EFEK. PEMBERIAN EKSTRAK TEMPEE TERHADAP KOLESTEROL TOTAL DAN PROFIL LIPOPROTEIN PLASMA DARAH KELINCI (Oryctolagus cuniculus) DIAN GANDA PRAMANA

dokumen-dokumen yang mirip
KAJIAN PATOLOGI HATI KELINCI HIPERLIPIDEMIA : DENGAN DAN TANPA PEMBERIAN ANTIHIPERLIPIDEMIA LILIAN DEVANITA

PENGUJIAN TOKSISITAS AKUT LETHAL DOSE 50 (LD50) EKSTRAK ETANOL BUAH BELIMBING WULUH ( Averrhoa bilimbi L.) PADA MENCIT (Mus musculus albinus)

PROFIL TRIGLISERIDA DAN KOLESTEROL DARAH SERTA RESPON FISIOLOGIS TIKUS (Rattus novergicus) YANG DIBERI PAKAN SATE DAGING DOMBA

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL RIMPANG TEMU PUTIH

EFEK PEMBERIAN V IRGIN COCONUT OIL

PROFIL TRIGLISERIDA DAN KOLESTEROL DARAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) YANG DIBERI PAKAN MENGANDUNG GULAI DAGING DOMBA SKRIPSI ETIK PIRANTI APRIRIA

PROFIL SEL β PULAU LANGERHANS JARINGAN PANKREAS TIKUS DIABETES MELLITUS YANG DIBERI VIRGIN COCONUT OIL (VCO) AMILIA DAYATRI URAY

SUHU TUBUH, FREKUENSI JANTUNG DAN NAFAS INDUK SAPI Friesian Holstein BUNTING YANG DIVAKSIN DENGAN VAKSIN Avian Influenza H5N1 ACHMAD HASAN MAULADI

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL DAUN KEMUNING (Murraya paniculata (L.) Jack) TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA TIKUS WISTAR JANTAN

PENAMPILAN ANAK ITIK YANG DIPELIHARA BERDASARKAN KELOMPOK BOBOT TETAS KECIL, BESAR DAN CAMPURAN SKRIPSI KOMARUDIN

PROFIL KOLESTEROL DAN TRIGLISERIDA DARAH SERTA RESPON FISIOLOGIS TIKUS YANG DIBERI RANSUM MENGANDUNG SATE DAGING SAPI SKRIPSI ROHMAH RETNO WULANDARI

PENGUJIAN LETHAL DOSIS (LD50) EKSTRAK ETANOL BIJI BUAH DUKU ( Lansium domesticum Corr) PADA MENCIT (Mus musculus) Oleh : Supriyono

KADAR KOLESTEROL SERUM DARAH AYAM PETELUR YANG DIBERI AIR REBUSAN DAUN SIRIH SKRIPSI TEFI HARUMAN HANAFIAH

PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL BUAH BUNCIS

PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN ALPUKAT

ABSTRAK. Kata kunci: HDL, ekstrak etanol, ekstrak protein, fraksi etil asetat, kedelai.

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK SEDUHAN TEH HITAM, TEH HIJAU DAN TEH PUTIH TERHADAP KADAR LOW DENSITY LIPOPROTEIN

GAMBARAN HISTOPATOLOGI USUS HALUS DAN SEKAL TONSIL PADA AYAM BROILER YANG TERINFEKSI MAREK DAN PENGARUH PEMBERIAN ZINK, BAWANG PUTIH DAN KUNYIT

EFEK PEMBERIAN REBUSAN DAUN AFRIKA(

SKRIPSI. Diajukan Oleh. Made Pratiwi Putri Pradnyani FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015

KUALITAS KIMIA DAGING DADA AYAM BROILER YANG PAKANNYA DITAMBAHKAN CAMPURAN MINYAK IKAN KAYA ASAM LEMAK OMEGA-3 SKRIPSI DANNI HARJANTO

