IMUNOEKSPRESI p63 PADA INVERTED PAPILLOMA DAN KARSINOMA SEL SKUAMOSA SINONASAL TESIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IMUNOEKSPRESI p63 PADA INVERTED PAPILLOMA DAN KARSINOMA SEL SKUAMOSA SINONASAL TESIS"

Transkripsi

1 IMUNOEKSPRESI p63 PADA INVERTED PAPILLOMA DAN KARSINOMA SEL SKUAMOSA SINONASAL TESIS Oleh : Dr. AGUSSALIM NIM PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS KESEHATAN TELINGA HIDUNG TENGGOROK BEDAH KEPALA LEHER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

2 IMUNOEKSPRESI p63 PADA INVERTED PAPILLOMA DAN KARSINOMA SEL SKUAMOSA SINONASAL TESIS Diajukan untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Mencapai Gelar Spesialis dalam Bidang Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok Bedah Kepala Leher pada Fakultas Kedokteran Oleh : Dr. AGUSSALIM PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS KESEHATAN TELINGA HIDUNG TENGGOROK BEDAH KEPALA LEHER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

3 Medan, 6 Agustus 2012 Tesis dengan judul IMUNOEKSPRESI p63 PADA INVERTED PAPILLOMA DAN KARSINOMA SEL SKUAMOSA SINONASAL Telah disetujui dan diterima baik oleh Komisi Pembimbing Ketua dr. Rizalina A. Asnir, Sp.THT-KL (K) NIP Anggota dr. Farhat, Sp.THT-KL (K) dr. Harry A. Asroel, Sp.THT-KL NIP NIP Diketahui oleh Ketua Departemen Ketua program Studi Prof. Dr. dr. Abdul Rachman Saragih, Sp.THT-KL (K) dr. T. Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL NIP NIP

4 PERNYATAAN Judul Tesis : Imunoekspresi p63 Pada Inverted Papilloma Dan Karsinoma Sel Skuamosa Sinonasal Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat orang lain yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam rujukan. Yang Menyatakan, Peneliti dr. Agussalim

5 KATA PENGANTAR Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim, saya panjatkan puji syukur kehadirat Illahi Rabbi karena dengan rahmat dan karunianya, saya dapat menyelesaikan tulisan karya ilmiah dalam bentuk tesis yang saya beri judul IMUNOEKSPRESI p63 PADA INVERTED PAPILLOMA DAN KARSINOMA SEL SKUAMOSA SINONASAL. Tulisan ini sebagai salah satu syarat umtuk memperoleh gelar Spesialis Kedokteran Ilmu Kesehatan Telinga hidung Tenggorok Bedah Kepala Leher Fakultas Kedokteran /Rumah Sakit Umum Pusat H. Adam Malik Medan. Saya sangat menyadari bahwa tulisan ini mungkin masih jauh dari sempurna baik isi maupun bahasannya. Dengan semua keterbatasan tersebut, saya berharap mendapat masukan yang bermanfaat demi kebaikan kita semua. Dengan berakhirnya masa pendidikan spesialis saya, maka pada kesempatan ini perkenankanlah saya menyampaikan penghargaan dan rasa terima kasih yang sebesarbesarnya kepada : Yang terhormat Bapak Rektor, yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis Kedokteran Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok Bedah Kepala Leher di Fakultas Kedokteran Medan. Yang terhormat Bapak Dekan Fakultas Kedokteran yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk mengikuti Program Pendidikan

6 Dokter Spesialis Kedokteran Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok Bedah Kepala Leher di Fakultas Kedokteran. Yang terhormat Bapak Direktur Rumah Sakit Umum Pusat H. Adam Malik Medan, yang telah mengizinkan dan memberikan kesempatan kepada saya untuk belajar dan bekerja di lingkungan rumah sakit ini. Yang terhormat Prof. Dr. dr. Abdul Rachman Saragih, Sp.THT-KL(K), sebagai Kepala Departemen THT-KL FK USU/RSUP H. Adam Malik yang telah banyak memberi petunjuk, pengarahan serta nasehat baik sebagai kepala departemen dan sebagai guru selama saya mengikuti pendidikan di Departemen THT-KL FK USU/RSUP H. Adam Malik Medan. Yang terhormat, dr. T. Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL sebagai Ketua Program Studi Pendidikan Dokter Spesialis di Departemen THT-KL FK USU/RSUP H. Adam Malik Medan, atas bimbingan dan dorongan semangat yang diberikan sehingga menimbulkan rasa percaya diri, baik dalam bidang keahlian maupun pengetahuan umum lainnya. Yang terhormat, dr. Rizalina A. Asnir, Sp.THT-KL(K) sebagai ketua pembimbing tesis saya, dr. Farhat, Sp.THT-KL(K) dan dr. Harry A. Asroel, Sp.THT-KL sebagai anggota pembimbing tesis, yang telah banyak memberikan petunjuk, perhatian serta bimbingan sehingga saya dapat menyelesaikan tesis spesialis ini. Saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas waktu dan bimbingan yang telah diberikan dalam penelitian dan penulisan tesis ini. Yang terhormat guru saya di jajaran THT-KL FK USU/RSUP H. Adam Malik Medan, Prof. dr. Ramsi Lutan, Sp.THT-KL(K), dr. Yuritna Haryono, Sp.THT-KL(K), Prof. dr. Askaroellah Aboet, Sp.THT-KL(K), Prof. Dr. dr. Abdul Rachman Saragih,

7 Sp.THT-KL(K), dr. Muzakkir Zamzam, Sp.THT-KL(K), dr. T. Sofia Hanum, Sp.THT- KL(K), dr. Linda I. Adenin, Sp.THT-KL, dr. Ida Sjailendrawati Harahap, Sp.THT-KL, dr. Mangain Hasibuan, Sp.THT-KL, Prof. Dr. dr. Delfitri Munir, Sp.THT-KL(K), Almh. Dr. Hafni, Sp.THT-KL(K), dr. Adlin Adnan, Sp.THT-KL, dr. Rizalina A. Asnir, Sp.THT-KL(K), dr. Siti Nursiah, Sp.THT-KL, dr. Andrina Y.M. Rambe, Sp.THT-KL, dr. Harry A. Asroel, Sp.THT-KL, dr. Farhat, Sp.THT-KL(K), dr. T. Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL, dr. Aliandri, Sp.THT-KL, dr. Ashri Yudhistira, Sp.THT-KL, dr. Devira Zahara, Sp.THT-KL, dr. M. Pahala Hanafi, Sp.THT-KL, dr. H.R. Yusa Herwanto, Sp.THT-KL, dr. Ferryan Sofyan, Sp. THT-KL yang telah banyak memberikan bimbingan dalam ilmu dan pengetahuan di bidang THT-KL, baik secara teori maupun keterampilan yang kiranya sangat bermanfaat bagi saya di kemudian hari. Yang terhormat dr. Putri C. Eyanoer, MS. Epi. Ph.D, yang telah banyak memberikan petunjuk, perhatian serta bimbingan di bidang Metodologi Penelitian, sehingga saya dapat menyelesaikan tesis spesialis ini. Saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas waktu dan bimbingan yang telah diberikan selama dalam penelitian dan penulisan tesis ini. Yang terhormat Prof. dr. H.M. Nadjib Dahlan Lubis, Sp.PA(K), yang telah banyak memberikan petunjuk, perhatian serta bimbingan pada pemeriksaan Imunohistokimia di bagian Patologi Anatomi. Saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas waktu dan bimbingan yang telah diberikan selama dalam penelitian ini. Yang mulia Ayahanda H. Anwar dan ibunda Hj. Masyitah Br. Sitepu, yang dengan segala daya upaya telah mengasuh, membesarkan dam membimbing dengan penuh kasih sayang semenjak kecil sehingga saya dewasa agar menjadi anak yang

8 berbakti kepada orang tua, agama, bangsa dan negara. Dengan memanjatkan do a kehadirat Allah SWT, ampunilah dosa kedua orang tua saya serta sayangilah mereka sebagaimana mereka menyayangi saya sewaktu kecil. Terima kasih juga saya tujukan kepada kakak dan adik-adik saya, Rahimah Karmela, S.Ag, Azwar Hakin, Amd dan dr. Annisa, yang telah memberikan dorongan semangat selama saya menjalani pendidikan ini. Yang terhormat kedua mertua saya Prof. dr. H.M. Nadjib Dahlan Lubis, Sp.PA(K) dan Hj. Sainah Lubis serta abang dan adik ipar saya dr. Mhd. Riza Dahlan Lubis, Mhd. Riyadh Ghozali Lubis, Hons, Mhd. Roza Aulia Lubis, Hons, M.Si, dr. Mhd. Fachrul Rozi Lubis, Mhd. Munawar Iqbal Lubis, S.Ked yang telah memberikan dorongan semangat kepada saya sehingga pendidikan ini dapat selesai. Kepada istriku tercinta dr. Humairah Medina Liza Lubis, M.Ked.(PA), Sp.PA serta anak-anak kami tersayang Qatrunnada Medina Salim, Mhd. Fathurridha Arabia Salim, Mhd. Fathir Aththariq Salim dan Mhd. Fardhan Al Zaidi Salim, tiada kata yang lebih indah yang dapat diucapkan selain ucapan terima kasih yang setulus-tulusnya atas pengorbanan, kesabaran, ketabahan dan dorongan semangat yang tiada henti-hentinya sehingga dengan ridho Allah SWT akhirnya saya sampai pada saat yang berbahagia ini. Yang tercinta teman-teman Residen Spesialis Kedokteran Ilmu Kesehatan THT- Bedah Kepala Leher yang telah bersama-sama, baik dalam suka maupun duka, saling membantu sehingga terjalin persaudaraan yang erat, dengan harapan teman-teman lebih giat lagi sehingga dapat menyelesaikan studi ini. Semoga Allah selalu memberkahi kita semua. Akhirnya izinkan saya mohon maaf yang setulus-tulusnya atas kesalahan dan kekurangan selama mengikuti pendidikan ini, semoga segala bantuan, dorongan,

9 petunjuk yang diberikan kepada saya selama mengikuti pendidikan kiranya mendapat balasan yang berlipat ganda dari Allah SWT, Yang Maha Pengasih< maha Pemurah dan Maha Penyayang. Amiii, Amiiin Ya Robbal alamin. Medan, 7 Agustus 2012 Penulis Dr. Agussalim

10 Imunoekspresi p63 pada Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa Sinonasal (Hasil Penelitian) Agussalim, Rizalina A. Asnir, Farhat, Harry A. Asroel Departemen Ilmu Kesehatan THT-KL Fakultas Kedokteran / RSUP H. Adam Malik Medan Abstrak Karsinoma sel skuamosa sinonasal kadang sulit dibedakan dengan inverted papilloma yang merupakan lesi prekursor keganasan pada sinonasal secara histopatologi dengan pewarnaan Haematoxyllin Eosin. Bahkan terkadang sering terjadi kekeliruan dalam mendiagnosis karsinoma sel skuamosa dengan adenokarsinoma. Untuk membedakannya diperlukan pewarnaan lain yang lebih akurat, salah satunya dengan imunohistokimia p63. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan adanya perbedaan tampilan imunohistokimia antara inverted papilloma dengan karsinoma sel skuamosa. Penelitian ini merupakan penelitian deskripsi. Sampel penelitian sebanyak 50 pasien yang telah dilakukan pemeriksaan histopatologi dari biopsi sinonasal yang telah didiagnosis dengan pewarnaan Haematoxyllin Eosin. Tidak terdapat perbedaan tampilan p63 yang bermakna antara inverted papilloma dengan karsinoma sel skuamosa sinonasal (p>0,05) dimana p63 tertampil pada kedua kasus inverted papilloma dan karsinoma sel skuamosa. Kata kunci : imunohistokimia p63, inverted papilloma, karsinoma sel skuamosa, sinonasal

11 Immunoekxpression of p63 on Inverted Papilloma and Squamous Cell Carcinoma of Sinonasal Region (The Research Result) Agussalim, Rizalina A. Asnir, Farhat, Harry A. Asroel Ear, Nose, and Throat Head and Neck Surgery Department of Medical Faculty of North Sumatera University / H. Adam Malik General Hospital Medan Abstract Sometimes squamous cell carcinoma of sinonasal region is very difficult distinguish with inverted papilloma which is malignant precursor lesion in the sinonasal by histopathologically with Haematoxyllin Eosin staining. And sometimes a common mistake in diagnosing squamous cell carcinoma with adenocarcinoma. Necessary to distinguish a more accurate stain, such as p63 immunohistochemistry. The purpose of this research is to prove distinctive of p63 immunohistochemsitry expression among inverted papilloma and squamous cell carcinoma. This research constitute descriptive reasearch. Observational sample contain 50 paraffin blocks of inverted papilloma and squamous cell carcinoma from biopsy have been diagnosed by Hematoxyllin Eosin staining. It has not significant difference of 63 expression among inverted papilloma and squamous cell carcinoma (p>0,05) which p63 expression was found in both cases. Keywords : immunohistochemistry p63, inverted papilloma, squamous cell carcinoma, sinonasal

12 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... ABSTRAK ABSTRACT... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR SINGKATAN... BAB 1. PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian Rumusan Masalah Hipotesis Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian... BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA Anatomi Hidung Septum Nasi Perdarahan...

13 Sinus Paranasal Inverted Papilloma Mikroskopik Inverted Papilloma Gejala Klinis Diagnosis Penatalaksanaan... A. Rinotomi Lateral... B. Degloving Prognosis Karsinoma Sel Skuamosa Mikroskopik Keratinizing Squamous Cell Carcinoma Mikroskopik Non-Keratinizing (Cylindrical Cell, transitional) Carcinoma Gejala Klinis Diagnosis Klasifikasi TNM dan Sistem Staging Penatalaksanaan.... A. Pembedahan..... A.1. Drainage/Debridement.... A.2. Resection... B. Rehabilitasi..... C. Terapi Radiasi D. Kemoterapi Prognosis.....

14 2.4. Peran p Hubungan p63 dengan Lesi-lesi Jinak dan Karsinoma Kerangka Teori Kerangka Konsepsional.. BAB 3. METODOLOGI PENELITIAN Rancangan Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Tempat Penelitian Waktu Penelitian Subjek Penelitian Populasi Sampel Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel Penelitian Definisi Operasional Variabel Cara Kerja Pembuatan Sediaan Mikroskopis Prosedur Sebelum Pulasan Antibodi Primer Protokol Pemulasan p63 dengan Menggunakan Metode REAL Envision Alat dan Bahan Penelitian Alat-Alat Penelitian Bahan Penelitian

15 3.7. Instrumen Penelitian Tehnik Analisis Data Kerangka Operasional... BAB 4. HASIL PENELITIAN.. BAB 5. PEMBAHASAN.. BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran.... DAFTAR RUJUKAN...

16 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1. Histopatologi Inverted Papilloma 2.2. Karsinoma sel skuamosa, non-keratinizing Peran p63 dalam perkembangan stratified epithelium Mekanisme potensial p63 dalam mempertahankan populasi stem-cell Skema Kerangka Teori Skema Kerangka Konsepsional... Skema Kerangka Operasional...

17 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 4.1. Distribusi Data Berdasarkan Umur Pada Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa Sinonasal Distribusi Data Berdasarkan Jenis Kelamin Pada Kelompok Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa Sinonasal Distribusi Penderita Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa Sinonasal Menurut Suku Bangsa Distribusi Ekspresi Imunohistokimia p63 pada Lesi Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa sinonasal 4.5. Distribusi Hubungan Ekspresi p63 Negatif dan Positif pada Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa Sinonasal Distribusi Jumlah Ekspresi p63 dan Histopatologi Inverted Papilloma dan Karsinoma Sel Skuamosa

18 DAFTAR SINGKATAN Cdk DNA HE HPV IP KSS N M : Cyclin Dependent Kinase : Deoxyribo nucleic acid : Hematoxyllin Eosin : Human Papiloma Virus : Inverted papilloma : Karsinoma sel skuamosa : Kelenjar getah bening regional : Metastasis jauh p53 : Protein 53 p63 : Protein 63 Rb T : Retinoblastoma : Tumor primer

KARAKTERISTIK TUMOR GANAS TELINGA HIDUNG TENGGOROK KEPALA DAN LEHER DI SMF THT-KL RSUP H. ADAM MALIK MEDAN PERIODE JANUARI 2006 DESEMBER 2010.

KARAKTERISTIK TUMOR GANAS TELINGA HIDUNG TENGGOROK KEPALA DAN LEHER DI SMF THT-KL RSUP H. ADAM MALIK MEDAN PERIODE JANUARI 2006 DESEMBER 2010. KARAKTERISTIK TUMOR GANAS TELINGA HIDUNG TENGGOROK KEPALA DAN LEHER DI SMF THT-KL RSUP H. ADAM MALIK MEDAN PERIODE JANUARI 2006 DESEMBER 2010 Tesis Oleh: dr. Merza Maulana Muzakkir PROGRAM PENDIDIKAN MAGISTER
