KERAPATAN TUMBUHAN BAWAH (Ground Cover) DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT JORONG GIRI MAJU KABUPATEN PASAMAN BARAT ARTIKEL ILMIAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KERAPATAN TUMBUHAN BAWAH (Ground Cover) DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT JORONG GIRI MAJU KABUPATEN PASAMAN BARAT ARTIKEL ILMIAH"

Transkripsi

1 KERAPATAN TUMBUHAN BAWAH (Ground Cover) DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT JORONG GIRI MAJU KABUPATEN PASAMAN BARAT ARTIKEL ILMIAH TIARA PUTRI ANJANI NIM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT PADANG 2017

2 KERAPATAN TUMBUHAN BAWAH (Ground Cover) DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT JORONG GIRI MAJU KABUPATEN PASAMAN BARAT Tiara Putri Anjani, Rizki, Elza Safitri Program Studi Pendidikan Biologi Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) pgri sumbar ABSTRAK Ground cover is one component that is often overlooked in the stands of its existence, whereas lower plants have an important role in maintaining the stability of the ecosystem. These herbs are grown between the main trees will strengthen the structure of the plantation land. Therefore, to see the state of the undergrowth and then do research on the density of undergrowth. This research was conducted in January and February 2017 with a descriptive survey method is by way of collection directly in the field. Taking technique purposive sampling locations by using plot / plot with a size of 1 m x 1 m, plot / plot laid out in a systematic way. The results showed there are 10 species of plants that grow under oil palm plantations Jorong Forward Giri West Pasaman with the highest density in Asystasia gangetica with individual / m² while the lowest density of species Ageratum conyzoides with 0.08 individuals / m². Keywords: Density, Ground cover PENDAHULUAN Tumbuhan bawah merupakan salah satu komponen dalam tegakan yang sering terabaikan keberadaannya, padahal tumbuhan bawah mempunyai peranan yang cukup penting dalam menjaga kestabilan ekosistem. Tumbuhan bawah merupakan tumbuhan yang berada di bawah lapisan pohon atau tumbuhan yang dapat digolongkan dalam semak, herba, serta jenisjenis rumput yang hidup di permukaan tanah. Tumbuh-tumbuhan ini yang tumbuh di antara pepohonan yang utama akan memperkuat struktur tanah perkebunan tersebut. Tumbuhan bawah ini dapat berfungsi dalam peresapan dan membantu menahan jatuhnya air secara langsung.tumbuhan bawah dapat berperan dalam menghambat atau mencegah erosi yang berlangsung secara cepat. Tumbuhan bawah pada lahan-lahan perkebunan seringkali dianggap sebagai gulma.menurut Moenandir (1993) gulma adalah tumbuhan yang tumbuhnya salah tempat.sebagai tumbuhan, gulma selalu berada di sekitar tanaman yang dibudidayakan dan berasosiasi dengannya secara khas. Selain itu juga dapat berperan sebagai perantara dari hama penyakit dan juga dapat bersifat alelopati yang dapat menimbulkan gangguan fisiologis bagi tanaman pokok. Pasaman Barat merupakan Kabupaten yang memiliki lahan yang berpotensi untuk Perkebunan Kelapa Sawit.Lahan perkebunan tanaman kelapa sawit yaitu sekitar hektar.kondisi ini juga diikuti dengan semakin meningkatnya produksi industri pengolahan kelapa sawit di Propinsi Sumatera Barat umumnya dan Kabupaten Pasaman Barat khususnya yaitu sebesar ton. Sehingga dapat diketahui produksi kelapa sawit di Pasaman Barat sebesar 42% dari total produksi tanaman perkebunan di Pasaman Barat (Utami, 2013). Pasaman Barat yang sebagian besar penduduknya memiliki pendapatan dari Perkebunan Kelapa Sawit begitu pula halnya dengan daerah Jorong Giri Maju. Berdasarkan hasil survey dan wawancara yang dilakukan oleh penulis bahwa perkebunan kelapa sawit terdapat tumbuhan bawah yang dapat dijadikan sumber pakan ternak kambing. Petani melepaskan ternaknya, aktivitas melepaskan ternaknya tersebut akan memberikan tekanan pada tumbuhan bawah yang hidup dan akibatnya tumbuhan bawah tidak mampu untuk tumbuh dan bekembang

