BAB III KONSEP PERANCANGAN COFFEE SHOP SEJENAK NGOPI. A. Konsep Kreatif

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III PROSES PERANCANGAN. A. Konsep Kreatif

BAB IV TEKNIS PERANCANGAN DAN MEDIA

BAB III PROSES PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL IKLAN ARTWORKER MOVEMENT

BAB III KONSEP PERANCANGAN. A. Konsep Kreatif. profil, maka diperlukan konsep kreatif serta strategi pengenalan yang sesuai.

BAB IV TAHAP PRODUKSI

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB V VISUALISASI KARYA. A. Perancangan Visual Branding Pasar Festival Nusukan

BAB III KONSEP PERANCANGAN. A. Konsep Karya

BAB 5 PEMBAHASAN DESAIN. diambil tidak terlepas dari ilustrasi logo Ultra Disc, super grafis dari. merupakan sebuah perusahaan video rental.

BAB III PROSES PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III METODE PERANCANGAN. Pada kerja praktek ini penulis berusaha menemukan dan memecahkan

BAB III METODE PERANCANGAN. dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada pada CV. Deli s

BAB V IMPLEMENTASI KARYA. Pada bab ini penulis akan menjelaskan beberapa perancangan redesign logo. konsep desain yang tertulis pada bab sebelumnya.

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN PERANCANGAN

BAB III PROSES PERANCANGAN


BAB III METODE PERANCANGAN. ada dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada PT. Maxima

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

BAB IV VISUALISASI A.LOGO. 1.Studi Tipografi

BAB IV STRATEGI KREATIF

BAB V VISUALISASI KARYA

BAB III METODE KERJA PRAKTEK. ada dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada di PT Siap

BAB IV VISUALISASI DAN ANALISIS KARYA. Poster promosi Adhijaya Print telah penulis kerjakan hingga selesai.

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Publikasi

BAB IV STRATEGI KREATIF

BAB VI HASIL KARYA DAN SPESIFIKASI TEKNIS

BAB III KONSEP, PROSES PERANCANGAN DAN VISUALISASI KARYA

BAB V VISUALISASI KARYA. A. Identitas Logo

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III KONSEP PERANCANGAN

BAB IV PRODUKSI MEDIA

BAB III METODE KERJA PRAKTEK. ada dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada di Binus Center

BAB III STRATEGI & KONSEP VISUAL. Tujuan komunikasi untuk merancang media promosi event BIG MEET

BAB IV TEKNIS PERANCANGAN DAN MEDIA

BAB V STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB III METODE PERANCANGAN. media promosi untuk membantu menjual jasa yang ditawarkan serta kurang

BAB IV PEMECAHAN MASALAH

PERANCANGAN RE-BRANDING CV. GASTRAD INDONESIA DESIGN FOR CV. GASTRAD INDONESIA S RE-BRANDING

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Unika. Petunjuk Manual CORPORATE IDENTITY SOEGIJAPRANATA UNIKA SOEGIJAPRANATA SEMARANG. Disusun oleh :

BAB 5 HASIL PEMBAHASAN DESAIN. 5.1 Format Teknis Buku Jenis Cover Buku Jenis cover yang digunakan untuk buku ini adalah hardcover

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB III STRATEGI DAN KONSEP VISUAL


BAB 5 HASIL PEMBAHASAN DESAIN

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Branding

BAB V VISUALISASI KARYA. A. Poster

BAB IV STRATEGI KREATIF

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB III PROSES PERANCANGAN. A. Konsep Kreatif. sehingga pesan (materi iklan) yang terkandung dalam promosi tersebut dapat

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 KONSEP PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV KONSEP DESAIN. Camera Angle ( Sudut Pengambilan Gambar )

BAB V VISUALISASI KARYA

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

KONSEP PERANCANGAN. A. Tataran Lingkungan / Komunitas

BAB III STRATEGI DAN KONSEP VISUAL

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 PEMBAHASAN DESAIN

BAB II METODE PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN. A. Metode Perancangan. Perancangan Board Game yang diberi nama Gondorukem Petualangan

2016, No Indonesia Tahun 2012 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5286); 3. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 te

Bab 4 Hasil dan Pembahasan

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Landasan Teori Teori Desain Komunikasi Visual Teori Layout

BAB III METODOLOGI PERANCANGAN. ada dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada PT. Suara Mitra

BAB III METODE PERANCANGAN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori

BAB V KONSEP PERANCANGAN. Penulis akan merancang sebuah metode multimedia interaktif untuk dijadikan

