ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI"

Transkripsi

1 ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI Oleh : Erick Wahyudyono A PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2008

2 RINGKASAN ERICK WAHYUDYONO. Analisis Peran Utama dan Rancangan Pengembangan Koperasi Mahasiswa Institut Pertanian Bogor dengan Pendekatan Arsitektur Strategi. Di bawah Bimbingan LUKMAN M. BAGA Indonesia mengalami krisis moneter pada tahun 1997 yang kemudian diikuti oleh berbagai krisis lainnya (krisis multidimensi). Krisis moneter tersebut mengakibatkan harga-harga kebutuhan pokok melonjak, inflasi yang sangat tinggi, dan pengangguran meningkat. Menurut Rachbini (2001) sebab utama terjadinya krisis moneter di Indonesia yang kemudian diikuti krisis lainnya adalah kekeliruan pemerintah dalam menerapkan strategi pembangunan, yang terlalu menitikberatkan pada pembangunan ekonomi yang berbasiskan sistem ekonomi kapitalis liberal. Sistem ekonomi kapitalis liberal tidak sesuai dengan karakteristik dan kondisi Bangsa Indonesia. Oleh karena itu, saat ini dibutuhkan sebuah ide tentang sistem ekonomi yang lebih cocok diterapkan di Indonesia. Ide yang dimaksud adalah ekonomi kerakyatan yang diharapkan mampu menyelesaikan persoalan sosial ekonomi Indonesia. Pengembangan koperasi adalah hal yang sesuai dan identik dengan pengembangan ekonomi kerakyatan. Salah satu bagian dari gerakan koperasi di Indonesia adalah Koperasi Mahasiswa IPB (Kopma IPB). Kehadiran koperasi mahasiswa seharusnya dapat menjadikan gerakan koperasi lebih hidup karena mahasiswa memiliki idealisme perjuangan, modal intelektual, dan energi potensial lainnya yang dapat dioptimalkan. Potensi pengembangan Kopma IPB sangat besar. Hal ini dapat dilihat dari koperasi mahasiswa yang anggotanya adalah mahasiswa, tentu memiliki berbagai macam keunggulan seperti jiwa muda yang masih bersemangat, idealisme yang baik, pemikiran dengan ide-ide yang lebih segar, dan tenaga yang masih optimal dalam bekerja sehingga diharapkan dapat melaksanakan prinsip-prinsip koperasi dengan baik dan benar. Prinsip-prinsip koperasi meliputi keanggotaan yang sukarela dan terbuka, pengawasan yang demokratis oleh anggota, adanya partisipasi anggota, kemandirian dan otonomi, adanya pendidikan, pelatihan dan penerangan, kerja sama antar koperasi, dan kepedulian terhadap masyarakat. Potensi lain yang mendukung pengembangan Kopma IPB adalah kebutuhan yang relatif sama dari para mahasiswa. Kebutuhan mahasiswa secara umum meliputi makanan, minuman, alat mandi, alat tulis, alat kecantikan, pulsa, ataupun buku-buku kuliah. Semua kebutuhan tersebut seharusnya dapat dipenuhi melalui koperasi mahasiswa yang merupakan institusi sosial sekaligus ekonomi, apalagi tujuan dasar dari koperasi adalah memenuhi kebutuhan anggotanya. Selain itu, jumlah mahasiswa yang potensial juga menjadi hal yang mendukung pengembangan Kopma IPB. Walaupun demikian, di sisi lain mahasiswa memiliki kelemahan antara lain waktu yang sangat terbatas dan frekuensi pergantian yang relatif cepat. Oleh karena itu, pengembangan koperasi mahasiswa sering terhambat. Tujuan penelitian ini adalah: 1) Mengidentifikasi peran utama Kopma IPB dalam mengembangkan organisasinya. 2) Menganalisis faktor eksternal dan internal yang menjadi peluang dan ancaman, maupun kekuatan dan kelemahan bagi Kopma IPB. 3) Merekomendasikan strategi yang harus dilaksanakan oleh

3 Kopma IPB untuk menyelesaikan permasalahan internal dan eksternal organisasinya. 4) Membuat rancangan strategi pengembangan Kopma IPB dengan pendekatan arsitektur strategi. Metode pengolahan dan analisis data yang digunakan adalah Analisis Hierarki Proses (AHP), Analisis Lingkungan Internal- Eksternal, Analisis Matriks SWOT, dan Analisis Arsitektur Strategi. Berdasarkan hasil AHP peran utama Kopma IPB adalah sebagai gerakan moral ekonomi (0,413), laboratorium kepemimpinan dan kewirausahaan (0,324), dan lembaga advokasi masyarakat (0,263). Faktor internal yang menjadi kekuatan Kopma IPB adalah mahasiswa memiliki sistem pengawasan yang demokratis dengan bobot (0,331), adanya pelatihan rutin (0,236), mahasiswa memiliki idealisme dan kreativitas (0,224), memiliki modal intelektual (0,107), memiliki badan hukum (0,063), dan memiliki lokasi yang strategis (0.040). Sedangkan faktor internal yang menjadi kelemahan Kopma IPB adalah kurangnya pemahaman tentang koperasi dengan bobot (0,250), partisipasi anggota yang lemah (0,239), mahasiswa memiliki keterbatasan waktu (0,179), kemampuan manajemen yang rendah (0,149), belum memiliki sistem kaderisasi (0,115), tidak teraturnya berbagai aktivitas (0,046), dan belum tercapainya skala ekonomi usaha (0,022). Berdasarkan AHP dan SWOT, faktor eksternal yang menjadi peluang Kopma IPB adalah kebutuhan mahasiswa relatif homogen (0,280), jumlah mahasiswa secara agregat yang relatif stabil (0,258), jumlah mahasiswa aktif yang belum menjadi anggota sangat banyak (0,252), tersedianya tenaga profesional (0,071), adanya koperasi dosen dan pegawai (0,061), perkembangan teknologi yang semakin maju (0,046), dan adanya Dekopin dan Kementerian Negara Koperasi (0,034). Sedangkan faktor eksternal yang menjadi ancaman adalah persepsi masyarakat yang buruk terhadap koperasi (0,474). Kemudian diikuti oleh kriteria kebijakan ekonomi yang liberal (0,339), pesaing lebih efisien (0,079), kurangnya perhatian pemerintah terhadap koperasi mahasiswa (0,063) dan mudahnya pesaing baru masuk ke dalam pasar (0,045). Analisis matriks SWOT menghasilkan strategi memperluas pangsa pasar, meningkatkan mutu pelayanan, membangun koalisi strategis antara koperasi mahasiswa dan koperasi dosen pegawai, membangun jaringan bisnis koperasi, revitalisasi sistem pelatihan rutin, revitalisasi sistem manajemen Kopma IPB, pengembangan unit usaha, kampanye gerakan koperasi, membuat sistem pemasaran yang baik, membuat SOP (standard operational procedure) yang diperlukan, menerapkan sistem reward and punishment untuk anggota dan pengurus, membuat produk yang inovatif dan kreatif secara berkala, menjalin komunikasi dengan pemerintah terkait kebijakan ekonomi, memperbaiki citra koperasi, dan konsolidasi internal. Seluruh strategi tersebut kemudian dipetakan ke dalam arsitektur strategi pengembangan Kopma IPB.

4 ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI Erick Wahyudyono A SKRIPSI Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian Pada Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2008

5 Judul : Analisis Peran Utama dan Rancangan Pengembangan Koperasi Mahasiswa Institut Pertanian Bogor dengan Pendekatan Arsitektur Strategi Nama : Erick Wahyudyono NRP : A Program Studi : Manajemen Agribisnis Menyetujui, Dosen Pembimbing Ir. Lukman M. Baga MA. Ec NIP Mengetahui, Dekan Fakultas Pertanian Prof. Dr. Ir. Didy Sopandie, M.Agr NIP Tanggal Kelulusan :

6 PERNYATAAN DENGAN INI SAYA MENYATAKAN BAHWA SKRIPSI YANG BERJUDUL ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI BENAR-BENAR HASIL KARYA SENDIRI DAN BELUM PERNAH DIAJUKAN PADA PERGURUAN TINGGI LAIN MANAPUN UNTUK TUJUAN MEMPEROLEH GELAR AKADEMIK TERTENTU. Bogor, Juli 2008 Erick Wahyudyono A

7 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Jakarta pada tanggal 14 November 1985, dari pasangan Bapak M.I. Soedjono dan Ibu Esther Patty. Penulis merupakan anak tunggal. Saat ini penulis menempati Wisma Al-Fath Babakan Lebak. Penulis mengawali karir pendidikan formalnya di Taman Kanak-Kanak Al-Ihsan Jakarta. Selanjutnya penulis melanjutkan pendidikan di SD Negeri Pegangsaan Dua 07 Jakarta, SLTP Negeri 30 Jakarta, dan SMU Negeri 13 Jakarta. Pada tahun 2003 penulis diterima sebagai mahasiswa di Institut Pertanian Bogor, Fakultas Pertanian, Jurusan Sosial Ekonomi Pertanian, Program Studi Manajemen Agribisnis. Selama di Perguruan Tinggi penulis membangun beberapa usaha seperti penjualan pulsa, penyewaan LCD, distributor air galon (MQ Jernih), pembesaran ikan mas, Qurban Aqiqah dan Nasi Bakar. Selain itu, penulis aktif dalam berbagai kegiatan kampus yaitu Ketua Komisi Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM KM IPB) periode , Ketua Komisi DPM Fakultas Pertanian periode ( ), Presiden Mahasiswa BEM KM IPB periode , Koordinator Pusat BEM Seluruh Indonesia tahun dan anggota Majelis Wali Amanat IPB perwakilan mahasiswa periode

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, petunjuk dan bimbingan-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana pertanian. Sholawat serta Salam kepada Rasulullah Muhammad SAW atas keteladanan dan pengorbanan beliau dalam menerangi kehidupan dengan cahaya Islam. Skripsi yang berjudul Analisis Peran Utama dan Rancangan Pengembangan Koperasi Mahasiswa Institut Pertanian Bogor dengan Pendekatan Arsitektur Strategi diharapkan dapat memberi pencerahan kepada kita tentang peran utama yang dimiliki oleh koperasi mahasiswa. Selain itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengembangan koperasi mahasiswa dengan pendekatan arsitektur strategi agar dapat memberikan manfaat yang optimal kepada pihak yang terkait. Bogor, Juli 2008 Erick Wahyudyono A

9 UCAPAN TERIMA KASIH Pada kesempatan ini penulis ingin berterima kasih kepada: 1. Ir. Lukman M. Baga, MAEc sebagai dosen pembimbing skripsi atas bimbingan dan pembelajaran selama ini. 2. Dr. Ir. Ratna Winandi, MS. Sebagai dosen penguji utama dalam ujian sidang skripsi. 3. Arif Karyadi, SP. sebagai dosen penguji wakil Departemen dalam ujian sidang skripsi. 4. Rektor IPB dan seluruh jajarannya yang telah membantu penulis dalam mencari data untuk melengkapi skripsi ini. 5. Dr. M. Taufik, Deputi bidang PSDM Kementerian Koperasi dan UKM yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini. 6. Dr. Muslimin Nasution yang telah memberikan ilmu dan pembelajarannya. 7. Yusri Suhud, Sekjen Dekopin yang telah bersedia memberikan tambahan wawasan kepada penulis terkait dengan skripsi ini. 8. Prof. Didik J. Rachbini, Dr. Ishartanto, Prof. Tridoyo dan seluruh jajaran Majelis Wali Amanat periode yang telah membantu memberikan informasi dan jaringan yang terkait dengan skripsi ini. 9. Saudari Arum yang telah memberikan pembelajaran tentang metode AHP. 10. Rekan-rekan satu bimbingan Rudi, Suci, Utari, dan Icang. 11. Keluarga Al-Fath yang memberikan semangat dan bantuannya secara teknis. 12. Staff di Sekretariat AGB yang telah membantu administrasi skripsi.

10 DAFTAR ISI Halaman RINGKASAN... iii PENGESAHAN...vi PERNYATAAN... vii RIWAYAT HIDUP... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL...xiv DAFTAR GAMBAR...xv DAFTAR LAMPIRAN...xvi I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup Penelitian...9 II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Koperasi Tujuan Koperasi Prinsip-Prinsip Koperasi Manajemen Koperasi Koperasi Mahasiswa...16

ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI

ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI ANALISIS PERAN UTAMA DAN RANCANGAN PENGEMBANGAN KOPERASI MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGI Oleh : Erick Wahyudyono A14103087 PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS
