KAJIAN TEKNIS BELT CONVEYOR DAN BULLDOZER DALAM UPAYA MEMENUHI TARGET PRODUKSI BARGING PADA PT ARUTMIN INDONESIA SITE ASAM-ASAM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN TEKNIS BELT CONVEYOR DAN BULLDOZER DALAM UPAYA MEMENUHI TARGET PRODUKSI BARGING PADA PT ARUTMIN INDONESIA SITE ASAM-ASAM"

Transkripsi

1 KAJIAN TEKNIS BELT CONVEYOR DAN BULLDOZER DALAM UPAYA MEMENUHI TARGET PRODUKSI BARGING PADA PT ARUTMIN INDONESIA SITE ASAM-ASAM M. Zaini Arief 1*, Uyu Saismana 2, Ahmad Juaeni 3 1 Mahasiswa Program Studi Teknik Pertambangan, Fakultas Teknik, Universitas Lambung Mangkurat 2 Program Studi Teknik Pertambangan, Fakultas Teknik, Universitas Lambung Mangkurat 3 PT Arutmin Indonesia Site Asam-Asam *Zainiarief@gmail.com ABSTRAK PT Arutmin Indonesia Site Asam-Asam memiliki sistem conveyor satu jalur untuk transportasi batubara jenis ecocoal yang dirancang untuk dapat mengangkut batubara dengan kapasitas maksimum ssebesar ton/jam. Dalam praktiknya hanya dimanfatkan rata-rata sebesar ton/jam artinya dalam sehari menghasilkan ton. Dalam penjualan batubara di lokasi Asam Asam tidak optimal, kendala-kendalanya yaitu produktivitas belt conveyor tidak mencapai 2000 ton/jam, terbuangnya waktu sekitar 25 menit saat pergantian tongkang, dan faktor lainya. Metode yang dipergunakan dalam pengolahan data belt conveyor adalah dengan menganalisis luas penampang belt, kecepatan masing-masing belt pada rangkaian, koefisien kemiringan belt, kondisi aktual lapangan dan spesifikasi teknis peralatan yang mendukung kegiatan pemuatan ke belt conveyor, serta working time belt conveyor. Untuk pengolahan data bulldozer adalah dengan menganalisis produksi per siklus, faktor blade, waktu suklus dan effesiensi kerja. Hasil Analisis belt conveyor didapatkan data waktu kotor diperoleh produktivitas maksimum 1863,08 ton/jam, produktivitas minimum 731,68 ton/jam dan produktivitas rata-rata 1339,05 ton/jam. Untuk data waktu bersih diperoleh produktivitas aktual maksimum 1882,11 ton/jam, produktivitas minimum 1388,13 ton/jam dan produktivitas rata-rata 1616,52 ton/jam. Hasil Analisis bulldozer didapatkan produktivitas 419,82 ton/jam. Kendala utama yang dihadapi dalam pencapaian target produksi diakibatkan banyaknya faktor-faktor saat proses pemuatan batubara berlangsung seperti produktivitas belt conveyor tidak tercapai, stock material, shifting barge, waiting barge, kondisi cuaca dan maintenance. Kata-kata kunci: belt conveyor, bulldozer, produktivitas, target produksi PENDAHULUAN Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam (SDA) salah satu sumber daya alam yang melimpah tersebut adalah dari sektor batubara. Kalimantan merupakan wilayah yang paling banyak kandungan batubaranya di Indonesia. Banyak sekali perusahaan perusahaan batubara yang mengeksploitasi batubara di Kalimantan, salah satunya PT Arutmin Indonesia. PT Arutmin Indonesia memiliki 6 lokasi pertambangan batubara, salah satunya adalah Asam - Asam di Kalimantan Selatan. Di lokasi ini, PT Arutmin Indonesia memiliki sistem conveyor untuk transportasi batubara jenis ecocoal. Sistem conveyor ini memindahkan batubara dari lokasi pertambangan ke lokasi pelabuhan sejauh 10.5 km. PT. Arutmin Indonesia membangun sistem konveyor satu jalur yang dirancang untuk dapat