ANALISIS PENGARUH ASPEK KEPRIBADIAN TERHADAP PERILAKU MENYIMPANG TOKOH UTAMA DALAM KUMPULAN CERPEN UN SOIR DU PARIS EDITOR RATIH KUMALA ARTIKEL ILMIAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PENGARUH ASPEK KEPRIBADIAN TERHADAP PERILAKU MENYIMPANG TOKOH UTAMA DALAM KUMPULAN CERPEN UN SOIR DU PARIS EDITOR RATIH KUMALA ARTIKEL ILMIAH"

Transkripsi

1 ANALISIS PENGARUH ASPEK KEPRIBADIAN TERHADAP PERILAKU MENYIMPANG TOKOH UTAMA DALAM KUMPULAN CERPEN UN SOIR DU PARIS EDITOR RATIH KUMALA ARTIKEL ILMIAH ERNA DEWI PUTRI NPM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT PADANG 2015

2

3

4 ANALYSIS INFLUENCE OF ASPECT PERSONALITY TO BEHAVIOR DIGRESS ESPECIAL FIGURE IN CORPS SHORT STORY UNSOIR DU PARIS EDITOR RATIH KUMALA By Erna Dewi Putri 1, Iswadi Bahardur 2, Titiek Fujita Yusandra 1) Mahasiswa STKIP PGRI Sumatera Barat 2) Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Sumatera Barat ABSTRACK This research aim to: (1) descriptive personality aspect influence behavior digress especial figure in short story corps of Un Soir du Paris editor Ratih Kumala. (2) descriptive behavior digress especial figure in corps short story of Un Soir du Paris editor Ratih Kumala. This research type is qualitative by using descriptive method of analysis. Research data is text consist of relevant events of influence of personality aspect to behavior digress especial figure in short story corps of Un Soir du Paris editor Ratih Kumala. Source of research data is short story corps of Un Soir du Paris editor Ratih Kumalaconsist of twelve short story title from twelve author. Result of research of influence of personality aspect to behavior digress especial figure in short story corps of Un Soir du Paris editor Ratih Kumala influenced by aspect of id, ego, and superego. Pursuant to influence of the personality aspect seen behavior digress natural by of especial figure deviation of homosexual of lesbi which is dominant to be influenced by ego type ego aspect of sintonik. Keyword: Personality aspect, corps short story of digress,especial figure. Un Soir du Paris, behavior

5 ANALISIS PENGARUH ASPEK KEPRIBADIAN TERHADAP PERILAKU MENYIMPANG TOKOH UTAMA DALAM KUMPULAN CERPEN UN SOIR DU PARIS EDITOR RATIH KUMALA Oleh Erna Dewi Putri 1, Iswadi Bahardur 2, Titiek Fujita Yusandra 1) Mahasiswa STKIP PGRI Sumatera Barat 2) Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Sumatera Barat ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskrispsikan aspek kepribadian yang mempengaruhi perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala. (2) Mendeskripsikan perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif analisis. Data penelitian adalah teks terdiri dari peristiwa-peristiwa pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala.Sumber data penelitian adalah kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala terdiri atas dua belas judul cerpen dari dua belas pengarang. Hasil penelitian pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumalakuat dipengaruhi oleh aspek id, ego, dan superego.berdasarkan pengaruh aspek kepribadian tersebut terlihat perilaku menyimpang yang dialami tokoh utama adalah penyimpangan homoseksual lesbi yang dominan dipengaruhi oleh aspek ego tipe ego sintonik. Kata kunci: Aspek kepribadian, kumpulan cerpen Un Soir du Paris, perilaku menyimpang, tokoh utama.

