PENERAPAN POLA KEMITRAAN DENGAN SISTEM GADUHAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI/PETERNAK DI KECAMATAN PANTAI CERMIN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TESIS.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN POLA KEMITRAAN DENGAN SISTEM GADUHAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI/PETERNAK DI KECAMATAN PANTAI CERMIN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TESIS."

Transkripsi

1 PENERAPAN POLA KEMITRAAN DENGAN SISTEM GADUHAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI/PETERNAK DI KECAMATAN PANTAI CERMIN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TESIS Oleh LINA SIMATUPANG /SP PROGRAM STUDI MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

2 PENERAPAN POLA KEMITRAAN DENGAN SISTEM GADUHAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI/PETERNAK DI KECAMATAN PANTAI CERMIN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TESIS Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Studi Pembangunan (MSP) dalam Program Studi Pembangunan pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Oleh LINA SIMATUPANG /SP PROGRAM MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

3 Judul Tesis : PENERAPAN POLA KEMITRAAN DENGAN SISTEM GADUHAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI/PETERNAK DI KECAMATAN PANTAI CERMIN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI Nama Mahasiswa : Lina Simatupang Nomor Pokok : Program Studi : Studi Pembangunan Menyetujui Komisi Pembimbing (Dr. R. Hamdani Harahap, M.Si) Ketua (Husni Thamrin, S.Sos., MSP) Anggota Ketua Program Studi Dekan (Prof. Dr. M. Arif Nasution, M.A) (Prof. Dr. Badaruddin, M.Si) Tanggal Lulus : 13 April 2011

4 Telah diuji pada Tanggal 13 April 2011 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Dr. R. Hamdani Harahap, M.Si Anggota : 1. Husni Thamrin, S.Sos., MSP 2. Drs. Agus Suriadi, M.Si 3. Drs. Bengkel Ginting, M.Si 4. Prof. Subhilhar, Ph.D

5 PERNYATAAN PENERAPAN POLA KEMITRAAN DENGAN SISTEM GADUHAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI/PETERNAK DI KECAMATAN PANTAI CERMIN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TESIS Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang sepengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Medan, April 2011 Penulis, Lina Simatupang

6 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola pembagian hasil pada penerapan pola kemitraan dengan sistem gaduhan, mengetahui faktor-faktor yang membentuk kemitraan dengan sistem gaduhan dan untuk mengetahui penerapan pola kemitraan tersebut terhadap kesejahteraan petani/peternak. Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Pantai Cermin, Kabupaten Serdang Bedagai, dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Pengambilan sampel secara purposive dan dengan teknik snowball, dan diperoleh jumlah sampel adalah 74 orang peternak gaduhan yang telah memelihara ternak 2 tahun ke atas. Data kualitatif diperoleh dari hasil wawancara, observasi dan FGD, sedangkan data kuantitatif diperoleh dari penyebaran kuesioner. Data dianalisa dengan menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menggambarkan bahwa pola pembagian hasil pada kemitraan dengan sistem gaduhan di Kecamatan. Pantai Cermin adalah 50 : 50, artinya keuntungan usaha dibagi 50 % untuk peternak pemelihara dan 50% untuk pemilik modal; 60 : 40, artinya keuntungan usaha dibagi 60% untuk peternak pemelihara dan 40% untuk pemilik modal. Faktor-faktor yang membentuk pola kemitraan dengan sistem gaduhan adalah adanya ikatan kekeluargaan dan adanya keinginan pribadi/perorangan baik dari pemelihara ternak maupun pemilik modal. Hasil dari perhitungan korelasi menunjukkan adanya hubungan yang kuat dan signifikan pada penerapan pola kemitraan dengan sistem gaduhan terhadap kesejahteraan petani/peternak. Hal ini ditunjukkan dengan nilai korelasi masing-masing indikator yaitu : pendapatan r = 0,91; pendidikan r = 0,78; kesehatan r = 0,83 dan rasa bangga (self esteem) r = 0,73 Kata Kunci : Gaduhan, Pembagian hasil, Kesejahteraan

