WILLINGNESS TO PAY PENGUNJUNG WISATA ALAM TELAGA NGEBEL KABUPATEN PONOROGO DENGAN METODE CONTINGENT VALUATION

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WILLINGNESS TO PAY PENGUNJUNG WISATA ALAM TELAGA NGEBEL KABUPATEN PONOROGO DENGAN METODE CONTINGENT VALUATION"

Transkripsi

1 WILLINGNESS TO PAY PENGUNJUNG WISATA ALAM TELAGA NGEBEL KABUPATEN PONOROGO DENGAN METODE CONTINGENT VALUATION SKRIPSI Diajukan Guna Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNS Surakarta Oleh : MAHENDRI ARIMURTY F FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015 i

2 ABSTRAK WILLINGNESS TO PAY PENGUNJUNG WISATA ALAM TELAGA NGEBEL KABUPATEN PONOROGO DENGAN METODE CONTINGENT VALUATION MAHENDRI ARIMURTY F Telaga Ngebel adalah salah satu objek wisata di Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur yang terletak di kaki Gunung Wilis dan dikelilingi pepohonan yang rimbun yang berada di lereng Gunung Wilis, serta memiliki suhu yang sejuk. Setiap tahunnya rata-rata dikunjungi pengunjung. Namun seiring dengan meningkatnya aktivitas pengunjung di Telaga Ngebel kualitas lingkungan menjadi menurun. Hal ini terlihat dari banyaknya sampah yang dibuang di telaga, fasilitas yang rusak, dan terjadinya longsor saat hujan. Oleh karena itu, perlu dilakukan penilaian ekonomi lingkungan untuk menghitung dampak yang ditimbulkan dari adanya kegiatan wisata. Penilaian ekonomi tercermin dari besarnya Willingness To Pay (WTP) pengunjung untuk membayar perbaikan lingkungan wisata. Selain itu didasari penentuan tarif masuk yang belum memiliki dasar hitungan yang konkrit. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik sosial ekonomi pengunjung, mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi WTP, dan mengestimasi WTP dengan metode Contingent Valuation Method (CVM) berikut probabilitasnya. Penelitian ini dilakukan dengan menanyakan secara langsung kepada 250 pengunjung yang ada di Telaga Ngebel. Teknik sampling yang digunakan adalah Probability Sampling berupa pengambilan sampel acak sederhana. Karakteristik responden menunjukkan bahwa sebagian besar pengunjung berusia 15 - <25 tahun, dan masih berstatus sebagai pelajar atau mahasiswa. Hasil estimasi menunjukkan hanya variabel pendapatan yang mempengaruhi WTP pengunjung. Besarnya probabilitas pengunjung yang bersedia membayar WTP di bawah Rp ,- adalah sebesar 96%, dan probabilitas membayar WTP diatas Rp ,- adalah sebesar 3,28%. Probabilitas tersebut dapat dijadikan sebagai acuan dalam penetapan retribusi yang selanjutnya dapat digunakan sebagai dana untuk melaksanakan pelestarian lingkungan Telaga Ngebel. Kata Kunci : Telaga Ngebel, WTP, Contingent Valuation, Probabilitas. ii

3 ABSTRACT THE WILLINGNESS TO PAY AMONG THE VISITORS OF TELAGA NGEBEL NATURAL TOURIST OBJECT IN PONOROGO REGENCY WITH CONTINGENT VALUATION METHOD MAHENDRI ARIMURTY F Telaga Ngebel is one of tourist objects in Ponorogo Regency, East Java located in the foot of Mount Wilis (Gunung Wilis) and encircled with dense trees in the slope of Mount Wilis, and having cool temperature. About 12,251 visitors visit this pace annually on the average. As the visitor s activity in Telaga Ngebel increases, however, the quality of environment decreases. It can be seen from so many rubbishes disposed in the telaga (pond), damaged facility, and landslide during rainy season. For that reasons, an environmental economic assessment should be conducted to estimate the effect exerted by tourism activity. Economic assessment is reflected on the magnitude of Willingness To Pay (WTP) among the visitors to pay for tourist environment repair. In addition, it is also based on the entrance tariff determination with no concrete calculation base. The objectives of research were to find out the social-economic characteristics of visitor, to find out the factors affecting WTP, and to estimate WTP with Contingent Valuation Method (CVM) as well as its probability. This research was conducted by interviewing 250 visitors existing in Telaga Ngebel. The sampling technique used was probability sampling, the simple random sampling technique. The characteristics of respondents showed that most visitors were 15 - <25 years old, and students or college students. The result of estimation showed that only income variable affected WTP of visitors. The probability of visitors willing to pay WTP below IDR 10,000 was 96%, and that above IDR 10,000 was 3.28%. Those probabilities could be a reference in determining retribution that could be used as the fund to preserve Telaga Ngebel environment later. Keywords: Telaga Ngebel, WTP, Contingent Valuation, Probability. iii