mengangkut batubara dengan kapasitas maksimum sebesar 2000 ton/jam artinya dalam sehari bisa menghasilkan ton. Sistem konveyor ini memindahkan batubara dari surge bin sampai ke kapal tongkang Sejauh ini, sejak bulan Oktober 2012 sampai sekarang, ada beberapa kendala yang terdeteksi kurang optimalnya produksi belt conveyor pada barging. Akibatnya, penjualan batubara di lokasi Asam Asam tidak optimal atau tidak mencapai ton/hari. Kendalakendalanya yaitu kapasitas conveyor saat operasi tidak mencapai 2000 ton/jam, terbuangnya waktu sekitar 25 menit saat pergantian tongkang, dan faktor lainnya. METODOLOGI PENELITIAN Diagram Alir Penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian ini didasarkan pada metode perhitungan aktual lapangan yang bertujuan untuk mendapatkan hasil pada waktu sekarang. Rancangan kegiatan penelitian ini terdiri dari 5 tahapan yaitu tahap persiapan, tahap pengumpulan data, tahap pengolahan data, tahap Analisis data dan tahap penyusunan laporan akhir. 1. Tahap Persiapan Pada tahap ini dilakukan penyusunan usulan tugas akhir. Sasaran utama studi pendahuluan ini adalah gambaran umum daerah penelitian. Studi literatur dilakukan dengan mencari bahan-bahan pustaka yang menunjang kegiatan penelitian, yang diperoleh dari : a. Instansi terkait b. Perpustakaan c. Grafik dan Tabel d. Informasipenunjang lainnya 2. Tahap Pengumpulan Data, Pengamatan di lapangan ditujukan untuk mendapatkan data-data yang diperlukan secara langsung di lapangan. Pengambilan data dilakukan dengan pengamatan. 3. Tahap Pengolahan Data pengolahan data hasil penelitian dilakukan dengan perhitungan berdasarkan teori yang ada dan data hasil penelitian. 4. Analisis data Dari rumusan-rumusan yang telah didapat kemudian dilakukan Analisis untuk menemukan jawaban atas pertanyaan perihal rumusan dan hal-hal yang diperoleh dalam penelitian. 5. Kesimpulan Hasil sintesis data keseluruhan dirangkum ke dalam laporan tertulis untuk dipertanggung jawabkan dalam bentuk laporan hasil penelitian tugas akhir. 49

2 Gambar-1. Bagan Alir Penelitian Teknik Pengumpulan Data Cara pengumpulan data-data yang diperlukan dalam penelitian ini meliputi: 1. Studi kepustakaan, yaitu pengumpulan data-data dari literatur-literatur dan internet tentang belt conveyor. 2. Observasi lapangan, yaitu pengamatan di lapangan meliputi kegiatan belt conveyor. 3. Wawancara dengan instruktur lapangan serta orangorang yang ahli dibidangnya. Teknik Pengolahan Data Tahap pengolahan data ini yaitu: pengolahan data perhitungan produktivitas belt conveyor meliputi 1. Perhitungan luas penampang (area section) 2. Perhitungan kecepatan belt 3. Perhitungan koefisien kemiringan belt 4. Perhitungan produktivitas teoritis belt conveyor 5. Perhitungan produktivitas aktual belt conveyor 6. Perhitungan Produktivitas bulldozer Teknik Analisis Data 1. Analisis data produktivitas belt conveyor. Teknik Analisis data yang dipergunakan yaitu berupa perhitungan belt conveyor berdasarkan data spesifikasi yang didapat dan berdasarkan perhitungan aktual, perhitungan kecepatan belt conveyor per segmen untuk mendapatkan nilai dari kapasitas produksi belt conveyor pada rangkaian Barge Loading. 