ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA. KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk PERIODE

dokumen-dokumen yang mirip
Kata kunci : Rasio Aktivitas, Rasio Leverage, Rasio Likuiditas

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT ASTRA OTOPARTS Tbk PERIODE Abstrak

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT PAN BROTHERS Tbk PERIODE

ANALISIS ATAS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGETAHUI KINERJA KEUANGAN PT FAJAR SURYA WISESA Tbk PERIODE

Analisis Laporan Keuangan Untuk Mengevaluasi Kinerja Keuangan. Pada PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Tahun

EVALUASI ATAS PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PADA PT SNI TAHUN 2003

EVALUASI ATAS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 KARYAWAN PADA PT ADIMITRA KARYA

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENJUALAN, PIUTANG USAHA DAN PENERIMAAN KAS PADA PT PRIMA JABAR STEEL. Abstrak

ANALISA LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT UKUR DALAM PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA PT.KIMIA FARMA Tbk. PERIODE

REKONSILIASI FISKAL UNTUK MENGHITUNG PAJAK TERUTANG PADA PERUSAHAAN KONTRAKTOR PT. MANDIRI CIPTA

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT INDONESIAN SATELLITE CORPORATION Tbk. Abstrak

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PEMBELIAN DAN HUTANG USAHA PADA PT MITRA MAKMURJAYA MANDIRI

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENGELOLAAN PERSEDIAAN DI PT BANGUNREKSA MILLENIUM JAYA. Abstrak

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PT SARI HUSADA TBK TAHUN Abstrak

Audit Operasional Atas Fungsi Penjualan Kredit, Piutang Usaha, Dan Penerimaan Kas Pada PT. Gema Graha Sarana Tbk. Abstrak

AUDIT OPERASIONAL ATAS PENGELOLAAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA PT NORITA MULTIPLASTINDO. Abstrak

Perencanaan Pajak Penghasilan Pasal 21 Untuk Meningkatkan Efisiensi Biaya Fiskal Perusahaan Pada PT. Surya Sukma

AUDIT OPERASIONAL ATAS MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT ROMANCE BEDDING AND FURNITURE

BAB IV. ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk. modal kerja yang paling tinggi tingkat likuiditasnya. Hal ini berarti bahwa

EVALUASI DAMPAK PERENCANAAN PAJAK TERHADAP OPTIMALISASI BEBAN PAJAK PT ARTHA DAYA COALINDO ABSTRAK

EVALUASI KINERJA PT PELNI (PERSERO) PERIODE ABSTRAK. sistem penilaian kinerja yang dalam perekonomian terbuka diharapkan mampu memicu

SIMULASI MERGER PT. BUMI RESOURCES, TBK DAN PT. ENERGI MEGA PERSADA, TBK DENGAN SHARE SWAPS

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT ABC Abstrak

ANALISIS PENGARUH TINGKAT KESEHATAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI TAMBAH EKUITAS PASAR PADA PERUSAHAAN ROKOK DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ABSTRAK. Kata kunci : Perencanaan pajak, PPh pasal 21

EVALUASI ATAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS PADA PT BUANA INDOMOBIL TRADA PANTAI INDAH KAPUK (PIK)

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS PADA PT KURNIA MULIA CITRA LESTARI. Abstrak

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PEMBELIAN BAHAN BAKU PADA PT KARYADINAMIKA GRAHA MANDIRI

ABSTRAK. Kata Kunci : Laba Bersih, Koreksi Fiskal, Perencanaan Pajak

AUDIT OPERASIONAL TERHADAP FUNGSI CUSTOMER SERVICE PADA PT BRI TBK

PENGARUH TINGKAT BUNGA SIMPANAN DAN TINGKAT INFLASI INDONESIA TERHADAP PERGERAKAN IHSG BURSA EFEK JAKARTA

REKONSILIASI LAPORAN KEUANGAN FISKAL UNTUK MENGHITUNG JUMLAH PAJAK TERUTANG PADA. PT. KERAMIKA INDONESIA ASSOSIASI. Tbk TAHUN 2005, 2006, 2007 SKRIPSI

EVALUASI ATAS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA YAYASAN KARYA SANG TIMUR PERWAKILAN JAKARTA

PERENCANAAN PAJAK SEBAGAI UPAYA LEGAL UNTUK MENGEFISIENSIKAN KEWAJIBAN PAJAK PT CHD. Abstrak

EVALUASI DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN, PIUTANG & PENERIMAAN KAS ASURANSI KENDARAAN PADA PT ASURANSI EKA LLOYD JAYA.

EVALUASI KINERJA PT WIJAYA KARYA ( Persero ) Tbk. UNTUK MENILAI TINGKAT KESEHATAN PERIODE ABSTRAK

Universitas Bina Nusantara

Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Skripsi Strata 1 - Semester Genap tahun 2005 / 2006

EVALUASI PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 PADA PT. LJF

ANALISIS PENGARUH MODAL KERJA BERSIH TERHADAP LABA BERSIH PT. AQUA GOLDEN MISSISSIPPI. Tbk PERIODE ABSTRAK

EVALUASI PROSES PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN. PELAPORAN PPh PASAL 23/26 PADA PT FEDERAL INTERNATIONAL FINANCE. Abstrak

EVALUASI PENERAPAN PERENCANAAN PAJAK ATAS PPh PASAL 21 PADA PT GUNUNG MADU PLANTATIONS (GMP) CABANG LAMPUNG TENGAH. Abstrak

ANALISIS PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PADA CV.GRAHA ALFA SAKTI

ANALISIS PENGHINDARAN PAJAK BERGANDA PADA PT. TS INDONESIA SKRIPSI. Oleh. William

REKONSILIASI LAPORAN KEUANGAN KOMERSIAL SEBAGAI DASAR PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN TERUTANG TERHADAP PT. DIPTA ADIMULIA

ANALISIS KORELASI HARGA KONTRAK DAN HARGA SPOT KONTRAK BERJANGKA CRUDE PALM OIL PADA KUALA LUMPUR STOCK EXCHANGE ABSTRAK

EVALUASI PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 KARYAWAN PADA PT. PELANGI ELASINDO ABSTRAK

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PEMBELIAN DAN PENGELOLAAN BAHAN BAKU PADA PT JAGOR JAYA

EVALUASI ATAS PENERAPAN CORPORATE SUSTAINABILITY REPORTING PADA PT TELKOM,TBK

(MANULIFE DANA SAHAM) DENGAN INDEKS LQ45 PERIODE 1 SEPTEMBER DESEMBER Abstrak

EVALUASI ATAS PENGHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PT JMU

Kata kunci : Evaluasi, Pengendalian, Internal, terhadap Penjualan, dan Penerimaan Kas.

AUDIT OPERASIONAL TERHADAP FUNGSI MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS PADA PT LINDA GALLERY SEJAHTERA.

PERENCANAAN PAJAK DALAM RANGKA MENGEFISIENKAN PAJAK PENGHASILAN BADAN PADA PT PRIMA SINDO. Abstrak

PERANAN PENGENDALIAN INTERN ATAS PENJUALAN, PIUTANG DAN PENERIMAAN KAS PADA PT GEOTECHNICAL SYSTEMINDO. Abstrak

REKONSILIASI LAPORAN KEUANGAN KOMERSIAL MENJADI LAPORAN KEUANGAN FISKAL UNTUK MENGHITUNG PAJAK PENGHASILAN TERUTANG TAHUN 2005, 2006, 2007

EVALUASI PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PADA PT SIMA AGUSTUS LTD. Abstrak. utang pajak penghasilan yang dihitung sendiri oleh wajib pajak pada akhir tahun

EVALUASI JUMLAH KEPEMILIKAN NPWP TERHADAP JUMLAH PENINGKATAN PAJAK PENGHASILAN DI KPP PRATAMA JAKARTA MATRAMAN SKRIPSI

STUDI KOMPARATIF SARBANES-OXLEY DENGAN PERUNDANG-UNDANGAN DI INDONESIA (STUDI KASUS DIREKTORAT SUNGAI, DANAU DAN WADUK DEPARTEMEN PEKERJAAN UMUM)

ANALISIS PENERAPAN PSAK NO. 102 ATAS PEMBIAYAANMURABAHAH PADA BANK SYARIAH (STUDI KASUS PADA PT. BANK MUAMALAT INDONESIA, TBK)

