BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan investasi atas aktiva keuangan (financial asset) dewasa ini telah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan investasi atas aktiva keuangan (financial asset) dewasa ini telah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan investasi atas aktiva keuangan (financial asset) dewasa ini telah berkembang demikian pesatnya. Di Indonesia, perkembangan investasi ditandai dengan tingginya volume transasksi perdagangan saham, indeks saham yang meningkat dan banyaknya perusahaan yang mencatatkan diri pada bursa (go public). Pasar modal dari tahun ke tahun menjadi wahana yang menarik bagi dunia usaha dan menjadi semakin penting peranannya. Akan tetapi kesan umum terhadap pasar modal adalah bahwa pergerakan harga pasar modal yang tercatat di bursa kadang kadang menjukkan pola pergerakan yang tidak dapat dipahami atau sulit dijelaskan. Oleh karena itu wajar jika banyak orang yang menggambarkan pasar modal sebagai irrasional, kacau, dan tidak beraturan. Persepsi yang demikian mendorong banyak ahli keuangan untuk mengamati aktivitas di pasar modal. Salah satu dari studi tersebut adalah studi tentang perilaku pasar saham beserta para pelaku yang bermain di dalamnya. Lamanya seorang investor menahan dananya pada saham tertentu untuk periode tertentu juga merupakan salah satu perilaku investor yang layak untuk mendapat perhatian. Hal ini dikarenakan para investor mempertimbangkan untuk mengurangi resiko sampai serendah-rendahnya dan mendapatkan gain yang optimal. 1

2 2 Salah satu pertimbangan penting yang terkait dengan keputusan investasi saham bagi seorang investor adalah penentuan masa kepemilikan (holding period) saham. Holding period diartikan sebagai lamanya investor manahan dananya pada saham tertentu untuk waktu tertentu. Investor atau dalam hal ini pemilik saham, bebas untuk memilih jenis saham selain besar dan lamanya memegang financial asset tersebut. Jika suatu saham secara berkelanjutan dianggap dapat memberikan gain atau net return yang optimal, maka investor akan menahan masa kepemilikan saham tersebut lebih lama sebagai keputusan investasinya. Sebaliknya investor akan melepas masa kepemilikan sahamnya, jika saham tersebut dianggap dapat memberikan gain atau net return yang kurang optimal atau adanya indikasi bahwa saham tersebut dapat mengakibatkan kerugian jika mempertahankan masa kepemilikannya lebih lama. Dasar pertimbangan investor untuk menahan saham, selain perbedaan harga jual dan harga beli saham (bid ask spread) adalah indikator fundamental perusahaan. Faktor faktor determinan yang mempengaruhi investor dalam memutuskan lama pendeknya memegang saham (holding period) antara lain stock volitality, indikator teknis dan indikator fundamental (Dias dan Ferreira, 2005), transaction cost (Atkins dan Dyl, 1997a; serta Subali dan Zuhroh, 2002). Penelitian mengenai lama waktu kepemilikan saham (holding period) telah lama menjadi daya tarik peneliti (Atkins dan Dyl, 1997a; Dias dan Ferreira, 2005; Leny dan Indriantoro, 1999; Subali dan Diana Zuhroh, 2002; Natalia, 2004) dan

3 3 memberikan hasil temuan yang variatif. Hasil penelitian terdahulu menunjukkan bahwa holding period dipengaruhi oleh transaction, cost stock s volitality dan market value (Atkins dan Dyl, 1997a; Leny dan Indriantoro, 1999; Subali dan Diana Zuhroh, 2002). Sementara itu hasil penelitian Natalia (2004), dengan memodifikasi sedikit variabel yang diteliti, menemukan bahwa perubahan market value berpengaruh positif terhadap perubahan holding period. Hal ini mengindikasi bahwa baik ukuran market value maupun perubahan market value berpengaruh signifikan terhadap lama waktu investor bersedia memegang sahamnya. Keputusan strategis tentang saat (yang tepat) dan lamanya waktu untuk memegang saham menjadi penting, teristimewa dalam lingkungan bisnis global, terutama informasi dan komunikasi yang makin maju, serta pengertian yang luas terhadap perdagangan berbasis elektronik (electronic trading) atas produk produk keuangan. Golongan investor institusi berperan dalam menetukan jangka waktu kepemilikan saham. Ditemukan, bahwa investor non keuangan cenderung memegang saham lebih lama dibanding investor keuangan (Dias dan Ferreira, 2005). Lama waktu kepemilikan saham didefinisikan sebagai jangka waktu investor mempertahankan saham yang relatif sama, tanpa melakukan transaksi apapun (jual atau beli) terhadap saham yang dimilikinya. Kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba per saham (LPS) merupakan salah satu indikator fundamental suatu perusahaan yang sering menjadi dasar dalam pengambilan keputusan investasi saham. LPS ini mencerminkan hak

4 4 investor atas laba bersih perusahaan untuk setiap lembar saham yang dimilikinya dan perusahaan biasanya mempublikasikan laba yang diperolehnya. Telah diyakini, bahwa pasar bereaksi terhadap publikasi laba perusahaan karena laba memiliki kandungan informasi (Febrianto dan Widyastuti, 2005). Dalam penilitian terdahulu menunjukkan bahwa informasi laba direspon oleh pasar yang tercermin pada adanya perubahan volume perdagangan dan harga saham (Lako, 2003; dan Jati, 1998). Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya adalah tahun penelitian. Penelitian Riyanto (2006) keadaan ekonomi cukup baik dan adanya himbauan pemerintah untuk berinvestasi di pasar modal. Penelitian ini dilakukan saat keadaan ekonomi kurang kondusif akibat dampak krisis global yang terjadi di Amerika Serikat, kejadian ekonomi makro seperti PEMILU 2009, dan isu-isu mengenai serangan teroris dapat mengurangi kepercayaan invetor atau institusi baik domestik maupun asing yang akan menanamkan modalnya di perusahaan Indonesia. Berdasarkan uraian latar belakang di atas dan mengacu pada penelitian Riyanto (2006), maka peneliti mengambil judul penelitian: Pengaruh perubahan market value dan laba per saham terhadap perubahan holding period saham Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang tersebut, maka dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini, apakah perubahan market value dan laba per saham berpengaruh terhadap perubahan holding period saham?

5 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh perubahan market value dan laba per saham terhadap perubahan holding period saham Batasan Masalah Penelitian ini memiliki beberapa batasan untuk menghindari agar permasalahan tidak meluas dan lebih terfokus terhadap permasalahan yang ada. Batasan tersebut anatara lain: 1. Penelitian dilakukan pada perusahaan yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dari tahun , dan termasuk dalam LQ 45 periode februari 2006 hingga agustus 2009 karena selama periode tarsebut pemerintah menghimbau kepada para investor untuk menginvestasikan dananya di pasar modal dari pada menabungnya di bank. Adanya himbauan dari pemerintah tersebut bagi investor menjadi pilihan (alternatif) dalam melakukan investasi. Dalam penilitian ini dipilih sampel perusahaan yang masuk dalam indeks LQ 45 karena indeks LQ 45 sebagai salah satu indikator indeks saham di BEI, dapat dijadikan acuan sebagai bahan untuk menilai kinerja perdagangan saham. Indeks ini terdiri dri 45 saham yang telah terpilih setelah melalui beberapa kriteria pemilihan sehingga akan terdiri dari saham-saham dengan likuiditas tinggi. 2. Perusahaan yang mempublikasikan laporan keuangan tiap triwulan dari tahun

6 6 3. Variabel holding period di ukur dengan perubahan relatif holding period perusahan i pada triwulan t. 4. Variabel perubahan market value di ukur dengan perubahan relatif market value perusahaan i pada triwulan t. 5. Variabel laba per saham diperoleh dari laporan keuangan triwulan yang dipublikasikan Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Pemerintah Dari penelitian ini diharapkan dapat dijadikan pertimbangan pemerintah dalam pengambilan kebijakan yang berhubungan dengan pasar modal. 2. Investor Dengan mengetahui hubungan antara market value dan laba per saham terhadap holding period, diharapkan para investor dapat memperoleh masukan informasi sehingga dapat digunakan sebagai referensi untuk mengurangi resiko ketidakpastian investasi. 3. Emiten Bagi emiten penelitian ini diharapkan dapat menjadi pertimbangan pengambilan keputusan yang berhubungan dengan kinerja perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. Holding period adalah lamanya waktu yang diperlukan investor untuk berinvestasi UKDW

BAB I PENDAHULUAN. Holding period adalah lamanya waktu yang diperlukan investor untuk berinvestasi UKDW BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Holding period adalah lamanya waktu yang diperlukan investor untuk berinvestasi dengan sejumlah uang yang bersedia dikeluarkan. Holding period juga berarti ratarata