2. Tinjauan Perancangan untuk pengoptimalan produktivitas sistem barging aktual. Untuk mengoptimalkan hasil produktivitas dari perhitungan produksi jika tidak sesuai dengan target maka dilakukan rancangan perhitungan produktivitas belt conveyor atau rekomendasi rangkaian agar mendapatkan kapasitas produksi yang tepat pada rangkaian belt untuk membantu peningkatan produktivitas Barge Loading. conveyor adalah alat pengangkut yang digunakan untuk memindahkan muatan dalam bentuk satuan atau tumpahan, dengan arah horizontal atau membentuk inklinasi dari suatu sistem operasi yang satu ke sistem operasi yang lain dalam suatu line proses produksi, yang menggunakan sabuk sebagai penghantar muatannya. Muatan yang dapat diangkut bermacam-macam yang meliputi unit load dan bulk material. Jenis material muatan ini sangat berpengaruh terhadap spesifikasi konveyor yang mengangkutnya. Jika dilihat dari kondisi di pertambangan batubara maka belt conveyor sangat handal untuk digunakan dalam beberapa penerapan antara lain : 1. Mengangkut material tambang / bahan galian dari lokasi penambangan ke lokasi penumpukan. 2. Memuat material tambang/bahan galian dari dari lokasi penumpukan ke kapal/ tongkang pada pelabuhan. 3. Mengambil kembali (reclaiming) material tambang/bahan galian dari tempat penumpukan dengan bantuan peralatan pengumpan. Keuntungan menggunakan belt conveyor antara lain: 1. Menurunkan biaya dan waktu dalam memindahkan material 2. Meningkatkan efisiensi pemindahan material 3. Ramah terhadap lingkungan 4. Aman dalam pengoperasiannya Kerugian menggunakan belt conveyor antara lain: 1. Biaya perencanaan yang relatif mahal 2. Jaraknya telah tertentu 3. Sudut inklinasi terbatas Produksi Kecepatan belt conveyor merupakan komponen yang menentukan produksi, daya, dan desain belt conveyor. Dari segi produksi, produktivitas belt conveyor akan meningkat jika terjadi penambahan kecepatan. Dari segi daya, penambahan kecepatan belt conveyor juga akan menambah daya yang diperlukan. Sedangkan untuk desain, kecepatan belt conveyor dapat menentukan bagaimana seharusnya kondisi stockpile dibuat, beserta dengan pertimbangan teknis yang lain, seperti kondisi material dan keadaan tempat tersebut. Rumus kecepatan adalah : V = S t V merupakan kecepatan (m/s), S adalah anjang belt (m), dan t merupakan waktu (s). Theoretical volume flow yaitu aliran volume material yang didapatkan dengan mengetahui lebar belt dan sudut troughing angle dengan menggunakan Tabel-1. Kapasitas muatan tergantung dari kemiringan belt. Semakin besar kemiringan, maka semakin sedikit jumlah material yang dapat diangkut. Jika tidak terdapat data spesifikasi mengenai sudut kemiringan belt dari pihak konstruktor maka sudut dapat dihitung menggunakan persamaan (2). α = arc tan p (2) H (1) 50

3 Dimana H adalah tinggi belt (m), P merupakan jarak datar belt (m), dan I f = panjang kemiringan belt (m). Tabel-3. Faktor Blade Tabel-1. Theoretical volume flow Waktu siklus yang dibutuhkan Bulldozer untuk menyelesaikan pekerjaan adalah dimulai pada saat maju, ganti persneling dan mundur. Adapun untuk menghitung waktu siklus dalam menit, dapat digunakan persamaan sebagai berikut : CT = FT + GCTR + RT + GCT (6) Tabel-2. Coefficient St For The Determination Of Volume Flow Of Gradient Systems Berat jenis curah adalah berat material dalam keadaan curah/lepas atau tanpa