User Manual Hotel B2B Dikembangkan oleh :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "User Manual Hotel B2B Dikembangkan oleh :"

Transkripsi

1 User Manual Hotel B2B Dikembangkan oleh : Untuk : Head Office Sriwijaya Air - IT Division Jl. Marsekal Suryadarma No. 1 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang Distrik Cengkareng Telp: , Ext: systemsupport@sriwijayaair.co.id Version November 2017

2 Home Page Hotel Tab Hotel Gambar 1 : Merupakan tampilan Home page Eticket Untuk Flight Terdapat penambahan Tab pada Reservasi tiket dimana sebelumnya hanya terdapat penjualan tiket, Terdapat penambahan Tab Hotel dimana ketika melakukan Klik Pada Tab Hotel Terdapat tampilan "Home Page Hotel". Destination Check-In Date Night Check-Out Date Room Adult Kids Search Gambar 1.1 : Merupakan Tampilan Home Page Hotel

3 Pada Tampilan Home Page Hotel Terdapat Beberapa Kolom untuk melakukan pencarian Hotel adapun beberapa kolom tersebut yang harus diinput Sebagai Berikut : Destination : Berupa kolom pencarian Hotel bedasarkan Kota dan Hotel, Terdapat Auto Check ketika melakukan pencarian dengan melakukan penginputan 4 Karakter Auto Check Otomatis akan meberikan Informasi Hotel dan Kota sesuai dengan inputan tersebut. Check In date : Terdapat Inputan Tanggal untuk menentukan tanggal Check In yang diinginkan ketika melakukan pencarian hotel. Night : Terdapat Pilihan Jumlah List Malam yang diperlukan untuk melakukan pecarian hotel dalam menentukan berapa malam untuk Menginap. Check Out : Terdapat Inputan tanggal untuk menentukan Tanggal Check Out Yang diinginkan ketika melakukan pencarian Hotel / Check Out akan Otomatis ter-isi ketika melakukan Penginputan pada Jumlah Malam (Night) sesuai dengan yang dipilih. Room : Terdapat pilihan Jumlah List Room yang diperlukan untuk melakukan pencarian hotel Adult : Terdapat Pilihan Jumlah Adult yang dibutuhkan untuk melakukan pencarian hotel. Kids : Terdapat Pilihan Jumlah Kids yang dibutuhkan dalam melakukan pencarian Hotel. Search : Button ini berfungsi untuk melakukan Pencarian data hotel yang diinput bedasarkan Kolom diatas yang berhasil diinput. Auto Check Gambar 1.2 : Pencarian bedasarkan Destination (Auto Check) System

4 Ketika Melakukan Pencarian Hotel bedasarkan destinasi secara otomatis akan menampilkan informasi hotel yang mendekati dengan penginputan destinasi tersebut disarankan melakukan pemilihan pada auto check sesuai dengan hotel / Kota yang inginkan. Gambar 1.3 : Contoh Tampilan hasil penginputan Search Pada Tab Hotel Berikut adalah gambar yang ditampilkan usai melakukan penginputan Search pencarian hotel dimana terdapat penginputan Sebagai berikut pada tampilan gambar 1.3.

5 Popularity Rating Price A-Z Search Hotel Gambar 2 : Hasil Tampilan Search bedasarkan inputan pada Gambar 1.3 diatas Berikut hasil tampilan besarkan pencarian data hotel Kota "Semarang" Terdapat beberapa Hotel yang tampil. Dimana terdapat Fitur melakukan pencarian hotel lebih spesifik lagi sesuai dengan kebutuhan menginap. Adapun beberapa fitur pendukung dalam pencarian Sebagai berikut : Sort By A-Z : Fitur ini berfungsi untuk melakukan Sorting Nama Hotel bedasarkan Alphabetical A - Z / Sebalikanya Z -A Price Low - High : Fitur ini berfungsi untuk melakukan Sorting Hotel Bedasarkan harga terendah sampai tertinggi / Sebaliknya melakukan sorting hotel dari harga tertinggi sampai terendah. Rating : Fitur ini Berfungsi untuk melakukan pencarian hotel bedasarkan Rating Tertinggi sampai rating terendah / Sebaliknya melakukan sorting hotel terendah sampai tertinggi. Popularity : Fitur ini Berfungsi untuk melakukan pencarian hotel bedasarkan Popularity Tertinggi sampai rating terendah / Sebaliknya melakukan sorting hotel terendah sampai tertinggi.

6 Kids Adult Room Check Out Date Duration Check In Date Destination Search Gambar 2.1 : Filter Pencarian Ulang hotel "Modify Search" Fitur ini berfungsi untuk melakukan pencarian ulang Hotel bedasarkan Nama Hotel / Kota dimana jika ingin melakukan pencarian ulang pada hotel, Fitur ini Tidak berbeda dengan pencarian hotel pada Home Page Hotel.

