Alumni Jurusan Teknologi Industri Pertanian, Universitas Brawijaya 2) Staf Pengajar Jurusan Teknologi Industri Pertanian, Universitas Brawijaya *

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Alumni Jurusan Teknologi Industri Pertanian, Universitas Brawijaya 2) Staf Pengajar Jurusan Teknologi Industri Pertanian, Universitas Brawijaya *"

Transkripsi

1 ANALISIS VARIABEL-VARIABEL YANG MEMPENGARUHI KINERJA USAHA AGROINDUSTRI YANG DIKELOLA KELOMPOK WANITA TANI (KWT) (STUDI KASUS USAHA AGROINDUSTRI KELOMPOK WANITA TANI DI KABUPATEN BOJONEGORO) Variables Analysis Which is influencing Agroindustry Business Performance Who Managed By Women Farmers Group (Agroindustry Bussiness Case Study of Women Farmers Group in Bojonegoro City) Fatma Kurniawati 1)*. Imam santoso 2). Siti Asmaul Mustaniroh 2) 1) Alumni Jurusan Teknologi Industri Pertanian, Universitas Brawijaya 2) Staf Pengajar Jurusan Teknologi Industri Pertanian, Universitas Brawijaya * kurniawati_fatma@yahoo.co.id Abstrak Wanita tani memerankan peranan penting dalam keterlibatannya pada kegiatan agroindustri, sehingga perlu diberdayakan secara optimal. Kelompok Wanita Tani (KWT) merupakan salah satu wadah untuk memberdayakan masyarakat. Tujuan penelitian ini mengetahui variabel-variabel yang berpengaruh terhadap kinerja KWT di sektor agroindustri, selanjutnya dapat dilakukan perbaikan yang tepat untuk pemberdayaannya sehingga diharapkan dapat meningkatkan kinerja KWT yang akan berimplikasi pada pendapatan dan kesejahteraan rumah tangga KWT. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan pengaruh kinerja usaha agroindustri dapat dimodelkan dengan persamaan Y 2 = X X X Y 1. Variabel kebijakan pemerintah, kualitas SDM dan pemberdayaan berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja usaha agroindustri dengan t hitung 1.96 (α = 0.05 df = 99), sedangkan pasar kompetitif berpengaruh positif tidak signifikan. variabel yang mempengaruhi kinerja usaha agroindustri terbesar adalah pemberdayaan. Pengaruh tidak signifikan pada pasar kompetitif dapat menjadi saran bagi KWT di Kabupaten Bojonegoro untuk melakukan pengembangan produk dengan inovasi sehingga dapat bersaing pada pasar kompetitif. Kata kunci : Agroindustri, Kinerja, KWT,, PLS Abstract Women farmers give an important role in their involvement at agroindustry activity, so that necessary empowered optimaly. Women farmers group (WFG) is one of assosiation for public empowerment. The purpose of this research is to know about variables has effect to WFG s performance in agroindustrys sector, then it can get well repairment for their empowerment so that it has expected to increase WFG s performance who will implication for income and welfare of WFG s household. The method in this study uses Partial Least Square (PLS). The result from this research showed influence of agroindustry bussiness performance could be modeled with equation Y 2 = X X X Y 1. Goverments policy variables, human resources quality and empowerement gave significant positive influence toward agroindustry bussiness performance with t arithmetic 1.96 (α = 0.05, df= 99), meanwhile competitive market gave unsignificant positive influence.variables which influencing to agroindustry bussiness performancefor mostly is empowerement. Influence is unsignificant at competitive market can be offer for WFG in Bojonegoro s city to do developmental product with inovation so it can compete in competitive markets. Keywords : Agroindustry, Performance, WFG, Empowerment, PLS PENDAHULUAN Latar Belakang Indonesia merupakan negara agraris yang mata pencaharian mayoritas penduduknya di bidang pertanian. Sektor pertanian sebagai andalan perekonomian nasional, kondisi ini harus didukung dengan adanya keterkaitan antara sektor pertanian dengan sektor industri. Agroindustri dapat menjadi pintu masuk proses transformasi struktur ekonomi dari pertanian ke industri. Pengembangan agroindustri yang baik dapat meningkakan produktifitas hasil olahan pertanian sehingga dapat mendukung peningkatan jumlah industri dalam bidang agroindustri, peningkatan jumlah ekspor produk lokal, peningkatan jumlah penyerapan tenaga kerja. Salah satu faktor penggerak dalam pembangunan pertanian adalah sumber daya manusia (wanita tani). Menghasilkan produk agribisnis yang berdaya saing tinggi diperlukan tenaga kerja (SDM) yang memiliki pengetahuan dan keterampilan yang baik. Wanita sebagai salah satu sumber tenaga kerja dalam keluarga harus diberdayakan dalam rangka meningkatkan potensi dan kemampuannya. Kelompok Wanita Tani (KWT) merupakan salah satu wadah untuk memberdayakan wanita tani. KWT dimultifungsikan menjadi media pembelajaran anggota sekaligus proses tukar menukar informasi,