BAB V KONSEP. Perancangan photobook ini bertemakan sosial, yang berjudul Ruang. Perancangan photobook ini menggunakan teknik

BAB III KONSEP PERANCANGAN

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA. logo hotel dan menggunakan foto menu free breakfast sebagai program promosi

BAB IV KONSEP DESAIN

BAB IV MEDIA DAN TEKNIS PRODUKSI

BAB V VISUALISASI KARYA

BAB III KONSEP PERANCANGAN. A. Konsep Karya

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. dengan buku panduan ini, sebagai salah satu dari media komunikasi visual buku

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Definisi Buku Buku 4.2 Definisi Publikasi 4.3 Landasan Teori Teori Layout Grid Systems

BAB III STRATEGI DAN KONSEP VISUAL

BAB III KONSEP PERANCANGAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III KONSEP PERANCANGAN. A. Konsep Karya

BAB III METODE KERJA PRAKTIK. on Rolling" dalam setiap pengerjaannya. Keep on Rolling adalah tag line yang dibuat untuk

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Transkripsi:

BAB III KONSEP PERANCANGAN COFFEE SHOP SEJENAK NGOPI A. Konsep Kreatif Dalam sebuah perancangan corporate identity sangat diperlukan pemahaman akan teori corporate identity serta pemahaman akan subjek corporate yang akan di rancang sedetail mungkin. Hal ini mengingat seorang desainer harus mampu menyampaikan dan menerjemahkan tujuan, serta kompetensi perusahaan yang akan diangkat ke dalam bahasa visual secara tepat. Logo merupakan wajah perusahaan dan identity yang paling penting. Karena logo tidak hanya mengidentifikasi, akan tetapi memberikan impresi terhadap perusahaan tersebut tentang visi dan misi perusahaan, Sebuah identitas yang ditampilkan secara konsisten akan memberi gambaran pada publik bahwa entitas tersebut konsekuen dan profesional. Asal kata logo dari bahasa Yunani yaitu Logos, yang berarti kata, pikiran, pembicaraan, akal budi. Pada awalnya yang lebih dulu populer adalah istilah logotype, bukan logo (Rustan,2009:12). Istilah logotype muncul tahun 1810 1840. Pada awalnya logotype adalah elemen tulisan saja. Logotype yang di artikan sebagai : tulisan nama entitas yang didesain secara khusus dengan menggunakan teknik lettering atau memakai jenis huruf tertentu. Logotype adalah komponen komponen yang menunjukkan identitas perusahaan atau identitas suatu produk, baik berupa simbol, gambar atau huruf yang membedakannya dengan yang lain (Agus,Suranti:III). 16

17 1. Logo Logo dibentuk dari basic shapes / primitive shapes atau bentuk-bentuk dasar (Basic shapes sendiri dibentuk dari poin dan garis). Kemudian beberapa basic shapes, apabila saling bergabung dapat membentuk dua jenis objek yang lebih kompleks yang kita kenal dengan gambar dan huruf (pada logo disebut picture mark dan letter mark) (Rustan,2009:23). Logo juga merupakan suatu gambar atau sekedar sketsa dengan arti tertentu, dan mewakili suatu arti dari perusahaan atau produk yang membutuhkan sesuatu yang singkat dan mudah diingat. a. Desain Logo b. Bentuk dasar logo Bentuk dasar logo Sejenak Ngopi adalah bentuk yang dapat mewakili unsur kompetensi, kepercayaan, dan integritas. Bentuk kotak dianggap dapat mewakili unsur tersebut. Karena bentukan segi empat memiliki Stabil, diam, kokoh, teguh, rasional, keunggulan teknis, formal, sempurna, dapat diandalkan, kejujuran, intergritas (Rustan,2009:47).

18 c. Logo Grayscale Logo grayscale ini berbeda dengan logo blak & white. Perbedaan ada pada warna logo yang diaplikasikan dan rentang skala hitam ke putih. Penggunaan logo grayscale ini sangat sering digunakan pada cetakan 1 warna. d. Logo Hitam dan putih Hitam-putih sering disingkat B/W atau B & W, adalah istilah yang mengacu kesejumlah monokrom bentuk dalam seni visual. Logo Sejenak Ngopi berwarna hitam putih atau sebaliknya digunakan untuk kebutuhan cetak dengan tinta hitam.

