Hubungan Kebiasaan Menonton Tayangan Televisi Dengan Kreativitas Kognitif Anak Prasekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Hubungan Kebiasaan Menonton Tayangan Televisi Dengan Kreativitas Kognitif Anak Prasekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang"

Transkripsi

1 Hubungan Kebiasaan Menonton Tayangan Televisi Dengan Kreativitas Kognitif Anak Prasekolah di TK Tunas Harapan Semarang (Isma Nur Rosalina*, Dewi Puspita**, Priyanto**) *Mahasiswa PSIK Stikes ngudi waluyo ungaran **Dosen Stikes ngudi waluyo ungaran ABSTRACT Preschoolers will get to know the world by playing which able to develop physical, emotionaland mentalmaturity so that they will grows into creative, intelligent and innovative children. Watching television is one of the passive games that can affect brain development and reduce creativity. The purpose of this study is to find the correlation between watching television habit and cognitive creativity in preschoolers at Tunas Harapan Kindergarten Pringapus. This was a descriptive-correlative study with cross sectional approach. The data was collected during August 2014, with minimum sampling technique while the samples were 27 preschoolers at the Tunas HarapanKindergarten Pringapus. The data analysis used Fisher Exact test. The results of this study indicate that watching television habit at the Tunas Harapan Kindergarten Pringapusin the category of good by 10 respondents (37%) and category of poor by 17 respondents (63%). For the cognitive creativity in the category of good as many as 14 respondents (51.9%) and category of not good by 13 respondents (48.1%). Based on the Fisher Exact testobtained p-value of (p-value<0.05), it can be concluded that there is a correlation between watching television habit and cognitive creativity in preschoolers at Tunas Harapan Kindergarten Pringapus. Based on these results, the parents are expected to control the watching television habit for their children so as not to reduce their creativity. Keywords : Watching television habit, Cognitivecreativity, Preschooler Bibliographies : 19 ( ) ABSTRAK Anak usia prasekolah akan mengenal dunia dengan bermain, mampu mengembangkan kematangan fisik, emosional dan mental sehingga akan membuat anak tumbuh menjadi anak yang kreatif, cerdas dan penuh inovatif. Menonton tayangan televisi merupakan salah permainan yang bersifat pasif sehingga bisa berpengaruh terhadap perkembangan otak anak dan mengurangi kreativitas. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada hubungan kebiasaan menonton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas harapan pringapus.

2 Jenis penelitian ini adalah descriptive correlation dengan pendekatan cross sectional. Pengumpulan data dilaksanakan pada bulan agustus 2014 dengan teknik minimal sampling dengan jumlah sampel 27 sampel anak di TK Tunas harapan pringapus. Analisis ini menggunakan Fisher Exact. Hasilpenelitianmenunjukanbahwakebiasaan menonton tayangan televisi di TK Tunas harapan pringapus kategori baik sebanyak 10 (37 %) dan kategori buruk sebanyak 17 (63 %). Sedangkan kreativitas kognitif kategori baik sebanyak 14 (51,9 %) dan kategori kurang baik sebanyak 13 (48,1 %). Berdasarkan Fisher Exact di dapatkan nilai p value sebesar 0,004 ( p value< 0,05) maka dapat disimpulakan bahwa ada hubungan kebiasaan menonton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK tunas harapan pringapus. Berdasarkan hasil tersebut diharapakan kepada orang tua untuk mengontrol kebiasaan menonton tayangan televisi pada anak agar tidak mengurangi kretivitas pada anak. Katakunci : Kebiasaan menonton tayangan televisi, kretivitas kognitif, anak prasekolah Kepustakaan : 19 ( ) LATAR BELAKANG Anak akan mengenal dunia dengan bermain, mampu mengembangkan kematangan fisik, emosional dan mental sehingga akan membuat anak tumbuh menjadi anak yang kreatif, cerdas dan penuh inovatif. Selama bermain anak perlu diperhatikan kekurangan dan kelebihan dalam bermain. Permainan harus menstimulasi perkembangan kreativitas anak serta perkembangan mental dan emosional sehingga orang tua harus mengarahkan agar sesuai dengan proses kematangan perkembangan tersebut. Bermain dapat meningkatkan kreativitas di mana anak mulai belajar menciptakan sesuai dari permainan yang ada dan mampu memodifikasi objek yang digunakan dalam permainan sehingga anak akan lebih kreatif melalui model permainan. 1 Salah satu faktor yang menghambat kreativitas anak adalah kebiasaan menonton televisi. Meningkatnya jam yang anak habiskan di depan TV sudah jadi fenomena global, dan sebagian pecandu TV paling akut adalah anak-anak. Winn mengutip hasil riset Nielsen terakhir (sebelum tahun 2002) bahwa di Amerika, anak-anak kategori usia 2-5 tahun rata-rata menonton TV 21,8 jam per pekan; kategori 6-11 tahun 18,3 jam. Persentase anak usia 9

3 tahun yang menonton TV 3-5 jam per hari naik signifikan dari 39% tahun 1982 menjadi 47% tahun Di Indonesia, menurut rilis data dari Komisioner Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat Azimah Subagijo, intensitas anak Indonesia menonton TV juga meningkat dari jam/pekan tahun 1997 menjadi 35 jam/pekan pada tahun 2011 (sekitar 4,5 jam). Padahal, batas maksimal yang diperbolehkan para ahli yaitu waktu anak menonton adalah 2 jam per hari..2 Media Televisi tidak ramah terhadap anak-anak. Padahal anak-anak menghabiskan sebagian besar waktunya untuk menonton Televisi. Efek Televisi bagi anak-anak antara lain mendorong anak menjadi konsumtif, berpengaruh terhadap sikap,mengurangi semangat belajar, membentuk pola pikir sederhana, mengurangi konsentrasi, meningkatkan kemungkinan obesitas atau kegemukan, berpengaruh terhadap perkembangan otak anak dan mengurangi kreativitas. 3 Anak yang terbiasa menonton Televisi otaknya cenderung banyak istirahat. Tidak perlu usaha yang sungguhsungguh untuk bias menikmati tayangan Televisi sehingga otak anak cenderung malas karena terbiasa menangkap saja. Televisi membuat otak anak tidak terbiasa berpikir dan membuat anak kelebihan bahan yang tidak seharusnya. Ini menjadikan kendali otak anak lemah. Sementara pada saat yang sama otak anak juga mengalami kelelahan sehingga tidak siap belajar yang pada akhirnya menurunkan kreativitas kognitif mereka..4 Hal ini menunjukan bahwa pada jaman sekarang menonton televisi sudah menjadi kebiasaan untuk anak-anak dan ini menjadikan anak untuk malas belajar sehingga menurunkan kreativitas kognitif anak. Hal ini yang mendasari peneliti untuk mengambil judul hubungan kebiasaan menonton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan Jenis penelitian ini termasuk deskriptif korelasi yang bertujuan untuk mengungkapkan hubungan korelatif antar variabel. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan cross sectional. Pendekatan cross sectional yaitu penelitian yang menekankan pada waktu pengukuran atau observasi data variabel independen dan dependen hanya dengan satu kali pada satu saat. 5 Populasi dalam penelitian ini adalah semua orang tua (bapak/ibu) anak pra sekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang sebanyak 54 orang. Sampel dalam penelitian ini adalah 27 anak pra sekolah di TK Tunas

4 Harapan Semarang. Jadi penelitian ini menggunakan teknik minimal sampel 50 % dari populasi..6 HASIL DAN PEMBAHASAN Kebiasaan Menoton Tayangan Televisi Tabel 1Distribusi Frekuensi kebiasaan menonton tayangan televisi anak prasekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten kebiasaan menoton tayangan televisi Frekuensi Persentase (%) Baik 10 37,0 Buruk 17 63,0 Total ,0 Berdasarkan tabel 5.1, dapat di ketahui bahwa dari 27 responden, yang termasuk dalam kategori kebiasaan menonton tayangan televisi baik yaitu sebesar 10 responden (37,0%), kebiasaan menonton tayangan televisi buruk yaitu sebesar 17 responden (63,0%). Jadi dapat di tarik kesimpulan bahwa sebagian besar kebiasaan menonton tayangan televisi pada anak prasekolah di TK Tunas Harapan Semarang buruk. hal ini dikarenakan untuk jaman sekarang hampir semua rumah sudah mempunyai televisi dan menonton televisi sudah menjadi kebiasaan dalam keseharian bagi responden. Televisi pada masa kini adalah media yang paling banyak digunakan dan juga sangat mempengaruhi budaya banyak orang. Masalah utamanya adalah fungsi Televisi sebagai hiburan jauh menonjol dari pada peran seharusnya informatif dan edukasi. 2 Kreativitas kognitif Tabel 2 Distribusi Frekuensi kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten kreativitas kognitif Frekuensi Baik 14 51,9 Kurang baik 13 48,1 Total ,0 Persentase (%) Berdasarkan tabel 5.2, dapat di ketahui bahwa dari 27 responden, yang termasuk dalam kategori kreativitas kognitif baik yaitu sebesar 14 responden (51,9%), kreativitas kognitif kurang buruk yaitu sebesar 13 responden (48,1%). Jadi dapat di tarik kesimpulan bahwa sebagian besar kreativitas kognitifnya baik. hal ini dikarenakan dalam pembelajaran di TK Tunas Harapan Semarang mempunyai metode tersendiri seperti dengan menggunakan alat peraga yang memudahkan responden memahami

5 materi yang disampaikan guru, contoh nya guru menunjukan bentuk buah dan binatang sehingga anak akan berpikir dan menjawab bentuk barang tersebut.kreativitas atau berpikir kreatif diartikan sebagai kemampuan untuk melihat bermacam-macam kemungkinan penyelesaian terhadap suatu masalah. Kreativitas ini merupakan suatu bentuk pikiran yang sampai saat ini masih kurang mendapat perhatian dalam pendidikan secara formal. 7 Kognitif merupakan tingkah laku yang mengakibatkan orang memperoleh pengetahuan atau yang dibutuhkan untuk menggunakan pengetahuan. 8 Kognitif adalah suatu proses berpikir, yaitu kemampuan individu untuk menghubungkan, menilai, dan mempertimbangkan suatu kejadian atau peristiwa. Proses kognitif berhubungan dengan tingkat kecerdasan (inteligensi) yang menandai seseorang dengan berbagai minat terutama sekali ditujukan kepada ide-ide dan belajar. 9 Berdasarkan pengertian di atas, menurut peneliti kreativitas kognitif adalah kemampuan untuk melihat bermacam-macam kemungkinan penyelesaian terhadap suatu masalah yang mendukung memperoleh pengetahuan. Tabel 3 Hubungan kebiasaan menonton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan kreativitas kognitif kebiasaan menonton Total tayangan televisi Baik Kurang Baik P-value F % F % F % Baik 9 33,3 1 3, ,0 0,004 Buruk 5 18, , ,0 Total 14 51, , ,0 Berdasarkan tabel 5.3, dapat diketahui P-value= 0,004. Oleh karena p-value = bahwa sebagian besar dari responden dengan kebiasaan menonton televisinya buruk yang kreatifitas kognitifnya kurang baik yaitu sebesar 44,4% (12 responden), lebih besar dari pada responden dengan kebiasaan menonton televisinya baik yang kreatifitas kognitifnya kurang baik sebanyak 3,7% (1 responden). Hasil analisis data dengan menggunakan Fisher s Exact dengan tingkat kepercayaan 95%, didapatkan nilai 0,004 < α (0,05) maka Ho ditolak, dan disimpulkan bahwa ada hubungan kebiasaan menoton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan Hasil penelitian ini sesuai dengan pernyataan Adhim. 4 yang mengatakan bahwa anak yang terbiasa menonton Televisi otaknya cenderung banyak istirahat. Tidak perlu usaha yang