ANALISIS RSI DAN BOLLINGER BANDS PADA SAHAM PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK PERIODE JANUARI MARET 2008 ABSTRAK

EVALUASI ATAS PERENCANAAN PAJAK PENGHASILAN BADAN (STUDI KASUS PADA PT BANK MAJU)

ANALISIS PENGHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI BULAN DESEMBER 2005 PT WASKITA KARYA

AUDIT OPERASIONAL ATAS PENGELOLAAN PERSEDIAAN BARANG PADA PT. INDOMARCO ADI PRIMA

PENILAIAN BISNIS ATAS LAPORAN KEUANGAN PADA PT XL AXIATA, TBK. PERIODE TAHUN

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Studi Ganda Akuntansi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Ganjil 2006/2007

Perencanaan Pajak Penghasilan Untuk Mengefisienkan Beban Pajak Pada PT BPR WS

EVALUASI PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PT KRAKATAU STEEL (PERSERO)

ANALISIS KEMUNGKINAN PENERAPAN SISTEM ACTIVITY BASED COSTING PADA UD SAFETY MOTOR. Abstrak

EVALUASI STANDARD OPERATING PROCEDURES ATAS FUNGSI PENJUALAN GUNA MENINGKATKAN EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS PADA PT. DINAMIKAJAYA BUMIPERSADA

PT ASTRA GRAPHIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

ANALISIS KELAYAKAN PEMBUKAAN OUTLET BARU MAKANAN VEGETARIAN DI MEGA MALL PLUIT (STUDI KASUS EKSPANSI PADA PT RUHUEY INDONABATI)

MODEL PREDIKSI DAMPAK INDEKS BURSA ASIA TERHADAP IHSG

PT ASTRA GRAPHIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN. Catatan 2009*) Kas dan setara kas 2d,

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI SDM (STUDI KASUS: PT TOYOTA ASTRA FINANCIAL SERVICES) PERIODE MEI 2006-MARET 2007

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/2006

Analisa Perbandingan Pengungkapan CSR pada Perusahaan Besar dan Kecil yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Abstrak

PENGARUH RASIO PENGELOLAAN KREDIT DAN RASIO FEE BASED INCOME TERHADAP RETURN ON EQUITY PADA PERUSAHAAN PERBANKAN PERIODE

Audit Keuangan atas Penjualan dan Piutang Usaha. Pada PT Simran Jaya

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA P.T. ESA ABADI LANCAR UNTUK MENEKAN BIAYA PERSEDIAAN

PT ASTRA GRAPHIA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN. Catatan 2009*) Kas dan setara kas 2d,

ANALISIS PENERAPAN SAK ETAP DALAM PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN LEMBAGA PERKREDITAN DESA (LPD) DI KABUPATEN GIANYAR

ANALISIS RASIO KEUANGAN DAN DISKRIMINAN Z SCORE ALTMAN UNTUK MENILAI KINERJA DAN MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PT MOBILE-8 TELECOM TBK

AUDIT OPERASIONAL UNTUK MENILAI KINERJA BAGIAN PENJUALAN PADA PT. OPTIMA INFOCITRA UNIVERSAL. Abstrak

ANALISIS IMPLEMENTASI ISO 9001:2000 SEBAGAI ALAT KENDALI MANAJEMEN MUTU PADA PT. BROCO MUTIARA ELECTRICAL INDUSTRY

Citra Dewi ABSTRAK

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Ganda Akuntansi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Ganjil 2005/2006

ANALISIS PENGARUH BUY BACK SAHAM PT TELKOM (PERSERO) TERHADAP DIVIDEN PERIODE

ANALISIS PROSPEKTIF LAPORAN KEUANGAN PT. GUDANG GARAM Tbk. Tugas Mata Kuliah Analisis Laporan Keuangan

ANALISIS MARKET TIMING DENGAN ELLIOTT WAVE PADA SAHAM BUMI PERIODE 1 DESEMBER 31 JANUARI TAHUN

AUDIT OPERASIONAL ATAS PELAKSANAAN FUNGSI SDM PADA PT FAJARINA UNGGUL INDUSTRY

ANALISIS DAN PERENCANAAN KONSEP STRATEGI MANAJEMEN CONTENT CYBERWOMAN PADA SITUS PORTAL CBN.NET.ID

P.T. SURYA SEMESTA INTERNUSA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI UNTUK PERIODE YANG BERAKHIR 30 JUNI 2008 DAN 2007

PERANCANGAN SISTEM EVALUASI KINERJA MITRA OUTSOURCE CMT PT. CENTRAL ANEKA BUSANA

EVALUASI DAMPAK PENERAPAN PERENCANAAN PAJAK DALAM MEMINIMALKAN BEBAN PAJAK PADA PT MMS

USULAN BAURAN PEMASARAN PRODUK RINSO PT UNILEVER INDONESIA TBK

ANALISIS TOP-DOWN DALAM MENILAI HARGA WAJAR SAHAM PT ASTRA AGRO LESTARI TBK (AALI) PERIODE JANUARI 2007 DESEMBER Abstrak

PT SARASA NUGRAHA Tbk NERACA Per 31 Desember 2004 dan 2003 (Dalam Ribuan Rupiah, Kecuali Data Saham)

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi yang merupakan Bagian yang tidak terpisahkan dari Laporan ini

AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PEMBELIAN PT MULIA KNITTING FACTORY LTD

Transkripsi:

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk PERIODE 2003-2005 Abstrak Laporan keuangan merupakan alat yang sangat penting untuk memperoleh informasi mengenai posisi keuangan perusahaan dan hasil usaha yang dicapai oleh suatu perusahaan. Informasi tersebut akan lebih berarti lagi, bagi pihak-pihak yang berkepentingan, apabila informasi keuangan tersebut diperbandingkan untuk dua periode atau lebih, dan dianalisis lebih lanjut, sehingga akan dapat diperoleh informasi yang dapat mendukung keputusan yang akan diambil oleh pihak-pihak yang berkepentingan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kepustakaan, yaitu dengan cara membaca dan mempelajari buku-buku, catatan-catatan perkuliahan, dan literatur-literatur lainnya, yang berhubungan dengan topik penelitian ini. Selain itu, juga dengan mengumpulkan data mengenai laporan keuangan perusahaan dari Pusat Referensi Pasar Modal di Gedung Bursa Efek Jakarta. Dari penelitian ini dapat diketahui, bahwa arus kas dari aktivitas operasi PT Gudang Garam Tbk cukup baik, dalam arti terdapat surplus net cash flows pada aktivitas operasi. Arus kas masuk, yaitu yang berasal dari penerimaan dari pelanggan, masih mencukupi utnuk membayar atau membiayai aktivitas operasi. Aktivitas investasi PT Gudang Garam Tbk didominasi oleh pembelian aktiva tetap berupa tanah, bangunan, mesin, dan peralatan. Pada aktivitas pendanaan, arus kas masuk berasal dari pinjaman jangka pendek, sedangkan arus kas keluar digunakan untuk membayar pinjaman jangka pendek dan membayar deviden kas kepada para pemegang saham PT Gudang Garam Tbk. PT Gudang Garam Tbk mengalami penurunan laba bersih pada tahun 2004. Simpulan dari penelitian ini adalah, penurunan laba bersih PT Gudang Garam Tbk pada tahun 2004 disebabkan oleh adanya kenaikan pada beban usaha, yaitu yang berupa beban kompensasi karyawan, dan beban perbaikan dan pemeliharaan aktiva tetap. Selain itu, penurunan laba bersih juga disebabkan oleh adanya kerugian akibat selisih kurs mata uang asing yang diderita oleh PT Gudang Garam Tbk. Saran yang dapat diberikan adalah, untuk mencegah terjadinya kerugian akibat selisih kurs mata uang asing, PT Gudang Garam Tbk dapat melakukan hedging untuk transaksi yang menggunakan mata uang asing. Kata kunci : analisis, laporan keuangan, laba bersih, arus kas v

