PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL KELUARGA, WAKTU LUANG DAN MINAT TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 LUBUK BASUNG JURNAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL KELUARGA, WAKTU LUANG DAN MINAT TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 LUBUK BASUNG JURNAL"

Transkripsi

1 PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL KELUARGA, WAKTU LUANG DAN MINAT TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 LUBUK BASUNG JURNAL Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Strata Satu (S1) Oleh : LISA WELANISARI NPM: PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT PADANG 2015

2

3 PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL KELUARGA, WAKTU LUANG DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 LUBUK BASUNG Oleh : Siska Yulisna. 1 Ansofino. 2 Sumarni. 3 STKIP PGRI Sumatera Barat Siska_yulisna@yahoo.com ABSTRACT Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1)Pengaruh Komunikasi Interpersonal Keluarga Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X, 2) Pengaruh Waktu Luang Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X, 3) Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X, 4) Pengaruh Komunikasi Interpersonal Keluarga, Waktu Luang, Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Ekonomi siswa kelas X. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Komunikasi Interpersonal Keluarga Berpengaruh Positif dan Signifikan Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,642. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 4,968 > t tabel sebesar 1, )Waktu Luang berpengaruh Positif dan Signifikan Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,513. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 3,592> t tabel 1, ) Minat Belajar Berpengaruh Positif dan Signifikan Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,521. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung, 2,200 > t tabel sebesar 1, )Komunikasi Interpersonal Keluarga, Waktu Luang dan Minat Belajar Secara Bersama-sama berpengaruh Signifikan Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Dimana diperoleh nilai F hitung 167,379 > F tabel 2,69 dengan taraf signifikan sebesar 0,000 < = 0,05. Hal ini berarti H a diterima dan H 0 ditolak. Komunikasi Interpersonal Keluarga, Waktu Luang dan Minat Belajar harus ditingkatkan di SMA Negeri 3 Lubuk Basung agar hasil belajar yang diperoleh siswa menjadi lebih baik. ABSTRACT This study aimed to analyze: 1) Effect of Interpersonal Communication Family Against Learning Outcomes Economy Class X, 2) Effect of Children Against Learning Outcomes Economy Class X, 3) Effect of Interest in Learning Against Learning Outcomes Economy Class X, 4) Influence Communication Interpersonal Family, Children, Learning Outcomes Interest in Learning Against Economic graders X. The results showed: 1) Interpersonal Communication Family and Significant Positive Impact On Learning Outcomes Economy Class X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Indicated by a coefficient of The value of the coefficient is significant because t test 4.968> t table l ) Children influential Against Positive and Significant Learning Outcomes Economy Class X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Indicated by a coefficient of The value of the coefficient is significant because t test 3.592> t table ) Interest in Learning Impact Positive and Significant Learning Outcomes Of Economy Class X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Indicated by a coefficient of The value of the coefficient is significant because t test, 2,200> t tabel ) Interpersonal Communication Family, Children and Interest in Learning Together Against Significant influence Learning Outcomes Economy Class X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Where the obtained value of F test > F table 2.69 with a significant level of <α = This means Ha accepted and H0 is rejected. Interpersonal communication Family, Children and Interests Learning should be increased in SMAN 3 Lubuk Basung in order to learn the results obtained by the students become better.

4 1) Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi STKIP-PGRI Sumatera Barat 2,3) Dosen Program Studi Pendidikan Ekonomi STKIP PGRI Sumatera Barat PENDAHULUAN Perkembangan zaman pada saat ini sangatlah pesat. Hal ini menuntut negara untuk menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas dan yang berkompeten. Pendididikan yang berkualitas merupakan salah satu cara untuk meningkatkan sumber daya manusia yang berkualitas pula, yang akhirnya dapat mendukung tercapainya target pembangunan nasional. Menurut UU No. 12 tahun 2012, bab 1 pasal tentang Pendidikan Tinggi Pasal l ditegaskan lagi bahwa: Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia serta keterampilan yang diperlukan dirinya dalam masyarakat, bangsa dan, negara. Hasil belajar mempunyai makna tersendiri, baik bagi siswa maupun bagi guru karena hasil belajar ini diperoleh melalui tahapn yang panjang dan membutuhkan waktu yang lama. Menurut Hamzah (2008: 213) mengemukakan bahwa bahwa hasil belajar adalah perubahan perilaku relatif menetap dalam diri seseorang sebagai akibat dari interaksi seseorang dengan lingkungan. Di SMA N 3 Lubuk Basung mempunyai banyak faktor yang mempengaruhi hasil belajar siswa. diantaranya komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar siswa. Menurut Slameto (2013:54-72) mengemukakan bahwa hasil belajar yang dicapai siswa dipengaruhi oleh dua faktor, yaitu faktor internal dan eksternal. Faktor internal antara lain faktor jasmaniah (kesehatah dan cacat tubuh) faktor psikologis (intelegensi, perhatian, minat, bakat, motif, kematangan dan kesiapan) faktor kelelahan (kelelahan rohani dan jasmani). Faktor eksternal meliputi faktor keluarga (cara orang tua mendidik, relasi antar anggota keluarga, suasana rumah, keadaan ekonomi eluarga, pengertian orang tua, dan latar belakang pendidikan dan kebudayaan) faktor sekolah (metode mengajar, kurikulum, relasi/komunikasi pengajar dengan anak didik, relasi/komunikai sesama teman, sosialisasi dalam organisasi, disipli, media pembelajaran, waktu untuk belajar, keadaan gedung, metode mengajar, tugas rumah) faktor masyarakat (corak kehidupan tetangga, media massa dan teman bergaul). Menurut mulyana (2001:12) komunikasi interpersonal adalah komunikasi antar orang-orang secara tatap muka, yang memungkinkan setiap pesertanya menangkap reaksi orang lain secara langsung, baik secara verbal maupun non verbal. Menurut Devito (dalam Widjaja 2010:99) menjelaskan ada lima indikator komunikasi interpersonal yaitu 1) keterbukaan, sifat keterbukaan paling tidak memperlihatkan dua aspek yaitu; a) bahwa terus terbuka pada orang-orang yang berinteraksi dengan kita, maka dari sini orang lain akan mengetahui pendapat, pikiran dan gagasan yang disampaikan sehingga akan mudah. b) keterbukaan yang menunujukkan pada kemauan untuk memberikan tanggapan terhadap orang lain dengan jujur dan terus terang tentang segala sesuatu yang dikatakan lawan komunikasi. 2) Empati adalah kemampuan seseorang untuk merasakan sebagaimana yang dirasakan oleh orang lain, dalam arti bahwa seseorang mencoba merasakan dalam cara yang sama dengan perasaan orang lain. 3) Dukungan, dengan dukungan akan tercapai komunikasi antar pribadi yang efektif. dukungan adakalanya terucapkan dan adakalanya tidak terucap. 4) Perilaku positif, secara kodrat manusia tidak ingin selalu mendengar atau melihat hal-hal tidak menyenangkan dirinya, oleh karena itu, setiap pesan agar di usahakan dalam bentuk positif. Pesan dalam bentuk positif akan lebih mendapatkan perhatian dan simpati komunikan. 5) Kesamaan, kesamaan antar komunikator dan

5 komunikan terjalin rasa saling menghormati, menghargai dan saling mempercayai, Komunikasi akan terjadi dalam suasana hubungan yang intim dan akrab. Kanzun (2002:76) mengemukakan waktu luang adalah waktu senggang di luar aktivitas rutin sehari-hari, yang dimaksud dengan waktu luang bukanlah waktu dimana orang tidak harus mengerjakan sesuatu, bahkan ada orang yang mengisi waktu luangnya dengan berkumpul bersama teman-teman, mendengarkan musik, membaca buku, atau melakukan kegiatan olahraga. Menurut Sukadji (2000:5-6) mengemukakan da tiga indikator waktu luang yaitu 1) dilihat dari dimensi waktu, waktu luang dilihat sebagai waktu yang tidak digunakan untuk bekerja, mencari nafkah, melaksanakan kewajiban, dan mempertahankan hidup. 2) dari segi cara pengisian, waktu luang adalah adalah waktu luang adala waktu dapat diisi dengan kegiatan pilihan sendiri atau waktu digunakan dan dimanfaatkan sesuka hati. 3) dari sisi fungsi, waktu luang adalah waktu yang dimanfaatkan sebagai sarana mengembangkan potensi, meningkatkan mutu pribadi, sebagai selingan dan hiburan, sarana rekreasi, sebagai kompensasi pekerjaan yang kurang menyenangkan, atau sebagai kegiatan menghindari sesuatu. Menurut Djaali (2008:121) minat adalah rasa lebih suka dan rasa ketertarikan pada suatu hal atau aktivitas, tanpa ada yang menyuruh. Menurut Gie dalam Siswanthy (2008:20) mengemukakan ada empat macam indikator minat diantaranya 1) menumbuhkan rasa simpatik, simpatik merupakan aspek penting yang perlu ada untuk menumbuhkan minat, tanpa ada rasa simpatik minat tidak akan timbul. 2) membangkitka perhatian, perhatian dibangkitkan oleh guru adalah perhatian disengaja, sedangkan perhatian yang timbul dari anak adalah spontan. 3) menumbuhkan kemauan, salah satu ciri dari adanya minat adalah adanya kemauan. 4) menanamkan sikap, tumbuhnya minat dapat ditunjang oleh adanya sikap siswa terhadap semua yang dihadapi, kalau sikap sudah muncul pada diri siswa, minatpun cenderung meningkat. METODE PENELITIAN Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Berdasar permasalahan dan tujuan penelitian yang ingin dicapai, maka jenis ppenelitian ini adalah deskriptif dan asosiatif. penelitian ini populasinya adalah seluruh siswa kelas X ekonomi SMA Negeri 3 Lubuk Basung yang terdiri dari 6 lokal dengan jumlah siswa 143 siswa. Dan sampelnya adalah sebanyak 105 siswa. Rumus yang dapat digunakan untuk menentukan besarnya sampel, yaitu rumus Isaac dan Michael dapat ditarik jumah anggota sampel yang akan dijadikan responden. Dengan menggunakan rumus Isaac dan Michael dengan nilai krisis 5 %. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah Proporsional random sampling atau sampel acak. Menurut Sugiyono (2012:82) proporsional random sampling adalah pengambilan sampel dari anggota populasi secara acak tanpa memperhatikan strata dalam populasi itu, cara demikian dilakukan bila anggota populasi dianggap homogen. Dengan demikian maka peneliti memberi hak yang sama kepada setiap subjek untuk memperoleh kesempatan dipilih menjadi sampel. Adapun prosedur dalam penelitian ini menggunakan angket/kuesioner wawancara dan dokumentasi yang disebarkan pada semua siswa SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Penyusunan angket atau kuesioner berpedoman kepada skala likert yang berguna untuk menyatakan besar persetujuan responden terhadap pernyataan-pernyataan yang diberikan dengan beberapa alternatif jawaban dengan diberi bobot penilaian positif dan negatif. Teknnk analisis data yang digunakan adalah mentabulasikan data, melakukan perhitunngan frekuensi tiaptiap kategori jawaban masing-masing variabel atau sub variabel, melakukan analisis TCR untuk sub variabel

6 komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar. PEMBAHASAN Diperoleh rata-rata skor perindikator pada variabel komunikasi interpersonal keluarga adalah sebesar 3,48 dengan tingkat capaian responden (TCR) 69,53 yang tergolong kategori sedang, untuk rata-rata variabel waktu luang adalah sebesar 3,34 dengan tingkat capaian responden (TCR) 66,88 yang tergolong kategori sedang dan variabel minat belajar adalah sebesar 3,48 dengan tingkat capaian respoonden (TCR) 69,59 yang tergolong kategori sedang. Pernyataan yang mempunyai nilai terendah diantara tiga variabel ini adalah variabel waktu luang yaitu 66,88 dengan kategori sedang. Uji hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari dua macam yaitu: uji t (parsial) dan uji F (simultan). Dapat dilihat pengaruh masing-masing variabel bebas yang mempengaruhi hasil belajar siswa adalah: a. Pengaruh komunikasi interpersonal keluarga terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh komunikasi interpersonal keluarga terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Berdasarkan analisis data dan pengujian hipotesis yang telah dilakukan, diperoleh hasil bahwa pengelolaan kelas berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar ekonomi siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Hal ini dapat dilihat dari hasil nilai koefisien sebesar 0,642. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 4,968 > t tabel sebesar 1,98373 dengan taraf signifikan sebesar 0,000 < = 0,05. Selain itu, berdasarkan analisis koefisien determinasi diperoleh nilai R Square sebesar 0,833, yang artinya 83,3% perubahan pada variabel dependen (hasil belajar) dapat dijelaskan oleh variabel independen, termasuk didalamnya variabel komunikasi interpersonal keluarga (X 1 ). Hal ini menunjukkan bahwa komunikasi interpersonal keluarga berpengaruh Terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Semakin baik komunikasi interpersonal keluarga maka maka semakin baik pula hasil belajar yang diperoleh oleh siswa tersebut, begitu juga sebaliknya jika komunikasi interpersonal keluarga kurang baik, maka hasil belajar yang diperoleh siswa juga kurang baik atau kurang memuaskan. Secara keseluruhan komunikasi interpersonal keluarga pada kategori sedang yakni memiliki rata-rata TCR sebesar 69,53%. Hal ini membuktikan bahwa komunikasi interpersonal keluarga sudah dalam kategori sedang dan dapat mempengaruhi hasil belajar siswa secara simultan. b. Pengaruh waktu luang terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh waktu luang terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Berdasarkan hasil analisis data dan pengujian hipotesis yang telah dilakukan diperoleh hasil, bahwa waktu luang berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Hal ini dapat dilihat dilihat dari nilai koefisien sebesar 0,513. Nilai ini koefisien karena t hitung sebesar 3,592 > t tabel sebesar 1,98373, dengan taraf signifikan 0,001 < = 0,05. Selain itu, berdasarkan analisis koefisien determinasi diperoleh nilai R Square sebesar 0,833, yang artinya artinya 83,3% perubahan pada variabel dependen (hasil belajar) dapat dijelaskan oleh variabel independen, termasuk didalamnya variabel waktu luang (X 2 ). Hal ini menunjukkan bahwawaktu luang berpengaruh secara signifikan terhadap hasil

7 belajar siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Semakin tinggi waktu luang siswa yang dimanfaatkan pula hasil belajar yang diperoleh oleh siswa tersebut, begitu juga sebaliknya jika waktu luang tidak dimanfaatkan dengan baik, maka hasil belajar yang diperoleh siswa juga kurang baik atau kurang memuaskan. Secara keseluruhan waktu luang pada kategori sedang yakni memiliki rata-rata TCR sebesar 66,88%. Hal ini membuktikan bahwa waktu luang sudah dalam kategori sedang dan dapat mempengaruhi hasil belajar siswa secara simultan. c. Pengaruh minat belajar terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh minat belajar terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Berdasarkan hasil analisis data dan pengujian hipotesis yang telah dilakukan diperoleh hasil, bahwa minat belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Hal ini dapat dilihat dilihat dari nilai koefisien sebesar 0,251. Nilai ini koefisien karena t hitung sebesar 2,200 > t tabel sebesar 1,98373, dengan taraf signifikan 0,030 < = 0,05. Selain itu, berdasarkan analisis koefisien determinasi diperoleh nilai R Square sebesar 0,833, yang artinya artinya 83,3% perubahan pada variabel dependen (hasil belajar) dapat dijelaskan oleh variabel independen, termasuk didalamnya variabel minat belajar (X 3 ). Hal ini menunjukkan bahwa minat belajar berpengaruh secara signifikan terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Semakin baik minat belajar siswa maka akan semakin baik pula hasil belajar diperoleh oleh siswa, begitu juga sebaliknya apabila minat belajar siswa tidak baik maka hasil belajar yang diperoleh oleh siswa juga tidak akan baik. Secara keseluruhan minat belajar berada pada kategori sedang yakni memiliki rata-rata TCR sebesar 69,59%. Hal ini membuktikan bahwa waktu sudah dalam kategori sedang dan dapat mempengaruhi hasil belajar siswa secara simultan. d. Pengaruh komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar terhadap hasil belajar ekonomi kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Berdasarkan pengujian hipotesis yang telah dilakukan diperoleh hasil bahwa komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar terhadap hasil belajar ekonomi siswa kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Hal ini dapat dilihat pada Tabel fyang menyatakan bahwa F hitung 167,379 >F tabel 2,69 dengan taraf signifikan 0,000 < = 0,005. Selain itu, berdasarkan hasil analisis koefisien determinasi diperoleh nilai R Square sebesar 0,833 yang artinya 83,3% perubahan pada variabel dependen (hasil belajar) dapat dijelaskan oleh variabel independen (komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar) sedangkan sisanya 16,7 dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini. Hal ini berarti bahwa semakin baik komunikasi interpersonal keluarga, serta semakin baik waktu luang yang digunakan dan semakin tinggi minat belajar siswa maka akan semakin baik hasil belajar yang diperoleh siswa, begitu juga sebaliknya apabila komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar siswa kurang baik maka hasil belajar yang diperoleh siswa tidak akan baik. Dari hasil penelitian komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar berada pada kategori sedang, dilihat dari frekuensi komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar terhadap hasil belajar siswa

8 kelas X SMA Negeri 3 Lubuk Basung yaitu rata-rata variabel komunikasi interpersonal keluarga sebesar 69,53%, rata-rata variabel waktu luang sebesar 66,88% dan rata-rata minat belajar sebesar 69,59%. Hal ini berarti menunujukkan bahwa komunikasi interpersonal keluarga berada pada kategori sedang, waku luang berada pada kategori sedang dan minat belajar berada pada kategori sedang. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar ekonomi siswa. Oleh karena itu, untuk meningkatkan hasil belajar siswa dapat diupayakan dengan meningkatkan komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan sebagai berikut : 1. Komunikasi Interpersonal Keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,642. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 4,968 > t tabel sebesar 1, Artinya apabila komunikasi interpersonal keluarga meningkat 1%, maka hasil belajar akan meningkat sebesar 0,642 dalam setiap satuannya. 2. Waktu Luang berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa Negeri 3 Lubuk Basung. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,513. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 3,592 > t tabel sebesar 1, Artinya, apabila waktu luang meningkat 1%, maka hasil belajar akan meningkat sebesar 0,513 dalam setiap satuannya. 3. Minat belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,521. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung, 2,200 > t tabel sebesar1, Artinya, apabila minat belajar meningkat 1%, maka hasil belajar akan meningkat sebesar 0,521 dalam setiap satuannya. 4. Komunikasi Interpersonal Keluarga, waktu luang dan minat belajar secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa SMA Negeri 3 Lubuk Basung. Dimana diperoleh nilai Fhitung 167,379 > Ftabel 2,69 dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 < α = 0,05. Hal ini berarti Ha diterima dan H0 ditolak. Berdasarkan hasil penelitian, penulis mengemukakan saran yang diharapkan dapat bermanfaat dalam meningkatkan hasil belajar Ekonomi siswa yang ditujukan kepada: 1. Siswa SMA Negeri 3 Lubuk Basung agar dapat menjaga dengan baik komunikasi interpersonal keluarga, dengan orang tua supaya dapat mengatasi permasalahan yang berakibat kepada hasil belajar. 2. Waktu luang siswa untuk mengulang pelajaran di rumah atau belajar kelompok di luar jam sekolah masih rendah, dapat dilihat dari pernyataan yang memiliki rata-rata kategori sedang dari sinilah dapat dilihat seberapa besar siswa memanfaatkan waktu luang dari dimensi waktu, cara pengisian waktu luang, dan sisi fungsi dari waktu luang tersebut yang masih kurang dimiliki siswa SMA Negeri 3 Lubuk Basung supaya lebih ditingkatkan. 3. Minat belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi masih kurang,

9 hal ini dapat dilihat dari pernyataan yang memiliki rata-rata kategori sedang. Sehingga bisa dilihat seberapa besar minat siswa dalam belajar, rasa simpatik, perhatian siswa kemauan siswa dan sikap siswa masih kurang di SMA Negeri 3 Lubuk Basung ini harus ditingkatkan lagi menjadi baik agar mencapai hasil yang lebih baik pula. 4. Komunikasi interpersonal keluarga, waktu luang dan minat belajar harus ditingkatkan di SMA Negeri 3 Lubuk Basung agar hasil belajar yang diperoleh siswa menjadi lebih baik. DAFTAR PUSTAKA Depdiknas, Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2012 pasal 1Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Biro Hukum dan Organisasi Sekretariat Jendral Departemen Pendidikan Nasional. Sugiyono Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : Alfabeta. Sukadji. Soetarlinah Psikologi Pendidikan dan Psikologi sekolah. Depok : Fakultas. Psikologi Universitas Indonesia. Widjaja, A,W Komunikasi & Hubungan Masyarakat. Jakarta: Bina Aksara. Djaali Psikologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara. Mulyana. Dedy, DR. MA Metodologi Penelitian Kualitas Paradigma Baru Ilmu Komunikasi Dan Ilmu Sosial Lainnya. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Kanzun Waktu Luang Bagi Remaja Muslim. Yogyakarta : Mitra Pustaka Siswanthy. Susanti Pengaruh Interaksi Pembelajaran dan Fasilitas Belajar di Rumah Terhadap Minat B elajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi di SMA N 8 Padang UNP Slameto Belajar dan Faktor- Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

10

PENGARUH KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS, EFIKASI DIRI, DAN PEMBERIAN REWARD

PENGARUH KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS, EFIKASI DIRI, DAN PEMBERIAN REWARD PENGARUH KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS, EFIKASI DIRI, DAN PEMBERIAN REWARD TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X PADA MATA PELAJARAN EKONOMI SMA NEGERI 1 PADANG GELUGUR KABUPATEN PASAMAN LilaSari 1, CitraRamayani,
