VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENCEGAH BANJIR BERDASARKAN METODE KONTINGENSI DAN BIAYA PENGENDALI BANJIR DI DAS DELI

dokumen-dokumen yang mirip
KAJIAN NILAI EKONOMI KEBERADAAN POHON- POHON DI TAMAN AHMAD YANI, KOTA MEDAN, PROVINSI SUMATERA UTARA

ANALISIS PEMBAYARAN JASA LINGKUNGAN MASYARAKAT HILIR TERHADAP UPAYA PERBAIKAN KONDISI HUTAN DI HULU DAS DELI

VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENYEDIA JASA WISATA ALAM DI KAWASAN DAS DELI

VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENYEDIA AIR UNTUK KEBUTUHAN RUMAH TANGGA DAN PERSAWAHAN DI DAS DELI

DI AREAL TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER (TNGL)

VALUASI EKONOMI JASA LINGKUNGAN HUTAN MANGROVE DI PESISIR KECAMATAN MEDAN BELAWAN HASIL PENELITIAN

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PEMETAAN PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI PESISIR KOTA MEDAN DAN KABUPATEN DELI SERDANG

ANALISIS DAMPAK KEGIATAN WISATA TERHADAP KUALITAS AIR SUNGAI BETIMUS KECAMATAN SIBOLANGIT KABUPATEN DELI SERDANG

ANALISIS PENDUGAAN KONSUMSI AIR DAN NILAI EKONOMI AIR SUNGAI PARSARIRAN UNTUK KEBUTUHAN SEKTOR RUMAH TANGGA KECAMATAN BATANG TORU

STUDI PENGEMBANGAN TAMAN MARGASATWA MEDAN SEBAGAI HUTAN KOTA DAN SARANA REKREASI SKRIPSI. Oleh : HIRAS ANDREW A LUMBANTORUAN /MANAJEMEN HUTAN

KAJIAN KEPUASAN PENGUNJUNG DAN PENGEMBANGAN FASILITAS WISATA DI KAWASAN EKOWISATA TANGKAHAN KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA

VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENYEDIA AIR UNTUK PERSAWAHAN DI KAWASAN SUB DAS SITOBU DAS ASAHAN BARUMUN SKRIPSI. Oleh:

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KERUSAKAN DAN PERUBAHAN KESESUAIAN PERUNTUKAN EKOSISTEM MANGROVE DI WILAYAH PESISIR KABUPATEN SERDANG BEDAGAI

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

IDENTIFIKASI TUTUPAN LAHAN DAN PEMILIHAN JENIS TANAMAN YANG SESUAI UNTUK PROGRAM KONSERVASI DAS TAMIANG, PROVINSI ACEH.

PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) UNTUK PENATAGUNAAN LAHAN DI DAS ULAR SUMATERA UTARA

VALUASI EKONOMI DAN PEMASARAN MANFAAT HUTAN LANGSUNG

PERANCANGAN MODEL ZONASI KAWASAN DANAU LINTING DESA SIBUNGA-BUNGA HILIR KECAMATAN STM HULU KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI. Oleh :

DEPARTEMEN KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

ANALISIS EKONOMI DAN KONTRIBUSI TANAMAN BAMBU TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT. Hasil Penelitian

PENILAIAN EKONOMI KAWASAN KONSERVASI EK-SITU (Studi Kasus di Kebun Binatang Medan, Kecamatan Medan Tuntungan)

PARTISIPASI PETANI DALAM PENERAPAN PERTANIAN PADI ORGANIK (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai )

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

JURUSAN KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2007

TINGKAT PARTISIPASI ANGGOTA KELOMPOK TANI TERHADAP GERAKAN NASIONAL REHABILITASI HUTAN DAN LAHAN (GN-RHL / GERHAN)

ANALISIS FINANSIAL KEMIRI RAKYAT DALAM SISTEM AGROFORESTRY (STUDI KASUS: DESA PERBESI KECAMATAN TIGABINANGA KABUPATEN KARO)

KONTRIBUSI PENYADAPAN GETAH PINUS (Pinus merkusii) TERHADAP TINGKAT PENDAPATAN PENYADAP SKRIPSI HENNY MONIKA SITORUS /MANAJEMEN HUTAN

: ROSMAWATI SITOMPUL / MANAJEMEN HUTAN

POTENSI KEMIRI DAN DURIAN DI KABUPATEN KARO PROPINSI SUMATERA UTARA

PENENTUAN TINGKAT KEKRITISAN LAHAN DENGAN MENGGUNAKAN GEOGRAPHIC INFORMATION SYSTEM DI SUB DAS AEK RAISAN DAN SUB DAS SIPANSIHAPORAS DAS BATANG TORU

KONTRIBUSI PEMANFAATAN HASIL HUTAN RAKYAT TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT (Studi Kasus: Desa Sampean, Kec. Doloksanggul, Kab. Humbang Hasundutan)

NILAI EKONOMI PERDAGANGAN SATWA LIAR

KAJIAN SISTEM AGROFORESTRI DI HUTAN KEMASYARAKATAN KESATUAN PENGELOLAAN HUTAN LINDUNG MODEL UNIT XIV TOBA SAMOSIR

ANALISIS NILAI EKONOMI KEBERADAAN WISATA ALAM DANAU SIAIS DI KABUPATEN TAPANULI SELATAN

INVENTARISASI JENIS-JENIS ANGGREK DI SAMOSIR UTARA KABUPATEN SAMOSIR, PROVINSI SUMATERA UTARA

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2015

ANALISIS KERAPATAN VEGETASI PADA KELAS TUTUPAN LAHAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI LEPAN

NILAI EKONOMI DAN POLA SEBARAN AREN

PERENCANAAN PROGRAM INTERPRETASI LINGKUNGAN DI KAWASAN WISATA DANAU LINTING KABUPATEN DELI SERDANG OLEH MUSAWIR NASUTION/ MANAJEMEN HUTAN

ANALISIS KEPUASAN PENGUNJUNG ATAS KESEJAHTERAAN SATWA DI KEBUN BINATANG SKRIPSI

PEMETAAN DAERAH RAWAN LONGSOR KABUPATEN KARO PROVINSI SUMATERA UTARA

SKRIPSI ANALISIS KESEDIAAN MEMBAYAR (WILLINGNES TO PAY) DALAM MENGAHADAPI LEBARAN DI KECAMATAN SUNGAI KANAN, KABUPATEN LABUHAN BATU SELATAN OLEH

PENILAIAN EKONOMI KERTAS BEKAS DI KOTA MEDAN

ANALISIS NILAI EKONOMI DALAM PENGELOLAAN HUTAN RAKYAT DI DESA PARBABA DOLOK, KECAMATAN PANGURURAN, KABUPATEN SAMOSIR

PENILAIAN KUALITAS LINGKUNGAN PADA KEGIATAN WISATA ALAM DI KAWASAN EKOWISATA TANGKAHAN

EVALUASI PETANI TERHADAP PROGRAM PENYULUHAN PERTANIAN SL PTT (SEKOLAH LAPANG PENGELOLAAN TANAMAN TERPADU): HAMA TERPADU

MONITORING DAN EVALUASI PENEMPATAN DAN PELAKSANAAN TUGAS TENAGA PPL DI KABUPATAN DELI SERDANG SKRIPSI OLEH: HERTA JUNIARTI SILALAHI

ANALISIS PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN KABUPATEN TOBA SAMOSIR SKRIPSI. Oleh : PUTRI SINAMBELA /MANAJEMEN HUTAN

DEPARTEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2010

Hasil Penelitian. Oleh : SOFYAN ANSHORI LUBIS / Manajemen Hutan

PENYUSUNAN TABEL VOLUME POHON Eucalyptus grandis DI HUTAN TANAMAN PT. TOBA PULP LESTARI, Tbk SEKTOR TELE, KABUPATEN SAMOSIR

ANALISIS KEBUTUHAN BAHAN BAKAR POMPA AIR /PENGGERAK POMPA AIR DI KECAMATAN PERBAUNGAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI

EKSPLORASI DAN POTENSI JAMUR PELARUT FOSFAT PADA LAHAN HUTAN TANAMAN INDUSTRI PT. TOBA PULP LESTARI SEKTOR PORSEA

INVENTARISASI JENIS BURUNG PADA KOMPOSISI TINGKAT SEMAI, PANCANG DAN POHON DI HUTAN MANGROVE PULAU SEMBILAN

EFISIENSI PENYALURAN AIR IRIGASI DI KAWASAN SUNGAI ULAR DAERAH TIMBANG DELI KABUPATEN DELI SERDANG

NILAI EKONOMI AIR RESAPAN HUTAN LINDUNG GUNUNG SINABUNG DAN TWA DELENG LANCUK UNTUK KEBUTUHAN SEKTOR RUMAH TANGGA SKRIPSI. Oleh:

ANALISIS PEMASARAN KEMENYAN (Styrax spp.) (Studi Kasus: Kecamatan Tarutung dan Kecamatan Adiankoting, Kabupaten Tapanuli Utara)

ANALISIS SUPPLY DAN DEMAND POTENSI EKOWISATA DI KAWASAN DANAU LINTING, DESA SIBUNGA-BUNGA HILIR, KECAMATAN STM HULU, KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

TINGKAT INFILTRASI PADA BEBERAPA TIPE PENGGUNAAN LAHAN DI DAS SEI WAMPU BAGIAN HILIR SKRIPSI YUSNIWATI SARAGIH ILMU TANAH

ANALISIS POTENSI DAN PENGEMBANGAN KAWASAN WISATA KAWAH PUTIH, KECAMATAN SILAU KAHEAN, KABUPATAN SIMALUNGUN,SUMATERA UTARA

PEMODELAN SPASIAL TINGKAT KERAWANAN KONVERSI LAHAN HUTAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) DELI SUMATERA UTARA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN BIOSOLAR DI KOTA MEDAN

DAMPAK PENGEMBANGAN KOMODITI TERNAK SAPI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN DAN PENGEMBANGAN WILAYAH DI KECAMATAN HAMPARAN PERAK KABUPATEN DELI SERDANG

PENENTUAN LAHAN KRITIS DALAM UPAYA REHABILITASI KAWASAN HUTAN DI KABUPATEN ASAHAN

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

RESPON PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI SAWI PAKHCOY (Brassica rapa. L) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK ORGANIK KASCING SKRIPSI OLEH:

NILAI KESUKAAN KONSUMEN TERHADAP TEH DAUN GAHARU (Aquilaria malaccensis Lamk.) BERDASARKAN LETAK DAUN PADA BATANG SKRIPSI

FAKULTAS KEHUTANAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016

GANGGUAN HUMUS HUTAN DI TAHURA YANG BERBATASAN DENGAN LAHAN PERTANIAN MASYARAKAT DESA DOLAT RAYAT KABUPATEN KARO

STUDI MORFOMETRIK DAN MERISTIK IKAN LEMEDUK (Barbodes schwanenfeldii) DI SUNGAI BELUMAI KABUPATEN DELI SERDANG ANITA RAHMAN

ANALISIS ALIH FUNGSI LAHAN SAWAH DAN PREDIKSI PRODUKSI DAN KONSUMSI BERAS DI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

ANALISISPERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI WAMPU, KABUPATEN LANGKAT, SUMATERA UTARA

VALUASI EKONOMI OBJEK WISATA PEMANDIAN COKROTULUNG KLATEN DENGAN TRAVEL COST METHOD (TCM) Skripsi

ANALISIS EFISIENSI PEMAKAIAN PUPUK BERSUBSIDI TERHADAP PRODUKTIVITAS PADI SAWAH

PENGARUH IKLIM MIKRO TERHADAP KADAR AIR SERASAH DI HUTAN TRI DHARMA KAMPUS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

LAMPIRAN DATA Lampiran 1. Matriks Pendapat Gabungan Berdasarkan Kriteria Faktor Utama Penyebab Banjir

PEMETAAN DAERAH RAWAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI KABUPATEN TOBA SAMOSIR PROVINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI

KONTRIBUSI PRODUK AGROFORESTRI TERHADAP PENDAPATAN RUMAH TANGGA. (Nagori Simpang Raya Dasma, Kabupaten Simalungun)

