U T U S A N Nomor : 129/Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

P U T U S A N Nomor 6/Pdt.G/2017/PTA.Plg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 52/Pdt.G/2012/PTA. Bdg. BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

SALINAN P U T U S A N No. 13 / Pdt. G / 2011 / PTA. Pdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PUTUSAN Nomor xxxx/pdt.g/2017/pta Bdg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 256/Pdt.G/2010 /PTA.Bdg

P U T U S A N. Nomor : 94/Pdt.G/2011/PTA.Bdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M E L A W A N

P U T U S A N Nomor : 00/Pdt.G/2014/PTA.Btn BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 00/Pdt.G/2012/PTA. Btn. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Nomor: 98/Pdt.G/2012/PTA. Bdg BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PUTUSAN. NOMOR <No Prk>/Pdt.G/2017/PTA.Bdg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. NOMOR 0004/Pdt.G/2017/PTA.Plk. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 0000/Pdt.G/2016/PTA.Btn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor : 000/Pdt.G/2015/PTA.Btn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 000/Pdt.G/2014/PTA.Btn DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. m e l a w a n

Salinan P U T U S A N Nomor : 197/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. TENTANG DUDUK PERKARANYA

P U T U S A N Nomor : 35/Pdt.G/2010/PTA.Pdg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA L A W A N

P U T U S A N. NOMOR : 03/Pdt.G/2009/PTA.Bn. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 5/Pdt.G/2017/PTA.Plg. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 178/Pdt.G/2011/PTA.Bdg.

Transkripsi:

P U T U S A N Nomor : 28/Pdt.G/2011/PTA Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA ----------PENGADILAN TINGGI AGAMA BANDUNG yang mengadili perkara perdata tertentu dalam tingkat banding, dalam persidangan Majelis telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara; ----------------------------------------------- PEMBANDING, umur 32 tahun, Agama Islam, pekerjaan, Karyawan, tempat tinggal di Kota Depok, memberikan Kuasa kepada ARIF SASONGKO, SH., dan SLAMET YULIANTO,SH para Advokat dan Pengacara ARIF SASONGKO, SH dan REKAN yang beralamat di Jl Depok Mulya III Blok AD No. 2 Tanah Baru Beji Depok, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 20 Desember 2010, semula sebagai TERGUGAT, sekarang sebagai PEMBANDING;-------------------- M E L A W A N TERBANDING, umur 22 tahun, Agama Islam, pekerjaan Ibu rumah Tempat tinggal tangga, di, Kota Bogor, kemudian memberikan Kuasa kepada HM. THAMRIN, SH. MSi, dan M. HASBI, SH., Para Advokat / Pengacara berkantor di Bogor Jalan Jendral Ahmad Yani No. 13 K Bogor 16161 berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 21 Juni 2010, semula sebagai PENGGUGAT sekarang sebagai TERBANDING;--------------------------------------------------- ----------PENGADILAN TINGGI AGAMA tersebut;------------------------------------- ----------Setelah mempelajari berkas perkara dan semua surat yang berhubungan dengan perkara tersebut ; ------------------------------------------------------------------------ TENTANG DUDUK PERKARANYA ----------Mengutip segala uraian tentang hal ini sebagaimana termuat dalam Salinan Putusan Pengadilan Agama Bogor Nomor: 239/Pdt.G/2010/ PA.Bgr, tanggal 24