4 HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi dengan judul : WILLINGNESS TO PAY PENGUNJUNG WISATA ALAM TELAGA NGEBEL KABUPATEN PONOROGO DENGAN METODE CONTINGENT VALUATION Surakarta, 28 September 2015 Disetujui dan diterima oleh Dosen Pembimbing Drs. BRM Bambang Irawan, M.Si NIP iv

5 v

6 vi

7 MOTTO Laa haula wa laa quwwata illa billah (Tidak ada daya dan kekuatan kecuali kekuatan Allah) Jangan memadamkan semangat, karena akan sulit untuk memulainya lagi (Bapak) Tidak ada pekerjaan yang sia-sia, semua pasti ada hikmahnya (Ibu) Nikmati setiap prosesnya, hasil akhir adalah bonus dari proses itu (Penulis) Manusia hidup harus berani bermimpi dan mempunyai target, lewati dengan usaha sungguh-sungguh (Penulis) vii

8 HALAMAN PERSEMBAHAN Saat usaha dan peluh membuahkan hasil karya yang sederhana nan bermakna. Maka karya tersebut kupersembahkan kepada kedua orang tuaku sebagai bentuk kesungguhan, jawaban dari doa mereka yang telah memberikan segalanya untukku. Terima kasih untuk Ayahanda Nyamandi dan Ibunda Aning Hendariyah yang telah memberikan kasih sayangnya, kesabarannya,dukungannya, serta doannya untukku hingga Skripsi ini dapat kuselesaikan. viii

9 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan rahmat, berkah, dan anugerah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul Willingness To Pay Pengunjung Wisata Alam Telaga Ngebel Kabupaten Ponorogo Dengan Metode Contingent Valuation. Skripsi ini disusun untuk melengkapi tugas dan memenuhi persyaratan mencapai gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa penyelesaian tugas akhir ini tidak lepas dari bantuan, dukungan serta kerjasama dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Drs. BRM. Bambang Irawan, M.Si., selaku selaku pembimbing yang selalu memberikan kesempatan, dorongan, dan bimbingan bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. 2. Ibu Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, M.Si, selaku dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. 3. Ibu Dr. Siti Aisyah Tri Rahayu, S.E., M.Si. selaku Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Bapak Drs. Sutanto, M. Si selaku Pembimbing Akademik. 5. Bapak dan Ibu dosen Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan Ilmu Praktik dan Teori. ix

10 6. Bapak Edy selaku staff Dinas Kebudayaan, Pariwisata dan Olahraga Kabupaten Ponorogo dan Camat Ngebel yang telah memberikan ijin untuk penelitian di Telaga Ngebel dan memberikan informasi mengenai pariwisata Ponorogo. 7. Bapak dan Ibu tersayang yang senantiasa memberikan doa, dukungan dan semangatnya, terima kasih untuk semuanya tanpa kalian aku bukanlah apaapa. 8. Mbak Nidya, Mbak Yenny, dan Mbak Cintya yang telah membantu dalam menyebarkan kuesioner. Tak lupa para pengunjung Wisata Telaga Ngebel yang beredia membantu pengisian kuesioner. 9. Sahabat-sahabatku Indah Ayu, Herra, Putry, Nory, Toni, Via Arizona, Risky Istiqomah terima kasih atas masukan-masukan, doa, semangat, dan pengalaman yang kita lewati selama perkuliahan dan penyelesaian Skripsi ini. 10. Seluruh teman-teman S1 Non reguler Ekonomi Pembangunan 2013, terima kasih atas bantuan, doa, pengalaman yang kalian berikan selama berada di bangku perkuliahan. Penulis menyadari dalam menyelesaikan dan menyusun Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Semoga Tugas Akhir ini bermanfaat dan memberikan inspirasi bagi akademi, perusahaan, dan pembaca. Surakarta, November 2015 Penulis x

11 DAFTAR ISI COVER... i ABSTRAK... ii ABSTRACT... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN PENGESAHAN... v SURAT PERNYATAAN... vi MOTTO... vii HALAMAN PERSEMBAHAN... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Pariwisata... 9 B. Ekonomi Lingkungan C. Masalah Lingkungan dalam pembangunan Pariwisata D. Penilaian Ekonomi Lingkungan E. Willingness To Pay F. Penelitian Terdahulu G. Kerangka Pemikiran BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Contingent Valuation Method B. Ruang Lingkup dan Waktu Penelitian xi

12 C. Jenis dan Sumber Data D. Teknik Pengambilan Sampel E. Metode Pengumpulan Data F. Deskripsi Operasional Variabel G. Alat Analisis BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Obyek Penelitian Gambaran Umum Telaga Ngebel Sejarah Telaga Ngebel Kondisi Sosial Kepariwisataan B. Analisis Estimasi Willingness To Pay C. Karakteristik Responden D. Perilaku dan Persepsi Responden E. Implikasi Kebijakan F. Keterbatasan Penelitian BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

13 DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Besaran Pendapatan dari Sektor Jasa Hiburan dan Rekreasi Serta Kontribusinya Terhadap PDRB Atas Dasar Harga Konstan Tahun Dasar 2000 Kabupaten Ponorogo... 3 Tabel 1.2 Jumlah Pengunjung Wisata Alam Telaga Ngebel Kabupaten Ponorogo Tahun Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Tabel 3.1 Variabel-Variabel dalam Model Tabel 4.1 Banyaknya Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Kelurahan/ Desa di Kecamatan Ngebel Kabupaten Ponorogo Akhir Tahun 2013 (Berdasarkan Hasil Registrasi) Tabel 4.2 Jumlah Pengunjung Telaga Ngebel Tahun Tabel 4.3 Peringkat WTP Tabel 4.4 Alasan memilih Peringkat WTP Tabel 4.5 Hasil Regresi Model Probit Bertingkat untuk WTP Tabel 4.6 Keterangan Variabel dalam Model Tabel 4.7 Hasil Regresi Probit Bertingkat Setelah Seleksi Tabel 4.8 Hasil Estimasi Probabilitas Peringkat WTP Tabel 4.9 Marginal Effect Variabel Pendapatan Terhadap WTP Tabel 4.10 Hasil Uji Breusch-Pagan-Godfey Tabel 4.11 Frekuensi Jenis Kelamin Responden Tabel 4.12 Frekuensi Usia Responden Tabel 4.13 Frekuensi Status Perkawinan Responden Tabel 4.14 Frekuensi Pendidikan Formal Responden Tabel 4.15 Frekuensi Mata Pencahariaan Responden Tabel 4.16 Frekuensi Jarak Rumah Responden Tabel 4.17 Frekuensi Tingkat Pendapatan Responden Tabel 4.18 Frekuensi Kunjungan Responden Tabel 4.19 Alasan Responden Datang ke Telaga Ngebel Berulang Kali xiii

14 Tabel 4.20 Sumber Informasi Responden tentang Wisata Telaga Ngebel Tabel 4.21 Daya Tarik Wisata Telaga Ngebel Tabel 4.22 Kualitas Lingkungan Wisata Telaga Ngebel Tabel 4.23 Penyebab Utama Kualitas Lingkungan Wisata Telaga Ngebel Tabel 4.24 Saran Untuk Telaga Ngebel xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Kondisi air Telaga Ngebel Dimana Terdapat Sampah... 5 Gambar 2.1 Skema Hubungan Ekonomi dengan Alam Gambar 2.2 Kategori Nilai Ekonomi Aset Lingkungan Gambar 2.3 Permintaan Agregat/ Kurva Willingness To Pay Marginal Gambar 2.4 Kerangka Pemikiran Gambar 3.1 Kurva z Untuk Uji Individual Koefisien β Gambar 3.2 Kurva Chi Square Untuk Uji Koefisien β Secara Bersama- Sama xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Peta Kecamatan Ngebel Lampiran 2 Peta Pariwisata Kabupaten Ponorogo Lampiran 3 Keadaan Telaga Ngebel Lampiran 4 Kuesioner Lampiran 5 Dokumentasi Penyebaran Kuesioner Lampiran 6 Tabulasi Silang Frekuensi Kunjungan Dengan Daya Tarik Telaga Ngebel Lampiran 7 Tabulasi Silang Kualitas dengan Penyebab Utama Kualitas Kebersihan Telaga Ngebel Lampiran 8 Daftar Variabel-Variabel yang Digunakan Dalam Penelitian Lampiran 9 Hasil Estimasi Probit Bertingkat Lampiran 10 Hasil Estimasi Probit Bertingkat Variabel Pendapatan Lampiran 11 Correlogram of Residuals Lampiran 12 Hasil Uji Breusch-Pagan-Godfey xvi

PROSEDUR PEMBERIAN SUBSIDI KPR BTN SEJAHTERA DENGAN FASILITAS LIKUIDITAS PEMBIAYAAN PERUMAHAN (FLPP) OLEH PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk.

PROSEDUR PEMBERIAN SUBSIDI KPR BTN SEJAHTERA DENGAN FASILITAS LIKUIDITAS PEMBIAYAAN PERUMAHAN (FLPP) OLEH PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk. PROSEDUR PEMBERIAN SUBSIDI KPR BTN SEJAHTERA DENGAN FASILITAS LIKUIDITAS PEMBIAYAAN PERUMAHAN (FLPP) OLEH PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk. KANTOR CABANG SOLO Tugas Akhir Disusun Untuk Melengkapi