6 sungguh-sungguh untuk bisa menikmati tayangan Televisi sehingga otak anak cenderung malas karena terbiasa menangkap saja. Gambar yang setiap detik bergerak dan berganti dengan gambar yang lain menjadikan otak anak usia sekitar satu tahun yang pada dasarnya baru mampu berkonsentrasi selama dua menit. 4 Televisi membuat otak anak tidak terbiasa berpikir dan membuat anak kelebihan bahan yang tidak seharusnya. Ini menjadikan kendali otak anak lemah. Sementara pada saat yang sama otak anak juga mengalami kelelahan sehingga tidak siap belajar yang pada akhirnya menurunkan kreativitas kognitif mereka. 4 KESIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai hubungan kebiasaan menoton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan Semarang dapat disimpulkan bahwa : 1. Kebiasaan menonton tayangan televisi di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang, 17 responden (63,0%) mempunyai kebiasaan menoton tayangan televisi buruk. 2. Kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang, 14 responden (51,9%) kreativitas kognitif baik. 3. Ada hubungan kebiasaan menonton tayangan televisi dengan kreativitas kognitif anak prasekolah di TK Tunas Harapan Kecamatan Pringapus Kabupaten Semarang (p-value = 0,004). SARAN 1. Siswa dan TK Tunas Harapan Penelitian ini untuk mendorong anak prasekolah untuk memunculkan ide-ide baru sehingga dapat meningkatkan kreativitas mereka, untuk responden yang masih mempunyai kebiasaan menonton tayangan televisi kategori buruk diharapkan untuk mengurangi kebiasaan menonton tayangan televisi dan menonton tayangan anak anak. 2. Masyarakat Penelitian ini dapat menambah wawasan bagi masyarakat khususnya orang tua anak prasekolah dan semua orang yang berperan dalam mengasuh anak tentang bagaimana pentingnya dalam mendampingi anaknya ketika menonton tayangan televisi yang dapat mengembangkan kreativitas dan

7 mengontrol waktu saat anak menonton televisi. 3. Peneliti dan Tenaga Kesehatan Untuk penelitian selanjutnya diharapkan untuk melanjutkan penelitian ini dengan melihar faktorfaktor lain yang mempengaruhi kreativitas kognitif anak. 4. Ilmu Pengetahuan Dapat digunakan sebagai pertimbangan dalam kreativitas anak dengan melihat kebiasaan menonton tayangan televisi sehingga dapat dipilih tayangan yang sesuai untuk membantu mengembangkan kreativitas anak. DAFTAR PUSTAKA 1. Wong, Buku ajar keperawatan pediatrik, volume 2. Jakarta : EGC 2. Chatib, Orangtuanya manusia: melejitkan potensi dan kecerdasan dengan menghargai fitrah seorang anak. Bandung. 3. Rendro, Beyond borders: communication modernity & history. london school. 4. Adhim, Membuatanakgilamembaca. Bandung : PT MizanPustaka 5. Nursalam, Konsep dan penerapan metodologi penelitian ilmu Keperawatan Jakarta : Salemba Medika. 6. Winarno Surakhmad Pengantar Penelitian Ilmiah Dasar dan Metode Teknik. Bandung : Tarsito 7. Muhammad, Psikologi remaja dan perkembangan peserta didik.jakarta : PT, Bumi Aksara 8. Patmonodewo, Pendidikan anak prasekolah. Jakarta: RinekaCipta. 9.Susanto, Perkembangan anak usia dini. Jakarta: Kencana Prenada

HUBUNGAN KEBIASAAN MENONTON TAYANGAN TELEVISI DENGAN KREATIVITAS KOGNITIF ANAK PRA SEKOLAH

HUBUNGAN KEBIASAAN MENONTON TAYANGAN TELEVISI DENGAN KREATIVITAS KOGNITIF ANAK PRA SEKOLAH HUBUNGAN KEBIASAAN MENONTON TAYANGAN TELEVISI DENGAN KREATIVITAS KOGNITIF ANAK PRA SEKOLAH Fiktina vifri ismiriyam Universitas Ngudi Waluyo Ungaran fiktinavifriismiriyam@yahoo.co.id ABSTRAK Anak usia prasekolah