7 Facilities Star Price Gambar 2.2 : Fitur Tambahan Untuk melakukan pencarian hotel Bedasarkan Skala Price, Star dan Fasilitas. Price : Berfungsi untuk melakukan Search Hotel bedasarkan harga Skala Price yang dinginkan dengan menentukan titik Harga terendah dan titik harga tertinggi. Star : Berfungsi untuk melakukan Seacrh Hotel pada list yang sudah tampil dengan mencari bedasarkan star yang dinginkan.

8 Facility : Berfungsi untuk melakukan pencarian hotel bedasarkan list fasilitas yang terdaftar pada fasilitas. View Hotel Hotel Name & Lokasi List Foto Hotel List Hotel

9 Gambar 3.3 : Tampilan hotel ketika melakukan Select pada List Hotel Pada Gambar 2.2 Ketika melakukan Klik Select pada list hotel terdapat tampilan Hotel dimana terdapat Informasi yang ditampilkan sebagai berikut : Hotel Name : (Citradream Semarang ) dengan Informasi rating & Lokasi List Foto : Terdapat Informasi Foto hotel Terdapat List Room : Dimana terdapat List room type yang berbeda dan harga yang berbeda dalam satu hotel. Description Hotel

10 Description Gambar : Description Hotel Terdapat Informasi mengenai Deskripsi dari hotel adapun dalam deskrispi terdapat informasi mengenai ( Property Location, Room, Amenities, Dinning, Business, Other Amenities, Check In Instruction, Know Before You, DLL) Facilities Hotel Facilities Gambar : Facilites Hotel Terdapat Informasi Fasilitas hotel adapun detail fasilitas hotel yang terdaftar sebagai berikut, (Service, Business Facility, Accsess Facility, Hotel Facility, Parking, Food Drink, Laundry & Internet Access). Setiap Hotel mempunyai perbedaan dalam facilities

11 Policy Hotel Policy Gambar : Policy Hotel Terdapat Beberapa Policy dalam hotel sebagai berikut (Hotel Facility, Bedding, Payment Banking, Pet, DLL). Setiap Hotel mempunyai perbedaan pada setiap Policy. Maps Maps Gambar : Maps Hotel Terdapat Informasi Lokasi Kordinat dalam peta / Maps dimana dapat membantu untuk mencari lokasi hotel tersebut secara akurat.

12 Detail Hotel Room Name Room Type Total Price Button Book Now Facility Gambar : Detail Hotel Terdapat Informasi Detail Room yang dipilih seperti : Nama Room : Superior Room Room Type : 1 Queen bed (Availability of the bed type can only be confirmed on check in). Informasi Fasilitas : Seperti Wifi DLL. Informasi Detail Total Price : (Package Price, Price "IDR", Informasi Price Room & Night Include Tax) Button Book Now : Berfungsi untuk melakukan Prosess Booking Pada Room. Facility Room : Terdapat Informasi mengenai fasilitas yang ada didalam room seperti (Air Conditioning, Room Facility, Internet Access, Television, Food Drink, Service & Bathing Facility) untuk informasi Facility Room Setiap Room Type dapat berbeda.

13 Cancelation Policies : Cancelation Policies Gambar : Cancelation Policies Pada Setiap room hotel terdapat informasi Cancelation Policies dimana setiap room memiliki informasi cancelation policies yang berbeda berikut detail cancelation room (Cancelation Policies This Rate is Non-Refundable and cannot be changed or cancelled. If you do choose to change or cancel this booking you will not be refunded any of the payment). Price Detail Price Detail Gambar : Price Detail Pada gambar tersebut terdapat informasi mengenai detail harga per room dalam satu malam dan terdapat informasi detail harga seperti (Harga Per malam, Tax And Service Fee, Total & Agent Commission)

14 Reservation Hotel Inputan Guest Inputan Contact Information Term And Condition Button Book Gambar 4 : Tampilan Reservasi Hotel B2A Pada Tampilan Reservasi terdapat beberapa inputan "Guest" dan Contact Information yang harus diisi seperti : Title (Guest) : Terdapat Pilihan List "Mr, Mrs & Ms" First Name (Guest) : Berupa Inputan Nama Guest

15 Last Name (Guest) : Berupa Inputan Nama Guest Same As Contact (Guest) : Radio Button Bila diklik pada check box Secara otomatis Akan MengCopy data First Name dan Last Name (Guest) ke First Name dan Last Name (Contact Information). First Name (Contact Information) : Berupa Inputan Nama Contact Information Last Name (Contact Information) : Berupa Inputan Nama Contact Information Address (Contact Information) : Berupa Inputan dengan menggunakan Format Phone Number (Contact Information) : Berupa Inputan untuk Telepon no. Term and Condition : Berupa pilihan untuk menyetujuin Syarat dan ketentuan dalam melakukan Booking Hotel. Jika Setuju Klik Pada Check Box untuk melanjutkan Prosess. Button Book : Berfungsi melakukan proses Booking atas apa yang sudah diinput pada menu reservasi seperti Inputan Guest (Title, First Name, Last Name) Contact Information (First Name, Last Name, Address dan Phone Number)

16 Gambar 4.1 : Berikut Tampilan Setelah melakukan Booking Dengan Status Hold Berikut Hasil proses Book system otomatis akan mengeluarkan Booking Code Dengan Status Hold dimana Kode booking Hotel tersebut terdiri dari 7 digit dengan Kombinasi Huruf dan Angka dimana awalan untuk kode booking Hotel diawali dengan Huruf "H". Berikut Informasi yang ditampilkan pada Kode booking dengan status hold : Booking Information : 1. Booking Code : Terbentuk ketika melakukan proses Booking 2. Time Limit : Terbentuk ketika berhasil melakukan proses booking dengan status hold. Time Limit adalah batasan waktu Kode booking dengan status hold sampai menuju pembayaran. Jika kode booking dengan status Hold melewati batasan waktu Time limit secara otomatis akan tercancel oleh time limit 3. Booking Status : Terdapat Beberapa informasi untuk status Kode booking diantaranya (Hold, Issued & Cancelled) Dimana Hold Untuk kode booking yang belum melakukan proses pembayaran, Confirm Untuk kode booking yang telah melakukan proses pembayaran dan Cancelled Kode booking yang otomatis tercancel oleh time limit. 4. Booking Date : Merupakan Informasi Tanggal dan Jam ketika melakukan proses Booking Hotel. Contact Information : 1. First Name : Merupakan informasi Nama Depan Pemesan yang memesan hotel 2. Last Name : Merupakan informasi Nama Belakang Pemesan yang memesan hotel 3. Address : Merupakan informasi Address Pemesan yang memesan hotel 4. Phone Number : Merupakan informasi Phone Number Pemesan yang memesan hotel

17 Cancelation Policy : Merupakan Informasi Cancelation Policy pada room yang telah di booking Guest : Berupa Informasi Nama Tamu yang menginap. Issued Hotel (B2B) Tombol Issued hanya ada pada agent b2b Gambar 6 : Issued Hotel B2B Pada gambar tersebut menjelaskan untuk melakukan Proses Issued Hotel/ Payment hotel untuk b2b bisa langsung dilakukan dengan mengklik Tombol Issued, Dimana tombol issued akan keluar secara otomatis pada reservasi B2B Lain dengan B2A yang tampil pada reservasi hanya Tombol Book. Ketika agent melakukan Issued Secara otomastis akan mengurangi Jumlah deposit saldo agent. Gambar 6.1 : Account Statement Agent

18 Pada gambar tersebut terdapat informasi yang diberikan ketika Agent berhasil melakukan Issued Secara otomatis akan terpotong saldo dan terdapat Informasi Detail pemotongan pada Account Statement Dimana terjadi pendebetan pada harga hotel yang ditentukan dan pengembalian saldo bedasarkan komisi yang didapat oleh agent tersebut setelah melakukan Issued hotel. Manage My Booking Gambar 7 : Menu MMB(Manage My Booking) Hotel Pada menu tersebut berfungsi untuk menampilkan informasi yang dibutuhkan pada kode booking yang telah berhasil diissued dengan menginput Kode booking Hotel yang ingin ditampilkan.

19 Gambar 7.1 : Kode Booking dengan Status Confirm Informasi yang ditampilkan pada kode booking dengan status Confirm hampir sama dengan tampilan pada kode booking dengan status hold dimana yang membedakan Seperti ( Voucher No, Itenerary ID, Issued Date, Issued By dan Status Confirm) dan Untuk kode booking yang sudah melakukan pembayaran atau Status Confirm akan Terdapat Button Print Voucher.

20 Gambar 7.2 : Voucher Hotel

Manual Guide - VAN voltras agent network. Respon ketika memasukkan user name atau password yang salah ketika log in. B. Menu Home.

Manual Guide - VAN voltras agent network. Respon ketika memasukkan user name atau password yang salah ketika log in. B. Menu Home. Respon ketika memasukkan user name atau password yang salah ketika log in B. Menu Home Page 4 Tampilan menu fungsi, tampilan tersebut tergantung dari otoritas user 1. Fungsi search Availablity Fungsi search