7 ABSTRACT This study aims to determine the distribution pattern of contribution on the implementation of a partnership with the system "gaduhan", knowing the factors that form a partnership with the sistem "gaduhan" and to know the effect of the implementation of these partnerships on the welfare of farmers. This research was conducted in the district of Pantai Cermin, Serdang Bedagai, with qualitative and quantitative approaches. Purposive sampling and snowball techniques are used, and obtained the number of samples is 74 gaduhan farmers who have kept the cattle 2 years and above. The qualitative data obtained from interviews, observation and focus group discussions (FGD), while the quantitative data obtained from questionnaires. Data were analyzed using descriptive statistics. The results illustrate that the pattern of income distribution in partnership with the system "gaduhan" in the district. P. Cermin is 50: 50, meaning that business profits were divided 50% to famers and 50% for owners of capital; 60: 40, meaning that business profits were divided 60% to farmers and 40% for owners of capital. The factors that form a partnership with the sistem "gaduhan" is the bond of kinship and personal desire / individuals from both livestock keepers and owners of capital. The results of the calculation of correlation indicates there is strong and significant relationship on the implementation of a partnership with the system "gaduhan" on the welfare of farmers. This is indicated by the correlation value of each indicator, namely: income r = 0.91; education r = 0.78; health r = 0.83 and self esteem r = 0.73 Keywords: Gaduhan, contribution, Welfare

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, atas kasih dan penyertaannya penulis dapat menyelesaikan tesis ini yang berjudul : Penerapan Pola Kemitraan dengan Sistem Gaduhan Terhadap Kesejahteraan Petani/Peternak di Kecamatan Pantai Cermin, Kabupaten Serdang Bedagai. Penelitian ini sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Magister Studi Pembangunan (MSP) di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dan bekerjasama selama penelitian dan yang telah membimbing dan mengarahkan penulis dalam penulisan tesis ini. Pihak-pihak tersebut adalah : 1. Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H., M.sc.(CTM), Sp.A (K), selaku Rektor. 2. Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 3. Bapak Prof. Dr. M. Arif Nasution, M.A, selaku Ketua Program Magister Studi Pembangunan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sunatera Utara

9 4. Bapak Dr. R. Hamdani Harahap, M.Si, selaku Sekretaris Program Magister Studi Pembangunan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara dan sekaligus sebagai Dosen Pembimbing I penulis 5. Bapak Husni Thamrin, S.Sos., MSP, selaku Pembimbing II penulis 6. Suamiku tercinta dan Anak-anakku tersayang Winna dan Joe, yang telah mendampingi dan memberi semangat, sehingga penulis dapat menyelesaikan pendidikan ini 7. Para Rekan di Studi Pembangunan khususnya teman-teman seangkatan di Jalur Eksekutif, yang telah memberi bantuan dan dorongan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini 8. Segenap civitas akademika, khusunya para dosen dan staf sekretariat Program Magister Studi Pembangunan yang telah membantu dalam pelayanan akademik dan administrasi penulis. Akhir kata penulis mengucapkan terimaksih kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu di sini, yang telah turut membantu baik materil maupun moril sehingga penulis dapat menyelesaikan pendidikan ini. Semoga hasil penelitian ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak pemangku kepentingan dan bagi dunia pendidikan. Medan, April 2011 Penulis,

10 Lina Simatupang

11 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Kabanjahe pada tanggal 8 Nopember 1966, menikah pada tanggal 14 Juni 1996 dan telah dikarunia seorang anak perempuan dan seorang anak laki-laki. Pada saat ini penulis bekerja sebagai pegawai negeri sipil di instansi Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Sumatera Utara, dan dipercayakan menduduki jabatan Kepala Seksi Produksi pada UPT Inseminasi Buatan sejak tahun 2003 sampai dengan sekarang. Pendidikan formal yang telah diselesaikan penulis adalah SD : SDN Binjai tahun 1980; SMP : SMPN-3 Binjai tahun 1983; SMA : SMAN-2 Binjai tahun 1986; S1 : Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor tahun Pendidikan informal berupa kursus dan pelatihan-pelatihan yang pernah diikuti oleh penulis selama bekerja di Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan provinsi Sumatera Utara adalah sbb: No Nama Kursus/Pelatihan/Diklat Tempat Tahun 1. Sarlita Medan General English Medan Bahasa Indonesia Medan 1998