pemadatan persatuan volume (dalam t/m 3 atau kg/m 3 ). Berat jenis curah ini mendekati kondisi berat jenis material yang diagkut melalui conveyor. Berat jenis adalah berat benda (w) tiap satuan volume (V). Bila berat jenis dapat dilambangkan dengan γ, dapat dinyatakan dengan persamaan (3) γ = w V γ merupakan berat jenis (kg/m 3 ), W adalah berat benda (kg), dan V adalah volume (m 3 ). Setelah keempat nilai diatas didapatkan maka produktivitas teoritis belt conveyor dapat dihitung dengan persamaan (4). (3) Qt = A x V x γ x S (4) Di mana Qt merupakan produktivitas belt conveyor dalam ton/jam, A ialah luas penampang (Cross Section Area) dalam m 2, V adalah kecepatan belt dalam m/s, γ berat jenis material batubara (ton/m 3 ), dan S ialah koefisien kemiringan belt. Produksi Bulldozer Produksi kerja per siklus bulldozer pada saat beroperasi adalah sebagai berikut : q = L x H 2 x a (5) Dimana L ialah lebar blade dalam meter, H adalah tinggi blade dalam meter, dan a merupkan Faktor blade. Untuk menghitung produktivitas standar dari bulldozer, volume tanah yang dipindahkan dalam satu siklus dianggap sama dengan lebar blade x (tinggi blade) 2. Pada kenyataannya di lapangan produksi per siklus akan berbeda-beda tergantung dari jenis tanah, sehingga faktor sudut perlu disesuaikan karena pengaruh tersebut. Di mana FT adalah waktu dorong/maju, GCTR adalah Waktu Mengganti Gigi Maju, RT ialah Waktu Mundur, dan GCTF ialah Waktu Mengganti Gigi Mundur, semuanya dalam menit. Produktivitas kerja dari suatu alat yang diperlukan merupakan standard dari alat tersebut bekerja dalam kondisi ideal dikalikan suatu faktor dimana faktor tersebut merupakan faktor efisiensi kerja (E). Efisiensi sangat tergantung kondisi kerja dan faktor alam lainnya seperti topografi, keahlian operator, pemilihan standar perawatan dan lain-lain yang berkaitan dengan pengoperasian alat. Tabel-4. Effisiensi Kerja Kapasitas operasi alat berat biasa dinyatakan dalam m³/jam atau cuyd/jam, sedangkan produksi alat dinyatakan dalam volume pekerjaan yang dikerjakan per sikluswaktu dan jumlah siklus dalam satu jam kerja. Rumus umumnya seperti pada persamaan (7). Q = q x N x E = q x 60 x E (7) CT Dimana Q ialah produksi per jam dari alat dalam m³, q ialah produksi dalam satu siklus kemampuan alat untuk memindahkan tanah lepas, N ialah jumlah siklus dalam satu jam (dimana N = 60 ), E ialah efisiensi kerja, dan CT CT adalah waktu siklus dalam menit. HASIL DAN PEMBAHASAN Dari pengumpulan data dan hasil observasi di lapangan, data yang di dapat, sebagai berikut : Kecepatan Kecepatan merupakan salah satu faktor penting dalam perhitungan produktivitas belt conveyor. Pengukuran kecepatan dilakukan dengan mengamati berapa lama 51

4 selotip yang direkatkan pada belt kembali ke titik semula untuk mendapatkan waktu rotasi belt setiap putaran. Tabel-5. Kecepatan Kecepatan (m/s) CV-11 4,04 CV-12 4,14 CV-13 4,05 OLC-1 7,06 OLC-2 7,13 CV-3 4,01 CV-4A 4,20 CV-4B 4,18 Theoretical Volume Flow Dari data lapangan yang berupa spesifikasi teknis belt conveyor telah didapatkan ukuran lebar belt, surcharge angle, trough angle tiap rangkaian pada belt conveyor. Tabel-6. Theoretical volume flow Theoretical Volume Flow CV CV CV OLC OLC CV CV-4A 853 CV-4B 853 Koefisien Kemiringan Dari data lapangan yang berupa spesifikasi teknis belt conveyor. telah didapatkan sudut inklinasi tiap rangkaian pada belt conveyor. Dalam penentuan koefisien kemiringan belt dapat ditentukandengan mempergunakan tabel koefisien kemiringan belt berdasarkan Handbook Phoenix System Handbook. Tabel-7. Koefisien Kemiringan Sudut Kemiringan Koefisien Kemiringan CV ,94 CV ,90 CV ,93 OLC-1 5 1,00 OLC-2 2,9 1,00 CV ,95 CV-4A 12 0,93 CV-4B 12 0,93 Produktivitas Teoritis Produktivitas teoritis belt conveyor dihitung dengan rumus standart yang sudah diketahui luas penampang belt, kecepatan belt, berat jenis, dan koefisien kemiringan belt. Tabel-8. Produktivitas Teoritis Produktivitas (ton/jam) CV ,45 CV ,54 CV ,90 OLC ,50 OLC ,16 CV ,08 CV-4A 2.751,13 CV-4B 2.744,39 Produktivitas Aktual Produktivitas aktual belt conveyor merupakan Gambaran utama dalam mengoptimalkan kinerja belt conveyor. Perhitungan produktivitas belt conveyor aktual dilakukan dengan cara menentukan jumlah batubara yang telah dimuat dalam satu kali proses pemuatan dibagi dengan waktu kerja belt. Produktivitas aktual pengapalan batubara PT Arutmin Indonesia Site Asam-asam selama Bulan Oktober 2015 hasil perhitungan tersebut dilihat dengan data waktu kotor diperoleh produktivitas maksimum adalah 1.863,08 ton/jam, produktivitas minimum sebesar 731,68 ton/jam dan produktivitas rata-rata sebesar 1.339,05 ton/jam. Sedangkan data waktu bersih diperoleh produktivitas aktual maksimum adalah 1.882,11 ton/jam, produktivitas minimum sebesar 1.388,13 ton/jam dan produktivitas ratarata sebesar 1.616,52 ton/jam. Produktivitas Bulldozer Produktivitas teoritis bulldozer dihitung dengan rumus standart yang sudah diketahui produksi per siklus, waktu siklus (cycle time), dan efisiensi kerja. Berdasarkan perhitungan, maka dapat diketahui nilai produktivitas bulldozer adalah 417,28 ton/jam. PEMBAHASAN Tinjauan Produktivitas Barge Loading Selama penelitian diketahui kecilnya persentase perbandingan produktivitas aktual terhadap teoritis dikarenakan lamanya waktu dalam proses pemuatan batubara berlangsung. Dari perhitungan yang telah dilakukan maka dapat dilihat hasil perbandingan aktual dan teoritis produktivitas barge loading conveyor. Gambar-2. Diagram Pencar Produktivitas Terhadap Target Produksi Pada Gambar-2 dapat dilihat diagram pencar produktivitas aktual terhadap produktivitas teoritis aktifitas barge selama 1 bulan (28 hari) ada 67 pemuatan ke 52

5 tongkang dihitung berdasarkan waktu bersih dan waktu kotor, dapat disimpulkan bahwa produktivitas aktual tidak pernah mencapai target produktivitas. Penyebab produktivitas waktu bersih tidak mencapai target produktivitas karena produktivitas belt tidak mencapai ton/jam sedangkan produktivitas waktu kotor dikarenakan pemindahan blade diverter gates, stock material, shifting barge, waiting barge, kondisi cuaca, dan maintenance. Pencapaian Target Produksi PT Arutmin Indonesia Site Asam-asam merencanakan target produksi sebesar ton/hari dimana menurut perhitungan produktivitas belt conveyor dalam kondisi teoritis adalah ton/jam. Pada kondisi produktivitas teoritis belt conveyor, waktu pemuatan batubara sebesar ton dapat dilakukan dalam 20 jam. Dari perhitungan ketercapaian target produksi per harinya selama 1 bulan penelitian menunjukkan bahwa target produksi yang diinginkan tersebut belum tercapai, pada bulan Oktober 2015 target produksi paling tertinggi pada tanggal 26 Oktober hanya mencapai ton dengan persentase ketercapaian 83% dan paling rendah pada tanggal 2 Oktober hanya mencapai ton dengan persentase ketercapaian 27%. Gambar-3. Target Produksi dan Produksi Aktual Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa sealama 1 bulan penelitian kegiatan barging tidak satupun memenuhi target produksi. Total perhitungan produksi sealama 1 bulan (28 hari) yaitu ton dengan persentase ketercapaian 51% sehingga mengalami kurangnya target sebesar ton dengan persentase 49% dari target produksi per bulan. Faktor yang Menyebabkan Tidak Tercapainya Target Produksi Berikut faktor-faktor yang menyebabkan tidak tercapainya target produksi barging adalah, sebagai berikut. 1. Faktor Produktivitas conveyor saat operasi tidak mencapai ton/jam dikarenakan pengeluaran surge bin yang kurang optimal disebabkan kuarangnya alat berat bulldozer pada proses feeding ke coal valve. Diperlukan waktu sekitar 25 menit untuk pergantian tongkang disebaban karena tidak kuatnya motor untuk menggerakkan blade diverter gates untuk melawan aliran batubara sebesar ton/jam sehingga diverter gates tidak dapat berpindah langsung saat ada aliran batubara yang masuk ke chute. 2. Stock Material Berdasarkan penelitian di lapangan, material yang tersedia di stockpile PT Arutmin Indonesia Site Asam-asam adapun kondisi ideal pemuatan batubara ke tongkang harus didukung dengan optimalisasi ketersediaan material batubara di stockpile. Optimalisasi ketersediaan material dapat ditingkatkan dengan menambah supply material dari unit crushing sehingga kapasitas stockpile area dengan daya tampung hingga ton dapat dioperasikan secara maksimal dan proses pemuatan batubara ke tongkang dapat berjalan dengan lancar. 3. Shifting Barge Shifting Barge merupakan proses manual memindahkan/ menggeserkan posisi tongkang saat proses pemuatan. Saat shifting barge ada sebagian yang bisa di gerakkan ada juga yang harus dimatikan saat proses pemuatan batubara ke barge. 4. Waiting Barge Menunggu datangnya kapal tongkang mempengaruhi lambat nya operasi aktivitas barging sehingga target produksi barging kadang tidak tercapai, 5. Kondisi Cuaca Kondisi Cuaca juga memperngaruhi jalan nya produksi barging, terutama hujan. Hujan dapat mengakibatkan total moisture pada batubara meningkat sehingga tidak sesuai dengan permintaan dan juga ombak yang begitu besar bisa mempengaruhi shifting barge. 6. Maintenance Kegiatan untuk merawat atau memelihara dan menjaga mesin/belt conveyor, perawatan yang dilakukan ketika sudah terjadi kerusakan pada mesin atau peralatan kerja sehingga mesin tersebut tidak dapat beroperasi secara normal atau terhentinya operasional secara total dalam kondisi mendadak. Breakdown maintenance ini harus dihindari karena akan terjadi kerugian akibat berhentinya mesin produksi yang menyebabkan tidak tercapai target produksi. Rekomendasi Pencapaian Target Produksi Solusi untuk meningkatkan produksi Barge Loading agar dapat mencapai target ton/hari maka rekomendasi pencapaian target produksi yaitu meningkatkan kapasitas belt conveyor dari ton/jam menjadi ton/jam dengan penambahan 1 buah alat berat bulldozer. PT Arutmin Indonesia Site Asam- Asam hanya mempunyai 1 buah alat berat bulldozer yang prouktivitasnya hanya 417,282 ton/jam. Dengan penambahan 1 buah bulldozer yang sama maka produktivitas 2 bulldozer menjadi 834,564 ton/jam. Penambahan alat berat bulldozer adalah untuk mengoptimalkan produktivitas belt conveyor mencapai ton/jam. KESIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian tentang kajian teknis terhadap belt conveyor dalam upaya memenuhi sasaran produksi barging pada PT Arutmin Indonesia Site Asam- Asam, kesimpulan yang dapat diambil adalah sebagai berikut. 1. PT Arutmin Indonesia Site Asam-Asam mempunyai rangkaian belt conveyor : 53

6 a. CPP (Coal Preparation Plant), terdiri dari belt conveyor CV-11, belt conveyor CV-12, dan belt conveyor CV-13. b. OLC (Overland ), terdiri dari belt conveyor OLC-1 dan belt conveyor OLC-2. c. Port, terdiri dari belt conveyor CV-3, belt conveyor CV-4A, dan belt conveyor CV-4B. 2. Produktivitas rangkaian belt conveyor teoritis untuk masing-masing belt sebagai berikut: CV-11 = 2.760,27 ton/jam, CV-12 = 2.708,06 ton/jam, CV-13 = 2.730,90 ton/jam, OLC-1 = 2.694,45 ton/jam, OLC-2 = 2.721,16 ton/jam, CV-3 = 2.762,08 ton/jam, CV-4A = 2.737,64 ton/jam, CV-4B = 2.737,64 ton/jam. 3. Produktivitas rangkaian belt conveyor aktual untuk keseluruhan belt data waktu kotor diperoleh produktivitas maksimum =1.863,08 ton/jam, minimum = 731,68 ton/jam dan rata-rata = 1.339,05 ton/jam. Sedangkan data waktu bersih diperoleh produktivitas aktual maksimum = 1.882,11 ton/jam, minimum = ton/jam dan rata-rata = 1.616,52 ton/jam. 4. Untuk meningkatkan produksi Barge Loading agar dapat mencapai target ton/hari maka rekomendasi pencapaian target produksi yaitu meningkatkan kapasitas belt conveyor dari ton/jam menjadi ton/jam dengan penambahan 1 buah alat berat bulldozer. Dengan penambahan 1 buah bulldozer yang sama maka produktivitas 2 bulldozer menjadi 834,564 ton/jam. SARAN Adapun saran yang dapat penulis sampaikan adalah sebagai berikut: 1. Pada kontrol operator sebaiknya ada komunikasi yang efektif yaitu komunikasi dimana pesan yang diterima oleh penerima pesan sama persis dengan pesan yang disampaikan oleh pengirim pesan. 2. Perlu adanya pelatihan kemampuan operator, baik itu dengan cara pemberian teori maupun pelatihan secara langsung di lapangan tentang pemuatan atau proses feeding ke coal valve. DAFTAR PUSTAKA [1] Equipment Manufacturers Association s for Bulk Materials. USA. [2] Hambur Phoenix s Design Fundamentals. Germany. Hal [3] Nurhakim Buku Panduan Kuliah Lapangan II Edisi ke-2. Teknik Pertambangan Universitas Lambung Mangkurat. Banjarbaru. Hal 5-7. [4] Soemardikatmodjo Alat Alat Berat Pemindahan Tanah Mekanis. Teknik Sipil Universitas Indonesia. Jakarta. Hal

EVALUASI CRUSHING PLANT UNTUK PENINGKATAN TARGET PRODUKSI PADA PT INDONESIAN MINERALS AND COAL MINING KECAMATAN KINTAP KABUPATEN TANAH LAUT

EVALUASI CRUSHING PLANT UNTUK PENINGKATAN TARGET PRODUKSI PADA PT INDONESIAN MINERALS AND COAL MINING KECAMATAN KINTAP KABUPATEN TANAH LAUT EVALUASI CRUSHING PLANT UNTUK PENINGKATAN TARGET PRODUKSI PADA PT INDONESIAN MINERALS AND COAL MINING KECAMATAN KINTAP KABUPATEN TANAH LAUT M. Mugeni 1*, Uyu Saismana 1, Riswan 1, Kumaini 2 1 Program Studi
