VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA

dokumen-dokumen yang mirip
DEFRIMAN DJAFRI, SKM, MKM, PhD

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ANDALAS

Fakultas Teknik Geologi. Unpad

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

RENCANA INDUK PENGEMBANGAN (RIP)

RENCANA INDUK PENGEMBANGAN (RIP)

Program Kerja. PS Magister Teknologi Industri Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN KEMENTERIAN NEGARA / LEMBAGA (RKA-KL) TAHUN 2017 JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

1. Jatidiri prodi 2. Makna tatapamong 3. Tatapamong dalam konteks SNP 4. Tatapamong dalam perspektif kegiatan akreditasi BAN PT

PENJABARAN VISI UNIVERSITAS NAROTAMA. Visi Fakultas Hukum. Fakultas Hukum yang modern dan bermutu berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi.

BAB III ANALISIS SWOT DAN ASUMSI-ASUMSI

LAPORAN KINERJA TAHUN AKADEMIK

SHERMAN SALIM CALON DEKAN

SALINAN KEPUTUSAN SENAT AKADEMIK INSTITUT PERTANIAN BOGOR Nomor : 08/SA-IPB/2004

Standar Mutu UMSIDA (di copy dari BPM UMSIDA) 0

RENCANA PROGRAM KERJA Wakil Dekan Bidang Akademik Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya /24/2016 1

KATA PENGANTAR. Tim Penyusun

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

RENCANA OPERASIONAL PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN TAHUN

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

RENCANA STRATEGIS PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FKIP UNIVERSITAS SRIWIJAYA

PROGRAM KERJA UNRAM YANG MAJU, RELEVAN DAN BERDAYA SAING

DESKRIPSI SWOT SETIAP KOMPONEN

RENCANA STRATEGIS FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN

Manfaat Evaluasi diri

RENCANA OPERASIONAL FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

STANDAR II STANDAR NASIONAL PENELITIAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN UNIVERSITAS DAYANU IKHSANUDDIN BAU BAU

Sekolah Tinggi Hukum Galunggung Tasikmalaya. Tim Penyusun

BAB I VISI DAN MISI INSTITUSI

VISI, MISI, TUJUAN DAN PROGRAM KERJA

RENCANA STRATEGIS

Prof. Ir. Surya Hadi, MSc., Ph.D. Guru Besar Kimia dan Dekan Fakultas MIPA Universitas Mataram

Kebijakan Umum Dekan

RENCANA OPERASIONAL FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

RENCANA OPERASIONAL AKADEMI ANALIS FARMASI DAN MAKANAN (AKAFARMA) YAYASAN HARAPAN BANGSA BANDA ACEH TAHUN

Kebijakan Mutu Akademik FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM MALANG

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM) Jalan Semarang 5, Malang Telepon: Laman:

RENCANA OPERASIONAL (RENOP) FAKULTAS PERIKANAN DAN KELAUTAN

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

BOBOT PENILAIAN BORANG PRODI

RENCANA OPERASIONAL (PROGRAM KERJA KA. PROGDI) PROGRAM STUDI AGRIBISNIS Periode

BORANG BARU VS BORANG LAMA

STANDAR 1 VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR. i DAFTAR ISI. ii RANGKUMAN EKSEKUTIF viii TIM PENYUSUN EVALUASI DIRI.. xi

KATA PENGANTAR. Magelang, Agustus 2016 Ketua Program Sudi Farmasi (S1) Tiara Mega Kusuma, M.Sc., Apt NIDN

RKAT PENGEMBANGAN FH UII 2018: OPTIMALISASI INTEGRASI BERBASIS STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI PRA RAKORJA TENDIK & DOSEN FH UII 1 & 2 AGUSTUS 2017

RENCANA OPERASIONAL PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN STIE KBP TAHUN

Rencana Operasional FMIPA RENCANA OPERASIONAL FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

WORKSHOP AKREDITASI PROGRAM STUDI ITY PENYUSUNAN BORANG STANDAR 2 DAN 4. di BPM UMY

DOKUMEN RENCANA OPERASIONAL (RENOP) FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO TAHUN

VISI STKIP PGRI SUMATERA BARAT. Menjadi Perguruan Tinggi Unggul di Bidang Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang Kompetitif di Wilayah Sumatera Tahun 2026.

