Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS"

Transkripsi

1 1

2 Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS AdMedika Provider Access System (ADPAS) adalah suatu System untuk mengirim dan atau menerima data jaminan biaya perawatan kesehatan elektronik yang sebelumnya diakses oleh Provider menggunakan media EDC menjadi media aplikasi berbasis web dan dapat dijangkau diseluruh dunia. Aplikasi ini sangat mudah dalam penggunaannya ( User Friendly ), berikut cara penggunaan Aplikasi Adpas Manage Care : I. Link Url & LOGIN PASSED Masukkan Link Url Adpas pada Searching Bar : mobile.admedika.co.id/edc setelah itu akan tampil menu Login. LOGIN Menu AdPass Dapat Beroperasi Dengan Menggunakan Google Chrome dan Mozzila Firefox AdPass Dapat Beroperasi Dengan Menggunakan Google Chrome dan Mozzila Firefox 2

3 II. ELIGIBILTY / PENDAFTARAN DI PPK I/RJTP (dr Umum/Poliklinik) ELIGIBILITY adalah proses verifikasi kelayakan peserta yang dilakukan di bagian pendaftaran Provider Rekanan. Proses ini dilakukan oleh petugas pendaftaran di provider rekanan. Merubah dari tampilan Indemnity ke Manage Care Pilih menu Manage Care Masuk Log In untuk sistem Manage Care dengan User dan Pasword yang sama dengan sistem Indemnity Masukan Username & Password pada kolom yang telah disediakan Masukkan User dan Pasword 3

4 ELIGIBILITY (PENDAFTARAN) MENU Panel ELIGIBILTY adalah untuk Pendaftaran (Validasi Kepesertaan) STEP 1 Melakukan Pengesekan Kartu/menginput no kartu peserta Pada Tampilan Awal, terdapat menu enter your card number here, petugas dapat melakukan input nomor kartu atau dengan alat swipe (card reader) sehingga akan masuk data nomor kartu peserta dalam sistem 4

5 Input No Kartu/swipe di card reader 16 Digit Nomor Kartu Peserta Akan Masuk pada kolom Enter Your Card Number Step 2 Memilih menu layanan sesuai dengan ketentaun di provider tersebut sebagai rawat jalan tingkat pertama Rawat Jalan TK I : Adalah tipe layanan untuk PPK I Pemilihan Layanan Pilih layanan 5

6 Step 3 Melakukan Pendaftaran di menu paling bawah Pada saat tombol pendaftaran di pilih akan tampil LOA sebagai validasi peserta sudah terdaftar disistem AdMedika dan selanjutnya print LOA. Pilih menu pendaftaran untuk memunculkan LOA Tampilan setelah melakukan pendaftaran muncul Struk LOA di kolom Letter Of Authorization di sisi 6

7 STEP 4 PRINT OUT LOA Print Out LOA ini dilakukan dengan mengklik tombol Print. Ada dua pilihan print out Pertama Tombol Print yang kedua Thermal Print LOA di Print Out dgn Print bukan jenis Print Thermal LOA di Print Out dgn Print Thermal Jenis Print yang akan digunakan Jumlah struk yang akan di print 7

8 - Apabila melakukan Print out dengan menekan tombol print maka print yang digunakan sesuai dengan type print yang digunakan di pihak provider. - Jika Memilih Thermal Printer tidak perlu melakukan setup pada tampilan web ataupun pada printer anda, walaupun printer anda bukan printer thermal. Pilihan ini membantu anda untuk melakukan proses printer sesuai dengan ukuran struk yang telah di atur sedemikian rupa. Print Struk LOA ini Sebanyak 3 Lbr lembar untuk Pasien 2. 1 lembar untuk Klinik/RS (arsip) 3. 1 lembar untuk Disertakan pada proses Klaim ke Admedika Tampilan struk LOA yang sudah di Print 8