GAMBARAN RESPON KEBAL TERHADAP INFECTIOUS BURSAL DISEASE

AKUMULASI LIPID DI HATI DAN AKIBATNYA TERHADAP FUNGSI HATI PADA KELINCI HIPERLIPIDEMIA MUHAMMAD IQBAL

OLEH: SILVIA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA DESEMBER 2008

PENGARUH KOMBINASI EKSTRAK KULIT MANGGIS

PENGARUH PENAMBAHAN YEAST PADA PEMBERIAN LAMTORO MERAH (Acacia villosa) TERHADAP HISTOPATOLOGI HATI TIKUS RATNA WULANDARI

ABSTRAK. Meigi Suwarto, 2013 : dr. Kartika Dewi, M.Kes. Sp.Ak.PA (K) : dr. Jeanny Ervie Ladi, M.Kes., PA

ABSTRACT THE EFFECT OF OLIVE OIL ADDITION INTO OATMEAL IN LOWERING BLOOD TOTAL CHOLESTEROL AND LDL (LOW DENSITY LIPOPROTEIN) IN WISTAR STRAIN RAT

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI PENGARUH SOYGURT SARI TEMPE TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL PLASMA DARAH KELINCI. Oleh : EMI ARIYANTI

GAMBARAN DIFERENSIASI LEUKOSIT PADA IKAN MUJAIR (Oreochromis mossambicus) DI DAERAH CIAMPEA BOGOR YULIA ERIKA

STUDI KADAR UREUM DAN KREATININ SERUM DARAH ANJING KAMPUNG (Canis familiaris) UMUR 3 DAN 6 BULAN SATRIANA

UJI AKTIVITAS ANTI LITHIASIS EKSTRAK ETANOL DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill) PADA TIKUS PUTIH JANTAN ANGGARA ALDOBRATA HERNAS SAPUTRA

PROFIL LEMAK DARAH DAN RESPON FISIOLOGIS TIKUS PUTIH YANG DIBERI PAKAN GULAI DAGING DOMBA DENGAN PENAMBAHAN JEROAN SKRIPSI AZIZ BAHAUDIN

ABSTRAK. F. Inez Felia Yusuf, Pembimbing I : Dra. Rosnaeni, Apt. Pembimbing II: Penny Setyawati M., dr., Sp.PK.,M.Kes.

PENGARUH PEMBERIAN VITAMIN C TERHADAP KADAR KOLESTEROL DAN TRIGLISERIDA DARAH MARMOT ( Cavia porcellus) SKRIPSI

OLEH : RUTH JOICE ISABELLA

ABSTRAK. Ronauly V. N, 2011, Pembimbing 1: dr. Sijani Prahastuti, M.Kes Pembimbing 2 : Prof. DR. Susy Tjahjani, dr., M.Kes

ABSTRAK PENGARUH KALSIUM TERHADAP KADAR KOLESTEROL DARAH TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

STUDI PERBANDINGAN EFEKTIVITAS INFUS KELOPAK BUNGA ROSELA

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL KULIT MANGGIS

KOMPOSISI FISIK POTONGAN KOMERSIAL KARKAS DOMBA LOKAL JANTAN DENGAN RASIO PEMBERIAN PAKAN YANG BERBEDA SELAMA DUA BULAN PENGGEMUKAN

ABSTRAK. EFEK PROPOLIS TERHADAP PENINGKATAN KADAR KOLESTEROL HDL PADA TIKUS (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR JANTAN

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava Linn.) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL TIKUS Wistar JANTAN

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK KULIT BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP PENURUNAN KADAR KOLESTEROL LDL PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR

PRODUKSI AMMONIA DAN HIDROGEN SULFIDA EKSKRETA AYAM BROILER YANG DIBERI TEPUNG KEMANGI (Ocimum basilicum) DALAM PAKAN SKRIPSI RINI HIDAYATUN

PERBANDINGAN EFIKASI SEDUHAN TEH HITAM, TEH HIJAU DAN TEH PUTIH

TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIBERI PAKAN TINGGI LEMAK

TEMPERATUR TUBUH, FREKUENSI JANTUNG DAN FREKUENSI NAFAS INDUK SAPI PERAH YANG DIVAKSIN DENGAN VAKSIN Escherichia coli PADA PERIODE KERING KANDANG

