KATA PENGANTAR. Jakarta, November Penulis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KATA PENGANTAR. Jakarta, November Penulis"

Transkripsi

1 KATA PENGANTAR Penulis bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkah dan karunia- Nya, dalam penulisan Tesis ini. Tesis ini dibuat untuk memenuhi salah satu persyaratan akademik dalam meraih gelar Magister Manajemen Finance & Investment Bina Nusantara Business School. Kendala dan tantangan dalam penulisan Tesis ini, dapat diatasi dengan baik berkat perlindungan Tuhan Yang Maha Esa dan bantuan, bimbingan, serta saran dari banyak pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini, penulis ingin berterima kasih kepada: 1. Bapak Ir. Tedy Fardiyansyah M.M, FRM, CFP sebagai dosen pembimbing yang telah banyak memberikan saran, pandangan, nasihat, dorongan, serta meluangkan waktu dan tenaga untuk memberikan bimbingan selama penyusunan Tesis ini. 2. Bapak Minaldi Loeis Raharso selaku Dean Bina Nusantara Business School. 3. Bapak Stephanus Remond Waworuntu selaku Head of Finance Program Bina Nusantara Business School. 4. Bapak Farid Aulia, Bapak Asnan Furinto dan semua dosen Bina Nusantara Business School yang telah membagikan pengalaman, pengetahuan, serta wawasan kepada penulis sebagai bekal dalam penyusunan Tesis ini. 5. Papa, Mama, Koko, Mei-mei, Shannie, Andreas, Denny, Agung, Chandra, Reza, Jenni, Ella, serta teman-teman lain yang selalu memberikan doa, perhatian, dan motivasi bagi penulis. Penulisan Tesis ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat diharapkan. Penulis berharap Tesis ini dapat bermanfaat bagi semua pihak dan mohon mohon maaf atas segala kekurangan yang ada. Jakarta, November 2008 Penulis iv

2 ABSTRAK PDB yang mencerminkan tingkat perekonomian negara diduga mempengaruhi kegiatan intermediasi keuangan yang dilakukan oleh bank. Tingkat inflasi mempengaruhi pendapatan riil masyarakat sehingga diduga berdampak terhadap aspek funding dan lending dari bank. Sebagian dana bank juga ditempatkan pada instrumen SBI sehingga fluktuasi tingkat suku bunga SBI diduga berperan terhadap pendapatan bank. Fluktuasi nilai tukar rupiah juga berpotensi mempengaruhi kinerja bank karena adanya eksposur valas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh perubahan PDB, inflasi, suku bunga SBI dan perubahan nilai tukar rupiah (variabel bebas) terhadap kinerja bank umum nasional (variabel terikat). Penelitian dimulai dengan mengumpulkan data variabel makroekonomi tersebut dan laporan keuangan bank obyek penelitian per triwulan mulai Januari 2001 hingga Juni Analisis hubungan dan pengaruh antara variabel-variabel di atas diukur secara statistik dengan menggunakan metode regresi linier berganda serta uji parameter untuk pengambilan kesimpulan ada atau tidaknya pengaruh yang signifikan. Pengujian parameter dibagi menjadi uji F (Untuk menguji ada tidaknya pengaruh signifikan antara beberapa variabel bebas secara bersama-sama terhadap variabel terikat) dan uji t (untuk menguji ada atau tidaknya pengaruh variabel bebas secara parsial terhadap variabel terikat). Selanjutnya untuk menentukan apakah model regresi yang terbentuk memenuhi kriteria-kriteria yang ditetapkan maka dilakukan 3 uji validitas yakni uji multikolinearitas, uji kenormalan residual model regresi dan uji autokorelasi. Dari hasil pengolahan data di atas, gabungan perubahan PDB, tingkat inflasi, suku bunga SBI dan perubahan nilai tukar rupiah berpengaruh terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO semua bank umum nasional kecuali ROE BRI. Secara umum dapat disimpulkan bahwa setidaknya ada satu independent variable X (perubahan PDB, tingkat inflasi, suku bunga SBI dan perubahan nilai tukar rupiah) yang berpengaruh terhadap dependent variable Y (ROE, NIM, LDR dan BOPO bank umum nasional). Perubahan PDB memiliki pengaruh linier signifikan dengan ROE BNI, BOPO Bank Mandiri dan BOPO BNI. ROE. Sementara itu, tingkat inflasi memiliki pengaruh linier signifikan dengan ROE Bank Mandiri, ROE Bank Danamon, NIM BCA, NIM BRI, NIM BNI, LDR semua Bank obyek penelitian, BOPO Bank Mandiri dan BOPO BCA. Suku bunga SBI ternyata memiliki pengaruh linier signifikan dengan ROE Bank Mandiri, ROE BCA, ROE BNI, NIM Bank Mandiri, NIM BRI, NIM BNI, NIM Bank Danamon dan LDR serta BOPO semua bank obyek penelitan. Sedangkan perubahan nilai tukar rupiah terhadap USD hanya mempengaruhi BOPO Bank Mandiri. Kata kunci: perubahan PDB, tingkat inflasi, suku bunga SBI, perubahan nilai tukar rupiah, ROE, NIM, LDR, BOPO, bank umum nasional v

3 DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Pernyataan ii Persetujuan Pembimbing iii KATA PENGANTAR... iv ABSTRAK... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Ruang Lingkup... 5 BAB II LANDASAN TEORI Produk Domestik Bruto Tingkat Suku Bunga dan Tingkat Infllasi Nilai Tukar Mata Uang Bank Pengertian Bank Jenis-Jenis Bank Laporan Keuangan Bank Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Berdasarkan CAMELS Arsitektur Perbankan Indonesia Pengumpulan Data Variabel Penelitian Teknik Statistik Dalam Analisis Hubungan vi

4 2.8 Uji Hipotesis Uji Validitas Model Regresi Linier BAB III METODE PENELITIAN Kerangka Pikir Model dan Metode Analisis Variabel Penelitian Pemilihan Obyek Penelitian Metode Pengumpulan Data Pengujian Hipotesis Uji Parameter Uji Validitas Model Regresi Linier BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN Independent Variables Dependent Variables Regresi Linier Berganda Perubahan PDB, Tingkat Inflasi, Suku Bunga SBI dan Perubahan Nilai Tukar Rupiah terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO Bank Umum Nasional Uji Parameter F dan Uji Parameter t Uji Multikolinearitas, Uji Normalitas Residual Regresi dan Uji Autokorelasi Analisis Pengaruh Perubahan PDB, Tingkat Inflasi, Suku Bunga SBI dan Perubahan Nilai Tukar Rupiah terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO Bank Umum Nasional Analisis Pengaruh Gabungan Perubahan PDB, Tingkat Inflasi, Suku Bunga SBI dan Perubahan Nilai Tukar Rupiah terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO Bank Umum Nasional Analisis Pengaruh Masing-Masing Perubahan PDB, Tingkat Inflasi, Suku Bunga SBI dan Perubahan Nilai Tukar Rupiah terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO Bank Umum Nasional BAB V KESIMPULAN DAN SARAN vii

5 5.1 Kesimpulan Kesimpulan Pengaruh Gabungan Perubahan PDB, Tingkat Inflasi, Suku Bunga SBI dan Perubahan Nilai Tukar Rupiah terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO Bank Umum Nasional Kesimpulan Pengaruh Masing-Masing Perubahan PDB, Tingkat Inflasi, Suku Bunga SBI dan Perubahan Nilai Tukar Rupiah terhadap ROE, NIM, LDR dan BOPO Bank Umum Nasional Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR ACUAN viii

6 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Regresi Linier Berganda Variabel-Variabel X terhadap Variabel Y Tabel 4.2 Uji Multikolinearitas, Normalitas Residual Model Regresi dan Autokorelasi Regresi Gabungan Variabel X Terhadap Variabel Y Tabel 4.3 Pengaruh Perubahan PDB terhadap Rasio Kinerja Bank Umum Nasional Tabel 4.4 Pengaruh Tingkat Inflasi terhadap Rasio Kinerja Bank Umum Nasional Tabel 4.5 Pengaruh SBI rate terhadap Rasio Kinerja Bank Umum Nasional Tabel 4.6 Pengaruh Perubahan Kurs terhadap Rasio Kinerja Bank Umum Nasional ix

7 DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 Kerangka Berpikir Gambar 3.2 Diagram Alur Tahapan Uji Regresi Berganda x

8 DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN A LAMPIRAN B LAMPIRAN C LAMPIRAN D LAMPIRAN E LAMPIRAN F xi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Kerangka Pikir Penelitian ini ditujukan untuk membuktikan adanya pengaruh perubahan PDB, tingkat inflasi, suku bunga SBI dan perubahan nilai tukar rupiah terhadap kinerja
