KONSEP IBU TENTANG MAKAN SEHAT ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DESA AMBARKETAWANG, KECAMATAN GAMPING, KABUPATEN SLEMAN, D.I. YOGYAKARTA SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KONSEP IBU TENTANG MAKAN SEHAT ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DESA AMBARKETAWANG, KECAMATAN GAMPING, KABUPATEN SLEMAN, D.I. YOGYAKARTA SKRIPSI"

Transkripsi

1 KONSEP IBU TENTANG MAKAN SEHAT ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DESA AMBARKETAWANG, KECAMATAN GAMPING, KABUPATEN SLEMAN, D.I. YOGYAKARTA SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Teknik Disusun Oleh: SUTRIWIYANI PENDIDIKAN TEKNIK BOGA DAN TEKNIK BUSANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA JULI 2006

2 PENGESAHAN Skripsi yang berjudul KONSEP IBU TENTANG MAKAN SEHAT ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DUSUN MEJING KIDUL, DESA AMBARKETAWANG, KECAMATAN GAMPING, KABUPATEN SLEMAN, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada tanggal 29 Juli 2006 dan dinyatakan lulus. DEWAN PENGUJI Nama Jabatan Tanda Tangan Tanggal Hj. Siti Hamidah, M.Pd Ketua Penguji. Kokom Komariah, M.Pd Sekretaris Penguji. Rizqie Auliana, M.Kes Penguji I. Yogyakarta, Juli 2006 Fakultas Teknik UNY Dekan, Prof. Dr. H. Sugiyono NIP

3 MOTTO Mengakui kekurangan sendiri adalh tangga buat mencapai cita-cita Berani untuk berusaha terus untuk mengisi kekurangan adalah keberanian luar biasa. ( Hamka ) Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai ( dari suatu urusan ) kerjakan dengan sungguh -sungguh (urusan ) yang lain dan hanya kepada Allah hendaknya kamu berharap. (Qs. Al Insyirah : 6-8 ) Bersyukurlah atas segala apa yang telah diberikan Allah kepadamu karena Allah selalu memberikan yang terbaik buat umatnya dan ambillah hikmah dari tiap-tiap sesuatu yang terjadi pada dirimu. Persembahan Seiring rasa syukur kepada Allah S.W.T,kupersembahkan karya ini sebagai tanda penuaian amanat keluarga dan tanda baktiku kepada:. Ibu dan Bapak tercinta yang selalu berdoa demi keberhasilan anaknya dan membimbing serta memberikan semangat baik materiil maupun spiritual tanpa pamrih Mas Kris, yang setia dan mendukung dalam menyelesaikan skripsi ini Kakak-kakakku, keponakanku, simbah Teman-teman seperjuanganku,yuni,nono,bari,nur Almamaterku UNY

4 KONSEP IBU TENTANG MAKAN SEHAT ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DUSUN MEJING KIDUL, DESA AMBARKETAWANG, KECAMATAN GAMPING, KABUPATEN SLEMAN, D. I. YOGYAKARTA SUTRIWIYANI ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsep ibu tentang makan sehat anak usia sekolah dasar di dusun Mejing Kidul, desa Ambarketawang, kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman,Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah penelitian survey. Populasi 70 orang ibu yang memiliki anak usia sekolah dasar. Variabel penelitian ini adalah konsep ibu tentang makan sehat anak usia sekolah dasar. Konsep ibu tentang makan sehat anak sekolah dasar menggunakan indikator pengertian makanan sehat, sumber makanan, fungsi makanan, teknik olah, variasi hidangan, porsi makan, dan keamanan makanan dengan penilaian skala nilai 1 untuk jawaban benar dan nilai 0 untuk jawaban salah. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa konsep ibu tentang makan sehat anak usia sekolah dasar dilihat dari pengertian makan sehat 57%, sumber makanan 40%, fungsi makanan 93%, teknik olah 55%, variasi hidangan 62%, porsi makan 30%, dan keamanan makan 46%. Bila dibandingkan dengan rata-rata ideal yaitu 67% konsep ibu tentang makan sehat anak usia sekolah dasar diperoleh 55%. Hal ini menunjukkan bahwa konsep makan sehat anak usia sekolah dasar ada dibawah rerata ideal. Urutan rangking konsep makan sehat anak usia sekolah dasar dilihat dari ketercapaian aspek fungsi makanan (93%) pada urutan 1 (satu), variasi hidangan (62%) pada urutan ke 2 (dua), pengertian makanan sehat (57%) pada urutan ke 3 (tiga), teknik olah (55%) pada urutan ke 4 (empat), keamanan makanan (40%) pada urutan ke 6 (enam), porsi makanan (30%) pada urutan ke 7 (tujuh). Kata kunci: Konsep makan sehat,dusun Mejing Kidul

5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah.S.W.T yang telah memberikan rahmat serta karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Dengan segala kemampuan yang ada, penulis berusaha memberikan yang terbaik agar karya ini dinyatakan layak mengiringi usaha penulis untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Teknik. Penulis menyadari terselesaikannya skripsi yang berjudul Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar di dusun Mejing Kidul, Desa Ambarketawang, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman,D.I. Yogyakarta ini, tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis menghaturkan banyak terima kasih kepada, yang terhormat : 1. Prof. Sugeng Mardiyono,Ph. D., Rektor Universitas Negeri Yogyakarta 2. Prof. Dr. H. Sugiyono., Dekan Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta 3. Kokom Komariah. M.Pd., Ketua jurusan Pendidikan Teknik Boga dan Busana Universitas Negeri Yogyakarta 4. Hj. Siti Hamidah. M. Pd., Pembimbing Skripsi, yang telah memberikan bimbingan selama penyelesaian skripsi 5. Kepala Desa Ambarketawang, yang telah memberikan kesempatan melakukan penelitian

6 6. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu atas dukungan dan bantuan hingga terselesaikannya skripsi ini. Semoga Allah S.W.T. membalas amal baik mereka dan penulis sadar sepenuhnya bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu saran dan masukan sangat penulis harapkan.semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca. Yogyakarta, Juli 2006 Penulis

7 DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul...i Lembar Pengesahan...ii Surat Pernyataan...iii Motto...iv Abstrak...v Kata Pengantar...vi Daftar Isi...viii Daftar Tabel...x Daftar Gambar...xi Daftar Lampiran...xii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah...1 B. Identifikasi Masalah...8 C. Batasan Masalah...10 D. Rumusan Masalah...10 E. Tujuan Penelitian...10 F. Manfaat Penelitian...11 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Deskripsi Teori Konsep Makan Sehat...12 a. Susunan hidangan Sehat...14 b. Makan makanan yang aman bagi kesehatan...16 c. Pengolahan makanan...17 d. Porsi makan...18 e. Frekuensi makan...19 f. Jenis bahan makanan...19 g. Kebutuhan gizi...22

8 2. Anak Usia Sekolah Dasar...22 a. Karakteristik anak usia sekolah dasar...22 b. Konsumsi makan anak usia sekolah dasar Konsep Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar...25 B. Kerangka Berpikir...26 C. Pertanyaan Penelitian...30 BAB III METODE PENELTIAN A. Desain Penelitian...29 B. Definisi Operasional Istilah...29 C. Tempat dan Waktu Penelitian...30 D. Populasi dan Sampel Penelitian...30 E. Intrumen Penelitian...31 a. Teknik Pengukuran Instrumen...31 b. Validitas Instrumen...31 c. Teknik Pengumpulan Data...32 F. Teknik Analisis Data...33 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Diskripsi Data Penelitian Letak Geografis Desa Ambarketawang Kondisi Demografi Desa Mabarketawang...36 B. Karakteristik Responden...37 C. Deskripsi Data...38 D. Pembahasan...49 BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan...51 B. Saran...52 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

9 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Golongan Bahan Tambahan Makanan Tabel 2. Kecukupan Gizi Energi dan Protein Anak SD Tabel 3. Kisi-kisi Instrumen konsep Ibu tentang Makan Sehat Anak usia SD Tabel 4. Jumlah Penduduk Desa Ambarketawang menurut Jenis Kelamin Tabel 5. Jumlah Penduduk Desa Ambarketawang menurut Menurut Tingkat Pekerjaan Tabel 6. Jumlah Penduduk Desa Ambarketawang menurut Pendidikan Tabel 7. Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Pengertian Makanan Sehat Tabel 8. Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Sumber Makanan Tabel 9. Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Fungsi Makanan Tabel 10.Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Teknik Olah Tabel 11.Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Variasi Hidangan Tabel 12.Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Porsi Makan Tabel 13.Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Dilihat Dari Keamanan Makanan Tabel 14.Perhitungan Indikator Konsep Ibu Tentang Makan Sehat Anak Usia Sekolah Dasar Tabel 15.Kategori Konsep Ibu tentang Makan Sehat Anak Usia SD... 48

10 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Diagram Konsep Ibu tentang Makan Sehat Anak Usia SD...47

11

MINAT SISWA TERHADAP PEKERJAAN BIDANG BOGA PADA SISWA KELAS III DI SMK NEGERI I SEWON BANTUL YOGYAKARTA SKRIPSI

MINAT SISWA TERHADAP PEKERJAAN BIDANG BOGA PADA SISWA KELAS III DI SMK NEGERI I SEWON BANTUL YOGYAKARTA SKRIPSI MINAT SISWA TERHADAP PEKERJAAN BIDANG BOGA PADA SISWA KELAS III DI SMK NEGERI I SEWON BANTUL YOGYAKARTA SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