JUMLAH ERITROSIT, NILAI HEMATOKRIT DAN KADAR HEMOGLOBIN AYAM PEDAGING UMUR 6 MINGGU YANG DIBERI SUPLEMEN KUNYIT, BAWANG PUTIH DAN ZINK

ABSTRAK. Miracle, 2012, Pembimbing I : Hj. Sri Utami S, Dra., M.kes Pembimbing II : Adrian Suhendra, dr., Sp.PK, M.Kes

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP AKTIVITAS DIURETIK TIKUS PUTIH JANTAN SPRAGUE-DAWLEY ANDI CITRA ADHA

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL KELOPAK BUNGA ROSELA

ABSTRAK PENGARUH AIR SEDUHAN BEKATUL TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA SERUM TIKUS WISTAR YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBU BIJI (Psidium guajava Linn.) DALAM MENURUNKAN KADAR TRIGLISERIDA TIKUS WISTAR JANTAN

GAMBARAN SEL DARAH PUTIH PADA KELINCI YANG DIVAKSIN DENGAN EKSTRAK CAPLAK Rhipicephalus sanguineus SITI RUKAYAH

ABSTRAK EFEK JUS BUAH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL TIKUS Wistar JANTAN

Kata kunci: Kolesterol LDL, kolesterol HDL, daun jambu biji (Psidium guajava Linn.), tikus wistar

ABSTRAK. Yohana Puspita Hemastuti, 2014 ; Pembimbing I : Fenny, dr., Sp.PK., M.Kes. Pembimbing II : Rosnaeni, Dra., Apt.

EFEK LARUTAN NATRIUM ALGINAT TERHADAP PENURUNAN KOLESTEROL DALAM DARAH TIKUS

PENGARUH EKSTRAK ETANOL TEMULAWAK

PENGARUH DEHIDRASI DENGAN PEMBERIAN BISACODYL TERHADAP GAMBARAN HEMATOKRIT TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus)

PENGARUH PEMBERIAN FRAKSI N-BUTANOL EKSTRAK ETANOL DAUN MURBEI (MORUS ALBA L.) TERHADAP PROFIL LEMAK DARAH TIKUS PUTIH JANTAN HIPERLIPIDEMIA

ABSTRAK. EFEKTIVITAS EKSTRAK KULIT BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP PENINGKATAN KADAR KOLESTEROL HDL PADA TIKUS WISTAR JANTAN

PENGARUH EKSTRAK BENGKUANG (Pachyrhizus erosus) TERHADAP KADAR LDL DARAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK SKRIPSI

STUDI HEMATOLOGIS DAN HISTOPATOLOGIS ORGAN PADA TIKUS YANG DIINDUKSI KUININ SEBAGAI UJI POTENSI METABOLIK ANGKAK HANIFAH RAHMI

INFEKSI CACING JANTUNG PADA ANJING DI BEBERAPA WILAYAH PULAU JAWA DAN BALI : FAKTOR RISIKO TERKAIT DENGAN MANAJEMEN KESEHATAN ANJING FITRIAWATI

KAJIAN PERUBAHAN JARINGAN UJI KHASIAT BUAH MERAH (Pandanus conoideus) SEBAGAI BAHAN PENGHAMBAT KERUSAKAN HATI AGUSTIN ZAHARIA PADERI

KORELASI HBA1C DENGAN PROFIL LIPID PADA PENDERITA DM TIPE 2 DI RSUP H. ADAM MALIK PADA TAHUN Oleh: PAHYOKI WARDANA

PRODUKTIVITAS ULAT TEPUNG (Tenebrio molitor L.) PADA FASE LARVA DENGAN MEDIA MENGANDUNG ONGGOK SKRIPSI ACHMAD RIZAL

PENGARUH PEMBERIAN INFUS KELOPAK KERING ROSELLA (HIBISCUS SABDARIFFA) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL SERUM DARAH TIKUS HIPERKOLESTEROLEMIA

PENENTUAN PROFIL FARMAKOKINETIKA DEKSAMETASON PADA KELINCI (Oryctolagus cuniculus)

EFEK INFUSA BUNGA ROSELLA

DAYA DAN KESTABILAN BUIH PUTIH TELUR AYAM RAS PADA UMUR SIMPAN DAN LEVEL PENAMBAHAN ASAM SITRAT YANG BERBEDA SKRIPSI UMI SA ADAH

UKURAN DAN BENTUK SERTA PENDUGAAN BOBOT BADAN BERDASARKAN UKURAN TUBUH DOMBA SILANGAN LOKAL GARUT JANTAN DI KABUPATEN TASIKMALAYA

DETEKSI ANTIBODI ANTI- Escherichia coli K99 DI DALAM SERUM INDUK SAPI FRIESIAN HOLSTEIN BUNTING POST VAKSINASI E. coli DENGAN TEKNIK ELISA

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA TIKUS JANTAN WISTAR

Dewi Luksri Anjaniwati, Richa Yuswantina, Sikni Retno K. ABSTRACT

ABSTRAK EFEK PEMBERIAN EKSTRAK FLAXSEED

PENGARUH EKSTRAK DAUN TEMPUYUNG TERHADAP PERUBAHAN KADAR TRIGLISERIDA, KOLESTEROL DAN FRAKSI KOLESTEROL TOTAL DALAM SERUM DARAH TIKUS PUTIH

LAPORAN PENELITIAN DOSEN MUDA

UJI EFEK EKSTRAK DAUN KEMUNING (Murraya paniculata (L.) Jack) SEBAGAI PENURUN KADAR KOLESTEROL DARAH MARMOT JANTAN (Cavia cobaya) SKRIPSI

POTENSI EKSTRAK KULIT KAYU MAHONI SEBAGAI PENURUN KOLESTEROL DARAH PADA TIKUS PUTIH HIPERKOLESTEROLEMIA FERDIANSYAH

ABSTRAK. PENGARUH MINYAK IKAN (Oleum Iecoris Aselli) TERHADAP PROSES BELAJAR DAN MEMORI MENCIT BETINA GALUR Swiss Webster DENGAN MAZE LEARNING TEST

ABSTRAK. Antonius Budi Santoso, Pembimbing I: Sylvia Soeng, dr. M.Kes. Pembimbing II: Sri Utami Sugeng, Dra., M.Kes.

Kajian Aktivitas Ekstrak Etanol Rimpang Kunyit (Curcuma longa Linn.) Dalam Proses Persembuhan Luka Pada Mencit (Mus musculus Albinus.

OLEH: VEROS ALVARIS YUSTAKI FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

PERUBAHAN NILAI ph POSTMORTEM DAGING SAPI YANG DIPOTONG DENGAN MENGGUNAKAN RESTRAINING BOX ROHIMAN ALIYANA HERMANSYAH

ABSTRAK. Vincent Halim, 2008; Pembimbing I : Ellya Rosa Delima.dr., M.Kes Pembimbing II : Rosnaeni, dra., Apt.

PENGARUH PUPUK SLOW RELEASE UREA- ZEOLIT- ASAM HUMAT (UZA) TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN PADI VAR. CIHERANG

POTENSI HEPATOPROTEKTOR EKSTRAK ROSELLA (Hibiscus sabdariffa L) TERHADAP HATI TIKUS YANG DIINDUKSI PARASETAMOL QAMARUDDIN ARYADI

ABSTRAK PENGARUH INFUSA TOMAT TERHADAP KADAR KOLESTEROL-LDL DARAH TIKUS JANTAN GALUR WISTAR

PENGARUH PERBEDAAN KEPADATAN KANDANG TERHADAP PERFORMA PERTUMBUHAN KELINCI LEPAS SAPIH PERANAKAN NEW ZEALAND WHITE SKRIPSI BADRI YUSUF

EFEK DAGING BUAH NAGA

GAMBARAN RESPON VAKSINASI IBD MENGGUNAKAN VAKSIN IBD INAKTIF PADA AYAM PEDAGING KOMERSIAL DEVA PUTRI ATTIKASARI

UJI EFEK TOKSISITAS EKSTRAK DAUN SUKUN [ARTOCARPUS ALTILLIS (PARK.) FOSBERG] TERHADAP GINJAL TIKUS PUTIH GALUR WISTAR

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK APEL (Malus sylvestris Mill) TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA MENCIT (Mus musculus) MODEL HIPERLIPIDEMIA SKRIPSI

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL BUAH ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP PENURUNAN KADAR KOLESTEROL TOTAL PADA TIKUS WISTAR JANTAN

ABSTRAK EFEK SEDUHAN TEH OOLONG (Camellia sinensis) TERHADAP PENINGKATAN KADAR KOLESTEROL HDL PADA LAKI-LAKI DEWASA NORMAL

PRODUKSI ANTIBODI POLIKLONAL ANTI H5N1 PADA MARMOT (Cavia porcellus) YANG DIVAKSINASI DENGAN VAKSIN AVIAN INFLUENZA H5N1 DAN H5N2 KUNTO WIDYASMORO

STUDI INFESTASI CAPLAK PADA ANJING YANG DIPELIHARA DI SUBDIT SATWA DIT SAMAPTA BABINKAM POLRI, KELAPADUA DEPOK SKRIPSI DIAN NOVITA WIJAYANTI B

Transkripsi:

EFEK PEMBERIAN EKSTRAK TEMPEE TERHADAP KOLESTEROL TOTAL DAN PROFIL LIPOPROTEIN PLASMA DARAH KELINCI (Oryctolagus cuniculus) DIAN GANDA PRAMANA FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2008

ABSTRAK DIAN GANDA PRAMANA. Efek Pemberian Ekstrak Tempe Terhadap Kolesterol Total dan Profil Lipoprotein Plasma Darah Kelinci (Oryctolagus cuniculus). Dibimbing oleh SUS DERTHI WIDHYARI dan I NYOMAN SUARSANA. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari efek pemberian ekstrak tempe terhadap profil kolesterol total, TGA (triglyceride acid), HDL (High density lipoprotein), dan LDL (Low density lipoprotein) plasma darah kelinci dalam keadaan hiperkolesterolemia serta mengetahui pengaruh perbedaan dosis ekstrak tempe yang diberikan. Sebanyak 18 ekor kelinci ras New Zealand White berumur 5 bulan dengan berat badan berkisar antara 1.5-1.8 kg telah digunakan dalam penelitian ini. Kelinci dibagi dalam 6 kelompok perlakuan. Kelompok I: kelompok kontrol, tidak diberi perlakuan kolesterol maupun ekstrak tempe, kelompok II: kelompok hiperkolesterolemia, yang diberi perlakuan kolesterol 0,1 g/kg bb/hari, tanpa pemberian ekstrak tempe, kelompok III: kelompok hiperkolesterolemia dan pemberian simvastatin 15 mg/kg bb/hari, serta kelompok IV-VI: kelompok hiperkolesterolemia dan diberi ekstrak tempe masing-masing dengan dosis 100, 200 dan 400 mg/kg bb/hari. Pemberian kolesterol, obat simvastatin dan ekstrak tempe dilakukan selama 9 minggu dan setiap 3 minggu dilakukan pemeriksaan terhadap kadar kolesterol total, TGA, HDL dan LDL. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak tempe 100, 200 dan 400 mg/kg bb dapat menurunkan kadar kolesterol masing-masing sebesar 21%, 48%, dan 58%, kadar TGA masing-masing sebesar 12%, 19%, dan 20%, kadar LDL sebesar 25%, 47%, dan 46%. Selain itu, pemberian ekstrak tempe pada kisaran dosis tersebut dapat meningkatkan kadar HDL masing-masing sebesar 6%, 53%, dan 57%. Pada pemberian ekstrak tempe 200 and 400 mg/kg menghasilkan rasio kolesterol total:hdl dengan nilai rasio sebesar 2.5:1 dan 2:1. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ekstrak tempe mampu menurunkan kadar kolesterol, trigliserida, dan LDL serta mampu menaikan kadar HDL pada plasma kelinci hiperkolesterolemia. Pemberian dosis ekstrak tempe yang lebih besar dapat memberikan efek penurunan kadar kolesterol total, trigliserida, LDL dan peningkatan kadar HDL yang lebih baik. Kata Kunci: Tempe, LDL, HDL, kolesterol, trigliserida, hiperkolesterolemia.

ABSTRACT DIAN GANDA PRAMANA. The Influence of Tempe Extract Based on Total Cholesterol and Lipoprotein Profile in blood plasma of rabbits (Oryctolagus cuniculus). Under the supervision of SUS DERTHI WIDHYARI and I NYOMAN SUARSANA. The present study was conducted to observe the influence of tempe extract based on profile of total cholesterol, high density lipoprotein (HDL), low density lipoprotein (LDL), and triglycerides acid (TGA) in blood plasma of rabbits in hypercholesterolemic condition and study the effect of tempe extract dose difference that given. Eighteen male New Zealand white rabbits with 5 months old of 1.5-1.8 kg weight were used for this study. They were divided into six groups; first group was control group, without treatment of both tempe extract and cholesterol, second group was hypercholesterolemic group that was treated by cholesterol 0,1 g/kg bb/day, without tempe extract treatment, third group was in hypercholesterolemic condition followed by treatment with simvastatin 15 mg/kg body weight/day, and other groups which were fourth until sixth groups were in hypercholesterolemic condition and followed by tempe extract 100, 200 and 400 mg/kg body weight/day,. The cholesterol, simvastatin and tempe extract were administrated orally for nine weeks. The rabbits were examined every three weeks for the cholesterol level, HD, LDL, and TGA. The result showed that treatment of 100, 200, 400 mg/kg body weight/day tempe extract can decrease the cholesterol total level by 21%, 48%, and 58%, TGA level by 12%, 19%, and 20%, LDL level by 25%, 47%, and 46% and also it can increase the HDL level by 6%, 53%, and 57%,. The cholesterol-hdl ratio of the treatment of 200 and 400 mg/kg BW was 2.5:1 and 2:1. From this research we can conclude that tempe could decrease the cholesterol, triglyceride and LDL level and can increase the HDL level in rabbit with hipercholesterolemic conditions. The higher dose of tempe extract given can decrease the cholesterol, tryglicerida,and LDL level and increase the HDL level. Key word: Tempe, cholesterol, triglyceride, LDL, HDL, hypercholesterolemia.

EFEK PEMBERIAN EKSTRAK TEMPE TERHADAP KOLESTEROL TOTAL DAN PROFIL LIPOPROTEIN PLASMA DARAH KELINCI (Oryctolagus cuniculus) DIAN GANDA PRAMANA B04104127 Skripsi Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kedokteran Hewan pada Fakultas Kedokteran Hewan FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2008

Judul Skripsi : Efek Pemberian Ekstrak Tempe Terhadap Kolesterol Total dan Profil Lipoprotein Plasma Darah Kelinci (Oryctolagus cuniculus) Nama : Dian Ganda Pramana NRP : B04104127 Disetujui, Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II Dr. drh. Sus Derthi Widhyari, M.Si. drh. I Nyoman Suarsana M.Si NIP : 131.879.351 NIP : 132.061.320 Diketahui, Wakil Dekan Dr. Nastiti Kusumorini NIP. 131.669.942 Tanggal Lulus :

