ABSTRAK Khairul Hamdi : Optimasi Ukuran Butir terhadap Sifat Fisis Batubata Komposit dengan Bahan Penguat Serat kayu Penggergajian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ABSTRAK Khairul Hamdi : Optimasi Ukuran Butir terhadap Sifat Fisis Batubata Komposit dengan Bahan Penguat Serat kayu Penggergajian"

Transkripsi

1 ABSTRAK Khairul Hamdi : Optimasi Ukuran Butir terhadap Sifat Fisis Batubata Komposit dengan Bahan Penguat Serat kayu Penggergajian Telah dilakukan pembuatan batubata komposit dengan bahan penguat serat kayu. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan ukuran butir optimal sehingga didapatkan batubata komposit dengan nilai kuat tekan yang tinggi dan porositas yang rendah. Batubata komposit yang dihasilkan dikarakterisasi sifat fisis yang meliputi kuat tekan dan porositas. Perbandingan bahan yang digunakan adalah 9 bagian lempung dicampur dengan 1 bagian serat kayu. Ukuran butir lempung dan serat kayu yang digunakan adalah 0.09 mm, 0.15 mm, 0.18 mm dan 0.6 mm. Pembakaran dilakukan pada suhu 800 C dengan kenaikan suhu dilakukan secara bertahap. Sampel lempung dan serat kayu dicampur dengan air sebagai pelarut. Sampel batubata untuk uji kuat tekan berbentuk kubus dengan ukuran cetakan 6x6x6 cm 3 dan sampel untuk penentuan nilai porositas berbentuk silinder.untuk uji kuat tekan masing-masing sampel dibuat sebanyak 4 buah. Sebelum dilakukan pembakaran, sampel yang telah dibuat dibiarkan di udara luar pada suhu kamar tanpa terkena sinar matahari langsung selama seminggu. Setelah itu baru dilakukan pembakaran dalam furnace. Pendinginan sampel dilakukan secara alami. Setelah dilakukan analisis data didapatkan hasil uji kuat tekan berturutturut adalah kg/cm 2, kg/cm 2, kg/cm 2 dan kg/cm 2. Sedangkan nilai porositas berturut-turut adalah 7.26%, 8.11%, 11.20% dan 8.85%. Hasil ini menunjukan bahwa nilai kuat tekan tertinggi dan porositas terendah didapatkan untuk ukuran butir 0.09 mm. i

2 KATA PENGANTAR Syukur Alhamdulillah penulis ucapkan kehadirat Allah S.W.T. yang telah melimpahkan Rahmat dan HidayahNya dan Shalawat beserta Salam kita sampaikan kepada Baginda Rasullullah S.A.W. sebagai uswatun hasanah bagi kita semuanya. Tugas akhir dengan judul : Optimasi Ukuran Butir terhadap Sifat Fisis Batubata Komposit dengan Bahan Penguat Serat Kayu, dibuat untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Sains pada Jurusan Fisika FMIPA UNP. Selama penulisan Tugas Akhir ini penulis mendapat banyak dorongan, bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu, diantaranya : 1. Ibu Dra. Hj. Djusmaini Djamas, M.Si. sebagai pembimbing I 2. Bapak Ramli, S.Pd, M.Si. sebagai pembimbing II. 3. Bapak Drs. Amali Putra, M.Pd. selaku Ketua Jurusan Fisika. 4. Ibu Dra. Hj. Nailil Husna, M.Si. selaku Penasehat Akademis. 5. Ibu Yenni Darvina, M.Si., ibu Dra. Nurasma, M.Si. dan ibu Dra. Nailil Husna, M.Si. sebagai dosen penguji. 6. Bapak dan Ibu staf pengajar Jurusan Fisika FMIPA UNP. 7. Ibu Elyasna dan Saudara Rahmat Hidayat atas bantuannya. 8. Saudari Yevi Suryani, S.Si. dan Artha Nesa Chandra, S.Si. atas bantuan dan kerjasamanya selama penelitian. 9. Karyawan Laboratorium Penelitian Jurusan Kimia FMIPA UNP 10. Karyawan Laboratorium Uji Bahan Jurusan Teknik Sipil FT UNP yang telah menemani penulis dalam melaksanakan Tugas Akhir ini. 11. Pimpinan dan karyawan UPTD Balai Pengawasan Mutu Barang Sumatera Barat. 12. Staf Dosen Jurusan Seni Rupa FBSS UNP yang telah memberikan banyak masukan dan pengarahan yang sangat berguna. ii

