MAKALAH AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 1. Perubahan Pemilikan Persekutuan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAKALAH AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 1. Perubahan Pemilikan Persekutuan"

Transkripsi

1 MAKALAH AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 1 Perubahan Pemilikan Persekutuan Nama Anggota : 1. Triadiyanto Dewi Ratnawati Riska Rahmawati Desi Ari Astuti Mega Silvia Anggita Kurnia Dewi SifaFauziah Abdul Fatah PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2014 Kata Pengantar

2 Alhamdulillah, puji syukur senantiasa penulis ucapkan atas kehadiran Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah serta inayah-nya sehingga kami berhasil menyelesaikan makalah yang berjudul Perubahan Pemilikan Persekutuan tanpa menemui hambatan yang berarti. Makalah ini disusun agar pembaca dapat menambah ilmu tentang Perubahan Pemilikan Persekutuan dalam akuntansi keuangan lanjutan 1.Makalah ini kami sajikan bersumber dari pembacaan buku akuntansi keuangan lanjutan 1 oleh Drs. L. Suparwoto, M.Sc., Akt.dan sumber lainnya. Dalam penyusunan makalah ini kami menemui banyak hambatan.baik yang datang dari penyusun maupun hambatan dari luar.namun dengan usaha dan kesabaran serta pertolongan Allah swt kami dapat menyusun makalah ini. Kami menyadari bahwa makalah ini jauh dari sempurna.untuk itu Kami sangat mengharapkan berbagai masukan-masukan yang berupa kritikan maupun saran demi perbaikan makalah ini.semoga makalah ini bermanfaat dan menambah wawasan bagi pembaca. Kudus, 27 Februari 2014 Penulis

3 DAFTAR ISI

4 BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH Perubahan kepemilikan mengakibatkan suatu persekutuan dianggap bubar secara hukum (dissolution). Perubahan kepemilikan dapat terjadi dengan berkurang atau bertambahnya sekutu. Sekutu berkurang bila ada anggota persekutuan meninggal dunia atau mengundurkan diri. Sekutu bertambah bila ada anggota baru yang masuk kedalam persekutuan, baik melalui investasi langsung atau membeli saldo modal (kepentingan) sekutu yang telah ada. Dengan masuknya seorang sekutu kerja yang baru atau keluarnya sekutu kerja atau meninggalnya seorang sekutu maka akan membubarkan persetujuan bersama persekutuan. Suatu persekutuan dikatakan bubar apabila persetujuan awal para sekutu untuk menjalankan usaha bersama-sama dilanggar dan tidak berlaku lagi.dengan bubarnya persekutuan, maka wewenang para sekutu untuk menjalankan perusahaannya juga berakhir. Untuk memperdalam masalah pembubaran persekutuan tersebut, penulis akan menulis makalah yang berjudul Perubahan KepemilikanPersekutuan. B. TUJUAN PENULISAN Adapun tujuan penulisan makalah ini adalah : 1. Untuk memenuhi tugas mata kuliah Akuntansi Keuangan Lanjutan Mampu menjelaskan tentang kondisi yang menimbulkan pembubaran persekutuan. 3. Mampu menjelaskan tentang perolehan hak melalui pembelian. 4. Mampu menjelaskan tentang pengunduran sekutu 5. Mampu menjelaskan perubahan persekutuan menjadi perseroan terbas

5 Pembubaran persekutuan BAB II TINJAUAN TEORITIS Pembubaran dalam persekutuan dapat terjadi karena 2 hal yaitu: 1 perubahan kepemilikan 2 likuidasi persekutuan Perbedaannya terletak pada sifat pembubarannya, perubahan kepemilikan merupakan pembubaran persekutuan yg sifatnya sementara setelah itu terbentuk persekutuan baru. Sedangkan likuidasi persekutuan merupakan pembubaran persekutuan yang sifatnya permanen artinya bahwa setelah likuidasi tidak akan dibentuk persekutuan yang baru. Pengunduran sekutu dari persekutuan. Oleh karena masing-masing sekutu punya hak untuk mengundurkan diri dari keanggotaannya,maka biasanya pengunduran sekutu dapat terjadi karena (a) Menjual hak penyertaaannya kepada sekutu baru atau sekutu lama (b) Hak penyertaannya dikembalikan oleh persekutuaan (c) Meninggal dunia. Perubahan persekutuan menjadi Perseroan Terbatas. Oleh karena para sekutu punya hak untuk mengubah persekutuan menjadi perseroan, maka perseroan yang baru dibentuk tersebut akan mengambil alih kekayaan dan hutang persekutuan, di sisi lain perseroan akan mengeluarkan saham untuk mengganti kekayaan bersih yang diserahkan persekutuan.

6 Dari segi akuntansinya,pencatatan atas kegiatan perseroan yang baru dapat menggunakan salah satu cara, dari 2 cara berikut (1) Melanjutkan pembukuan persekutuan (2) membuat pembukuan baru.

7 BAB III PEMBAHASAN HASIL A. Pembubaran persekutuan Salah satu karakter utama persekutuan adalah umur yang terbatas (limited life) yang berarti sewaktu-waktu umur persekutuan dapat berakhir, dan persekutuan akan bubar. Dengan masuknya seorang sekutu kerja yang baru atau keluarnya sekutu kerja atau meninggalnya seorang sekutu maka akan membubarkan persetujuan bersama persekutuan. Suatu persekutuan dikatakan bubar apabila persetujuan awal para sekutu untuk menjalankan usaha bersama-sama dilanggar dan tidak berlaku lagi.misalnya, persekutuan secara otomatis bubar jika salah seorang sekutu meninggal dunia.apabila timbul perselisihan di antara para sekutu, maka atas permintaan seorang sekutu atau lebih pengadilan dapat memutuskan pembubaran persekutuan.pengunduran diri salah seorang sekutu atau lebih lewat penjualan kepentingannya juga membubarkan persekutuan.dengan bubarnya persekutuan, maka wewenang para sekutu untuk menjalankan perusahaannya juga berakhir.walaupun pembubaran ini mengakhiri asosiasi perorangan-perorangan untuk tujuan awal mereka, namun hal ini tidak berarti pembubaran perusahaan atau bahkan hambatan dalam kelangsungan hidupnya.kalau seorang sekutu meninggal atau mengundurkan diri, maka perusahaan dapat dilanjutkan sebagai persekutuan baru, yang terdiri dari sekutu-sekutu yang ada ataupun sekutu-sekutu yang ada ditambah dengan masuknya seorang sekutu baru. Kondisi yang menimbulkan pembubaran persekutuan. Masuknya sekutu baru dan keluarnya sekutu lama pada persekutuan akan mengakibatkan pembubaran.pembubaran ada dua jenis: 1. Pembubaran persekutuan dari segi hukum (perubahan surat perjanjian/akte pendirian), tetapi kegiatan perusahaan tetap dilanjutkan, ini disebut disolution. 2. Pembubaran persekutuan dengan menghentikan kegiatan dan penutupan perusahaan disebut likuidasi. Penyebab bubarnya persekutuan : 1. Bubar karena sesuai dengan perjanjian persekutuan a. Bubar karena tujuan persekutuan telah tercapai b. Bubar karena jangka waktu persekutuan telah habis c. Bubar karena masuknya sekutu baru d. Bubar karena pengunduran sekutu e. Bubar karena persekutuan diubah menjadi PT

8 f. Bubar karena persekutuan dilikuidasi sesuai kesepakatan sekutu 2. Bubar karena undang-undang yang berlaku a. Sekutu meninggal dunia b. persekutuan dilikuidisi sesuai dengan undang-undang (misal KUHD pasal 47) c. Seorang sekutu atau persekutuanitu sendiri mengalami kebangkrutan. d. Setiap kejadian yang menyebabkan perusahaan tidak layak untuk menjalankan kegiatan usahanya lagi atau bagi individuindividu untuk menjalankan perusahaan sebagai persekutuan firma. e. Perang. 3. Bubar karena putusan pengadilan Pengadilan dapat memutuskan pembubaran karena terbukti timbul : a. Seorang sekutu tidak waras atau tidak mampu untuk menyelesaikan setiap masalah atau untuk memenuhi bagiannya dalam perjanjian persekutuan firma. b. Sikap seorang sekutu yang merugikan perusahaan. c. Perselisihan intern di antara para sekutu. d. Kelanjutan perusahaan tidak mungkin lagi menguntungkan Apabila bubarnya persekutuan diikuti bubarnya perusahaan maka seluruh aktiva akan diuangkan dan hasilnya dipakai untuk melunasi utang, setelah dilunasi terdapat sisa kas yang akan dibagi kepada sekutu. Bubarnya persekutuan tidak diikuti dengan bubarnya perusahaan adalah bubarnya persekutuan yang diikuti berdirinya persekutuan baru apabila ada sekutu yang masuk atau mengundurkan diri, masuknya sekutu baru berarti persekutuan lama bubar dan berdiri persekutuan baru. Contoh Persekutuan Abc dengan para sekutu A,B, C, pada awal tahun tn D diterima sebagai sekutu baru. Masuknya D berrati persekutuan lama dengan sekutu A,B,C bubar dan berdiri persekutuan baru yaitu A,B,C,D. Masuknya sekutu baru dapat dilakukan dengan 2 cara : 1. Sekutu baru Membeli hak sekutu lama Seorang dapat menjadi sekutu pada persekutuan dengan cara membeli hak sekutu lama. Umumnya hak sekutu lamaa oleh sekutu baru diatur dalam perjanjian persekutuan, jual beli hak harus disetujui oleh sekutu. Berdasarkan jumlah hak yang dibeli dari beberapa orang hak, pembelian hak sekutu lama oleh sekutu baru dapat dikelompokkan

9 a) Membeli sebagian hak seorang sekutu Apabila sekutu baru membeli sebagian hak seorag sekutu masalah harga adalah urusan antara penjual dan pembeli, berapapun harganya transaksi dicatat sesuai nilai buku dari modal yang dijualbelikan, transaksi ini tidak mempengaruhi jumlah, komposisi aktiva dan utang perusahaan dan jumlah modal persekutuan tetapi komposisinya akan berubah. Contoh 1 Persekutuan ABCD membagi laab tau rugi denga rasio 20;30;30;20, saldo modal persekutuan pada akhir tahun 1990 : Modal A Rp ,00 Modal B ,00 Modal C ,00 Modal D ,00 Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli hak 50% hak B baik hak atas modal maupun hak atas rugi-laba sebesar RP ,00. walaupun harga jual-beli Rp ,00 transaksi akan dicatat berdasar nilai buku modal yang dijualbelikan yaitu 50% x Rp ,00 = Rp ,00 Transaksi akan dicatat: Modal, B Rp ,00 Modal, E Rp ,00 Dengan masuknya E komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan) yaitu: Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Modal A B C D E Total (60) Dengan masuknya E rasio pembagian rugi-laba mengalami perubahan (dalam %) yaitu Keteranagn Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total

10 Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E (15) b) Membeli seluruh hak seorang sekutu Pembeliah seluruh hak seorang sekutu harus disetujui oleh seluruh sekutu dan dicatat berdasr nilai buku modal yang diperjual belikan. Jumlah dan komposisi aktiva tidak akan mengalami perubahan. Contoh 2 Persekutuan ABCD membagi laab tau rugi denga rasio 20;30;30;20, saldo modal persekutuan pada akhir tahun 1990 : Modal A Rp ,00 Modal B ,00 Modal C ,00 Modal D ,00 Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli seluruh hak B baik hak atas modal maupun hak atas rugi-laba sebesar RP ,00. walaupun harga jual-beli Rp ,00 transaksi akan dicatat berdasar nilai buku modal yang dijualbelikan yaitu RP ,00. Transaksi akan dicatat: Modal, B RP ,00. Modal, E RP ,00. Dengan masuknya E komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan) yaitu: Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Modal A B C D E Total (120) Dengan masuknya E rasio pembagian rugi-laba mengalami perubahan (dalam %) yaitu

11 Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total (30) c) Membeli sebagian hak beberapa orang sekutu Masuknya sekutu baru dengan membeli sebagian hak beberapa orang sekutu harus mendapat persetujuan seluruh sekutu.masalah harga jual belu urusan sekutu penjual dan pembeli, harga jual beli tersebut dapat sebesar niali, buku diatas nilai buku atau dibawah nilai buku.berapapun harga transaksi dicatat sebesar nilai buku modal yang dijialbelikan.sama saja dengan trnasaksi 1 dan 2. Contoh 3 Persekutuan ABCD membagi laab tau rugi denga rasio 20;30;30;20, saldo modal persekutuan pada akhir tahun 1990 : Modal A Rp ,00 Modal B ,00 Modal C ,00 Modal D ,00 Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli hak 25% hak A, B dan C seluruh harganya Rp ,00. Dalm hal ini harga jual beli diatas nilai buku, karena nilai buku yang dibeli adalah Dari A = 25% x Rp ,00 = Rp ,00 Dari B = 25% x Rp ,00 = Rp ,00 Dari C = 25% x Rp ,00 = Rp ,00 Jumlah Rp ,00 Apabila transaksi dinegosiasikan secara kolektif maka kas sebesar Rp ,00 aakn dibagikan ke masing-masing sekutu sesuai rasio nilai buku modal yang dijual. Selisish antara nilai buku modal yang dijual dengan kas yang diterima (harga jual) adalah laba-rugi masing-masing sekutu penjual. Dalam transaksi tersebut kas yang diterima oleh masingmasing sekutu serta laba yang diakui adalah: Sekutu Nilai buku modal Harga jual Laba

12 Rp % Rp Rp A , , ,0 0 B ,00 37, , ,0 0 C ,00 37, , ,0 0 Jumlah , , , 00 walaupun harga jual-beli Rp ,00 transaksi akan dicatat berdasar nilai buku modal yang dijualbelikan yaitu Rp ,00 Transaksi akan dicatat: Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, E Rp ,00 Dengan masuknya E komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan) yaitu: Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Modal A B C D E Total (20) (30) (30) Dengan masuknya E rasio pembagian rugi-laba mengalami perubahan (dalam %) yaitu Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total (5) (7,5) (7,5) ,5 22, membeli seluruh hak beberapa orang sekutu 4. Membeli seluruh hak beberapa orang sekutu Seperti halnya dalam transaksi pembelian 1,2 dan 3 masuknya sekutu melalui transaksi ini juga harus disetujui oleh seluruh sekutu dan transaksi akan dicatat oleh persekutuan berdasarkan nilai buku modal yang diperjualbelikan.

13 Contoh 4 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 20:30:30:20. Saldo modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah : Modal, A Rp ,00 Modal,B ,00 Modal,C ,00 Modal,D ,00 Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli seluruh hak A dan D baik hak atas modal maupun hak atas rugi-laba seluruhnya seharga Rp ,00. Kas sebesar Rp ,00 tersebut akan dibagikan kepada A dan D sesuai dengan nilai buku yang dijual. Oleh karena modal A dan modal D yang dijual adalah sama, yaitu masing-masing Rp ,00 maka hasil penjualan tersebut juga dibagi sama, yaitu: A= Rp ,00 B= Rp ,00 Dengan demikian masing-masing sekutu penjual memperoleh laba Rp ,00. Walaupun harga jual-beli tersebut Rp ,00 akan tetapi transaksi akan dicatat berdasar nilai buku modal yang diperjualbelikan, yaitu Rp ,00. Transaksi tersebut akan dicatat: Modal,A Rp ,00 Modal,D ,00 Modal,E Rp ,00 Dengan masuknya E tersebut komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan): Keterangan Modal A B C D E Total Sebelum E masuk Masuknya E (80) - - (80) Setelah E masuk Dengan masuknya E tersebut rasio pembagian rugi-laba juga mengalami perubahan (dalam %), yaitu:

14 Keterangan Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total Sebelum E masuk Masuknya E (20) - - (20) 40 - Setelah E masuk Membeli Sebagian Hak Seluruh Anggota Sekutu Masuknya sekutu baru dengan cara membeli sebagian hak dari seluruh sekutu sudah pasti harus dengan persetujuan seluruh sekutu. Harga jual-beli dalam transaksi ini tidak selalu sama dengan nilai buku. Jadi ada 3 kemungkinan, yaitu: a a Harga jual-beli = nilai buku. b Harga jual-beli > nilai buku. c Harga jual-beli < nilai buku. Harga jual-beli = nilai buku Apabila harga jual-beli sama dengan nilai buku tidak timbul masalah di dalam pencatatannya. Transaksi akan dicatat berdasarkan harga jual atau nilai buku sama saja. Contoh 5 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 20:30:30:20. Saldo modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah: Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, D ,00 + Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli 25% hak atas modal dan hak atas laba dari seluruh sekutu, seharga nilai buku, yaitu Rp ,00. Hak atas modal dan atas laba yang dibeli tersebut berasal dari: - Dari A = 25% x Rp ,00 = Rp ,00 - Dari B = 25% x Rp ,00 = ,00 - Dari C = 25% x Rp ,00 = ,00 - Dari D = 25% x Rp ,00 = ,00 Jumlah Rp ,00 Transaksi tersebut akan dicatat: Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00

15 Modal, C ,00 Modal, D ,00 Modal, E Rp ,00 Dengan masuknya E tersebut komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan) : Keterangan Modal A B C D E Total Sebelum E masuk Masuknya E (20) (30) (30) (20) Setelah E masuk Dengan masuknya E tersebut rasio pembagian rugi-laba juga menghasilkan perubahan (dalam %), yaitu : Keterangan Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total Sebelum E masuk Masuknya E (5) (7,5) (7,5) (5) 25 - Setelah E masuk 15 22,5 22, b Harga Jual-Beli > Nilai Buku Apabila harga jual lebih besar daripada nilai buku maka akan menimbulkan masalah di dalam pencatatannya, yaitu masalah dasar pencatatan. Dalam hal ini terdapat 2 pendekatan atau metode, yaitu : 1 Metode goodwill 2 Metode bonus 1 Metode Goodwill Menurut metode ini transaksi masuknya sekutu baru tersebut akan dicatat berdasarkan harga jual. Metode ini berdasarkan pemikiran bahwa neraca awal persekutuan harus nilai pasar yang wajar, baik aktiva berwujud maupun aktiva tidak berwujud.dengan adanya harga jual-beli di atas nilai buku aktiva bersih tersebut menunjukkan bahwa sebenarnya persekutuan telah mempunyai goodwill yang belum diakui.goodwill tersebut harus diakui. Oleh karena goodwill tersebut merupakan hasil kerja sekutu lama maka goodwill tersebut juga merupakan hak sekutu lama dan akan dibagi sesuai dengan rasio pembagian laba.

16 Besarnya goodwill adalah selisih antara nilai pasar modal (aktiva bersih) dengan nilai bukunya. Dengan metode ini maka modal persekutuan akan bertambah sebesar setoran goodwill diakui. Contoh 6 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 20:30:30:20. Saldo modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah : Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, D ,00 Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli 25% hak atas modal dan hak atas laba dari seluruh sekutu, seharga Rp ,00. Transaksi ini menunjukkan adanya goodwill yang dimiliki persukutuan ABCD, yaitu : Nilai pasar 25% modal = Rp ,00 Nilai pasar seluruh modal= x Rp ,00= Rp ,00 Nilai buku modal (aktiva bersih) = Rp ,00- Goodwill = Rp ,00 Goodwill tersebut dibagi : A : 20% = Rp ,00 B : 30% = ,00 C : 30% = ,00 D : 20% = ,00 Transaksi tersebut akan dicatat : a Untuk mencatat adanya goodwill; Goodwill Rp ,00 Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, D ,00

17 b Untuk mencatat masuknya E : Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, D ,00 Modal, E Rp ,00 Dengan masuknya E tersebut komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan) : Keterangan Modal A B C D E Total Sebelum E masuk Goodwill Masuknya E (25) (37,5 ) (37,5 ) (25) Setelah E masuk ,5 112, Dengan masuknya E tersebut rasio pembagian rugi-laba juga menghasilkan perubahan (dalam %), yaitu : Keterangan Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total Sebelum E masuk Masuknya E (5) (7,5) (7,5) (5) 25 - Setelah E masuk 15 22,5 22, Metode Bonus Menurut metode ini kelebihan harga jual di atas nilai buku belum merupakan alasan yang kuat untuk mengakui adanya goodwill.sesuai dengan prinsip akuntansi goodwill hanya boleh diakui apabila betulbetul terjadi pengorbanan untuk memperolehnya.selisih tersebut dianggap sebagai bonus dari sekutu baru (pembeli) untuk sekutu lama (penjual). Dengan metode ini, maka transaksi jual-beli hak tersebut

18 akan dicatat berdasarkan nilai buku, sehingga jumlah modal persekutuan tidak mengalami perubahan. Contoh: Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 20:30:30:20. Saldo modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah: Modal, A Rp ,00 Modal, B Rp ,00 Modal, C Rp ,00 Modal, D Rp ,00 + Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli 25% hak atas modal dan hak atas laba dari seluruh sekutu, seharga Rp ,00. Apabila dipakai metode bonus transaksi tersebut akan dicatat berdasarkan nilai buku, yaitu 25% dari Rp ,00 atau Rp ,00. Hak atas modal sebesar Rp ,00 berasal dari: A: 20% = Rp ,00 B: 30% = Rp ,00 C: 30% = Rp ,00 D: 20% = Rp ,00 Dengan demikian transaksi tersebut akan dicatat: Modal, A Modal, B Modal, C Modal, D Rp ,00 Rp ,00 Rp ,00 Rp ,00 Modal, E Rp ,00

19 Dengan masuknya E tersebut komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan): Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Modal A B C D E Total (20) (30) (30) (20) Dengan masuknya E tersebut rasio pembagian rugi-laba juga mengalami perubahan (dalam %), yaitu: Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total (5) (7,5) (7,5) ,5 22, c. Harga Jual-Beli < Nilai Buku Dalam hal ini juga dapat dipakai 2 metode atau pendekatan, yaitu: 1) Metode Goodwill Negatif Menurut metode ini transaksi masuknya sekutu baru tersebut akan Contoh : dicatat berdasarkan harga jual. Metode ini berdasarkan pemikiran bahwa neraca awal persekutuan harus didasarkan atas nilai pasar yang wajar, baik aktiva berwujud maupun aktiva tidak berwujud.dengan adanya harga jual-beli dibawah nilai buku aktiva bersih tersebut menunjukkan bahwa sebenarnya ada goodwill yang sudah tidak bermanfaat lagi tetapi masih tetap dicatat persekutuan.oleh karena itu sudah tidak mempunyai manfaat ekonomi maka goodwill tersebut harus segera dihapus.penghapusan goodwill harus ditanggung oleh para sekutu lama sebagai kerugian. Metode ini hanya cocok dipakai apabila harga jual-beli dibawah nilai buku tersebut terjadi dalam keadaan: - Persekutuan sudah mengakui goodwill dan - Seluruh aktiva berwujud sudah dinilai secara wajar.

20 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 20:30:30:20. Saldo modal persekutuan tersebut pada akhir 1990 adalah: Modal, A Rp ,00 Modal, B Rp ,00 Modal, C Rp ,00 Modal, D Rp ,00 + Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli 25% hak atas modal dan hak atas laba dari seluruh sekutu, seharga Rp ,00. Transaksi ini menunjukkan adanya goodwill yang masih diakui persekutuan ABCD akan tetapi sudah tidak mempunyai manfaat lagi, yaitu: Nilai pasar 25% modal = Rp ,00 Nilai pasar seluruh modal = x Rp ,00 = Rp ,00 Nilai buku modal (aktiva bersih) = Rp ,00 Goodwill yang harus dihapus = Rp ,00 Penghapusan goodwill tersebut dibebankan kepada: A : 20% = Rp ,00 B : 30% = Rp ,00 C : 30% = Rp ,00 D : 20% = Rp ,00 Transaksi tersebut akan dicatat: a) Untuk menghapus goodwill: Modal,A... Rp ,00 Modal,B... Rp ,00

21 Modal,C... Rp ,00 Modal,D... Rp ,00 Goodwill... Rp ,00 b) Untuk mencatat masuknya E: Modal,A... Rp ,00 Modal,B... Rp ,00 Modal,C... Rp ,00 Modal,D... Rp ,00 Modal,E... Rp ,00 Keterangan : Hak atas modal yang dibeli D tersebut berasal dari: A : 20% x Rp ,00 B : 30% x Rp ,00 C : 30% x Rp ,00 D : 20% x Rp ,00 Dengan masuknya E tersebut komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan): Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Penghapusan goodwill Modal A B C D E Total (12) (18) (18) (12) - (60) (17) (25,5) (25,5) (17) 85 - Setelah masuknya E 51 76,5 76, Dngan masuknya E tersebut rasio pembagian rugi-laba juga mengalami perubahan (dalam %), yaitu: Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total (5) (7,5) (7,5) ,5 22, ) Metode Bonus Menurut metode ini walaupun harga jual-beli dibawah nilai buku akan tetapi transaksi tetap dicatat berdasarkan nilai buku. Metode ini dipakai apabila seluruh aktiva persekutuan, termasuk goodwill sudah disajikan secara wajar. Adanya harga jual-beli dibawah nilai buku

22 tersebut merupakan harga atas aktiva tidak berwujud yang dibawa oleh sekutu baru. Contoh: Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 20:30:30:20. Saldo modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah: Modal, A Rp ,00 Modal, B Rp ,00 Modal, C Rp ,00 Modal, D Rp ,00 + Jumlah modal Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan cara membeli 25% hak atas modal dan hak atas laba dari seluruh sekutu, seharga Rp ,00. Apabila dipakai metode bonus transaksi tersebut akan dicatat berdasarkan nilai buku, yaitu 25% dari Rp ,00 atau Rp ,00. Hak atas modal sebesar Rp ,00 berasal dari: A: 20% = Rp ,00 B: 30% = Rp ,00 C: 30% = Rp ,00 D: 20% = Rp ,00 Dengan demikian transaksi tersebut akan dicatat: Modal, A... Rp ,00 Modal, B... Rp ,00 Modal, C... Rp ,00 Modal, D... Rp ,00 Modal, E... Rp ,00

23 Dengan masuknya E tersebut komposisi modal persekutuan mengalami perubahan (dalam jutaan): Keteranagn Modal A B C D E Total Sebelum masuk E Masuknya E (20) (30) (30) (20) Setelah masuknya E Dengan masuknya E tersebut rasio pembagian rugi-laba juga mengalami perubahan (dalam %), yaitu: Keteranagn Sebelum masuk E Masuknya E Setelah masuknya E Rasio pembagian rugi-laba A B C D E Total (5) (7,5) (7,5) ,5 22, Perbandingan Metode Goodwill dengan Metode Bonus Besarnya modal dan rasio pembagian laba adalah : a Modal Masing masing Sekutu. Secara absolut jumlh modal sekutu di dalam metode goodwill dan metode bonus berbeda, akan tetapi relatif sama. Pengaruh dari pembagian laba dan pembagian kas yang dilikuidasi adalah : 1. Pembagian laba. Apabila pembagian laba memperhatikan modal sekutu dan sejak masuknya sekutu baru tersebut terjadi perubahan modal maka metode goodwill dan metode bonus akan menghasilkan pembagian rugi laba yang berbeda. 2. Pembagian aktiva di dalam likuidasi. Besarnya kas masing masing sekutu tergantung pada modal b c masing masing. Saldo modal sekutu akan tergantung pada : A Saldo modal sesaat setelah masuknya sekutu baru. B Transaksi modal setelah masuknya sekutu baru. C Rasio pembagian rugi-laba. Rasio Pembagian Rugi Laba. Apabila laba atau rugi dibagi dengan rasio tertentu maka metode bonus dan goodwill menghasilkan rasio yang sama. Sekutu Baru Menyetor modal.

24 Dengan adanya setoran modal maka aktiva persekutuan akan bertambah sebesar setoran modal sekutu baru. Yang perlu diperhatikan adalah besarnya setoran modal sekutu baru tidak selalu sama dan tambahan modal persekutuan juga tidak selalu sama dengan setoran modal sekutu baru. Hal ini tergantung pada : 1 Keadaan persekutuan sebelum masuknya sekutu baru. Persekutuan yang berhasil akan meningkatkan harga keseluruhan dari persekutuan yang bersangkutan. Sesuai dengan prinsip akuntansi yang lazim goodwill yang dikembangkan sendiri oleh perusahaan tidak akan dicatat oleh perusahaan. 2 Setoran modal sekutu baru. Setoran modal selutu baru dapat berupa kas, aktiva non-kas dan aktiva tidak berwujud. Dengan memperhatikan ketiga hal tersebut masuknya sekutu baru dengan cara menyetor modal dapat dikelompokkan menjadi 6, yaitu : 1 Tanpa membentuk bonus maupun goodwill. 2 Bonus untuk sekutu lama. 3 Bonus untuk sekutu baru. 4 Goodwill untuk sekutu lama. 5 Goodwill untuk sekutu baru. 6 Goodwill untuk sekutu lama dan sekutu baru. Pada umumnya di dalam soal hanya ditentukan besarnya modal sekutu baru atau modal sekutu lama setelah masuknya sekutu baru. Prosedur yang dapat digunakan untuk penentuan kelompok, yaitu : 1 Menghitung jumlah modal persekutuan setelah masuknya sekutu baru. 2 Menghitung kenaikan modal persekutuan. 3 Menentukan ada tidaknya bonus atau goodwill. 4 Menentukan ada tidaknya bonus. Untuk menentukan ada tidaknya bonus dapat dilakukan dengan cara : a Membandingkan jumlah setoran sekutu baru degan modal b sekutu baru. Membandingkan modal sekutu lama sebelum masuknya sekutu baru dengan modal sekutu lama sesudah masuknya sekutu baru. Dengan melakukan salah satu dari kedua cara tersebut akan diketahui ada-tidaknya bonus. D alam hal ini terdapat 2 kemungkinan, yaitu :

25 A. Tanpa membentuk bonus dan goodwill. Terjadi apabila : 1 Modal sekutu baru sama dengan setorannya. Hal ini diketahui Contoh : apabila dipilih cara a. 2 Modal sekutu lama tetap. Hal ini diketahui apabila dipakai cara b. Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2. Modal persekutuan pada akhir tahun 1990 adalah : - Modal, A Rp ,00 - Modal, B Rp ,00 - Modal, C Rp ,00 - Modal, D Rp ,00 Jumlah Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan menyetor kas sebesar Rp ,00. Modal E diakui sebesar Rp ,00 yang merupakan 25 % dari modal persekutuan. Besarnya goodwill dan bonus dapat dihitung : Modal sekutu baru (dalam Rp) Rp ,00 Modal sekutu baru dalam % 25% Modal persekutuan setelah masuknya E = Rp ,00 : 25% = Rp ,00 Modal persekutuan sebelum E masuk = Rp ,00 Kenaikan modal persekutuan Rp ,00 Jumlah setoran modal sekutu baru Rp ,00 Goodwill... 0 Bonus untuk : Modal E Rp ,00 Setoran modal Rp ,00 Bonus...Rp 0,00 Transaksi tersebut akan dicatat : Kas... Rp ,00 Modal, E... Rp ,00

26 Dengan masuknya E tersebut modal persekutuan mengalami perubahan (dalam juta) : Keterangan A B C D E Total Sebelum masuknya E... Setoran E... Bonus Goodwill Setelah masuknya E... B. Membentuk bonus 3. Modal sekutu baru tidak sama dengan setorannya, apabila dipilih cara a 4. Modal sekutu lama berubah, apabila dipilih cara b Masuknya sekutu tanpa membentuk goodwill membentuk bonus, maka harus ditentukan sekkutu yang memberi bonus dan sekutu yang menerima bonus, untuk menentukan hal tersebutditeruskan ke langkah Menentukan sekutu yang memberi dan menerima bonus. Dalam hal ini terdapat 2 kemungkinan, yaitu : A Bonus untuk sekutu lama. Terjadi apabila modal sekutu lama bertambah (karena B mendapat bonus) dan modal sekutu baru lebih kecil (karena memberi bonus). Bonus untuk sekutu baru. Terjadi apabila modal sekutu lama berkurang (karena memberi bonus) dan modal sekutu baru lebih besar (karena mendapat bonus). 5 Menentukan sekutu yang mendapat goodwill. Dalam hal ini ada 3 kemungkinan, yaitu : a Goodwill untuk sekutu lama. Hal ini terjadi apabila modal sekutu lama bertambah dan b c modal sekutu baru sama dengan jumlah setorannya. Goodwill untuk sekutu baru. Hal ini terjadi apabila modal sekutu lama tetap dan modal sekutu baru lebih besar daripda setorannya. Goodwill untuk sekutu lama dan sekutu baru.

27 Hal ini terjadi apabila modal sekutu lama bertambah dan modal sekutu baru lebih besar daripada setorannya. Dari Prosedur tersebut dapat disimpulkan bahwa karakteristik untuk masing- masing kelompok adalah : 1. Tanpa membentuk bonus maupun goodwill. Apabila masuknya sekutu baru dengan menyetor modal tanpa membentuk bonus maupun goodwill maka : a Modal sekutu lama tetap. b Modal sekutu baru sama dengan setorannya. c Tambahan modal persekutuan sama dengan jumlah setoran modal sekutu baru. 2. Bonus untuk sekutu lama apabila masuknya sekutu baru dengan menyetor modal membentuk bonus untuk sekutu lama maka : Contoh : a. Modal sekutu lama bertambah,karena mendapat bonus. b. Modal sekutu baru lebih kecil daripada setorannya,karena memberi bonus c. Tambahan modal persekutuan sama dengan jumlah setoran modal sekutu baru. Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2. Modal persekutuan akhir tahun 1990 adalah : Modal A Rp ,00 Modal B ,00 Modal C ,00 Modal D ,00 Jumlah Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan menyetor kas sebesar modal E diakui sebesar yang merupakan 20 % dari modal persekutuan. Besarnya bonus dan goodwill dapat dihitung : Modal sekutu baru

28 Modal sekutu baru dalam % 20% Modal persekutuan setelah masuknya E = : 20% = Rp ,00 Modal persekutuan sebelum E masuk = ( ,00) Kenaikan modal persekutuan Rp ,00 Jumlah setoran modal sekutu baru ( ,00) Goodwill 0 Bonus : Modal E Rp ,00 Setoran modal ,00 Bonus ( ,00) Bonus tersebut diberikan kepada sekutu lama,yaitu: A:20% = Rp ,00 B:30% = ,00 C:30% = ,00 D: 20 = ,00 Transaksi tersebut akan dicatat : (a) Untuk mencatat setoran E: Kas Modal E (b)untuk mencatat bonus yang diberikan kepada sekutu lama: Modal, E Modal, A Modal, B Modal, C Modal, D Dengan masuknya modal E tersebut modal persekutuan mengalami perubahan : Keterangan A B C D E Total Sebelum masuknya E... Setoran E... Bonus (20) Goodwill

29 Setelah masuknya E Bonus untuk sekutu baru Apabila masuknya sekutu baru dengan menyetor modal membentuk bonus untuk sekutu lama maka: a. Modal sekutu lama berkurang, karena memberi bonus. b. Modal sekutu barunlebih besar daripada setorannya,karena memperoleh bonus. c. Tambahan modal persekutuan sama dengan jumlah setoran modal Contoh : sekutu baru. Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dangan rasio 2:3:3:2 modal persekutuan pada akhir tahun 1990 adalah : Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, D ,00 Jumlah Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan menyetor kas sebesar modal E diakui sebesar yang merupakan 30% dari modal persekutuan. Besarnya goodwill dan bonus dapat dihitung : Modal sekutu baru Modal sekutu baru dalam % 30% Modal persekutuan sebelum masuknya E = : 30% ,00 Modal persekutuan sebelum E masuk =( ,00) Kenaikan modal persekutuan Rp ,00 Jumlah setoran modal sekutu baru = Rp

30 ( ,00) Goodwill. 0 Bonus : Modal E Rp ,00 Setoran modal ( ,00) Bonus Rp ,00 Bonus tersebut diberikan oleh sekutu lama,yaitu : A : 20% = Rp ,00 B : 30% = ,00 C : 30% = ,00 D : 20% = ,00 Transaksi tersebut akan dicatat : (a)untuk mencatat setoran E : Kas,,,,,,,,,,,,,,,, Modal, E (b)untuk mencatat bonus yang diberikan kepada sekutu lama : Modal,A Modal,B Modal,C Modal,D Modal,E,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, Dengan masuknya E tersebut modal persekutuan mengalami perubahan : Keterangan A B C D E Total Sebelum masuknya E... Setoran E... Bonus (4) (6) (6) (4) Goodwill... Setelah masuknya E Goodwill untuk sekutu lama Apabila masuknya sekutu baru dengan menyetor modal membentuk goodwill untuk sekutu lama maka:

31 a. Modal sekutu lama bertambah, karena mendapat bagian goodwill. b. Modal sekutu baru sama dengan setorannya, karena memperoleh bonus. c. Tambahn modal persekutuan sama dengan jumlah setoran modal Contoh : sekutu baru ditambah goodwill. Perusahaan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2 modal persekutuan pada akhir tahun 1990 adalah : Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00 Modal, D ,00 Jumlah Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan menyetor kas sebesar modal E diakui sebesar yang merupakan 20% dari modal persekutuaan. Besarnya goodwill dan bonus dapat dihitung : Modal sekutu baru Modal sekutu baru dalam % 20% Modal persekutuan setelah masuknya E = : 20% ,00 Modal persekutuan sebelum E masuk =( ,00) = Rp Kenaikan modal persekutuan ,00 Jumlah setoran modal sekutu baru ( ,00) Goodwill ,00 Goodwill tersebut untuk : Sekutu baru : Modal Setoran modal ( ) 0 Goodwill Rp ,00

32 Untuk sekutu lama masing-masing: A : 20% = Rp ,00 B : 30% = Rp ,00 C : 30% = Rp ,00 D : 20% = Rp ,00 Transaksi tersebut akan dicatat : (a) Untuk mencatat setoran E Kas Modal,E (b)untuk mencatat goodwill untuk sekutu lama : Goodwill Modal,A Modal,B Modal,C Modal,D Dengan masuknya E tersebut modal persekutuan mengalami perubahan : Keterangan A B C D E Total Sebelum masuknya E... Setoran E... Bonus Goodwill... Setelah masuknya E Goodwill Untuk sekutu Baru Apabila masuknya sekutu baru dengan menyetor modal membentuk goodwill untuk sekutu baru maka: o Modal sekutu lama tetap, karena memberi bonus. o Modal sekutu baru lebih besar daripada setorannya, karena memperoleh goodwil. o Tambahan modal persekutuan sama dengan jumlah setoran modal sekutu baru ditambah goodwill. Contoh 5 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2 Modal persekutuan pada akhir tahun 1990 adalah: Modal, A Rp ,00 Modal, B ,00 Modal, C ,00

33 Modal, D ,00 Rp ,00 Pada awal tahun 1991 E diterima sebagai sekutu baru dengan menyetor kas sebesar Rp ,00. Modal E diakui sebesar Rp ,00 yang merupakan 33 1/3% dari modal persekutuan. Besarnya good dan bonus dapat dihitung: Modal sekutu baru (dalam Rp) Rp ,00 Modal sekutu baru dalam % 33 1/3% Modal persekutuan setelah masuknya E = Rp ,00:33 1/3% Rp ,00 Modal persekutuan sebeleum E masuk = Rp ,00 Kenaikan modal persekutuan Rp ,00 Jumlah setoran modal sekutu baru ,00 Goodwill... Rp ,00 Goodwill tersebut untuk : Sekutu baru: Modal Rp ,00 Setoran modal Rp ,00 Goodwill Rp ,00 Untuk sekutu lama Rp 0.00 Transaksi tersebut akan dicatat: a Untuk mencatat setoran E: Kas Rp ,00 Modal E Rp ,00 Untuk mencatat goodwill yang diberikan kepada sekutu baru : Goodwill Rp ,00 Modal E Rp ,00 Dengan masuknya E tersebut modal persekutuan mengalamin perubahan (dalam juta):

34 Keterangan A B C D E Total Sebelum masuknya E Bonus Goodwill Setelah masuknya E Goodwill untuk sekutu lama dan sekutu baru Apa masuknya sekutu baru dengan menyetor modal membentuk goodwill untuk sekutu lama dan baru maka: i. Modal sekutu lama bertambah, karena mendapat bagian goodwill ii. Modal sekutu baru lebih besar daripada setoran modal karena mendapat goodwill iii. Tambahan modal persekutuan sama dengan jumlah setoran modal sekutu baru ditambah goodwill. D. PENGUNDURAN SEKUTU Pengunduran sekutu dapat terjadi secara sukarela maupun karena terpaksa.dapat pula terjadi pengunduran sekutu karena meninggal dunia. Pengunduran sekutu dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu : 1) Menjual haknya kepada haknya kepada sekutu lain atau sekutu baru 2) Menerima pengembalian modal Berdasarkan besarnya pengembalian modal sekutu yang mudur dan perubahan modalyang bertahan, maka pengunduran sekutu dengan menerima pengembalian modal dapat dikelompokkan menjadi 6 yaitu: 1. Tanpa membentuk bonus dan goodwill 2. Bonus untuk sekutu yang bertahan 3. Bonus untuk sekutu yang mundur 4. Mengakui goodwill untuk sekutu yang mundur 5. Mengakui goodwill untuk seluruh sekutu 6. Menghapus goodwill Apabila tidak disebutkan secara jelas apakah pengunduran sekutu tersebut menimbulkan bonus atau goodwill, maka dapat ditentukan dengan prosedur sbb: 1. Menentukan ada tidaknya bonus dan goodwill Ada tidaknya bonus dan goodwill dapat ditentukan dengan membandingkan pengembalian modal sekutu yang mundur dengan besarnya modal. Dalam hal ini ada 3 kemungkinan, yaitu:

35 a. Pengembalian modal = saldo modal b. Pengembalian modal > saldo modal c. Pengembalian modal < saldo modal 2. Menentukan goodwill atau bonus untuk sekutu yang mundur Apabila pengembalian modal > saldo modal maka untuk menentukan apakah membentuk bonus untuk sekutu yang mundur atau akan mengakui adanya goodwill, dapat diketahui dengan memperhatikan perubahan modal sekutu yang bertahan. Dalam hal ini ada 3 kemungkinan, yaitu : a. Modal sekutu bertahan berkurang b. Modal sekutu bertahan tahap c. Modal sekutu bertahan tambah 3. Menentukan penghapusan goodwill atau bonus untuk sekutu yang bertahan Apabila pengembalian modal < saldo modal maka untuk menetukan apakah membentuk bonus untuk sekutu yang mundur ataukah menghapus goodwill, dapat diketahui dengan memperhatikan perubahan modal sekutu yang bertahan. Dalam hal ini ada 2 kemungkinan, yaitu : a. Modal sekutu yang bertahan bertambah. Pengunduran sekutu membentuk bonus untuk sekutu yang bertahan b. Modal sekutu yang bertahan berkurang. Pengunduran sekutu menghapus goodwill sesuai prinsip konsertif apabila goodwill tidak memberi manfaat ekonomi lagi maka goodwill harus segera dihapus. 1. Tanpa membentuk bonus dan goodwill Apabila pengunduran sekutu dengan menerima pegembalian modal tanpa membentuk bonus mauoun goodwill maka: i. Jumlah pengembalian modal=saldo modal ii. Saldo modal sekutu yang bertahan tetap iii. Modal persekutuan akan berkurang sebesar saldo modal sekutu yang mundur. 2. Bonus untuk Sekutu yang Bertahan. Apabila pengundura sekutu dengan menerima pengembalian modal membentuk bonus untuk sekutu yang bertahan, Maka : i. Jumlah pengembalian modal < saldo modal, karna membeli bonus. ii. iii. Contoh 2 Saldo modal sekutu yang bertahan bertambah, karna mendapat bonus. Modal persekutuan anda berkurang sebesar saldo modal sukutu yang mundur dikurangi bonus

36 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2. Modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 Adalah : - Modal, A Rp ; - Modal, B ; - Modal, C ; - Modal, D ; + Jumlah Rp ; Pada awal tahun 1991 D mundur dengan menerima pengembalian modal sebesar Rp ; karna member bonus. Besarnya bonus untuk D dapat dihitung : Jumlah pengembalian modal yang diterima D Rp ; Saldo modal D ; + Bonus yang telah diberikanoleh D Rp ; Bonus tersebut diterima oleh sekutu yang bertahan, yaitu : A. = 2/8 x Rp ; = Rp ; B. = 3/8 x Rp ; = Rp ; C. = 3/8 x Rp ; = Rp ; Transaksi ini akan dicatat oleh persekutuan : (a) Untuk mencatat bonus untuk sekutu yang bertahan : Modal, D Rp ; Modal, A Rp ; Modal, B Rp ; Modal, C Rp ; (b) Untuk mencatat pengunduran D : Modal, D Rp ; Kas Rp ; Dengan mundurnya D tersebut modal persekutuan mengalami perubahan (dalam juta) : Keterangan A B C D TOTA L Sebelum pengunduran D Bonus (8) 0 Goodwill Pengunduran D (52) (52) Setelah pengunduran D Bonus untuk Sekutu yang Mudur. Apabila pengunduran sekutu dengan menerima pengembalian modal membentuk bonus untuk sekutu yang mundur, Maka : a) Jumlah pengembalian modal > saldo modal, Karena mendapat bonus. b) Saldo modal sekutu yang bertahan berkurang, karna member bonus. c) Modal persekutuan akan berkurang sebesar saldo modal sekutu yang mundur ditambah bonus.

37 Contoh 3 Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2. Modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 Adalah : - Modal, A Rp ; - Modal, B ; - Modal, C ; - Modal, D ; + Jumlah Rp ; Pada awal tahun 1991 D mundur dengan menerima pengembalian modal sebesar Rp ; karna mendapat bonus. Besarnya bonus untuk D dapat dihitung : Jumlah pengembalian modal yang diterima D Rp ; Saldo modal D Rp ; - Bonus yang diberikan pada D Rp ; Bonus tersebut diberikan oleh sekutu yang bertahan, yaitu : A = 2/8 x Rp ; = ; B = 3/8 x Rp ; = ; C = 3/8 x Rp ; = ; Transaksi ini akan dicatat oleh persekutuan : (a) Untuk mencatat bonus untuk sekutu yang mundur : Modal, A Rp ; Modal, B Rp ; Modal, C Rp ; Modal D Rp ; (b) Untuk mencatat pengunduran D : Modal, D Rp ; Kas Rp ; Dengan mundurnya D tersebut modal persekutuan mengalami perubahan (dalam juta) : Keterangan A B C D TOTA L Sebelum pengunduran D Bonus (5) (7,5 (7, ) ) Goodwill Pengunduran D (80) (80) Setelah pengunduran D 55 82,5 82, Goodwill untuk Sekutu yang Mundur. Apabila pengunduran sekutu dengan menerima pengembalian modal mengakui Goodwilll untuk sekutu yang mundur maka : a) Jumlah pengembalian modal > saldo modal, karena mendapat Goodwill. b) Saldo modal sekutu yang bertahan berkurang. c) Modal persekutuan akan berkurang sebesar saldo modal sekutu yang mundur.

38 Contoh 4. Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2. Modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah : - Modal, A Rp ; - Modal, B ; - Modal, C ; - Modal, D ; + Jumlah Rp ; Pada awal tahun 1991 D mundur dengan menerima pengembalian modal sebesar Rp ; karena mendapat Goodwill.Persekutuan hanya mengakui goodwill untuk persekutuan yang mundur. Besarnya goodwill untuk D dapat dihitung : Jumlah pengembalian modal yang diterima D Rp ; Saldo modal D ; - Goodwill yang diberikan oleh D Rp ; Apabila D mendapat bagian goodwill sebesar Rp ; berarti goodwill yang dimiliki persekutuan adalah = ; : 20% = Rp ; Goodwill sebesar Rp ; tersebut dibagikan kepada : A : 20% x Rp ; = Rp ; B : 30% x Rp ; = Rp ; C : 30% x Rp ; = Rp ; D : 20% x Rp ; = Rp ; Apabila persekutuan hanya mengakui goodwill untuk sekutu yang mundur, maka transaksi tersebut akan dicatat : (a) Untuk mencatat goodwill untuk sekutu yang mundur : Goodwill Rp ; Modal, D Rp ; (b) Untuk mencatat pengunduran D Modal, D Rp ; Kas Rp ; Dengan mundurnya D tersebut modal persekutuan mengalami perubahan ( dalam Juta ) : Keterangan A B C D TOTA L Sebelum pengunduran D Bonus Goodwill Pengunduran D (80) (80) Setelah pengunduran D goodwill untuk seluruh sekutu. Apabila pengunduran sekutu dengan menerima pengembalian modal mengakui goodwill untuk seluruh sekutu : a) Jumlah pengembalian modal > saldo modal, karena mendapat goodwill.

39 b) Saldo modal sekutu yang bertahan bertambah. c) Modal persekutuan akan berkurang sebesar saldo modal sekutu yang mundur dikurangi goodwill untuk sekutu yang bertahan. Contoh 5. Persekutuan ABCD membagi laba atau rugi dengan rasio 2:3:3:2. Modal persekutuan tersebut pada akhir tahun 1990 adalah : -Modal, A Rp ; - Modal, B ; - Modal, C ; - Modal, D ; + Jumlah Rp ; Pada awal tahun 1991 D mundur dengan menerima pengembalian modal sebesar Rp ; karena mendapat Goodwill.Persekutuan hanya mengakui goodwill untuk persekutuan yang mundur. Besarnya goodwill untuk D dapat dihitung : Jumlah pengembalian modal yang diterima D Rp ; Saldo modal D ; - Goodwill yang diberikan oleh D Rp ; Apabila D mendapat bagian goodwill sebesar Rp ; berarti goodwill yang dimiliki persekutuan adalah = ; : 20% = Rp ; Goodwill sebesar Rp ; tersebut dibagikan kepada : A : 20% x Rp ; = Rp ; B : 30% x Rp ; = Rp ; C : 30% x Rp ; = Rp ; D : 20% x Rp ; = Rp ; Apabila persekutuan hanya mengakui goodwill untuk sekutu yang mundur, maka transaksi tersebut akan dicatat : (a) Untuk mencatat goodwill untuk sekutu yang mundur : Goodwill Rp ; Modal, A Rp ; Modal, B ; Modal, C ; Modal, D ; (b). Untuk mencatat pengunduran D Modal, D Rp ; Kas Rp ; Dengan mundurnya D tersebut modal persekutuan mengalami perubahan ( dalam Juta ) : Keterangan A B C D TOTA L Sebelum pengunduran D Bonus Goodwill Pengunduran D (80) (80) Setelah pengunduran D menghapus googwill, maka: 6. menghapus goodwill. Apabila pengunduran sekutu dengan menerima pengembalian modal

PERTEMUAN -2 PARTNERSHIP: Pembubaran. Sutaryo, SE., M.Si., Ak., CA.

PERTEMUAN -2 PARTNERSHIP: Pembubaran. Sutaryo, SE., M.Si., Ak., CA. PERTEMUAN -2 PARTNERSHIP: Pembubaran Sutaryo, SE., M.Si., Ak., CA. SEBAB PEMBUBARAN PARTNERSHIP Berdasarkan perjanjian partnership berakhirnya jangka waktu kesepakatan bersama pengunduran diri sekutu Berdasarkan