19 e. Konfigurasi Logo Logo konfigurasi digunakan untuk menghindari tingkat keterbacaan logo pada media baik cetak maupun digital yang memiliki dimensi dan ukuran yang kecil. Hal ini mungkin terjadi jika logo dicetak pada media yang memiliki ukuran dimensi kecil sehingga logo tidak bisa di baca. f. Logo Reversed Ketika di layar atau percetakan, warna logo harus tetap asli. Satu pengecualian, ketika digunakan pada latar belakang yang berwarna sama dengan warna logo. Dalam hal ini, tampilan warna pada logo bisa diganti warna sesuai kententuan yang sudah di buat. Logo sejenak tidak pernah

20 berubah warna, ketika digunakan dalam warna selain ketentuan yang dijelaska diatas. Jika logo dibutuhkan untuk dicetak satu warna pada backgroun putih makan warna logo akan menjadi black & white, dan untuk warna background hitam makan warna logo akan menjadi sebaliknya. g. Grid h. Skala Keterangan dalam ukuran centimeter (CM) Berikut ini adalah ketetapan ukuran minimum identitas, untuk ukuran standar logo terkecil adalah 50%. Secara ukuran teknis apabila dibutuhkan identitas untuk di perkecil lagi maka digunakan logo konfigurasi dengan ukuran standar logo terkecil adalah 25%. Ukuran ini tidak boleh untuk diperkecil lagi karena akan menghilangkan kemudahan untuh dilihat dan dibaca dari jarak tertentu. Hal ini menjadi pertimbangan teknis untuk tampilan monitor dan untuk keperluan multimedia maupun teknik pencetakan

21 Logo konfigurasi untuk ukuran minimum 50% Logo konfigurasi untuk ukuran minimum 25%

22 i. Ukuran 2. Warna Keterangan dalam ukuran centimeter (CM)

23 a. Hitam adalah warna yang merepresentasikan kekuatan, percaya diri, glamor, keamanan, emosional, efisiensi, substansi, maskulin, keabadian, sifat dramatis, melindungi, kemisteriusan, klasik, dan kecanggihan. Meskipun sering nampak suram dan menakutkan, namun hitam dengan penggunaan yang tepat akan mampu menimbulkan kesan elegan b. Warna merah secara psikologi memberi kesan bersemangat, enerjik, dinamis, komunikatif, aktif, kegembiraan, dan mewah. Warna merah memiliki efek untuk menstimulasi sebuah perhatian atau ketercapaian, serta merangsang kelenjar adrenal, hingga meningkatkan detak jantung. Sehingga merah biasa digunakan untuk menarik perhatian. Merah juga sering kali dimaknai cinta, kekuatan, percaya diri, dramatis, panas, perjuangan, dan berani. c. Warna coklat, secara psikologi warna coklat dianggap memiliki kesan hangat, kepercayaan, nyaman dan aman. Warna coklat sangat cocok dipadukan denga warna hitam, nuansa yang ditimbulkan akan menjadi sangat kuat dan memberikan nuansa dapat diandalkan. d. Warna krem merepresentasikan kelembutan dan klasik. Krem merupakan warna yang unik dalam spektrum warna, bisa menjadi warna sejuk dan bisa menjadi warna hangat tergantung warna yang mengelilinginya. Warna krem memiliki kehangatan warna coklat dan kesejukan warna putih.

24 3. Typograpy Adobe Heiti Std R dan Kenyan Coffe Rg merupakan font yang termasuk jenis huruf san serif. Font san serif merupan jenis font yang solid dan memiliki ketegasan. Contoh font yang digolongkan kepada sans serif adalah : Arial, Futura, Avant Garde, Bitstream Vera Sans, Century Gothic dan lain sebagainya. Alasan pemilihan jenis font ini karena memiliki kesan modern dan font ini akan lebih mudah untuk dibaca.

25 4. Illustrasi Illustrasi yang digunakan untuk logogram Sejenak Ngopi adalah gambar dari sucker rod pump atau pompa minyak manual, alat ini menjadi logo gram karena memiliki histori awal mula coffee shop Sejenak Ngopi berdiri.

5. Grafis Pengikat 26

27 6. Layout Layout yang digunakan sebagai elemen grafis/elemen pengikat

28 1. Referensi perancangan Logo B. Refrensi Perancangan Gambar 11: Referensi visual logo (Sumber: http://image.shutterstock.com) Gambar diatas merupakan referensi untuk perancangan logo coffee shop Sejenak Ngopi, karena bentuknya sederhana dan komposisi logogram dan logotype simple sehingga sangat cocok untuk logo coffee shop. Untuk font, penulis menyesuaikan dan mencari font yang sesuai untuk logotype coffee shop Sejenak Ngopi.