3 dengan baik. Penyebab kainnya yaitu penyemprotan dan pembabatan oleh petani dapat meningkatkan kerusakan tumbuhan bawah. Berdasarkan uraian diatas, telah dilakukan penelitian tentang Kerapatan Tumbuhan Bawah (Cover Ground) di Perkebunan Kelapa Sawit Jorong Giri Maju Kabupaten Pasaman Barat. BAHAN DAN METODE Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari-Februari 2017 pada perkebunan kelapa sawit di Jorong Giri Maju Kabupaten Pasaman Barat.Identifikasi sampel tumbuhan dilakukan di Laboratorium Botani STKIP PGRI Sumatera Barat. Alat yang digunakan adalah meteran 50 m, thermometer, Soiltester, gunting tanaman, dan kamera digital. Bahan yang akan digunakan adalah tali rafia, alat tulis, perlengkapan pembuatan herbarium (kantong plastik, koran, kertas label dan triplek), alkohol 96% dan sampel tumbuhan bawah. Penelitian ini menggunakan metode survey deskriptif yaitu dengan cara koleksi langsung dilapangan. Teknik pengambilan lokasi sampel purposive sampling dengan menggunakan plot/petakan dengan ukuran 1 m x 1 m, plot/petakan diletakkan secara sistematik. Prosedur kerja dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut: yang diamati yaitu 25 plot dan diletakkan secara sistematik. 2) Pada setiap plot dilakukan pencatatan nama masing-masing speciesnya dan jumlah individunya. 3) Bagi tumbuhan yang belum diketahui nama speciesnya, tumbuhan tersebut dikoleksi dan di beri label gantung untuk diidentifikasi sebelum diawetkan. 4) Sampel yang sudah didapat disusun dalam kertas koran, kemudian diikat dengan tali rafia. Lalu masukkan kedalam kantung plastik, setelah itu siram dengan alkohol 96 % sampai basah namun tidak tergenang. Kantong plastik di apit dengan triplek dan diikat kembali. 2. Di Laboratorium Sampel tumbuhan yang telah dikoleksi diidentifikasi dengan menggunakan buku panduan.(steenis, Van C.G.G.C (1981), Gilliand, H.D (1971), Brink, B.V.D (1968)). Analisis Data Kerapatan K = Kerapatan Relatif (KR) KR = HASIL DAN PEMBAHASAN ( ) ( ) 100% 1. Di Lapangan 1) Pelaksanaan penelitian dimulai dengan pembuatan plot pengamatan. Plot yang dibuat dengan ukuran 1 m x 1 m pada sela sela tanaman kelapa sawit. Jumlah plot Dari penelitian yang telah dilakukan diperoleh hasil sebagai berikut : Tabel 1. Species dan Jumlah Individu Tumbuhan Bawah Pada Perkebunan Kelapa Sawit Jorong Giri Maju Kabupaten Pasaman Barat. No Familia Species Jumlah individu 1 Acanthaceae Asystasia gangetica Rubiaceae Borreria ocymifolia 49 3 Lamiaceae Hyptis capitata 42 4 Gramineae Paspalum conjugatum 13 Gramineae Centotheca lappacea 6 5 Asteraceae Elephantopus tomentosus 26 Asteraceae Mikania micranta 3 6 Cyperaceae Cyperus imbricus 3 7 Verbenaceae Stachytarpheta indica 3 8 Compisitae Ageratum conyzoides 2 Total 477

4 Berdasarkan hasil penelitian Pada tabel di atas, dapat dilihat bahwa jumlah individu yang paling banyak adalah Asystasia gangetica dengan jumlah individu 354, jumlah individu yang paling sedikit yaitu Ageratum conyzoides dengan jumlah 2 individu. Tumbuhan bawah yang ditemukan di perkebunan kelapa sawit yang berumur 25 tahun di Jorong Giri Maju terdapat 10 jenis yang terdiri dari 8 familia.individu terbanyak adalah Asystasia gangetica sebanyak 354 individu dan species paling sedikit yaitu Ageratum conyzoides sebanyak 2 individu.berbeda dengan hasil penelitian yang telah dilakukan oleh Adriadi dkk.(2012) pada perkebunan kelapa sawit berumur 8 tahun di Kilangan, Muaro Bulian, Batang Hari dengan jumlah individu terbanyak Paspalum conjugatum sebanyak 1029 individu dan yang paling sedikit Cuphea platycentra sebanyak 2 individu. Perbedaan hasil penelitian ini akibat adanya umur tumbuhan sawit.hal ini sesuai dengan pernyataan Daru dkk. (2014) bahwa semakin meningkat umur tanaman kelapa sawit, produksi hijauan yang tumbuh di bawahnya akan menurun. Tabel 2. Hasil Perhitungan Kerapatan (K) dan Kerapatan Relatif (KR) Tumbuhan Bawah Pada PerkebunanKelapa Sawit Jorong Giri Maju Kabupaten Pasaman Barat. Species Kerapatan (K) Kerapata Relatif (KR) Asystasia gangetica 14,16 individu/m² 69,72 % Borreria ocymifolia 1,96 individu/m² 9,65 % Hyptis capitata 1,68 individu/m² 8,27 % Paspalum conjugatum 0,52 individu/m² 2,56 % Centotheca lappacea 0,24 individu/m² 1,18 % Elephantopus tomentosus 1,04 individu/m² 5,12 % Mikania micranta 0,21 individu/m² 1,03 % Cyperus imbricus 0,21 individu/m² 1,03 % Stachytarpheta indica 0,21 individu/m² 1,03 % Ageratum conyzoides 0,08 individu/m² 0,40 % Total 20,31 individu/m² Pada tabel 2 dapat dilihat bahwa kerapatan tertinggi pada speciesasystasia gangetica dengan 14,16 individu/ m² hasil penelitian ini berbeda dengan hasil penelitian Afrianti dkk. (2014) memperoleh hasil kerapatan tertinggi pada species Ageratum conyzoides 14,15 individu/m². Tingginya kerapatan Asystasia gangetica diduga karena species ini memiliki tinkat perkembang biakan yang cepat.menurut Winanti (2010) Tanaman ini dapat tumbuh dengan cepat dan menyebar di tepi jalan, tepi sungai, maupun sebagai pagar, dan merupakan herba penutup tanah yang tumbuh dengan subur di bawah naungan dan tumbuh pada kelembaban yang cukup. Kerapatan terendah adalah pada species Ageratum conyzoides dengan 0,08 individu/m² hal ini disebabkan karena Ageratum conyzoides membutuhkan tempat yang lembab dalam pertumbuhannya. Hal ini sesuai dengan pernyataan Afrianti (2014) Ageratum conyzoides merupakan jenis gulma ii banyak membutuhkan air dan unsure hara seperti N yang lebih tinggi dibandingkan dengan unsure P dan K. Kerapatan relatif tertinggi pada Asystasia gangetica 69,72 %. Tingginya persentase pada species Asystasia gangetica artinya species ini sudah dikatakan rapat pada daerah ini. Kerapatan relatif terendah yaitu pada species Ageratum conyzoides 0,40 %. PENUTUP Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat 10 species tumbuhan bawah dan hasil kerapatan tertinggi di temukan pada species Asystasia gangetica dengan 14,16 individu/ m² sedangkan kerapatan terendah species Ageratum conyzoides dengan 0,08 individu/m².

5 DAFTAR PUSTAKA Afrianti, I., R. Yolanda dan A. A. Purnama Analisis Vegetasi Gulma Pada Perkebunan Kelapa Sawit ( Elais quineensis jacq) di Desa Suka Maju Kecamatan Rambah Kabupaten Rokan hulu. Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Pasir Pangaraian. Adriadi, A., Chairul dan Solfiyeni Analisi Vegetasi Gulma Pada Perkebunan Kelapa Sawit ( Elais quineensis jacq) di Kilangan, Muaro Bulian, Batang Hari.Jurnal Biologi Universitas Andalas. Vol 1(2) Hal Backer, C.A. dan R. C B. V. D. Brink Flora Of Java Vol I, II, III. The Netherand: Wortesnoordhoffn. Daru,T.P, A.Yuianti dan E. Widodo Potensi Hijauan Di Perkebunan Kelapa Sawit Sebagai Pakan Sapi Potong Di Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurusan Peternakam Fakultas Pertanian Universitas Mulawarman. Pastura. Vol 3 (2) Hal Moenandir, J Pengantar Ilmu dan Pengendalian Gulma. Jakarta: Rajawali Pres. Utami, S Analisa Efisiensi Produksi Pada Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit di PT. Gersindo Minang Plantation Kecamatan Lingkung aua Kabupaten Pasaman Barat.Program studi Agribisnis, Universitas Andalas. Padang. Winanti, Nita Biologi dan Preferensi Makan Doleschallia bisaltide Cramer (Lepidoptera: Nymphelidae) pada Graptophyllum pictum (L.) GRIFF.Dan Asystasia gangetica (L.) ANDERS. Skripsi.Bogor

ANALISIS VEGETASI DASAR PADA LOKASI BEKAS PERTAMBANGAN EMAS DI NAGARI PAKAN RABAA TIMUR KECAMATAN KOTO PARIK GADANG DIATEH KABUPATEN SOLOK SELATAN

ANALISIS VEGETASI DASAR PADA LOKASI BEKAS PERTAMBANGAN EMAS DI NAGARI PAKAN RABAA TIMUR KECAMATAN KOTO PARIK GADANG DIATEH KABUPATEN SOLOK SELATAN 1 ANALISIS VEGETASI DASAR PADA LOKASI BEKAS PERTAMBANGAN EMAS DI NAGARI PAKAN RABAA TIMUR KECAMATAN KOTO PARIK GADANG DIATEH KABUPATEN SOLOK SELATAN JURNAL DEWI YULIASARI NIM. 11010090 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN
