BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. membuat protein, dan mengatur sensitivitas tubuh terhadap hormon

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. membuat protein, dan mengatur sensitivitas tubuh terhadap hormon"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Tiroid merupakan salah satu kelenjar endokrin pada tubuh manusia yang terletak di bagian depan leher. Kelenjar tiroid menghasilkan hormon tiroksin dan triodotironin yang berfungsi untuk mengatur kecepatan metabolisme, membuat protein, dan mengatur sensitivitas tubuh terhadap hormon lainnya(ganong, 2008). Pada kelenjar tiroid sering ditemukan nodul yang secara klinis tidak dikeluhkan oleh pasien atau ditemukan secara insidental selama pemeriksaan fisik dan pemeriksaaan radiologi seperti ultrasonografi (USG) dan CT-Scan leher (Ross, 2016). Nodul tiroid banyak ditemukan pada populasi umum, dan deteksi semakin meningkat dengan penggunaan USG secara luas. Penelitian epidemiologi memperkirakan sekitar 4%-7% orang dewasa di negara Amerika ditemukan nodul tiroid pada palpasi, dengan wanita lebih banyak daripada laki-laki (Solbiati et al., 2011). Prevalensi nodul tiroid bervariasi dari 19% sampai 67%, dan meningkat dengan usia sekitar 50% populasi lebih tua dari 40 tahun (Remonti et al., 2015). Nodul tiroid dapat bermanifestasi sebagai tumor jinak dan tumor ganas tiroid (kanker tiroid), sebagian besar nodul tiroid sering bermanifestasi sebagai tumor jinak sedangkan kanker tiroid sangat jarang, kurang lebih 1% dari seluruh kejadian kanker (Solbiati et al., 2011). Berdasarkan American Cancer Society (2015) memperkirakan terdapat kasus baru kanker tiroid pada tahun 2016, pada wanita dan pada laki-laki sedangkan International Agency for

2 2 Research on Cancer (IARC) tahun 2012 diketahui bahwa persentase kasus baru kanker tiroid berada pada urutan ketujuh dan lebih banyak wanita daripada lakilaki. Data RS Kanker Dharmais tahun didapatkan jumlah kasus baru kanker tiroid mengalami peningkatan dari 85 kasus pada tahun 2010 menjadi 147 kasus baru tahun 2013 (Pusdatin Kemenkes RI, 2015). Kanker tiroid terbagi menjadi beberapa tipe antara lain tipe papiler, folikular, Hurtle sel, anaplastik dan medular. Tipe kanker tiroid yang paling sering adalah kanker tiroid papiler, yaitu sekitar 75% dari seluruh jumlah kanker tiroid (Pasaribu, 2006; Li et al., 2010). Kanker tiroid papiler berkembang dan tumbuh sangat lambat dan selalu berkembang hanya pada satu lobus kelenjar tiroid, walaupun tumbuh lambat tetapi kanker tiroid papiler sering menyebar ke limfonodi leher (American Cancer Society, 2015). Ultrasonografi (USG) merupakan modalitas yang akurat, non-invasif dan murah dalam mendeteksi tumor ganas tiroid. Beberapa parameter USG yang dihubungkan dengan resiko keganasan antara lain, mikrokalsifikasi, hipoekogenitas, tidak adanya halo sign, peningkatan vaskularisasi intranodul, dan batas lesi yang ireguler (Li et al., 2010; Remonti et al., 2015). Akan tetapi membedakan antara kanker tiroid papiler dengan nodul jinak tiroid merupakan suatu tantangan karena kadang terdapat tumpang tindih yang signifikan pada klinis dan gambaran USG, pada kasus tertentu USG memiliki nilai negatif palsu atau positif palsu kanker tiroid papiler (Li et al., 2010). Selain itu, terdapat variasi interpretasi antara dokter radiologi karena USG tiroid sangat subjektif dan

3 3 operator dependent dalam menentukan lesi-lesi di kelenjar tiroid (Choi et al., 2010). Pemeriksaan histopatologi merupakan pemeriksaan rutin dalam kasus kanker tiroid terutama kanker tiroid papiler, penanganan pasien dengan klinis teraba nodul tiroid selalu dilakukan fine-needle aspiration biopsy (FNAB) dan jika nodul tidak teraba maka dilakukan FNAB dengan panduan USG sehingga konsekuensinya sebagian besar pasien dirujuk untuk FNAB dengan tidak atau memakai panduan USG. Oleh karena itu, spesialis radiologi diharapkan mengetahui gambaran USG yang khas pada kanker tiroid papilar sehingga dapat membantu penegakan diagnosis yang tepat dan cepat serta dapat dijadikan standar operasional pelayanan pada fasilitas kesehatan yang belum memiliki fasilitas histopatologi. B. Perumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang tersebut diatas, dapat diperoleh perumusan masalah sebagai berikut : 1. Kanker tiroid merupakan masalah kesehatan yang setiap tahun mengalami peningkatan kasus baru baik di dunia maupun Indonesia dan kanker tiroid tipe papiler adalah jenis kanker tiroid yang paling sering diantara kanker tiroid lainnya. 2. Pemeriksaan USG tiroid hampir dapat membedakan kanker tiroid secara umum tetapi terdapat kesulitan membedakan kanker tiroid tipe

4 4 papiler dengan kanker tiroid non-papiler karena memiliki gambaran USG yang tumpang tindih 3. Pemeriksaan histopatologi merupakan pemeriksaan yang dapat membantu membedakan jenis kanker tiroid, tetapi tidak semua fasilitas kesehatan memiliki pemeriksaan ini terutama fasilitas kesehatan di daerah. C. Pertanyaan Penelitian Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan, maka pertanyaan dalam penelitian ini adalah apakah terdapat hubungan fitur USG tiroid berupa komposisi, margin, ekogenitas, kalsifikasi, bentuk, halo sign, dan vaskularisasi dengan histopatologi kanker tiroid papiler dan non-papiler? serta Apakah fitur USG tiroid berupa komposisi, margin, ekogenitas, kalsifikasi, bentuk, halo sign, dan vaskularisasi dapat membedakan antara kanker tiroid papiler dan non-papiler? D. Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan fitur USG tiroid berupa komposisi, margin, ekogenitas, kalsifikasi, bentuk, halo sign, dan vaskularisasi dengan histopatologi kanker tiroid papiler dan non-papiler serta membedakan fitur USG antara kanker tiroid papiler dan non-papiler.

5 5 E. Keaslian Penelitian Dari penelusuran kepustakaan yang peneliti lakukan, di Instalasi Radiologi RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta belum ditemukan penelitian yang sama dengan penelitian ini. Terdapat sejumlah penelitian yang berkaitan dengan gambaran USG pada kanker tiroid tipe papiler, penelitian-penelitian tersebut berbeda dengan penelitian yang diusulkan penulis. Beberapa penelitian tersebut menjadi acuan dalam penulisan penelitian ini, tercantum dalam tabel 1. Tabel 1. Penelitian Fitur Ultrasonografi pada Kanker Tiroid Papiler Peneliti Subjek Topik Hasil Li et al., Pada 104 pasien Karakteristik Hubungan erat 2010 dengan 115 nodul papillary thyroid antara ukuran nodul tiroid carcinoma pada dengan color duplex vaskularisasi sonography (CDUS) kanker tiroid Chan et al., 2003 Pada 55 pasien yang terbukti kanker tiroid papiler Menentukan frekuensi relatif temuan ultrasonografi pada kanker tiroid papiler Terdapat sembilan fitur ultrasonografi yang umum dan 11 fitur ultrasonografi yang tidak umum pada kanker tiroid papiler Remonti al., 2015 et Database elektronik yang mengevaluasi fitur nodul tiroid dan melaporkan diagnosis histopatologi post operasi Review sistematik dan meta-analisis fitur ultrasonografi tiroid dan resiko kanker tiroid Kombinasi mikrokalsifikasi atau bentuk taller than wide, atau batas ireguler, atau tidak ada elastisitas akan meningkatkan resiko keganasan Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya adalah penelitian ini akan diketahui hubungan antara fitur ultrasonografi dengan kanker tiroid papiler dan

6 6 non-papiler serta fitur ultrasonografi yang membedakan antara kanker tiroid papiler dan non-papiler. F. Manfaat Penelitian 1. Dari segi pasien Pemeriksaan ultrasonografi tiroid merupakan modalitas radiologi yang mudah didapatkan, relatif murah dan bebas radiasi sehingga dapat dengan mudah dijangkau oleh pasien dalam penegakan diagnosis kanker tiroid. Pengetahuan dokter radiologi terhadap gambaran khas kanker tiroid papiler dapat membantu akurasi penegakan diagnosis dan dapat menghindari tindakan biopsi yang tidak diperlukan. 2. Dari segi pelayanan kesehatan Hasil penelitian ini diharapkan bermanfaat dalam peningkatan akurasi diagnostik pemeriksaan ultrasonografi tiroid terhadap kanker tiroid papiler dan juga diharapkan dapat membantu fasilitas pelayanan kesehatan yang belum terjangkau oleh layanan pemeriksaan histopatologi. 3. Dari segi pendidikan Merupakan sarana proses pendidikan, penelitian dan pengembangan potensi diri serta memberi wawasan lebih lanjut dalam penegakan diagnosis kanker tiroid papiler. 4. Dari segi pengembangan penelitian Hasil penelitian in diharapkan dapat bermanfaat sebagai salah satu dasar untuk mengembangkan penelitian tingkat lanjut.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dunia. Pada tahun 2012 sekitar 8,2 juta kematian diakibatkan oleh kanker. Kanker

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dunia. Pada tahun 2012 sekitar 8,2 juta kematian diakibatkan oleh kanker. Kanker BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Kanker merupakan salah satu penyebab kematian terbesar di seluruh dunia. Pada tahun 2012 sekitar 8,2 juta kematian diakibatkan oleh kanker. Kanker merupakan