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan karunia-nyalah penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini dengan baik. Dalam kesempatan ini, penulis juga ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu penulis dalam proses penyelesaian skripsi ini, yang diantaranya adalah: - Bapak Prof. Dr. Drs. Gerardus Polla, M. App. Sc., selaku Rektor Universitas Bina Nusantara. - Bapak Parulian Sihotang, Ak., M. Acc., DipRes., Ph. D., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Bina Nusantara. - Bapak Misbahul Munir, Ak., MBA., selaku Ketua Jurusan Akuntansi Universitas Bina Nusantara. - Ibu Rindang Widuri, S. Kom., MM., selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi Universitas Bina Nusantara. - Bapak Iswandi, SE., Ak., MM., selaku dosen pembimbing. - Papa, Mama (Alm.), dan seluruh keluarga tercinta, atas segala kasih sayang dan dukungan yang telah diberikan selama proses penulisan skripsi ini. - Teman-teman semua, atas segala dukungan, motivasi, dan semangat yang telah diberikan, terutama my best friends Idham dan Ipeh. Perjuangan belum berakhir, bro. - Serta pihak-pihak lain yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini, yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. vi

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih memiliki banyak kekurangan dan jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari para pembaca, demi perbaikan skripsi ini. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya, dan bagi para pembaca pada umumnya. Jakarta, 4 September 2006 Penulis, Denny Kurniawan vii

DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul i Tanda Persetujuan Skripsi ii Halaman Persetujuan iii Halaman Pernyataan Dewan Penguji iv Abstrak v Kata Pengantar vi Daftar Isi viii Daftar Tabel x Daftar Gambar xi Bab I : PENDAHULUAN 1 I.1 Latar Belakang Penelitian 1 I.2 Ruang Lingkup Penelitian 2 I.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian 2 I.4 Metodologi Penelitian 3 I.5 Sistematika Pembahasan 4 Bab II : LANDASAN TEORI 5 II.1 Pengertian Akuntansi dan Laporan Keuangan 5 II.2 Pengguna Laporan Keuangan 7 II.3 Jenis dan Bentuk Laporan Keuangan 9 II.3.1 Neraca 9 II.3.2 Laporan Laba Rugi 16 II.3.3 Laporan Perubahan Ekuitas 17 II.3.4 Laporan Arus Kas 17 II.4 Tujuan dan Manfaat Laporan Keuangan 19 II.5 Sifat dan Keterbatasan Laporan Keuangan 19 II.6 Metode Analisis Laporan Keuangan 21 II.7 Teknik Analisis Laporan Keuangan 22 II.8 Analisis Sumber dan Penggunaan Kas 24 viii

Bab III : GAMBARAN UMUM PT GUDANG GARAM Tbk 27 III.1 Sejarah PT Gudang Garam Tbk 27 III.2 Kegiatan Produksi PT Gudang Garam Tbk 30 III.3 Struktur Organisasi PT Gudang Garam Tbk III.4 Laporan Keuangan PT Gudang Garam Tbk III.5 Ikhtisar Kebijakan Akuntansi Yang Penting 34 36 43 Bab IV : ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PT GUDANG GARAM Tbk 49 IV.1 Analisis Laporan Arus Kas 49 IV.2 Analisis Horisontal dan Vertikal Atas Pos Pada Neraca 57 IV.3 Analisis Horisontal dan Vertikal Atas Pos Pada Laporan Laba Rugi IV.4 Penurunan Laba Bersih Pada Tahun 2004 68 72 Bab V : SIMPULAN DAN SARAN 74 V.1 Simpulan 74 V.2 Saran 75 Daftar Pustaka Surat Keterangan Penelitian Daftar Riwayat Hidup ix

DAFTAR TABEL No. Tabel Keterangan Halaman Tabel III.1 Pangsa Pasar Rokok Kretek di Indonesia 30 Tabel III.2 Neraca Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 37 Tabel III.3 Laporan Laba Rugi Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 39 Tabel III.4 Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 40 Tabel III.5 Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 41 Tabel III.6 Laporan Arus Kas Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 42 Tabel IV.1 Laporan Arus Kas Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 50 Tabel IV.2 Neraca Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 57 Tabel IV.3 Neraca Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 59 Tabel IV.4 Laporan Laba Rugi Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 68 Tabel IV.5 Laporan Laba Rugi Konsolidasi PT Gudang Garam Tbk 69 x

DAFTAR GAMBAR No. Gbr Keterangan Halaman Gbr III.1 Struktur Organisasi PT Gudang Garam Tbk 35 xi