12 4. Manajemen Proyek Medan Pig Husbandry Philipina LAKIP Jakarta MAP INFO Jakarta Laboran Jawa Timur Inseminator Lampung Sperm Quality Bogor Diklat PIM - V Medan Diklat PIM - III Medan 2007

13 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK ABSTRACT.. KATA PENGANTAR. RIWAYAT HIDUP. DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL.. DAFTAR GAMBAR.. DAFTAR LAMPIRAN.. i ii iii v vii ix xi xii BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Kerangka Pemikiran... 10

14 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Konsep Kemitraan Sistem Agribisnis dan Kemitraan Sapi Potong Peluang Pengembangan Sapi Potong Peranan Petani/Peternak Pada Usaha Peternakan Teori Kesejahteraan.. 30 BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Lokasi Penelitian Sampel Penelitian Teknik Pengumpulan Data Definisi Konsep Definisi Operasional Teknik Analisa Data. 42 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian Pengujian Validitas dan Reliabilitas Instrumen 50

15 4.3. Hasil Penelitian Gambaran Responden Pola Pembagian Hasil Pada Sistem Gaduhan Faktor Yang Membentuk Kemitraan Kesejahteraan Petani/Peternak Analisis. 74 BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan Saran.. 94 DAFTAR PUSTAKA. 96

16 DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 1. Matriks Operasional Pengukuran Kuantitatif Luas Areal Pertanian menurut Jenisnya Populasi Ternak Besar dan Kecil di Kec. P. Cermin Tahun Jumlah Penduduk Menurut Usia Tahun Jumlah Sekolah, Murid dan Guru di Pantai Cermin Tahun Sarana Kesehatan di Pantai Cermin Tahun Hasil Uji Validitas Setiap Butir Instrumen Gambaran Umur Responden Gambaran Jenis Pekerjaan Responden.. 54

17 10. Jumlah Kepemilikan Ternak Responden Lama Memelihara Ternak Gaduhan Kepemilikan Aset Petani/Peternak Tanggapan Responden Pada Sistem Gaduhan Terhadap Pendapatan Tanggapan Responden Pada Sistem Gaduhan Terhadap Pendidikan Tanggapan Responden Pada Sistem Gaduhan Terhadap Kesehatan Tanggapan Responden Pada Sistem Gaduhan Terhadap Rasa Bangga (self esteem) Skor Rata-rata Jawaban Responden Nilai Korelasi Variabel Kesejahteraan Pendapatan Petani/Peternak dari Gaduhan 73

18 DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 1. Alur Pikir Peta Kecamatan Pantai Cermin Diagram Tingkat Pendidikan Responden.. 53

19 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Kuesioner Penelitian Perhitungan Validitas Instrumen Data Hasil Penelitian Notulen FGD Foto-foto Kegiatan 125

PERAN MUTASI DALAM MENINGKATKAN PRESTASI KERJA DI PERUSAHAAN DAERAH PASAR KOTA MEDAN TESIS. Oleh JENIUSMAN AHMAD HUTAGALUNG

PERAN MUTASI DALAM MENINGKATKAN PRESTASI KERJA DI PERUSAHAAN DAERAH PASAR KOTA MEDAN TESIS. Oleh JENIUSMAN AHMAD HUTAGALUNG PERAN MUTASI DALAM MENINGKATKAN PRESTASI KERJA DI PERUSAHAAN DAERAH PASAR KOTA MEDAN TESIS Oleh JENIUSMAN AHMAD HUTAGALUNG 087024019 PROGRAM STUDI MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU
