TEKNIK BUDIDAYA JAMUR TIRAM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TEKNIK BUDIDAYA JAMUR TIRAM"

Transkripsi

1

2 TEKNIK BUDIDAYA JAMUR TIRAM 0 Pembuatan Kumbung 0 Peralatan dalam Pembuatan Baglog 0 Pembuatan Media Tanam 0 Pencampuran 0 Pengisian Media Ke Kantong Plastik 0 Sterilisasi 0 Inokulasi Bibit 0 Perawatan 0 Pemanenan 0 Pengendalian Hama & Penyakit

3 PEMBUATAN KUBUNG Kubung adalah bangunan tempat menyimpan bag log sebagai media tumbuhnya jamur tiram yang terbuat dari bilik bambu atau tembok permanen. Didalamnya tersusun rak-rak tempat media tumbuh/log jamur tiram. Ukuran kubungbervariasi tergantung dari luas lahan yang dimiliki. Tujuannya untuk menyimpan baglog sesuai dengan persyaratan tumbuh yang dikehendaki jamur tersebut. Baglog adalah kantong plastik transparan berisi campuran mediajamur. Rak dalam kubungdisusun sedemikian rupa sehingga memudahkan dalam pemeliharan dan sirkulasi udara terjaga. Umumnya jark antara rak ± 75 cm. Jarak didalam rak 60 cm (4 5 baglog), lebar rak 50 cm, tingi rak maksimal 3 m, panjang disesuaikan dengan kondisiruangan. Bag log dapat disusun secara vertikal cocok untuk daerah lebih kering.

4 KUBUNG PEMELIHARAAN MODEL AAC (PARANET)

5 PERALATAN DALAM MEMBUAT BAGLOG 0 Alat Sterilisasi, bisa berupa drum, autoclave maupun boiler (steril bak) lengkap dengan kompor 0 Alat Pengadukan, ayakan, cangkul, sekop, ember, selang 0 Alat inokulasi, lampu bunsen, masker, jas lab, spatula/pinset, alkohol/spritus, hand Sprayer 0 Alat angkot, keranjang 0 Alat penyiraman 0 Alat Panen

6 PERCAMPURAN BAHAN 0 Serbuk gergaji 100 kg sebagai media tanam 0 Dedak 15 kg sebagai sumber makanan tambahan bagi pertumbuhan jamur 0 Kapur 2kg dan gips 1 kg untuk mendapatkan ph 6-7 media tanam sehingga memperlancar proses pertumbuhan jamur 0 Serbuk gergaji yg sudah diayak dicampur dengan bekatul, kapur dan gips. Campuran bahan diaduk merata dan ditambahkan air bersih hingga mencapai kadar air 60-65%, dapat ditandai bila dikepal hanya mengeluarkan satu tetes air dan bila dibuka gumpalan serbuk kayu tidak serta merta pecah. Bahan yang telah dicampur bisa dikomposkan 1 hari, 3 hari, 7 hari atau langsung dikantongi.

7 PENGADUKAN CARA TRADISIONAL, MENGGUNAKAN CANGKUL & SEKOP CARA MODERN, MENGGUNAKAN MESIN (MIXER)

8 PEMBUATAN MEDIA BAGLOG

9 KOMPOSISI BAGLOG Ukuran plastik : 17 x 35 x 0.3/ x 35 x 0.4/ x 40 x 0.4/0.5 Komposisi Serbuk gergaji (kg) Dedak Padi (kg) Dedak Jagung (kg) Mill (kg) Gypsum (kg) Air (%) I II III IV Standar berat baglog ukuran plastik 17 x 35 x 0.3/0.5 = kg Media tambahan < 20% dari media utama Pencampuran bahan dimulai dari jumlah yang terkecil

10 STERILISASI Sterilisasi adalah suatu proses yang dilakukan untuk menonaktifkan mikroba, baik bakteri, kapang, maupun khamir yang dapat menganggu pertumbuhan jamur yang ditanam. Tujuannya mendapatkan serbuk kayu yang steril bebas dari mikroba dan jamur lain yang tidak dikendaki. Sterilisasi dilakukan pada suhu 70 C selama 5 8 jam, sedangkan sterilisasi autoclave membutuhkan waktu selama 4 jam, pada suhu121 C, dengan tekanan 1 atm.

11 INOKULASI BIBIT Inokulasi adalah proses pemindahan sejumlah kecil miselia jamur dari biakan induk kedalam media tanaman yang telah disediakan. Tujuannya adalah menumbuhkan miselia jamur pada media tanam hingga menghasilkan jamur yang siap panen.

12 CONTOH KONTAMINASI PADA MASA INKUBASI

13 PERAWATAN BAGLOG JAMUR 0 Baglog yang telah dibuka cincin dirawat dengan melakukan penyiraman secara kabut untuk mempercepat pertumbuhan pinhead jamur 0 Hal yang terpenting harus diperhatikan dalam kumbung adalah menjaga suhu dan kelembaban yang dibutuhkan jamur 0 Apabila kelembaban kurang, pinhead mati dan jika terlkalu lembab jamur menjadi basah

14 PANEN & PASKAPANEN - PANEN -PEMOTONGAN BAGIAN YANG KOTOR -PENYORTIRAN DAN PENGEMASAN LANGSUNG DIATAS BAGLOG (ONE PICK TO PACK)

15 PANEN & PASKAPANEN PENIMBANGAN PENGEMASAN PENDISTRIBUSIAN

16 CONTOH HAMA PADA JAMUR TIRAM

17 TERIM KASIH SEKOLAH JAMUR NUSANTARA

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Rancangan yang

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Rancangan yang 33 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Rancangan Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Rancangan yang digunakan dalam percobaan ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan lima kali
