1. BAB I PENDAHULUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "1. BAB I PENDAHULUAN"

Transkripsi

1 1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Proses pertumbuhan dan perkembangan adalah proses yang berlangsung dari manusia berada dalam kandungan hingga dewasa dan berlangsung pesat pada usia dini. Salah satu aspek pertumbuhan dan perkembangan anak adalah perkembangan mental emosional. Faktor bawaan dan lingkungan merupakan penentu tercapainya pertumbuhan dan perkembangan yang baik. Di Indonesia belum ada data akurat yang menunjukkan jumlah anak dengan gangguan mental. Namun BKKBN memperkirakan pada tahun 2013 terdapat 4,2 juta anak berkebutuhan khusus di Indonesia, yang meliputi anak dengan gangguan fisik, mental, sosial dan emosional (BKKBN, 2013) dan diperkirakan jumlah gangguan mental pada anak semakin meningkat. National Institute of Health Care Management Foundation Forum (2005) menyatakan bahwa satu dari lima orang anak mengalami gangguan mental dan satu dari sepuluh anak mengalami gangguan emosional serius yang dapat mempengaruhi kehidupan sehari-hari ketika anak beranjak dewasa. Masa kanak-kanak terutama anak usia dini merupakan periode penting untuk perkembangan sosial dan emosional serta mencegah gangguan mental, di mana kebanyakan gangguan mental sekarang mulai terdeteksi dan terjadi pada anak usia dini (National Institute of Health Care Management Foundation, 2005). Dampak gangguan mental ini akan semakin parah apabila tidak mendapat penanganan yang tepat. Untuk itu perlu dilakukan deteksi dini untuk 1

2 2 penyimpangan pertumbuhan dan perkembangan mental emosional anak. Deteksi dini dapat dilakukan melalui anamnesis, pemeriksaan fisis rutin, skrining perkembangan dan pemeriksaan lanjutan. Selain itu keluhan orang tua juga perlu ditindak lanjuti. Perlu pula mengamati faktor risiko lingkungan (Soejadmiko, 2001). Karena itu peran orang tua terutama ibu untuk deteksi dini gangguan mental sangat penting karena sebagian besar waktu interaksi anak dilakukan dengan orang tua. Deteksi dini perlu dilakukan secara rutin sehingga orang tua dapat memantau pertumbuhan dan perkembangan baik fisik maupun mental secara berkala. Untuk itulah diperlukan pengetahuan yang tepat sebagai bekal bagi orang tua dalam mendeteksi adanya kelainan pada anaknya. Kebutuhan orang tua terutama ibu akan pengetahuan tentang gangguan mental yang dapat dialami oleh anak pada usia dini dapat didukung dengan kemajuan teknologi pada saat ini. Banyak sistem informasi yang menyediakan informasi dan pengetahuan yang dibutuhkan. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, penelitian ini mengembangkan knowledge management dengan model ontologi yang dapat digunakan untuk konseptualisasi pengetahuan tentang deteksi dini gangguan mental emosional pada anak prasekolah. Ontologi digunakan dalam pengembangan ini karena analisis ontologi dapat menjelaskan struktur pengetahuan yang merupakan inti dari representasi pegetahuan. Model ontologi mampu mendeskripsikan informasi secara lebih sistematis sehingga dapat membuka kemungkinan untuk berpindah dari pandangan berorientasi dokumen ke arah pengetahuan yang saling terkait (Jayadianti, 2007). Ontologi juga memungkinkan untuk berbagi pengetahuan dengan orang lain yang memiliki

3 3 kebutuhan yang dalam dalam representasi pengetahuan (Chandrasekaran, 1999). Karena ontologi dapat dibagikan sehingga memungkinkan penggunaan kembali ontologi yang sudah ada untuk digunakan dalam perancangan knowledge management lainnya. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas dapat disusun rumusan masalah sebagai berikut: 1. Kurangnya informasi yang didapat orang tua tentang pentingnya deteksi dini dan tata cara deteksi dini khususnya untuk gangguan mental emosional, autis dan gangguan pemusatan perhatian hiperaktifitas pada anak usia prasekolah. 2. Diperlukan solusi teknologi yang dapat digunakan orang tua untuk melakukan deteksi dini gangguan mental untuk anak. 3. Diperlukan sebuah sistem yang dapat mendeskripsikan informasi deteksi dini secara sistematis yang saling terkait dan disajikan secara struktural. 1.3 Batasan Masalah Batasan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Pengembangan ontologi untuk sistem knowledge management belum sampai pada integrasi dalam aplikasi maupun data sharing dalam web semantic. 2. Instrumen yang digunakan untuk deteksi dini gangguan mental emosional adalah Kuesioner Masalah Mental Emosional (KMME), Checklist for

4 4 Autism in Toddlers (CHAT) untuk autis, dan Conner s Abbreviated Rating Scale untuk gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktivitas (GPPH). 3. Ontologi ini dapat digunakan pada anak usia prasekolah yaitu 0-6 tahun atau sesuai dengan kebutuhan kuesioner yang digunakan. 4. Pengembangan ontologi menggunakan aplikasi Protégé Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Mengidentifikasi instrumen yang dapat digunakan untuk mendeteksi gangguan mental terutama gangguan emosional, autisme dan gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktivitas (GPPH) serta penggunaannya. 2. Merancang konsep model ontologi dengan domain deteksi dini gangguan mental pada anak. 3. Mengembangkan knowledge management berbasis ontologi dan rules yang diperlukan untuk deteksi dini gangguan mental pada anak. 4. Menguji model ontologi yang telah disusun sehingga dapat digunakan untuk deteksi dini gangguan mental emosional, autisme dan gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktivitas. 1.5 Batasan Masalah Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah: 1. Orang tua mengetahui bagaimana gejala - gejala yang mungkin muncul dari suatu gangguan mental pada anak.

5 5 2. Orang tua dapat melakukan deteksi dini terhadap anak, apabila anak menunjukkan perilaku yang menyimpang atau berbeda dengan anak seusia mereka. 3. Dengan kesadaran dari orang tua yang tinggi maka anak dengan gangguan mental dapat ditangani dengan cepat. 4. Hasil penelitian dapat digunakan sebagai sistem untuk memantau perkembangan mental anak. 1.6 Sistematika Penulisan Dalam penelitian ini menggunakan sistematika penulisan sebagai berikut: BAB I. PENDAHULUAN BAB I membahas tentang penjelasan dan dasar dari dilakukan penelitian ini. Pada bab ini berisi latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan sistematika penulisan. BAB II. TINJAUAN PUSTAKAN DAN DASAR TEORI BAB II membahas penelitian-penelitian sebelumnya yang berhubungan dengan penelitian serta dasar-dasar yang digunakan untuk melandasi penelitian ini. BAB III. METODE PENELITIAN BAB III berisi metode yang digunakan dalam pelaksanaan penelitian seperti sumber data yang digunakan, alat dan bahan yang diperlukan dalam penelitian serta diagram alir penelitian yang menjelaskan bagaimana jalannya penelitian ini.

6 6 BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN BAB IV berisi hasil penelitian yang dilakukan berdasarkan alir penelitian yang telah dibuat. Hasil penelitian yang dibahas berupa implementasi ontologi pada aplikasi Protégé 4.3. Serta skenario pengujian rules, pengujian query SPARQL dan pengujian ontologi menggunakan Schema metrics OntoQA. BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN BAB V berisi kesimpulan dari penelitian serta kesesuaian dari tujuan penelitian dengan hasil penelitian. Bagian ini juga berisi saran dari penulis untuk pengembangan dan implementasi yang dapat dilakukan pada penelitian berikutnya.

BAB I PENDAHULUAN. (Ariwibowo, 2012) atau sekitar 13% dari seluruh penduduk Indonesia yang

BAB I PENDAHULUAN. (Ariwibowo, 2012) atau sekitar 13% dari seluruh penduduk Indonesia yang BAB I PENDAHULUAN 1. 1.1. Latar Belakang Pada tahun 2012, tercatat jumlah balita di Indonesia mencapai 31.8 juta jiwa (Ariwibowo, 2012) atau sekitar 13% dari seluruh penduduk Indonesia yang berjumlah 244,2
