Berikut adalah prosedur / langkah-langkah dalam menjalankan program aplikasi kami :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Berikut adalah prosedur / langkah-langkah dalam menjalankan program aplikasi kami :"

Transkripsi

1 Berikut adalah prosedur / langkah-langkah dalam menjalankan program aplikasi kami : Halaman Login Tampilan Layar Login Pada saat pertama kali memasuki website tampilan memunculkan form untuk meminta username dan password para user, maka user harus melakukan login terlebih dahulu. Diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul apabila user melakukan login. Halaman Owner Tampilan Layar Utama Owner

2 Tampilan layar diatas merupakan layar utama apabila login sebagai owner. Menu-menu yang terdapat pada tampilan layar utama adalah Employee, Machine, Customer, Order, dan Warehouse.Di sebelah kanan atas terdapattombol menu Log Out, apabila tombol ini diklik maka tampilan layar akan kembali ke halaman Login. Halaman Menu Employee Untuk Owner Tampilan Layar Menu Employee Berikut merupakan tampilan layar yang akan muncul apabila owner memilih menu Employee. Di sebelah kiri atas terdapat tombol +Add Employee, artinya owner dapat melakukan penambahan data employee. Di tampilan layar ini owner dapat melihat daftar-daftar pegawai yang bekerja di perusahaannya. Pada gambar yang ada, setiap gambar terdapat tombol yang dapat diklik menuju keterangan detail employee tersebut. Tampilan Layar +Add Employee

3 Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol +Add Employee pada tampilan layar menu Employee. Owner dapat memasukkan data seperti Name, Username, Password, Confirm Password, Status, Address, , Phone, Gender, Profile Picture, Machine, dan Salary mengenai employee baru yang akan owner tambahkan. Tampilan Layar ViewEmployee Tampilan layar view pada menuemployeeakan muncul apabila Nama dan gambar employee di menu Employee diklik. Disini owner dapat melakukan edit dan delete terhadap employee juga dapat melihat datadari employee tersebut. Tampilan Layar Edit Employee

4 Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol edit pada menu Employee. Owner dapat melakukan edit terhadap Name, Username,Password, Confirm Password, Status, Address, , Phone, Gender, Profile Picture, Machine, dan Salaryemployeetersebut. Tampilan Layar Search Employee Sebelum Apabila owner hanya ingin memunculkan gambar dari nama employee yang ingin dicari, maka owner dapat mengisi inputbox search disebelah kanan atas dengan nama employee yang ingin dicari, kemudian menekan tombol Search. Tampilan Layar Search Employee Sesudah Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah owner melakukan search terhadap nama employee yang ingin dicari.

5 Halaman Menu Machine Untuk Owner Tampilan Layar Menu Machine Di menu Machine ini, owner dapat melihat seluruh data dari machine yang di miliki oleh perusahaan. Di sebelah kiri atas terdapat tombol untuk melakukan +Add Machine, artinya owner dapat melakukan penambahan data machine. Pada bagian bawah dari isi keterangan gambar terdapat tombol Delete, artinya owner dapat melakukan delete terhadap machineyang dipilih. Tampilan Layar Add Machine Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol +Add Machine pada tampilan layar menu Machine. Owner dapat memasukkan Name, Type, dan Image untuk data machine.

6 Tampilan Layar Search Machine Sebelum Apabila Owner hanya ingin memunculkan table dari namamachine yang ingin dicari, maka owner dapat mengisi input box di sebelah kanan atas dengan namamachine yang ingin dicari, kemudian menekan tombol Search. Tampilan Layar Search Machine Sesudah Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah owner melakukan search terhadap nama machineyang ingin dicari.

7 Halaman Menu Customer Untuk Owner Tampilan Layar Menu Customer Di menu Customer ini, di sebelah kiri atas terdapat tombol untuk melakukan +Add Customer, artinya owner dapat melakukan penambahan data customer.pada bagian bawah dari isi keterangan customer terdapat tombol Edit dan Delete, artinya owner dapat melakukan edit dan delete terhadap customer yang dipilih. Tampilan Layar Add Customer Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol +Add Customer pada tampilan layar menu customer. Owner dapat memasukkan Name, Address, dan Phone.

8 Tampilan layar Edit Customer Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol edit pada keterangan customer dari menu Customer. Owner dapat melakukan edit terhadap Name, Address, dan Phonecustomer. Tampilan Layar Search Customer Sebelum

9 Apabila owner hanya ingin memunculkan keterangan dari customer yang ingin dicari, maka owner dapat mengisi input box disebelah kanan atas dengan nama customer yang ingin dicari, kemudian menekan tombol Search. Tampilan Layar Search Customer Sesudah Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah owner melakukan search terhadap nama customer yang ingin dicari. Halaman Menu Order Untuk Owner Tampilan Layar Menu Order

10 Di menu Order, di sebelah kiri atas terdapat tombol untuk melakukan +Add Order, artinya owner dapat melakukan penambahan data order. Pada bagian sebelah kiri dari isi tabel terdapat tombol Edit Item, artinya owner dapat melakukan edit terhadap item yang dipilih. Dan juga pada bagian kanan dari isi tabel terdapat tombol Create dan View, artinya owner dapat membuat atau create delivery order dan invoice date yang ingin dibuat, sedangkan view berguna untuk melihat keterangan lengkapnya. Tampilan Layar Add Order Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol +Add Order pada tampilan layar menu Order. Owner dapat memasukkan No.Purchase Order, Customer Name, dan Date In. Tampilan Layar Add Order bagian Customer Name

11 Tampilan layar diatas menunjukkan di bagian CustomerName dapat di pilih customer mana yang sedang memesan (melakukan transaksi), seperti yang sudah diinput sebelumnya di menu Customer. Tampilan Layar Edit Item Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol Edit Item pada tabel dari menu Order. Owner dapat melakukan penambahan item dalam transaksi tersebut dan juga akan menampilkan item yang ada dalam transaksi sebelumnya. Tampilan Layar Add Item Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol +Add Item pada tampilan layar menu Order. Owner dapat memasukkan

12 No.PurchaseOrder, Customer Name, ItemName,Quantity, dan Warehouse.Warehouse dapat di pilih berdasarkan nama warehouse yang di punyai perusahaan. Setelah semua data di kirim terdapat pilihan apakah owner akan menginput kembali atau akan mengakhiri pengisian item pada order tersebut. Tampilan Layar Create Invoice Date Sebelum Tampilan layar diatas muncul apabila owner belum meng-klik tombol Create pada tabel Invoice Date. Tampilan Layar Create Invoice Date Sesudah

13 Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol Create pada tabel Invoice Date pada tampilan layar menu Order. Jika tombol Create diklik maka otomatis akan mencetak tanggal dimana dia meng-klik tombol tersebut. Tampilan Layar Create Delivery Order Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol Create pada tabel Delivery Order pada tampilan layar menu Order. Owner dapat memasukkan Employee Sender dan Delivery Date dari order yang mau dikirim. Data dari Employee Sender di dapat dari data employee yang bekerja pada perusahaan. Tampilan Layar View Delivery Order

14 Tampilan layar diatas akan muncul apabila owner memilih tombol View pada tabel Delivery Order pada tampilan layar menu Order. Owner dapat melihat No.Purchase Order, CustomerName, Delivery Date, dan Employee Sender dari Order tersebut yang sudah dibuat sebelumnya. Tampilan Layar Search Order Sebelum Apabila owner hanya ingin memunculkan keterangan dari order yang ingin dicari, maka owner dapat mengisi input box disebelah kanan atas dengan nama customeryang ingin dicari, kemudian menekan tombol Search. Tampilan Layar Search Order Sesudah Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah owner melakukan search terhadap nama customer yang ingin dicari.

15 Halaman Menu Warehouse Untuk Owner Gambar 4.32 Tampilan Layar Menu Warehouse Di Menu Warehouse ini terdapat warehouse name dan +Add New Warehouse. Di bagian Warehouse Name kita bisa melihat daftar namawarehouseapa saja yang sudah dimasukkan dan barang apa saja yang ada di dalam warehouse tersebut. Dan juga di bagian +Add New Warehouse owner dapat menambahkan warehouse baru yang ingin dimasukkan. Tampilan Layar Add New Warehouse Apabila owner ingin memasukkan nama warehouse yang baru maka employee tinggal menginput nama warehouse baru apa yang ingin dimasukkan.

16 Tampilan Layar Warehouse Name Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah owner melakukan pemilihan terhadap warehouse name yang sudah dibuat. Di dalam Warehouse Name tersebut sudah terdapat beberapa item yang sudah dimasukkan di menu Order sebelumnya dan owner dapat melihatnya kembali serta item tersebut disimpan dalam warehouse mana. Halaman Employee Tampilan Layar Utama Employee Tampilan layar diatas merupakan layar utama apabila login sebagai employee. Layar akan memperlihatkan data dari employee yang melakukan

17 login. Menu-menu yang terdapat pada tampilan layar utama adalah Profile, Machine, Order, dan Warehouse.Di sebelah kanan atas terdapat tombol menu Log Out, apabila tombol ini diklik maka tampilan layar akan kembali ke halaman Login. Halaman Menu Profile Untuk Employee Tampilan Edit Employee Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol edit dari menu Profile. Employee dapat melakukan edit terhadap Name, Username, Password, Confirm Password, Address, , Phone, Gender, Profile Picture dan Machine. Halaman Menu Machine Untuk Employee Tampilan Layar Menu Machine

18 Di menu Machine ini, employee dapat melihat seluruh data dari machine yang di miliki oleh perusahaan. Di sebelah kiri atas terdapat tombol untuk melakukan +Add Machine, artinya employee dapat melakukan penambahan data machine. Pada bagian bawah dari isi keterangan gambar terdapat tombol Delete, artinya owner dapat melakukan delete terhadap machineyang dipilih. Tampilan Layar Add Machine Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol +Add Machine pada tampilan layar menu Machine. Employee dapat memasukkan Name, Type, dan Image untuk data machine Tampilan Layar Search Machine Sebelum

19 Apabila Employee hanya ingin memunculkan table dari namamachine yang ingin dicari, maka employee dapat mengisi input box di sebelah kanan atas dengan namamachine yang ingin dicari, kemudian menekan tombol Search. Tampilan Layar Search Machine Sesudah Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah employee melakukan search terhadap nama machineyang ingin dicari. Halaman Menu Order Untuk Employee Tampilan Layar Menu Order

20 Di menu Order, di sebelah kiri atas terdapat tombol untuk melakukan +Add Order, artinya employee dapat melakukan penambahan data order. Pada bagian sebelah kiri dari isi tabel terdapat tombol Edit Item, artinya employee dapat melakukan edit terhadap item yang dipilih. Dan juga pada bagian kanan dari isi tabel terdapat tombol Create dan View, artinya employeedapat membuat atau create delivery order dan invoice date yang ingin dibuat, sedangkan view berguna untuk melihat keterangan lengkapnya. Tampilan Layar Add Order Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol +Add Order pada tampilan layar menu Order. Employee dapat memasukkan No.Purchase Order, Customer Name, dan Date In. Tampilan Layar Edit Item

21 Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol edit item pada tabel dari menu Order. Employee dapat melakukan penambahan item dalam transaksi tersebut dan juga akan menampilkan item yang ada dalam transaksi sebelumnya. Tampilan Layar Add Item Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol +Add Item pada tampilan layar menu Order. Employee dapat memasukkan No.PurchaseOrder, Customer Name, ItemName,Quantity, dan Warehouse.Warehouse dapat di pilih berdasarkan nama warehouse yang di punyai perusahaan. Setelah semua data di kirim terdapat pilihan apakah employee akan menginput kembali atau akan mengakhiri pengisian item pada order tersebut. Tampilan Layar Create Invoice Date Sebelum

22 Tampilan layar diatas muncul apabila employee belum meng-klik tombol Create pada tabel Invoice Date. Tampilan Layar Create Invoice Date Sesudah Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol Create pada tabel Invoice Date pada tampilan layar menu Order. Jika tombol Create diklik makan otomatis akan mencetak tanggal dimana dia meng-klik tombol tersebut. Tampilan Layar Create Delivery Order Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol Create pada tabel Delivery Order pada tampilan layar menu Order. Employee dapat

23 memasukkan Employee Sender dan Delivery Date dari order yang mau dikirim. Data dari Employee Sender di dapat dari data employee yang bekerja pada perusahaan. Tampilan Layar View Delivery Order Tampilan layar diatas akan muncul apabila employee memilih tombol View pada tabel Delivery Order pada tampilan layar menu Order. Employee dapat melihat No.Purchase Order, CustomerName, Delivery Date, dan Employee Sender dari Order tersebut yang sudah dibuat sebelumnya. Tampilan Layar Search Order Sebelum

24 Apabila employee hanya ingin memunculkan keterangan dari order yang ingin dicari, maka employee dapat mengisi input box disebelah kanan atas dengan nama customer yang ingin dicari, kemudian menekan tombol Search. Tampilan Layar Search Order Sesudah Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah employee melakukan search terhadap nama customer yang ingin dicari. Menu Warehouse Untuk Employee Tampilan Layar Menu Warehouse Di Menu Warehouse ini terdapat warehouse name dan +Add New Warehouse. Di bagian Warehouse Name kita bisa melihat daftar namawarehouseapa saja yang sudah dimasukkan dan barang apa saja yang

25 ada di dalam warehousetersebut. Dan juga di bagian +Add New Warehouse employee dapat menambahkan warehouse baru yang ingin dimasukkan. Tampilan Layar Add New Warehouse Apabila employee ingin memasukkan namawarehouse yang baru maka employee tinggal menginput namawarehouse baru apa yang ingin dimasukkan. Tampilan Layar Warehouse Name Tampilan layar diatas merupakan tampilan layar yang akan muncul setelah employee melakukan pemilihan terhadap warehouse name yang sudah dibuat. Di dalam Warehouse Name tersebut sudah terdapat beberapa item yang sudah dimasukkan di menu Order sebelumnya dan owner dapat melihatnya kembali serta item tersebut disimpan dalam warehouse mana.

BAB IV PERANCANGAN LAYAR ANTAR MUKA

BAB IV PERANCANGAN LAYAR ANTAR MUKA BAB IV PERANCANGAN LAYAR ANTAR MUKA Pada bab ini akan dijelaskan tentang rancangan layar sistem yang akan dibangun. Berikut ini adalah rancangan layar dari form form yang ada pada sistem ini. 4.1 Rancangan
