SISTEM INFORMASI AKADEMIK NEXT GENERATION (SIAK-NG) FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK) IAIN TULUNGAGUNG

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM INFORMASI AKADEMIK NEXT GENERATION (SIAK-NG) FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK) IAIN TULUNGAGUNG

SISTEM INFORMASI AKADEMIK NEXT GENERATION (SIAK-NG) FAKULTAS SYARIAH DAN ILMU HUKUM (FASIH) IAIN TULUNGAGUNG

BAB I. PORTAL MAHASISWA

TUTORIAL MEMBUKA SIAKAD MAHASISWA UNIVERSITAS KADIRI

Sistem Informasi Akademik Akademi Kebidanan Borneo Medistra Balikpapan (SIAKAD AKBMB) merupakan sebuah sistem informasi berbasis website yang

2. Login Gunakan Username dan password masing-masing program studi.

Yogyakarta, Wakil Rektor I, Drs. Wardan Suyanto, M.A., Ed.D. NIP

DAFTAR ISI. Daftar Isi... 1 Pengertian... 2 Panduan Penggunaan SIAKAD... 3 Panduan Login... 3

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI (USER MANUAL) UNTUK MAHASISWA SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH TINGGI KESEHATAN SUMATERA UTARA (STIKESSU)

Daftar Hadir Ujian dan DPNA

UNIVERSITAS TRILOGI. Buku Panduan SIAT (Sistem Informasi Akademik Trilogi) Untuk Dosen

USER MANUAL WEB DOSEN (

MANUAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD) BAGI MAHASISWA. Oleh: Infokom

PANDUAN PENGISIAN DATA DIRI DAN UNGGAH DOKUMEN DIRI MAHASISWA BARU JALUR MANDIRI 2014 IAIN WALISONGO

SOSIALISASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAK) UNDIKSHA

MANUAL SIMAK UNTUK DOSEN SIMAK FKIP UNIDAR SIMAK FKIP UNIDAR AMBON

Petunjuk Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Akademik Bagian BAAK

Cetak Biodata dan Transkrip Nilai PANDUAN REGISTRASI. Mahasiswa. fisipupr.com

SISTEM AKADEMIK YARSI. Modul Pelatihan Dosen. Syarifu Adam Ext. 1504

PETUNJUK AKSES ON LINE SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIMAK) STAI ALHIKMAH JAKARTA (VERSI MAHASISWA)

UPT. KOMPUTER UNIVERSITAS JAMBI

Cetak Biodata PANDUAN REGISTRASI. Mahasiswa. fisipupr.com

LEMBAGA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS JAMBI

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI / SISTEM INFORMASI KRS ONLINE

Aplikasi KRS Online. User Manual Level Dosen. Versi Desember 2011

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA MANUAL BOOK PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE ICT POLSRI TEAM

PANDUAN PENDAFTARAN DAN UNGGAH DOKUMEN BEASISWA TAHFIDZ UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ( UIN ) WALISONGO SEMARANG

ALUR PELAKSANAAN HER-REGISTRASI ADMINISTRASI DAN HER-REGISTRASI AKADEMIK TAHUN AKADEMIK SEMESTER GENAP UNTUK MAHASISWA

Website Sistem Portal Mahasiswa

PETUNJUK PENGGUNAAN SIAKAD DOSEN INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

Petunjuk Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Akademik Sebagai Mahasiswa

MANUAL BOOK SISFO UTA 45 UNTUK JENIS USER MAHASISWA

MANUAL KRS ONLINE

Panduan Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIMPADU)

PENGISIAN NILAI ONLINE

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (UNIVERSITAS ESA UNGGUL)

Petunjuk Penggunaan Menu Monitoring Pada SIAKAD

Manual. Aplikasi SIA II.