2 pengetahuan dan sikap. KWT merupakan suatu bentuk kelembagaan petani yang para anggotanya terdiri dari para wanita-wanita yang terlibat dalam kegiatan pertanian, khususnya dalam hal ini berperan dalam usaha produktif hasil pertanian (Yaningwati, 2007). Sumberdaya wanita tani merupakan salah satu potensi yang besar dalam menyumbang tenaga kerja pada kegiatan produksi. Wanita tani memegang peranan penting dalam keterlibatannya pada kegiatan agroindustri, sehingga perlu diberdayakan secara optimal. dilakukan untuk meningkatkan kemampuan dan memperluas akses terhadap suatu kondisi, hal tersebut untuk mendorong kemandirian yang berkelanjutan (Elizabeth, 2007). Berdasarkan latar belakang tersebut, maka dari itu perlu diketahui variabel-variabel yang berpengaruh terhadap kinerja kelompok wanita tani di sektor agroindustri. Hasilnya kemudian akan digunakan untuk perbaikan yang tepat untuk pemberdayaannya sehingga dapat meningkatkan kinerja KWT yang akan berimplikasi pada pendapatan dan kesejahteraan rumah tangga wanita tani. BAHAN DAN METODE Penelitian ini dilaksanakan mulai bulan Februari 2015 hingga April 2015 di Usaha Agroindustri yang Dikelola Kelompok Wanita Tani (KWT) di Kabupaten Bojonegroro. Pengolahan data dilakukan di Laboratorium Manajemen Agroindustri, Jurusan Teknologi Induatri Pertanian, Universitas Brawijaya Malang. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah kuesioner, wawancara, dokumentasi dan observasi. Populasi merupakan kumpulan dari keseluruhan pengukuran, objek, atau individu yang sedang diteliti (Sarwondo, 2010). Target populasi dalam penelitian ini adalah kelompok wanita tani (KWT) di Kabupaten Bojonegoro. Pada penelitian ini teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Jumlah sampel yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah 30 responden yaitu usaha agroindustri yang dikelola oleh KWT di Kabupaten Bojonegoro. Pada penelitian ini penyusunan kuesioner dilakukan dengan menggunakan skala Likert. Skala Likert yang akan dipergunakan berskor 1 sampai 5, dari yang tidak penting sampai terpenting (Wasis, 2006). Analisis Data Uji Instrumen Penelitian 1. Uji Validitas Suatu instrument dikatakan valid jika r hitung > r tabel (Gumilar, 2007). Uji validitas terhadap variabel dilakukan dengan menggunakan bantuan program SPSS 17.0 for windows. 2. Uji Reliabilitas Pengukuran reliabilitas terhadap variabel dilakukan dengan menggunakan teknik Cronbach Alpha. Kriteria yang digunakan untuk mengetahui reliabilitas adalah besarnya nilai Cronbach Alpha yang berkisar antara 0-1 (Jogiyanto, 2009). 3. Uji Linieritas Uji linieritas bertujuan untuk mengetahui apakah dua variabel mempunyai hubungan yang linier atau tidak secara signifikan (Jogiyanto, 2009). Pengolahan Data dengan Pendekatan Partial Least Square (PLS) Data yang telah diperoleh kemudian dianalisis dengan menggunakan pendekatan Partial Least Square (PLS). Pengujian model struktural dalam PLS dilakukan dengan bantuan software SmartPLS ver 2 for windows. Diagram jalur Pengaruh Pemerintah, Pasar Kompetitif dan Kualitas SDM terhadap dan Kinerja Agroindustri KWT disajikan pada Gambar 1. Hipotesis Penelitian Hipotesis pada penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. pemerintah (X 1) berpengaruh positif terhadap respon (Y 1) 2. Pasar Kompetitif (X 2) berpengaruh positif terhadap respon (Y 1) 3. Kualitas SDM (X 3) berpengaruh positif terhadap respon (Y 1) 4. pemerintah (X 1) berpengaruh positif terhadap respon 5. Pasar Kompetitif (X 2) berpengaruh positif terhadap respon 6. Kualitas SDM (X 3) berpengaruh positif terhadap respon 7. (Y 1) berpengaruh positif terhadap respon Gambar 1. Diagram Jalur Pengaruh Pemerintah, Pasar Kompetitif dan Kualitas SDM terhadap dan Kinerja Agroindustri.

3 HASIL DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Kelompok Wanita Tani (KWT) Berdasarkan data kuesioner dan wawancara dapat disimpulkan bahwa di Kabupaten Bojonegoro terdapat 18 KWT. KWT ini memiliki produk olahan pangan, pertanian, peternakan dan non pangan. Terdapat 78 % kelompok yang memiliki produk hortikultura, dalam hal ini mereka melakukan pemanfaatan tanaman pekarangan. Produk olahan pangan dikelola oleh 4 kelompok, diantaranya produk tortilla jagung, keripik pisang, keripik singkong, keripik talas, kerupuk puli, sari kedelai, minuman jamu, sirup markisa, kembang goyang, dan rengginang singkong. Produk olahan ini sudah banyak dikenali oleh masyarakat dan sudah didistribusikan ke berbagai daerah di Jawa Timur. Terdapat satu kelompok yang memproduksi produk olahan non pangan, dalam hal ini berupa kerajinan rotan seperti tas rotan, piring rotan, tempat parsel, tempat tisu. Kendala-kendala yang dialami oleh KWT di Bojonegoro diantaranya keterbatasan modal, selain itu cuaca yang buruk untuk perkembangan pertanian serta kurangnya promosi dan pemasaran sehingga produk yang dihasilkan tidak bisa berkembang dengan baik. Gambaran Umum Responden Hasil analisis data profil responden yang diperoleh oleh penulis yaitu mayoritas usia anggota KWT diantara tahun sebanyak 13 orang (43 %). Semua anggota KWT sudah menikah atau berkeluarga dan mayoritas memiliki dua orang anak sejumlah 17 orang (57 %). Tingkat pendidikan mayoritas anggota KWT adalah SMA sejumlah 18 orang (60%). Tingkat pendapatan responden mayoritas sebesar Rp /bulan sejumlah 9 orang (30%). Pengujian Instrumen Penelitian Uji Validitas Uji validitas dilakukan dengan tujuan untuk mengukur sahnya suatu kuesioner. Berdasarkan hasil uji diketahui bahwa nilai r hitung dari seluruh indikator > r tabel sebesar Hal ini berarti bahwa seluruh pertanyaan pada kuesioner mampu mengukur sesuatu yang diukur (valid). Uji Reliabilitas Hasil dari uji reliabilitas menggunakan program SPSS dilihat dari nilai Cronbach Alpha seluruhnya memiliki nilai > 0,6, sehingga instrument dalam penelitian ini dikatakan reliabel. Uji Linieritas Uji linieritas bertujuan untuk mengetahui apakah dua variabel mempunyai hubungan yang linier atau tidak secara signifikan. Berdasarkan hasil uji diketahui semua variabel independen dan variabel dependen mempunyai hubungan yang liniear, karena nilai signifikansi yang dihasilkan kurang dari Hasil Analisis Data dengan Metode PLS Hasil Konstruksi Diagram Jalur Hasil analisis pengaruh kebijakan pemerintah, pasar kompetitif, kualitas SDM dan pemberdayaan terhadap kinerja usaha agroindustri dapat dilihat pada diagram jalur pada Gambar 2. Gambar 2. Konstruksi Diagram Jalur Hasil Pemodelan PLS Hasil Pendugaan Parameter Berdasarkan diagram jalur, dapat dilakukan pendugaan parameter untuk melihat hubungan antara variabel laten dengan indikatornya. Adapun hasil dari analisis yang telah dilakukan dalam penelitian ini dapat dilihat pada Tabel 1. Tabel 1. Pendugaan Parameter Variabel Pemerintah (X 1) Pasar Kompetitif (X 2) Kualitas SDM (X 3) Pemberdaya an (Y 1) Kinerja Usaha (Y 2) Indikator Outer Loading t-hitung Nilai Ratarata Responden X X * X X X X * X X X * X X Y Y * Y Y Y Y * Y Y Berdasarkan Tabel 4 terkait hasil pendugaan parameter diketahui nilai loading factor dari masingmasing indikator adalah > 0.50, berarti indikator layak digunakan dalam penelitian. Seluruh indikator merupakan instrument pengukuran yang baik bagi

4 seluruh variabel yang digunakan dalam penelitian karena telah signifikan. Indikator dikatakan signifikan jika t hitung > t tabel (Esposito, 2010). Hasil Evaluasi Goodness of Fit Hasil Evaluasi Goodness of Fit Outer Model Evaluasi goodness of fit pada outer model dilakukan melalui convergent validity, discriminant validity, dan composite reliability sebagai berikut : a. Convergent Validity Convergent validity merupakan keandalan yang mempersoalkan kemampuan instrumen dalam mengukur variabel-variabel yang berkorelasi. Hasil uji diperoleh nilai factor loading > 0,6, sehingga konstruk pada penelitian ini sudah valid (Wiyono, 2011). b. Discriminant Validity Discriminant validity dalam model pengukuran reflektif indikator dinilai berdasarkan nilai dari factor loading dengan variabel laten harus lebih besar dibandingkan dengan korelasi terhadap variabel laten yang lain (Wiyono, 2011). Berdasarkan hasil pengujian nilai factor loading menunjukkan bahwa setiap indikator mampu menjelaskan variabel latennya masing-masing dan menunjukkan bahwa semua indikator adalah valid. c. Composite Reliability Composite reliability merupakan uji reliabilitas dalam PLS yang dimana menunjukkan akurasi, konsistensi dari ketepatan suatu alat ukur dalam melakukan pengukuran (Wiyono, 2011). Rule of thumb nilai cronbach s alpha dan composite reliability yang dapat diterima jika > 0.6 (Jogiyanto, 2009). Hasil uji composite reliability dapat dilihat pada Tabel 2, berdasarkan hasil dapat dinyatakan konstruk yang digunakan telah reliabel. Tabel 2. Hasil Pengujian Composite Reliability Variabel Cronbach c Composite alpha Reliability Pemerintah (X1) Pasar Kompetitif (X2) Kualitas SDM (X3) (Y1) (Y2) Hasil Evaluasi Goodness of Fit Inner Model Model struktural dalam PLS dievaluasi dengan menggunakan R 2 untuk setiap variabel laten dependen. Semakin tinggi nilai R 2 berarti semakin baik model prediksi dari model penelitian yang dilakukan (Yogiyanto, 2009). Menurut Ghozali (2011), suatu konstruk memiliki relevansi prediksi yang baik apabila memiliki nilai Q 2 > 0, sebaliknya model tidak memiliki prediktif relevan jika nilai Q 2 0. Hasil dari evaluasi goodness of fit inner model atau nilai R-Square dapat dilihat pada Tabel 3. Tabel 3. Nilai R-Square Variabel Pemerintah R Square Pasar Kompetitif Kualitas SDM Berdasarkan kedua nilai R-square tersebut dapat dimasukkan ke dalam persamaan Q 2 sebagai berikut : Q 2 = 1 ( ) ( ) = = 89.3 %. Hasil dari perhitungan tersebut diperoleh Q- square (Q 2 ) adalah 0.893, sehingga dapat dikatakan nilai Q 2 telah memenuhi syarat. Hal ini menunjukkan bahwa konstruk yang digunakan dalam penelitian memiliki relevansi prediksi baik dan layak digunakan dalam penelitian. Pengujian Hipotesis Pengujian hipotesis dilakukan dengan metode