SEKILAS MENGENAI.. 1 PROGRAM STUDI ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS PADJADJARAN

KEBIJAKAN AKADEMIK UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA ATMA JAYA TAHUN

KEBIJAKAN MUTU INTERNAL SEKOLAH TINGGI ILMU FARMASI PADANG TAHUN

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI 1 Lembar Pengesahan 2 Daftar Distribusi 2 Catatan Perubahan 2

RENCANA PENGEMBANGAN PROGRAM STUDI

RENCANA OPERASIONAL PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL & ILMU POLITIK UNIVERSITAS UDAYANA TAHUN

RENCANA STRATEGIS PROGRAM STUDI SARJANA SISTEM KOMPUTER

RENSTRA PROGRAM STUDI DIPLOMA IV TEKNIK PERPIPAAN POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA

GUNA MENGHASILKAN INOVASI UNGGUL

RENCANA STRATEGIS PROGRAM STUDI MAGISTER TEKNIK ARSITEKTUR LINGKUNGAN BINAAN

KATA PENGANTAR. Surakarta, 24 Januari 2017 Direktur Poltekkes Surakarta. Satino, SKM. M.Sc.N. NIP

RENCANA STRATEGIS PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN

PROSEDUR SISTEM PENJAMINAN MUTU SOP KERJA SAMA LUAR NEGERI

Strategi Pengembangan. Fakultas Ekonomi Bab 4. Rencana Strategik (Renstra) Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi

RENCANA STRATEJIK DAN PENETAPAN KINERJA

LEMBAR PENGESAHAN. Semarang, 19 Desember 2013 Kepala Kantor Penjaminan Mutu

RKAT PENGEMBANGAN FH UII 2018: OPTIMALISASI INTEGRASI BERBASIS STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI PRA RAKORJA TENDIK FH UII 1 AGUSTUS 2017

ID No EQUIS Input Proses Output Predecessors. Membuat Visi. 3 N/A Membuat Misi 2

RENCANA OPERASIONAL PRODI NERS STIKES MATARAM

Oleh: Prof. Dr. Suryanto Calon Dekan Fakultas Psikologi Universitas Airlangga

PROGRAM KERJA JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

S1 Manajemen. Visi. Misi

KEBIJAKAN MUTU AKADEMIK

STANDAR DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

SALINAN PERATURAN REKTOR INSTITUT PERTANIAN BOGOR NOMOR 06/IT3/DT/2013 TENTANG STANDAR MUTU DALAM SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL PADA PROGRAM

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN. 1.1 Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran serta Strategi Pencapaian

INSTRUMEN AUDIT MUTU INTERNAL UNIVERSITAS ISLAM MALANG

PROGRAM KERJA JURUSAN BUDIDAYA PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

BAB I VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN. A. Visi Menghasilkan tenaga kesehatan profesional dan kompetitif

Rencana Strategis/ Strategi Pencapaian. Tahun

RENCANA OPERASIONAL FAKULTAS EKONOMI

PROGRAM KERJA JURUSAN SOSIAL EKONOMI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG 2010

RENCANA STRATEGIS

Rencana Strategik JURUSAN BIOLOGI FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

RENCANA STRATEGIS PROGRAM MAGISTER PENGELOLAAN SUMBERDAYA ALAM

SPESIFIKASI JURUSAN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BRAWIJAYA SP.UJM-JM-FE-UB.01

ANALISIS KONDISI UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO. Oleh : Tim Kelompok Kerja Penyusun Visi, Misi, Statuta, Renstra Universitas Dian Nuswantoro

Program Kerja Ketua Jurusan Kedokteran Fakultas Kedokteran

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI... i BAB I PENDAHULUAN BAB II VISI DAN MISI... 2 A. Visi... 2 B. Misi... 2

Sistim Pendidikan Nasional, Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun tentang pendidikan tinggi, Peraturan Pemerintah Nomor 61 tahun

PROGRAM KERJA PERIODE

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS PADJADJARAN NOMOR 70 TAHUN 2015 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA PENGELOLA UNIVERSITAS PADJADJARAN