PEMETAAN SATWA MANGSA HARIMAU SUMATERA (Panthera tigris sumatrae) DI TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER (SPTN WILAYAH VI BESITANG)

JOSEPH CAREY S ILMU TANAH

EVALUASI PENGGUNAAN LAHAN (LAND USE) DI KECAMATAN SINGKOHOR KABUPATEN ACEH SINGKIL TAHUN 2015

POTENSI JASA LINGKUNGAN TEGAKAN EUKALIPTUS (Eucalyptus hybrid) DALAM PENYIMPANAN KARBON DI PT. TOBA PULP LESTARI (TPL). TBK

ANALISA EKONOMI PENGARUH PENAMBAHAN IMBUHAN PAKAN (Bio Mos) KEDALAM SEMAK BUNGA PUTIH (Chromolaena odorata) TERHADAP BROILER SKRIPSI

ANALISIS KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG WISATA PANTAI BINASI KECAMATAN SORKAM BARAT KABUPATEN TAPANULI TENGAH SKIRIPSI

PENGEMBANGAN MODEL PITA UKUR DAN RUMUS PENDUGAAN BOBOT BADAN BERDASARKAN LINGKAR DADA PADA TERNAK KAMBING

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

OLEH : SITI SATRIYA GUSRI

KAJIAN DAYA DUKUNG FISIK WISATA DANAU DI PANTAI PASIR PUTIH PARBABA KABUPATEN SAMOSIR NANCY ROLINA

SKRIPSI. Oleh: AGUSWANTO SIHOMBING PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PERTANIAN PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN

IDENTIFIKASI DAMPAK PENDAPATAN MASYARAKAT TERHADAP PENGGUNAAN HUTAN MANGROVE BERBASIS SILVOFISHERY DI KECAMATAN HAMPARAN PERAK, KABUPATEN DELI SERDANG

DAMPAK ALIH FUNGSI LAHAN TERHADAP PRODUKSI PADI SAWAH DI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

STUDI POTENSI EKOWISATA MANGROVE DI KUALA LANGSA PROVINSI ACEH ARIEF BAIZURI MAJID

PENGELOLAAN ORANGUTAN SUMATERA (Pongo abelii) SECARA EX-SITU, DI KEBUN BINATANG MEDAN DAN TAMAN HEWAN PEMATANG SIANTAR

POTENSI NILAI EKONOMI TOTAL HUTAN PENDIDIKAN GUNUNG WALAT SUKABUMI JAWA BARAT BAYU ADIRIANTO

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERSEDIAAN PADI DAN JAGUNG KABUPATEN KARO SKRIPSI

SKRIPSI OLEH : MEYNA MELIA UTARI

ANALISIS POTENSI DAN NILAI EKONOMI CADANGAN KARBON PADA JALUR HIJAU

PEMETAAN KESESUAIAN LAHAN UNTUK TANAMAN AGROFORESTRY DI SUB DAS LAU SIMBELIN DAS ALAS KABUPATEN DAIRI

ANALISIS DIVERSIFIKASI KONSUMSI PANGAN BERAS DAN PANGAN NON BERAS (Studi Kasus : Desa Bagan Serdang, Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang)

Transkripsi:

VALUASI EKONOMI HUTAN SEBAGAI PENCEGAH BANJIR BERDASARKAN METODE KONTINGENSI DAN BIAYA PENGENDALI BANJIR DI DAS DELI SKRIPSI Oleh LAMRIA BUTAR BUTAR 051201041/ Manajemen Hutan DEPARTEMEN KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

ABSTRACT LAMRIA BUTAR BUTAR. Economic valuation of forest as flood prevention contingency based on the methods and flood controller costs in Deli Cactcment Area. Guided by NURDIN SULISTIYONO and PINDI PATANA This Research aimed to calculate the economic value of forest as a flood prevention contingency based on the methods and flood controller costs and to determine the factors that influence the level of willingness to pay benefits forest as flood prevention forest in the Deli Catchment Area. Analytical in use contingency methods and flood controller costs as the economic value of forest, descriptive analysis of questionare, correlation analysis regression analysis to determine the factors that influency the level of willingness to pay benefits forest as flood pevention. Research result show the economic value of forest as a method of flood contingency and flood controller costs of each is Rp. 127.824.000.000,00/ year and Rp. 16.917.757,00/year. Based on regression models which can be formed in the conclusion that the factors that effect the level of willingness to pay benefits forest as flood prevention in the Deli Catchment Area is income and education. Key Words : Economic value, willingness to pay, the cost of flood controller, flood prevention, Deli Catchment Area

ABSTRAK LAMRIA BUTARBUTAR. Valuasi ekonomi hutan sebagai pencegah banjir berdasarkan metode kontingensi dan biaya pengendalian banjir di DAS Deli. Dibimbing oleh NURDIN SULISTIYONO dan PINDI PATANA Penelitian ini bertujuan untuk menghitung nilai ekonomi hutan sebagai pencegah banjir berdasarkan metode kontingensi dan biaya pengendali banjir dan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kesediaan membayar manfaat hutan sebagai pencegah banjir di DAS Deli. Metode analisis yang digunakan metode kontingensi dan biaya pengendali sebagai nilai ekonomi hutan, analisis deskriptif dari data kuisioner, analisis korelasi dan analisis regresi untuk mengetahui faktor faktor yang mempengaruhi tingkat kesediaan membayar manfaat hutan sebagai pencegah banjir. Hasil penelitian menunjukkan nilai ekonomi hutan sebagai pencegah banjir dengan metode kontingensi dan biaya pengendali masing-masing adalah Rp 127.824.000.000/tahun dan Rp 16.917.757.688/tahun. Berdasarkan model regresi yang terbentuk dapat disimpulkan bahwa faktor yang mempengaruhi tingkat kesediaan membayar manfaat hutan sebagai pencegah banjir di DAS Deli adalah pendapatan dan pendidikan Kata Kunci : Nilai ekonomi, kesediaan membayar, biaya pengendalian, pencegah banjir, DAS Deli

RIWAYAT HIDUP Lamria Butarbutar dilahirkan di Medan, Sumatera Utara pada tanggal 10 Januari 1987, anak keempat dari enam bersaudara dari Ayahanda J. Butarbutar dan Ibunda B. Br Sihite. Pada tahun 1999 penulis menyelesaikan pendidikan Sekolah Dasar di SD HKBP Medan, pada tahun 2002 lulus dari SLTP Santa Maria Medan, pada tahun 2005 lulus dari SMUN 2 Plus Matauli Sibolga, dan pada tahun yang sama penulis diterima sebagai mahasiswa di Universitas Sumatera Utara, Fakultas Pertanian, Departeman Kehutanan, Program Studi Manajemen Hutan melalui jalur Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB). Penulis melaksanakan kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL) di Perum Perhutani KPH Bandung Selatan Unit III Jawa Barat, pada bulan Juni sampai Agustus 2009. Penulis melakukan penelitian dari bulan April 2009 dengan judul Valuasi Ekonomi Hutan Sebagai Pencegahan Banjir Berdasarkan Metode Kontingensi dan Biaya Pengendalian Banjir di DAS Deli, di bawah bimbingan Nurdin Sulistyono, S.Hut., M.Si dan Pindi Patana, S.Hut., M,Sc.

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas kasih dan rahmat-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitiaan ini hingga selesai. Penelitian ini membahas tentang valuasi ekonomi hutan sebagai pencegah banjir berdasarkan metode kontingensi dan biaya pengendali banjir di DAS Deli. Metode kontigensi merupakan teknik survey untuk menyatakan penduduk tentang nilai atau harga yang mereka berikan terhadap komoditi yang tidak memiliki pasar seperti barang lingkungan. Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada Bapak Nurdin Sulistiyono, S.Hut, M.Si dan Bapak Pindi Patana, S,Hut, M.Sc selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan masukan dan bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini. Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada orang tua dan teman-teman yang telah memberikan dukungan baik dalam doa, semangat maupun materi. Penulis menyadari banyak kekurangan dalam penulisan skripsi ini sehingga kritik dan saran dari pembaca sangat diharapkan untuk perbaikannya. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang turut membantu dalam penulisan hasil penelitian ini hingga selesai. Semoga bermanfaat bagi pembaca dan pihak yang memerlukannya.

DAFTAR ISI ABSTRAK... i RIWAYAT HIDUP... iii KATA PENGANTAR... iv Hal. DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR LAMPIRAN... ix PENDAHULUAN Latar Belakang... 1 Tujuan Penelitian... 2 Manfaat Penelitian... 2 Kerangka Pemikiran... 3 TINJAUAN PUSTAKA Pengelolaan Hutan Sebagai Pengatur Sistem Hidrologi... 4 Daerah Aliran Sungai Deli... 5 Rehabilitasi Hutan dan Lahan... 7 Nilai Ekonomi Produk Lingkungan... 9 Metode Valuasi Kontingen... 12 Analisis Ekonomi Pengendali Banjir... 13 Analisis Korelasi dan Analisis Regresi... 14 METODE PENELITIAN Waktu dan Tempat Penelitian... 16 Alat dan Bahan... 16 Metode Penelitian... 16 Teknik Pengumpulan Data... 17 Populasi dan Sampel... 17 Pengumpulan Data... 17 Analisis Data... 18 Biaya Pengendali Banjir... 20 HASIL DAN PEMBAHASAN Karakteristik Responden... 21 Umur... 21 Pekerjaan... 22 Pendidikan... 24 Pendapatan... 25 Lama Bermukim... 26 Nilai Willingness to Pay (WTP) Manfaat Hutan sebagai

Pencegah Banjir... 27 Hubungan Karakteristik Responden dengan Willingness to Pay... 28 Korelasi Pearson... 28 Korelasi Spearman... 29 Nilai Ekonomi Hutan sebagai Pencegah Banjir... 33 Analisis Peran Para Pihak... 38 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan... 42 Saran... 42 DAFTAR PUSTAKA... 43 LAMPIRAN... 46

DAFTAR TABEL No. Hal. 1. Skoring Data Persepsi Responden Dengan Skala Likert... 19 2. Skoring Data Perilaku Responden Dengan Skala Likert... 19 3. Komposisi Responden Berdasarkan Kelompok Umur... 22 4. Komposisi Responden Berdasarkan Kelompok Pekerjaan... 23 5. Komposisi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan... 24 6. Komposisi Responden Berdasarkan Pendapatan... 26 7. Komposisi Responden Berdasarkan Lama Bermukim... 27 8. Nilai Willingess to Pay Manfaat Hutan sebagai Pencegah Banjir... 28 9. Korelasi Pearson antara Karakteristik Responden dengan WTP... 29 10. Korelasi Spearman antara Karakteristik Responden dengan WTP... 30 11. Perincian Biaya Pengendali Banjir secara Struktur Pemangunan Kanal di DAS Deli Bagian Hilir... 34 12. Perincian Biaya Pengendali Banjir secara non Struktur di Kabupaten Deli Serdang... 35 13. Persentase Alasan Positif dari Masyarakat Ikut Berperan... 39 Aktif jika ada Kegiatan Gerhan 14. Upaya dan kendala dari beberapa stekholder yang terkait dalam... 39 pengendalian hutan di DAS Deli

DAFTAR GAMBAR No. Hal. 1. Kerangka Pemikiran Penelitian 3 2. Grafik Perbandingan Nilai Ekonomi Hutan Berdasarkan Willingness to pay dengan Biaya Pengendal Banjir..36

DAFTAR LAMPIRAN No. Hal. 1. Nilai Ekonomi Hutan Sebagai Pencegah Banjir Berdasarkan Metode Kontingensi di DAS Deli... 46 2. Perhitungan Kesediaan Membayar... 50 3. Data Skoring Menggunakan Skala Likert... 51 4. Nilai Ekonomi Hutan Berdasarkan Biaya Pengendali secara non Struktur seperti Gerakan Rehabilitasi Hutan dan Lahan... 53 5. Korelasi Pearson... 54 6. Korelasi Spearman... 55 7. Regression... 56 8. Kuisioner Penelitian... 57 9. Foto Penelitian... 59 10. Alat Bantu Gambar untuk Mendeskripsikan Objek Penelitian... 60 11. Pembangunan Kanal di Jalan Bridjen Zein Deli Tua... 61 12. Peta Sebaran Responden di DAS Deli... 62