PRAKATA Puji serta syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah- Nya sehingga penulis dapat meyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam kepada Nabi Muhammad SAW yang telah memberikan contoh yang baik bagi umatnya untuk berusaha dengan keras. Terima kasih penulis sampaikan kepada Ibu dan Bapak yang senantiasa memberikan doa dan dukungan semangat yang sangat luar biasa bagi anaknya tercinta. Kepada Dr. drh. Sus Derthi Widhyari, M.Si. dan drh. I Nyoman Suarsana M.Si selaku dosen pembimbing yang sangat sabar mendampingi dan membimbing selama penulisan skripsi ini. Kepada Dr. drh. S. Hamdani Nasution selaku pembimbing akademik yang selalu memberikan semangat dan arahan selama masa kuliah dan penelitian. Teman sepenelitian, Andro yang selalu membantu di kandang dan selalu menyemangati disaat malas datang. Teman teman asteroidea, teman- teman yang sudah banyak membantu (Agus F, Jefry, Gugi, Tresna, Indra, Ronaldo, Mahar, Kombo, Heryu, Loren, Dimut, Foci, Dina, Sari), terima kasih telah memberikan warna dimasa sulit kuliah di FKH, dan semua pihak yang telah memberikan segala bantuan dan semangat penulis ucapkan terima kasih. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat.

RIWAYAT HIDUP Dian Ganda Pramana dilahirkan pada tanggal 20 Juni 1986 di Bogor dari Ayahanda Yadi Suwardi dan Ibunda Septapiani Sari Bulan. Penulis adalah anak kedua dari empat bersaudara. Penulis bersekolah di TK Pertiwi lulus pada tahun 1992, kemudian melanjutkan ke SD Negeri 1 Cisarua lulus pada tahun 1998, kemudian melanjutkan ke SLTPN 3 Bogor lulus pada tahun 2001, kemudian melanjutkan ke SMUN 3 Bogor lulus pada tahun 2004 dan pada tahun yang sama melanjutkan pendidikan di Institut Pertanian Bogor, Fakultas Kedokteran Hewan melalui jalur USMI. Selama perkuliahan penulis aktif dalam organisasi kampus. Penulis menjadi anggota Himpro SATLI periode 2005-2008, anggota Himpro HKSA periode 2005-2008.

DAFTAR ISI Halaman DAFTAR TABEL... v DAFTAR GAMBAR... vi DAFTAR LAMPIRAN... vii PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Tujuan Penelitian... 3 Hipotesis... 3 Manfaat Penelitiain... 3 TINJAUAN PUSTAKA... 4 Tempe...... 4 Kolesterol dan Metabolismenya... 6 Lipoprotein (TGA, HDL, dan LDL)... 9 Hiperkolesterolemia... 12 Hiperlipidemia... 13 Kelinci (Oryctolagus cuniculus)... 13 METODOLOGI... 14 Waktu dan Tempat... 14 Alat dan Bahan... 14 Metode... 14 Pembuatan Ekstrak Tempe... 14 Perlakuan Hewan Uji... 15 Analisis Plasma Darah... 17 Analisis Data... 18 HASIL DAN PEMBAHASAN... 19 Kadar Kolesterol Total... 19 Jumlah Trigliseride Acid (TGA)... 22 Kadar Low Density Lipoprotein (LDL)... 25 Kadar High Density Lipoprotein (HDL)... 28 Perbandingan Kolesterol HDL... 31 SIMPULAN DAN SARAN... 32 Simpulan... 32 Saran... 32 DAFTAR PUSTAKA... 33

DAFTAR TABEL Halaman 1 Rata-rata kolesterol total plasma darah kelinci.. 19 2 Jumlah trigliserida plasma darah kelinci.. 23 3 Jumlah LDL plasma darah kelinci.. 26 4 Hasil pengamatan kadar HDL plasma darah kelinci.. 29 5 Perbandingan kolesterol total dan HDL pada akhir penelitian (minggu 9)... 31

DAFTAR GAMBAR Halaman 1 Rumus kimia kolesterol. 7 2 Mekanisme pembentukan kolesterol... 9 3 Kelinci New Zealand White. 13 4 Metode pembuatan ekstrak tempe... 15 5 Grafik perubahan kadar kolesterol plasma darah kelinci... 21 6 Grafik perubahan kadar trigliserida plasma darah kelinci... 24 7 Grafik perubahan kadar LDL plasma darah kelinci. 27 8 Grafik perubahan kadar HDL plasma darah kelinci... 30