29 2. Refrensi Warna Gambar 12: Referensi visual warna (Sumber: http://toppersworld.com) Gambar diatas merupakan referensi pengambilan warna untuk logo, warna coklat berpadu dengan hitam akan terlihat sangat cocok untuk logo coffee shop. 3. Refrensi Grafis Pengikat Gambar 13: Referensi grafis pengikat (Sumber: http://pinterest.com)

30 4. Refrensi Layout Gambar 14: Referensi layout (Sumber: http://pinterest.com) C. Target Audience 1. Segmentasi Geografis Segmentasi geografisnya adalah seluruh wilayah Kota Surakarta dan wilayah sekitarnya. 2. Segmentasi Demografis Umur Jenis kelamin Agama Pendidikan Sosial ekonomi : Umur 30-40 tahun : Laki-laki dan Perempuan : Semua agama : Tingkat Pendidikan minimal SMA : Menengah 3. Segmentasi Psikografi Gaya hidup : Orang yang lebih suka menggunakan waktu istirahat atau waktu luangnya untuk menikmati kopi.

31 D. Prediksi Biaya Estimasi biaya produksi coffee shop Sejenak Ngopi No Nama Media Ukuran Jumlah Harga Satuan Total Biaya 1 Amplop 23cmx 11cm 100 2.000 200.000 2 Kartu Nama 9cm x 5,5 m 1box 46.000 46.000 3 Leter Head 21cm x 29,7m 100 1.000 100.000 4 Nota 10cm x 14cm 1lusin 200.000 200.000 5 Stampel 6cm x 2,25 m 1 30.000 30.000 6 Poster 21cm x 29,7cm 50 1.000 50.000 7 X-Banner 60cm x 160 cm 1 80.000 80.000 8 Apron 54cm x 160 cm 1 30.000 30.000 9 Cutting Sticker 40 x 60 cm 12 100.000 1.200.000 10 Mug 20 x 8 cm 30 15.000 45.000

32 E. Visual Karya Perancangan 1. Karya Utama Cover buku GSM Sejenak Ngopi.

33 Background buku GSM Sejenak Ngopi. Daftar isi buku GSM Sejenak Ngopi.

34 Halaman Pendahuluan buku GSM Sejenak Ngopi. Halaman bab 1 buku GSM Sejenak Ngopi.

35 Layout buku GSM Sejenak Ngopi. Cover buku GSM Sejenak Ngopi.

36 2. Karya Pendukung a. Amplop Depan Belakang Ukuran : 11cm x 23cm Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : Art paper 150gr Format : Landscape Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline, Bodycopy Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi, alamat

37 b. Kartu Nama Depan Belakang Ukuran : 9cm x 5,5cm Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : Art carton 230gr Format : Landscape Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline, Bodycopy Elemen Visual : Logo Sejenak Coffee, nama, alamat, telp

38 c. Letter Head Ukuran : 21cm x 29,7cm (A4) Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : Art paper 150gr Format : Potrait Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi

39 d. Nota Ukuran : 10,5cm x 14,8cm (A6) Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : NCR 2 warna Format : Landscape Teknik Pembuatan : Cetak Offset Elemen Verbal : Headline, Bodycopy Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi, Logo, Alamat, kolom No, Tanggal

40 e. Stempel Ukuran : 6cm x 2,25cm Ilustrasi : - Proses : Corel Draw X6 Bahan : Kayu Format : Landscape Teknik Pembuatan : - Elemen Verbal : - Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi

41 f. Poster Ukuran : 21cm x 29,7cm (A4) Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : Art paper 150gr Format : Potrait Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline, Bodycopy Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi, Alamat

42 g. X-banner Ukuran : 10cm x 2,5cm, 5cm x 5cm Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : MMT Format : Potrait Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline, bodycopy Elemen Visual : Logo, Illustrasi menu

43 h. Apron Ukuran : 54cm x 73 cm Ilustrasi : - Proses : Corel Draw X6 Bahan : dril Format : Landscape, Potrait Teknik Pembuatan : sablon Elemen Verbal : Headline Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi

44 i. Cup Ukuran : Diameter 10cm, tinggi 5cm Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : Plastik Format : Landscape Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline

45 Elemen Visual : Logo Sejenak Ngopi j. Mug Ukuran : Diameter 8cm, tinggi9,5cm Ilustrasi : Vektor kereta Sejenak Ngopi Proses : Corel Draw X6 Bahan : Acrilyc 3mm Format : Landscape, Potrait Teknik Pembuatan : Digital Printing Elemen Verbal : Headline Elemen Visual : Logo RM. Bangun Trisno