BAB III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur In-Vitro Universitas

dokumen-dokumen yang mirip
III. METODE PENELITIAN A.

III. METODE PENELITIAN A.

BAB III METODE PENELITIAN

III. TATA CARA PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Kultur In vitro Fakultas

TATA CARA PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Kultur In Vitro Fakultas

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini di lakukan di Laboratorium Kultur Jaringan Tumbuhan Jurusan

BAHAN DAN METODE Tempat dan Waktu Bahan dan Alat

II. MATERI DAN METODE PENELITIAN. agar, arang, NaOH, HCl dan akuades. spirtus, timbangan analitik, beker gelas, LAF vertikal.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Laboratorium terpadu Kultur jaringan Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas

BAB III METODE PENELITIAN. Jurusan Biologi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana

TATA CARA PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur In Vitro Fakultas

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitaian ini di lakukan di Laboratorium Kultur Jaringan Tumbuhan

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan acak lengkap (RAL) faktorial dengan 2 faktor yaitu:

BAB III BAHAN DAN METODE. Percobaan dilaksanakan di Laboratorium Kultur Jaringan Teknologi

III. METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Kultur Jaringan Tumbuhan

BAHAN DAN METODE. Tempat dan Waktu

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Penelitian Bahan dan Alat

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium UPT BBI (Balai Benih Induk) Jl.

in. BAHAN DAN METODE Penelitian ini dilaksanakan di laboratorium Fisiologi dan Kultur Jaringan

BAB III METODE PENELITIAN

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) faktorial yaitu pemberian

Tabel 1. Kombinasi Perlakuan BAP dan 2,4-D pada Percobaan Induksi Mata Tunas Aksilar Aglaonema Pride of Sumatera Secara In Vitro

BAHA DA METODE Tempat dan Waktu Bahan dan Alat Metode Penelitian

BAHAN DAN METODE. Tempat dan Waktu. Bahan Tanaman dan Media

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini telah dilaksanakan mulai bulan Maret sampai Juli 2014 di

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di laboratorium Kultur Jaringan Tumbuhan Jurusan

METODE PENELITIAN Tempat dan Waktu Penelitian Alat dan Bahan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan 2

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan Acak Lengkap (RAL) Faktorial yang terdiri dari 2 faktor. Faktor

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di laboratorium Plant Physiology and Culture

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Kultur Jaringan, Gedung

BAB III METODE PENELITIAN. Biologi, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Airlangga, Surabaya.

BAHAN DAN METODE. Tempat dan Waktu

III. METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur Jaringan Tanaman, Fakultas

II. METODOLOGI PENELITIAN

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian dilakukan di Laboratorium Kultur Jaringan / Ilmu Tanaman Fakultas

BAB III METODE PENELITIAN. Tanaman cabai rawit (Capsicum frutescens L.) varietas Dewata F1

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur Jaringan, Fakultas Pertanian,

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini akan dilaksanakan pada tanggal Januari 2011 Maret 2011

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Alat dan Bahan Metode Pelaksanaan

BAB III METODE PENELITIAN. Maulana Malik Ibrahim Malang pada bulan Januari-Juli 2014.

III. BAHAN DAN METODE. 1. Pengaruh konsentrasi benziladenin dengan dan tanpa thidiazuron terhadap

BAB III METODE PENELITIAN. penambahan sukrosa dalam media kultur in vitro yang terdiri atas 5 variasi

III. METODE PENELITIAN

METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI 3.1 Lokasi dan Waktu Penelitian 3.2 Alat dan Bahan 3.3 Prosedur Kerja Persiapan Bibit Tumih

BAHAN DAN METODE. Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan. Penelitian ini dimulai pada bulan

III. BAHAN DAN METODE

METODE PENELITIAN. Tempat dan Waktu Penelitian

BAHAN DAN METODE Tempat dan Waktu Pelaksanaan Bahan dan Alat Metode Penelitian

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 MATA PELAJARAN/PAKET KEAHLIAN AGRIBISNIS PERBENIHAN DAN KULTUR JARINGAN TANAMAN

3 METODE PENELITIAN 3.1 Waktu dan tempat 3.2 Alat dan Bahan 3.3 Metode Penelitian pendahuluan

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Penelitian Bahan dan Alat Metode Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Acak Lengkap (RAL) Faktorial dengan menggunakan dua faktor. Faktor pertama

BAB III METODE PENELITIAN. rancangan acak lengkap (RAL) pola faktorial, yaitu penambahan konsentrasi

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di laboratorium Kultur Jaringan Tanaman Fakultas

BAB III BAHAN DAN CARA KERJA. Penelitian dilakukan di Laboratorium Khansa Orchid Cimanggis-

BAB III METODE PENELITIAN

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Botani, Jurusan Biologi, Fakultas

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. bersifat eksperimen karena pada penelitian menggunakan kontrol yaitu

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Ilmu Tanaman Fakultas Pertanian

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan RAL (Rancangan acak lengkap) dengan 1 media pembanding

DAFTAR LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN. Persiapan alat dan bahan. Sterilisasi alat. Pembuatan media. Inisiasi kalus. Pengamatan. Penimbangan dan subkultur.

III. BAHAN DAN METODE. 1. Percobaan 1: Pengaruh konsentrasi 2,4-D terhadap proliferasi kalus.

Puput Perdana Widiyatmanto Dosen Pembimbing Tutik Nurhidayati S.Si., M.Si. Siti Nurfadilah, S.Si., M.Sc. Tugas Akhir (SB091358)

LAMPIRAN. Persiapan alat alat dan. bahan- bahan. Sterilisasi. Pembuatan Media. Sterilisasi Media. Sterilisasi Eksplan.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juni - November 2011 :

BIOTEKNOLOGI KULTUR JARINGAN

BAB III METODE PENELITIAN. adalah jenis eksplan tumbuhan Puwoceng yang digunakan yaitu daun dan

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Botani, Fakultas Matematika dan Ilmu

BAB 3 BAHAN DAN METODA

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Penyakit Tumbuhan Jurusan

BAB III METODE PENELITIAN. digunakan yaitu perbedaan pemberian konsentrasi ion logam Cu 2+

BAHAN DAN METODE. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Penyakit Tumbuhan Jurusan Proteksi

TUGAS AKHIR (SB )

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan Penelitian ialah menggunakan pola faktorial 4 x 4 dalam

BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN

Kontaminasi No Perlakuan U1 U2 U3 U4 U5 U6 Total 1 B B B B B

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Ilmu Tanaman, Jurusan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April-Mei 2014 di Laboratorium

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian dilakukan di Laboratorium Penyakit Tanaman, Fakultas Pertanian,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pelaksanaan penelitian ini dilakukan di Laboratorium Kesehatan Masyarakat,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. mengujikan L. plantarum dan L. fermentum terhadap silase rumput Kalanjana.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI. III. 1 Alat dan Bahan Adapun alat dan bahan yang digunakan dalam proses pembuatan sabun pencuci piring ialah :

BAB III METODE PENELITIAN. eksplorasi dengan cara menggunakan isolasi jamur endofit dari akar kentang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen karena dalam penelitian ini

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan Juni sampai dengan bulan Agustus

Transkripsi:

BAB III. METODE PENELITIAN 3.1. Waktu dan Tempat Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur In-Vitro Universitas Muhammadiyah Malang. Penelitian dilakukan selama ± 4 bulan, mulai dari bulan Januari 2018 sampai bulan April 2018. 3.2. Alat dan bahan Alat yang digunakan antara lain alat untuk pembuatan media (pipet ukur, gelas breaker, corong kaca, pipet tetes, gelas ukur, spatula, ph meter, microwafe, plastik, tissue, kertas label, botol kultur ukuran 250 ml, karet hisap, karet, timbangan analitik dan autoklaf), alat untuk penanaman planlet kentang yaitu (pinset, scalpel, bunsen burner, pisau, plastik warping, hand sprayer, dan LAF) serta alat untuk pengamatan yaitu alat tulis. Bahan yang digunakan adalah alkohol 70%, spirtus, alkohol 96%, media MS sesuai perlakuan yang digunakan dan planlet kentang varietas Granola Kembang berumur sekitar 1,5 bulan. 3.3. Rancangan Percobaan Rancangan peneltian menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial yang terdiri dari 2 faktor yaitu faktor 1 (Thiamin) dengan faktor 2 (BAP) menghasilkan 9 perlakuan yang diulang sebanyak 3 kali. Perlakuan yang diuji sebagai berikut: 24

25 Perlakuan Thiamin (T) BAP (B) T0B0 0,05 ml 0 ppm T0B1 0,05 ml 2 ppm T0B2 0,05 ml 4 ppm T1B0 0,1 ml 0 ppm T1B1 0,1 ml 2 ppm T1B2 0,1 ml 4 ppm T2B0 0,15 ml 0 ppm T2B1 0,15 ml 2 ppm T2B1 0,15 ml 4 ppm Unit percobaan sebanyak 9 x 3= 27 unit percobaan, setiap unit percobaan terdiri dari 3 botol untuk 1 kombinasi perlakuan, jadi jumlah seluruhnya yang didapat 27 x 3= 81 unit percobaan. 3.4. Tabel Penelitian Ulangan 1 Ulangan 2 Ulangan 3 T1B2 T2B2 T1B1 T2B0 T2B1 T1B2 T2B2 T1B2 T0B2 T0B2 T0B0 T2B2 T0BO T0B2 T0B1 TOB1 T2B0 T0B0 T1B1 T1B1 T1B0 T1B0 T0B1 T2B1 T2B1 T1B0 T2B0 3.5. Pelaksanaan Penelitian Penelitian yang dilaksanakan terdiri dari beberapa tahapan yaitu persiapan dan sterilisasi alat, pembuatan larutan stok, pembuatan media, sterilisasi media, persiapan planlet kentang, penanaman eksplan, dan inkubasi.

26 3.5.1. Persiapan dan Sterilisasi Alat Proses persiapan dan sterilisasi alat dilakukan sebagai berikut : 1. Mempersiapkan semua alat yang akan disteril meliputi alat diseksi (pinset, scalpel, gunting), botol kultur ukuran 250 ml dan cawan petri. 2. Mencuci peralatan menggunakan sabun dan membilas sampai bersih lalu dikeringkan menggunakan oven selama ± 1 jam. 3. Mensterilisasi cawan petri dan alat diseksi dengan cara melapisi menggunakan kertas lalu memasukkan ke dalam plastik, sedangkan botol kultur di tutup menggunakan plastik lalu diikat dengan karet. 4. Memasukan semua alat yang akan disterilisasi ke dalam autoklaf. 5. Sterilisasi dilakukan dengan suhu 121 o C dengan waktu 60 menit. 3.5.2. Pembuatan Larutan Stok Pembuatan larutan stok bertujuan untuk menghindari pengambilan larutan secara berulang-ulang guna menghemat waktu dan memudahkan pekerjaan selama pembuatan media. Pembuatan larutan yang dilakukan sebagai berikut : 1. Menyiapkan botol dan gelas ukur serta bahan yang digunakan meliputi unsur hara makro, unsur hara mikro, vitamin dan BAP. 2. Menimbang semua bahan dengan ukuran yang telah ditentukan. 3. Menambahkan aquades dengan ukuran yang telah ditentukan. 4. Menutup botol larutan stok lalu menyimpan di lemari pendingin sampai akan membuat media.

27 3.5.3. Pembuatan Media Proses pembuatan media dilakukan sebagai berikut : 1. Menyiapkan botol yang sudah disterilisasi untuk membuat media 2. Menimbang sukrosa sebanyak 7,5 gr dan agar-agar sebanyak 1,75 gr untuk media MS 250 ml sebanyak 9 kali. 3. Mengambil stok media MS sesuai dengan rumus pengenceran hara makro, mikro dan vitamin menggunakan pipet ukur ke dalam breaker glass untuk pembuatan media MS sebanyak 250 ml. 4. Menambahkan aquades sampai volumenya 250 ml lalu memasukkan sukrosa kedalam media diaduk hingga homogen dan mengukur ph kisaran 5,6-5,8 menambahkan NaOH tetes pertetes jika ph media terlalu asam dan menambahkan HCl jika ph media terlalu basa sambil diaduk terus menurus agar larutan menjadi homogen dan pengukuran ph-nya tepat. 5. Menambahkan agar-agar sebanyak 1,75 gr ke setiap larutan dan memasak media selama 9 menit menggunakan microwave setiap 3 menit diaduk hingga warna media bening. 6. Menuangkan media yang sudah dimasak kedalam masing-masing botol yang sudah diberi label sesuai dengan perlakuan yang digunakan sebanyak 25 ml. 7. Menutup botol menggunakan plastik yang telah disterilisasi dan diikat dengan karet. 3.5.4. Sterilisasi Media Proses sterilisasi media dilakukan sebagai berikut :