6 PENDAHULUAN Manusia merupakan makhluk sosial ciptaan Tuhan yang mempunyai akal. Manusia sebagai makhluk sosial juga diberkahi dengan kepribadian.kepribadian berkaitan dengan sifat khas atau ciri khas yang dimiliki oleh seseorang atau setiap individu.perilaku yang dimiliki oleh seseorang juga dapat menunjukkan sesuatu yang sangat berbeda dari setiap karakteristik individu. Struktur kepribadian sangat berperan dalam menentukan perilaku seorang manusia. Struktur kepribadian menurut teori psikoanalisa Sigmund Freud terbagi atas tiga bagian, (1) id, (2) ego, dan (3) superego. Id merupakan sistem kepribadian yang sudah ada dalam diri manusia yang dibawa sejak ia lahir. Id terdiri atas dorongan dasar manusia seperti kebutuhan pribadi yang memperoleh kenikmatan sosial. Ego merupakan sistem kepribadian yang menggerakkan antara id dan superego. Ego berperan sebagai pengatur, memerintah, dan memutuskan untuk dapat mendapatkan suatu hal sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan. Superego merupakan sistem kepribadian yang didasarkan pada asas nilai-nilai, moral, sehingga individu mampu membedakan mana yang benar dan mana yang salah. Salah satu karya sastra yang menggambarkan tentang masalah pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama adalah kumpulan cerpen Un Soir du Paris. Kumpulan cerpen Un Soir du Paris terdiri dari 12 pengarang yang membahas tentang perilaku tokoh utama memiliki perilaku menyimpang. Pengarang menggambarkan secara umum bahwa perilakuperilaku tokoh utama (perempuan) terjadi karena adanya ketidakseimbangan antara ketiga aspek kepribadian tersebut. Dari permasalahan yang dimunculkan menimbulkan berbagai pertentangan antara aspek id, ego, dan superego. Tujuan penelitian ini yaitu 1) mendeskripsikan pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih kumala. 2) Mendeskripikan bagaimanakah perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala. Dalam penelitian ini peneliti mengklasifikasikan data sesuai dengan pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala.Freud (dalam Hambali, 2013:57) menyatakan bahwa secara umum aspek kepribadian terbagi atas tiga bagian yaitu aspek id, ego, dan superego.id merupakan libido murni atau energi psikis yang bersifat irasional dan berkarakter seksual yang secara instingtual menentukan proses-proses tanpa sadar.ego merupakan pengatur ( executive) kepribadian yang memiliki unsur kesadaran karena perannya sebagai penyalur energi-energi id kepada saluran yang dapat diterima secara sosial.superego dapat pula diartikan sebagai garis-garis pengarahan ethis dan norma-norma yang harus dianut. Sehubungan dengan hal tersebut, Junaidi (2012:25) menyatakan bahwa perilaku menyimpang dapat diartikan sebagai bentuk tingkah laku manusia yang ditimbulkan oleh gejala fisik dalam bentuk kelainan orientasi seksual.salah satu bentuk perilaku menyimpang dalam diri manusia dapat berupa tindakan antisosial di antaranya ialah homoseksual, lesbian, dan gay. Sebagaimana halnya tokoh utama cenderung mengalami penyimpangan homoseksualitas lesbi yang kuat dipengaruhi oleh aspek ego tipe ego sintonik. Hal ini disebabkan kuatnya pertentangan antara aspek id, ego, dan superego dalam diri tokoh utama, sehingga perilaku ini diterima dengan nyaman sebagaimana layaknya pasangan suami istri yang dilakukan oleh seorang perempuan dengan perempuan. METODOLOGI PENELITIAN Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif.ratna (2010:46) menyatakan bahwa penelitian kualitatif merupakan penelitian yang memaparkan nilai-nilai dengan memanfaatkan cara-cara penafsiran yang dianalisis dalam bentuk deskriptif.penelitian kualitatif sering diartikan sebagai penelitian yang tidak menggunakan perhitungan atau menggunakan angka-angka.metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis.ratna (2010:53) menyatakan bahwa metode deskriptif analitis dilakukan dengan cara mendeskripsikan fakta-fakta yang kemudian disusul dengan analisis. Metode ini digunakan untuk menganalisis Pengaruh Aspek Kperibadian terhadap Perilaku Menyimpang Tokoh Utama dalam Kumpulan Cerpen Un Soir du Paris Editor Ratih Kumala.

7 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian 1. Pengaruh Aspek Kepribadian terhadap Perilaku Menyimpang Tokoh Utama dalam Kumpulan Cerpen Un Soir du Paris Editor Ratih Kumala. Berdasarkan analisisdata pengaruh aspek kepribadian id, ego, dan superego yang menyebabkan tokoh utama cenderung melalukan perilaku menyimpang. a. Aspek Id Aspek id berpengaruh terhadap perilaku menyimpang tokoh utama terlihat sebagai seorang perempuan yang menjalin hubungan sejenis yaitu perempuan dengan perempuan.hubungan sejenis ini dilakukan karena kuatnya pengaruh pengaruh aspek id dalam diri tokoh utama.aspek id terlihat dari perilaku yang muncul dalam diri tokoh utama seperti halnya terdapat suatu hasrat, keinginan membenci, marah, serta adanya perasaan ingin mencintai serang perempuan.munculnya perilaku tersebut dalam diri tokoh utama disebabkan kuatnya pengaruh dorongan id dalam diri tokoh utama.dorongan id dalam diri tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala terlihat jelas bahwa tokoh utama tidak mampu mereduksikan tegangan id dalam dirinya.ketidakmampuan inilah yang menyebabkan tokoh utama tidak bisa menahan keinginannya untuk meluapkan hasrat tersebut. b. Aspek Ego Ditinjau dari aspekego berpengaruh terhadap perilaku menyimpang tokoh utama mempengaruhi perilakunya sebagai seorang perempuan yang menjalin hubungan sejenis dengan perempuan.kuatnya pengaruh aspek ego dalam diri tokoh utama menyebabkan dirinya meluapkan hasrat tersebut.aspek ego dalam diri tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala terlihat jelas bahwa perilaku menyimpang yang dilakukan oleh tokoh utama lebih mementingkan nafsu daripada perasaan dirinya sendiri.perilaku menyimpang yang ada dalam dirinya dilakukan sematahanya untuk memuaskan insting serta nafsunya. Kuatnya pengaruh ego untuk menjalin hubungan sejenis antara perempuan dengan perempuan dalam dirinya membuat ia tidak bisa lepas dari masalah tersebut.kontruksi inilah yang menyebabkan penyebab terjadinya perilaku menyimpang pada tokoh utama tanpa memandang nilai-nilai moralitas yang berlaku di lingkungan masyarakat. c. Aspek Superego Ditinjau dari aspek superegoterhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala terdapat rasa berdosa dalam dirinya.munculnya aspek superego pada tokoh utama membuat dirinya menyadari bahwa perilaku menyimpang yang dilakukannya yaitu hubungan sejenis perempuan dengan perempuan dan membunuh tidak patut untuk dilakukan.sebab, perilaku tersebut mencerminkan sebagai seorang manusia yang tidak memiliki nilai-nilai moralitas dalam dirinya. 2. Perilaku Menyimpang Tokoh Utama dalam Kumpulan Cerpen Un Soir du Paris Editor Ratih Kumala Berdasarkan klasifikasi data, dapat dikatakan bahwa perilaku menyimpang yang dialami oleh tokoh utama adalah penyimpangan homoseksual lesbi atau hubungan sejenis perempuan dengan perempuan.perilaku menyimpang pada tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala terlihat sebagai sosok perempuan yang melakukan adegan hubungan dengan perempuan seperti halnya mencium, memeluk, dan menyetubuhi. Munculnya perilaku tersebut disebabkan kuatnya pengaruh aspek id dan ego pada tokoh utama, sehingga dirinya tidak sanggup menahan hasrat tersebut tanpa memandang efek buruk yang akan terjadi pada dirinya. B. Pembahasan 1. Aspek Kepribadian yang Mempengaruhi Perilaku Menyimpang Tokoh Utama dalam Kumpulan Cerpen Un Soir du Paris Editor Ratih Kumala Berdasarkan data yang telah dianalisis sebelumnya, berikut akan diuraikan pembahasan tentang aspek kepribadian yang mempengaruhi perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala dintaranya aspekid, ego, dan superego.

8 a. Aspek Id Ditinjau dari aspek id tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala memiliki hasrat, keinginan, nafsu, amarah, kebencian, serta nafsu dalam dirinya. Hal ini disebabkan karena ketidakseimbangan antara ketiga struktur kepribadian dalam diri tokoh utama. Kuatnya tegangan id dalam diri tokoh utama membuat ia tidak mampu mereduksikan hasrat serta keinginan tersebut.id memeliki peran berdasarkan insting-insting yang ada dalam diri manusia.aspek id yang muncul dalam diri tokoh utama disebabkan karena hubungan yang tidak harmonis antara sesama mereka.munculnya aspek id tersebut membawa dampak negatif terhadap perilaku yang ditampilkan oleh setiap individu.ketidakseimbangan inilah yang dapat menjadikan salah satu penyebab terjadinya perilaku yang tidak baik dalam diri manusia.dengan demikian, dapat dikatakan bahwa manusia tersebut terlihat sebagai sosok individu yang hanya memiliki nafsu semata untuk meraih kenikmatan diri sendiri tanpa mempertimbangkan nilai-nilai moralitas dalam dirinya.jadi, aspek id dalam diri tokoh utama dapat diketahui bahwa terdapatnya ketidaksanggupaan tokoh utama untuk menahan hasrat serta keinginan tersebut. Tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala sering memunculkan hasrat atau keinginan untuk mencintai dan dicintai yang dilakukan terhadap pasangan berjenis kelamin sama yaitu perempuan dengan perempuan. Kuatnya dorongan id dalam diri tokoh utama menyebabkan berbagai konflik serta dampak perilaku yang tidak baik dalam dirinya. b. Aspek Ego Ditinjau dari aspek ego pada tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala terdapat sosok perempuan yang selalu berusaha untuk dapat mengungkapkan perasaannya pada seorang perempuan yang dikaguminya.aspek ego yang mempengaruhi tokoh utama dibuktikan ketika adanya usaha meraih prinsip kenikmatan dalam dirinya.dilihat dari aspek ego, tokoh aku belum mampu melaksanakan prinsip tersebut bagaimana semestinya. Aspek ego begitu mempengaruhi dirinya bahwa untuk dapat menumbuhkan prinsip kenikmatan tersebut, bahkan ia rela mengorbankan perasaannya yang mengakibatkan penderitaan bagi dirinya sendiri maupun orang lain.hal inilah yang merupakan bukti kerja ego dalam dirinya kuat mempengaruhi dirinya serta menimbulkan berbagai penyimpangan perilaku berupa gangguan homoseksual lesbi dalam diri tokoh utama.kuatnya pengaruh aspek ego dalam diri tokoh utama disebabkan karena dirinya belum mampu mereduksi tegangan id yang kerap mempengaruhi perilaku tokoh utama, sehingga membuat dirinya lupa akan semua tindakan yang kerap menimbulkan dirinya tidak menyadari bahwa tindakan untuk membunuh serta berhubungan sejenis tidak pantas untuk dilakukan. Jadi, kuatnya pengaruh aspek ego dalam dirinya, membuat ia harus memenuhi keinginan tersebut sesuai tuntutan id dalam dirinya. Meskipun tindakan yang dilakukannya telah merugikan baik diri sendiri maupun orang lain.untuk meraih semua itu, ia rela ia rela mengorbankan perasaannya agar hasratnya dapat terpenuhi. c. Aspek Superego Ditinjau dari aspek superego mempengaruhi perilaku menyimpang tokoh utama aku dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala memiliki perasaan bersalah dan berdosa karena telah tersesat mengungkapkan perasaanya. Hal ini telihat jelas bahwa tokoh utama menyadari bahwa dirinya diciptakan hanya mencintai seorang lelaki bukan perempuan.namun, tokoh utama lebih memilih pasangan perempuan daripada pasangan lelaki.hal itulah yang membuktikan bahwa aspek superego pada tokoh utama telah mempengaruhi perilakunya.sebab, tokoh utama belum mampu mereduksikan tegangan id dan ego dalam dirinya, sehingga membuat aspek superego dalam dirinya terkalahkan.berpengaruhnya aspek superego dalam diri tokoh utama disebabkan karena kuatnya kontruksi aspek id dan ego dalam dirinya, sehingga tokoh utama tidak mampu membedakan antara perilaku yang benar dengan perilaku yang salah.hal tersebut jelas terlihat bahwa tokoh utama sulit untuk mempertimbangkan atau melaksanakan perintah superego. 2. Perilaku Menyimpang Tokoh Utama dalam Kumpulan Cerpen Un Soir du Paris Editor Ratih Kumala Perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala muncul karena kuatnya pengaruh aspek kepribadian yang dialami tokoh utama, sehingga menimbulkan penyebab mengapa perilaku menyimpang itu bisa terjadi.perilaku menyimpang pada