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Universitas Nadhlatul Ulama Surabaya USER GUIDE SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (UNUSA) MAHASISWA

Manual Book (Mahasiswa)

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Pengelolaan Akademik (SIPA)

Pedoman Penggunaan GaMeL S1 Pendidikan Dokter BAGI MAHASISWA S1 PENDIDIKAN DOKTER UGM 2011/2012

MENU ENTRY Pengisian Kartu Rencana Studi (KRS) Entry judul skripsi dan data lainnya MENU INFORMASI

PANDUAN PENGISIAN DATA DIRI DAN UNGGAH DOKUMEN DIRI MAHASISWA BARU JALUR SNMPTN 2015 UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ( UIN ) WALISONGO SEMARANG

1. LOGIN NIM masing2 unwahasku

PANDUAN MUSRENBANG DESA / KELURAHAN

2. Setelah muncul tampilan halaman web browser, pada kotak address ketikan. 3. Setelah itu maka akan muncul halaman siakad STIT Pringsewu.

A. ADMIN. Form Login Admin

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

Panduan SIAM (Sistem Informasi Akademik Mahasiswa)

Manual Sistem Informasi Akademik EduSystem Manual for Student

Panduan E-Learning Untuk Mahasiswa

SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS MATARAM

BAGIAN 1 TINGKATAN PEMAKAI MAHASISWA... 3 BAGIAN 2 FASILITAS UTAMA... 4

BUKU PETUNJUK SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI AUB SURAKARTA

USER GUIDE Peminat/ Pendaftar. Sistem Informasi Manajemen Pendaftaran Mahasiswa Baru. Sekolah Tinggi Teknik Ibnu Sina

Lembaga Penjaminan Mutu dan Audit Internal Universitas Kristen Satya Wacana 1

PROSEDUR PORTAL AKADEMIK PENGELOLAAN NILAI

UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA

Petunjuk Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Akademik Operator dan User

DAFTAR ISI. USER MANUAL ADMIN TINGKAT FAKULTAS A. Modul Dosen... 1 B. Master Ruang... 2 C. Modul Fakultas... 3

Petunjuk Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Akademik Sebagai Dosen

1. Login dan Masuk ke Halaman Kelas

DIREKTORAT PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

BUKU PETUNJUK ADMINISTRATOR WEBSITE PKVHI

PANDUAN PENGGUNAAN KRS ONLINE UNTUK MAHASISWA & ORANG TUA

MATERI SOSIALISASI HAK AKSES DOSEN DALAM SISTEM INFORMASI AKADEMIK

PETUNJUK PENDAFTARAN CALON MAHASISWA UNIVERSITAS MATARAM JALUR TES MANDIRI TAHUN Situs: pmbmandiri.unram.ac.id

PETUNJUK PENGGUNAAN SIAKAD MAHASISWA INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

HANDOUT PENGGUNAAN STAFF SITE

Institut Agama Islam Negeri Surabaya USER GUIDE SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (IAIN) MAHASISWA

Manual Pengisian Nilai Matakuliah Melalui Web

3. Setelah berhasil login maka Admin Satuan Kerja akan masuk kehalaman awal Aplikasi Bantu Perbendaharaan, seperti gambar berikut ini:

PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI

Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) Modul Dosen. Tim Siakad Puskom UNY

Setelah login, anda akan masuk kedalam halaman beranda seperti pada gambar dibawah ini.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Sistem Informasi Akademik. (SIKAD Mahasiswa)

PANDUAN PENGISIAN SISTEM INFORMASI DATA POKOK MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG JALUR PENERIMAAN SIMANILA PARAREL TAHUN AKADEMIK 2016/2017

KATA PENGANTAR. Semarang, 22 Oktober 2014 Rektor. DR. Bambang Triono, MM

PROSEDUR MANUAL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SRIWIJAYA 2012 PENDAHULUAN PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK. Pengguna : Mahasiswa

MANUAL PROCEDURE PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK. Pengguna: Mahasiswa

PANDUAN PENGISIAN DATA DIRI DAN UNGGAH DOKUMEN DIRI MAHASISWA BARU JALUR SNMPTN 2017 UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ( UIN ) WALISONGO SEMARANG

MANUAL BOOK SISFO UTA 45 UNTUK JENIS USER DOSEN

User Manual PENELITIAN. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) Universitas Katolik Parahyangan