28 1. Memasukkan botol kultur yang telah berisi media ke dalam autoklaf. 2. Mensterilisasi media dengan suhu 121 o C selama 10 menit. 3. Mengambil media dalam autoklaf dan mendiamkannya sampai media benarbenar dingin kemudian meletakkan media ke dalam rak kultur. 4. Mendiamkan media 3-4 hari untuk mengetahui media tersebut terjadi kontaminasi apa tidak. 3.5.5. Persiapan Planlet Kentang (Solanum tuberosem L.) Varietas Granola Kembang Planlet kentang varietas Granola Kembang yang dijadikan sebagai eksplan dalam penelitian ini adalah planlet kentang tidak layu, bebas dari kontaminasi, sehat tidak ada tanda-tanda penyakit, tidak mengalami browning dan telah tumbuh minimal ¾ dari botol kultur serta planlet berumur sekitar 1,5 bulan. 3.5.6. Penanaman Eksplan Proses Penanaman Eksplan kentang dilakukan sebagai berikut : 1. Memasukkan alat diseksi, cawan petri, bunsen burner ke dalam LAF. 2. Menyalakan lampu UV selama 1 jam kemudian mematikan lampu UV menyalakan blower dan lampu biasa. 3. Memasukkan media kultur dan planlet kentang ke dalam LAF yang sebelumnya disemprot alkohol 96 %. 4. Merendam alat diseksi ke dalam alkohol 96 % dan membakar alat tersebut sebelum digunakan. 5. Mengeluarkan planlet kentang dari dalam botol, lalu memotong planlet kentang 2-3 buku batang planlet kemudian membuka tutup botol kultur

29 yang berisi media perlakuan mendekatkannya ke bunsen burner dan menanam planlet ke dalam media, satu botol media berisi 4 sampel. 6. Menutup kembali botol dengan plastik serta mengikat menggunakan karet dan melapisinya dengan plastik warping untuk meminimalisir masukkan bakteri atau sejenisnya yang dapat menimbulkan kontaminasi. 3.5.7. Inkubasi Proses inkubasi dilakukan di ruang kultur dengan kondisi ruangan yang steril dengan suhu dan cahaya terkontrol. Botol kultur yang telah ditanami di simpan di rak kultur dengan suhu 17 o C dengan pencahayaan lampu 28 watt selama 24 jam penyinaran dan inkubasi dilakukan selama 8 minggu setelah tanam. 3.5.8. Pengamatan Pengamatan yang dilakukan terdiri dari beberapa variabel yakni sebagai berikut : 1. Tinggi Tunas planlet diukur menggunakan penggaris yang diposisikan didekatkan botol kultur. 2. Jumlah Daun planlet diamati dengan cara menghitung jumlah daun yang terdapat pada planlet.

30 3. Jumlah Buku planlet diamati dengan cara menghitung jumlah buku yang terdapat pada planlet. 4. Jumlah Akar planlet diamati dengan cara menghitung jumlah akar yang tumbuh pada planlet. 5. Presentase Kontaminasi planlet diamati dengan cara langsung melihat planlet apakah terdapat kontaminasi berupa jamur atau bakteri, kemudian dihitung menggunakan rumus sebagai berikut: % kontaminasi= Rerata jumlah botol 1 MST 100% Jumlah seluruh botol setiap perlakuan 3.6. Analisis Data Data yang diperoleh dianalisa dengan uji F (anova). Penafsiran data dilakukan dengan cara uji lanjut menggunakan uji BNJ dengan taraf 5% untuk membandingkan pengaruh antar perlakuan, data disajikan dalam bentuk tabel.