3 13. Karyawan Balai Penelitian dan Pengembangan Industri Sumatera Barat atas kerjasamanya. 14. Kawan-kawan dan adik-adik wisma Al Aqsha I, II dan III atas dorongan dan semangat sehingga menjadi motivasi bagi penulis. 15. Rekan-rekan program studi Fisika 2002 atas dorongan dan bantuannya. Kritikan dan saran yang konstruktif sangat penulis harapkan dari semua pihak untuk perbaikan dimasa yang akan datang karena dalam penulisan ini tentunya banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Mudahan-mudahan apa yang penulis lakukan ini mendapat ridha dari Allah SWT dan bermanfaat bagi orang lain. Amin. Wassalam Padang, Juli 2006 Penulis iii

4 DAFTAR ISI halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... vi DAFTAR TABEL... vii DAFTAR LAMPIRAN... viii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Batasan Masalah... 3 C. Perumusan Masalah... 4 D. Tujuan Penelitian... 4 E. Pertanyaan Penelitian... 4 F. Kontribusi Penelitian... 5 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Keramik Batubata... 6 B. Material Penyusun Batubata... 7 C. Proses Pembentukan Batubata D. Bahan Komposit E. Struktur Fisis Serat Kayu F. Teori Elastisitas G. Porositas H. Pengaruh Ukuran Butir Terhadap Sifat Mekanis Batubata Komposit BAB III METODOLOGI A. Metode Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Variabel Penelitian D. Bahan dan Alat Penelitian E. Prosedur Penelitian F. Teknik Pengumpulan Data iv

5 G. Teknik Analisa Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data B. Analisa Data C. Pembahasan BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran Daftar Pustaka Lampiran v

6 DAFTAR GAMBAR halaman Gambar 1 : Tahap kegagalan komposit yang diperkuat Gambar 2 : Proses Sintering pada Pembuatan Keramik Gambar 3 : Sampel serat kayu ukuran butir 0.15 mm Gambar 4a: Sampel batubata dengan berbagai ukuran butir Gambar 4b: Sampel batubata untuk pengukuran porositas Gambar 5 : Alat pembakar keramik dengan jarum skala penunujuk suhu Gambar 6 : Grafik waktu terhadap suhu pembakaran batubata Gambar 7 : Proses uji kuat tekan batubata Gambar 8 : Bagan Pembuatan Batubata Komposit Gambar 9 : Grafik pengaruh ukuran butir terhadap kuat tekan Gambar 10: Grafik pengaruh ukuran butir terhadap porositas vi

7 DAFTAR TABEL halaman Tabel 1 : Sifat fisis dan kimia material alumina... 9 Tabel 2 : Modulus elastisitas, kerapatan curah dan modulus spesifik untuk berbagai material Tabel 3 : Standar Nasional Indonesia (SNI) untuk batubata berdasarkan nilai kuat tekan Tabel 4 : Jadwal kegiatan penelitian selama enam bulan Tabel 5 : Deskripsi data penentuan uji kuat tekan Tabel 6 : Deskripsi data penentuan nilai porositas Tabel 7 : Data kuat tekan rata-rata untuk berbagai ukuran butir Tabel 8 : Data nilai porositas rata-rata untuk berbagi ukuran butir vii

8 DAFTAR LAMPIRAN halaman Lampiran 1: Data luas permukaan dan kuat tekan untuk berbagai ukuran butir Lampiran 2: Perhitungan nilai porositas batubata viii

PENGARUH TEMPERATUR ANNEALING TERHADAP SIFAT FISIS BATU BATA LIMBAH SERAT ALAMI

PENGARUH TEMPERATUR ANNEALING TERHADAP SIFAT FISIS BATU BATA LIMBAH SERAT ALAMI PENGARUH TEMPERATUR ANNEALING TERHADAP SIFAT FISIS BATU BATA LIMBAH SERAT ALAMI Artha Nesa Chandra 1, Djusmaini Djamas 2, Ramli 2 1 Jurusan Pedidikan Fisika Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Batusangkar.
