BAB III METODOLOGI PENELITIAN. merupakan eufemisme organ dan aktifitas seksual yang terdapat pada novel Fifty

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN. merupakan eufemisme organ dan aktifitas seksual yang terdapat pada novel Fifty"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis Penelitian Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Sasaran penelitian ini merupakan eufemisme organ dan aktifitas seksual yang terdapat pada novel Fifty Shades of Grey.Dalam penelitian ini, peneliti juga akan mendeskripsikan teknik apa saja yang digunakan oleh penerjemah dalam menerjemahkan dan bagaimana dampaknya terhadap kualitas hasil terjemahan itu sendiri. Penelitian ini juga bersifat kualitatif karena data data tidak hanya dikumpulkan dan disusun namun juga dianalisis dan diinterpretasikan untuk kemudian ditarik kesimpulan ( Soejono dan Abdurrahman, 1999: 22). Data yang dikumpulkan berupa kalimat yang mengandung eufemisme. Pada penelitian deskriptif kualitatif ini data yang telah dikumpulkan akan dianalisis dan akan dijabarkan secara lengkap terbuka dan benar. Data data yang dikumpulkan berupa kalimat demi kalimat dan akan dijelaskan menggunakan tabel dan tabel akan dideskripsikan secara detail. Penelitian ini bukan berorientasi pada proses melainkan pada produk terjemahan atau dengan kata lain terfokus pada karya terjemahan. Satuan terjemahan yang digunakan dalam bentuk kalimat tersebut nantinya akan digunakan sebagai dasar 36

2 37 penentuan teknik yang dipakai dalam menerjemahkan eufemisme organ dan aktifitas seksual. Dalam penelitian ini, peneliti akan menggunakan studi kasus terpancang (embedded-case study ). Penelitian telah menentukan pokok permasalahan dan fokus penelitian seperti yang sudah dijelaskan pada rumusan masalah yaitu mengenai analisis eufemisme pada organ dan aktifitas seksual, teknik apa saja yang digunakan dalam menerjemahkan serta bagaimana dampaknya terhadap kualitas terjemahan. B. Lokasi Penelitian Lokasi penelitian ini berupa novel yang berjudul Fifty Shade of Grey beserta terjemahannya. Novelnya yang sudah terjual lebih dari 100 juta kopi dan diterjemahkan ke dalam 30 bahasa. Cerita dalam novel laris karya penulis Inggris, E. L. James yang berjudul Fifty Shades of Grey akhirnya diangkat ke layar lebar. Namun, film Fifty Shades of Grey ini tidak akan tayang di Indonesia, karena tak lulus sensor. Cerita novel Fifty Shades of Grey ini mengisahkan tentang hubungan percintaan yang tak biasa dan intim yang dibumbui kekerasan antara seorang gadis perguruan tinggi bernama Anastasia Steele dengan raja bisnis muda bernama Christian Grey yang memiliki sedikit kelainan pada kehidupan seksnya. Partisipan dalam penelitian ini adalah semua tokoh yang ada didalam novel ini dan datanya yang berupa kalimat-kalimat yang mengandung eufemisme. Adapun kriteria novel yang dipilih sebagai sumberdata penelitian ini meliputi: 1. Novel Fifty Shades of Grey yang merupakan novel dewasa yang di dalamnya terdapat aktivitas seksual dan organ seksual.

3 38 2. Novel ini juga merupakan novel yang sangat best seller dan memiliki cerita fantasi yang bagus. Novel yang terjual lebih dari 100 juta copy ini juga dirasa baik secara keterbacaan dalam bahasa sumber. C. Data dan Sumber Data 1. Sumber Data Sutopo (2006: 56-61) menyatakan bahwa sumber data dalam penelitian kualitatif dapat berupa narasumber (informan), dokumen, peristiwa atau aktivitas, tempat atau lokasi, benda. Beragam gambar dan rekaman. Sumber data dalam penelitian ini mencakupi: a. Dokumen Dalam sebuah penelitian penerjemahan, penelitian akan berkaitan dengan teks dan dokumen dalam penelitian ini berupa novel yang berjudul Fifty Shades of Grey yang diterbitkan pada tahun 2011 yang juga di angkat ke layar lebar beserta terjemahannya. b. Informan Dalam penelitian ini akan ada tiga orang rater yang bertugas untuk menilai kualitas hasil terjemahankalimat-kalimat yang mengandung eufemisme yang terdapat pada novel Fifty Shades of Grey. Dalam penelitian ini akan ada dua jenis data yang akan dikaji yaitu data primer dan data sekunder. Data primer dalam penelitian ini terbagi menjadi dua, yaitu: a. Organ dan aktifitas seksual mengandung eufemismepada novel Fifty Shades of Grey dan terjemahannya.

