Referensi : Evaluasi Dana Perimbangan : Kontribusi Transfer pada Pendapatan Daerah dan Stimulasi terhadap PAD

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Referensi : Evaluasi Dana Perimbangan : Kontribusi Transfer pada Pendapatan Daerah dan Stimulasi terhadap PAD"

Transkripsi

1 Referensi : Evaluasi Dana Perimbangan : Kontribusi Transfer pada Pendapatan Daerah dan Stimulasi terhadap PAD Pendapatan Daerah Secara umum, pendapatan daerah terdiri dari tiga jenis yaitu pendapatan asli daerah (PAD), pendapatan transfer dan lain-lain pendapatan yang sah. Total pendapatan daerah sejak Tahun 27 sampai dengan Tahun 212 selalu mengalami peningkatan. Untuk pemerintah provinsi, total pendapatan meningkat dari sebesar Rp 6,9 triliun pada Tahun 27 meningkat menjadi Rp 118,6 triliun pada Tahun 211. Sementara itu, untuk pemerintah kabupaten/kota juga terjadi peningkatan yang signifikan dari Rp 213,72 triliun di Tahun 27 meningkat menjadi Rp 344,63 triliun di Tahun 211. Trilliun Rupiah Transfer ke Daerah Kabupaten/Kota Provinsi Sumber : DJPK Depkeu, 213 (diolah) G1 : Tren Pendapatan Daerah Kabupaten/Kota Provinsi Peningkatan yang signifikan pendapatan daerah dalam kurun sebagian besar merupakan proporsi peningkatan besaran pendanaan transfer ke daerah, termasuk dana perimbangan. Data menunjukan, tiap tahunnya terjadi peningkatan cukup signifikan dari dana transfer, seiring kenaikan pendapatan negara. Selama Tahun dana yang di transfer pemerintah pusat ke pemerintah kabupaten/kota meningkat hingga 59,7% sedangkan transfer ke pemerintah provinsi meningkat hingga 128 %. 1

2 G2. Dana Transfer Provinsi dan Kabupaten / Kota Dana transfer terdiri dari Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus, Dana Bagi Hasil, Dana Otonomi khusus dan Dana Penyesuaian. Dari data sementaraa per Data per 12 Desember 212, dari 3 Kabupaten/Kota yang sudah menyerahkan data realisasi Triwulan III APBD Tahun Anggaran 212, komposisi dari dana Transfer Kabupaten/Kota didominasii oleh DAU dan DBH : 131,56,294 5,854,96 G3. Komposisi Transfer 21,137,818 23,667,614 Dana Bagi Hasil Pajak Dana Bagi Hasil SDA Dana alokasi umum Dana alokasi khusus Total Kab/Kota Provinsi 2

3 T5. Komposisi Pendapatan Transfer ( dalam jutaan Rupiah ) A. Transfer Pemerintah Pusat Dana Bagi Hasil Pajak Dana Bagi Hasil Bukan Pajak (SDA) Dana alokasi umum Dana alokasi khusus B. Transfer Pemerintah Pusat Lainnya Dana Otonomi Khusus Dana Penyesuaian C. Transfer Pemerintah Provinsi Pendapatan Bagi Hasil Pajak Pendapatan Bagi Hasil Lainnya Hingga tahun 212, DAU masih menjadi kontributor terbesar dari transfer pusat khususnya pada daerah kabupaten/kota. Pada APBN tahun 212 Porsi DAU terhadap seluruh dana yang ditransfer ke kabupaten/kota mencapai 72,3% Selama ini transfer pusat, termasuk didalamnya dana perimbangan merupakan sumber pendapatan daerah yang dominan dan penting bagi pemerintah daerah. Secara normatif, dana transfer ini diharapkan dapat memberikan efek stimulasi dalam upaya peningkatan PAD, sehingga ketergantungan daerah terhadap transfer dana dari pemerintah pusat dapat dikurangi. Kontribusi PAD pada Pendapatan Daerah Terdapat perbedaan struktur pendapatan pada kabupaten/kota dan provinsi, dimana secara umum pada kabupaten/kota dana transfer memberikan kontribusi paling besar, sedangkan untuk pemerintah provinsi komposisi dana transfer dan PAD hampir berimbang. 3

4 Tahun T1. Kontribusi PAD terhadap Pendapatan (%) Kab/Kota Provinsi 27 7,96 57, ,62 46, ,9 46, ,89 49, ,94 5,48 Sumber : Data Series Keuangan Daerah DJPK, 213 Pada daerah kabupaten/kota, pendapatan daerah didominasi oleh transfer dari pemerintah pusat, sedangkan porsi PAD sangat kecil dalam struktur pendapatan daerah ( secara makro hingga tahun 211 prosi PAD terhadap pendapatan daerah, tidak lebih dari 1 %). Sedangkan pada pemerintahan provinsi, porsi pendapatan daerah sudah berimbang antara yang berasal dari pendapatan asli daerah dan dana transfer pusat. Dari data sementara per Data per 12 Desember 212, dari 3 Kabupaten/Kota yang sudah menyerahkan data realisasi Triwulan III APBD Tahun Anggaran 212, secara makro didapatkan profil sebagai berikut : T2. Komposisi Pendapatan Daerah Keterangan Jumlah ( dalam Jutaan Rupiah) Pendapatan PAD Transfer Lain-lain Pendapatan yang sah Sumber : Data Series Keuangan Daerah DJPK, 213 4

5 G4 : Komposisi Pendapatan Daerah Lain-lain 1% Adapun Komposisi dari PAD Kabupaten/Kota masih didominasi Retribusi Daerah : Pendapatan Pajak daerah Transfer 8% Retribusi daerah PAD 19% T3. Komposisi PAD (dalam jutaan Rupiah) Hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan Lain-lain PAD yang sah oleh Pajak dan Jumlah Secara umum dari kondisi yang dijelaskan diatas, PAD meningkat dari tahun ke tahun untuk pemerintahan kabupaten/kota maupun provinsi. Namun, jika dilihat dari kontribusinya terhadap total pendapatan daerah maka dalam kurun waktu kontribusi PAD cenderung tidak meningkat signifikan. 5

6 G5. Kenaikan Prosentase Transfer dan PAD Provinsi G6. Kenaikan Prosentase Transfer dan PAD Kabupaten Kota PAD Transfer Dari data-data tersebut, terlihat kenaikan PAD lebih rendah dibandingkan laju kenaikan pendapatan secara total. Di daerah kabupaten/kota, pada Tahun 212 kontribusi PAD terhadap Pendapatan daerah tidak mengalami perkembangan signifikan, dilihat dari trend yang terjadi pada PAD Transfer 6

7 Dalam kurun waktu , terlihat bahwa ketergantungan pemerintah daerah akan transfer dari pemerintah pusat cukup tinggi. Di daerah kabupaten/kota, dana transfer mendominasi pendapatan daerah hingga lebih dari 9% sedangkan di daerah provinsi dominasinya dikisaran 51%-53%. Namun tingginya proporsi transfer daerah ini, ternyata tidak mampu membawa stimulasi bagi kenaikan PAD di daerah utamanya di kabupaten/kota. Kontribusi PAD terhadap Pendapatan daerah tidak mengalami perkembangan signifikan dan senderung stagnan. Sumber Data : Data series DJPK Departemen Keuangan, 213. Monitoring APBD 212 DJPK Departemen Keuangan. Analis : Handriyanto Setiadi, SE, ME 7

MONITORING REALISASI APBD 2009

MONITORING REALISASI APBD 2009 MONITORING REALISASI APBD 2009 Triwulan III (s/d 30 September 2009) SUMMARY Realisasi kumulatif pendapatan daerah sampai dengan akhir triwulan III mencapai 73,38%, realisasi tertinggi adalah realisasi