resampling bootstrap yang dikembangkan oleh Geisser dan Stone. Pengujian dilakukan dengan melihat t-hitung, apabila diperoleh t-hitung > 1,960 pada tingkat signifikansi 5% maka disimpulkan signifikan, dan sebaliknya (Ghozali, 2011). Hasil pengujian hipotesis disajikan pada Tabel 4. Berdasarkan Tabel 4 terkait dengan pengujian hipotesis diketahui bahwa hubungan antara kebijakan pemerintah, pasar kompetitif dan kualitas SDM terhadap pemberdayaan signifikan. Hubungan antara kebijakan pemerintah, kualiatas SDM, pemberdayaan terhadap kinerja usaha signifikan, sedangkan hubungan pasar kompetitif terhadap kinerja usaha tidak signifikan. Tabel 4. Hasil Pengujian Hipotesis Hipotesis Outer t- t- Keterangan Statistik Loading hitung tabel Signifikan Pemerintah -> Pasar Kompetitif Signifikan > Kualitas SDM-> Signifikan Signifikan Pemerintah-> Pasar Kompetitif- > Tidak Signifikan Kualitas SDM-> Signifikan -> Signifikan Konversi diagram jalur ke dalam persamaan matematis dimaksudkan untuk mengetahui kekuatan pengaruh antar konstruk yang menghasilkan model persamaan sebagai berikut : Y 2 = X X X Y 1 + ξ 1. Pengaruh Variabel Pemerintah terhadap variabel kebijakan pemerintah terhadap pemberdayaan kelompok wanita tani berpengaruh positif signifikan dengan nilai outer loading sebesar Keadaan ini menunjukkan bahwa perubahan pada kebijakan pemerintah berdampak positif pada

5 pemberdayaan. Indikator dalam kebijakan pemerintah meliputi pelatihan, bantuan modal dan bantuan mesin akan meningkatkan pemberdayaan KWT jika diterapkan dengan baik, sehingga dapat mensejahterakan masyarakat sekitar. Program kebijakan pemberdayaan masyarakat oleh pemerintah biasa dilakukan untuk kemajuan Kabupaten Bojonegoro. Namun hingga saat ini belum banyak tampak terjadi perubahan yang signifikan untuk masyarakat di Kabupaten Bojonegoro, keadaan itu dapat dilihat dari masih banyak KWT yang belum dapat mengembangkan usaha yang dijalankan sehingga masih diperlukan upaya yang lebih efektif untuk dapat memajukan dan meningkatkan derajat kehidupan masyarakat di Kabupaten Bojonegoro. Hal inilah yang membuat fungsi pemerintah dalam pemberdayaan masyarakatnya sangatlah penting. Bentuk pemberdayaan yang tepat dan efektif untuk masingmasing masyarakat tentu saja berbeda, dengan memperhatikan dari kultur budaya masyarakat setempat serta potensi kemampuan masyarakat dan potensi sumber daya yang ada di daerah tersebut (Ace, 2013). 2. Pengaruh Variabel Pasar Kompetitif terhadap variabel pasar kompetitif terhadap pemberdayaan kelompok wanita tani berpengaruh positif signifikan dengan nilai outer loading sebesar Kondisi ini menunjukkan adanya pengaruh gaya hidup, keadaan jumlah penduduk, banyaknya pesaing dan tingkat penghasilan masyarakat dapat mempengaruhi peningkatan pemberdayaan. usaha kecil sebagai penguatan ekonomi rakyat dapat dilakukan melalui peningkatan aspek pemodalan, kebebasan pasar dan penguasaan teknologi. Kondisi KWT di Kabupaten Bojonegoro masih dalam taraf perkembangan, sehingga usaha yang dilakukan masih dalam pengenalan pasar. Adanya pasar kompetitif mengakibatkan persaingan yang ketat antar pelaku usaha, sehingga membuat usaha KWT masih sulit untuk bersaing dengan produk yang sudah berkembang. Menurut Panjahitan (2013), pemberdayaan UMKM di tengah arus globalisasi dan tingginya persaingan membuat UMKM harus mampu mengadapai tantangan global. Persaingan yang kompetitif membuat pemberdayaan ini harus menentukan strategi tiju agar tetap dapat mempertahankan stabilitasnya. Kondisi pasar yang kompetitif ini mengharuskan KWT harus melakukan inovasi produk dan jasa, pengembangan sumber daya manusia dan teknologi, serta perluasan area pemasaran. ini menjadi wadah bagi KWT untuk tetap mengembangkan kualitas dari usahanya. 3. Pengaruh Variabel Kualitas SDM terhadap variabel Kualitas SDM terhadap pemberdayaan kelompok wanita tani berpengaruh positif signifikan dengan nilai outer loading sebesar Kondisi itu menunjukkan adanya pendidikan formal, ketrampilan, motivasi dan pengalaman bisnis akan mempengaruhi peningkatan keberhasilan pemberdayaan KWT. Sumberdaya Manusia (SDM) merupakan sumber keunggulan kompetitif yang potensial dalam suatu usaha, karena kompetensi yang dimilikinya berupa intelektualitas, sifat, keterampilan, karakter personal, serta proses intelektual dan kognitif tidak dapat ditiru oleh perusahaan lain. Keadaan tersebut menuntut pelaku usaha untuk melakukan pengembangan berkesinambungan terhadap kuantitas dan kualitas pengetahuan SDM (Widayanti, 2007). SDM sangat dibutuhkan dalam meningkatkan kualitas SDM sehingga dapat berperan aktif dalam suatu usaha. Adanya pemberdayaan ini akan memudahkan suatu usaha mampu bersaing dalam pasar kompetitif, karena sudah dilakukan bentuk pelatihan dalam segala aspek yang menunjang (Supriyanto, 2006). 4. Pengaruh Variabel Pemerintah terhadap variabel kebijakan pemerintah terhadap kinerja usaha KWT berpengaruh positif signifikan dengan nilai outer loading sebesar Kondisi ini menunjukkan adanya pelatihan, bantuan modal dan bantuan mesin dapat berpengaruh besar terhadap peningkatan kinerja usaha KWT. Adanya peran pemerintah sangat berpengaruh penting terhadap peningkatan kinerja usaha KWT. KWT sebagai penggerak perkembangan usaha agroindustri. Pengembangan usaha agroindustri yang dikelola KWT perlu mendapatkan dukungan sepenuhnya oleh pemerintah, khususnya pemerintah daerah setempat pengembangan agroindustri. Kondisi KWT di Kabupaten Bojonegoro masih membutuhkan bantuan dari pemerintah, kenyataannya sudah dilakukan akan tetapi masih sangat minim sekali sehingga usaha yang dilakukan tidak dapat berkembang secara berkelanjutan. Keadaan ini sangat membutuhkan perhatian dari pemerintah sehingga KWT dapat mengembangkan usahanya dengan baik dan lancar dan dapat mensejahterakan para anggota dan masyarakat sekitar. Menurut Fatih (2010), dukungan pemerintah bisa diperoleh secara langsung ataupun tidak langsung. Dukungan secara langsung biasaya melalui pemberian bantuan baik itu modal ataupun peralatan. Dukungan secara tidak langsung dapat berupa pelatihan, penyuluhan. Adanya dukungan pemerintah dapat membantu pengembangan agroindustri yang dijalankan, sehingga manfaatnya dapat dirasakan oleh masyarakat setempat.

6 5. Pengaruh Variabel Pasar Kompetitif terhadap variabel pasar kompetitif terhadap kelompok wanita tani berpengaruh positif tidak signifikan dengan nilai outer loading sebesar Kondisi ini menunjukkan adanya gaya hidup masyarakat, jumlah penduduk, jumlah pesaing dan tingkat penghasilan masyarakat berpengaruh pada peningkatan kinerja usaha tetapi tidak signifikan. Adanya persaingan pasar yang ketat akan menyulitkan suatu usaha dalam pemasaran produk yang akan mengakibatkan adanya penurunan kinerja usaha baik dari produksi ataupun tenaga kerja. Adanya pasar kompetitif sangat menyulitkan KWT di Kabupaten Bojonegoro untuk dapat bersaing dengan produk yang sudah dikenal dipasar. Perlu adanya pengembangan produk dengan berbagai inovasi sehingga produk bisa diterima di pasar. Menurut Maharani (2010), perkembangan agroindustri didukung dengan adanya kondisi pasar yang kompetitif. Kondisi itu dapat mengakibatkan adanya persaingan yang bagus sehingga meningkatkan inovasi produk yang lebih baik dalam meningkatkan kualitas agroindustri. Kenyataan lain yang terjadi pada usaha kecil khususnya dalam hal ini adalah KWT, sangat sulit sekali untuk bersaing pada pasar kompetitif karena produk masih baru dan belum dikenal masyarakat. Kondisi tersebut menjadi perhatian khusus untuk usaha kecil untuk lebih diarahkan pada pengembangan usahanya terlebih dahulu dengan menciptakan inovasi pada produk yang dikelola sehingga dengan keunggulan tersebut dapat mampu bersaing dan dapat menciptakan iklim usaha yang mampu memberikan peningkatan kemampuan dalam mengadopsi teknologi, meningkatkan profesionalisme usaha baik dari aspek manajemen usaha dan kemampuan mengantisipasi adanya peluang pasar. 6. Pengaruh Variabel Kualitas SDM terhadap variabel kualitas SDM terhadap kinerja usaha KWT berpengaruh positif signifikan dengan nilai outer loading sebesar Kondisi ini menunjukkan adanya pendidikan formal, ketrampilan, motivasi dan pengalaman kerja akan dapat memengaruhi peningkatan kinerja usaha KWT. Kualitas SDM sangat penting dalam suatu usaha, karena kemampuan SDM yang baik akan mampu meningkatkan produktifitas suatu usaha. Keadaan itu akan membuat suatu usaha dapat berkembang dengan pesat dalam meraih tujuan yang diinginkan. Menurut Indarwanta (2011), pemanfaatan sumber daya manusia untuk pengembangan agroindustri bertujuan untuk mengetahui karakteristik sumber daya manusia sebagai pendukung kegiatan agroindustri. Adanya SDM yang berkualitas dapat meningkatkan kinerja dari usaha agroindustri yang dikelola KWT di kabupaten Bojonegoro sehingga pengembangan usaha agroindustri dapat cepat tercapai. 7. Pengaruh Variabel terhadap variabel pemberdayaan KWT terhadap kinerja usaha KWT berpengaruh positif signifikan dengan nilai sebesar Kondisi ini menunjukkan adanya sikap disiplin dan tanggung jawab, partisipasi yang baik, usaha agroindustri dan akses sumberdaya dapat mempengaruhi peningkatan kinerja usaha KWT. KWT menjadi variabel mediasi untuk meningkatkan kinerja usaha agroindustri. KWT yang dilakukan dengan baik akan dapat menciptakan produktivitas usaha yang baik pula, sehingga kinerja usaha agroindustrinya dapat berjalan dengan efektif dan efisien. Menurut Supriyanto (2006), pemberdayaan dalam suatu usaha bertujuan untuk meningkatkan pendapatan masyarakat yang bergerak dalam kegiatan usaha ekonomi, terutama yang masih berstatus ekonomi miskin. Sasaran program pemberdayaan dalam suatu usaha adalah meningkatnya kapasitas usaha, meningkatnya ketrampilan pengelolaan usaha dan terselenggarannya kepastian, perlindungan, serta pembinaan usaha. KWT yang baik akan menciptakan serta meningkatkan kinerja usaha agroindustri sehingga akan tercipta masyarakat yang sejahtera khususnya di daerah Kabupaten Bojonegoro. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan 1. Variabel-variabel yang mempengaruhi kinerja usaha dapat dilihat pada model persamaan Y 2 (kinerja usaha agroindustri) = X 1 (kebijakan pemerintah) X 2 (pasar kompetitif) X 3 (kualitas SDM) Y 1 (pemberdayaan). 2. Variabel kebijakan pemerintah, kualitas SDM dan pemberdayaan memiliki pengaruh positif signifikan terhadap kinerja usaha dengan dengan t tabel (1.96) pada tingkat signifikansi 5%, sedangkan variabel pasar kompetitif memiliki pengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja usaha Saran Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa variabel pasar kompetitif berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja usaha agroindustri, maka variabel pasar kompetitif perlu menjadi bahan perhatian dari KWT ataupun peneliti selanjutnya. Adanya pasar kompetitif mengharuskan anggota KWT untuk lebih meningkatkan inovasi produk yang dikelola agar dapat tetap bisa bersaing dan memperoleh peluang pasar yang baik. DAFTAR PUSTAKA

7 Ace Lingga Sari Fungsi Pemerintah Daerah Dalam Masyarakat Di Kabupaten Lingga (Studi Pada Kelompok Usaha Bersama (Kube) Di Kecamatan Lingga). Jurnal Program Studi Ilmu Pemerintahan 1(1). Elizabeth, R Wanita Mendukung Strategi Gender Mainstreaming dalam Pembangunan Pertanian di Perdesaan. Forum Penelitian Agro Ekonomi 25(2). Keunggulan Kompetitif. Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan. Volume 7. Nomor 2. Hal : Wiyono, G Merancang Penelitian Bisnis dengan Alat Analisis SPSS 17.0 dan SmartPLS 2.0. UPP SIM YKPN. Yogyakarta. Yaniongwati, F SDM Perempuan pada Sektor Agribisnis. Jurnal Administrasi Bisnis 1(1). Esposito, V. Chin, W. Henseler, J. dan Wang, H Handbook of Partial Least Square. Springer Hieldelberg Dordrecht. London. Ghozali, I Structural Equation Modelling, Metode Alternatif dengan Partial Least Square Edisi 1. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang. Gumilar, I Metode Riset Untuk Bisnis & Manajemen. Utama. Bandung. Indarwanta, D dan Pujiastuti, E Kajian Potensi (Studi Kelayakan) Pengembangan Agroindustri di Desa Gondangan kecamatan Jogonalan Klaten. Jurnal Administrasi Bisnis 8(2). Jogiyanto dan Willy, A Konsep dan Aplikasi PLS (Patial Least Square) untuk Penelitian Empiris. BPFE. Yogyakarta. Maharani E. Edwin S dan Kusumawaty, Y Strategi Pengembangan Agroindustri Nata De Coco di Kabupaten Indragiri Hilir. Jurnal Ekonomi Agroindustri 1(1). Panjaitan Y. Nasution B dan Siregar, M Perlindungan Hukum Terhadap Usaha Mikro. Kecil Dan Menengah Dalam Pasar Bebas Asean-China Free Trade Area. Jurnal Hukum Ekonomi. Volume 2. Nomor 1. Sarwono, J Pintar menulis karya Ilmiah : Kunci Sukses dalam Menulis Ilmiah. Penerbit Andi. Yogyakarta. Supriyanto Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (Umkm) Sebagai Salah Satu Upaya Penanggulangan Kemiskinan. Jurnal Ekonomi dan Pendidikan 3(1). Wasis, S Pedoman Riset Praktis untuk Profesi Perawat. Buku Kedokteran EGC. Jakarta. Widayanti, E Perencanaan Sumberdaya Manusia Yang Efektif: Strategi Mencapai

Prosiding Seminar Agroindustri dan Lokakarya Nasional FKPT-TPI Program Studi TIP-UTM, 2-3 September 2015

Prosiding Seminar Agroindustri dan Lokakarya Nasional FKPT-TPI Program Studi TIP-UTM, 2-3 September 2015 Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Pemberdayaan dan Kebijakan Pemerintah Terhadap Kinerja Usaha Agroindustri yang Dikelola Kelompok Wanita Tani (KWT) (Studi Kasus Usaha Agroindustri Kelompok Wanita