1.1.1 Mekanisme penyusunan visi, misi, tujuan dan sasaran program studi, serta pihak-pihak yang dilibatkan.

RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) AKADEMI PEREKAM MEDIS DAN INFORMATIKA KESEHATAN (APIKES) CITRA MEDIKA SURAKARTA TAHUN

LAKIP. Universitas Negeri Malang (UM) Tahun Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

KOMPONEN D SUMBER DAYA MANUSIA

Transkripsi:

VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA Oleh Prof. Dr. Herri CALON DEKAN FEUA PERIODE TAHUN 2016-2020 Visi Menjadi Fakultas Ekonomi yang menghasilkan sumber daya insani yang kreatif, inovatif, profesional dan kompetitif, memiliki keharmonisan antara head, hearts dan hand dalam bidang Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi yang bereputasi di Asia Tenggara tahun 2020. Misi Misi utama Fakultas Ekonomi Universitas Andalas adalah pelaksanaan Tri-Dharma Perguruan Tinggi dengan penjelasan sebagai berikut: 1. Menyelenggarakan pendidikan akademik, profesi, dan vokasi dalam bidang Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi yang menghasilkan lulusan yang memiliki keseimbangan antara head, hearts dan hand yang bereputasi di Asia Tenggara, 2. Melaksanakan penelitian bidang Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi yang berorientasi pada pemberian alternatif penyelesaian permasalahan yang dihadapi masyarakat secara kreatif dan inovatif, 3. Melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berlandaskan kepada IPTEKS di bidang Ekonomi, Manajemen dan Ekonomi, 4. Membangun jaringan dan kerjasama dengan semua stakeholders dengan mengedepankan konsep kemanfaatan, saling menghargai dan kesetaraan

NILAI NILAI DAN BUDAYA KERJA FE-UA 1. Kejujuran 2. Kebersamaan 3. Keadilan 4. Keterbukaan 5. Kemashalatan 6. Keprofesionalan TUJUAN 1. Menjadi Fakultas yang mampu menyelenggarakan sistem pendidikan tinggi dengan kualifikasi standar internasional. 2. Memiliki Jurusan dan Program Studi yang unggul dan mampu bersaing di tingkat global 3. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi bidang Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi yang profesional, mandiri, dan mampu bersaing di Asean yang memiliki kesimbangan antara head, hearts dan hand 4. Menghasilkan penelitian dan pengabdian masyarakat bidang Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi yang sesuai dengan perkembangan dan dinamika lingkungan 5. Mengembangkan akademik atmosfir yang didukung oleh budaya ilmiah yang bermoral dan beretika, serta bertaqwa kepada Tuhan YME yang memperjuangkan kemashalatan manusia dan alam sekitar 6. Mengembangkan program akademik dan profesional dalam rangka mengikuti perkembangan IPTEKS. SASARAN Berdasarkan tujuan yang dijelaskan di atas, terdapat beberapa kelompok sasaran yang akan dicapai. Kelompok sasaran tersebut adalah sebagai berikut: A. Sasaran Pengembangan Sumberdaya Manusia No Sasaran Indikator 1 Meningkatnya jumlah dosen berpendidikan doktor Menjadi 30% pada tahun 2020 2 Meningkatnya jumlah profesor 20 % dari total dosen 3 Meningkatnya jumlah artikel dosen yang terindeks scopus 5 % dari total dosen 4 Meningkatnya jumlah dosen yang memiliki sertifikasi 10 orang

keahlian 5 Terselenggaranya pelatihan teknis dan manajerial 2 kali per tahun secara berkala bagi karyawan 6 Joint research dengan universitas di luar negeri 5 per tahun 7 Pertukaran staf pengajar ke luar negeri 1 per tahun 8 Meningkatnya jumlah penelitian dosen 10% per tahun 9 Meningkatnya jumlah publikasi dosen 10% per tahun B. Sasaran pengembangan institusi, kerjasama, dan internasionalisasi No Sasaran Indikator 1 Program Studi terakreditasi internasional Minimal 1 Prodi 2 Meningkatnya standar pelayanan kependidikan dan administrasi Standar kepuasan pelanggan dan atau standar 3 Meningkatkan desentralisasi dan pemberdayaan jurusan dalam bentuk realokasi penggunaan anggaran. 4 Meningkatnya tingkat competitiveness FE-UA (perbandingan jumlah peminat dengan yang diterima) 5 Meningkatnya jumlah Jurnal FE-UA yang terakreditasi nasional 6 Terselenggaranya seminar internasional, nasional, dan lokal. internasional Menjadi 30 (dekanat) : 70 (Jurusan) 40,00 : 1 3 Jurnal Internasional minimal 1 kali per 2 tahun, nasional 1 kali per tahun, lokal 1 kali per bulan 7 Meningkatnya standar pelayanan kependidikan Indeks kualitas pelayanan Baik Administrasi berbasis online 8 Joint research dengan universitas di luar negeri secara kelembagaan 9 Meningkatnya kontribusi alumni dalam proses pembelajaran 2 per tahun Minimal setara nilai Rp. 5 Milyar (Sumbangan gedung, fasilitas, dosen tamu, dll) Minimal 10 instansi 10 Kerjasama antar institusi untuk keperluan magang bagi mahasiswa 11 Meningkatnya penerimaan FE-UA melalui Menjadi 20% dari total kerjasama penerimaan 12 Pengembangan Fakultas Ekonomi menjadi Proposal Pengajuan Fakultas Ekonomi dan Fakultas Bisnis dan Fakultas Baru Akuntansi 13 Pengembangan kampus pasca dengan kualitas baik Minimal adanya Detail Engineering Design (DED) kampus Jati

C. Sasaran pengembangan mahasiswa dan kemahasiswaan No Sasaran Indikator 1 Meningkatnya rata-rata IPK lulusan 3,25 pada tahun 2020 2 Percepatan masa studi Menjadi 9 semester 3 Percapatan masa tunggu mendapatkan pekerjaan Menjadi 5 bulan 4 Partisipasi mahasiswa pada event internasional Minimal 5 kali per tahun 5 Mahasiswa memperoleh prestasi internasional Diupayakan 1 per tahun 6 Jumlah mahasiswa asing 5 orang per tahun 7 Pertukaran mahasiswa dalam negeri 15 orang per tahun 8 Pertukaran mahasiswa luar negeri 25 orang per tahun 9 Meningkatnya softskill mahasiswa melalui pengembangan kegiatan kemahasiswa Skor rata-rata SAPS meningkat 5% per tahun 10 Jumlah mahasiswa dari luar Sumatera Barat Menjadi 25 % STRATEGI DASAR RAISE++: 1. Relevance Peningkatan relevansi pendidikan, 2. Academic Atmosphere Pengembangan suasana akademis, 3. Institutional Commitment Meningkatkan komitmen terhadap organisasi untu mencapai tata kelola organisasi yang baik, 4. Sustainability Pertumbuhan yang berkelanjutan, 5. Efficiency Peningkatan optimalisasi dan efisiensi disemua lini kegiatan, 6. Leadership Mengembangkan dan Membangun kepemimpinan yang kuat dan mengayomi, 7. Equity Mengedepankan keadilan dan berpihak pada warga yang kurang mampu.

RENCANA PROGRAM KERJA Rencana program kerja diturunkan dari kelompok sasaran yang ingin dicapai pada penjelasan mengenai sasaran organisasi. Garis besar rencana kerja adalah seperti berikut: A. Rencana program kerja pengembangan sumberdaya manusia B. Rencana program kerja pengembangan institusi, kerjasama, dan internasionalisasi C. Rencana program kerja pengembangan mahasiswa dan kemahasiswaan Berikut uraian dari rencana program kerja yang akan dilaksanakan untuk mencapai tujuan dan sasaran A. Rencana program kerja pengembangan sumberdaya manusia No Kelompok Sasaran Kode Rencana Program Kerja 1 Meningkatnya jumlah 1 Melaksanakan pelatihan dan kegiatan dosen berpendidikan lokakarya dalam penyusunan proposal doktor penelitian 2 Peningkatan kemampuan bahasa asing untuk dosen, mahasiswa, dan karyawan 2 Meningkatnya jumlah profesor, Meningkatnya jumlah penelitian dosen, Meningkatnya jumlah publikasi dosen, Meningkatnya jumlah artikel dosen yang terindeks scopus. 3 Meningkatnya jumlah dosen yang memiliki sertifikasi keahlian 1 Meningkatkan kuantitas jumlah dana dan jumlah penerima dana penelitian yang dibiayai oleh Fakultas baik untuk dosen maupun mahasiswa 2 Mendorong dan memfasilitasi (anggaran dan akses) dosen untuk melakukan pengajuan hibah dari luar institusi baik dengan pihak pemerintah, industri, maupun lembaha donor lain. 3 Melaksanakan pelatihan dan kegiatan lokakarya dalam penyusunan proposal dan jurnal hasil penelitian 4 Memperkuat sinergi antar pusat-pusat penelitan, magang, dan pengembangan/ pengabdian masyarakat. 5 Mendorong dosen untuk menyusun blueprint penelitian sesuai dengan kepakaran dan mengupayakan sinergi intra dan antar kepakaran. 1 Menjalin kerjasama secara kelembagaan

4 Joint research dengan universitas di luar negeri Pertukaran staf pengajar ke luar negeri 2 Meningkatkan kompetensi keilmuan tenaga pendidik melalui pemberian skim bantuan pelatihan, penelitian, pertukaran (on leave), sertifikasi keahlian 1 Melaksanakan pelatihan dan kegiatan lokakarya dalam penyusunan proposal penelitian 2 Menjalin kerjasama secara kelembagaan 3 Mendorong dan memfasilitasi (anggaran dan akses) dosen untuk melakukan pengajuan hibah dari luar institusi baik dengan pihak pemerintah, industri, maupun lembaha donor lain. B. Rencana program kerja pengembangan institusi, kerjasama, dan internasionalisasi No Kelompok Sasaran Kode Rencana Program Kerja 1 Program Studi terakreditasi internasional 2 Meningkatnya standar pelayanan kependidikan dan administrasi, indeks kualitas yang meningkat menjadi Baik 3 Meningkatkan desentralisasi jurusan dalam mengambil keputusan berkaitan dengan pengembangan kegiatan akademik. 4 Meningkatnya tingkat competitiveness FE-UA (perbandingan jumlah peminat dengan yang diterima) 1 Pembentukan tim ad-hoc sebagai bagian pelaksana operasional proses akreditasi 2 Alokasi anggaran khusus 1 Meningkatkan pelayanan administrasi dengan sistem terkomputerisasi untuk semua jenis pelayanan administrasi di Fakultas 2 Peningkatan fasilitas melalui perbaikan dan pengadaan sarana dan pra-sarana 3 Melaksanakan pelatihan teknis dan manajerial untuk karyawan secara berkala 1 Terlaksananya desentralisasi anggaran ke dari dekanat ke tingkat jurusan dengan perbandingan sebesar 30:70. 1 Penyaringan mahasiswa melalui sistem seleksi yang mengedepankan prestasi yang lebih ketat serta keberagaman daerah 2 Meningkatkan kompetensi keilmuan

5 Meningkatnya jumlah Jurnal FE-UA yang terakreditasi nasional 6 Terselenggaranya seminar internasional, nasional, dan lokal. 8 Joint research dengan universitas di luar negeri secara kelembagaan 9 Meningkatnya kontribusi alumni dalam proses pembelajaran dan 11 Meningkatnya penerimaan FE-UA melalui kerjasama tenaga pendidik melalui pemberian skim bantuan pelatihan, penelitian, pertukaran (on leave), sertifikasi keahlian. 3 Melakukan promosi secara terintegrasi termasuk meningkatkan prestasi dosen dan mahasiswa 1 Alokasi anggaran khusus 2 Melaksanakan pelatihan dan kegiatan lokakarya dalam penyusunan proposal dan jurnal hasil penelitian 1 Alokasi anggaran khusus 2 Memperkuat sinergi antar pusat-pusat penelitan, magang, dan pengembangan/ pengabdian masyarakat. 3 Menjalin kerjasama secara kelembagaan 1 Menjalin kerjasama secara kelembagaan 2 Mendorong dan memfasilitasi (anggaran dan akses) dosen untuk melakukan pengajuan hibah dari luar institusi baik dengan pihak pemerintah, industri, maupun lembaha donor lain. 3 Melakukan promosi secara terintegrasi termasuk meningkatkan prestasi dosen dan mahasiswa 1 Membentuk pusat informasi alumni 2 Menyelenggarakan kuliah umum atau kelas praktisi bersama alumni 3 Menjalin kerjasama dalam bentuk mutual benefit melalui jaringan alumni 1 Menjalin kerjasama secara kelembagaan 2 Melakukan promosi secara terintegrasi termasuk meningkatkan prestasi dosen dan mahasiswa 3 Memperkuat sinergi antar pusat-pusat penelitan, magang, dan pengembangan/ pengabdian masyarakat. C. Rencana program kerja pengembangan mahasiswa dan kemahasiswaan

No Kelompok Sasaran Kode Rencana Program Kerja 1 Meningkatnya rata-rata IPK 1 Meningkatkan kompetensi keilmuan lulusan, percepatan masa tenaga pendidik melalui pemberian skim studi, dan percepatan bantuan pelatihan, penelitian, waktu tunggu mendapatkan pertukaran (on leave), sertifikasi pekerjaan keahlian. 2 Meningkatkan relevansi kurikulum pembelajaran dengan kebutuhan pengguna (industri) melalui upaya peninjauan dan pengembangan kurikulum pembelajaran. 3 Meningkatkan kompetensi mahasiswa melalui program pertukaran, kegiatan kemahasiswaan, dan pengembangan softskill 4 Penguatan Implementasi Student Center Learning. 5 Meningkatkan pelayanan administrasi dengan sistem terkomputerisasi untuk semua jenis pelayanan administrasi di Fakultas 6 Memperkuat peran dan kapasitas jurusan/program studi sebagai entitas pengambil keputusan. 7 Penyaringan mahasiswa melalui sistem seleksi yang mengedepankan prestasi yang lebih ketat serta keberagaman daerah. 8 Mengarahkan mahasiswa untuk melaksanakan program magang 9 Mengupayakan beasiswa untuk mahasiswa berprestasi dan dari 2 Meningkatnya partisipasi mahasiswa pada event internasional, mahasiswa memperoleh prestasi internasional, Pertukaran mahasiswa dalam negeri, Pertukaran mahasiswa luar negeri, Meningkatnya softskill mahasiswa melalui pengembangan kegiatan kemahasiswa kalangan ekonomi tidak mampu 1 Peningkatan fasilitas melalui perbaikan dan pengadaan sarana dan pra-sarana 2 Meningkatkan alokasi anggaran untuk kegiatan kemahasiswaan 3 Peningkatan kemampuan bahasa asing untuk dosen, mahasiswa, dan karyawan 4 Pemberian penghargaan berkala kepada dosen, karyawan, dan mahasiswa berprestasi/terbaik dari setiap program studi 5 Mengarahkan mahasiswa untuk melaksanakan program magang

3 Jumlah mahasiswa dari luar Sumatera Barat dan Peningkatan jumlah mahasiswa asing 6 Mengupayakan beasiswa untuk mahasiswa berprestasi dan dari kalangan ekonomi tidak mampu 1 Penyaringan mahasiswa melalui sistem seleksi yang mengedepankan prestasi yang lebih ketat serta keberagaman daerah. 2 Menjalin kerjasama secara kelembagaan 3 Melakukan promosi secara terintegrasi termasuk meningkatkan prestasi dosen dan mahasiswa 4 Mengupayakan beasiswa untuk mahasiswa berprestasi dan dari kalangan ekonomi tidak mampu PENUTUP Demikian Visi, Misi dan Program Kerja ini disusun dan disampaikan, hal ini merupakan pandangan dan gambaran keinginan serta harapan saya terhadap fakultas yang kita cintai dimasa datang. Semoga Allah SWT memberikan rahmat dan hidayat Nya kepada kita semua, Amin. Padang, 20 Maret 2016 Prof. Dr. Herri, MBA