2 Nopember 2010 M bertepatan dengan tanggal 17 Dzulhijjah 1431 H. yang amarnya berbunyi; ------------------------------------------------------------------------------------------- 1. Mengabulkan gugatan Penggugat ; --------------------------------------------------- 2. Menjatuhkan talak satu ba in shugra Tergugat terhadap Penggugat; ----------- 3. Menetapkan Anak Penggugat dan Tergugat yang bernama : anak, Lahir 15 Januari 2009 berada di bawah hadhonah Penggugat;------------------------------- 4. Menghukum Tergugat untuk menyerahkan anak Penggugat dan Tergugat yang bernama : anak, lahir 15 Januari 2009 kepada Penggugat ; ----------------- 5. Menerintahkan kepada Panitera Pengadilan Agama Bogor untuk menyampaikan satu eksemplar Salinan Putusan ini kepada Kantor Urusan Agama Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor ; ------------------------------------- 6. Menghukum Penggugat untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 491.000,- (empat ratus sembilan puluh satu ribu rupiah) ; ------------------------------------- ----------Memperhatikan Akta Pernyataan Banding yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Agama Bogor : No.239/Pdt.G/2010/PA.Bgr. tanggal 1 Desember 2010, yang menyatakan Pembanding telah mengajukan upaya hukum banding atas Putusan Pengadilan Agama tersebut, dan permohonan banding tersebut telah diberitahukan secara patut kepada pihak lawan pada tanggal 6 Desember 2010; ---------------------- ----------Menimbang, bahwa Pembanding telah mengajukan Memori Banding pada tanggal 23 Desember 2010 dan telah diberitahukan kepada pihak lawan pada tanggal 28 Desember 2010 ; ------------------------------------------------------------------------------ ----------Menimbang, bahwa atas memori banding Pembanding tersebut Terbanding telah tidak mengajukan Kontra Memori Banding, sebagaimana Surat Keterangan dari Panitera Pengadilan Agama Bogor nomor : 239/Pdt.G/2010/PA.Bgr tanggal 4 Januari 2011 ; ------------------------------------------------------------------------------------- -----------Menimbang, bahwa kepada masing-masing pihak telah diberi kesempatan dengan patut untuk memeriksa dan mempelajari berkas perkara (inzage) sebelum berkas perkara tersebut dikirim ke Pengadilan Tinggi Agama ; ----------------- TENTANG HUKUMNYA ----------Menimbang, bahwa permohonan banding yang diajukan oleh Tergugat/Pembanding karena telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut cara

3 yang ditentukan menurut Undang-undang, lagi pula telah dengan sempurna diberitahukan kepada Penggugat/Terbanding, maka permohonan banding tersebut harus dinyatakan dapat diterima ; ------------------------------------------------------------- ---------- Menimbang, bahwa atas apa yang dipertimbangkan dalam putusan pengadilan tingkat pertama di dalam perkara ini, sepenuhnya dapat disetujui oleh Pengadilan tingkat banding, namun meskipun demikian pengadilan tingkat banding memandang perlu menambahkan pertimbangannya sendiri sebagai berikut ; ----------- ----------Menimbang, bahwa terlepas dari jawaban, duplik dan memori banding Pembanding Majelis Hakim tingkat banding berpendapat bahwa yurisprudensi Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 90 K/AG/1993 menyatakan : Didalam perceraian tidak perlu dilihat dari siapa penyebab percekcokan /perselisihan atau karena salah satu pihak meninggalkan pihak lain, tetapi yang perlu dilihat adalah perkawinan itu sendiri, apakah perkawinan itu masih dapat dipertahankan atau tidak, karena jika hati kedua belah pihak sudah pecah, maka perkawinan ini sendiri sudah pecah, maka tidak mungkin dapat dipersatukan lagi, meskipun salah satu pihak tetap menginginkan perkawinan supaya tetap utuh, apabila perkawinan itu tetap dipertahankan, maka pihak yang menginginkan perkawinan pecah, tetap akan berbuat yang tidak baik agar perkawinan tetap pecah ; --------------------------------------------- ---------- Menimbang, bahwa mengenai keberatan tergugat/pembanding dimana Tergugat/Pembanding menyatakan bahwa Majelis Hakim malah mengabulkan petitum yang tidak diminta oleh Penggugat/Terbanding, yaitu menghukum Tergugat untuk menyerahkan anak Penggugat dan Tergugat yang bernama anak Lahir pada tanggal 15 Januari 2009 kepada Penggugat, sedangkan Penggugat/Terbanding tidak meminta penyerahan anak tersebut akan tetapi Pengadilan Tingkat Pertama malah menambahkan amar tersebut dan dijadikan dasar dalam putusan, terhadap keberatan tersebut Majelis Hakim Tingkat Banding berpendapat bahwa Majelis Hakim tingkat pertama telah memberikan pertimbangan hukum dengan benar dan tepat, sehingga keberatan tersebut tidak beralasan, karena meskipun secara tersurat tidak diminta oleh Penggugat/Terbanding tentang hal itu, akan tetapi dari gugatan sekunder dimana Penggugat/Terbanding meminta keadilan atau agar Pengadilan mengadili dengan seadil-adilnya, lagi pula pada kejadian materiil hak pemeliharaan anak ada pada Penggugat/Terbanding, bagaimana mungkin Penggugat/Terbanding bisa memeliharanya sebagaimana dituntut dalam petitum primair sedangkan anak tersebut