User Manual. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) PENELITIAN DANA MANDIRI. Universitas Katolik Parahyangan

Tim e-journal Undiksha 2013 USER MANUAL

ANJUNGAN MAHASISWA ONLINE. By : BAPSI UPDM(B) [Document subtitle]

KRS-ONLINE Mahasiswa Baru 2014/2015 Universitas Muhammadiyah Malang

Panduan E-Learning Untuk Mahasiswa S2 S1 D-IV DIII

PANDUAN SINGKAT SISTEM INFORMASI AKADEMIK MAHASISWA (SIAM UB) BAGI ORANG TUA MAHASISWA

PETUNJUK PENGGUNAAN SIKADU UNIVERSITAS WAHID HASYIM HAK AKSES : DOSEN

PENDAHULUAN. Universitas Medan Area memiliki 7 (tujuh) fakultas, yaitu:

BUKU PETUNJUK DAFTAR ULANG ONLINE MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI JEMBER

Manual E-Learning Dosen Universitas Sahid Jakarta

PETUNJUK PENGGUNAAN SIKADU UNIVERSITAS WAHID HASYIM HAK AKSES : MAHASISWA

Gambar 4.63 Halaman Jenis Download (buat baru) (Admin)

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI AKADEMIK NEXT GENERATION (SIAK-NG) FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK) IAIN TULUNGAGUNG Disampaikan dalam Orientasi Pengenalan Akademik dan Kemahasiswaan (OPAK) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Tanggal 18 s.d. 19 Agustus 2016 Oleh: Dr. Khoirul Anam, M.Pd.I Kementerian Agama Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Jl. Mayor Sujadi Timur 46 Telp. (0355) 321513 Tulungagung 66221 1

2

SISTEM INFORMASI AKADEMIK NEXT GENERATION (SIAK-NG) FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK) IAIN TULUNGAGUNG Masuk ke sistem SIAK-NG Untuk masuk SIAK-NG, bisa masuk melalui website IAIN Tulungagung dengan alamat http://iaintulungagung.ac.id sehingga muncul tampilan seperti di bawah ini: Lalu klik SIAKAD v2 pada menu Online Service atau ketik http://siak.iain-tulungagung.ac.id/ lalu enter, sehingga akan muncul tampilan berikut ini: 3

Untuk login ke SIAK-NG, ketik Username : (NIM/Nomor Induk Mahasiswa) dan Password : (XXXXX). Setelah berhasil melakukan login, akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini: Pilih jurusan anda dengan cara klik pada nama jurusan di setiap Fakultas (misal: PGRA), sehingga akan muncul tampilan seperti berikut ini: 4

Penggantian Password dan Update Identitas Pribadi Bagi mahasiswa yang baru menggunakan SIAK-NG sangat disarankan untuk segera mengganti password dengan yang mudah dihafal, tetapi orang lain sulit meniru. Penggantian password dilakukan dari menu pengaturan identitas pribadi ---- ganti password Sehingga akan muncul tampilan berikut: 5

Pada field password, isi dengan password yang lama. Pada field password baru isi dengan password yang anda inginkan. Kemudian klik simpan perubahan. SIAK-NG juga memberikan fasilitas upload gambar/foto pribadi mahasiswa. Untuk melakukan perubahan pada identitas pribadi, klik edit identitas pribadi pada menu pengaturan identitas pribadi, sehingga muncul tampilan berikut: Kemudian klik field Add, sehingga keluar tampilan berikut ini: Klik upload file 6

Kemudian muncul tampilan seperti di bawah ini. Selanjutnya klik pada Browse dan pilih gambar yang ingin anda jadikan sebagai profile depan tampilan SIAK-NG anda. Beri nama file yang telah anda upload pada field save as. 7

Setelah itu klik upload this file, sehingga kalau sudah berhasil akan muncul tampilan berikut ini: Langkah terakhir adalah klik pada Update Profile, sehingga kalau selesai proses ini, akan muncul tampilan profile seperti berikut: 8

ISIAN DATA MAHASISWA (IDM) Langkah yang harus dilakukan selanjutnya adalah melengkapi Isian Data Mahasiswa. Klik Isian Data Mahasiswa pada Menu Mahasiswa Muncul tampilan sebagai berikut: 9

Lengkapi data mahasiswa tersebut di atas. Setelah selesai klik update Langkah berikutnya, klik Data Orang Tua 10

Lengkapi data orang tua tersebut di atas. Setelah selesai dengan langkah yang sama seperti pada pengisian Identitas mahasiswa, klik simpan KALENDER AKADEMIK Mahasiswa sebelum melakukan aktivitas akademik disarankan untuk selalu melihat kalender akademik, agar ketika ada update jadwal apapun, bisa mengetahui. Untuk melihat kalender akademik bisa diklik menu Kalender ----- Kalender Akademik 11

Setelah diklik, akan muncul tampilan berikut: PEMROGRAMAN ONLINE Pemrograman online merupakan tahapan yang wajib dilakukan setiap mahasiswa sebelum manjalani perkuliahan. Pemrograman online yang telah dilakukan akan berimplikasi pada : 1. Isian Rencana Studi (IRS) bisa dicetak dan dimintakan tanda tangan wali studi (Pembimbing Akademik/PA) 2. Terdaftarnya Nama Mahasiswa tersebut pada Setiap Kelas Perkuliahan (Absen kuliah) 3. Terdaftarnya Nama Mahasiswa tersebut untuk mengikuti Ujian Akhir Semester. 12

4. Proses Input Nilai oleh Dosen pengampu mata kuliah berhasil dan mahasiswa berhak mendapatkan Kartu Hasil Studi (KHS) Untuk melakukan pemrograman online/pengisian IRS, klik menu IRS --- Isi IRS Pilih mata kuliah pada kelas yang diinginkan dengan memilih pada bullet di samping kiri 13

Setelah selesai melakukan pemilihan mata kuliah dan kelas. Klik Input IRS Akan muncul tampilan berikut ini: Tampilan ini mengindikasikan bahwa Pemrograman anda tidak bermasalah dan bisa dilanjutkan dengan menekan tombol simpan. Kalau ada kekeliruan dalam melakukan pemrograman, jangan dilakukan penyimpanan, tetapi klik tombol kembali, dan ulangi langkah pengisian IRS lagi dengan memilih mata kuliah dan kelas yang sesuai. Jika proses penyimpanan selesai, akan muncul tampilan berikut: 14

Apabila IRS anda tidak bermasalah, status IRS anda akan langsung di setujui. Langkah berikutnya adalah melakukan pencetakan IRS untuk dimintakan tanda tangan Pembimbing Akademik/PA dan disetorkan ke Jurusan Masing-Masing dengan menekan tombol Cetak IRS di bagian bawah tampilan. 15

Setelah dicetak, dimintakan tandatangan Dosen Pembimbing Akademim (PA) dan dikumpulkan ke Jurusan masing-masing. Dengan demikian pemrograman online dianggap selesai. Untuk proses akademik di semester berikutnya, mengikuti seperti langkah awal pemrograman. Perhatian: Disarankan anda secara rutin untuk mengecek SIAK-NG anda, agar tidak lupa pasword dan tidak ketinggalan informasi akademik yang ada. 16

Website Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN TULUNGAGUNG Alamat website Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Tulungagung adalah : http://ftik.iain-tulungagung.ac.id Segala informasi tentang FTIK bisa diakses melalui website tersebut: Pengumuman: segala pengumuman Fakultas diupload disitu 17

Berita : Kegiatan Fakultas juga dapat dilihat diwebsite tersebut: Dokumen Akademik: berbagai macam formulir, surat-surat, jadwal, dan dokumen lainnya juga bisa didownload dari website fakultas. Sifatnya swalayan. 18

Dokumen Akademik --- kategori Dokumen skripsi berisi dokumen sebagai berikut: Tampilan Direktori Download 19