4 39 b. Hasil dari kuesioner sekaligus wawancara mendalam terhadap ketiga rater untuk mengetahui tingkat keakuratan, keberterimaan dan keterbacaan terjemahan novel Fifty Shades of Grey. Data sekunder didalam penelitian ini adalah informasi yang diperoleh dari beberapa sumber antara lain dari penelitian sebelumnya dan informasi dari internet mengenai eufemisme dan novel Fifty Shades of Grey. D. Teknik Cuplikan Teknik cuplikan yang digunakan dalam penelitian ini adalah criterion- based sampling atau purposive sampling. Dalam teknik ini, sample ditentukan dengan melihat kriteria - kriteria tertentu yang telah dibuat terhadap obyek obyek yang sesuai dengan tujuan penelitian. Hal ini dimaksudkan untuk memperoleh kedalaman dalam kelengkapan data dalam menghadapi realitas dan tidak ditujukan untuk mengusahakan generalisasi pada populasi melainkan untuk memperoleh kedalaman studi dalam konteks tertentu (Sutopo, 2006: 24 ). Teknik ini digunakan sebagai dasar pemilihan novel dan rater merupakan sumber data penelitian. Dasar pemilihan novel dalam penelitian ini dijelaskan pada lokasi penelitian. Dalam penelitian ini data yang berupa eufemisme organ dan aktifitas seksual pada novel Fifty Shades of Grey dipilih dan dikumpulkan berdasarkan teory yang dikemukakan oleh Allan dan Burridge (1991:14).Dalam penelitian ini akan ada tiga rater yang dipilih berdasarkan kriteria sebagai berikut: 1. Menguasai bahasa inggris dan bahasa indonesia dengan baik. 2. Rater yang ditunjuk memiliki kompetensi yang baik tentang teori penerjemahan.

5 40 3. Rater yang dipilih memiliki latar belakang riwayat pendidikan minimal S2. 4. Rater yang ditunjuk bersedia memberikan kontribusi dan mau bekerja sama dengan baik dalam penelitian ini. E. Teknik Pengumpulan Data Berdasarkan jenis penelitian dan sumber data yang telah disebutkan di atas, maka teknik pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis dokumen (content analysis), kuesioner (questionaire), dan FGD ( forum group discussion). Berikut ini merupakan uraian uraian dari teknik-teknik diatas: 1. Analisis Dokumen (Content Analysis) Teknik ini digunakan untuk mencatat segala sesuatu yang berhubungan dengan dokumen dan mencatat segala keterangan mengenai data tersebut dari sumber lain, seperti informan atau narasumber yang sangat mengerti dan paham akan data yang akan diteliti dalam penelitian ini. Menurut sutopo (2006 : 81) menyatakan bahwa teknik ini merupakan cara untuk menentukan beragam hal sesuai dengan kebutuhan dan tujuan penelitiannya. Dalam penelitian ini penelitia akan mengkaji eufemisme organ dan aktifitas seksual dengan menganlisa teknik yang digunakan dalam menerjemahkan kalimat-kalimat tersebut dan bagaimana dampaknya terhadap kualitas terjemahannya. dokumen: Berikut ini merupakan tahap-tahap yang dilakukan peneliti dalam analisis

6 41 a. Membaca isi novel Fifty Shade of Grey beserta terjemahannya. b. Mencatat organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme dalam novel baik Bsu maupun Bsa. c. Menganalisis teknik penerjemahan yang digunakan untuk menerjemahkan eufemisme organ dan aktifitas seksual. d. Menganalisis kualitas terjemahan dari hasil kuesioner dari rater atau narasumber terkait dengan keakuratan dan keberterimaan. e. Menarik kesimpulan. 2. Kuesioner (Questionaire) Sutopo (20 06: 81) menyatakan bahwa kuesioner merupakan daftar pertanyaan untuk pengumpulan data dalam penelitian yang dapat dilakukan secara lisan dan tertulis. Maka dari itu dalam penelitian ini peneliti membuat kuesioner secara tertulis yang akan diberikan kepada informan sebagai responden. Teknik ini digunakan untuk mengumpulkan data mengenai kualitas terjemahan yang dalam hal ini hanya akan dilihat pada point keakuratan dan keberterimaan terhadap kalimat-kalimat yang mengandung eufemisme pada novelfifty Shades of Grey. Data tersebut akan diperoleh dari ketiga rater yang telah ditentukan sehingga penilaian tentang kualitas yang mencakup dua poin diatas dapat lebih obyektif. Informasi yang didapat dari kuesioner tersebut selanjutnya akan dijadikan acuan dalam wawancara untuk memperoleh informasi lebih mendalam. Kuesioner pada penelitian ini bersifat open and close yang berarti kuesioner pertama digunakan peneliti untuk mengukur tingkat keakuratan, kemudian kuesioner kedua digunakan untuk mengukur tingkat keberterimaan. Kedua kuesioner tersebut

7 42 meliputi pertanyaan terbuka dan pertanyaan tertutup. Kedua point diatas menunjukkan skala penilaian. Instrumen Skala kualitas terjemahan yang meliputi kedua aspek diatas yang dikemukakan oleh Nababan, Nuraini, Sumardiono (2012) dejabarkan sebagai berikut: Tabel 3.1 Skala Keakuratan Kategori Terjemahan Skala Indikator Akurat 3 Makna kata, frasa, klausa, kalimat atau teks bahasa sumber dialihkan secara akurat kedalam bahasa sasaran; sama sekali tidak terjadi distorsi makna Kurang Akurat 2 Sebagian besar makna kata, frasa, klausa, kalimat atau teks bahasa sumber sudah dialihkan secara akurat kedalam bahasa sasaran. Namun, masih terdapat distorsi makna atau terjemahan makna ganda (taksa) ata ada makna yang dihilangkan, yang mengganggu keutuhan pesan. Tidak Akurat 1 Makna kata, frasa, klausa, kalimat atau teks bahasa sumber dialihkan secara tidak akurat kedalam bahasa sasaran atau dihilangkan. Tabel 3.2 Skala Keberterimaan Kategori Terjemahan Skala Indikator Berterima 3 Terjemahan terasa alamiah; istilah yang digunaka digunakan dan akrab bagi pembaca; frasa, klausa, kalimat yang digunakan sudah sesuai dengan kaidah kaidah bahasa indonesia. Kurang Berterima 2 Pada umumnya terjemahan sudah terasa alamiah; namun masih ada sedikit masalah pada diksi atau terjadi sedikit kesalahan gramatikal. Tidak Berterima 1 Terjemahan tidak alamiah atau terasa seperti karya terjemhan; istilah yang digunakan tidak lazim digunakan dan

8 43 tidak akrab bagi pembaca; frasa, klausa dan kalimat yang digunakan tidak sesuai dengan kaidah kaidah bahasa Indonesia. Kuesioner yang mengandung kedua aspek yang disebutkan diatas yaitu keakuratan, dan keterbacaan akan diberikan kepada rater yang kemudian akan memberikan penilaiannya terhadap terjemahan yang mengandung eufemisme pada novel Fifty Shades of Grey. Kuesioner penilaian keakuratan terjemahan yang diberikan kepada rater berupa form yang terdiri dari teks bahasa sumber, teks bahasa sasaran, konteks situasi dan penilaian kualitas. Selain itu, kuesioner penilaian keberterimaan berupa form yang terdiri dari data teks bahasa sasaran, konteks situasi dan penilaian kualitas. Bentuk form tersebut dapat dilihat sebagai berikut: Tabel 3.3 Contoh Kuesioner Penilaian Keakuratan Eufemisme Organ dan Aktifitas Seksual dalam dovel Fifty Shades of Grey Skala Kode Data Konteks situasi Teks Bsu Teks Bsa Penilaian Kualitas Keakuratan Komentar/ Alasan Bsu/016/ Bsa/016 Christian mengatakan bahwa ia sangat ingin melakukan hubungan I really want to make love to you Aku benarbenar ingin bercinta denganmu. intim dengan ana. Bsu/020/ Bsa/020 Christian mencium ana dengan sangat intens dan membuat bibirnya melebur dengan bibir ana. His lips are demanding, firm and slow, molding mine Bibirnya menuntut, tegas dan lambat, menyatu denganku

9 44 Tabel 3.4 Contoh Kuesioner Penilaian Keberterimaan Eufemisme Organ dan Aktifitas Seksual dalam dovel Fifty Shades of Grey Skala Penilaian Kode Data Konteks situasi Teks Bsa Kualitas Keakuratan Komentar/Alasan Bsu/016/ Bsa/016 Christian mengatakan bahwa ia sangat ingin melakukan hubungan Aku benarbenar ingin bercinta denganmu. intim dengan ana. Bsu/020/ Bsa/020 Christian mencium ana dengan sangat intens dan membuat Bibirnya menuntut, tegas dan lambat, menyatu denganku bibirnya melebur dengan bibir ana. 3. FGD (Forum Group Discussion) FGD digunakan untuk menggali data tentang kualitas terjemahan secara mendalam dilakukan untuk memperoleh kemantapan. Diskusi ini bersifat lentur dan terbuka, tidak berstruktur ketat, tidak dalam suasana formal, dan bisa dilakukan berulang-ulang pada informan yang sama Sutopo ( 2006) Seperti disebutkan diatas bahwa hasil FGD ini merupakan penentu data yang dikumpulkan menggunakan teknik kuesioner. FGD dilakukan oleh ketiga rater untuk mendiskusikan kualitas terjemahan eufemisme pada organ dan aktifitas seksual. FGD dilakukan setelah kuesioner diserahkan kemudian didiskusikan secara bersama-sama.

10 45 F. Validitas Data Untuk menjamin ketepatan teknik pengumpulan dan keabsahan data yang diambil dalam penelitian ini. Penelitia akan menggunakan teknik pemeriksaan keabsahan data yaitu validitas data. Seperti yang diungkapkan (Sutopo, 2006: 91-92) bahwa teknik pengambilan dan keabsahan data merupakan jaminan bagi kemantapan simpulan dan tafsiran makna sebagai hasil penelitian, maka validitas data mutlak diperlukan. Agar keabsahan data dalam penelitian ini tidak diragukan lagi peneliti juga akan menggunakan teknik triangulasi. Teknik triangulasi adalah teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu diluar data itu untuk keperluan pengecekan atau sebagai pembanding terhadap data hal ini dikemukakan oleh (Moleong, 2004:178). Penelitian ini akan menggunakan dua macam triangulasi yaitu triangulasi sumber dan triangulasi metode. 1. Triangulasi Sumber Triangulasi sumber yang digunakan dalam penelitian ini berupa Fifty Shades of Grey beserta terjemhannya untuk mengumpulkan data yang berkaitan dengan eufemisme organ dan aktifitas seksual. Kemudian menentukan teknik apa yang digunakan oleh penerjemah serta memberi penilaian terhadap kualitas terjemahan dari ketiga rater pada kedua tingkat penilaian yaitu tingkat keakuratan, keberterimaan, dan keterbacaandari kalimat-kalimat yang mengandung eufemismepada Bsu dan Bsa.

11 46 Triangulasi sumber data tersebut dapat digambarkan dalam bagan sebagai berikut: Dokumen Raters Analisis dokumen Informasi Data 2. Triangulasi Metode Gambar 3.1. Triangulasi Sumber Data Penelitian ini juga akan menggunakan Triangulasi metode untuk menggali data yang sama dengan menggunakan metode pengumpulan data yang berupa dokumen, kuesioner dan wawancara mendalam. (Sutopo, 2006: 95 ) mengutarakan bahwa triangulasi metode dilakukan dengan cara mengambil data yang sama dari satu sumber dengan teknik yang berbeda beda agar data tersebut meyakinkan. Melalui metode ini peneliti dapat mengumpulkan data berkaitan eufemisme,teknik terjemahan, serta bagaimana kualitas terjemahan tersebut. G. Teknik Analisis Data Data dalam penelitian ini akan dianalisis secara induktif sesuai dengan ciri metode kualitatif yang datanya dikumpulkan satu persatu untuk menyusun teori yang utuh. Dalam penelitian ini peneliti akan mengaplikasikan content analysis dalam tahapan analisis data. Spredly (1980) menyatakan bahwa ada empat komponen analisis

12 47 data: analisis domain, analisis taksonomi dan analisis komponensial setra menemukan nilai nilai budaya seperti yang digambarkan di bawah ini: Analisis Domain Analisis Taksonomi Analisis Komponensial Menemukan nilainilai budaya Gambar 3.2: Analisis Data, ( Diadopsi dari Santosa,2012) 1. Analisis Domain Pada Tahapan analisis domain, data dipilah-pilahdengan teliti mana yang merupakan data dan mana yang bukan data. Data yang berupa organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme dikumpulkan dari sumber data yang berupa novel Fifty Shades of Grey menggunakan pendekatan semantik. Dalam penelitian ini peneliti melakukan penilaian terhadap mana yang merupakan data dan mana yang bukan merupakan data. Pada tahap ini analisis domain bertujuan untuk menjadikan penelitian lebih terfokus.berikut ini merupakan contoh analisis domain: Tabel 3.5 Contoh Analisis Domain No Domain Konteks situasi Fokus yang diteliti Bsu Sexual activity 2. Sexual activity Setelah menkondisikan tubuh ana, cristian mulai melayangkan ciuman dibibir ana. Sebelum berangkan His other hand grabs my ponytail and yanks down, bringing my face up, and his lips are on mine. He leans forward and plants a brief, chaste kiss on my lips, leaving me Bsa Tangan satunya meraih ekor kudaku dan menyentak turun, membawa wajahku keatas, dan bibirnya ada di bibirku. Dia membungkuk ke depan dan

13 48 menuju settle, Christian memberikan ciuman yang membuat ana sangat berdebar debar didalam helikopter. reeling, my insides clenching at the thrilling, unexpected touch of his lips. memberikan ciuman singkat di bibirku, meninggalkanku tergulung, isi tubuhku mengepal oleh sentuhan mendebarkan tak terduga dari bibirnya. 2. Analisis Taksonomi Analisis taksonomi merupakan analisis yang dilakukan dengan mengelompokkan semua data yang telah terkumpul berdasarkan pendekatan yang digunakan, yang dalam hal ini data yang dianalisis merupakan organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme. Pertama yang dilakukan adalah semua data berupa organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme diklasifikasikan berdasarkan bentuk-bentuk eufemisme berdasarkan Allan dan Burridge (1991:14). Berikutnya adalah memasukkan kualitas terjemahan dalam segi keakuratan keberterimaan dan keterbacaan Berikut ini merupakan contoh analisis taksonomi: Tabel 3.6 Contoh Analisis Data Taksonomi No Konteks situasi Bsu Bsa Bentuk eufemisme 002 Setelah menkondisikan tubuh ana, cristian mulai melayangkan ciuman dibibir ana. His other hand grabs my ponytail and yanks dowsn, bringing my face up, and his lips are on mine. Tangan satunya meraih ekor kudaku dan menyentak turun, membawa wajahku keatas, dan bibirnya ada di bibirku Circumlocuti on Ref eufemis me Aktivita s seksual Teknik penerjema han Transposisi Amplifikasi eksplisitasi

14 Sebelum berangkan menuju settle, Christian memberikan ciuman yang membuat ana sangat berdebar debar He leans forward and plants a brief, chaste kiss on my lips, leaving me reeling, my insides clenching at the thrilling, unexpected touch of his lips. Dia membungkuk ke depan dan memberikan ciuman singkat di bibirku, meninggalkank u tergulung, isi tubuhku mengepal oleh sentuhan mendebarkan tak terduga dari bibirnya. Hyperbole Aktivita s seksual Transposisi Amplifikasi eksplisitasi Amplifikasi eksplisitasi Reduksi Kompensasi Padanan lazim Transposisi 3. Analisis Komponensial Langkah ini dilakukan dengan melihat hubungan antara klasifikasi dan fenomena, yaitu menjawab pertanyaan penelitian seperti bagaimana dampak dari teknik, yang digunakan oleh penerjemah dalam menerjemahkan organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme. Kemudian bagaimana pengaruhnya terhadap kualitas terjemahan yang terdiri dari dua aspek yaitu aspek keakuratan dan keberterimaan.analisis komponensial dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 3.7 Contoh Analisis Komponensial N o 00 2 Konteks situasi Setelah menkondisik an tubuh ana, cristian mulai melayangka n ciuman dibibir ana. Bsu Bsa Bentuk eufemisme His other hand grabs my ponytail and yanks dowsn, bringing my face up, and his lips are on mine. Tangan satunya meraih ekor kudaku dan menyentak turun, membawa wajahku keatas, dan Circumlocuti on Ref eufemism e Aktivitas seksual Teknik penerjemah an Transposisi Amplifikasi eksplisitasi Kualita s K K a b 3 2

15 50 bibirnya ada di bibirku 01 2 Sebelum berangkan menuju settle, Christian memberikan ciuman yang membuat ana sangat berdebar debar He leans forward and plants a brief, chaste kiss on my lips, leaving me reeling, my insides clenching at the thrilling, unexpected touch of his lips. Dia membungku k ke depan dan memberikan ciuman singkat di bibirku, meninggalka nku tergulung, isi tubuhku mengepal oleh sentuhan mendebarka n tak terduga dari bibirnya. Hyperbole Aktivitas seksual Transposisi Amplifikasi eksplisitasi Amplifikasi eksplisitasi Reduksi Kompensasi Padanan lazim Transposisi Tema Budaya Tahap ini adalah menggabungkan semua analisis seperti analisis domain, analisis taxonomi, analisis komponensial, hasil kuesioner dan hasil wawancara mendalam dan menempatkan mereka dalam seluruh konteks termasuk juga mempertimbangkan informasi data sekunder untuk menemukan latar belakang hasil penelitian. Dalam tahap ini kita akan dapat melihat bagaimana pengaruh teknik yang digunakan oleh penerjemah dalam menerjemahkan organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemismepada novel Fifty Shades of Grey dapat mempengaruhi tingkat keakuratan dan keberterimaan.

16 51 H. Prosedur Penelitian Dalam melakukan penelitian ini, peneliti melakukan langkah langkah sebagai berikut: 1. Membaca keseluruhan isi novel Fifty Shades of Grey dan terjemahannya dan berfokus pada eufemisme organ dan aktifitas seksual. 2. Memilih data, mencatat semua organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme baik dalam bahasa sumber (Bsu) maupun bahasa sasaran (Bsa). 3. Menganalisis teknik apa saja yang digunakan oleh penerjemah dalam menerjemahkan organ dan aktifitas seksual yang mengandung eufemisme. 4. Memberikan kode pada setiap data untuk memudahkan analisa dan pencarian data 5. Mengumpulkan nilai yang diberikan oleh 3 rater kemudian menganalisis hasil kuesioner untuk melihat kualitas terjemahan. 6. Membuat persentase kualitas terjemahan sebagai dasar untuk menentukan apakah teknik-teknik yang digunakan untuk menerjemahkan eufemisme organ dan aktifitas seksual cenderung akurat dan berterima. 7. Mengkaji bagaimana pengaruh penerapan teknik yang dipakai oleh penerjemah terhadap kualitas terjemahan dilihat dari keakuratan dan keberterimaan pada Fifty Shades of Grey dan terjemahannya. 8. Menemukan nilai budaya, menarik kesimpulan dan saran.

BAB I PENDAHULUAN. sasaran. Hatim dan Mason (1997:1) mendefinisikan penerjemahan sebagai salah satu

BAB I PENDAHULUAN. sasaran. Hatim dan Mason (1997:1) mendefinisikan penerjemahan sebagai salah satu BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Penerjemahan merupakan solusi untuk memecahkan masalah perbedaan bahasa. Penerjemahan merupakan sebuah pengalihan pesan dari bahasa sumber ke bahasa sasaran.