9 tokoh utama terlihat sebagai seorang perempuan yang memiliki perilaku menyimpang homoseksual lesbi.perilaku inijelas merupakan tindakan antisosial terkait dengan penyimpangan seksual homoseksual lesbi.perilaku menyimpang disebabkan karena tidak seimbangnya antara ketiga aspek kepribadian tersebut.dalam hal ini terlihat bahwa tokoh utama melakukan hubungan intim dengan sesama jenisnya layaknya seperti hubungan suami istri. Perilaku menyimpang yang dilakukan tokoh aku begitu nyaman.bahkan tokoh aku tidak pernah merasakan kesulitan dalam menjalin hubungan dengan sesama perempuan.orientasi homoseksual lesbi ini jelas dipengaruhi oleh aspek ego tipe ego sintonik. Sebab, perilaku tersebut diterima dengan baik dan tokoh aku merasa tidak pernah merasa terganggu sama sekali dengan perilaku menyimpang yang dialaminya. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris editor Ratih Kumala adalah kuatnya pengaruh aspek id, ego, dan superego dalam diri tokoh utama.ketiga aspek ini muncul karena tokoh utama tidak mampu menyeimbangi antara keinginan dan nafsunya sebagai seorang perempuan yang menyukai sesama jenis.kuatnya pengaruh aspek id, ego, dan superego inilah menyebabkan tokoh utama cenderung berperilaku menyimpang.perilaku menyimpang tokoh utama adalah gangguan homoseksualitas lesbi.perilaku menyimpang yang dialami tokoh utama dominan dipengaruhi oleh aspek ego sebagaimana halnya perilaku tersebut dihubungkan langsung pada kenyataan.penyimpangan homoseksual lesbi ini dilakukan oleh tokoh utama secara nyaman tanpa harus merasa terganggu dengan orientasi seksual dalam dirinya.hal inilah yang disebut sebagai aspek ego tipe ego sintonik yang singkron dengan egonya. B. Saran Berdasarkan hasil penelitian tentang pengaruh aspek kepribadian terhadap perilaku menyimpang tokoh utama dalam kumpulan cerpen Un Soir du Paris Editor Ratih Kumala, dapat dikemukakan beberapa saran sebagai berikut. 1. Bagi pembaca diharapkan untuk dapat memberikan penilaian terhadap sebuah karya sastra dengan pandangan mereka masing-masing. 2. Bagi lembaga pendidikan, khususnya dalam pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di sekolah dapat dijadikan sebagai bahan acuan untuk menambah wawasan dan pengetahuan terhadap perilaku menyimpang salah satunya dalam bentuk penyimpangan seksualitas tipe homoseks lesbianisme. Hal ini ditujukan agar dapat menanamkan pendidikan nilai-nilai berkarakter kepada siswa tentang bagaimana cara berperilaku dan bertindak secara baik, serta dapat berinteraksi dengan baik dalam kehidupan individu maupun bermasyarakat. 3. Bagi peneliti selajutnya, hasil penelitian ini nantinya diharapkan dapat bermanfaat dan dijadikan sebagai bahan referensi khususnya dalam kajian psikologi sastra. KEPUSTAKAAN Hambali, Adang dan Ujam Jaenadi Psikologi Kepribadian (Lanjutan). Bandung: Pustaka Setia. Junaidi, Iskandar Anomali Jiwa. Yogjakarta: C.V Andi Offset. Kumala, Ratih (editor) Kumpulan Cerpen Sekocikopi: Un Soir du Paris. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Ratna, Nyoman Kutha Metode Penelitian Sastra. Yogjakarta: Pustaka Pelajar.

ANALISIS NILAI MORAL DALAM NOVEL AMBA KARYA LAKSMI PAMUNTJAK ARTIKEL ILMIAH RIANTO NPM

ANALISIS NILAI MORAL DALAM NOVEL AMBA KARYA LAKSMI PAMUNTJAK ARTIKEL ILMIAH RIANTO NPM ANALISIS NILAI MORAL DALAM NOVEL AMBA KARYA LAKSMI PAMUNTJAK ARTIKEL ILMIAH RIANTO NPM. 10080307 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP)