4 ada pada Tergugat/Pembanding, apabila tidak ada putusan yang bersifat con demnatoir berupa perintah untuk menyerahkan anak tersebut. Putusan demikian dapat dibenarkan/diizinkan karena hal itu masih sesuai dengan kejadian materiil, berdasarkan Yurisprudensi Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 556K/Sip/71 ;--------------------------------------------------------------- -----------Menimbang, bahwa dengan menambahkan pertimbangan seperti tersebut diatas, maka putusan pengadilan agama tersebut sepenuhnya dapat dikuatkan; --------- -----------Menimbang, bahwa perkara ini termasuk bidang perkawinan maka sesuai dengan Pasal 89 Undang-undang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah dengan Undang-undang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahan kedua dengan UndangundangNomor 50 Tahun 2009 Tentang Peradilan Agama, biaya perkara untuk tingkat banding dibebankan kepada Tergugat/Pembanding, sebagaimana amar putusan di bawah ini ; -------------------------------------------------- -------------------------------------- ----------Mengingat segala ketentuan perundang-undangan yang berkaitan dengan perkara ini ; ---------------------------------------------------------------------------------------- M E N G A D I L I 1 Menyatakan permohonan banding Pembanding yang diajukan oleh Tergugat/Pembanding formal dapat diterima; ------------------------------------------- 2. Menguatkan Putusan Pengadilan Agama Bogor : No. 239 / Pdt.G / 2010 / PA.Bgr. tanggal 24 Nopember 2010 M bertepatan dengan tanggal 17 Dzulhijjah 1431 H., yang dimohonkan banding ; --------------------------------------- 3. Menghukum Tergugat/Pembanding untuk membayar seluruh biaya perkara pada tingkat banding sebesar Rp.150.000,- (seratus lima puluh ribu rupiah) ; ----------- ---------Demikianlah diputus dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim hari Senin tanggal 7 bulan Maret Tahun 2011 Masehi bertepatan dengan tanggal 2 bulan Rabiul Tsani Tahun 1432 Hijriyyah oleh kami Drs. H.YAHYA KHAERUDDIN,SH. Hakim Tinggi yang ditunjuk oleh Ketua Pengadilan Tinggi Agama Bandung sebagai Hakim Ketua Majelis, Drs,H. NIKMAT HADI,SH.. dan Drs. H. BARHAKIM S,SH. masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan mana telah diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari itu juga oleh Ketua Majelis tersebut dan dihadiri oleh hakim-hakim anggota serta dibantu oleh Dra.

5 NAFI AH sebagai Panitera Pengganti tanpa dihadiri oleh kedua belah pihak yang berperkara; ----------------------------------------------------------------------------------------- Ketua Majelis Drs. H. YAHYA KHAERUDDIN,SH. Hakim Anggota, Hakim Anggota, Drs. H. NIKMAT HADI, SH. Drs. H. BARHAKIM S.SH., Panitera Pengganti, Dra. N A F I A H. Rincian biaya proses 1. Biaya Materai.. Rp. 6.000,00 2. Redaksi.. Rp. 5.000,00 3. Biaya Pemberkasan/ATK. Rp.139.000.00 J u m l a h Rp.150.000,00