9 STEP 5 PROSES INPUT BIAYA dr UMUM DAN RUJUKAN Proses ini disebut juga tahap pengesahan, yaitu petugas melakukan proses penginputan diagnosa dan biaya dr Umum yang terjadi. Pada proses ini yang pertama kali dilakukan adalah menekan tombol RJTP lalu input nomor kartu/gesekkan kartu pada Card Reader dikolom Enter Your Card Number Here, setelah itu akan muncul kolom diagnose dan kolom biaya yang terjadi selama transaksi. Tampilan Nomor Kartu setelah Swipe pada Card Reader / diinput secara manual Pilih/klik menu RJTP untuk pengesahan/menginput biaya dan rujukan 9

10 STEP 6 INPUT DIAGNOSA DAN BIAYA dr UMUM PPK I Langkah selanjutnya adalah penginputan diagnose. Klik kolom Diagnosa, lalu masukkan diagnose sesuai dengan yang diberikan oleh dokter pemeriksa PPK I dan tekan tombol check serta input biaya dr umum sesuai tarif. Ijin sakit dokter berdasarkan surat ijin sakit Input diagnosis dr umum pada kolom diagnosis sesuai dengan kode ICD X Input biaya dr umum dan biaya yang lain sesuai dengan tarif Apabila Pasien di berikan Surat Sakit, maka proses selanjutnya adalah menginput jumlah hari yang tertera pada surat dokter pada kolom Izin Sakit. Apabila tidak ada maka lewatkan saja proses ini. 10

11 STEP 7 INPUT RESEP OBAT, RUJUKAN DAN JUMLAH RUJUKAN dr UMUM PPK I - Petugas melakukan penginputan rujukan pengambilan resep obat dengan menekan/memilih resep dengan pilihan No jika dokter tidak memberikan resep obat dan Yes jika dokter memberikan resep obat agar muncul no resep obat di struk. - Petugas juga memilih rujukan dengan menekan/memilih rujukan dengan memilih Yes jika pasien dilakukan rujukan lebih lanjut. - Setelah memilih rujukan berikan jumlah rujukan pada kolom disamping jenis rujukan sesuai dengan intruksi dokter PPK I. Input Yes dan pilih jenis Rujukan jika dr Umum PPK I melakukan rujukan ke PPK II Input Yes jika dr umum PPK I memberikan resep Input jumlah rujukan sesuai dengan surat rujukan dari dr Umum PPK I Input nama provider PPK II dalam Tujuan Rujukan jika dr umum sudah dapat mengetahui nama provider yang akan di tuju - Setelah data sudah terisi semua maka untuk melakukan discharge klik/pilih Rawat Jalan Tingkat Pertama pada kolom paling bawah sehingga akan muncul struk pengesahan di PPK II sebagai salah satu syarat rujukan dikarenakan terdapat nomor rujukan yang akan digunakan transaksi di PPK II. 11

12 Pilih/klik Rawat Jalan Tingkat Pertama setelah penginputan semua sudah selesai Proses data akan terkirim ke data base AdMedika dan akan menampilkan Struk LOC. Setelah LOC tampil dilakukan Print Out seseuai dengan jumlah rujukan (jika tidak terdapat rujukan Print Out 3 lembar) 12

13 Tampilan struk LOC yang sudah diprint - No rujukan dr Umum - Jenis rujukan Pelayanan di PPK I sudah selasai pasien/peserta jika dilakukan rujukan wajib membawa : - Kartu peserta - Surat rujukan asli ke dr Spesialis - Resep asli obat - Rujukan asli tindakan yang lain (pemeriksaan diagnostic, fisioterapi, kemoterapi dll) - Struk LOC karena terdapat no resep dan no rujukan 13

14 14

Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS

Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS 1 Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS AdMedika Provider Access System (ADPAS) adalah suatu System untuk mengirim dan atau menerima data jaminan biaya perawatan kesehatan elektronik yang
