ANALISIS KEMAMPUAN PELAYANAN JARINGAN JALAN LINTAS TIMUR PROVINSI ACEH BERDASARKAN INDIKATOR INDEKS PRASARANA JALAN (IPJ)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS KEMAMPUAN PELAYANAN JARINGAN JALAN LINTAS TIMUR PROVINSI ACEH BERDASARKAN INDIKATOR INDEKS PRASARANA JALAN (IPJ)"

Transkripsi

1 ISSN ISSN e pp ANALISIS KEMAMPUAN PELAYANAN JARINGAN JALAN LINTAS TIMUR PROVINSI ACEH BERDASARKAN INDIKATOR INDEKS PRASARANA JALAN (IPJ) Liza Karmina 1, Renni Anggraini 2, M. Isya 3 1) Magister Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Jl. Tgk. Syeh Abdul Rauf No. 7, Darussalam Banda Aceh ,3) Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Jl. Tgk. Syeh Abdul Rauf No. 7, Darussalam Banda Aceh 23111, m_isya@unsyiah.ac.id 2, renni.anggraini@unsyiah.ac.id 3 Abstract: The national road section of East Aceh Province is the primary road network that connects between the North Sumatra Province and Aceh provincial capital. As the access of Acehnese people to North Sumatra Province is Increasing during the time. Bireuen and Aceh Utara districts are the two districts that crossed by the national roads, this road section is the busiest streets from East section road. To be related with the important role of the national road network of Aceh province, it s led to the issues of how the road network service capabilities using an indicator of Road Infrastructure Index (IPJ). The purpose of this study is to analyze the ability of the network service by using IPJ indicator. Data collection for indicators of IPJ is by interview to some key informant. Analysis of the IPJ is using four (4) variables: availability of road (K tj ), the performance of the road (K nj ), the traffic load (B ln ), and the road serviceability (P yp ). The results of analysis IPJ value in 2014 in the district of Bireuen is 1.01 and for North Aceh regency is 0.54, which is the value it s below the national average score, the score for national is The observation from both districts was obtained that total length of the national road network is very poor in serving the number of vehicles and population, but the availability of the national roads in the district has been able to service the administration areas, although the level of the service of road network is very lacking in serve for the daily activities of the population. Keywords : Road Infrastructure Index (IPJ), road availability, road performance, traffic load and road services Abstrak: Ruas jalan nasional Lintas Timur (Lintim) Provinsi Aceh merupakan jaringan jalan primer yang menghubungkan antar ibukota Propinsi Aceh dan Sumatera Utara. Akses pergerakan masyarakat Aceh menuju Provinsi Sumatera Utara semakin hari semakin meningkat. Kabupaten Bireuen dan Aceh Utara adalah dua kabupaten yang dilintasi oleh jalan nasional yang merupakan ruas jalan dengan aktivitas yang cukup padat. Berkaitan dengan pentingnya peranan jaringan jalan nasional Lintim Provinsi Aceh ini, maka muncul permasalahan bagaimana kemampuan pelayanan jaringan jalan Lintim dengan menggunakan indikator Indeks Prasarana Jalan (IPJ). Tujuan dari penelitian ini yaitu menganalisa kemampuan pelayanan jaringan jalan dengan menggunakan indikator IPJ. Pengumpulan data untuk indikator IPJ dilakukan dengan cara wawancara kepada beberapa responden. Analisa terhadap IPJ menggunakan 4 (empat) variabel yaitu ketersediaan jalan (K tj ), kinerja prasarana jalan (K nj ), beban lalu lintas (B ln ), dan pelayanan prasarana jalan (P yp ). Dari hasil analisis diperoleh nilai IPJ pada tahun 2014 di Kabupaten Bireuen = 1,01 dan Kabupaten Aceh Utara = 0,54 dimana nilai tersebut jauh dibawah skor rata-rata nasional yaitu 5,68. Pada kedua kabupaten yang diamati diperoleh panjang total jaringan jalan nasional masih sangat kurang dalam melayani jumlah kenderaan dan jumlah penduduk, namun ketersedian jalan nasional yang ada di kabupaten ini sudah mampu memberi akses untuk melayani daerah adminitrasinya, walaupun dengan tingkat pelayanan jaringan jalan masih sangat kurang dalam melayani aktivitas penduduk sehari-hari. Kata kunci : Indeks Prasarana Jalan (IPJ), Ketersediaan jalan, kinerja jalan, beban lalu lintas dan layanan jalan Transportasi dan Pemodelan - 111

2 Untuk mendukung pengembangan suatu wilayah diperlukan sistem transportasi yang handal yang memiliki kemampuan daya dukung struktur tinggi serta kemampuan jaringan yang efektif dan efisien. Prasarana jalan merupakan bagian dari sistem transportasi sehingga diharapkan mampu menciptakan dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Jalan sebagai salah satu prasarana transportasi darat memegang peranan penting dalam distribusi barang dan penumpang karena hampir 90% semua angkutan khususnya angkutan barang bertumpu pada jasa pelayanan transportasi jalan. Secara geografis Provinsi Aceh terletak antara LU dan LS, dengan luas wilayah 57, km 2. Salah satunya hubungan darat adalah dengan Provinsi Sumatera Utara, sehingga memiliki ketergantungan yang cukup tinggi dengan Provinsi Sumatera Utara. Ruas jalan nasional lintas timur (lintim) Provinsi Aceh merupakan jaringan jalan primer yang merupakan sistem jaringan jalan dengan peranan pelayanan distribusi barang dan jasa untuk pengembangan semua wilayah di Provinsi Aceh. Untuk ruas jalan nasional lintim Aceh yang dimulai dari batas Kota Banda Aceh sampai dengan perbatasan Provinsi Sumatera Utara, mempunyai peranan yang sangat tinggi di Provinsi Aceh. Kabupaten Bireuen dan Aceh Utara dilintasi oleh Jalan nasional yang merupakan ruas jalan terpadat, kedua kabupaten memiliki potensial daerah masing-masing sehingga sangat mempengaruhi pergerakan baik antar kabupaten maupun antar provinsi. KAJIAN PUSTAKA Definisi Jalan UU No.34, 2006, pasal 1, ayat 3, tentang jalan, definisi dari jalan adalah prasarana transportasi darat yang meliputi segala bagian jalan, termasuk bangunan pelengkap dan perlengkapannya yang diperuntukkan bagi lalu lintas, yang berada pada permukaan tanah, diatas permukaan tanah, dibawah permukaan tanah dan/atau air, serta di atas permukaan air, kecuali jalan kereta api, jalan lori, dan jalan kabel. Indeks Prasarana Jalan (IPJ) Evaluasi kinerja jalan membutuhkan pengukuran yang mewakili kondisi jalan. Indeks ini adalah representatif tentang kinerja jaringan jalan sesuai dengan kinerja lain. Menurut (Santosa dan Joewano, 2005) indikator jalan tersebut adalah sebagai berikut : 1. Ketersediaan jalan (K tj ) 2. Kinerja jalan (K nj ) 3. Beban lalu lintas (B ln ) 4. Pelayanan prasarana jalan (P yp ) 5. Indeks jalan (IPJ) Untuk melakukan evaluasi kinerja jaringan jalan diperlukan suatu perhitungan yang mewakili kondisi suatu ruas jalan. Evaluasi ini dinyatakan dalam suatu indeks yang dinamakan IPJ Transportasi dan Pemodelan

3 Menurut Anonim (2004), perhitungan IPJ berkaitan dengan 4 (empat) variabel penting. Definisi dan dimensi dari masing-masing variabel IPJ tersebut dapat dilihat pada Tabel 1. Gambar 2 di bawah ini: Tabel 1. Definisi dan Dimensi Variabel IPJ Sumber: Anonim, 2004 Rumusan indikator IPJ menurut (Depkimpraswil, 2004) adalah: IPJ = a*skor(k tj ) + b*skor(k nj )+ c*skor (B ln ) + d*skor(p yp ) (1) Dimensi dari setiap variabel Indeks Prasarana Jalan berbeda-beda, sehingga untuk menghitung IPJ dengan memakai persamaan di atas dilakukan kualifikasi terlebih dahulu terhadap nilai variabel (scoring). Dari hasil scoring diperoleh platfrom penilaian yang sama di antara setiap variabel IPJ, sehingga akan dapat dilakukan proses pembobotan (weighting) terhadap variabel IPJ tersebut. METODE PENELITIAN Lokasi Peneltian Lokasi penelitian dilakukan pada dua kabupaten yaitu Kabupaten Bireuen dan Kabupaten Aceh Utara. Bagan alir penelitian dapat dilihat pada Gambar 2. Bagan Alir Penelitian Teknik Pengumpulan Data IPJ IPJ merupakan alat yang dapat membantu dalam mengambil kebijakan penanganan jalan. Hasil dari IPJ dapat mengindentifikasi kebutuhan penanganan dan masukan bagi kebijakan alokasi dana, dengan sasaran ketersediaan prasarana jalan dan kemantapan prasarana jalan. IPJ terdiri dari empat variabel, setiap variabel IPJ memiliki dimensi yang berbeda-beda, dapat dilihat pada Tabel 1. Pengumpulan data untuk setiap variabel IPJ dilakukan dengan cara wawancara, Transportasi dan Pemodelan - 113

4 responden dipilih 8 (Delapan) orang dari perwakilan beberapa Satuan Kerja yang terdapat pada Instansi Kementerian Pekerjaan Umum yang berperan langsung terhadap ruas jalan yang diteliti. Kuisioner terdiri dari 2 (dua) formulir yaitu formulir kualifikasi variabel IPJ dan formulir pembobotan antar variabel IPJ. Metode Pengolahan Data Pengolahan data IPJ Nilai pelayanan jaringan jalan dengan indikator IPJ dapat diperoleh dengan menggunakan persamaan 1. Dimensi dari setiap variabel IPJ berbedabeda, sehingga untuk menghitung IPJ dengan menggunakan rumus 1 maka terlebih dahulu dilakukan kualifikasi terhadap nilai variabel (scoring) sehingga diperoleh platform penilaian yang sama antar variabel IPJ, setelah itu dilakukan proses pembobotan (weighting) terhadap variabel IPJ. Kualifikasi Variabel IPJ Pengkualifikasian dari setiap variabel IPJ dilakukan dengan scoring, dengan kualifikasi yang dapat dilihat dibawah ini. Tabel 2. Rentang scoring dan Kualifikasi Variabel IPJ Rentang Skor Sumber: Anonim, 2004 Kualifikasi 1-2 Sangat kurang 3-4 Kurang 5-6 Sedang 7-8 Tinggi 9-10 Sangat tinggi Bobot kepentingan antara variabel IPJ IPJ merupakan hasil penjumlahan dari skor setiap variabel yang terbobotkan. Bobot variabel IPJ (a untuk K tj, b untuk K nj, c untuk B ln, dan d untuk P yp ) merupakan representasi tingkat kepentingan dari masing-masing variabel. Pembobotan tingkat kepentingan variabel IPJ dapat dilihat sebagai berikut. Tabel 3. Penilaian Bobot Tingkat Kepentingan Variabel IPJ Rentang Skor Sumber: Anonim, 2004 Kualifikasi 1-2 Sangat tidak penting 3-4 Kurang penting 5-6 Cukup penting 7-8 Penting 9-10 Sangat penting Interprestasi skor IPJ Hasil nilai skor IPJ yang diperoleh diinterprestasikan untuk membandingkan kondisi prasarana jalan di dua kabupaten yang diamati. Semakin tinggi skor IPJ disuatu wilayah maka kondisi umum penyediaan prasarana jalan di wilayah tersebut semakin baik. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil IPJ Kualifikasi dan bobot variabel IPJ diperoleh dari hasil penilaian para responden terhadap kualifikasi nilai/besaran dan tingkat kepentingan dari masing-masing variabel yaitu: K tj, K nj, B ln, dan P yp. Kualifikasi variabel K tj Variabel ketersediaan prasarana jalan (K tj ) didefinisikan sebagai panjang total Transportasi dan Pemodelan

5 jaringan jalan per luas wilayah (km/km 2 ). Distribusi jawaban kualifikasi dari para responden untuk kedua kabupaten yang diamati dapat dilihat pada Tabel 5. Tabel 5. Nilai Rata-rata Skor Kualifikasi Variabel K tj untuk Kedua Kabupaten No Nilai Skor Ktj Standar Keterangan * Ratarata (km/k Deviasi m 2 )* km jalan melayani 20 km 2 wilayah km jalan melayani 6.7 km 2 wilayah km jalan melayani 4 km 2 wilayah km jalan melayani 2.9 km 2 wilayah km jalan melayani 2.2 km 2 wilayah *Merujuk pada sumber (Joewono, 2005) Dari data pada Tabel 5 dapat diperoleh bentuk model penilaian/kualifikasi dari jawaban responden seperti pada gambar 3. Dari hasil jawaban responden menghasilkan penilaian kualifikasi variabel K tj yang linier, hasil kalibrasi menghasilkan fungsi kualifikasi/skoring variabel K tj sebagai berikut: Skor K tj = 16.25x (R 2 =0.9965) (3) Kualifikasi variabel K nj Variabel kinerja jaringan jalan (K nj ) didefinisikan sebagai panjang jalan nasional mantap per total panjang jaringan jalan nasional, dengan dimensi (%) panjang jalan mantap. Hasil distribusi jawaban dari responden untuk variable K nj sebagai berikut. Tabel 6. Nilai Rata-rata Skor Kualifikasi Variabel K nj untuk Kedua Kabupaten No Nilai Knj Keterangan * (%)* Skor Ratarata Standar Deviasi 20 % jalan mantap 75 % jalan tidak mantap % jalan mantap 60 % jalan tidak mantap % jalan mantap 40 % jalan tidak mantap % jalan mantap 25 % jalan tidak mantap % jalan mantap 5 % jalan tidak mantap *Merujuk pada sumber (Joewono, 2005) Bentuk Model dari variabel K nj untuk kedua kabupaten diperlihatkan pada Gambar 4. 10,00 9,00 8,00 7,00 6,00 5,00 4,00 3,00 2,00 1,00 0,00 y = 16,25x + 1,3125 R² = 0, ,1 0,2 0,3 0,4 0,5 Ketersediaan Prasarana Jalan (Ktj) (km/km2) Gambar 3. Model Kualifikasi Variabel K tj untuk kedua Kabupaten. Transportasi dan Pemodelan - 115

6 8,00 7,00 6,00 y = 0,0679x + 0,9176 R² = 0, ,00 4,00 3,00 2,00 1,00 0, No Gambar 4. Model Kualifikasi Variabel K nj untuk kedua kabupaten Bentuk model skoring/kualifikasi Jawaban responden untuk variable K nj variabel B ln disampaikan pada Gambar 5. menghasilkan kualifikasi linier, hasil Adapun hasil kalibrasi menghasilkan kalibrasi menghasilkan fungsi variabel K nj sebagai berikut: fungsi kualifikasi / skoring variabel B ln sebagai berikut: Skor K nj =0.0679x (R²= ) (4) Skor B ln = Kualifikasi variabel B ln Variabel beban lalu lintas (B ln ) didefinisikan sebagai panjang total jaringan jalan nasional per jumlah kenderaan, dengan dimensi (km/1000 smp). Hasil pengolahan data diperoleh sebagai berikut. Tabel 7. Nilai Rata-rata Skor Kualifikasi Variabel B ln untuk Kedua Kabupaten Nilai Bln Skor Standar Km /1000 Keterangan * Ratarata Deviasi smp* 1 4 Km /1000 smp 2 5 Km /1000 smp Km /1000 smp 4 10 Km /1000 smp 5 20 Km /1000 smp 1 Km jalan melayani 250 kenderaan (smp) 1 Km jalan melayani 200 kenderaan (smp) 1 Km jalan melayani 150 kenderaan (smp) 1 Km jalan melayani 100 kenderaan (smp) 1 Km jalan melayani 50 kenderaan (smp) *Merujuk pada sumber (Joewono, 2005) Kinerja Jaringan Jalan (Knj) (%) Transportasi dan Pemodelan ln(x) (R² =0.9469) (5) Kualifikasi variabel P yp Variabel pelayanan prasarana jalan (P yp ) didefinisikan sebagai panjang total jaringan jalan nasional per jumlah penduduk, dengan dimensi (km/1000 penduduk). Distribusi jawaban responden untuk variabel P yp pada kedua kabupaten yang diamati dapat dilihat pada Tabel 8. Tabel 8. Nilai Rata-rata Skor Kualifikasi Variabel P yp untuk Kedua Kabupaten No Nilai Pyp Km /1000 Org* Keterangan * Km 1 Km jalan melayani /1000 org 5000 org Km 1 Km jalan melayani /1000 org 4000 org Km 1 Km jalan melayani /1000 org 3000 org Km 1 Km jalan melayani /1000 org 2000 org Km 1 Km jalan melayani /1000 org 1000 org *Merujuk pada sumber (Joewono, 2005) Skor Ratarata Standar Deviasi

7 Bentuk model dari dari skoring/kualifikasi variabel P yp pada kedua kabupaten disampaikan pada Gambar 6. 10,00 9,00 8,00 y = 3,0487ln(x) + 0,033 R² = 0, ,00 6,00 5,00 4,00 3,00 2,00 1,00 0, Beban Lalu Lintas (Bln) (Km /1000 smp) Gambar 5. Model Kualifikasi Variabel B ln untuk kedua Kabupaten 10,00 9,00 8,00 7,00 6,00 5,00 4,00 3,00 2,00 1,00 0,00 y = 1,6375x + 0,5375 R² = 0, Pelayanan Prasarana Jalan (Pyp) (Km /1000 Org) Gambar 6. Model Kualifikasi Variabel P yp untuk kedua Kabupaten Dari hasil jawaban responden mempresentasikan bobot pertimbangan setiap menghasilkan penilaian kualifikasi variabel P yp yang linier sebagai berikut : Skor P yp = x (R 2 = 0.997) (6) Pembobotan kepentingan antar variable IPJ Perbedaan tingkat kepentingan ini variabel IPJ dalam pengambilan keputusan penanganan jalan. Hasil wawancara tingkat kepentingan variabel IPJ untuk kedua kabupaten yang diamati. Hasil urutan tingkat kepentingan variabel IPJ dari kedua kabupaten pengamatan dapat dilihat pada tabel berikut ini. Transportasi dan Pemodelan - 117

8 No Tabel 9. Urutan Tingkat Kepentingan Variabel IPJ dari Kedua Kabupaten yang Diamati Variabel IPJ Ketersediaan jalan (K tj ) Kinerja jaringan jalan (K nj ) Beban lalu lintas (B ln ) Pelayanan Prasarana Jalan (P yp ) Urutan Tingkat Kepentingan (%) IPJ diperoleh dari hasil penjumlahan dari skor setiap variabel yang terbobotkan. Total pembobotan tingkat kepentingan variabel IPJ pada penelitian ini pada kedua kabupaten pengamatan dapat dilihat pada Gambar 7. Dari hasil pembobotan kepentingan variabel IPJ, dapat dilihat variabel K tj mendapatkan bobot kepentingan dengan prioritas tertinggi yaitu 0,28 selanjutnya K nj diurutan ke 2 yaitu 0,27 urutan ke 3 oleh variabel B ln 0,24 dan yang terendah variabel P yp dengan nilai 0,21. Tahap model estimasi indikator IPJ Dari hasil kualifikasi variabel IPJ sampai dengan tahap pembobotan variabel IPJ dapat disusun penilaian/perkiraan IPJ dengan menggunakan persamaan 1 sebagai berikut : IPJ = 0,28*skor (K tj ) + 0,27*skor(K nj ) + 0,24*skor (B ln ) + 0,21*skor(P yp ) Dengan : Skor (K tj ) = 16,25 (nilai K tj ) + 1,3125 Skor (K nj ) = 0,0679 (nilai K nj ) + 0,9176 Skor (B ln ) = 3,0487* ln (nilai B ln ) + 0,033 Skor (P yp ) = 1,6375 (nilai P yp ) + 0,5375 Dari model estimasi indikator IPJ masing-masing variabel maka dilakukan perhitungan estimasi skor IPJ, hasil yang diperoleh adalah Skor data IPJ pada kedua kabupaten yang diteliti terjadi penurunan per tahunnya. Gambaran hasil perhitungan IPJ untuk kedua Kabupaten dapat dilihat pada Gambar 8. Ketersediaan jalan (Ktj) 0,24 0,27 0,21 Kinerja jaringan jalan (Knj) 0,28 Beban lalu lintas (Bln) Pelayanan Prasarana Jalan (Pyp) Gambar 7 Bobot Kepentingan Variabel IPJ Transportasi dan Pemodelan

9 1,20 1,14 1,10 1,01 1,00 0,80 0,65 0,58 0,54 0,60 Kabupaten Bireuen 0,40 0,20 Kabupaten Aceh Utara Skor IPJ pada tahun 2014 di Kabupaten Bireuen = 1,01 1 dan Kabupaten Aceh Utara = 0,54 1, dapat dijelaskan bahwa penyediaan jumlah dan kondisi fisik dan prasarana jalan untuk kedua kabupaten tersebut adalah Sangat Kurang. Skor IPJ yang diperoleh dari masing-masing Kabupaten masih dibawah skor rata-rata nasional yaitu 5,68. Kabupaten Bireuen tahun 2014, variabel B ln menghasilkan skor terendah yaitu -0,381. ditempat kedua terendah diperoleh skor 0,956 untuk variabel P yp, sedangkan untuk variabel K tj dan K nj menunjukkan skor yang lebih tinggi. Kabupaten Aceh Utara tahun 2014, skor terendah yaitu -1,829 diperoleh oleh variabel B ln, kedua terendah diperoleh skor 0,888 untuk variabel P yp. Variabel K tj dan K nj menunjukkan skor yang lebih tinggi. Dari hasil skor yang ditunjukkan oleh masing-masing variabel IPJ pada Kabupaten Bireuen, maka dapat dilihat panjang total jaringan jalan masih dianggap sangat kurang dalam melayani jumlah kenderaan dan jumlah Gambar 8 Perbandingan hasil IPJ penduduk di Kabupaten Bireuen. Namun ketersedian jalan nasional yang ada di kabupaten ini sudah mampu memberi akses untuk melayani daerah adminitrasinya, walaupun dengan kinerja jaringan jalan masih sangat kurang dalam melayani aktivitas penduduk pada Kabupaten Bireuen. Kabupaten Aceh Utara juga memberikan gambaran yang sama dengan Kabupaten Bireuen. Ketersediaan jalan yang ada cukup memberi akses untuk melayani wilayah administrasinya. Namun Kinerja jaringan jalan masih dianggap sangat kurang, terlebih dengan beban lalu lintas dan jumlah penduduk yang lebih padat dibandingkan Kabupaten Bireuen. Efisiensi dan efektifitas kinerja jaringan jalan berdasarkan IPJ Suatu jaringan jalan dikatakan efektif apabila jaringan jalan tersebut mampu menghasilkan pendapatan per kapita yang tinggi, hal tersebut ditunjukkan oleh hubungan IPJ terhadap PDRB per kapita. Transportasi dan Pemodelan - 119

10 Sedangkan suatu jaringan jalan dikatakan efisien yaitu jika rasio pengeluaran pemerintah untuk sektor jalan untuk setiap tahunnya mengalami penurunan, hubungan ditunjukkan oleh IPJ dengan dana yang dikeluarkan oleh pemerintah untuk sektor jalan. Hubungan antara IPJ dengan dana yang dikeluarkan pemerintah untuk sektor jalan pada tahun 2012 sampai dengan tahun 2014 di kedua kabupaten dapat dilihat pada Gambar 9. Rasio pengeluaran pemerintah untuk sektor jalan dengan IPJ untuk kedua kabupaten yang diamati dapat dilihat pada Tabel 10. Tabel 10. Rasio pengeluaran pemerintah terhadap IPJ Uraian Kabupaten Bireuen Kabupaten Aceh Utara Pengeluaran pemerintah untuk sektor jalan (Juta rupiah) IPJ Rasio pengeluaran pemerintah untuk sektor jalan terhadap IPJ (Juta rupiah) , , , , , , , , , , , ,472 Suatu jaringan jalan dikatakan efektif apabila rasio PDRB per kapita dengan IPJ setiap tahunnya mengalami peningkatan. Hubungan antara PDRB per kapita penduduk untuk kedua kabupaten yang diamati terhadap IPJ dapat dilihat pada Gambar Gambar 9 Hubungan antara IPJ dengan dana yang dikeluarkan pemerintah untuk sektor jalan Transportasi dan Pemodelan

11 yang di amati. Dari Gambar 9 juga memper- Gambar 10. Hubungan antara IPJ dengan PDRB Perkapita Rasio PDRB per kapita dengan IPJ untuk lihatkan nilai IPJ yang tinggi tidak selalu kedua kabupaten yang diamati dapat dilihat pada Tabel 11. Tabel 11. Rasio PDRB per kapita terhadap IPJ PDRB Rasio PDRB per per kapita Uraian kapita IPJ terhadap IPJ (Juta (Juta rupiah) rupiah) Kabupaten Bireuen Kabupaten Aceh Utara , , , , , , , , , ,215 Hubungan antara IPJ terhadap dana yang dikeluarkan pemerintah untuk sektor jalan tidak selamanya peningkatan dana yang dikeluarkan oleh pemerintah akan meningkatkan nilai IPJ. Dari hasil perhitungan memperlihatkan hasil IPJ mengalami penurunan setiap tahunnya untuk kedua Kabupaten dihasilkan oleh dana yang besar. Dari hasil rasio pengeluaran pemerintah untuk sektor jalan dengan IPJ, dari Tabel 10 mengalami kenaikan. Sehingga dapat di artikan bahwa jalan nasional pada Kabupaten Bireuen dan Kabupaten Aceh Utara tidak efisien. Karena setiap kenaikan dana yang dikeluarkan pemerintah tidak diikuti oleh peningkatan nilai IPJ. Dari hasil rasio hubungan antara PDRB per kapita terhadap IPJ memperlihatkan setiap tahunnya nilai IPJ berkurang tetapi PDRB per kapita penduduk justru meningkat, dapat dilihat pada Tabel 10. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Jalan nasional pada kedua kabupaten pengamatan dapat dikatakan efektif, karena jalan tersebut mampu memberikan peningkatan pendapatan per kapita setiap tahunnya. Transportasi dan Pemodelan - 121

12 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan dari hasil analisis data dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Skor IPJ Kabupaten Aceh Utara lebih rendah dibandingkan Kabupaten Bireuen. Skor IPJ pada tahun 2014 di Kabupaten Aceh Utara = 0,54 dan untuk Kabupaten Bireuen = 1,01. Skor IPJ Kabupaten Bireuen dan Aceh Utara dibawah skor ratarata nasional 5,68 dengan kategori sangat kurang. 2. Panjang total jaringan jalan nasional pada Saran kedua kabupaten masih dianggap sangat kurang dalam melayani jumlah kenderaan dan jumlah penduduk, namun ketersediaan jalan yang ada cukup memberi akses untuk melayani wilayah administrasinya. Adapun saran yang dapat diberikan dari hasil penelitian ini adalah: 1. Dapat dilakukan penelitian selanjutnya dengan menambahkan responden tidak hanya terbatas pada pihak tertentu, sehingga menghasilkan penilaian yang lebih baik dan lebih beragam. 2. Penelitian yang lebih lanjut diperlukan untuk membangun model yang lebih terarah untuk menjelaskan input, output, outcome dan impact. KEPUSTAKAAN Anonim, 2000, Penyusunan Perormance Indikator Jalan, Departemen Permukiman dan prasarana wilayah sekretariat Jenderal, Jakarta. Transportasi dan Pemodelan Anonim, 2004 Pengembangan Indikator Efektivitas Pelaksanaan Program Prasarana Wilayah, Departemen Permukiman dan prasarana wilayah sekretariat Jenderal, Jakarta. Anonim, 2004, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2004 Tentang Jalan, Lembaran Negara RI Tahun 2004 Nomor 132, Sekretariat Negara, Jakarta. Maulina, F. 2007, Evaluasi Kinerja Jaringan Jalan Kabupaten di Wilayah Kabupaten Serang, Tesis Program Magister Teknik Sipil Pengutamaan Rekayasa dan Manajemen Infrastruktur ITB, Bandung. Oemar, 2009, Studi Kinerja Jaringan Jalan di Wilayah Kabupaten Labuhan Baru, Departemen Teknik Sipil, Universitas Sumatera Utara, Medan. Panjaitan M, A 2010, Kajian Sistem Jaringan Jalan di Wilayah Kota Pekanbaru, Departemen Teknik Sipil, Universitas Sumatera Utara, Medan. Santosa, W dan Joewono, TB (2005), An Evaluation Of Road Network Performance In Indonesia proccedings of the Eastern Asia Society for Transportation Studies, Vol 5, pp

KAJIAN SISTEM JARINGAN JALAN DI WILAYAH KOTA PEKANBARU Arif Manotar Panjaitan 1 dan Zulkarnain A.Muis 2

KAJIAN SISTEM JARINGAN JALAN DI WILAYAH KOTA PEKANBARU Arif Manotar Panjaitan 1 dan Zulkarnain A.Muis 2 KAJIAN SISTEM JARINGAN JALAN DI WILAYAH KOTA PEKANBARU Arif Manotar Panjaitan 1 dan Zulkarnain A.Muis 1 Departemen Teknik Sipil, Universitas Sumatera Utara, Jl.Perpustakaan No.1 Kampus USU Medan Email:
